You are on page 1of 20

KONSEP DASAR ILMU EKONOMI MAKRO

PENGERTIAN TEORI EKONOMI Definisi ?


Dari definisi : Problem of choice Scarcity Distribution

The three fundamental and interdependent economic problem : What Why For whom When Where
1

KONSEP DASAR ILMU EKONOMI MAKRO

PENGERTIAN TEORI EKONOMI


Berdasarkan perannya, ilmu ekonomi terdiri dari tiga kelompok :

Descriptive economics : Economic theory/economic Applied economics :

analysis

KONSEP DASAR ILMU EKONOMI MAKRO

PENGERTIAN TEORI EKONOMI

Descriptive

Mengumpulkan keterangan-keterangan faktual yang relevan dengan masalah-masalah ekonomi


Menerangkan bekerjanya sistem-sistem ekonomi

economics :

Economic

theory/economic analysis:

Microeconomics (teori ekonomi mikro) Macroeconomics (teori ekonomi makro)

Applied

Menggunakan hasil-hasil pemikiran yg dikumpulkan dlm teori ekonomi utk menerangkan/mendeskripsikan fakta-fakta yg dikumpulkan oleh ekonomi deskriptif.

economics:

KONSEP DASAR ILMU EKONOMI MAKRO

TEORI DAN MODEL EKONOMI MAKRO

Variabel-variabel agregatif ekonomi makro:


Tingkat PN Tingkat kesempatan kerja Tabungan Investasi nasioanal Jumlah uang beredar Tingkat harga
Tingkat bunga Neraca pembayaran

Internasional
Stok kapital

nasional
Hutang pemerintah

KONSEP DASAR ILMU EKONOMI MAKRO

TEORI DAN MODEL EKONOMI MAKRO

Menjelaskan hubungan antar variabel makro :


Oral (cerita) Pendekatan Matematis (Ekonometrika):

Pendekatan Grafis/Gambar

Peran Prediksi

KONSEP DASAR ILMU EKONOMI MAKRO

TEORI DAN MODEL EKONOMI MAKRO


Penggunaannya tergantung dari masalah dan tujuan pemecahan masalah

Misalnya : Utk mengadakan analisis peran dan prediksi hubungan antara tingkat konsumsi dan tingkat pendapatan, dapat disusun model ekonometrika:
C = C = Y = = = = + Y + Tingkat konsumsi Tingkat pendapatan konstanta Koefisien regresi Error term (faktor pengganggu)
6

KONSEP DASAR ILMU EKONOMI MAKRO

TEORI DAN MODEL EKONOMI MAKRO


Model : Representasi yang disederhanakan (abstraksi) dari situasi nyata.

KONSEP DASAR ILMU EKONOMI MAKRO

MASALAH, TUJUAN DAN KEBIJAKAN EKONOMI MAKRO Analisis dan prediksi : pedoman pembuatan kebijakan utk memecahkan masalah-masalah ekonomi. Masalah pokok dlm ekonomi makro : Masalah Jangka Pendek Masalah Jangka Panjang
8

KONSEP DASAR ILMU EKONOMI MAKRO

MASALAH, TUJUAN DAN KEBIJAKAN EKONOMI MAKRO

Masalah Jangka Pendek (< 5 tahun): Stabilisasi, bagaimana menyetir perekonomian nasional dari :

Bulan ke bulan Triwulan ke wulan Tahun ke tahun

Agar terhindar dari tiga penyakit makro:


Inflasi Pengangguran Ketimpangan dlm neraca pembayaran

KONSEP DASAR ILMU EKONOMI MAKRO

MASALAH, TUJUAN DAN KEBIJAKAN EKONOMI MAKRO

Masalah Jangka Panjang (5 th, 10 th, 25 th): Pertumbuhan, bagaimana menyetir perekonomian agar ada keserasian antara:

pertumbuhan penduduk, pertambahan kapasitas produksi, tersedianya dana untuk investasi.

Agar terhindar dari tiga penyakit makro:


Inflasi Pengangguran Ketimpangan dlm neraca pembayaran

10

KONSEP DASAR ILMU EKONOMI MAKRO

MASALAH, TUJUAN DAN KEBIJAKAN EKONOMI MAKRO

Utk bisa memecahkan masalah jangka pendek, harus disusun dan diterapkan kebijakan jangka pendek:

Menambah jumlah uang yg beredar Menurunkan tingkat suku bunga Mengenakan pajak impor Menurunkan pajak pendapatan/penjualan Menambah pengeluaran pemerintah Mengeluarkan obligasi pemerintah Dsb

11

KONSEP DASAR ILMU EKONOMI MAKRO

MASALAH, TUJUAN DAN KEBIJAKAN EKONOMI MAKRO

Utk

bisa memecahkan masalah jangka panjang, harus disusun dan diterapkan kebijakan jangka panjang:
Kebijakan yang berkaitan Kebijakan yang berkaitan Kebijakan yang berkaitan Kebijakan yang berkaitan ekonomi yang ada. dgn dgn dgn dgn kapasitas total perekonomian jumlah penduduk angkatan kerja lembaga-lembaga sosial-politik-

Kebijakan-kebijakan yg berhubungan dgn pengeluaran pemerintah dan perpajakan : kebijakan fiskal Kebijakan-kebijakan yg terkait dgn penawaran dan permintaan uang : kebijakan moneter.
12

KONSEP DASAR ILMU EKONOMI MAKRO

MASALAH, TUJUAN DAN KEBIJAKAN EKONOMI MAKRO


Keberhasilan perekonomian dapat dilihat dari empat bidang:

Output Kesempatan kerja Stabilitas harga Perdagangan internasional

13

KONSEP DASAR ILMU EKONOMI MAKRO

MASALAH, TUJUAN DAN KEBIJAKAN EKONOMI MAKRO


Tujuan utama ekonomi makro : Mencapai output yang tinggi, Laju pertumbuhan yg cepat (PNB atau GNP) Kesempatan kerja tinggi, Pengangguran rendah Kesetabilan harga (cara yg paling umum utk mengukur tkt harga adalah indeks harga konsumen = IHK atau consumer price index = CPI) Perdagangan internasional

Selisih antara ekspor dan impor = ekspor netto Jika EN positif : Surplus perdagangan Jika EN negatif : Defisit perdagangan

14

KONSEP DASAR ILMU EKONOMI MAKRO

MASALAH, TUJUAN DAN KEBIJAKAN EKONOMI MAKRO


Perubahan tkt harga : laju inflasi Laju inflasi dari IHK = (IHK tahun ini IHK thn lalu)/IHK thn lalu x 100 % Kebalikan dari inflasi adalah deflasi (harga turun, laju inflasi negatif)
15

KONSEP DASAR ILMU EKONOMI MAKRO

MASALAH, TUJUAN DAN KEBIJAKAN EKONOMI MAKRO Instrumen kebijakan ekonomi makro utk mencapai tujuan di atas : Kebijakan Fiskal :

Government expenditure (belanja negara) Sistem perpajakan

Kebijakan Moneter (tanggungjawab bank sentral : BI)

Pengetatan uang beredar (menaikkan suku bunga, mengurangi investasi, mengurangi GNP, mengurangi inflasi). Penambahan uang beredar dilakukan jika dunia usaha lesu. Kredit Perbankan

16

KONSEP DASAR ILMU EKONOMI MAKRO

MASALAH, TUJUAN DAN KEBIJAKAN EKONOMI MAKRO Instrumen kebijakan ekonomi makro utk mencapai tujuan di atas :

Kebijakan Ekonomi Internasional :

Kebijakan Pendapatan : usaha pemerintah secara langsung mempengaruhi tkt upah/harga guna menekan inflasi.
17

Kebijakan perdagangan : Tarif quota, dll Pengelolaan Valas : nilai tukar baku nilai tukar mengambang

KONSEP DASAR ILMU EKONOMI MAKRO

KERANGKA ANALISIS EKONOMI MAKRO : Bagaimana mengkaji masalah-masalah ekonomi tsb.


Ada 2 aspek dlm kerangka analisis : Aspek 1:
Apa yg disebut kegiatan ekonomi makro Di mana kegiatan tsb dilaksanakan

Aspek 2: Siapa pelaku-pelakunya


18

KONSEP DASAR ILMU EKONOMI MAKRO

PASAR DAN PELAKU EKONOMI MAKRO Ada 4 jenis pasar :

Pasar Pasar Pasar Pasar

Barang Uang TK LN

19

KONSEP DASAR ILMU EKONOMI MAKRO

PASAR DAN PELAKU EKONOMI MAKRO

Ada 5 pelaku ekonomi makro :

Rumah Tangga Produsen Pemerintah Lembaga-lembaga Keuangan Negara-negara lain

20

You might also like