You are on page 1of 20

TUGAS Materi Fiqih HAID DAN MANDI WAJIB

PENULIS : INDRA WATI NINGSIH

ANIK AFRIADALILLAH

Haid
Standart Kompetensi Mengenal tata cara mandi wajib Kompetensi dasar Menjelaskan ketentuan mandi wajib setelah haid

Apersepsi
Empat belas tahun yang lalu nabila hanyalah seorang bayi yang mungil. Kini ia terlihat sebagai gadis yang remaja yang manis. Hari-harinya diisi dengan berbagai kegiatan sekolah, tapi tidak lupa juga ia melaksanakan ibadah sholat dan mengaji di rumah. Nabila rajin pula memebantu ibunya menyapu dan mencuci piring yang merupakan kegiatan sehari-harinya. Suatu haru Nabila berbisik kepada ibunya, ada suatu hal yang membuatnya terkejut dan gelisah. Ibunya dengan bijaksana berkata, setiap anak perempuan akan memasuki masa kedewasaan (balig). Hal ini di tandai dengan keluarnya darah hai dengan farjinya. Sejak saat itulah Muslimah diharuskan menjalankan semua ibadah- ibdah wajib, dan semua ketentuan hukum islam dalam beribadah telah berlaku untuknya. Dengan demikian semua anak perempuan harus mengetahui segala ketentuan tentang haid.

Jagalah hati dari kemalasan

setelah mendengarkan nasihat ibunya , Nabila mulai mengerti mengapa ia kini mendapakan haid. Nah kalian sebagai gadis remaja jangan pula malu bertanya pada ibu atau pun guru fiqih kalian seperti yang dilakukan Nabila. Sekarang kalian baca uraian-uraian dibawah ini supaya kalian tidak binggung lagi bila kedapatan haid pertama Pengertian haid Menurut bahasa, haid berarti sesuatu yang mengalir, sedangkan menurut istilah syara yaitu darah yang terjadi pada waktu wanita secara alami bukan karena suatu sebab atau penyakit, dan keluar pada waktu tertentu (memiliki siklus). jadi haid adalah darah normal, bukan disebabkan oleh suatu penyakit, luka keguguran, atau kelahiran. Oleh karena itu, darah normal,darah tersebut berbeda keluarnya sesuai kondisi, lingkungan dan iklimnya. Sehingga terjadi perbedaan antara satu wanita dan wanita yang lain.
Batas Waktu Haid

Kebanyakan ulama berpendapat bahwa haid tidak akan terjadi


Kamus kecil Haid:menstruatio Darah : blood Salat: player Masjid:mosque Puasa: to fast

sebelum anak perempuan usia 9 tahun. Bila keluar darah sebelum berusia 9 tahun maka itu dianggap darah penyakit, bukan darah haid. Darah haid normalnya keluar pada setiap satu bulan sekali sampai seseorang mengalami menopause (tidak keluarnya darah haid).

Kesuksesan berasal dari kemauan yang kuat

Menurut para ulama, darah haid keluar paling sedikit selama 1 malam, dan sebanyak-banyaknya 15 hari 15 malam, dan yang sedang adalah 5 hari 5 malam atau satu minggu. Bila seseorang perempuan mengeluarkan darah dari farjinya lebih dari 15 hari disebut darah istihadah ( darah penyakit) Untuk memastikan apakah dara haid, kalian dapat melihat jenis warnanya adalah merah kehitaman, sebagaimana hadis yang diriwayatkan oleh Fatimah binti Abi Hubeisy berikut ini:

: .( )
Artinya: Bahwa ia mengeluarkan darah penyakit (isihadah). Sabdah nabi Muhammad Saw kepadanya, kalau itu darah haid, warnanya kelihatan hitam. Bila demikian halnya, berhentilah kamu slat. Tapi kalau tidak demikian berwudulah lalu salt, karena itu hanyalah gangguan otot. (H. R. Abu Daud dan Nasai)

Hal-hal yang dilarang ketika haid

Berikut ini larangan-larangan bagi orang yang haid, Yaitu: 1. Salat, baik salat wajib maupun salat sunah

Pengalaman adalah guru yang paling baik

Artinya: apabila datang waktu haid, hendaklah engkau tinggalkan sholat (H. R. Muttafaq alaih)
2. Puasa, Baik puasa wajib maupun puasa sunah. Namun perlu

diingat,bagi perempuan yang haid, wajib untuk meng-qada atau mengganti puasanya setelah haid

) (
Artinya: bukankah salah seorang diantaramereka(kaumnperemouan)a pabila menjalani haid tidak mengerjakan salat dan tidak pula berpuasa? Mereka menjawab benar. (H.R Bukhari)

3. Berdiam diri di Masjid, namun bila hanya melintas masih diperbolehkan asalkan tidak akan mengotori masjid

)(
Artinya: saya tidak menghalalkan masjid bagi orang yang sedang haid atau tidak pula bagi orangorang yang sedang junub. (H.R Abu Daud)

Pendidikan melahirkan keinginan baru

4. Membaca Al-Quran ) (
Artinya: perempuan yang sedang menjalani masa haid dan orang yang sedang dalam keadaan junub tidak boleh sama sekali membaca Al-quran. (H. R. At-Tirmizi)

5. Tawaf (keliling Kabah), baik tawaf wajib maupun tawaf sunah.

( )
Artinya:kerjakanlah sebagaimana orang yang menjalankan ibadah haji, kecuali kamu tidak boleh melakukan tawaf di kabah, sehingga kamu benar-benar dalam keadaan suci. (H. R. Muttafaq)

6. Bercerai (Talak), haram seorang suami mentalak istrinya yang sedang haid

Pendidikan melahirkan keinginan baru

Ayo selidiki

Lembar fortofolio
Kamu telah mempelajari tentang haid. Supaya kamu lebih memahami apaitu haid, bertanyalah kepada ibumu, kakak perempuan kamu, atau saudara perempuan kamu mengenai haid ini. Apa yang mereka alami ketika akan haid? Kemudian bandingkan dengan materi yang telah dipelajari di sekolah. Tuliskan hasilnya dalam lembaran fortofolio ini kemudian laporkan kepada ibu atau bapak gurumu di sekolah untuk mendapatkan nilai dan tanggapanya. Hari/ tanggal : Waktu : Nara sumber : Rangkuman hasil wawancara: .............................................................................................. .............................................................................................. .............................................................................................. .............................................................................................. .............................................................................................. .....

Hari/ tanggal penilaian

nilai

Paraf orang tua

Paraf guru

7
Tiada istilah tua untuk belajar

Sekilas info

orang yang akan mandi junub dilarang mandi di air yang diam meskipun air tersebut tidak dikencingi. Hal itu disebabkan seorang muslim tidak diperbolehkan mandi junub di dalam air yang tidak mengalir. Seagaimana sabda rosulullah SAW. seorang muslim dilarang keras untuk kencing di dalam air yang diam, dan juga tidak boleh mandi junub di dalamnys. (H.R> Ahmad, Abu Daud dan Ibnu Majah)

rangkuman
Haid menurut bahasa berarti sesuatu yang mengalir, sedangkan menurut istilah syara yaitu darah yang terjadi pada wanita secara alami bukan karena suatu sebab atau penyakit, dan keluar pada waktu tertentu. Haid merupakan tanda bagi orang wanita yang sudah baligh dan wajib menjalankan semua ibadah yang diperintahkan oleh Allah. Menurut imam syafii, haid paling sedikit satu hari, satu malam, yang sedang 5 hari 5 malam atau satu minggu, dan paling lama 15 hari 15 malam Muslimah yang sedang haid dilarang melakukan shalat, puasa, tawaf, berdiam diri di masjid, talak, membawa dan membaca al-Quran

Keramahan mengalahkan segalanya

Ayo bermain....!!!!!
Isilah teka-teki silang di bawah ibi dengan menjawab pertanyaan yang ada di bawahnya dengan benar!!!! 2. 11. 4. 3. 5.

Mendatar
1. Warna darah haid, adalah..... 4. jika sedang haid, tidak boleh.....

menurun
2. darah haid biasanya keluar setiap ........ sekali 3. darah haid keluar paling sedikit...... 5. tanda kedewasaan bagi seorang perempuan ditandai dengan keluarnya darah

Kamu akan mendapatkan apa yang kamu cari

Latihan akhir bab


A. Pilihlah jawaban yang paling tepat !!

5. haid artiny..... a. melahirkan b. mengalir c. keluar mani d. penyakit 6. balighnya seorang muslimah ditandai dengan.... a. mendapatkan haid b. mendapatkan mimpi c. mendapatkan nifas d. mendapatka hadiah 7. pendapat para ulama tentang batas lama waktu haid yaitu.... a. 1 hati 1 malam b. 1 hari 5 malam c. 7 hari 7 malam d. 15 hari 15 malam 8. darah penyakit disebut juga darah... a. istinja b.istihadah c.haid d. nifas 9. perempuan pada umumnya mulai mengalami haid pada usi.... a. 6 tahun b. 7 tahun c. 8 tahun d. 9 tahun

1. dalam kehidupan seharihari, istilah haid disebut juga.... a. nifas b. menstruation c. istihadah d. telat bulan 2. perempuan yang mengalami haid pertama merupakan tanda..... a. sudah tua b. remaja c. baligh d. anak baru gede 3. wanita yang meninggalkan puasa karena haid wajib.... puasanya a. mengqadar b. mengqada c. meninggalkan d. memaklumi 4. apabila datang waktu haid, hendaknya engkau..... a. melaksanakan salat b. membayar puasa c. meninggalkan salat
d. melaksanakan puasa

Dimana ada kemauan disitu ada jalan

10

10. perempuan yang sedang mengeluarkan darah tetap harus menjalankan salat apabila darah tersebut adalah darah... a. tidak banyak b. darah istihadah c darah diketahui d. darah nifas 11.darah istihadah di sebabkan karena.... a. telah menginjak usia dewasa b. adanya gangguan penyakit c. ciri-ciri dewasa d. kondisi badan lemah 12.bersiam diri di masjid bagi perempuan yang sedang haid termasuk salah satu.... a. hal yang diperbolehkan b. hal yang dolarang c. hal yang dimakruhkan d. hal yang disunahkan

13. darah istihadah di sebabkan karena.... a. telah menginjak usia dewasa b. adanya gangguan penyakit c. ciri-ciri dewasa d. kondisi badan lemah 14 bersiam diri di masjid bagi perempuan yang sedang haid termasuk salah satu.... a. hal yang diperbolehkan b. hal yang dolarang c. hal yang dimakruhkan d. hal yang disunahkan 15. perempuan yang tidak haid berarti.... a. normal b. tidak normal c. kurang mampu d. biasa saja

B. Jawablah pertanyaan berikut dengan benar!

1. apa yang di maksud dengan haid? 2. Tuliskan batas minimal dan maksimal masa haid? 3,Tuliskan ciri darah haid? 4. tuliskan sedikitnya tiga hal yang dilarang waktu haid? 5. apa perbedaan haid, istihadah dan nifas?

Ilmu pengetahuan adalah tiang kehidupan

11

Mandi Wajib Setelah Haid


Standart Kompetensi Mengenal tata cara mandi wajib Kompetensi dasar Menjelaskan ketentuan mandi wajib setelah haid Umat islam di anjurkan untuk senantiasa dalam keadaan bersih dan suci, baik suci dari hadas kecil maupun hadas besar. Hadas kecil cukup disucikan dengan berwudhu. Adapun hadas besar harus disucikan degan mandi besar, atau istilah lain mandi wajib. Contohnya, perempuan yang haid untuk mensucikannya adalah dengan mandi wajib Tahukah kamu, bagaimana tata cara mandi

wajib?sudahkah kamu melakukannya?pahamilah penjelasan berikut sehingga kamu dapat melaksanakan mandi wajib dengan benar.
Pengertian Mandi Wajib

salah satu cara bersuci adalah mandi, yaitu mengalirkan air keseluruh tubuh dengan niat tertentu. Kamu pasti biasanya mandi. Namun, mandi yang biasa kamu lakukan adalah mandi untuk membersihkan kotoran yang menempel di badan. Mandi daam ajaran islam ada beberapa macam. Ada mandi sunah dan ada mandi wajib. Mandi sunah contohnya mandi pada hari jum'at laki-laki yang mau melaksanakan salat jum'at disunahkan mandi terlebih dahulu.

Semangat belajar adalah modal utama

12

Adapun yang dimaksud dengan mandi wajib adalah mandi yang dulakukan karena alasan-alasn tertentu. Dalam pelaksanaanya, mandi wajib ada yang berlaku bagi laki-laki dan bagi perempuan, ada jiga yang hanya berlaku khisis bagi perempuan. Ketika kamu memiliki hadas besar, maka kamu wajub menyucukanya. Sebagaimana Allah Awt. Berfirman dalam al-quran sebagai mana berikut.

Artinya: jika kamu junub maka mandilah. (Q. S al maidah 5 :6)

Sebab-sebab mandi Wajib Artinya: jika kamu junub maka mandilah. (Q. S al maidah 5 :6)

orang yang memiliki hadas kecil dapat disucikan dengan tayamum. Sedangkan bagi yang mempunyai hadas besar harus disucikan dengan mandi wajib. Dalam keadaan sakit, ia tidak kuat(Q. S al maidah 5 untuk Artinya: jika kamu junub maka mandilah. mandi,maka menghilangkan hadasnya adalah dengan tayamum. Perintah :6) mandi wajib merupakan suatu akibat dari beberapa penyebabab sebelumnya, salah satu contoh yang telah kamu pelajar, yaitu perempuan yang sudah haid maka untukmensucikannya adalah dengan madi wajib. Ada beberapa yang mnyebabkan seseorang diperintahkan untuk melaksanakan mandi wajib, Sebagai Berikut: 1. hubungan suami istri, baik keluar mani maupun tidak, tetap harus mandi wajib

Keberhasilan itu adalah milik orang sukses

13

2. Ada mani yang keluar, baik keluarnyakarena bermimpi maupun sebab lain, dengan sengaja atau tidak, denagn perbuatan sendiri atau bukan, tetap saja jika keluar air mani tetap harus mandi wajib. 3. Meninggal dunia(mati),. Orang islam yang meniggal dunia, hukumnya fardu kifayah atas muslim yang hidup ntuk memendikanya, kcuali orang yang meninggal dalam keadaan syahid 4. Karena haid, sebagaimana telah dijelaskan bahwa haid yang dialami Kamus kecil perempuan apabila telah berhenti, mandi :bathing maka ia diwajibkan untuk mandi. Hal perempuan tersebut supaya dapt melaksanakan ::woman kembali ibadah yang telah dilarang laki-laki: man pada waktu haid. Seperti sholat mati :die, dead puasa,dan membaca al-qur'an. air: water 5. Karena nifas. Selain darah haid, ada juga yang namanya darah nifas. Darah nifas adalah darah yang keluar dari rahim perempuan sesudah melahirkan. Darah itu sesungguhnya adalah darah haid yang terkumpul, tidak keluar sewaktu perepuan yang telah berhenti dari nifasnya harus mandi wajib. 6. Karena selasai melahirkan. Baik yang dilahirkan itu cukup umur atau tidak, seperti keguguran.perempuan tersebut harus mandi wajib. Rukun dan Sunah mandi Wajib A. Rukun Mandi Wajib Rukun mandi wajib adalah hal-hala yang harus dilaksnkan ketika mandi wajib. Apabila tidak melaksanakan salah satu rukun tersebut maka tidak sah mandi wajib. Secara umum, rukun mandi wajib ieu ada dua, yaitu sebagai berikut: 1. Niat sebelum kalian melakukan mandi, terlebih dahulu membaca niat: Kesuksesan berasal dari kemauan

14

1. Niat

Sebelum kalian melakukan mandi, terlebih dahulu membaca niat:


Artinya: Aku berniat mandi jinabah untuk mengangkat hadas besar dari badanku dari haid wajib karena Allah ta;ala.

2. Meratakan air ke kepala dan keseluruh tubuh setelah membaca niat, siramlah dengan air bersih ke bagian- bagian kepala sambil dipijat-pijat, agar air sampai ke urat kepala. Hal ini dilakukan sekutang-kurangnya tiga kali, kemudian ratakan air keseluruh anggota tubuh hingga bersih. Jangan lupa lakian bersihkan sisa-sisa darah yang tertinggal. B. Sunah Mandi Wajib 1. Membersihkan segala kotoran dan hal yang menghalangisampainya air ke badan 2. Membaca basmalah 3. Berwudhu 4. Menggosokkan tangan pada badan pada saat meratakan air keseluruh badan 5. Mendahulukan anggota badan yang kanan 6. Berturut-turut artinya dilakukan tanpa diselingi dengan kegiatan lain selain mandi. B. Hukum Mandi Wajib Mandi atau bersuci setelah haid wajib hukumnya, agar dapat melaksanakan ibadah-ibadah yang wajib maupun yang sunnah setelah haid. Hal ini sebagaimana dijelaskan dalam hadits Nabi SAW. ) (

Artinya : Apabila datang haid, hendaklah engkau meninggalkan shalat. Dan apabila habis haid itu, hendaklah engkau mandi dan shalat (H.R. Bukhari).

Bersatu kita teguh bercerai kita runtuh

15

rangkuman
1. Wanita yang suci dari haid berkewajiban mandi besar. 2. Rukun mandi besar : niat, meratakan air ke seluruh badan. 3. Sunnah mandi besar : a. Membersihkan semua kotoran yang menempel pada tubuh. b. Membaca basmalah. c. Berwudhu. d. Menggosokkan tangan pada badan pada saat meratakan air. e. Mendahulukan anggota badan yang kanan. f. Tertib/berturut-turut (dilakukan tanpa diselingi dengan kegiatan lain selain mandi).

Ayo bermain
Carilah kata-kata pada kotak di bawah ini yang sesuai dengan kata yang telah disediakan!

Mandi Haid Wudu Darah Junub Niat hukum

C T Q L G D A

A U M B H J S

V H A I D U H

M A N Z J N U

C Q D M K U K

W N I A T B U

U S T N C T M

D A R A H R I

U W A F J E U

Persahabatan membuka usaha jadi lancar

16

Latihan bab Akhir


A. Jawablah pertanyaan berikut dengan tepat!

1. Melakukan wudu sebelum mandi wajib merupakan...... a. Sunnah mandi b. Wajib mandi c. syarat mandi d. Rukun mandi 2. Hukum mandi wajib setelah haid adalah a. Sunah b. Makruh c. Mubah d. Wajib 3. menyiramkan air keseluruk tubuh diwaktu mandi besar sekurang-kurangnya..... a. dua kali b. tiga kali c. empat kali d. lima kali 4. apabila habis haid hendaknya engkau..... a. wudu b. salat c. mandi wajib d. tidur 5. perbuatan yang menjadi keharusan dalam pelaksanaan mandi besar adalah.... a. berwudu

b. menghadap kiblat c. membersihkan kotoran d berniat 6. wanita yang meninggalkan puasa karena haid diwajibkan menggantinya dengan cara... a. berpuasa pada hari lain sejumlah hari yang ditinggalkan b. membayar fidyah c. membayar sejumlah makanan kepada fakir miskin d. memaklumi dengan membiarkan saja 7. nabi muhammad Saw. Bersabda: apabila datang waktu haid maka hendaklah kamu..... a. melaksanakan salat b. meninggalkan salat c. membayar puasa d. melaksanakan puasa 8. salah satu dari rukun wudu adalah..... a. membaca basmalah b. berwudu c. niat d. mendahulukan yang kanan

Besok dan lusa adalah impian

17

9. yang termasuk dari rukun shalat adalah kecuali..... a. niat b. berwudu c. membaca basmalah

10. membaca niat sebelum mandi wajib merupakan.... a. rukun mandi wajib b. sunah mandi wajib c. makruh d. mubah

B. Jawablah pertanyaan berikut ini! 1. tuliskan niat mandi wajib setelah haid? 2. tuliskan 2 rukun mandi setelah hai? 3. Apa saja yang termasuk sunah-sunah mandi? 4. sebutkan hadis yang menyebutkan larangan salt ketika haid? 5. apa saja yang harus dilakukan oleh wanita setelah berdiam diri didalam masjid?

Orang yang gagal selalu mencari jalan untuk menghindari kesulitan, sementara orang yang sukses selalu menerjang kesulitan untuk menggapai kesuksesan.

Perjuangan membangun kekuatan

18

19

20

You might also like