You are on page 1of 12

PEKAN OLAH RAGA DAN KREATIVITAS MATEMATIKA

TingkatkanSportifitasUntukMembangunSebuahKualitas Presented By: BEM Himatika Identika UPI

Pekan Olahraga dan Kreatifitas Matematika 2011

Himpunan Mahasiswa Matematika Identika

Universitas Pendidikan Indonesia


Sekretariat : Jl. Dr. Setiabudhi No. 229 Bandung 40154

Dengan nama Allah Yang Maha Pengasih lagi Maha Penyayang

I.

DASAR PEMIKIRAN Maha Suci Allah yang senantiasa selalu memberikan kenikmatan kepada kita semua. Shalawat dan salam semoga tercurahkan kepada Nabi Muhammad SAW, kepada keluarganya, para sahabatnya, serta umatnya hingga akhir zaman. Menuntut ilmu merupakan suatu kewajiban, dimana ilmu yang kita dapatkan dapat mengantarkan kita ke gerbang masa depan yang kita cita-citakan. Namun tak selamanya kita harus larut dalam rutinitas, ada kalanya kita membutuhkan suatu kegiatan yang dapat menyegarkan pikiran di antara sekelumit rutinitas. Begitupun yang dialami seorang mahasiswa sebagai seseorang yang biasanya disibukkan oleh berbagai kegiatan yang tak hanya memeras otak tetapi juga tenaga dalam menjalani segala kegiatan. Melalui Pekan Olahraga dan Kreatifitas Matematika yang diselenggarakan oleh BEM Himatika Identika UPI, sebagai pusat kegiatan mahasiswa matematika yang diharapkan dapat menjadi suatu fasilitas bagi mahasiswa untuk menyalurkan bakat dan minat di bidang olahraga dan seni.

II.

LANDASAN o Undang-UndangRepublik Indonesia Nomor 20 Tahun 2003

tentangSistemPendidikanNasional (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2003, tambahanlembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4301) o PeraturanPemerintahRepublik Indonesia Nomor 6 Tahun 2004

tentangPenetaanUniversitasPendidikan Indonesia sebagaiBadanHukumMilik Negara (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2004 Nomor 13)

o PeraturanPemerintahRepublik

Indonesia

No.

17

Tahun

2010 Negara

tentangPengelolaandanPenyelenggaraanPendidikan

(Lembaran

Republik Indonesia Tahun 2010 Nomor 23; TambahanLembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5105)

sebagaimanatelahdiubahdenganPeraturanPemerintahRepublik Indonesia Nomor 66 Tahun 2010 tentangPerubahanAtasPeraturanPemerintahanNomor 17 Tahun 2010 tentangPengelolaandanPenyelenggaraanPendidikan (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2010 Nomor 112; TambahanLembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5157) o KeputusanPresidenRepublik Indonesia Nomor 124 Tahun 1999

tentangPerubahan IKIP Bandung menjadiUniversitasPendidikan Indonesia o KeputusanMenteriPendidikandanKebudayaanRepublik 155/U/1998 PerguruanTinggi o KeputusanDirekturJenderalPendidikanTinggiDepartemenPendidikanNasionalRe publik Indonesia Nomor 26/Dikti/Kep/2002 IndonesiaNomor di

tentangPedomanUmumOrganisasiKemahasiswaan

tentangPelaranganOrganisasiEkstraKampusatauPartaiPolitikdalamKehidupanKa mpus o KetetapanMajelisWaliAmanatUniversitasPendidikan 001/TAP/MWA Indonesia Nomor UPI/2009

tentangPengesahanPerubahanAnggaranRumahTanggaUniversitasPendidikan Indonesia o KeputusanMajelisWaliAmanatUniversitasPendidikan Indonesia Nomor

009/Kep/MWA UPI/2010 tentangPengangkatanRektorUniversitasPendidikan Indonesia MasaBakti 2010-2015 o KeputusanSenatAkademikUniversitasPendidikan Indonesia Nomor 002/SenatAkd/UPI/SK/VIII/2007 tentangPedomanPerilakuMahasiswaUniversitasPendidikan Indonesia o KeputusanRektorUniversitasPendidikan Indonesia Nomor 4935/H40/KM/2009 tentangPembentukanKomisiDisiplinMahasiswaUniversitasPendidikan Indonesia Periode 2009/2010

o PeraturanRektorUniversitasPendidikan Indonesia Nomor 8052/H40/HK/2010 tentangOrganisasiKemahasiswaan Indonesia o Al-Quran (Ali Imran : 103) o AD Bab IV Pasal 9 Ayat 4 o AD Bab IV Pasal 10 Ayat 2 dan 5 o GBPK Bab III Ayat 2.8 dan 2.11 di LingkunganUniversitasPendidikan

III. TUJUAN Menyalurkan dan mengembangkan minat, bakat, dan kreativitas anggota Himatika Identika UPI Menjalin silaturahmi antar anggota Himatika Identika UPI

IV. NAMA KEGIATAN PENALTI (PekanOlahragadanKreatifitasMatematika)

V.

TEMA KEGIATAN Tingkatkansportifitasuntukmembangunsebuahkualitas

VI. SASARAN WargaHimatika Identika UPI

VII. WAKTU DAN TEMPAT Hari Tanggal Tempat :SabtudanMinggu : 9 10 Juli 2011dan 16 17 Juli 2011 :BumiSiliwangidansekitarnya.

VIII. MATERI KEGIATAN Bentukkegiatanberupapertandinganolahraga, antara lain : futsal, volley, basket dancatur.

IX. SUSUNAN ACARA Terlampir

X.

ANGGARAN BIAYA Terlampir

XI. SUSUNAN PANITIA Terlampir

XII. PENUTUP Demikian proposal kegiatanPekanOlahragadanKreatifitasMatematika.

Semogaacarainidapatberjalandengan lancer dansemoga Allah meridhaikegiatanini. Mohonmaafataskekurangandalampenyusunan proposal inidan kami

mengharapkankerjasamasemuapihak demi kelancarankegiatanini. Bandung, Juni 2011

Ketua Pelaksana

Sekretaris

Ogi Jayaprana NIM. 1006667

Shella Anggun Pertiwi NIM.1002270

Mengetahui,

Ketua Jurusan Pendidikan Matematika FPMIPA UPI,

NIP 196101121987031003 Ketua Himatika identika UPI

Drs. Turmudi, M.Ed., M.Sc., PH.D.

Muhammad Abdillah Rizqi

NIM.0900707

Lampiran 1

SUSUNAN ACARA PEKAN OLAHRAGA DAN KREATIFITAS MATEMATIKA

Sabtu, 9 Juli 2011 Acara Pembukaan Tilawah SambutanSambutan: KetuaPelaksana KetuaBemHiu KetuaJurusan 08.20 - 08.30 Penutup 08.30 - 08.50 PersiapanPerlombaan 08.50 - selesai PertandinganVolly Putra danPutri Minggu, 10 juli 2011 Waktu 07.30 - selesai Acara PertandinganBasket Putra danPutri PertandinganCatur PenanggungJawab Furqon Keterangan SMA Labschool Waktu 07.30 - 07.40 07.40 - 07.50 07.50 - 08.20 PenanggungJawab MC Keterangan JICA Peresmian Sie. Humas MC Sie. Logistik Meggy JICA
Pembukaan Penalti

Sabtu, 16 Juli 2011 Waktu 07.30 - selesai Acara Pertandingan Futsal Putra danPutri PertandinganCatur PenanggungJawab Irwan Keterangan Lapangan KPAD

Minggu, 17 Juli 2011

Waktu 07.30 - selesai

Acara Penutupan Dan PembagianHadiah

PenanggungJawab Aris

Keterangan JICA

Lampiran 2

ANGGARAN BIAYA PEKAN OLAHRAGA DAN KREATIFITAS MATEMATIKA


I. RencanaPemasukan 1. Alokasidanadari BEM HIU 2. Pendaftaranpeserta Futsal (12 tim) Basket (12 tim) Voli (12 tim) Catur (6 kelas) 3. Danus Total @ Rp. 30.000,00 @ Rp. 30.000,00 @ Rp. 30.000,00 @ Rp. 20.000,00 Rp. 360.000,00 Rp. 360.000,00 Rp. 360.000,00 Rp. 120.000,00 Rp. 100.000,00 Rp. 1.600.000,00 Rp. 300.000,00

II. RencanaPengeluaran 1. PDD Stempel Spanduk Pamflet Name Tag Total Rp. 35.000,00 Rp. 20.000,00 Rp. 10.000,00 Rp. 20.000,00 Rp. 85.000,00

2. Humas Komunikasi Transportasi Total Rp. 10.000,00 Rp. 10.000,00 Rp. 20.000,00

3. Konsumsi Gelasplastik 2 bks Isi ulang14 galon 6 Snack (untukdosen) Lain-lain Total @ Rp. 11.000,00 @ Rp. 3.500,00 @ Rp. 7000,00 Rp. 22.000,00 Rp. 49.000,00 Rp. 42.000,00 Rp. 10.000,00 Rp. 123.000,00

4. Acara a) Futsal Sewalapang SewaWasit Sewa Bola + Gawang Hadiah 1 Hadiah 2 Top Score 2 Piala Total @ Rp. 30.000,00 Rp. 300.000,00 Rp. 30.000,00 Rp. 50.000,00 Rp. 10.000,00 Rp. 5.000,00

Rp. 20.000,00 Rp. 60.000,00 Rp. 475.000,00

b) Volly 2 Piala Hadiah 1 Hadiah 2 Total @ Rp. 30.000,00 Rp. 60.000,00 Rp. 10.000,00 Rp. 5.000,00 Rp. 75.000,00

c) Basket SewaLapang Wasit 2 Piala Hadiah 1 Hadiah 2 Total @ Rp. 30.000,00 Rp. 300.000,00 Rp. 30.000,00 Rp. 60.000,00 Rp. 10.000,00 Rp. 5.000,00

Rp. 405.000,00

d) Catur Piala Hadiah 1 Hadiah 2 Total Rp. 30.000,00 Rp. 5.000,00 Rp. 2.500,00 Rp. 37.500,00

5. Logistik P3K Rp. 20.000,00

Rekapitulasi Pemasukan Pengeluaran Rp. 1.600.000,00 Rp. 1.578.000,00

Lampiran 3

SUSUNAN KEPANITIAAN PEKAN OLAHRAGA DAN KREATIFITAS MATEMATIKA


Pelindung : Prof. Dr. SunaryoKartadinata, M. Pd (RektorUniversitasPendidikan Indonesia) Dr. AsepKadarohman, M. Si (Dekan FPMIPA UPI) Pembina : Siti Fatimah, S.Pd., M.Si., Ph.D. (PembantuDekan I FPMIPA UPI) Drs. Turmudi, M.Ed., M.Sc., Ph.D. (KetuaJurusanPendidikanMatematika FPMIPA UPI) Pembimbing : Dr. ElahNurlaelah, M.Si. Dr. DadangJuandi, M.Si. Dr. RizkyRosjanuardi, M.Si. Dr. H. SufyaniPrabawanto, M.Ed PenanggungJawab : Muhammad AbdillahRizqi (Ketua BEM Himatika Identika UPI) Steering Committee Organization committee : NurharisHaryanto Chandra WahyuHidayah KetuaPelaksana Sekertaris Bendahara : OgyJayaprana : ShellaAnggun Pertiwi : PutriNoviyandari

Biro Acara Koordinator : MeigyNugroho

Anggota

: Hamdan Ismail Jauhari RaliyaLopan

Biro Logistik Koordinator Anggota : Muhammad Furqon : ArisKosasih MokhamadIrwan SantiSetiyani RifaRizqiyani Siti Sarah

Biro HumasdanPerijinan Koordinator Anggota : Anisa Bella Fahtia : Nabila KhalidaSukandar

Biro Konsumsi Koordinator Anggota :LarasYulia :Ambargini FentiVerawati Umdatus AnisaRohyani WulansariMudayanti

Biro PDD Koordinator Anggota : PujiAstuti : EkaArifani PrillyAyuSaraswati SuciLusiyanti DwiAgustina Ulfah

You might also like