You are on page 1of 17

INSTRUMEN PENILAIAN GURU PROFESIONAL DALAM LINGKUNGAN DINAS PENDIDIKAN KABUPATEN BUNGO

PEMERINTAH KABUPATEN BUNGO DINAS PENDIDIKAN

INSTRUMEN PENILAIAN GURU PROFESIONAL DALAM LINGKUNGAN DINAS PENDIDIKAN KABUPATEN BUNGO
SEMESTER GANJIL TAHUN PELAJARAN 2010/2011

EVALUASI DIRI GURU


A. IDENTITAS 1 Nama Guru 2 NIP 3 Mata Pelajaran yang Diampu 4 Mengajar Di kelas 5 Nama Sekolah 6 Beban kerja Per Minggu 7 Tugas Tambahan 8 Pendidikan Terakhir 9 Jurusan 10 Tahun SK Sertifikat Profesi Guru 11 Pangkat / Golongan 12 Lama mengajar 13 Tempat/ Tanggal Lahir 14 Status Perkawinan : ______________________________________________________ : ______________________________________________________ : 1. ..(..Jam ) 2. ..(..Jam ) : 1. 2. .. : SMA NEGERI 4 MUARA BUNGO : ______ Jam : ______________________________________________________ : ______________________________________________________ : ______________________________________________________ : ______________________________________________________ : ______________________________________________________ : ________Tahun______Bulan : ______________________________________________________ : ______________________________________________________

REKAPITULASI NILAI

1. EVALUASI DIRI GURU 2. PENILAIAN TEMAN SEJAWAT 3. PENILAIAN PESERTA DIDIK 4. PENILAIAN KEPALA SEKOLAH 5. PENILAIAN DOKUMENTASI

= ____________________________________ = ____________________________________ = ____________________________________ = ____________________________________ = ____________________________________

______________________________________________+ JUMLAH =

NILAI RATA - RATA = JUMLAH 5 MAKNA NILAI 86 - 100 76 - 85 66 - 75 55 - 65 < 55

X 100

= AMAT BAIK ( KINERJA GURU KATAGORI SEMPURNA ) = BAIK ( KINERJA GURU KATEGORI TINGGI ) = CUKUP ( KINERJA GURU KATEGORI SEDANG ) = KURANG ( KINERJA GURU KATAGORI RENDAH ) = SANGAT KURANG ( KINERJA GURU KATEGORI SANGAT RENDAH )

Mengetahui : Kepala Sekolah,

Disetujui : Guru Yang Dinilai,

Muara Bungo,..2010 Penilai,

----------------------------NIP

-----------------------------------

------------------------------

DINAS PENDIDIKAN KABUPATEN BUNGO

SMA NEGERI 4 MUARA BUNGO


Monitoring dan Evaluasi Guru PENILAIAN DOKUMENTASI ( Oleh Tim Monitoring dan Evaluasi )
A. IDENTITAS 1 Nama Guru 2 NIP 3 Mata Pelajaran yang Diampu 4 Mengajar Di kelas 5 Nama Sekolah 6 Beban kerja Per Minggu 7 Tugas Tambahan PENILAIAN DOKUMENTASI Skor Tidak Lengkap : ______________________________________________________ : ______________________________________________________ : ______________________________________________________ : ______________________________________________________ : TK SD/SMP/SMA/SMK__________________________________ : ______ Jam : ______________________________________________________

No

Nama Dokumentasi

Lengkap

Tidak Ada

1 Standar Isi 2 Standar Kopetensi Lulus 3 Program tahunan 4 Program Semester 5 Program Bulanan 6 Program Mingguan 7 Silabus ( Adaptasi / Mengembangkan sendiri ) 8 Rencana Pelaksanaan PembelajaranStandar Penilaian 9 Standar proses 10 Daftar Kehadiran Guru 11 Buku Nilai 12 Buku Kisi - kisi 13 Buku Soal dan pedoman Penskoran 14 Buku soal dan pedoman penskoran

15 Kunjungan siswa ke perpustakaan / tugas siswa 16 Buku Tugas / Pekerjaan Siswa 17 Penguasaan Teknologi Informasi ( komputer ) 18 Penelitian tindakan Kelas 19 Karya Ilmiah populer 20 Bahan ajaran / Modul/ LKS buatan Guru 21 Media Pembelajaran 22 Analisis Ulangan harian 23 Hasil Pelaksanaan Remedial/ pengayaan JUMLAH Nilai Dokumentasi = Jumlah Skor x 100 45

Muara Bungo,..2010 Penilaian,

. NIP.

DINAS PENDIDIKAN KABUPATEN BUNGO

SMA NEGERI 4 MUARA BUNGO


Monitoring Dan Evaluasi Guru
Penilaian Oleh Peserta Didik
A. Identitas : Nama Guru yang Dinilai NIP Mata Pelajaran yang diampu Mengajar di Kelas Nama Sekolah : ___________________________________________________ : ___________________________________________________ : ___________________________________________________ : ___________________________________________________ : TK/SD/SMP/SMA/SMK_____________________________

Petunjuk Pengisian : Berdasarkan pengamatan Anda terhadap Guru tersebut , berilah penilaian yang berkisar antara 1-5 (dengan cara member tanda silang ) pada pernyataan - pernyataan di bawah ini dengan kreteria penilaian sebagai berikut : 1. Kurang Sekali/ tidak pernah dilakukan 2. Kurang/ jarang Sekali Dilakukan 3. Cukup/ Jarang Di lakukan 4. Baik/ Sering Dilakukan 5. Baik Sekali/ Selalu Dilakukan No 1 ASPEK YANG DINILAI Guru menyampaikan tujuan pembelajaran sebelum memberikan materi pembelajaran di kelas pada setiap pertemuan di kelas 2 3 Guru memberi motivasi terhadap peserta didik Guru melaksanakan Pembelajaran denganberbagai metode sesuai dengan materi ajar 4 Guru menguasai materi pembelajaran dalam membeikan pembelajaran 1 2 3 4 5 1 1 2 2 3 3 4 4 5 5 1 2 SKOR 3 4 5

Guru melibatkan peserta didik dalam pemanfaatan media pembelajaran ( alat Peraga )

Menggunakan media pembelajaran ( alat paraga ) sesuai dengan bahan pembelajaran )

Setelah kegiatan pembelajaran satu kompetensi dasar selesai, guru melaksana kan penilaian hasil kerja ( ulangan harian )

Guru memeriksa dan menilai hasil ulangan peserta didik

10 Guru memebrikan hasil ulangan kepada peserta didik sekaligus kunci jawaban nya agar peserta didik mengetahui kesalahanya 11 Guru memberikan contoh budaya membaca ( guru tersebut gemar membaca ) kepada peserta didik 12 Guru membiasakan peserta didik membaca dan menulis yang bergam melalui tugas - tugas tertentu yang bermakna. 13 Guru datang kesekolah tepat waktu dan pulang sesuai dengan peraturan di berlakukan di sekolah 14 Guru memulai dan mengakhiri prose pembelajaran sesuai dengan waktu yang Dijadwalkan 15 Guru Tidak diskriminatif terhadap teman sejawat karena perbedaan agama, ras suku dan status Ekonomi 16 Guru berkata santun terhadap peserta didik dan warga sekolah 17 Guru Menghargai pendapatpeserta didik dalam pemebelajaran atau pertemuan lainnya 18 Guru Memakai pakaian yang sopan , bersih, rapi,serta tidak mencolok. 19 Guru Memiliki etos kerja ( komitmen dan semangat dalam melaksanakan tugas ) yang tinggi 20 Guru menerima kritik dan saran (perilaku dalam merespon kritik dan saran dari orang lain , misalnya mendapat kritik tidak marah ) dari peserta didik 21 Guru bekerja sama dengan siapa pun baik peserta didik maupun warga sekolah lainnya 22 Guru Memiliki tanggung jawab ( sanggup menyelesaikan tugas sesuai dengan ketentuan ) 23 Guru menggunakan teknologi informasi ( mengoperasikan komputer, menggunakan internet, menggunakan power poin untuk memberikan pembelajaran ) 24 guru Menggunkan bahasa Indonesia baik lisan dan tertulis secara jelas , baik, dan benar 25 Guru Memberitahukan informasi - informasi atau pengetahuan yang baru kepada Peserta didik 26 Guru Berusaha Membimbing peserta didik yang memerlukan bantuan dalam kaitannya dengan pembelajaran 1 2 3 4 5 1 2 3 4 5 1 1 2 2 3 3 4 4 5 5 1 2 3 4 5 1 2 3 4 5 1 2 3 4 5 1 2 3 4 5 1 1 2 2 3 3 4 4 5 5 1 1 2 2 3 3 4 4 5 5 1 2 3 4 5 1 2 3 4 5 1 2 3 4 5 1 2 3 4 5 1 2 3 4 5

27 Guru memebrikan keteladanan kepada peserta didik dan warga sekolah dalam hal perencanaan pembelajaran dan pelaksanaan 1 2 3 4 5 perencanaan pembelajaran dan pelaksanaan pembelajaran 28 Guru Memberikan keteladanan kepada teman sejawat dan warga sekolah dalam hal perencanaan pembelajran dan pelaksanaan pembelajaran 29 Guru Jujur dalam segala hal ( menyatakan sesuatu apa adanya, upama izin tidak mengajar dengan alasan yang sebenarnya ) 30 Guru Memiliki sifat Inofatif dan kreatif ( kemampuan dan kemauan untuk mengadakan pemberuan melalui olah pikirnya misalnya menggunakan bahan yang ada disekitar dalam kegiatan Pembelajaran 31 guru melibatkan peserta didik secara aktif dalam setiap kegiatan pembelajaran 32 Guru memotivasi siswa agar memiliki gagasan baru melalui diskusi, tugas induvidu maupun kelompok 33 Guru melakukan penelitian tindakan kelas di kelas kami TOTAL SKOR Jumlah Skor x 100 Nilai = 165 1 2 3 4 5 1 1 2 2 3 3 4 4 5 5 1 2 3 4 5 1 2 3 4 5 1 2 3 4 5

Muara Bungo,2010 Penilai,

.. NIP. ..

DINAS PENDIDIKAN KABUPATEN BUNGO

SMA NEGERI 4 MUARA BUNGO


Monitoring Dan Evaluasi Guru
Penilaian Teman Sejawat
A. Identitas : Nama Guru yang Dinilai NIP Mata Pelajaran yang diampu Mengajar di Kelas Nama Sekolah : ___________________________________________________ : ___________________________________________________ : ___________________________________________________ : ___________________________________________________ : TK/SD/SMP/SMA/SMK_____________________________

Petunjuk Pengisian : Berdasarkan pengamatan Anda terhadap Guru tersebut , berilah penilaian yang berkisar antara 1-5 (dengan cara member tanda silang ) pada pernyataan - pernyataan di bawah ini dengan kreteria penilaian sebagai berikut : 1. Kurang Sekali/ tidak pernah dilakukan 2. Kurang/ jarang Sekali Dilakukan 3. Cukup/ Jarang Di lakukan 4. Baik/ Sering Dilakukan 5. Baik Sekali/ Selalu Dilakukan No 1 2 3 ASPEK YANG DINILAI Menyusun Rencana Pelaksanaan Pembelajaran sesuai dengan Kompetensi dasar Menunjukan penguasaan materi pembelajaran dalam memberikan pembelajaran Dalam kegiatan Pembelajaran, Guru menyampaikan tujuan Pembelajaran waktu Itu 4 5 6 7 8 9 Memberikan motivasi terhadap peserta didik Melaksanakan Pembelajaran secara runtut Melaksanakan Pembelajaran dengan berbagai metode sesuai dengan materi ajar. Melibatkan peserta didik dalam pemanfaatan media pembelajaran Menggunakan media pembelajaran sesuai dengan tujuan Pembelajaran Menggunakan media pembelajaran sesuai dengan bahan Pembelajaran 1 1 1 1 1 1 1 1 1 2 2 2 2 2 2 2 2 2 3 3 3 3 3 3 3 3 3 4 4 4 4 4 4 4 4 4 5 5 5 5 5 5 5 5 5 1 1 1 2 2 2 SKOR 3 3 3 4 4 4 5 5 5

10 setelah kegiatan pembelajaran satu kopetensi dasar guru melaksanakan penilaian hasil belajar. 11 Memeriksa dan menilai hasil ulangan peserta didik 12 Memberikan hasil ulangan kepada peserta didik sekali gus kunci jawabannya agar siswa mengetahui kesalahannya.

13 Memberikan contoh kepada guru dan peserta didik tentang Budaya membaca ( guru tersebut gear membaca ) 14 datang kesekolah tepat waktu dan pulang sesuai dengan peraturan yang Diberlakukan 15 memulai dan mengakhiri prose pembelajaran sesuai dengan waktu yang Dijadwalkan 16 Tidak diskriminatif terhadap teman sejawat karena perbedaan agama, ras, suku dan status Ekonomi 17 berkata santun terhadap teman - teman sejawat, staf tata usaha, maupun kepada Warga Sekolah 18 Menghargai pendapat - teman - teman sejawat dan warga sekolah lainnya dalam rapat sekolah atau pertemuan lainnya 19 Memakai pakaian yang sopan , bersih, dan rapi 20 Memiliki etos kerja ( komitmen dan semangat dalam melaksanakan tugas ) yang tinggi 21 Kemampuan menerima kritik dan saran (perilaku dalam merespon kritik dan saran dari orang lain , misalnya mendapat kritik tidak marah ) 22 kemampuan bekerja sama dengan siapa pun baik tenaga pendidik maupun tenaga kependidikan di sekolah 23 Memiliki tanggung jawab ( sanggup menyelesaikan tugas sesuai dengan ketentuan ) 24 Kemampuan menggunakan teknologi informasi ( mengoperasikan komputer, menggunakan internet, menggunakan power poin untuk memberikan pembelajaran ) 25 Menggunkan bahasa Indonesia baik lisan dan tertulis secara jelas , baik, dan benar 26 Memberitahukan informasi - informasi yang baru tentang pembelajaran kepada Teman - teman sejawat 27 Berusaha Membimbing teman yang memerlukan bantuan dalam kaitannya dengan pembelajaran 28 Memberikan keteladanan kepada teman sejawat dan warga sekolah dalam hal perencanaan pembelajran dan pelaksanaan pembelajaran 29 Jujur dalam segala hal ( menyatakan sesuatu apa adanya, upama izin tidak

1 1

2 2

3 3

4 4

5 5

mengajar dengan alasan yang sebenarnya )

30 Inofatif dan kreatif ( kemampuan dan kemauan untuk mengadakan pemberuan melalui olah pikirnya misalnya menggunakan bahan yang ada disekitar dalam kegiatan Pembelajaran 31 Melakukan penelitian tindakan kelas 32 Beradaptasi dengan lingkungan tempat bekerja dalam rangka meningkatkan efektifitas sebagai pendidik 33 berkomunikasi dengan masyarakat secara santun, empatik dan efektif tentang program pemebelajaran dan kemajuan peserta didik TOTAL SKOR Jumlah Skor x 100 Nilai = 165

1 1

2 2

3 3

4 4

5 5

Muara Bungo,2010 Penilai,

.. NIP. ..

B. EVALUASI DIRI GURU Skala Penilaian : Bacalah setiap pernyataan Evaluasi Diri saudara berikut ini dan berilah tanda silang pada angka yang paling sesuai dengan kompetensi atau kinerja Saudara sebagai Pendidik yang telah bersertifikat Guru Profesional hingga saat ini Keterangan Skor 5 = selalu dilakukan Skor 4 = sering dilakukan Skor 3 = jarang dilakukan Skor 2 = jarang sekali di lakukan Skor 1 = tidak pernah dilakukan No ASPEK / KINERJA I MENYUSUN RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN 1 Rencana Pelaksanaan Pembelajaran disusun sesuai dengan Kompetensi Dasar 2 Tujuan Pembelajaran disusun sesuai dengan kopetensi dasar 3 Tujuan Pembelajaran disusun secara berurutan 4 Materi ajaran dipilih sesuai tujuan Pembelajaran 5 Materi ajaran dipilih sesuai dengan karakteristik peserta didik 6 Materi ajaran dipilih sesuai dengan waktu / ketepatan waktu 7 Memilih media Pembelajaran sesuai dengan tujuan pembelajaran 8 Memilih media Pembelajaran sesuai dengan bahan ajaran 9 Skenario pembelajaran memuat langkah - langkah proses pembelajaran 10 Skenario pembelajaran disusun sesuai dengan tujuan pembelajaran 11 Skenario pembelajaran sesuai dengan bahan pembelajaran 12 Skenario pembelajaran disusun sesuai dengan karakteristik peserta didik 13 Skenario pembelajaran disusun dengan memperhatikan kesesuaian waktu dengan tahap pembelajaran. 14 Penilaian hasil belajar ( evaluasi ) disusun sesuai dengan tujuan Pembelajaran 15 Penilaian hasil belajar ( evaluasi ) disusun sesuai dengan kreteria penilaian (evaluasi ) peserta didik. 16 Rencana Pelaksanaan Pembelajaran memuat Instrumen (soal ) Penilaian Hasil belajar dan pedoman penskorannya. JUMLAH SKOR NILAI = ( Jumlah Skor : 80 ) x 100 1 2 3 4 5 1 2 3 4 5 1 2 3 4 5 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 2 2 2 2 2 2 2 2 2 2 2 2 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 5 5 5 5 5 5 5 5 5 5 5 5 1 2 SKOR 3 4 5

DINAS PENDIDIKAN KABUPATEN BUNGO

SMA NEGERI 4 MUARA BUNGO


Nama NIP Mata Pelajaran yang diampu SK sertifikat Profesi Guru : ___________________________________________________ : ___________________________________________________ : ___________________________________________________ : Tahun______________________________________________

No

KOMPONEN RENCANA PEMBELAJARAN

SKOR

A. Tujuan Pembelajaran 1 Kejelasan tujuan Pembelajaran 2 Ruang lingkup 3 Kejelasan Urutan tujuan pembelajaran 4 Kesesuaian dengan Kompetensi Dasar B. Pemilihan Materi Ajar 5 Kesesuaian dengan tujuan pembelajaran 6 Kesesuaian dengan karakteristik peserta didik C. Pengorganisasian Materi Ajar 7 Alur dan pengaturan materi 8 ketepatan Waktu D. Pilihan Materi / Media Pembelajaran 9 Kesesuaian dengan tujuan pembelajaran 10 Kesesuaian dengan bahan pelajaran 11 Kesesuaian dengan karakteristik peserta didik E. Kejelasan skenario pembelajaran 1 1 1 1 2 2 2 2 3 3 3 3 4 4 4 4 5 5 5 5 1 1 1 2 2 2 3 3 3 4 4 4 5 5 5 1 1 2 2 3 3 4 4 5 5 1 1 2 2 3 3 4 4 5 5 1 1 1 1 2 2 2 2 3 3 3 3 4 4 4 4 5 5 5 5

12 Langkah - langkah proses pembelajaran 13 Kesesuaian dengan tujuan pembelajaran 14 Kesesuaian dengan bahan pelajaran 15 Kesesuaian dengan karakteristik peserta didik F. Kerincian Skenario Pembelajaran

16 Kerincian kegiatan Pengajaran dan Pembelajaran 17 Kesesuaian waktu yang diberikan dengan tahapan pembelajaran

1 1

2 2

3 3

4 4

5 5

G. Evaluasi 18 Kesesuaian dengan tujuan pembelajaran 19 Kejelasan prosedur evaluasi H. Kelengkapan Instrumen Evaluasi 20 Ketersediaan Instrumen Penilaian TOTAL SKOR Nilai = Jumlah Skor x 100 100 1 2 3 4 5 1 1 2 2 3 3 4 4 5 5

Komentar Supervisor :

Muara Bungo,.2010 Kepala Sekolah,

NENI LIDIA,M.Pd NIP.196505111990032006

SURAT PERNYATAAN
Saya yang bertanda tangan di bawah ini, Nama NIP : _____________________________________________________ : _____________________________________________________

Mata Pelajaran yang Diampu : _____________________________________________________ SK Sertifikat Profesi Guru : Tahun__________

Dengan ini menyadari bahwa setelah mengadakan evaluasi diri dan penilaian lainnya tentang kinerja saya sebagai guru yang profesional, dengan ini saya nyatakan bahwa saya memiliki keunggulan dan kelemahan

Keunggulan saya adalah : 1 __________________________________________________________________________ 2 __________________________________________________________________________ 3 __________________________________________________________________________ 4 __________________________________________________________________________

Kelemahan saya adalah

1 __________________________________________________________________________ 2 __________________________________________________________________________ 3 __________________________________________________________________________ 4 __________________________________________________________________________ Penilaian yang diberikan oleh tim penilai adalah = __________ Berdasarkan data tersebut saya berjanji untuk meningkatkan kinerja dan kompetensi saya sebagai guru profesional yang telah disertifikasi. Setelah enam bulan terhitung dari pernyataan saya ini, saya tersedia dievaluasi oleh Tim Monitoring dan Evaluasi Guru Profesional Dinas Kabupaten Bungo. Apabila ternyata dalam evaluasi tersebut, kinerja saya tidak meningkat atau tidak sesuai dengan kinerja seorang guru profesional, saya bersedia diberi sanksi oleh Kepala Dinas Kabupaten Bungo sesuai dengan peraturan yang berlaku. Mengetahui : Kepala Sekolah, Muara Bungo,.2010 Pembuat Pernyataan,

Neni Lidia,M.Pd NIP. 19650511990032006

___________________

No ASPEK / KINERJA II PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Kegiatan Pendahuluan 17 menyiapkan peserta didik secara psikis dan fisik untuk mengikuti proses Pembelajaran 18 Mengajukan pertanyaan - pertanyaan yang mengaitkan pengetahuan sebelum nya dengan materi yang akan di pelajari 19 menyampaikan tujuan KD, motivasi, dan materi dengan jelas dan seseuai dengan hirarki belajar 1 2 1 2 1 2

SKOR

Kegiatan Inti 20 Menguasai materi pembelajaran yang dipelajari 21 Mengaitkan materi dengan pengetahuan lain yang relevan 22 Menyampaikan materi pembelajaran yang dikaitkan dengan realitas kehidupan 23 Melaksanakan pembelajaran sesuai dengan kopetensi (tujuan ) yang akan dicapai 24 Melaksankan pembelajaran secara rutin 25 Menguasai kelas ( pengelolaan kelas ) 26 Melaksanakan Pembelajaran yang bersifat kontekstual 27 Melaksanakan pembelajaran yang memungkinkan tumbuhnya kebiasaan posistif Melaksanakan pembelajaran sesuai dengan alokasi waktu yang direncanakan 28 Menggunakan media pembelajaran secara efektif dan efesiensi 29 Pemanfaatan media pembelajaran sacara fektif dan efesiens 30 Pemanfaatan media pembelajaran menghasilkan pesan yang menarikperhatian peserta didik 31 Melibatkan peserta didik dalam pemanfaatan media pembelajaran 32 Pembelajaran yang dilaksanakan menumbuhkan partisipasi aktif peserta didik dalam pembelajaran 33 menunjukan sikap terbuka terhadap respon peserta didik 34 Pembelajaran yang dilaksanakan menumbuhkan kecerian dan antuasisme Peserta didik dalam belajar 35 melaksanakan kegiatan pengamatan melihat kemajuan belajar selama proses 36 Melakukan penilaian akhir sesuai dengan kopetensi ( tujuan ) 37 Menggunakan bahasa lisan dan tulis secara jelas, baik, dan benar 38 Menyampaikan pesan dengan gaya yang sesuai 1 1 1 1 2 2 2 2 3 3 3 3 4 4 4 4 5 5 5 5 1 1 2 2 3 3 4 4 5 5 1 1 2 2 3 3 4 4 5 5 1 1 1 2 2 2 3 3 3 4 4 4 5 5 5 1 2 3 4 5 1 2 3 4 5 1 1 1 1 1 2 2 2 2 2 3 3 3 3 3 4 4 4 4 4 5 5 5 5 5

Penutup 39 Melakukan refleksi atau membuat rangkuman dengan melibatkan peserta didik 40 melaksankan tindak lanjut dengan memberikan arahan, atau kegiatan , atau tugas sebagai bagian remidi/ pengayaan 41 Memantau kemajuan belajar selama proses ( penilaian proses ) 42 Melakukan penilaian akhir sesuai dengan kopetensi 9 penilaian hasil ) JUMLAH SKOR NILAI = ( JUMLAH SKOR : 80 ) X 100 1 1 2 2 3 3 4 4 5 5 1 1 2 2 3 3 4 4 5 5

NILAI EVALUASI DIRI = ( 2 NRP + 3 NPP ) 5

Keterangan NRP = NPP = Nilai Rencana Pembelajaran Nilai Pelaksanaaan Pembelajaran

Makna Nilai

86 - 100 = 76 - 85 = 66 - 75 = 55 - 65 = < 55 =

Amat Baik ( Kinerja Guru Kategori Sempurna ) Baik ( Kinerja Guru Kategori Tinggi) Cukup ( Kinerja Guru Kategori Sedang ) Kurang ( Kinerja Guru Kategori Rendah ) Sangat Kurang ( Kinerja Guru Kategori Sangat Rendah )

Muara Bungo, .. Guru Bidang Studi,

. NIP.

You might also like