You are on page 1of 10

Singkat Teori Cermati rumus-rumus dasar integral untuk fungsi-fungsi trigonometri untuk sudut-sudut berikut:

Soal Tentukan: 1) sin 3x dx 2) 2 sin 3x dx 3) sin (3x + 2) dx 4) sin (3x 1/2 ) dx 5) cos 5x dx 6) cos (5x3) dx 7) sec2 5x dx 8) sec2 (2x+3) dx Pembahasan 1) Dengan rumus sin ax, a = 3

2) Dengan rumus sin ax, a = 3, keluarkan 2 dari integral:

3) Dengan rumus sin (ax + b), a = 3 dan b = 2

4) Dengan rumus sin (ax + b), dimana a = 3 dan b = 1/2

5) Dengan rumus cos ax, dimana a = 5

6) Dengan rumus cos (ax + b), dimana a = 5 dan b = -3

7) Dengan rumus sec2 ax, dimana a = 5

8) Dengan rumus sec2 (ax + b), dimana a = 2 dan b = 3

Teori Singkat Cermati rumus untuk integral dengan substitusi aljabar berikut, cara panjang akan diberikan di pembahasan contoh soal.

Soal No. 1

Tentukan: (3x + 7)5 dx Pembahasan Bawa ke bentuk vn dv Misal: v = (3x + 5) dengan demikian:

Soal No. 2 Tentukan dengan menggunakan metode substitusi aljabar : (2x + 10)3 dx Pembahasan

Soal No. 3 Tentukan hasil dari: (3x + 6) dx Pembahasan

Soal No. 4 Tentukan hasil dari: 3(3x + 6) dx

Pembahasan

Soal No. 5 Tentukan hasil dari:\ (3x3 + 5)7 x2 dx Pembahasan

Soal No. 6 Tentukan hasil dari: 3(12 x5 7) x4 dx Pembahasan

Soal No. 7 Hasil dari

adalah....

Pembahasan

singkat Teori Rumus integral tak tentu

Soal Tentukan: 1) x5 dx 2) 3x dx 3) dx/x5 4) y5 dy 5) t dt 6) (3x2 + 5x) dx 7) ( 1/4 x4 + 1/3 x3 + 1/2 x2) dx 8) (2x 1)2 dx Pembahasan 1) Penggunaan rumus dasar integral

2) Penggunaan rumus dasar integral

3) Penggunaan rumus dasar integral

4) Penggunaan rumus dasar integral

5) Penggunaan rumus dasar integral

6) Penggunaan rumus dasar integral

7) Penggunaan rumus dasar integral

8) Penggunaan rumus dasar integral

Berikut contoh soal-soal UN materi Luas Daerah dan Volum Benda Putar: 1) UN Matematika SMA 2010 P04 - Kepulauan Riau Luas daerah yang dibatasi oleh parabola y = 4x x2, y = 2x + 8, dan sumbu Y adalah.... A. 4 2/3 satuan luas B. 6 2/3 satuan luas C. 12 2/3 satuan luas D. 20 2/3 satuan luas E. 30 2/3 satuan luas 2) UN 2010 Yogyakarta Luas daerah di kuadran I yang dibatasi oleh oleh kurva y = x3, y = x, x = 0 dan garis x = 2 adalah.... A. 2 1/4 satuan luas B. 2 1/2 satuan luas C. 3 1/4 satuan luas D. 3 1/2 satuan luas E. 4 1/4 satuan luas 3) UN Matematika SMA IPA P04 2010 Kepulauan Riau Daerah yang dibatasi oleh kurva y = 4 x2, sumbu X, sumbu Y dan garis x = 1. Volume benda putar yang terjadi jika daerah tersebut diputar mengelilingi sumbu X adalah... A. 12 8/15 satuan volum B. 12 8/12 satuan volum C. 13 8/15 satuan volum D. 13 8/12 satuan volum E. 14 satuan volum 4) UN Matematika SMA 2010-Yogyakarta Volume benda putar yang terjadi bila daerah yang dibatasi oleh kurva y = x2 dan daerah y = x diputar 360 mengelilingi sumbu X adalah.... A. 3/10 satuan volum B. 5/10 satuan volum C. 1/3 satuan volum D. 10/3 satuan volum E. 2 satuan volum 5) UN Matematika SMA 2010 P37 Kepulauan Riau Volume benda putar yang terjadi jika daerah yang dibatasi oleh kurva y = 2x x2 dan y = 2 x diputar mengelilingi sumbu X sejauh 360 adalah.... A. 1/5 satuan volum B. 2/5 satuan volum C. 3/5 satuan volum D. 4/5 satuan volum E. satuan volum 6) UN 2011 Paket 12 Yogyakarta Volume benda putar jika daerah yang dibatasi oleh kurva y = x2, garis y = 2x di kuadran I diputar 360 terhadap sumbu X adalah.... A. 20/15 satuan volum B. 30/15 satuan volum C. 54/15 satuan volum

D. 64/15 satuan volum E. 144/15 satuan volum Pembahasan Soal Nomor 2 Sketsa grafik yang dibentuk oleh kedua fungsi, cari titik potong y = x3 dan y = x Titik potong : x3 = x x3 x = 0 x(x2 1) = 0 x(x 1)(x + 1) = 0 x=0vx=1vx=1 Karena dibatasi juga oleh garis x = 0, maka titik potong yang digunakan adalah 0 dan 1 saja. Berikut sketsa kasar grafiknya:

Dari sketsa grafik terlihat dua area yang harus dicari luasnya, area pertama dibatasi oleh 0 dan 1, area kedua dibatasi oleh 1 dan 2 selengkapnya perhitungan mencari luasnya sebagai berikut:

Kita hitung secara terpisah saja untuk mengurangi resiko kesalahan perhitungan akibat kurangnya ketelitian Luas area pertama

Luas area kedua

Jumlahkan 2 1/4 + 1/4 = 2 1/2 satuan luas Pembahasan Soal No. 5 Sketsa grafiknya. cari titik-titik potong: 2x x2 = 2 x 2x x2 + x 2 = 0 x2 3x + 2 = 0 (x 2)(x1) = 0 x=2vx=1 Berikut sketsa kasar grafik selengkapnya

Waktunya berhitung:

Eksekusi akhir

You might also like