You are on page 1of 4

Muhammad Reisyan XII TKJ B 20

I. II.

Modul Apache

Administrasi Jaringan Pemateri : Trimans Yogiana Dodi P

III.

Tujuan Siswa mengerti cara membuat modul di apache Pendahuluan a. Modul Userdir = untuk membuat public html b. Modul Autentikasi = Memproteksi web dengan user dan password c. Modul Spelling = Menghilangkan sensitive case pada file d. Modul Alias = Membuat mirroring suatu folder terhadap folder lain Langkah Kerja a. Modul User Dir atau public html i. Tambahkan parameter di garis paling bawah pada file /etc/apache2/apache2.conf

(*) menunjukan semua user yang ada di folder home ii. Lalu tuliskan perintah berikut iii. Buat folder public htmlnya

iv. Hasilnya adalah sebagai berikut

b. Modul Authentikasi i. Tambahka parameter di bawah ini di /etc/apache2/sites-avaible/sites yang akan anda buat

Yang akan di proteksi adalah direktori /var/www/ bias saja dig anti Auth user file tersebut meyimpan password dari user2 yang kita buat. ii. Tuliskan perintah berikut untuk membuat password untuk user nivar iii. Hasilnya seperti gambar di bawah, untuk web www.20.tkj.edu di beri authentikasi

Masukan uernam dan password, baru bias di buka

c. Modul Speling i. Pada file /etc/apache2/apache2.conf masukan parameter ini di paling bawah.

ii. Aktifkan dengan perintah a2enmod speling iii. Maka Hasilnya akan seperti di bawah ini jika cek spelling on, meskipun anda mengetikan public hhtml dengan Uppercase atau huruf capital semua, web akan terbuka maupun anda menuliskannya dengan huruf lowercase atau huruf kecil.

iv. Tetapi jika Spellingnya di matikan, maka jika anda mengetikan public htmlnya salah, si webnya tidak akan terbuka.

Ini bedanya

d. Modul Alias i. Masukan parameter alias di /etc/apache2/apache2.conf

ii. Hasilnya seperti berikut, /www adalah mirroring atau copy-an dari /var/www/blog, dan isi dari /var/www/blog saya seperti gambar di bawah. Tapi direktorinya menjadi www bukan lagi blog

e. Modul Rewrite i. Copikan dari default-ssl (untuk akses https) dan juga default (untuk akses biasa) biasa ii. Edit isi dari /etc/apache2/sites-avaible/(webnya) dan tambahkna parameter dibawah ini di paling bawah virtual hostnya bukan di default-ssl nya. iii. RewriteEngine On
RewriteRule /(.*) https://20.tkj.edu

IV.

Kesimpulan Siswa dapat mengerti da mengkonfigurasi m odul modul apache

You might also like