You are on page 1of 12

RUPTURA UTERI

Oleh: Yosep Kurniawan, Arga Gabriel, Erwin Alvih, Andre Dwijaya, Merysa Setyowati, Cindy Caroline, Maria Yessica, Carolina Steffi, Astriliana, Natalia, Jessica Santoso

Definisi

Robeknya dinding rahim saat kehamilan atau persalinan dengan atau tanpa robekan peritoneum.

Klasifikasi 1. Ruptura uteri komplit


Ruptur seluruh lapisan dinding uteri.
2.

Ruptura uteri inkomplit


Perimetrium masih utuh.

Ruptur uteri dapat terjadi secara:

Spontan
A. Karena dinding rahim lemah B. Dinding rahim baik karena bagian depan tidak maju

Violent
A. Karena trauma, kecelakaan B. Karena pertolongan versi dan ekstraksi

Spontan pada uterus yang utuh


Multipara, tu grandemultiparadinding lemah Orang berumur Panggul sempit Letak lintang hidrosefal Tumor pada jalan lahir Presentasi dahi atau muka Ruptur pada kehamilan corpus uteri Ruptur pada kelahiran SBR

Gejala-gejala ancaman robekan rahim


1. Lingkaran Bandl tinggi. 2. Kontraksi rahim kuat & terus menerus. 3. Gelisah, nyeri perut bagian bawah juga di luar his. 4. Pada palpasi SBR nyeri. 5. Lig Rotundum tegang juga di luar his. 6. Nyeri perut bagian bawah juga di luar his. 7. BJA tidak baik atau tidak ada.

Gejala-gejala ancaman robekan rahim tidak terdeteksi indikasi selesaikan selesaikan persalinan ruptur uteri

20 mg Morfin: kekuatan his

Gejala ruptura uteri


1. Kontraksi kuat nyeri di perut bag bawah 2. Palpasi: SBR nyeri sekali 3. His berenti 4. Perdarahan pervaginam < 5. Bagian2 anak mudah diraba, PD: mudah ditolak ke atas 6. Uterus mengecil teraba massa 7. BJ anak tidak ada 8. Shock 9. Ruptura lama seluruh perut nyeri dan kembung.

Kriteria diagnosis

Faktor prediposisi (+) Nyeri perut mendadak + perdarahan intraabdominal Perdarahan pervaginam </>> Shock, GK tidak sesuai d/ jumlah darah yang keluar Sesak nafas+/-, PCH, nyeri bahu His (-), BJA (-) Bagian janin teraba langsung dibawah kulit dinding perut Urine bercampur darah

Penyulit

Syok ireversibel Sepsis Luka yang luasvesica urinaria & vagina Hematom daerah parametrium

Pengelolaan

Atasi syok segera: infus IV, transfusi darah,O2 Laparotomi, tindakan: histerektomi atau histerorafi tergantung bentuk, jenis dan luas robekan.

RU pasti Laparotomi untuk Mengangkat rahim yg robek

Pervaginam disusul eksplorasi cavum uteri


- Transfusi darah mutlak - Antibiotik dalam dosis tinggi

You might also like