You are on page 1of 2

PEMERINTAH KABUPATEN KUDUS DINAS PENDIDIKAN PEMUDA DAN OLAHRAGA SMP 2 UNDAAN

Jalan Purwadadi Km.7 Wates Undaan 0291- 4247837 Kudus 59372

ULANGAN TENGAH SEMESTER GASAL TAHUN PELAJARAN 2011/2012 Mata Pelajaran Kelas Hari / Tanggal Waktu : : : : Ilmu Pengetahuan Sosial IX ( Sembilan ) Kamis, 30 September 2011 07.30 09.00 WIB

PETUNJUK UMUM 1. Berdoa sebelum mengerjakan. 2. Tulislah terlebih dahulu nama dan nomor tes pada lembar jawaban yang telah disediakan. 3. Semua jawaban dikerjakan dilembar jawab yang telah disediakan. 4. Bacalah soal dengan teliti sebelum memberi jawaban. 5. Laporkan kepada pengawas apabila terdapat tulisan yang kurang jelas, rusak atau jumlah soal kurang. 6. Periksalah dahulu hasil pekerjaannmu sebelum diserahkan kepada pengawas. PETUNJUK KHUSUS I. Berilah tanda silang ( X ) pada huruf a, b, c atau d jawaban yang paling benar pada lembar jawab yang tersedia !
1. Berikut yang tidak termsuk daru negara berkembang adalah ... a. angka beban ketergantungan relatif tinggi b. mayoritas penduduknya bermata pencaharian sebagai petani c. angka harapan hidupnya rata-rata diatas 67,5 tahun d. status wanita dianggap sebagai penduduk kelas dua 2. Maju atau berkembangnya suatu negara dapat diketahui dari faktor dibawah ini, kecuali .... a. komposisi penduduk b. tingkat pendidikan dan tehnologi c. tingkat kesehatan masyarakat d. situasi politik dan hankam 3. Negara negara berkembang yang

3 2 4

sebagian besar berada di benua yang ditunjukkan nomor a. 1 b. 2 c. 3 d. 4

4. Beberapa contoh negara maju dan terkemuka di dunia adalah a. a.Amerika Serikat Brazil b. b.Jepang Selandia Baru c. c.Perancis Jerman d. d.Inggris Cina 5. Yang termasuk negara dengan pembangunan cepat adalah .... a. Malaysia dan Thailand b. Singapura dan Korea Selatan c. Brunai dan Indonesia d. Malaysia dan Myanmar 6. Negara Jepang termasuk wilayah Asia .... a. Selatan c. Barat b. Timur d. Utara 7. Sungai yang merupakan salah satu transportasi terpenting di Amerika Serikat adalah . a. Sungai Nil c. Sungai Kongo b. Sungai Missisipi d. Sungai Rhine 8. Wilayah Asia Selatan yang mempunyai penduduk paling banyak adalah .... a. India c. Pakistan b. Srilangka d. Nepal
Ulangan Tengah Semester 2011/2012 Ilmu Pengetahuan Sosial IX hal 1

9. Negara-negara yang berbatasan langsung dengan Brasil adalah .... a. Venesuela, Suriname, Bolivia dan Peru b. Suriname, Meksiko, Bolivia dan Paraguay c. Columbia, Venesuela, Argentina dan Meksiko d. Peru, Bolivia, Argentina dan Paraguay 10. Fungsi asli uang adalah sebagai a. satuan hitung dan alat tukar. b. alat pembayaran dan satuan hitung. c. alat menabung dan memindah kekayaan. d. standar pembayaran masa depan dan penghimpun kekayaan. 11.Tukar menukar antara barang dengan barang pada zamab dahulu dikenal dengan .... a. sewa c. barter b. belanja d. eksebisi 12. Diantara syarat-syarat suatu barang agar dapat digunakan sebagai alat pembayaran, tersebut di bawah ini, kecuali a. nilainya tetap c. mudah disimpan b. sulit dibuat d. dipercaya oleh umum 13. Yang bukan merupakan persamaan antara uang kertas dengan uang logam .......... a. diproduksi oleh Bank Indonesia c. sebagai alat pembayaran yang syah b. berfungsi sebagai alat tukar d. hanya berlaku di negara Indonesia 14. Didik membeli buku tulis di Hasan Putra. Dalam hal ini fungsi uang sebagai....... a. alat tukar c. pembayaran b. satuan hitung d. penunjuk harga 15. Latar belakang Jepang membentuk Gerakan 3 A adalah ..... a. melindungi rakyat Indonesia c. menarik perhatian rakyat Indonesia b. memimpin rakyat Indonesia d. membebaskan rakyat Indonesia 16.Data : 1. Serangan Jepang ke Hawai. 2. Adanya politik balas dendam 3. Serangan Jerman ke Polandia 4. Adanya perlombaan senjata. 5. Kegagalan LBB. Sebab-sebab umum PD II ditunjukkan oleh angka a. 1,3,5 c. 2,4,6 b. 1,2,3 d.. 3,5,6 17. Diantara Negara-negara di bawah ini yang termasuk anggota kelompok sekutu dalam PD II adalah a. USA, Rusia dan Parancis b. Rusia, Jerman, Inggris c. Belanda, Denmark, Italia d. Norwegia, Jepang, Amerika Serikat. 18. Yang bukan contoh tindakan Romusha Jepang di Indonesia adalah a. menebang kayu di hutan-hutan b. melancarkan Gerakan 3 A c. menanam Jarak d. membangun benteng-benteng pertahanan 19.Diantara syarat-syarat suatu barang agar dapat digunakan sebagai alat pembayaran, tersebut di bawah ini, kecuali c. nilainya tetap c. mudah disimpan d. sulit dibuat d. dipercaya oleh umum. 20.Berakhirnya Perang Dunia II membawa dampak bagi Indonesia yaitu. a. Indonesia mencapai kemerdekaan c. Jepang menyerah kepada Sekutu b. Indonesia kembali dijajah Belanda d. Jepang memberi kemerdekaan pada Indonesia

II. Jawablah pertanyaan-pertanyaan berikut dengan singkat, jelas dan benar ! 1. 2. 3. 4. 5. Sebutkan masing-masing 3 ciri negara maju dan negara berkembang ! Sebutkan 3 alasan penyebab perikanan di Jepang maju ! Jelaskan sebab-sebab umum dan sebab-sebab khusus terjadinya Perang Dunia II Apa yang dimaksud dengan barter, dan jelaskan apa saja kesulitannya ! Diketahui kurs beli $ 1,00 = Rp. 9.750,00 dan kurs jual $ 1,00 = Rp. 9.900,00. Jika pada saat Amir akan berangkat ke New York, terlebih dulu menukarkan uangnya sejumlah Rp. 100.000.000,00 maka berapa jumlah uang dollar yang Amir tenerima ?

Ulangan Tengah Semester 2011/2012

Ilmu Pengetahuan Sosial IX hal 2

You might also like