You are on page 1of 48

PENDAHULUAN

1. 1 Tujuan Tujuan dari praktikum ini adalah mempersiapkan mahasiswa untuk mampu menerapkan prinsip prinsip akuntansi dasar, konsep dasar dan proses akuntansi terhadap situasi khusus yang dihadapi di dalam organisasi. 2. 1 Ruang Lingkup Praktikum ini menggunakan software MYOB Accounting yang digunakan untuk mengotomatisasi pembukuan secara lengkap, cepat dan akurat. Dengan karakteristik yang sama dengan software sebelumnya yakni pemasukkan daftar akun, pengaturan (setup), mengelola bank, pelanggan pemaok, produk sampai pada laporan keuangan seperti neraca, laba rugi dan lain sebagainya. 3. 1 Sistematika Praktikum a. Pendahuluan Menjelaskan mengenai tujuan praktikum, ruang lingkup, dan sistematika praktikum akuntansi keuangan. b. MYOB Accounting Menjelaskan mengenai software yang digunakan, persiapan data akuntansi, membuat data perusahaan, mengenal areal kerja dan mengakhiri program. c. Bab 2 : Memindahkan Data pada MYOB Menjelaskan aturan yang akan digunakan oleh MYOB yang masih harus ditentukan agar dapat beroperasi sesuai dengan keperluan operasional perusahaan. d. Bab 3 : Jurnal Umum Menjelaskan tentang penanganan semua transaksi yang berkaitan dengan jurnal umum, transaksi yang berulang serta memperbaiki jurnal umum. e. Bab 4 : Modul Pembelian Menjelaskan transaksi yang berhubungan langsung dengan laba atau rugi perusahaan, mengurangi kas jika terjadi pembelian secara tunai. f. Bab 5 : Modul Penjualan Menjelaskan tentang pencatatan penjualan, retur penjualan dan pelunasan piutang, memperbaiki dan menghapus jurnal. g. Bab 6: Bank Menjelaskan pencatatan penerimaan kas, pengeluaran kas bank register

h. Bab 8: Persediaan Barang Dagangan Menjelaskan pemeliharaan data produk yang dihasilkan oleh perusahaan, penyesuaian persediaan, transfer persediaan dan menampilan transaksi persediaan. i. Bab 9: Analisis Keuangan Menjelaskan tentang laporan keuangan serta transaksi transaksi yang dimasukkan dalam satu periode. Disini kita dapat melihat tentang analisis anggaran, pengukuran kinerja manajemen.

BAB 1 MENGENAL MYOB ACCOUNTING 1. 1 Pengertian MYOB Accounting Program aplikasi akuntansi yang digunakan untuk mengotomatisasikan pembukuan secara lengkap, cepat dan akurat. Myob Limited mengeluarkan MYOB Accounting versi 12 hadir dengan sejumlah fasilitas namun tetap memiliki karakteristik yang sama, yaitu pemasukkan daftar akun, pengaturan (setup), mengelola bank,pelanggan, pemasok, produk sampai pada laporan keuangan seperti neraca,laba rugi dan sebagainya. 1. 2 Membuat Data Perusahaan pada MYOB Langkah langkah yang harus dilakukan : 1. Klik tombol start 2. Pilih all program> Myob Accounting v 12 > Myob Accounting v 12 3. Didalam kotak dialog yang terbuka terdapat 5 tombol akses a. Open, untukmembuka data Myob yang telah ada b. Create, untuk membuat data perusahaan baru c. Explore, untuk menampilkan data contoh yang telah disediakan d. Whats New, untuk menampilkan file.html yang terhubung dengan internet, yang berisi berita terbaru dalam versi 12 ini e. Exit, untuk mengakhiri program Myob 4. klik tombol create new company file, klik next 5. Klik company information lalu masukkan data perusahaan. Setelah itu klik next 6. Lalu masukkan periode akuntansi, dan klik next bila sudah selesai 7. Klik tombol save. Klik next 8. Selanjutnya akan tampil informasi proses telah selesai 1. 3 Mengenal Area Kerja Myob Accounting v 12 Setelah anda membuat data perusahaan pada Myob, Anda perlu mengenal area kerja pada Myob Accounting v 12 sebelum anda memindahkan data perusahaan ke dalam Myob Accounting.

Spend Money (Pengeluaran)

Bank Register (Buku Bank)

Receive Money (Penerimaan)

Print Cgeques (Cetak Bukti)

Reconcile Acc (Rekonsiliasi Bank)

Prepare Bank Deposit (Penrimaan Smtra)

Transaction Jurnal (Jurnal Transaksi)

1. 4 Mengakhiri Program Myob Accounting v 12 Untuk mengakhiri anda ikuti langkah sebagai berikut: 1. Klik file>Exit 2. Kotak dialog konfirmasi akan tmapil, klik tombol yes 3. Myob akan menampilkan kotak informasi lagi, kemudian tandai option backup all data dan check company file for errors, klik tombol continue 4. Kotak konfirmasi myob accounting ditampilkan , yang memberitahukan bahwa tidak terjadi kesalahan dalam data anda. Klik ok 5. Kotak dialog backup ditampilkan, ketik nama file absolute pada kotak file name, klik save 6. Proses backup dilakukan setelah selesai aplikaso myob accounting akan langsung tertutup. 1. 5 Latihan Buatlah data perusahaan pada Myob dengan informasi sebagai berikut: Pd. Absolut yang beralamat Jl. Kapten Peare Tandean No. 00343 Jakarta Telp (021) 99337820, Fax Number (021) 88200386, Email Address: absolute@absolute. Co. id. Dengan tperiode akutnansi 1 January s.d 31 Desember 2005 dan simpanlah data perusahaan tersebut.

BAB 2 MEMINDAHKAN DATA PADA MYOB 2. 1 Tujuan Mahasiswa diharapkan dapat memahami prosedur awal di dalam menjalankan sebuah perusahaan khususnya untuk Myob Accounting v 12, yang terdiri dari: Link Transaksi, Kode Pajak, Daftar Relasi, Daftar Persediaan dan mencatat saldo awal. 2. 2 Teori Dalam suatu sistem organsiasi langkah awal untuk memulai pendiriaan sebuah organisasi/perusahaan perlu merumuskan visi, misi, fungsi perusahaan dan hal yang mendasar dari semua itu yakni profil atau data perusahaan. 2. 3 Membuka File 1. Buka program Myob Accounting v 12 2. Pada kotak informasi klik tombol open your company file 3. Pada bagian look ini pilih drive di mana file disimpan 4. Pilih file dokumen dan klik tombol open 5. Akan tampil kotak dialog sign-on,kemudian klik ok 6. Klik pilihan enter later untuk menunda pengisian nomor registrasi selanjutnya klik tombol ok 7. Selanjutnya pada kotak dialog konfirmasi akan menunjukkan perifikasi data, klik tombol no 8. Selanjutnya file akan tampil. 2. 4 Persiapan Data Akuntansi Daftar Saldo Rekening No. Akun 1-1110 1-1120 1-1130 1-1140 1-1200 1-1300 Nama Akun Kas Kas Kecil Bank Solo Bank Permata Piutang Dagang Perlengkapan Kantor Saldo 2.750.000 500.000 30.000.000 25.000.000 47.500.000 15.000.0000

1-1400 1-2110 1-2120 1-2210 1-2220 2-1100 2-1200 3-1100 3-1200 Data Pelanggan Kode Pelanggan C-001 C-002 C-003 C-004

Persediaan Barang Dagang Peralatan Kantor Akm. Peralatan Kantor Kendaraan Akm. Peny. Kendaraan Hutnag Bank Solo Hutnag Dagang Modal Tn. Nico Absolute Laba Ditahan

166.380.000 25.000.000 (7.500.000) 45.000.0000 (25.000.000) 75.000.000 75.000.000 150.000.0000 24.630.000

Nama Pelanggan PT. Melati Persada PT. Eksevlasi PT. Sispexus PT. Selebritasos IV

Alamat Jl. Beringin 14 Jl. Akasia B-134 Jl. Manar 101 Jl. Bening 14C

Syarat Pembayaran 5/10, n/30 5/10, n/30 5/10, n/30 5/10, n/30

Saldo Rp 10.000.000 Rp. 15.000.000 Rp. 7.500.000 Rp. 15.000.0000

Data Pemasok Kode Pemasok V-001 V-002 V-003 V-004 Nama Pemasok PT. Gendis Putra PT. Jaya Monurias PT. Kwok TTC PT. Hueng Guem Alamat Jl. Andante 990 Jl. Palem Hijau Jl. Pisarua II Jl. Anaksis AA Syarat Pembayaran 2/10, n/30 2/10, n/30 2/10, n/30 2/10, n/30 Saldo Rp 20.000.000 Rp. 16.000.000 Rp. 20.000.000 Rp. 19.000.0000

Data Barang Dagangan Kode Nama Satuan Suplr Rec Harga jual Harga Beli Stok Stock Min Jml Reorder A-001 StopMap Pack Gendis Putra Rp 30.000 Rp 25.000 500 Pack 100 Pack 200 Pack A-002 F4 70 gr Rem Hueng Guem Rp 32.500 Rp 27.500 1000 Rem 200 Rem 400 Rem A-003 Fax Paper Rem Jaya Monuria Rp 33.500 Rp. 30.880 1000 Rem 200 Rem 400 Rem A-004 Arch File Kotak Gendis Putra Rp 62.5000 Rp 50.500 1000 Kotak 200 Kotak 400 Kotak A-005 X Envelopes Kotak Kwok TTC Rp 33.000 Rp 30.000 1500 Kotak 200 Kotak 400 Kotak

2. 5 Daftar Perkiraan 2. 5. 1 Mengganti Nama Perkiraan 1. Klik modul perkiraan (account), kemudian pilih account list

2. Pastikan tab asset dalam keadaan terpilih kemudian klik ganda pada perkiran assets, muncul kotak dialog edit account, ganti account name menjadi aktiva kemusian klik ok 3. Dengan mengulangi langkah diatas untuk hasil penggantian nama perkiraan lakukan untuk perkiraan lainnya. 4. Langkah terakhir adalah tutup jendela account list dengan tombol close 2. 5. 2 Membuat Nama Perkiraan 1. Buka jendela account list dengan klik modul perkiraan kemudian pilih naccount list 2. Ada klik tombol new bawah layar 3. Pastikan kelompok perkiraan anda adalah asset, kemudian kerikkan nomor perkiraan pada account number, selanjutnya tekan tombol tab, isi account name dengan nama perkiraan yang baru 4. Selesai klik tomol ok 5. Utnuk membuat nama perkiraan yang lain ikuti langkah diatas tadi 6. Langkah terakhir klik close 2. 5. 3 Menghapus Perkiraan 1. Klik modul perkiraan, kemudian pilih account list 2. Setelah Setelah itu klik tanda panah yang terletak sebelah kiri nama perkiraan misal perkiraan undeposit Funds 3. Kemudian akan tampil kotak edit account, karena perkiraan yang dicontohkan perkiraan linked atau terhubung maka kita harus menggantikan posisi untuk perkiraan ini. Untuk itu klik tanda panah linked accounts for 4. Ubah nomor dan nama perkiraan dengan mengkil kolom isian tersebut 5. Kemudian kotal dialog tampil dan nama perkiraan tampil misalkan kita ingin menganti dengan perkiraan bank solo (1-1130), kemudian klik tombol use account 6. Selanjutnya klik yes pada kotak informasi 7. Klik Ok 8. Untuk menghapus klik menu edit dan klik delete account 9. Untuk menghapus nama perkiraan lain ikuti langkah diatas. 10. Klik close

2. 6 Link Transaksi Link transaksi merupakan hubungan otomatis antar perkiraan satu dengan perkiraan lain. Contoh perkiraan piutnag dan kas 2. 6. 1 Link Transaksi Perkiraan Buku Besar dan Kas/Bank 1. Klik setup, linked account, account & Banking accoaunts 2. Selanjutnya tampil kotak dialog yang mana anda akan mnegiisi nomor perkiraan yang menghubungkan perkiraan dan kas 3. Contoh kita akan mengganti nama perkiraan untuk perkiraan link pembayaran elektronik 4. Selanjutnya tampil kotak dialog pilih perkiraan Bank Permata, terakhir klik tombol use account 5. Pilih Yes 6. Lakukaan langkah diatas selanjutnya untuk mengganti perkiraan yang lain 7. Klik ok 2. 6. 2 Link Transaksi Perkiraan Penjualan 1. Klik setup, linked accounts, sales account 2. Sales linked accounts akan tampil 3. Isilah transaksi perkiraan penjualan untuk akun perkiraan untuk penerimaan piutang dengan bank permata 4. terakhir Klik Ok 2. 6. 3 Link Transaksi Perkiraan Pembelian 1. Klik menu setup, linked account, purchase account 2. Selanjutnya kotak dialog purchases linked accounts akan tampil 3. Selanjutnya ganti perkiraan untuk pembayaran hutnag ke link Bank Solo (1-1130) 4. Terakhir klik Ok 2. 7 Kode Pajak 2. 7. 1 Menghapus Kode Pajak 1. Klik list, tax code 2. Tax Code akan tampil 3. Pilih nama kode pajak yang akan dihapus, setelah itu kotak dialog akan tmapil, kemudian baris menu anda pilih menu edit delete tax code 4. Klik Ok

5. Klik close untuk menutup kotak dialog tax code list 6. Klik close untuk menutup 2. 7. 2 Membuat Kode Pajak 1. Klik menu list, tax code 2. Klik tombol new 3. Kemedian isi kode pajak PPn padakolom isian tax kode 4. Kemudian klik tab, isi pajak pertambahan nilai pada description 5. Lalu pilih tipe pajak good & service tax dengan mengklik tombol pull down pada tax type 6. Klik 10% 7. Pada kolom isian Linked Account for Tax Collected klik tombol drop down pilih 2-1310 (PPN Keluaran) pada kotak dialog select from list klik tombol use account dan 2-1320 (PPN Masukkan) pada kolom isisan linked account for tax paid 8. Pada linked card for tax authority masukkan nomor pajak yang tercatat dalam kartu file pemasok atau dapat anda kosongkan 9. Klik ok 10. Klik close 2. 8 Membuat Card File 1. Pada jendela command center klik card file 2. Klik card list 3. klik tombol new 4. Pastikan check box inactive card dalam keadaan uncheck, kemudian isi kolom dalam tab profile dengan data sebelumnya 5. Untuk melihat hasil klik Profile 6. Klik card details untuk masuk step berikutnya 7. Untuk menyisipkan gambar pelanggan dapat dilakukan dnegan klik ganda picture information 8. Klik tombol link 9. Lalu klik file bitmap, open 10. Selanjutnya klik ok 11. Isi informasi tambahan untuk kartu pelanggan 12. Klik tab selling details

13. Dalam tab ini anda mengisi informasi detail penjualan yang berlaku untuk pelanggan 14. Klik tab payment details untuk tab berikutnya, dan isi seluruh informasi yang tampil 15. Lalu klik tab contag log untuk masuk ke tampilan berikutnya, kotak ini menampilkan jadwal kegiatan pelanggan 16. Klik tab jobs, kotak dialog akan tmapil anda diminta untuk mengisi daftar jobs dengan pelanggan 17. Klik tab history untuk menampilkan total penjualan bulanan tahun terdahulu dan tahun yang sedang berjalan 18. Klik ok 2. 9 Mengubah Kartu File 1. Pastikan jendela card list dalam modul card file 2. Pilih dan klik ganda kartu file yang akna diubah 3. Lalu lakukan perubahn jika layar tmapilan telah nampak. 4. Klik Ok 2. 10 Daftar Persediaan 1. Modul Inventory, aktifkan kotak dialog item list 2. Klik tombol new 3. Kemudian isi A-001 pada kolom isian item number, klik tab isi stop map pada name 4. Aktifkan kotak periksa I buy this item, klik tombol drop down pada kotak expense account for tracking cost, untuk menampilan kotak select from list tekan tombol new 5. Kotak dialog edit account akan ditmapilkan, pastikan kolom account classification berisi cost of sales, jika tidak klik tombol drop down disebelahnya pilih cost of sales, isi nomor perkiraan 1000 pada kolom account number, tekan tab kemudian isi harga pokok penjualan pada kotak isian account name kemudian klik ok 6. Kemudian tampil kotak information klik tombol drop down pada kotak expense account for tracking cost pilih harga pokok penjualn dari kotak dialog select from list klik use account

7. Aktifkan kotak a sell this item, masukkan nomor perkiraan 4-1000 untuk perkiraan penjualan 8. Aktifkan kotak inventory this item jika barang tersebut akan dicatat dalam perkiraan persediaan. Masukkan no. perkiraan 1-1400 untuk perkiraan persediaan barang dagang pada kotak asset account for item inventory 9. Kli buying details, kotak dialog item information dalam tab buying details 10. Isi pack dalam kotak isian buying unit of measure, klik tab 2 kali kemudian isi PPN 11. Klik tab selling details isi Rp 30.000 12. Klik Ok 13. Klik Close 2. 10.1 Mengisi Harga Jual dan Jumlah Persediaan 1. Dalam modul inventory, aktifkan kotak dialog adjust inventory dengan menekan tombol adjust inventory 2. Isi tanggal transaksi 01/01/05 kemudian isi memo dengan persediaan awal barang 3. Klik tab 2 kali kemudian select from list 4. Pilih item misalnya StopMAp klik Use Item 5. Tekan tab kemudian isi jumlah persediaan yaitu 500 pack 6. Lalu masukkan item perunit Rp 25.000 7. Terakhir tekan tab 2 kali untuk mengisi nama perkiraan pada kotak dialog select from list, pada kolom look for isi nomor perkiraan 1-4000. Kemudian klik use account, nama perkiraan persediaan barang dagang 8. Apabila telah terisi semua klik record 9. Klik cancel 2. 11 Mencatat Saldo Awal 2. 11.1 Saldo Awal Perkiraan 1. Klik setup, balances, account opening balance 2. Ketik saldo untk perkiraan kas yaitu Rp 2.750.000 (tanpa Rp) 3. Tekan enter isi saldo awal berikutnya 4. Klik Ok 5. Klik modul account klik account list untuk mengaktifkan kotak dialog, maka tampil keseluruhan saldo awal.

6. Klik close 2. 11.2 Saldo Awal Piutang Dagang 1. Klik menu setup, balances, customer opening balance 2. Kemudian pilih dan klik satu pelanggan, lalu klik tombol add sale 3. Selanjutnya tekan tab untuk sampai pada kolom date dan totalincluding tax isilah bagian kolom tersebut 4. Pastikan kode pajak adalah N-T, jika tidak klik drop down select from list pilih NT use tax code 5. Klik record 6. Lalu kitaberada pada kotak customer opening balance klik option customer summary 7. Lakukan langkah tasi untuk pelanggan lainnya. 8. Klik Ok 9. Klik close 2. 11.3 Saldo Awal Hutang Dagang 1. Pada jendela command center. Klik menu setup, balance, supplier opening balance 2. Kemudian pilih dan klik salah satu pemasok, klik tombol add purchase 3. Selanjutnya klik tab untuk sampai pada kolom date dan tab totalincluding tas, maka masukkan data sesuai dengan informasi 4. Pastikan tax code dalam keadaan N-T 5. Lalu klik tombol record 6. Selanjutnya semua data pemasok dimasukkan dengan cara tadi. 7. Apabila telah selesai klik OK 8. Klik close

BAB 3 PEMBELIAN 3. 1 Tujuan Mahasiswa dapat memahami proses pembelian melalui Myob Accounting, termasuk proses pemesanan barang, pembelian, pencatatan retur sampai pada pembayaran. 3. 2 Teori Pembelian merupakan transaksi yang berhubungan langsung dengan laba atau rugi perusahaan, emngurangi kas jika terjadi pembelian secara tunai menambahkan saldo hutnag jika terjadi pembelian secara kredit.

3. 3 Contoh Kasus Pada tanggal 4 Januari perusahaan melakuakn pembelian barang kepada PT Gendis Putra dengan rincian pemesanan sebagai berikut: Quantity 200 Pack 400 Pack Nama Barang StopMAp Arch File Harga Satuan Rp 25. 000 Rp 30.000 Total Rp 5.000.000 Rp 12.000.000

Berikutnya langkah-langkah sebagai berikut: 1. Buka program Myob 2. Klik modul purchase 3. Klik tab enter purchase 4. Klik bill untuk membuat faktur pembelian 5. lalu klik tombol layout 6. Klik tombol item, klik ok. Kemudian dialog purchase new item akan tampil 7. Lalu tekan tab pilih nama pemasok, klik tombol use supplier 8. Kosongkan kotak periksa tax inclusive 9. Alamat perusahaan secara default telah tampi pada drop down ship to 10. Klik kotak purchase #, masukkan nomor pembelian tidak lebih dari 8 karakter, tekan tab 11. Untuk kolom date isilah tanggal 12. Masukkan nomor faktur penjualan pada kolom supplier Inv # misal 2585 tekan tab 13. Masukkan jumlah barang received 14. Kosongkan backorder, tekan tab 2 kali 15. Kotak dialog select from list akan tampilkan pilih stopmap klik tombol use item 16. Nama barang akan tmapil, klik tab 17. Masukkan harga beli,kosomngkan disc, job 18. Hasilnya akan nampak pada layar 19. Jika pembayaran telah dilakukan baik uang muka maupun pelunasan dapat anda masukkan dalam kolom paid today. 3. 4 Mencatat Pembelian Berulang 1. Setelah Anda mencatat transaksi pemebelian, kotak dialog purchases-new item klik tombol save recurring

2. Myob akan tampil kotak dialog save recurring template 3. Masukkan nama transaksi pada kotak name 4. Masukkan frekuensi penjualan 5. Masukkan tanggal untuk menggunakan transaksi ini 6. Terakhir tekan save template 7. Klik record 3. 5 Use Recurring 1. Dalam kotak purchases new item klik use recurring 2. Pencatatan transaksi pembelian berulang yang dicatat akan tmapil 3. Klik use recurring 4. Klik record 5. Cancel 6. Close 3. 6 Mencatat Retur Pembelian 1. Dalam modul purchases register untuk mengaktifkan kotak dialog purchases register 2. Klik tab Return & debits, dann klik tombol new purchases, untuk memasukkan transaksi retur pembelian 3. Selanjutnya dalam kotak dialog purchases new item, tekan tombol tab pilih supllier, pada kotak dialog select from list, klik supplier 4. Atur format layout menjadi item 5. Klik kolom purchase #, isi R-001 tekan tab 6. Pada kolom date isi sesuai soal 7. Kolom received isi sesuaisoal 8. Selanjutnya pilih item sesuai soal pada kotak dialog select from list klik tombol use item 9. Langkah terakhir klik record 10. Klik cancel 11. Close 3. 7 Mencatat Pembayaran Hutang 1. Modul purchases klik tab pay bills

2. Dalam tombol drop down pay from account, secara default myob telah menampilkan pembayaran hutang sesuai dengan pengisian awal. 3. Klik drop down supplier pilih nama pemasok klik use supplier 4. Selanjutnya tampil kotak konfirmasi lalu klik cancel 5. Status hutang pemasok akna tampil 6. Lalu klik kolom date isi sesuai soal 7. Klik kolom amount ketik sesuai soal, kemudian klik amount applied maka nilai tadi akan tampil lagi pada kolom finance chage akan kosong dan total applied terisi 8. Klik record 9. Tampil konfirmasi klik cancel 3. 8 Menampilkan, Memperbaiki, dan Menghapus Jurnal Transaksi Menampilkan Jurnal Transaksi 1. Klik tab transaction journal 2. Untuk menampilkan jurnal transaksi pembelian, pastikan anda berada pada tab purchases selanjutnya dalamkolom date isi 01/01.05, tekan tab pada kolom to isi 31/01/05, lalu tekan tab 3. Maka akan tampil seluruh transaksi 4. Klik close Memperbaiki Jurnal Transaksi 1. Pastikan kotak dialog transaction journal aktif 2. Klik zoom pada jurnal yang akan diperbaiki 3. Kotak purchases-edit item tampil 4. Klik Ok Menghapus Jurnal Transaksi 1. Pastikan kotak dialog transaction journal aktif 2. Selanjutnya klik zoom 3. Setelah kotak dialog purchases-edit item tampil klik menu edit, delete purchases 4. Close 3. 9 Laporan Pembelian 1. Dalam jendela command center klik menu drop down reports pilih purchases 2. Kotak dialog Index to Reports dalam tab purchases

3. Dalam kotak name pilih item, purchases detail 4. Klik tombol customize 5. Dalam kotak date from isi 01/01/05 to 31/01/05, klik display, hasilnya akan tmapil semua transaksi 6. Laporan ini pula dapat dicetak dengan tombol print 7. Klik close untuk menutup 8. Lalu tmapil konfirmasi klik Yes 9. Klik close 3. 10 Latihan 1. Pada tanggal 4 januari PT Absolute melakukan pembelian barang ke PT Gendis Putra dengan rincian: Qty 200 Pack 400 Kotak Qty 5 Pack 7 Kotak Nama Barang Stop Map ArchFile Nama Barang Stop Map ArchFile Harga Satuan Rp 25.000 Rp 30.000 Harga Satuan Rp 25.000 Rp 30.000 Total Rp 5.000.000 Rp 12.000.000 Total Rp 125.000 Rp 210.000

2. 9 Januari setelah diperiksa beberapa barang yang rusak yaitu :

3. 12 Januari PT Absolute melunasi hutnagnya ke PT Gendis Putra sebesar Rp 20.000.000 dan PT Kwok TTC sebesar Rp 20.000.000 4. Pada tanggal 22 januari perusahaan melakukan pembelian brang kepada PT Huang Guem dan PT Jaya Monuria dengan rincian : PT Huang Guem QTY 400 Rem Nama Barang F4 70 gr Harga Satuan Rp 27.500 Total Rp 11.000.000

PT Jaya Monuria QTY 400 Rem Nama Barang Fax Paper Harga Satuan Rp 30.880 Total Rp 12.352.000

5. Tanggal 28 Januari perusahaan melunasi hutnag ke PT Huang Guem dan PT Jaya Monuria sebesar Rp 19.000.000 dan Rp 16.000.000

BAB 4 PENJUALAN 4. 1 Tujuan Mahasiswa diharapkan dapat mengetahui sistem penjualan dengan Myob, dan mengetahui proses sistem tersebut berjalan mulai dari pencatatan penjualan, retur penjualan, sampai pelunasan piutang 4. 2 Teori

Penjualan dan piutang erat kaitannya pada bagian ini dan berperan penting. Akan menambah kas jika terjadi penjualan secara tunai dan menambahkan saldo piutnag dagang jika terjadi penjualan secara kredit. 4. 3 Mencatat Penjualan Contoh Transaksi 1. Pada tanggal 2 Januari perusahaan menrima pemesanan dari pelanggan PT Eksevasi berupa: Qty 350 kotak 500 Rem Nama Barang Jaya Envelopes FaxPAper Harga Satuan Rp 33.000 Rp 33.500 Total Rp 11.550.000 Rp 16.750.000

2. 12 Januari perusahaan menrima konfirmai dari PT Eksevasi terdapat beberapa barang yang rusak datau cacat dengan konfirmasi sebagai berikut: Qty 10 kotak 12 Rem Nama Barang Jaya Envelopes FaxPAper Harga Satuan Rp 33.000 Rp 33.500 Total Rp 330.000 Rp 420.000

3. 10 Januari perusahaan menerima pelunasan dari pT Sispexus dan PT Selbritasos IV masing masing Rp 14.250.000 dan Rp 7.125.000 Proses Penyelesaian 1. Buka program Myob 2. Klik Sales, tab enter sales 3. Kemudian pilih invoices untuk membuat faktur 4. Klik tombol layout 5. Klik tombol item, kemidian OK kotak sales-new item akan tmapil 6. Masukkan transaksi pertama. Tekan tab pilih PT Ekselevasi klik tombol use customer 7. Kosongkan kotak Tax inclusive dengan asumsi harga jual 8. Alamat pelanggan akan tmapil pada drop down ship to 9. Klik kotak invoices # masukkan faktur penjualan (8karakter) 10. Untuk kolom date isi tanggal transaksi, klik tab 11. Masukkan nomor surat pemesanan pada kolom customer FO # misal 3524 ketik tab 12. Kosongkan backorder

13. Kotak dialog select from list akan tmapil pilih Jaya Envelope klik tombol use item 14. Lalu isi harga jual sebesar Rp 33.000 15. Kosongkan disc %, Job tekan tab 16. Subtotal akan tampil dan PPN juga 17. Jika terdapat biaya pengangkutan yang dibebankan pada kolom freight. 18. Jika pembayaran dari pelanggan telah dilakukan baik uang muka maupun pelunasan dapat anda masukkan dalam kolom paid today, dalam hal ini kosongkan. 4. 4 Mencatat Transaksi Berulang Penjualan Berulang 1. Dalam kotak dialog sales-new item klik save recurring 2. Masukkan nama transaksi pada kotak name misal Penjualan PT Ekslevasi 3. Masukkan frekuensi penjualan kolom frekuensi 4. Masukkan tanggal menggunakan transaksi 5. Terakhir tekan save 6. Klik record Use Recurring 1. Kotak dialog sales-new item klik use recurring 2. Kotak sales register tab recurring templates 3. Pencatatan transaksi penjualan berulang akan tmapil 4. Klik use recurring 5. Sales-new item akan tmapil 6. Tekan record 7. Klik cancel 8. Close 4. 5 Mencatat Retur Penjualan 1. Dalam modul sales klik tab sales register 2. Klik tab return & credits dan klik tombol new sales untuk memasukkan retur penjualan 3. Selanjutnya dalam kotak dialog sales-new item, tekan tombol tab pilih nama supplier PT Ekslevasi pada kotak dialog select from list klik use customer 4. Atur format layout menjadi item

5. Klik kolom invoice # isi retur-01 tekan tab 6. Dalam kolom date isi tanggal transaksi, tekan tab. 7. Dalam kolom ship isi 10, tekan tab 3 kali 8. Selanjutnya pilih jaya envelopes 9. Tampilan akan kembali pada kotak dialog sales-new item. Tekan tab 10. Langkah terakhir klik record 11. Lalu tmapil konfirmai kklik cancel 12. Close 4. 6 Mencatat Pelunasan Piutang 1. Dalam modul sales klik receive payment untuk mengaktifkan kotak dialog receive payment 2. Dalam tombol drop down deposit to account telah terisi sendiri 3. Klik drop down customer atau tekan tab lalu pilih pelanggan pilih PT Selebritasos IV klik use customer 4. Klik kolom date isi dengan 10/01/05 5. Kolom amount ketik Rp 14.250.000 6. Klik amount paid applied maka akna tmapil nilai tadi. 7. Kli record 8. Akan tampil kotak informasi klik cancel 9. Close Untuk Proses Menampilkan, Memperbaiki, Menghapus Jurnal Transaksi dan Laporan Penjualan sama dengan Modul Pembelian

4. 7 Latihan 1. Pada tanggal 20 Januari perusahaan menerima pesanan dari PT Nusantara Jaya dan PT Sispexus dengan rincian pemesanan sebagai berikut: PT Nusantara Jaya QTY 800 Rem PT Sispexus QTY 650 kotak Nama Barang Arch File Harga Satuan Rp 62.500 Total 40.625.000 Nama Barang F4 70 gr Harga Satuan Rp 32.500 Total 26.000.000

2. 25 Januari perusahaan menerima konfirmasi dari PT Nusantara Jaya dan PT Sispexus bahwa terdapat kerusakan pada barnag sebagai berikut: PT Nusantara Jaya QTY 5 Rem PT Sispexus QTY 10 kotak Nama Barang Arch File Harga Satuan Rp 62.500 Total 625.000 Nama Barang F4 70 gr Harga Satuan Rp 32.500 Total 162.500.000

3. 30 Januari perusahaan menerrima pelunasan dari PT Ekslevasi dan PT Nusantara Jaya masing-masing sebesar Rp 15.000.000 dan Rp 10.000.000

BAB 5 BANK/KAS 5. 1 Tujuan Mahasiswa diharapkan dapat mengetahui sistem penerimaan kas dengan Myob, dan mengetahui proses sistem tersebut berjalan mulai dari arus kas, mencatat penerimaan dan pengeluaran kas, rekonsiliasi sampai pencetakan cek. 5. 2 Teori

Seperti yang telah dijelaskan sebelumnya bahwa pembayaran hutang dari pemasok dan penerimaan pelunasan piutang dari pelanggan dapat dilakukan dengan menggunakan kas atau bank. Pengeluaran kas bias terjadi akibat adanya pembayaran hutang kepada pemasok, pembelian barang dagang secara tunai ataupun pengeluaran piutang oleh pelanggan, penjualan, penjualan secara tunai, setoran modal atau penerimaan dari transaksi lainnya. 5. 3 Mencatat Penerimaan Kas Contoh Kasus 1. Pada tanggal 12 januari perusahaan melakukan investasi tambahan sebesar Rp 75.000.000, Rp 15.000.000 untuk dimasukkan pada kas dan sisanya disetorkan ke Bank Solo. 2. Pada tanggal 21 Januari permohonan perusahaan untuk mendapatkan kredit investasi usaha kecil disetujui sebesar Rp 5.000.000 dana tersebut kemudian dimasukkan Kas Kecil. Proses Penyelesaian 1. Buka program myob 2. Dalam jendela command centre klik modul banking 3. Dalam modul Banking anda klik tab Receive Money, untuk mengaktifkan kotak dialog receive money 4. Pastikan tombol option deposit to account dalam keadaan terpilih, kemudian klik tombol drop down untuk menampilkan kotak dialog select from list pilih perkiraan kas, klik use account. 5. Beri tnda cek pada kotak cek tax inclusive 6. Kosongkan kotak payor, karena transaksi tersebut investasi dana. 7. Masukkan Rp 15.000.000 dalam kotak isian amount received 8. Dalam kotak payment method, klik tombol drop down kotak dialog select from list akan ditampilkan pilih cash klik use method 9. Ketik investasi tambahan Tn. Absolute dalam kolom memo sebagai keterangan transaksi 10. Klik kolom date isi tanggal transaksi 12/01/1/2005 11. Klik tombol drop down Acct#, dalam kotak dialog select from list pada kolom look for ketik 3-1100 klik use account 12. Kolom Acct#, name, dan amount akan terisi 13. Terakhir klik record untuk menyimpan

14. Kotak dialog akan tmapil kembali 15. Untuk transaksi pada tanggal yang sama berikutnya, pastikan tombol option deposit to account dalam keadaan terpilih, kemudian klik tombol drop down untuk menampilkan kotak dialog select from list, pilih perkiraan Bank Solo klik use account. 16. Beri tanda cek pada kotak cek Tax Inclusive 17. Kosongkan kotak payor, karena transaksi yang akan kita catat merupakan transaksi investasi dana 18. Masukkan Rp 60.000.000 dalam kotak isian amount received 19. Dalam kotak payment method, klik tombol drop down, kotak dialog select from list akan ditampilkan, pilih cash dan klik use method 20. Ketik investasi tambahan Tn. Absolute, dalam kolom memo, sebagai keterangan transaksi. 21. Klik kolom date isi tanggal transaksi 12/01/2005 22. Klik kolom Acct#, tekan tab, dalam kotak dialog select from list pada kolom look for ketik 3-1100 klik use account 23. Kolom Acct#, name dan amount akan terisi 24. Terakhir klik record untk menyimpan hasil pencatatan transaksi ini 25. Kotak dialog akan ditampilkan kembali dalam keadaan kosong 26. Ualngi langkah yang tadi untk mencatat transaksi penerimaan kas 5. 4 Menampilkan, memperbaiki dan menghapus jurnal transaksi A. Menampilkan Jurnal Transaksi 1. Pastikan kotak dialog receive money masih dalam keadaan aktif, klik Zoom balance 2. Kemudian kotak dialog find transactions Tab account akan ditampilkan 3. Semua transaksi yang berhubungan dengan perkiraan kas akan ditmapilkan klik tombol advance 4. Kotak dialog advance filters akan ditampilkan, klik drop down sorce journal pilih receipt klik OK 5. Anda akan kembali pada kotak dialog find transaction, isi kolom search by dengan account dengan mengklik tombool drop down 6. Kemudian tekan dua kali tombol tab, dalam kotak dialog select from list pilih kas, klik use account

7. Isi interval tanggal trnsaksi pada kolom dte 01/01/2005, to 31/01/2005 Hasilnya transaksi penerimaan kas untuk perkiraan kas akan ditampilkan. B. Memperbaiki Jurnal Transaksi 1. Pastikan kotak dialog find transaction masih keadaan aktif 2. Selanjutnya klik tombol zoom pada jurnal yang akan diperbaiki 3. Kotak dialog receive money 4. Lakukan perubahan yang diinginkan klik OK 5. Kembali ke kotak dialog C. Menghapus Jurnal Transaksi 1. Find transaction dalam keadaan aktif 2. Selanjutnya klik tombol zoom (tanda panah) salah satu jurnal transaksi pada kotak dialog find transaction yang akan dihapus 3. Klik edit, delete deposit transaction 4. Hasilnya transaksi akan terhapus dari kotak dialog receive money 5. Klik cancel , Close 5. 5 Mencatat Penerimaan Kas Berulang A. Penerimaan Kas Berulang (Save Recurring) 1. Dalam modul banking anda aktifkan kembali tab receive money, klik tombol zoom balance kembali 2. Setelah kotak dialog find transaction ditampilkan anda pilih transaksi investasi tambahan. Dengan mengklik tombol zoom (panah) disebelahnya 3. Transaksi yang dipilih akan ditampilkan pada kotak dialog receive money. Klik tombol save recurring 4. Anda isi format recurring 5. Setelah anda melakukan pengisian data kotak dialog save recurring template klik tombol save template 6. Kotak dialog receive money akan ditampilkan klik OK Klik cancel, close B. Use Recurring 1. Aktifkan kotak receive money, dengan tab receive money pada modul banking

2.

Klik tombol use recurring, kotak dialog select a recurring transaction akan

ditampilkan 3. Pilih transaksi klik Ok 4. Kotak dialog receive money akan ditampilkan 5. Jika ada penambahan tekan tombol record 6. Cancel

5. 6 Mencatat Pengeluaran Kas Contoh Kasus 1. 2. Pada tanggal 8 Januari membeli peralatan secara tunai senilai Rp 2.000.000 melalui kas. Pada tanggal 23 Januari dibeli perlengkapan kantor dan membayar biaya lain-lain masing-masing sebesar Rp 1.500.000 dan Rp 1.100.000 melalui kas Penyelesaian 1. Dalam modul banking klik tab spend money 2. Patikan tombol option pay from account dalam keadaan terpilih, kemudian klik tombol drop down untuk menampilkan select from list pilih perkiraan kas, klik use account 3. Beri tanda cek pada kotak cek tax inclusive 4. Kosongkan kotak card dan payee 5. Ketik peralatan kantor, dalam kolom memo, sebagai keterangan transaksi 6. Klik kolom date isi tanggal transaksi 7. Masukkan Rp 2.000.000 (ketik 2000.000) dalam kotak isian amount 8. Klik kolom drop down Acct#, dalam kotak dialog select from list pada kolom look for keik 1-2110, klik use account 9. Kolom Acct#, name dan amount 10. Terakhir klik record untuk menyimpan hasil pencatatan 11. Kotak dialog akan tampil dalam keadaan kosong, ulangi pengerjaan untuk transaksi berikutnya 5. 7 Menampilkan, memperbaiki, dan menghapus jurnal transaksi A. Menampilkan Jurnal Transaksi 1. Pastikan kotak dialog spend money aktif, kemudian klik zoom balance 2. Find Transaction tab account akan ditampilkan klik advance

3. Kotak dialog advanced Filters akan ditampilkan, klik tombol drop down source journal pilih disbursements. KLik Ok 4. Pada kotak dialog find transaction, isi kolom search by dengan account dengan klik drop down 5. Tekan 2 tab select from list pilih kas, klik use account 6. Isi interval tanggal 01/01/2005 to 31/01/2005 7. Hanyat transaksi pengeluaran kas untuk perkiraan kas B. Memperbaiki Jurnal Transaksi 1. Pastikan kotak dialog find transaction aktif 2. Klik tombol z00m 3. Kotak dialog spend money akan tampil 4. Klilk OK 5. Klik close C. Mengahapus Jurnal Transaksi 1. Kotak dialog find transaction masih dalam keadaan aktif 2. Klik tombol zoom, salah satu jurnal transaksi akan dihapus 3. Kotak dialog spend money akan ditampilkan, berikutnya klik edit, delete cheuqe transaction 4. Maka transaksi akan dihapus 5. Klik cancel, close 5. 8 Mencatat Pengeluaran Kas Berulang A. Pengeluaran Kas Berulang 1. Modul banking anda aktifkan kembali tab spend money, klik tombol zoom balance 2. Anda pilih transaksi peralatan kantor dengan klik tombol zoom 3. Transaksi yang dipilih akan ditampilkan pada kotak dialog spend money, klik tombol save recurring 4. Kotak dialog save recurring template akan tmapil 5. Klik save recurring 6. Ok, Cancel, Close B. Use Recurring

1. Aktifkan kembali kotak dialog spend, dengan mengklik tab spend money pada modul banking 2. Klik tombol use recurring, kotak dialog select a recurring transaction 3. Pencatatan transaksi akan tampil, klik OK, record, klik cancel 5. 9 Bank Register Contoh Kasus 1. Pada tanggal 18 Januari dari perkiraan Bank Permata ditransfer uang sebesar Rp. 15.000.000 2. Pada tanggal 18 Januari dari perkiraan Bank Permata juga ditarik tunai uang sebesar Rp 10.000.000 untuk dimasukkan ke dalam perkiraan kas 3. Pada tanggal 18 Januari PD Absolute menerima pelunasan piutang dari PT Ekslevasi sebesar Rp 30.324.800 4. Pada tanggal 2 Januari PD Absolute melunasi hutangnya kepada PT Gendis Putra sebesar Rp 18.331.500 Penyelesaian 1. Dalam jendela command centre klik banking 2. Dalam modul Banking, klik tab Bank Register untuk mengaktifkan kotak dialog bank register 3. Dalam kolom account klik tombol drop down disebelahnya, kotak dialog select from list Pilih Bank Solo klik use account 4. Untuk interval tanggal isi kolom date 01/01/2005 dan 61/01/2005 5. Untuk tipe transaksi anda klik drop down disebelahnya pilih receive money, karena ini transaksi penerimaan kas Bank Solo 6. Tekan tombol tab pada kolom cheuque No isi BS-005 tekan tab 7. Dalam kolom date isi 18/01/2005 8. Kosongkan card, klik kolom amount isi Rp 15.000.000 9. Klik tombol drop down kotak dialog select from list akan tampil pilih perkiraan Bank Permata klik use account 10. Pastikan kolom tax terisi dengan kode pajak N-T jika tidak klik tombol drop down untuk mnegktifkan kode pajak. 11. KLik kolom memo, ketik Transfer dari Bank Musi 12. Terakhir klik record

13. Ulangi transaksi tersebut untk soal selanjutnya 14. Untuk transaksi ketiga pastikan kotak dialog bank register aktif, dalam kolom account klik tombol drop down kotak dialog select from list akan tampil, pilih perkiraan Bank Permata klik use account 15. Untuk tipe transaksi anda klik drop down disebelahnya pilih receive payment, karena ini merupakan transaksi penerimaan pembayaran piutang bagi Bank PErmata 16. Tekan tombol tab pada kolom Cheque No isi BS-006 tekan tab 17. Dalam kolom date isi 18/01/2005 18. Klik tombol drop down pada kolom customer, pilih pelanggan PT Ekslevasi dalam kotak dialog select from list klik use account 19. Klik tombol apply credit, OK 20. Klik kolom amount isi Rp 30.324.800 21. Klik split.., kotak dialog receive payments akan ditampilkan 22. Klik tombol record 23. Ada akan dibawa kembali pada kotak dialog bank register, hasil pencatatan tadi akan tampil dalam tabel transaksi lanjutkan dengan pencatatan transaksi keempat. 24. Close 6. 0 Menampilkan Laporan Bank Register 1. Klik drop down reports kemudian pilih banking 2. Pilih index to reports tab banking 3. Kotak name pilih cheuques and deposit, bank register, kemudian klik customize 4. Kotak dialog report customization ditampilkan, dalam kotak date isi 01/01/2005 to 31/01/2005 klik display 5. Hasilya akan tampak pada layer, hasil ini dapat anda cetak atau dapat dikirm ke exel. Klik close bila ada konfirmasi klik yes 6. Kotak dialog save as ditampilkan dalam kolom file name ketik Bank Register. Terakhir save 7. Klik close 6. 1 Latihan 1. Pada tanggal 10 Januari dimenangkan undian sebesar Rp 12.500.000 kemudian dimasukkan ke dalam perkiraan kas.

2. Pada tanggal 13 Januari dibayar jasa pengurusan surat-surat tanah sebesar Rp 1.600.000 melalui kas 3. Pada tanggal 19 JAnuari Tn Absolute mengambil uang perusahaan untuk keperluan pribadingan sebesar Rp 2.500.000 melalui kas.

BAB 6 PERSEDIAAN BARANG DAGANG 6. 1 Tujuan Mahasiswa memahami proses system persediaan barang dagang seperti penyesuaian persediaan, transfer persediaan, merakit persediaan, jurnal transaski persediaan sampai pada laporan persediaan. 6. 2 Teori

Dalam perusahaan manufaktur, persediaan terdiri dari: persediaan produk jadi, persediaan produk dalam proses, persediaan bahan baku, persediaan bahan penolong, persediaan bahan habis pakai pabrik, persediaan suku cadang. Dalam perusahaan dagang, persediaan hanya terdiri dari satu golongan, yaitu persediaan barang dagangan, yang merupakan barang yang dibeli untuk tujuan dijual kembali. Transaksi yang mengubah persediaan produk jadi, persediaan bahan baku, persediaan bahan penolong, persediaan bahan habis pakai pabrik, dan perseediaan suku cadang bersangkutan dengan transaksi intern perusaan dan transaksi yang menyangkut pihak luar perusahaan, sedangkan transaksi yang mengubah persediaan produk dalam proses seluruhnya berupa transaksi intern perusahaan. 6. 3 Penyesuaian Persediaan Contoh Kasus 1. 12 Januari PD Absolute menerima konfirmasi dari PT. Abadi terdapat beberapa barang yang rusak atau cacat, dengan penguraian kerusakan sebagai berikut: Quantity 10 Kotak 12 Rem Nama Barang Jaya Envelope Fax Paper Harga Satuan Rp 33.000 Rp 33.500 Total Rp 330.000 Rp 402.000

barang tersebut kemudian dikembalikan 2. 25 Januari PD Absolute menerima konfirmasi dari PT Nusantara Jaya dan PT Sispexus bahwa terdapat beberapa barang yang rusak atau cacat, dengan penguraian kerusakan sebagai berikut: PT Nusantara Jaya Quantity 5 Rem PT Sispexus Quantity 10 Kotak Langkah Penyelesaian 1. Buka kembali program Myob, klik modul inventory 2. Anda klik tab count inventory untuk mengaktifkan kotak count inventory 3. Masukkan hasil persediaan yang benar untuk jaya envelope (1160 10 = 1150) dan fax paper 900 rem (912-12) angka dimasukkan dalam kolom counted Nama Barang Arch File Harga Satuan Rp 62.500 Total Rp 625.000 Nama Barang F4 70 gr Harga Satuan Rp 32.500 Total Rp 162.500

barang tersebut kemudian diterima oleh PD Absolute

4. Tekan tab maka selisih perbedaan akan tampil pada kolom difference 5. Tekan adjust inventory sehingga tampil adjustment information 6. Kemudian klik tombol drop down pada kolom default adjustment account pilih perkiraan 6-1700 atau bebean kerusakan dalam kotak dialog select from list klik use account. 7. Lalu klik continue, masukkan tanggal transaksi 12/01/2005 ke dalam kolomdate 8. Terakhir klik record 6. 4 Transfer Persediaan Contoh Pada tanggal 21 Januari perusahaan membuat 2 buah barnag rakitan dari 5 jenis barang yang tersedia untuk dibuat sauatu paket, yang masing-masing diambil 2 buah barang. Paket tersebut kemudian dinamakan paket-A Penyelesaian 1. Dalam kotak inventory, klik item list 2. Dalam kotak dialog item list klik new 3. Isi tab profile, buying details dan selling details 4. Klik OK, Close 5. Pada modul inventory klik tab transfer inventory 6. Pada kolom date isi tanggal transaksi 21/01/2005 7. Tekan tab masukkan transaksi kolom memo misal Komponen Paket-A 8. Tekan 2 tab tombol tab, pilih Paket-A klik use item 9. Isi kolom quantity dengan 2 tekan tab 10. Masukkan unti cost dengan harga beli satuan barang tersebut, harga beli satuan diperoleh dari penjualan harga beli satuan barnag yang terakhir 11. Tekan enter masukkan barnag kedua pilih stopmap klik use item 12. Isi kolom qty dengan 2 tekan tab 13. Harga beli satuan dan nilai subtotal akan langsung ditmapilkan pada kolom unti cost dan amount 14. Lanjutkan untuk memasukkan barang selanjutnya 15. Kemudian klik kolom amount untuk Paket-A isi kolom tersebut sama dengan out of balance, enter 16. Sebelum anda menyimpan pastikan out of balance bernilai 0, lalu record 17. Klik cancel untuk menutup

18. Untuk memastikan klik item list dengan klik tab item list pada modul inventory 19. Pastikan pada on hand persediaan Paket-A akan terisi dengan angka 2 dan persediaan lain berkurang 2. Close 6. 5 Merakit Barang Persediaan 1. Aktifkan kotak dialog item list dengan mengklik tab item list 2. Lalu klik tanda panah (zoom) pada persediaan Paket-A kotak dialog item information klik tab auto-build 3. Klik edit, list 4. Kotak dialog auto-build information, dalam kolom list what it takes to build masukkan 2 inventory 5. Tekan 2 kali tombol tab pilih StopMap sari kotak dialog select from list klik use item 6. Isi kolom quantity dengan 2 untuk merakit 2 buah Paket-A maka dibutuhkan 2 buah barang dari 5 koponen barnag 7. Tekan enter masukkan 4 komponen berikutnya 8. Lalu klik OK, OK, Klik close untuk menutup item list 9. Pada kolom inventory klik tab auto-buid inventory untuk menampilkan kotak dialog auto-build inventory 10. Pada kolom qty, to build telah terisi klik build item 11. Kotak transfer inventory ditampilkan klik record 6. 6 Menmapilkan Transaksi Persediaan 1. 2. 3. 4. Tab transaction journal pada command center modul inventory untuk menampilkan transaction journal Paa kolom date from isi 01/01/05 tekan tab lalu pada kolom to isi 31/01/05 Isis tranaksi tidak dapat dirubah jika ingin dirubah bisa memasukkan transaksi yang berlawanan kembali. Close

6. 7 Laporan Persediaan 1. Dalam jendela command center klik menu drop down reports pilih inventory 2. Kotak dialog index to reports dalam tab inventory

3. Dalm kotak name pilih items, inventory count sheet klik tombol customize 4. Kotak dialog report customization, biarkan dalam keadaan standar klik display 5. Hasilnya laporan akan tmapil pada jendela screen report 6. Lalu klik tombol print 7. Atau dapat dikirim ke program lain , klik close 2 kali.

BAB 7 JURNAL UMUM 7. 1 Tujuan Mahasiswa mengerti memahami pentingnya jurnal mulai dari proses jurnal memasukkan jurnal ke dalam sistem software, memproses, menganalisa sampai hasil akhir dari sistem jurnal tersebut. 7. 2 Teori

Dibanding dengan catatan akuntansi yang lain, pencatatan di dalam jurnal ini biasanya lebih lengkap dan lebih terinci, serta menurut urutan tnaggal kejadian transaksi. Jurnal merupakan catatan akuntansi permanen yang pertama, yang digunakan untuk mencatat transaksi keuangan perusahaan. 7. 3 Mencatat Jurnal Umum Soal 1. 1 Januari perusahaan membayar gaji karyawan sebesar Rp 4.500.000 2. 4 Januari dibeli peralatan secara tunai Rp 900.000 3. 6 Januari dibayar pemasangan iklan mini Rp 50.000 4. 8 Januari, perusahaan membayar sewa gedung untuk bulan januari 5. 12 januari perusahaan membayar biaya air, listrik, dan telepon masing-masing sebesar Rp 55.000, Rp 65.000 Rp 135.000 6. 15 Januari perusahaan membayar gaji karyawan sebesar Rp 4.500.000 7. 20 Januari dibeli perlengkapan kantor secara tunai sebesar Rp 250.000 8. 25 Januari penyusutan yang terjadi pada bulan Januari ini adalah Rp 300.000 untuk peralatan dan Rp 500.000 untuk kendaraan Penyelesaian 1. Buaka myob 2. Klik modul account 3. Klik tab record jurnal entry untuk mengaktifkan kotak dialog record journal entry. 4. Pada kolom general journal #, tekan tab untuk melanjutkan dalam kolom date isi 01/01/05 5. Selanjutnya tab ketik gaji karyawan untuk mengisi memo untuk keterangan 6. Tekan dua kali tombol tab isi no perkiraan 6-5130 pada kotak look for lalu select from list pilih no perkiraan klik new untuk mengganti perkiraan ke dalam bahasa Indonesia. Kotak edit account akan ditampilkan dengan account number secara default. Tekan tab isi nama perkiraan Beban Gaji Karyawan Klik Ok 7. Dalam kotak record journal Entry cari Beeban Gaji Karyawan pada select from list lalu use account, isis nilai transaksi Rp4.500.000 untuk soal 1

8. Tekan enter untuk sampai ke acct#, tekan tab cari nama perkiraan kas dalam kotak select from list lalu tekan use account 9. Perkiraan kas akan ditmapilan tekan 2 kali tab maka otomatis myob akan menampilkan nilai kredit 4.500.000 7. 4 Transaksi yang Berulang (Save Recurring) 1. Pastikan kotak dialog record journal entry aktif. 2. Lalu klik tombol save recurring 3. Perhatikan kebijakan perusahaan gaji karyawan akna rutin dibayar 2 minggu sekali setiap tanggal 1 dan 15 setiap bulannya 4. Terakhir klik tombol save template klik record, untuk soal selanjutnya lakukan seperti aturan tadi. 7. 5 Menggunakan Transaksi yang Berulang (Use Recurring) 1. Pastikan kotak dialog record journal entry aktif 2. Klik use recurring kotak dialog a recurring transaction 3. Pilih pembayaran gaji karyawan akan di buka kembali selanjutnya klik OK 4. Hasilnya transaksi pembayaran gaji karyawan akan ditmapilkan dalam kotak dialog record journal entry, ubah tanggal transaksi menjadi 15/01/05, terakhir klik record 5. Kemudian klik tombol cancel untuk menutup kotak dialog record journal entry 7. 6 Menampilkan, Memperbaiki dan Menghapus Jurnal Umum Menampilkan Jurnal Umum 1. Klik tab trasaction Journal dalam jendela command center untuk mengaktifkan kotak dialog transaction journal 2. Selanjutnya kolom date isi 01/01/05 to 31/01/05 3. Jika tidak ada kesalahan maka klik close Memperbaiki Jurnal Umum 1. Pastikan dialog transaction journal altif 2. Klik ganda jurnal yang akan diperbaiki 3. Record journal entry akan tampil ketik pembayaran karyawan I dalam kolom memo 4. Klik ok, untuk menyimpan, close

Menghapus Jurnal 1. Aktifkan kotak journal 2. Pastikan transaksi yang diperbaiki trcatat dua kali 3. Selanjutnya klik ganda salah satu jurnal yang akan dihapus 4. Record journal entry tampil, klik edit, delete general journal transaction 5. Close

BAB 8 ANALISIS KEUANGAN 8. 1 Tujuan Mahasiswa dapat menganalisis transaksi yang telah diproses sebelumnya, mealalui laporan yang dihasilkan yakni, Neraca, Laba Rugi, Pengeluaran Kas, Penerimaan Kas dan persediaan.

8. 2 Teori Laporan keuangan merupakan ringkasan dari suatu proses pencatatan, merupakan suatu ringkasan dari transaksi transaksi keuangan yang terjadi selama satu thaun buku yang bersangkutan. Laporan keuangan ini dibuat oleh manajemen dengan tujuan untuk mempertanggungjawabkan tugas tugas yang dibebankan kepadanya oleh para pemilik perusahaan. Di samping itu laporan keunagan dpat juga digunakan untuk memenuhi tujuan tujuan lain yaitu sebagai laporan kepada pihak pihak di luar perusahaan. 8. 3 Neraca 1. Aktifkan programmyob 2. Klik analysist pilih balance sheet 3. Laporan neraca ditampilkan dalam jendela analyce balance sheet, tab ledger 4. Kemudian klik tab filters, kotak dialog analyseis selection ditampilkan 5. Pilih format laporan neraca akan ditampilkan misal pilih this years actuals only 6. Pilih salah satu misal Januari 7. Kemudian klik OK 8. Tombol up dan down berfungsi mengatur tingkatan level perkiraan 9. Untuk mencetak laporan neraca ini, klik tombol print kotak dialog report status dan print ditampilkan 10. Proses pencetakan akan tampil 11. Kemudian lanjutkan mengklik tab asset laporan perkiraan aktiva akan ditampilkan dalam bentuk diagram pie 12. Klik close 8. 4 Laba Rugi 1. Klik analysis pilih profit and loss 2. Laporan akan tampil tab ledger 3. Kemudian klik tab filters kotak dialog analysis selection 4. Pilih format laporan dan selected period misal January 5. Kemudian OK 6. Atur print proses pencetakan akan tampil dalam kotak dialog report status 7. Klik tab Net P&L, klik close 8. 5 Arus Kas

1. Dalam jendela command center klik tombol drop down analysist pilih cash flow 2. Kotak dialog cash flow woksheet 3. Perhatikan kotak cheque account terisi dengan perkiraan kas, jika tidak klik drop down pilih kas dari kotak account list use account 4. Isi kolom days to look ahead dengan angka 30 5. Klik analyses cash needs 6. Semua transaksi perkiraan kas selama periode Januari 2005 ditampilkan 7. Klik tombol return to worksheet, cancel untuk menutup 8. 6 Penjualan 1. Pilih analysis pilih sales 2. Tab profit, pilih format analis dan bulan, klik OK 3. Tab profit, lalu tab margin, tab avg. cost, tab sales, tab profit, tab sales 4. Maka akan digambarkan dalam bentuk diagram bata data penjualan, klik Close 8. 7 Penerimaan Kas 1. Dalam jendela command center klik drop down analysis pilih receivable 2. Pastikan option summary dalam keadaan terpilih kemudian klik tab filters 3. Ganti kotak receivables As Of dengan 30/01/2005 klik Ok 4. Semua pemasok dengan masing-masing hutang ditampilkan kembali dalam kotak dialog analyses payables 5. Jka ingin menampilkan detail pemasok aktifkan option supplier detail, klik tombol drop down disebelahnya pilih salah satu perusahaan klik use supplier, close 8. 8 Persediaan 1. Klik drop down analysis pilih inventory 2. Pastikan summary terpilih klik option item # jika ingin detail pilih Stop Map klik use item 3. Klik close untuk menutup

BAB 9 KEAMANAN DATA 9. 1 Teori Keamanan data akuntnasi perusahaan dapat tetap terjaga kerahasiaannya dari pihak yang tidak berkepentingan, dengan fasilitas yang disediakan myob berupa password atau kartu kunci yang bisa dimasukkan, diganti dan dihapus

9. 2 Membuat Password 1. Aktifkan myob 2. Klik setup, preferences 3. Klik security, klik password 4. Ketik nama perusahaan kedalam kotak new master password 5. Klik record new password kotak myob accounting akan ditampilkan, klik OK 6. Klik tombol new untuk membuat sub password misal balance sheet 7. Klik tombol record new password, klik pada kolom not allowed, karena sub password dibuat khusus untuk balance sheet 8. Klik Ok untuk mengakhiri password access 9. Klik OK 9. 3 Mengaktifkan Password 1. Buka kembali program myob pastikan membuka data akuntansi Perusahaan yang dituju 2. Pada kotak sign on masukkan password master kemudian klik OK, kemudian myob akan menampilkan kotak konfirmasi myob accounting untuk menanyakan apakah transaksi perlu verifikasi, klik No 9. 4 Mengganti Password 1 Klik menu setup, preferences 2. Aktifkan tab security klik password, masukkan password yang dibuat sebelumnya kedalam kotak konfirmasi Klik Ok 3. Kemudian kotak password access akan ditampilkan. sebelumnya dalam kolom sub password klik Edit 4. Ganti password klik redord changes 5. Kotak konfirmasi kana tampil lalu klik OK Pilih nama password

9. 5 Menghapus Password Dalam kotak dialog password access pilih BS dalam kolom sub password, klik tombo delete. Hasilnya BS akan terhapus dari kolom sub password, lakukan langkah tadi untuk menghapus master password

BAB 10 STUDI KASUS PD Eka Cell merupakan perusahaan dagang yang usahanya meliputi penjualan dan pembelian handphone dan accesoris. Perusahaan ini dimiliki oleh Tn. Eko Wijaya sejak tahun 1 Januari 2000. Pada tanggal 1 Januari 2005, Tn. Baros menanamkan modal di PD Eka Cell dan sepakat untuk membentuk satu persekutuan dengan nama PERSEKUTUAN MAKMUR. Tuan Baros menanamkan modal berupa kendaraan seharga Rp30.000.000 dan uang tunai Rp

80.000.000 . Perusahaan ini beralamatkan di Jl Cendrawasi No 11 Palembang. Berikut ini data akuntansi PD Eka Cell sebelum menjadi persekutuan: PD Eka Cell Jl. Cendrawasi No. 11 Palembang No. Akun Aktiva Lancar 1-1110 1-1120 1-1130 1-1140 1-1200 1-1210 1-1300 1-1400 Aktiva Tetap 1-2110 1-2120 1-2210 1-2220 1-2310 Hutang 2-1100 2-1200 Ekuitas 3-1100 Data Pelanggan Kode Nama Pelanggan Alamat Jl. R. Suprapto No.11 Syarat Pembayaran 5/10, n/30 Saldo Rp 14.000.000 Modal Tn. Eko Wijaya Rp 580.000.000 Hutang Dagang Hutnag Gaji Rp 33.350.000 Rp 10.220.000 Peralatan Kantor Akm. Peny. Peralatan Kantor Kendaraan Akm. Peny. Kendaraan Tanah Rp 17.000.000 Rp (5.000.000) Rp 120.000.000 Rp (5.500.000) Rp 200.000.000 Nama Akun Kas Ditangan Bank Abadi Bank Dana Sewa gedung dibayar dimuka Piutang Dagang Piutang wesel Perlengkapan Kantor Persediaan Barang Dagang Saldo Rp 178.320.000 Rp 22.000.000 Rp 105.000.000 Rp Rp 4.500.000 3.500.000 Rp 74.250.000 Rp 17.500.000 Rp 292.000.000

Pelanggan C-001 Era Jaya Cellular

Kotak : Arifin C-002 C-003 C-004 Desi Cell Pratama Cell Swara Jl. Dr. Sucipto No. 212 Kontak: Agusman Jl. Merdeka B7 No.33 Kontak : Wijaya Jl. Kemayoran Lama 1 Kontak: Maria Total Piutang Dagang Data Pemasok Kode Nama Pelanggan Alamat Pemasok V-001 Mandiri Cell Jl. DR. M. Isa No.025 Kotak : Hermanto V-002 V-003 V-004 Susan HP Suka Jaya Carol Cell Jl. Kapt. A. Rivai No. 4 Kontak: Nisa Jl. Jend. Sudirman 59 Kontak : Johan Tamsil Jl. Margasatwa D3/05 Kontak: Olivia Total Piutang Dagang Data Barang Dagangan NK-001 Kode N6600 Nama Harga Jual 3.000.000 Harga Beli 2.500.000 25 Buah Jumlah Stok
62.500.000 35.000.000 30.000.000 40.000.000 57.000.000 67.500.000

5/10, n/30 5/10, n/30 5/10, n/30

Rp 15.250.000 Rp 20.000.000 Rp 25.000.000 Rp 74.250.000

Syarat Pembayaran 2/10, n/30 2/10, n/30 3/10, n/30 3/10, n/30

Saldo Rp 7.000.000 Rp 15.350.000 Rp 4.000.000 Rp 7.000.000 Rp 33.350.000

SM-002 E320 2.000.000 1.750.000 20 Buah

PSC-003 X400 3.500.000 3.000.000 10 Buah

ES-004 P910 4.500.000 4.000.000 10 Buah

NK-005 N7280 4.300.000 3.800.000 15 Buah

NK-006 N9300 5.000.000 4.500.000 15 Buah

Dalam perjanjian pembentukan persekutuan. Kedua belah pihak sepakat untuk mengubah posisi keuangan Tn. Eko Wijaya yang dialporkan dalam neraca per 1 januari 2005 sebagai berikut: a. b. Piutang dagang sebesar 65.250.000 dihapuskan dan cadangan kerugian Persediaan barang dagangan dinilai kembali menjadi Rp 333.500.000 piutang ditetapkan sebesar 5% dari saldo piutang yang baru

c. d.

Tanah Dinilai seharga Rp 400.000.000 Nialai pengganti peralatan kantor Rp 20.000.000 dengan akumulasi

penyusutan sebesar Rp 2.000.000. Peralatan kantor dicatat berdasarkan nilai pasar yang wajar, yaitu sebesar Rp 19.000.000 e. Nilai pengganti Kendaraan sebesar Rp 140.000.000 dengan akumulasi penyusutan sebesar Rp 2.800.000. Kendaraan dicatat berdasarkan nilai pasar yang wajar, yaitu sebesar Rp 125.000.000 f. Semua Utang diambil alih oleh persekutuan

Informasi Tambahan 1. Buku pembantu piutang dagang per 1 Januari 2005 setelahpembentukan persekutuan menunjukkan saldo sebagai berikut: Era Jaya Cellular Desi Cell Pratama Cell Swara Jumlah NK-001 SM-002 PSC-003 ES-004 NK-005 NK-006 Jumlah Instruksi I: Kerjakan instruksi-instruksi berikut ini pada modul jurnal umum yang tersedia: a. b. Buatlah Jurnal yang diperlukan Persekutuan Makmur, apabila Persekutuan Susunlah neraca persekutuan pada tanggal 1 Januari 2005 Makmur membentuk buku yang baru. 2.500.000 1.750.000 3.000.000 4.000.000 3.800.000 4.500.000 @25 @20 @10 @10 @20 @20 Rp 11.000.000 Rp 13.250.000 Rp 18.000.000 Rp 23.000.000 Rp 65.250.000 Rp 62.500.000 Rp 35.0000.000 Rp 30.000.000 Rp 40.000.000 Rp 76.000.000 Rp90.000.000 Rp333.500.000

2. Persediaan barang dagangan per 1 Januari 2005 sebesar Rp 333.500.000

Kebijakan Akuntansi yang berlaku pada PD Eka Cell 1. Periode akuntansi pada PD. Eka Cell adalah berawal dari 1 Januari dan berakhir pada 31 Desember 2005

2. Persediaan barang dicatat berdasarkan harga perolehan dan dinilai dengan menggunakan penilaian persediaan metode rata-rata (average cost method) 3. Rekening air, listrik, dan telepon dibayarkan setiap tanggal 12 setiap bulannya. 4. Pembayaran gaji karyawan ditetapkan setiap tanggal 1 dan 15 setiap bulannya sebesar Rp 5.000.000 5. Pembebanan penyusutan perbulan berupa peralatan kantor sebesar Rp 500.000 dan kendaraan Rp 600.000 dicatat setiap tanggal 30 Desember 6. Untuk rekening akun yangb belum ada anda tambahkan sendiri dengan menyusun sendiri kode rekening sesuai dengan ketentuan yang ada. Petunjuk penyelesaian kasus: 1. Buatlah data akuntansi PD Eka Cell melalui fasilitas Create New Accounting data dan menentukan jenis usaha dagang 2. Kemudian catat daftar saldo rekening (tabel 1), kedalam daftar perkiraan (account list) beserta saldo awalnya. 3. Tentukan/modifikasi linked account sesuai dengankebijakan yang dianut perusahaan: a. Pada saat terjadi pembelian, barang langsung dikirim oleh pemasok ke gudang perusahaan dan perusahaan tidak dibebankan pembayaran b. Pada saat pelunasan hutnag, perusahaan menggunakan perkiraan Bank Dana, sedangkan perkiraan Bank Abadi sebagai perkiraan penerimaan pelunasan piutang c. Pada saat terjadi penjualan, perusahaan tidak membebankan denda keterlambatan pembayaran kepada konsumen 4. Menentukan kode pajak pertambahan nilai 5. Kemudian lakukan pengisian data kartu pelanggan (Customer) dan kartu pemasok (Vendor) 6. Masukkan persediaan barang dagangan dalam modul Inventory Transaksi PD Eka Cell selama periode Desember adalah sebagai berikut: 1. 2. Tanggal 2 Desember perusahaan melunasi utang gaji sebesar Rp 10.220.000 serta membayar gaji Karyawan Rp 5.000.000 Tanggal 2 Desember 2005 Era Jaya Cellular melunasi seluruh utangnya denda atas keterlambatan

3.

Tanggal 5 Desember 2005 perusahaaan membeli barang dagangan kepada Suka Jaya dengan rincian sebagai berikut: Quantity 10 Buah 10 Buah 10 Buah Nama Barang N6600 N7280 N9300 Harga Satuan Rp 2.500.000 Rp 3.800.000 Rp 4.500.000 Total Rp 25.000.000 Rp 38.000.000 Rp 45.000.000

Perusahaan mengeluarkan cek senilai Rp 50.000.000 untuk melunasi utangnya terdahulu dan sisanya uang muka pemesanan barang. 4. Tanggal 7 Desember 2005, menjual barang secara tunai kapada Desi Cell, berupa: Quantity 5 Buah 5 Buah 5 Buah 5. 6. Nama Barang X400 N7280 P910 Harga Satuan Rp 3.500.000 Rp 4.300.000 Rp 4.500.000 Total Rp 17.500.000 Rp 21.500.000 Rp 22.500.000

Tanggal 12 Desember 2005, perusahaan membayar perkiraan kas: beban telp Rp 350.000, beban listrik dan air Rp 250.000. Tanggal 13 Desember perusahaan membayar biaya-biaya: a. Biaya advertensi di media elektronik sebesar Rp 900.000 untuk bulan Desember 2005 sampai dengan bulan Februari 2006 b. Biaya asuransi kendaraan untuk jangka waktu 2 tahun, dimulai 1 Desember 2005 samapi 30 November 2007 sebesar Rp 2.400.000 c. Biaya bahan bakar sebesar Rp 175.000 d. Biaya komisi sebesar Rp 190.000 e. Biaya administrasi lain-lain sebesar Rp 200.000 f. Biaya pemaaran lain-lain sebesar Rp 125.000

7. 8. 9.

Tanggal 15 Desember membayar gaji karyawan Rp 5.000.000 Tanggal 17 Desember 2005, membayar beban iklan di media cetak 10 hari @ 20.000 Tanggal 20 Desember 2005 setelah diperiksa terdapat beberapa barang yang rusak atau cacat, dengan penguraian kerusakan sebagai berikut: Quantity 1 Pack 7 Kotak Nama Barang N6600 N9300 Harga Satuan Rp 2.500.000 Rp 4.500.000 Total Rp 2.500.000 Rp 31.500.000

barang tersebut kemudian dikembalikan kepada Suka Jaya 10. Tanggal 22 Desember 2005 perusahaan menerima pelunasan piutnag dari Pratama Cell dan Swara, masing-masing sebesaar Rp 20.000.000 dan Rp.25.000.000

11. Tanggal 23 Desember 2005 dibayar biaya-biaya sebagai berikut: a. Biaay gaji sebesar Rp 2.750.000 dengan rincian: untuk bagian kantor Rp 1.500.000 dan bagian penjualan Rp 1.250.000 b. Biaya administrasi bank sebesar Rp 10.000.000 (Biaya diluar usaha lain-lain) c. Biaya bahan bakar sebesar Rp 300.000 d. Biaya perlengkapan kantor sebesar Rp 200.000 Rekening yang persediaan perlengkapan kantor e. Biaya komisi sebesar Rp 50.000 f. Biaya administrasi lain-lain sebesar Rp 100.000 g. Biaya pemasaran lain-lain sebesar Rp 150.000 12. Tanggal 25 Desember 2005 perusahaan menjual barang secara kredit kepada Swara berupa: Quantity 5 Buah 5 Buah 5 Buah Nama Barang E320 N6600 N9300 Harga Satuan Rp 2.000.000 Rp 3.0000.000 Rp 5.000.000 Total Rp 10.000.000 Rp 15.000.000 Rp 22.000.000 didebit

13. Tanggal 30 Desember 2005 perusahaan mencatat biaya penyusutan peralatan kantor Rp 500.000 dan kendaraan Rp 600.000

Instruksi II: Dengan menggunakan Myob kerjakan instruksi-instruksi berikut ini: a. Catatlah transaksi yang terjadi selama bulan Desember 2005 ke dalam modul yang sesuai b. Buatlah Neraca, Laporan Laba-Rugi dan Laporan Arus Kas untuk tahun 2005

You might also like