You are on page 1of 6

SUTEJO,S.

Kom

MENEMUKAN KELAS DARI SUATU SISTEM


KELAS DALAM SISTEM DAPAT DITEMUKAN DENGAN: 1. Buat daftar kata benda yang muncul (dalam paparan sistem). 2. Tinggalkan kata benda yang perlu disimpan oleh perangkat lunak 3. Buang kata benda yang terlalu umum, berulang/sinonim dengan kata lain. tidak relevan, mendua arti,

4. Tentukan kata benda yang memiliki kata benda lain 5. Kata benda yang memiliki benda lain menjadi calon kelas dan kata benda yang dimiliki benda lain menjadi attribute. 6. Periksa kembali kelas dan attribute yang anda temukan, tambahkan attribut lain apabila diperlukan 7. Buat daftar kata kerja yang muncul (dalam paparan sistem) 8. Temukan relasi memiliki antara kelas dan kata kerja yang anda daftar. Kata kerja menjadi operasi dari kelas 9. Periksa kembali kelas, attribute dan operasi yang anda temukan.

ANALISA KELAS(1)
Dari paparan sistem yang ada pada pertemuan 21 Oktober 2012:

1. Daftar kata benda yang muncul dalam sistem perpustakaan ABC: Perpustakaan ABC, koleksi, buku, majalah, nama majalah, tanggal terbit, nomor terbit, penerbit(majalah), nomor buku, judul buku, pengarang, tahun terbit, jumlah halaman, penerbit(buku), anggota, nomor anggota dan nomor buku, tanggal pinjam, petugas. 2. HASIL REVISI TERHADAP KATA BENDA TERSEBUT: Buku, majalah, nama majalah, tanggal terbit, nomor terbit, penerbit(majalah), nomor buku, judul buku, pengarang, tahun terbit, jumlah halaman, penerbit(buku), anggota, nomor anggota dan nomor buku, tanggal pinjam.

ANALISA KELAS (2)


1. RELASI MEMILIKI ANTAR KATA BENDA: Buku Attribute; nomor buku, judul buku, pengarang, tahun terbit, jumlah halaman, penerbit(buku) Majalah Attribute: nama majalah, tanggal terbit, nomor terbit, penerbit(majalah) Anggota Attribute: Nomor anggota Dengan demikian ditemukan 3 kelas, yaitu: Majalah, Buku dan Anggota.

ANALISA KELAS (3)


Daftar kata kerja yang muncul dalam paparan sistem perpustakaan ABC Mencatat buku baru Mencatat majalah baru Meminjam buku Mencatat peminjaman

RELASI antara kata kerja dan kelas yang ditemykan sebelumnya Kelas Buku Mencatat buku Kelas Majalah Kelas Anggota Meminjam buku

You might also like