You are on page 1of 29

RPP Kimia 1 Rencana Pelaksanaan Pembelajaran SMA: Derajat Keasaman (pH) Satuan Pendidikan Mata Pelajaran Kelas/Semester Materi

Pembelajaran Alokasi Waktu : SMA Negeri A Surabaya : Kimia : Kelas XI/ Semester II : Derajat Keasaman (pH) : 2 x 45 menit

____________________________________________________________________________ I. Standar Kompetensi : Memahami sifat-sifat larutan asam basa, metode pengukuran, dan terapannya II. Kompetensi Dasar III. Indikator A. Kognitif 1. Produk: a. Mendeskribsikan hubungan [H3O+] dan [OH-] dalam larutan (dengan pelarut air) b. Menjelaskan pengertian derajat keasaman (pH) suatu larutan c. Menghitung pH dan pOH suatu larutan 2. Proses: a. Melaksanakan eksperimen untuk menyelidiki hubungan antara [H3O+] dengan pH larutan menggunakan alat dan bahan sesungguhnya. 1) merumuskan hipotesis 2) mengidentifikasi variabel manipulasi 3) mengidentifikasi variabel respon 4) mengidentifikasi variabel control 5) melaksanakan eksperimen 6) mengisi tabel pengamatan 7) melakukan analisis data 8) merumuskan kesimpulan b. Megklasifikasi sifat suatu larutan sebagai asam, basa, atau netral berdasarkan derajat keasamannya (pH)
Rencana Pelaksanaan Pembelajaran SMA (Kimia): Derajat Keasaman (pH)

: Mendeskribsikan teori-teori asam basa dengan menentukan sifat larutan dan menghitung pH

B. Psikomotor 1. 2. C. Afektif 1. Karakter a. jujur, b. tanggung jawab, c. hati-hati, d. teliti. 2. Keterampilan sosial: a. bertanya, b. menyumbang ide atau berpendapat, c. menjadi pendengar yang baik, d. berkomunikasi. IV. Tujuan Pembelajaran: A. Kognitif 1. Produk: a. Secara mandiri siswa dapat mendeskribsikan hubungan [H3O+] dan [OH-] dalam larutan dengan pelarut air dengan mengerjakan soal LP. Produk sesuai dengan kunci jawaban b. Secara mandiri siswa dapat menunjukkan penguasaannya tentang pengertian pH suatu larutan sesuai dengan kunci LP Produk c. Secara mandiri siswa dapat menghitung pH dan pOH larutan dengan mengerjakan soal-soal tentang derajat keasaman di LP Produk sesuai kunci jawaban 2. Proses a. Diberikan alat dan bahan dan LKS SMA siswa dapat melaksanakan eksperimen untuk menyelidiki hubungan antara [H3O+] dengan pH larutan mengidentifikasi sifat larutan sesuai kunci LP 2: Proses (merumuskan hipotesis, variabel manipulasi, variabel respon, variabel kontrol, melaksanakan eksperimen, mengisi tabel pengamatan, analisis, kesimpulan) (catatan: praktikum dengan alat dan bahan sesungguhnya)
Rencana Pelaksanaan Pembelajaran SMA (Kimia): Derajat Keasaman (pH)

Mengencerkan larutan menggunakan gelas ukur dan pipet tetes Menentukan pH larutan menggunakan indikator universal (menggunakan alat dan bahan sessungguhnya)

B. Psikomotor 1. Disediakan alat, bahan, dan LKS SMA , siswa dapat membuat konsentrasi larutan yang berbeda-beda dengan cara mengencerkan sesuai dengan rincian tugas kinerja yang ditentukan.pada LP 3: Psikomotor 2. Disediakan larutan berbeda [H3O+] nya dan indikator universal, siswa dapat memeriksa pH larutan sesuai dengan rincian tugas kinerja yang ditentukan pada LP 3: Psikomotor C. Afektif 1. Karakter: Terlibat dalam proses belajar mengajar berpusat pada siswa, paling tidak siswa dinilai Membuat kemajuan jawab,hati-hati, dan teliti. 2. Keterampilan sosial: Terlibat dalam proses belajar mengajar berpusat pada siswa, paling tidak siswa dinilai Membuat kemajuan berkomunikasi. V. Materi Ajar Derajat Keasaman larutan dengan pelarut air, pH, dan pOH larutan V. Model dan Metode Pembelajaran: Model Pembelajaran: Model Pembelajaran Kooperatif Metode Pembelajaran: Diskusi dan pemberian tugas VI. Bahan Larutan HCl 0,1 M Larutan NaOH 0,1 M Sari jeruk Larutan cuka Larutan kopi Air Suling Larutan soda kue - 100 mL - 100 mL - 100 mL - 100 mL - 100 mL - 500 mL - 100 mL 3 dalam menunjukkan perlaku keterampilan sosial bertanya, menyumbang ide atau berpendapat, menjadi pendengar yang baik, dan dalam menunjukkan karakter kejujuran, tanggung

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran SMA (Kimia): Derajat Keasaman (pH)

Larutan obat maag Larutan sabun Indikator universal VII. Alat : Gelas ukur 50 mL Gelas kimia 100 mL atau cup plastik Pipet tetes VIII. Proses Belajar Mengajar A. Pendahuluan (10 menit)

- 100 mL - 100 mL

- 2 buah - 15 buah - 2 buah

Penilaian Kegiatan 1. Memotivasi siswa dengan memperlihatkan berbagai macam larutan bersifat asam, basa, atau netral yang sering dijumpai dalam kehidupan sehari-hari. (Fase 1 MPK) 2. Mengkomunikasikan tujuan pembelajaran produk, proses, psikomotor, keterampilan sosial, dan karakter. (Fase 1 MPK) B. Inti (70 menit) Kegiatan Penggalan 1 1. Menunjukkan gambar skala pH dan mendiskusikan tentang [H3O+], [OH-] dalam larutan (dengan pelarut air), dan derajat keasaman (pH) Pengamat 1 2 3

oleh 4

Penilaian oleh Pengamat 1 2 3 4

Penggalan 2 1. Menyajikan informasi berupa rumusan masalah tentang

bagaimanakah hubungan antara [H3O+] dengan pH larutan mengacu pada LKS SMA . (Fase 2 MPK) 2. Mengorganisasikan siswa dalam kelompok-kelompok kooperatif dan membagikan satu set alat, bahan, dan LKS SMA untuk setiap kelompok. Setiap kelompok terdiri dari 2 3 siswa. (Fase 3 MPK)
Rencana Pelaksanaan Pembelajaran SMA (Kimia): Derajat Keasaman (pH)

Kegiatan 3. Membimbing siswa merumuskan hipotesis atas rumusan masalah yang telah diberikan tersebut dengan cara meminta siswa jujur mengatakan bila belum dapat merumuskan hipotesis. (Fase 4 MPK) 4. Membimbing siswa mengidentifikasi variabel manipulasi, variabel respon, dan variabel kontrol, dengan cara menunjuk siswa untuk menyumbang ide dan meminta siswa lain menjadi pendengar yang baik saat temannya menyampaikan idenya. (Fase 4 MPK) Penggalan 3 5. Membimbing kelompok melaksanakan eksperimen menggunakan alat dan bahan sesuai prosedur yang tertulis di LKS SMA 6. Membimbing siswa memilih jenis larutan dan melakukan pengenceran dengan hati-hati dan teliti. Mengisi tabel 1A dan 1B, yaitu: (1) volume air yang ditambahkan setiap kali pengenceran, (2) [H3O+], dan (3) pH larutan 7. Meminta masing-masing siswa dalam setiap kelompok agar bertanggung jawab atas terselesaikannya tugas itu. (Fase 4 MPK). 8. Melakukan evaluasi formatif dengan asesmen kinerja psikomotor dengan cara meminta siswa menunjukkan keterampilan mengencerkan suatu larutan (Fase 5 MPK) Penggalan 4 9. Membimbing kelompok melaksanakan eksperimen menggunakan alat dan bahan sesuai prosedur yang tertulis di LKS SMA tidak bertanggung jawab segera diingatkan. (Fase 4 MPK) 10. Membimbing siswa mengisi Tabel 2, yaitu: (1) pH larutan, (2) [H 3O+], dan (3) [OH-]. Mengklasifikasi sifat masing-masing larutan (termasuk asam, basa, atau netral), bedasarkan harga pH nya. Tekankan perlunya jujur, hati-hati, dan teliti dalam melakukan pengamatan dan mencatat hasil pengamatan pada Tabel 1. (Fase 4 MPK). untuk memeriksa harga pH. Bila ada siswa yang menunjukkan karakter

Penilaian oleh Pengamat 1 2 3 4

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran SMA (Kimia): Derajat Keasaman (pH)

Kegiatan 11.Satu-dua kelompok diminta mengkomunikasikan pekerjaannya

Penilaian oleh Pengamat 1 2 3 4

kepada kelas untuk memberi kemudahan guru melakukan evaluasi formatif dan memberi kesempatan siswa lain untuk belajar menjadi pendengar yang baik . (Fase 5 MPK) Penggalan 5 13.Membimbing kelompok melakukan analisis dengan mengacu pada LKS SMA . Ditekankan perlunya mendengarkan ide teman dalam tugas analisis ini. (Fase 4 MPK). 14.Melakukan evaluasi formatif dengan cara meminta satu-dua kelompok mempresentasikan kinerjanya dan kelompok lain menjadi pendengar yang baik agar dapat menanggapi saat diminta guru. (Fase 5 MPK) 15. Membimbing kelompok berkomunikasi untuk menyampaian pendapat dalam menarik kesimpulan dengan mengacu pada LKS SMA . (Fase 4 MPK) 16. Melakukan evaluasi formatif dengan cara meminta satu-dua kelompok mempresentasikan kinerjanya dan ditanggapi kelompok lain. (Fase 5 MPK) 17. Memberikan penghargaan kepada individu dan kelompok yang berkinerja baik dan amat tersebut. (Fase 6 MPK) baik dalam kegiatan belajar mengajar

C. Penutup (10 menit) Penilaian oleh Pengamat 1 2 3 4 siswa membuat

Kegiatan 1. Menutup pelajaran dengan membimbing

rangkuman dan memberi PR LKS SMA 02 menggunakan Software PhET untuk Virtual Lab). X. Sumber Pembelajaran

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran SMA (Kimia): Derajat Keasaman (pH)

1. LKS SMA Hubungan antara [H3O+] dengan pH lLarutan 2. Kunci LKS SMA Hubungan antara Konsentrasi H3O+dengan pH Larutan 3. LP 1: Produk dilengkapi Kunci LP 1 4. LP 2: Proses 5. LP 3: Psikomotor 6. LP 4: Pengamatan Perilaku Berkarakter 7. LP 5: Pengamatan Keterampilan Sosial 8. Tabel Spesifikasi Lembar Penilaian 9. Silabus Daftar Pustaka BSNP (Badan Standar Nasional Pendidikan). 2007. Model Silabus dan Rencana Pelaksanaan Pembelajaran. Mata Pelajaran: Ilmu Pengetahuan Alam. SMP/MTS. Digandakan oleh Kegiatan Penyelenggaraan Sosialisasi/Diseminasi/Seminar/Workshop/Publikasi Direktorat Jenderal Manajemen Pendidikan Dasar dan Menengah. Johnson, David W. & Johnson, Roger T. 2002. Meaningful Assessment. A Manageable and Cooperative Process. Boston: Allyn & Bacon. Wilbraham, Staley, Matta, and Waterman, (2007). Chemistry (Teachers Edition). Boston: Pearson Prentice Hall. ________, TeachEngineering.org Activity - Acid (and Base) Rainbows. Didownload pada 9 Oktober 2009 dari http://www.teachengineering.org/view_activity.php?

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran SMA (Kimia): Derajat Keasaman (pH)

LKS SMA Hubungan Antara [H3O+] dengan pH Larutan

Derajat keasaman suatu lar utan ditentukan oleh [H 3O+] atau [OH -] dalam suatu larutan. pH = -log [H 3O+] dan pOH = -log [OH -]. Harga Kw = [H 3O+] [OH -] = 10 -14, dengan demikian pH + pOH = 14. Tujuan Bahan Larutan HCl 0,1 M Larutan NaOH 0,1 M Sari jeruk Larutan cuka Larutan kopi Air Suling Larutan soda kue Larutan obat maag Larutan sabun Indikator universal Alat : Gelas ukur 50 mL Pipet tetes Pengaduk Rumusan Masalah Hipotesis Variabel - 2 buah - 2 buah - 2 buah : Bagaimana hubungan antara [H3O+] dengan pH suatu larutan? : ______________________________________ : ______________________________________ : ______________________________________ diminta melaksanakan eksperimen untuk menyelidiki Gelas kimia 100 mL atau gelas plastik - 15 buah - 100 mL - 100 mL - 100 mL - 100 mL - 100 mL - 500 mL - 100 mL - 100 mL - 100 mL : Menyelidiki hubungan antara [H3O+] dengan pH Larutan

: ______________________________________________________________ :(a) yang dijaga konstan (b) yang dimanipulasi (c) yang merespon

Perencanaan Eksperimen:

Anda

hubungan antara [H3O+] dan pH larutan sesuai langkah-langkah di bawah ini.

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran SMA (Kimia): Derajat Keasaman (pH)

Langkah-langkah: 1. Siapkan alat dan bahan. Yakinkan alat-alat yang akan digunakan dalam keadaan bersih. 2. Lakukan pengenceran pertama dengan cara memasukkan 5 mL larutan HCl 0,1 M ke dalam gelas ukur 50 mL yang telah berisi 15 mL air suling. Selanjutnya tambah air suling sampai tanda batas. Kemudian pindahkan larutan ke dalam gelas kimia atau cup plastik yang diberi tanda A1 dan aduk. 3. Lakukan pengenceran kedua (memasukkan 0,5 mL atau 10 tetes HCl 0,1 M) dan ketiga (memasukkan 0,05 mL atau 1 tetes HCl 0,1 M). seperti langkah 2. Pindahkan larutan ke dalam gelas kimia yang diberi tanda A2 dan A3. 4. Lakukan seperti 2 dqn 3 untuk larutan NaOH 0,1 M. Gunakan gelas kimia atau cup plastik yang diberi tanda B1, B2, dan B3, 5. Periksa pH laru tan pada gelas kimia A1, A2, A3 menggunakan indikator universal. Catat: (1) volume air suling yang dibutuhkan untuk setiap pengenceran, (2) [H 3O+] qtqu [OH=], dan (3) pH larutan, selanjutnya isikan pada Tabel 1A. 6. Lakukan seperti langkah 5 untuk larutan pada gelas kima B1, B2, dan B3. data pengamatan pada Tabel 1B. 7. Masukkan masi ng-masing larutan sesuai Tabel 2 sebanyak 50 mL ke dalam gelas kimia. 8. Periksa pH masing-masing larutan menggunak an indikator universal 9. Hitung [H 3O+], - log [H 3O+], dan [OH -]. Tulis semua pengamatan pada Tabel 2. 10.Lakukan analisis dan be rikan kesimpulannya. Pengamatan : Tabel 1 A. Pengenceran Larutan asam HCl 0,1 M dengan Air Suling Pengenceran ke 1 2 3 Volume Awal (mL) Penambahan Air (mL) Volume Akhir ( mL) [H 3O+] (mol/L) Masukkan

pH

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran SMA (Kimia): Derajat Keasaman (pH)

Tabel 1 B. Pengenceran Larutan basa NaOH 0,1 M dengan Air Suling Pengenceran ke 1 2 3 Volume Awal (mL Penambahan Air (mL) Volume Akhir ( mL) [OH -] (mol/L)

pH

Tabel 2. Sifat larutan berdasarkan derajat keasamannya [H 3O+] (mol/L) [OH -] (mol/L) pH larutan Sifat larutan Asam/Basa/ Netral

No. 1 2 3 4 5 6 7 8 9

Jenis Larutan Larutan HCl 0, 1M Sari Jeruk Larutan Cuka Larutan kopi Air Suling Larutan Soda Kue Larutan Obat Maag Larutan Sabun Larutan NaOH 0,1 M

-log [H 3O+]

Analisis

Berdasarkan Tabel 1A dan 1B 1. Apakah hubungan antara [ H3O+] dan pH pada larutan asam ? Pada larutan asam: a. Semakin encer larutan asam, semakin __________ [H 3O+] b. Semakin __________ [H 3O+], semakin __________ pH larutan. 2. Apakah hubungan antara [ OH-] dan pH pada larutan basa? Pada larutan basa:

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran SMA (Kimia): Derajat Keasaman (pH)

10

a. Semakin encer larutan basa, semakin _________ [OH -] b. Semakin __________ [OH -], semakin __________ pH larutan. Berdasarkan Tabel 2 1. Berdasarkan pH yang diperoleh untuk setiap larutan, manakah larutan yang bersifat asam, basa, atau netral? Larutan yang bersifat asam : _________________________________________________ Larutan yang bersifat basa : ________________________________________________ Larutan yang bersifat netral : _________________________________________________ 2. Berdasarkan harga pH dari data eksperimen dan harga log [H 3O+] menurut perhitungan, bagaimana hubungan antara pH dan [H 3O+]? Nyatakan dalam suatu persamaan. ________________________________________________________________________ 3. Berdasarkan persamaan yang anda peroleh dalam kegiatan nomor 2, hitunglah pH larutan HCl 0,1M. ________________________________________________________________________ 4. Bagaimanakah hubungan antara [H 3O+] dengan [OH -] dalam setiap larutan yang anda uji? Semakin ____________ harga [H 3O+] maka harga [OH -] semakin _____________ 5. Periksa harga pH, [H 3O+], dan [OH -] untuk larutan air suling. Jika Kw = [H 3O+] x [OH -] = 10 -14, pOH = log [OH -], dan pKw = -log Kw, berapakah harga pOH untuk larutan air suling? ________________________________________________________________________ ________________________________________________________________________

Kesimpulan : 1. Apakah hipotesismu diterima ? _____________________________________________________________ 2. Kesimpulan apa yang dapat dibuat? _____________________________________________________________ _____________________________________________________________ _____________________________________________________________

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran SMA (Kimia): Derajat Keasaman (pH)

11

Penerapan

: Dengan mengetahui [H3O+] atau [OH -] suatu larutan, maka memungkinkan kita untuk menghitung harga ______________ dan ________________

Daftar Pustaka Wilbraham, Staley, Matta, and Waterman, (2007). Chemistry (Teachers Edition). Boston: Pearson Prentice Hall.

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran SMA (Kimia): Derajat Keasaman (pH)

12

KUNCI LKS SMA Hubungan Antara [H3O+] dengan pH Larutan

Derajat keasaman suatu lar utan ditentukan oleh [H 3O+] atau [OH -] dalam suatu larutan. pH = -log [H 3O+] dan pOH = -log [OH -]. Harga Kw = [H 3O+] [OH -] = 10 -14, dengan demikian pH + pOH = 14. Tujuan : Menyelidiki hubungan antara konsentrasi H3O+dengan pH larutan

Bahan Larutan HCl 0,1 M Larutan NaOH 0,1 M Sari jeruk Larutan cuka Larutan kopi Air Suling Larutan soda kue Larutan obat maag Larutan sabun Indikator universal Alat : Gelas ukur 50 mL Pipet tetes Pengaduk Rumusan Masalah Hipotesis Variabel - 2 buah - 2 buah - 2 buah : Bagaimana hubungan antara [H3O+] dengan pH suatu larutan? : jenis larutan, volume larutan, alat ukur pH : [H3O+] larutan : pH (derajat keasaman) Gelas kimia 100 mL atau gelas plastik - 15 buah - 100 mL - 100 mL - 100 mL - 100 mL - 100 mL - 500 mL - 100 mL - 100 mL - 100 mL

: Jika [H3O+] suatu larutan semakin besar, pH semakin kecil :(a) yang dijaga konstan (b) yang dimanipulasi (c) yang merespon

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran SMA (Kimia): Derajat Keasaman (pH)

13

Perencanaan Eksperimen:

Anda

diminta

melaksanakan eksperimen untuk menyelidiki

hubungan antara [H3O+] dan pH larutan sesuai langkah-langkah di bawah ini. Langkah-langkah: 1. keadaan bersih. 2. Lakukan pengenceran pertama dengan cara memasukkan 5 mL larutan HCl 0,1 M ke dalam gelas ukur 50 mL yang telah berisi 15 mL air suling. Selanjutnya tambah air suling sampai tanda batas. Kemudian pindahkan larutan ke dalam gelas kimia atau cup plastik yang diberi tanda A1 dan aduk. 3. Lakukan pengenceran kedua (memasukkan 0,5 mL atau 10 tetes HCl 0,1 M) dan ketiga (memasukkan 0,05 mL atau 1 tetes HCl 0,1 M). seperti langkah 2. Pindahkan larutan ke dalam gelas kimia yang diberi tanda A2 dan A3. 4. 5. Lakukan seperti 2 dqn 3 untuk larutan NaOH 0,1 M. Gunakan gelas kimia Periksa pH laru tan pada gelas kimia A1, A2, A3 menggunakan indikator atau cup plastik yang diberi tanda B1, B2, dan B3, universal. Catat: (1) volume air suling yang dibutuhkan untuk setiap pengenceran, (2) [H3O+] qtqu [OH =], dan (3) pH larutan, selanjutnya isikan pada Tabel 1A. 6. 7. 8. 9. Tabel 2. 10. Lakukan analisis dan berikan kesimpulannya. Lakukan seperti langkah 5 untuk larutan pada gelas kima B1, B2, dan Masukkan masi ng-masing larutan sesuai Tabel 2 sebanyak 50 mL ke Periksa pH masing-masing larutan menggunak an indikator universal Hitung [H 3O+], - log [H 3O+], dan [OH -]. Tulis semua pengamatan pada B3. Masukkan data pengamatan pada Tabel 1B. dalam gelas kimia. Siapkan alat dan bahan. Yakinkan alat-alat yang akan digunakan dalam

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran SMA (Kimia): Derajat Keasaman (pH)

14

Pengamatan : Tabel 1 A. Pengenceran Larutan asam HCl 0,1 M dengan Air Suling Pengenceran ke 1 2 3 Volume Awal (mL) 5 0,5 0,05 Penambahan Air (mL) 45 49,5 49,95 Volume Akhir (mL) 50 50 50 [H 3O+] (mol/L) 0,01 0,001 0,0001

pH 2 3 4

Tabel 1 B. Pengenceran Larutan basa NaOH 0,1 M dengan Air Suling Pengenceran ke 1 2 3 Volume Awal (mL 5 0,5 0,05 Penambahan Air (mL) 45 49,5 49,95 Volume Akhir (mL) 50 50 50 [OH -] (mol/L) 0,01 0,001 0,0001

pH 12 11 10

Tabel 2. Sifat larutan berdasarkan derajat keasamannya [H 3O+] (mol/L) 10-1 10-2 10-3 10-5 10-7 10-8 10-10 10-11 [OH -] (mol/L) 10-13 10-12 10-11 10-9 10-7 10-6 10-4 10-3 pH larutan 1 2 3 5 7 8 10 11 Sifat larutan Asam/Basa/ Netral Asam Asam Asam Asam Netral Basa Basa Basa 15

No. 1 2 3 4 5 6 7 8

Jenis Larutan Larutan HCl 0, 1M Sari Jeruk Larutan Cuka Larutan kopi Air Suling Larutan Soda Kue Larutan Obat Maag Larutan Sabun

-log [H 3O+] 1 2 3 5 7 8 10 11

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran SMA (Kimia): Derajat Keasaman (pH)

No.

Jenis Larutan

[H 3O+] (mol/L)

-log [H 3O+]

[OH -] (mol/L)

pH larutan

Sifat larutan Asam/Basa/ Netral

Larutan NaOH 0,1 M

10-13

13

10-1

13

Basa

Analisis

Berdasarkan Tabel 1A dan 1B 1. Apa hubungan antara [H3O+] dan pH pada larutan asam ? Pada larutan asam: a. Semakin encer larutan asam, semakin kecil [H3O+] b. Semakin kecil [H3O+], semakin besar pH larutan. 2. Apa hubungan antara [ OH-] dan pH pada larutan basa? Pada larutan basa: a. Semakin encer larutan basa, semakin kecil [OH -] b. Semakin kecil [OH -], semakin kecil pH larutan. Berdasarkan Tabel 2 1. Berdasarkan pH yang diperoleh untuk setiap larutan, manakah larutan yang bersifat asam, basa, atau netral? Larutan yang bersifat asam : Larutan HCl 0, 1M, Sari Jeruk, Larutan Cuka, Larutan kopi Larutan yang bersifat basa : Larutan Soda Kue, Larutan Obat Maag, Larutan Sabun, Larutan NaOH 0,1 M Larutan yang bersifat netral : Air suling 2. Berdasarkan harga pH dari data eksperimen dan harga log [H persamaan. pH = - log [H3O+] 3. Berdasarkan persamaan yang anda peroleh dalam kegiata n nomor 2, hitunglah pH larutan HCl 0,1M. [H3O+].= 0,1 M. Jadi pH = - log [H 3O+] = 1 4. Bagaimanakah hubungan antara [H 3O+] dengan [OH -] dalam setiap larutan yang anda uji? Semakin kecil harga [H 3O+] maka harga [OH -] semakin besar
Rencana Pelaksanaan Pembelajaran SMA (Kimia): Derajat Keasaman (pH)
3

O+] menurut

perhitungan, bagaimana hubungan antara pH dan [H 3O+]? Nyatakan dalam suatu

16

5. Periksa harga pH, [H 3O+], dan [OH -] untuk larutan air suling. Jika Kw = [H 3O+] x [OH -] = 10 -14, pOH = log [OH -], dan pK W = -log Kw, berapakah harga pOH untuk larutan air suling? [OH -] = K W / [H3O+] = 10 -14/10-7 = 10 -7 ; Jadi : pOH = log [OH -] = log10 -7 = 7.

Kesimpulan : 1. Apakah hipotesismu diterima ? diterima 2. Kesimpulan apa yang dapat dibuat? a. pH = - log [H3O+] b. Semakin kecil [H 3O+], semakin besar pH larutan c. Semakin kecil [OH-], semakin kecil pH larutan Penerapan : Dengan mengetahui [H3O+] atau [OH -] suatu larutan, maka memungkinkan kita untuk menghitung harga pH dan pOH

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran SMA (Kimia): Derajat Keasaman (pH)

17

Daftar Pustaka Wilbraham, Staley, Matta, and Waterman, (2007). Chemistry (Teachers Edition). Boston: Pearson Prentice Hall.

Tabel Spesifikasi Lembar Penilaian Indikator Produk: 1. Secara mandiri siswa dapat mendeskribsikan hubungan [H3O+] dan [OH-] dalam larutan dengan pelarut air dengan mengerjakan soal LP 1: Produk sesuai dengan kunci jawaban 2. Secara mandiri siswa dapat menunjukkan penguasaannya tentang pengertian pH suatu larutan sesuai dengan kunci LP 1: Produk 3. Secara mandiri siswa dapat menghitung pH dan pOH larutan dengan mengerjakan soal-soal tentang derajat keasaman di LP 1: Produk sesuai kunci jawaban Proses: 1. Diberikan alat dan bahan dan LKS SMA siswa dapat melaksanakan eksperimen untuk menyelidiki hubungan antara [H3O+] dengan pH larutan mengidentifikasi sifat larutan sesuai kunci LP 2: Proses (merumuskan hipotesis, variabel manipulasi, variabel respon, variabel kontrol, melaksanakan eksperimen, mengisi tabel pengamatan, analisis, kesimpulan) (catatan: praktikum dengan alat dan bahan sesungguhnya) Psikomotor: 1. Disediakan alat dan bahan, serta LKS Kimia SMA, siswa dapat LP dan Butir Soal LP 1: Produk Butir 1 Kunci LP dan Butir Soal LP 1: Produk Butir 1

Butir 2

Butir 2

Butir 3, 4, 5

Butir 3, 4, 5

LP 2: Proses: Dipercayakan kepada RTK 1, 2, 3, 4, 5, 6, 7, 8, 9, judgement Penilai/Guru 10, 11

LP 3: Psikomotor

Kunci LP 3: Psikomotor 18

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran SMA (Kimia): Derajat Keasaman (pH)

membuat konsentrasi larutan yang berbeda-beda dengan cara mengencerkan sesuai dengan langkah-langkah kinerja yang ditentukan 2. Disediakan larutan yang berbeda [H3O+] nya dan indikator universal, siswa dapat memeriksa pH sesuai dengan langkah-langkah kinerja yang ditentukan Karakter: LP 4: Karakter: Jujur, tanggung jawab, hati-hati, dan RTK 1, 2, 3, 4, teliti Seluruh RTK itu minimal memperoleh penilaian Menunjukkan kemajuan dan dipercayakan kepada judgement Penilai/Guru. Seluruh RTK itu minimal memperoleh penilaian Menunjukkan kemajuan dan dipercayakan kepada judgement Penilai/Guru.

Keterampilan Sosial LP 5: Keterampilan Sosial: Bertanya, menyumbang ide atau RTK 1, 2, 3, 4 berpendapat, menjadi pendengar yang baik, komunikasi.

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran SMA (Kimia): Derajat Keasaman (pH)

19

LP 1: PRODUK Produk Diberikan data seperti pada tabel berikut (Wilbraham et al., 2008; tabel 19.5). Tabel Hubungan Antara [H3O+] dan [OH-] dan pH larutan pada 25oC [H3O+] (mol/L)
1. 100 1. 10-1 1. 10-2 Keasaman meningkat 1. 10-3 1. 10-4 1. 10-5 1. 10-6 Netral 1. 10-7 1. 10-8 1. 10-9 1. 10-10 Kebasaan meningkat 1. 10-11 1. 10-12 1. 10-13 1. 10-14

[OH-] (mol/L)
1. 10-14 1. 10-13 1. 10-12 1. 10-11 1. 10-10 1. 10-9 1. 10-8 1. 10-7 1. 10-6 1. 10-5 1. 10-4 1. 10-3 1. 10-2 1. 10-1 1. 100

pH
0,0 1,0 2,0 3,0 4,0 5,0 6,0 7,0 8,0 9,0 10,0 11,0 12,0 13,0 14,0

1. Berdasarkan data pada tabel tersebut jawablah pertanyaan-pertanyaan berikut: a. Dalam larutan dengan pelarut air, jika KW = [H3O+] x [OH-], berapa harga KW ? b. Bagaimana hubungan antara [H3O+] dan [OH-] dalam larutan yang bersifat netral, asam, atau basa? 2. Berdasarkan data pada tabel tersebut jawablah pertanyaan-pertanyaan berikut: a. Keasaman meningkat, apabila pH semakin _________________
Rencana Pelaksanaan Pembelajaran SMA (Kimia): Derajat Keasaman (pH)

20

b. Kebasaan meningkat, apabila pH semakin __________________ c. Nyatakan hubungan antara [H3O+] dan harga pH dalam suatu persamaam matematik ! 3. Bila [H3O+] dalam suatu larutan adalah 1,0 x 10-5 M dan harga Kw = 1 x 10-14,

berapakah [OH-] dalam larutan? 4. Berapakah pH larutan yang mempunyai [H3O+] sebesar 4,2 x 10-10 M? 5. a. Berapakah [H3O+] untuk larutan yang mempunyai harga pH 4,0?: b. Berapakah [OH-] untuk larutan yang mempunyai harga pH 12,0?

Daftar Pustaka: Wilbraham, Staley, Matta, and Waterman, (2007). Chemistry (Teachers Edition). Boston: Pearson Prentice Hall.

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran SMA (Kimia): Derajat Keasaman (pH)

21

Kunci LP 1: PRODUK Produk Diberikan data seperti pada tabel berikut (Wilbraham et al., 2008; tabel 19.5). Tabel Hubungan Antara [H3O+] dan [OH-] dan pH larutan pada 25oC [H3O+] (mol/L)
1. 100 1. 10-1 1. 10-2 Keasaman meningkat 1. 10-3 1. 10-4 1. 10-5 1. 10-6 Netral 1. 10-7 1. 10-8 1. 10-9 1. 10-10 Kebasaan meningkat 1. 10-11 1. 10-12 1. 10-13 1. 10-14

[OH-] (mol/L)
1. 10-14 1. 10-13 1. 10-12 1. 10-11 1. 10-10 1. 10-9 1. 10-8 1. 10-7 1. 10-6 1. 10-5 1. 10-4 1. 10-3 1. 10-2 1. 10-1 1. 100

pH
0,0 1,0 2,0 3,0 4,0 5,0 6,0 7,0 8,0 9,0 10,0 11,0 12,0 13,0 14,0

1. Berdasarkan data pada tabel tersebut jawablah pertanyaan-pertanyaan berikut: a. Dalam larutan dengan pelarut air, jika KW = [H3O+] x [OH-], berapa harga KW ? b. Bagaimana hubungan antara [H3O+] dan [OH-] dalam larutan yang bersifat netral, asam, atau basa?

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran SMA (Kimia): Derajat Keasaman (pH)

22

Jawaban 1a. Harga KW = [H3O+] x [OH-]= 10-14 dalam setiap larutan dengan pelarut air. 1b. Larutan asam: [H3O+] > [OH-] ; Larutan basa: [OH-] > [H3O+] ; Larutan netral: [H3O+] = [OH-] 2. Berdasarkan data pada tabel tersebut jawablah pertanyaan-pertanyaan berikut: a. Keasaman meningkat, apabila pH semakin _________________ b. Kebasaan meningkat, apabila pH semakin __________________ c. Nyatakan hubungan antara [H3O+] dan harga pH dalam suatu persamaam matematik ! Jawaban 2a. Keasam meningkat, apabila pH semakin kecil 2b. Kebasaan meningkat, apabila pH semakin besar 2c. pH = - log [H3O+] 3. Bila [H3O+] dalam suatu larutan adalah 1,0 x 10-5 M dan harga Kw = 1 x 10-14,

berapakah [OH-] dalam larutan? Diketahui : [H3O+] = 1,0 x 10-5 dan Kw = 1 x 10-14 Ditanya : [OH-] Perhitungan : Kw = [H3O+] x [OH-] ; [OH-] = Kw / [H3O+] [OH-] = 1 x 10-14 / 1 x 10-5 = 1 x 10-9 M 4. Berapakah pH larutan yang mempunyai [H3O+] sebesar 4,2 x 10-10 M? Diketahui : [H3O+] = 4,2 x 10-10 Ditanya : pH Perhitungan : pH = -log [H3O+] pH = -log 4,2 x 10-10 = 10 log 4,2 = 9,38
Rencana Pelaksanaan Pembelajaran SMA (Kimia): Derajat Keasaman (pH)

23

5 a. Berapakah [H3O+] untuk larutan yang mempunyai harga pH 4,0?: Diketahui : Suatu larutan mempunyai harga pH = 4,0 Ditanya : [H3O+] ? Perhitungan : pH = -log [H3O+] ; 4,0 = -log [H3O+] ; [H3O+] = 10-4 M 5 b. Berapakah [OH-] untuk larutan yang mempunyai harga pH 12,0? Diketahui : Suatu larutan mempunyai harga pH = 12,0 Ditanya : [OH-] ? Perhitungan : pH + pOH =14 ; pOH = 140 -12,0 = 2,0 ; [OH-] = 10-2 M

pOH = - log [OH-] ; 2,0 = - log [OH-]

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran SMA (Kimia): Derajat Keasaman (pH)

24

Daftar Pustaka Wilbraham, Staley, Matta, and Waterman, (2007). Chemistry (Teachers Edition). Boston: Pearson Prentice Hall. LP 2: PROSES Prosedur: 1. Siapkan alat dan bahan untuk LKS SMA Tugasi siswa menguji sebuah hipotesis: Ada hubungan antara [H3O+] dengan pH larutan. Jika [H3O+] semakin kecil, maka pH larutan semakin besar; Jika [H3O+] semakin besar, maka pH larutan semakin kecil 2. Siswa diminta untuk mengencerkan larutan sesuai dengan yang ada pada LKS SMA 3. Siswa diminta untuk mengamati dan atau menghitung, serta menuliskan data pengamatan tentang [H3O+], -log, [H3O+], [OH-], dan pH. 4. Penentuan skor kinerja siswa mengacu pada Format Asesmen Kinerja di bawah ini. 5. Berikan format ini kepada siswa sebelum asesmen dilakukan. 6. Siswa diijinkan mengases kinerja mereka sendiri dengan menggunakan format ini. Format Asesmen Kinerja Proses Skor Maksimum 5 5 5 5 25 Skor Asesmen Olejh Siswa Guru sendiri

No 1 2 3 4

Rincian Tugas Kinerja Merumuskan hipotesis Mengidentifikasi variabel kontrol Mengidentifikasi variabel manipulasi Mengidentifikasi variabel respon

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran SMA (Kimia): Derajat Keasaman (pH)

5 6 7 8 9 10 11

Mencatat harga [H 3O+], [OH -], dan pH sesuai larutan yang ditentukan pada tabel 1 Menghitung harga log [H 3O+] Mencatat harga [H 3O+], log [H 3O+], [OH -], dan pH sesuai larutan yang ditentukan pada tabel 2 Melakukan analisa sesuai tabel 1 Melakukan analisa sesuai tabel 2 Membuat kesimpulan Membuat penerapan Skor Total

15 10 15 15 15 5 5 100 Surabaya, Guru

2010

Siswa

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran SMA (Kimia): Derajat Keasaman (pH)

26

LP 3: PSIKOMOTOR Pengenceran larutan dan memeriksa pH menggunakan indikator universal Prosedur: 1, Siapkan alat dan bahan 2. Tugasi siswa untuk melakukan tiga kali pengenceran larutan HCl 0,1 M 3. Tugasi siswa untuk melakukan tiga kali pengenceran larutan NaOH 0,1 M 4. Tugasi siswa untuk memeriksa pHmasin-masing larutan yang sudah diencerkan Format Asesmen Kinerja Psikomotor Skor Maksimum Skor Asesmen oleh Siswa Guru sendiri

No 1 2 3 4 5 6 7 8 10

Rincian Tugas Kinerja

Memberi tanda gelas kimia atau gelas plastik 5 Menggunakan gelas ukur dan pipet tetes untuk 5 melakukan pengenceran larutan HCl 0,1 M dan NaOH 0,1 M Mengukur dan mengamati volume air awal 5 dengan cara melihat tanda batas Mengukur volume HCl 0,1 M dan NaOH 0,1 M 15 dengan teliti dan tepat pada setiap pengenceran Menambah air menggunakan pipet tetes agar 15 volume tepat pada tanda batas dan mengamati volume akhir dengan cara melihat tanda batas Memeriksa pH larutan menggunakan indikaor 10 universal dengan cara m encelupkan indikator universal ke dalam masing-masing larutan Mencocokkan perubahan warna indikator dengan 15 harga pH nya Memilih dan larutan sesuai Tabel 2 pada LKS 10 Mengukur volume dan pH masing-masing larutan 20 Skor Total 100 Surabaya, Guru

2010

Siswa

Sumber: Johnson, DavidW. & Johnson, Roger T. 2002. Meaningful Assessment. A Manageable and Cooperative Process. Boston: Allyn & Bacon. LP 4 : KARAKTER
Rencana Pelaksanaan Pembelajaran SMA (Kimia): Derajat Keasaman (pH)

27

Format Pengamatan Perilaku Berkarakter Siswa: Petunjuk: Untuk setiap perilaku berkarakter berikut ini, beri penilaian atas perilaku berkarakter siswa menggunakan skala berikut ini: A = sangat baik C = menunjukkan kemajuan B = Memuaskan D = memerlukan perbaikan Kelas: Tanggal:

No 1 2 3 4

Rincian Tugas Kinerja (RTK) Jujur Tanggungjawab Hati-hati Teliti

Keterangan

Surabaya, Pengamat

2010

Sumber: Johnson, David W. & Johnson, Roger T. 2002. Meaningful Assessment. A Manageable and Cooperative Process. Boston: Allyn & Bacon. LP 5: KETERAMPILAN SOSIAL

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran SMA (Kimia): Derajat Keasaman (pH)

28

Format Pengamatan Keterampilan Sosial

Siswa:

Kelas:

Tanggal:

Petunjuk: Untuk setiap keterampilan sosial berikut ini, beri penilaian atas keterampilan sosial siswa itu menggunakan skala berikut ini: A = sangat baik C = menunjukkan kemajuan B = Memuaskan D = memerlukan perbaikan

No 1 2 3 4

Rincian Tugas Kinerja (RTK) Bertanya Menyumbang pendapat Menjadi baik ide atau yang

Keterangan

pendengar

Komunikasi Surabaya, Pengamat 2010

Sumber: Johnson, DavidW. & Johnson, Roger T. 2002. Meaningful Assessment. A Manageable and Cooperative Process. Boston: Allyn & Bacon.
Rencana Pelaksanaan Pembelajaran SMA (Kimia): Derajat Keasaman (pH)

29

You might also like