You are on page 1of 4

JENIS PUISI BARU MENURUT ISINYA

1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. Balada : puisi yang berisi kisah/cerita seseorang atau sekelompok orang. Ode : puisi yang berisi tentang jasa atau seseorang yang sangat dikenang. Romance : puisi yang berisi ungkapan rasa cinta, kasih dan sayang. Elegi : puisi yang berisi ungkapan-ungkapan perasaan sedih dan mengharukan. Satire : puisi yang berisi sindiran terhadap ketimpanganketimpangan sosial masyarakat. Hymne : puisi yang berisi tentang ajaran-ajaran kehidupan Epigram : puisi yang berisi tentang puiji-pujian kepada Tuhan/dewa dan juga pujian kepahlawanan.

Contoh Balada
DANAU PENANTIAN Ini kisah tentang seorang dara jelita Hidup menyendiri di tepi sebuah danau Jauh dari sgala keramaian kota Hanya berteman alam, lembah dan ngarai Desiran angin, gelombang air danau menghijau Disetiap senja termenung di tepi danau Lamunan melayang ke masa manis tlah silam Pandangan matanya menatap ke danau Penuh pengharapan akan seorang Yang tlah dinanti bertahun tak kembali Yang dinantikan sekian lama Tak kan kembali tepati janji Dia telah gugur di perjalanan Biduk cinta suci tenggelam di tengah jalan Hatinya tak rela menerima petaka ini Hari demi hari dia menangisi Walau musim berganti dan berganti Tetap menanti menanti dan menanti.

Contoh Puisi Romance


TANYAKAN KEPADANYA Ditanyakan kepadaNya Siapa orang yang tak paham cinta Dialah burung yang terbang terlalu jauh Bisikkan ayat-ayat cinta di telinganya Agar tak berdusta dia

Contoh puisi Ode


BISIK Diakah yang kembalikan batu pada diamnya Diakah yang hadirkan bunga dengan harumnya yang mengusik hati dengan rindunya Diakah pengantar sukma purnama embun bagi jiwa-jiwa dahaga Diakah?

You might also like