You are on page 1of 5

Nama : Rika Yanti Kelas : XII TKJ B No. urut : 24 Kelompok 2 I.

Frame Relay

Mapel : Diagnosa WAN Pemateri : Rudi Haryadi Dodi Permana Tanggal : 27 Nopember 2012

Tujuan Siswa dapat memahami konsep, konfigurasi dan mengimplementasikan frame relay Pendahuluan Frame relay merupakan protocol WAN yang mempunyai performance tinggi yang bisa memberikan koneksi jaringan WAN sampai 2,048 Mbps (dan bahkan bisa lebih tinggi) ke berbagai belahan dunia. Frame relay menggunakan circuit virtual untuk koneksi site-site dan memberikan lebar pipa bandwidth berskala yang bisa dijamin (dengan menggunakan apa yang disebut sebagai CIR- committed information rate) Frame relay didesign untuk transmisi digital melalui medium yang sudah handal, yang pada umumnya adalah fiber optic, bandingkan dengan jaringan yang menggunakan X.25 yang pada awalnya didesign untuk jaringan transmisi analog melalui medium yang dianggap tidak handal seperti standard line telpon. Frame Relay adalah protokol packet-switching yang menghubungkan perangkatperangkat telekomunikasi pada satu Wide Area Network (WAN). Protokol ini bekerja pada lapisan Fisik dan Data Link pada model referensi OSI. Protokol Frame Relay menggunakan struktur Frame yang menyerupai LAPD, perbedaannya adalah Frame Header pada LAPD digantikan oleh field header sebesar 2 bita pada Frame Relay. Berikut ini adalah fitur utama dari frame relay: Frame relay memberikan deteksi error tapi tidak memberikan recovery error. Frame relay memberikan transfer data sampai 1.54Mbs Frame relay mempunyai ukuran paket yang bervariable (disebut frame) Frame relay bisa dipakai sebagai koneksi backbone kepada jaringan LAN Frame relay bisa dimplementasikan melalui berbagai macam koneksi sambungan (56K, T1, T3) Frame relay beroperasi pada layer physical dan layer Data link pada model OSI Keuntungan Frame Relay Frame Relay menawarkan alternatif bagi teknologi Sirkuit Sewa lain seperti jaringan X.25 dan sirkuit Sewa biasa. Kunci positif teknologi ini adalah:

II.

Sirkuit Virtual hanya menggunakan lebar pita saat ada data yang lewat di dalamnya, banyak sirkuit virtual dapat dibangun secara bersamaan dalam satu jaringan transmisi. Kehandalan saluran komunikasi dan peningkatan kemampuan penanganan error pada perangkat-perangkat telekomunikasi memungkinkan protokol Frame Relay untuk mengacuhkan Frame yang bermasalah (mengandung error) sehingga mengurangi data yang sebelumnya diperlukan untuk memproses penanganan error.

III.

Topologi

Gambar 1 IV. Data Teknis Device HaNoi VungTau SaiGon CanTho BienHoa Terminal Monitor V. Interface Se1/0 Fa0/0 Se1/0 Se1/0 Se1/0 Se1/0 Fa IP Address 10.10.10.1/24 192.168.0.1/24 10.10.10.2/24 10.10.10.3/24 10.10.10.4/24 10.10.10.5/24 192.168.0.5/24 Routing Destination Via N/A 0.0.0.0 0.0.0.0 0.0.0.0 0.0.0.0 10.10.10.1/24 10.10.10.1/24 10.10.10.1/24 10.10.10.1/24 N/A N/A Gateway

192.168.0.1/24

Alat dan Bahan a. Aplikasi simulasi packet tracer

VI.

Langkah Kerja 1. Konfigurasi interface Fa0/0 pada Router HaNoi HaNoi(config)#interface FastEthernet0/0 HaNoi(config-if)#no shutdown %LINK-5-CHANGED: Interface FastEthernet0/0, changed state to up %LINEPROTO-5-UPDOWN: Line protocol on Interface FastEthernet0/0, changed state to up HaNoi(config-if)#ip address 192.168.0.1 255.255.255.0 HaNoi(config-if)#exit Interface yang digunakan sebagai gateway Terminal Monitor 2. Konfigurasi Terminal Monitor sehingga dapat terkoneksi ke Router HaNoi 3. Konfigurasi Interface serial pada Router HaNoi HaNoi(config)#interface Serial1/0 HaNoi(config-if)#no shutdown %LINK-5-CHANGED: Interface Serial1/0, changed state to up HaNoi(config-if)#clock rate 9600 HaNoi(config-if)#ip address 10.10.10.1 255.255.255.0 HaNoi(config-if)#encapsulation frame-relay ietf LINEPROTO-5-UPDOWN: Line protocol on Interface Serial1/0, changed state to HaNoi(config-if)#frame-relay interface-dlci 704 HaNoi(config-if)#frame-relay interface-dlci 196 HaNoi(config-if)#frame-relay interface-dlci 702 HaNoi(config-if)#frame-relay interface-dlci 344 HaNoi(config-if)#exit Menggunakan banyak dlci karena akan terkoneksi dengan banyak router cabang 4. Dan konfigurasi untuk Router pada VungTau, SaiGon, CanTho, BienHoa VungTau(config)#interface serial1/0 point-to-point VungTau(config-if)#no shutdown %LINK-5-CHANGED: Interface Serial1/0, changed state to up upVungTau(config-if)#clock rate 9600 VungTau(config-if)#ip address 10.10.10.2 255.255.255.0 VungTau(config-if)#encapsulation frame-relay ietf %LINEPROTO-5-UPDOWN: Line protocol on Interface Serial1/0, changed state to VungTau(config-if)#frame-relay interface-dlci 407 VungTau(config-if)#exit SaiGon(config)#interface serial1/0 point-to-point SaiGon(config-if)#no shutdown %LINK-5-CHANGED: Interface Serial1/0, changed state to up SaiGon(config-if)#clock rate 9600 SaiGon(config-if)#ip address 10.10.10.3 255.255.255.0 SaiGon(config-if)#encapsulation frame-relay ietf %LINEPROTO-5-UPDOWN: Line protocol on Interface Serial1/0, changed state to up

SaiGon(config-if)#frame-relay interface-dlci 691 SaiGon(config-if)#exit CanTho(config)#interface Serial1/0 point-to-point CanTho(config-if)#no shutdown %LINK-5-CHANGED: Interface Serial1/0, changed state to up CanTho(config-if)#clock rate 9600 CanTho(config-if)#ip address 10.10.10.4 255.255.255.0 CanTho(config-if)#exit CanTho(config-if)#encapsulation frame-relay ietf %LINEPROTO-5-UPDOWN: Line protocol on Interface Serial1/0, changed state to up CanTho(config-if)#frame-relay interface-dlci 207 CanTho(config-if)#exit BienHoa(config)#interface Serial1/0 BienHoa(config-if)#no shutdown %LINK-5-CHANGED: Interface Serial1/0, changed state to up BienHoa(config-if)#clock rate 9600 BienHoa(config-if)#ip address 10.10.10.5 255.255.255.0 BienHoa(config-if)#encapsulation frame-relay ietf %LINEPROTO-5-UPDOWN: Line protocol on Interface Serial1/0, changed state to up BienHoa(config-if)#frame-relay interface-dlci 443 BienHoa(config-if)#exit 5. Daftarkan seluruh dlci yang ada pada router ke Cloud

Serial Cloud yang terhubung dengan Router VungTau

Serial Cloud yang terhubung dengan Router Saigon

Serial Cloud yang terhubung dengan Router CanTho

Serial Cloud yang terhubung dengan Router BienHoa

Serial Cloud yang terhubung dengan Router HaNoi

6. Konfigurasi Frame Relay pada Cloud

Menghubungkan dlci tadi agar Router dapat saling terkoneksi VII. Hasil Kerja 1. Router cabang dapat terkoneksi dengan Terminal Monitor VungTau>ping 192.168.0.5 Type escape sequence to abort. Sending 5, 100-byte ICMP Echos to 192.168.0.5, timeout is 2 seconds: !!!!! Success rate is 100 percent (5/5), round-trip min/avg/max = 13/16/21 ms Berhasil 2. Sesame Router cabang tidak dapat saling terkoneksi VungTau>ping 10.10.10.4 Type escape sequence to abort. Sending 5, 100-byte ICMP Echos to 10.10.10.4, timeout is 2 seconds: ..... Success rate is 0 percent (0/5) Tidak terkoneksi Kesimpulan Dengan Frame Relay kita dapat melakukan switching lapisan 3 yaitu pekerjaan di lapisan 2 (data-link) yang dapat diasumsikan sebagai pekerjaan lapisan 3 (network). .

VIII.

You might also like