You are on page 1of 33

KEHAMILAN EKTOPIK

Ni Made Febri Yosie Puri Lestari Rahmat Firdaus

C3

KEHAMILAN EKTOPIK
Definisi Terjadi bila telur yang dibuahi berimplantasi dan tumbuh diluar endometrium kavum uteri.

Sebagian besar berlokasi di tuba.


Tidak semua kehamilan ektopik berakhir dengan abortus dlm tuba.
Ilmu Kebidanan YBP-SP

Tidak sinonim dengan kehamilan ekstrauterin karena kehamilan pada pars interstitialis tuba dan kanalis servikalis masih termasuk uterus tetapi bersifat ektopik. Patofisiologi terjadinya kehamilan ektopik tersering karena sel telur yang sudah dibuahi dalam perjalanannya menuju endometrium tersendat sehingga embrio sudah berkembang sebelum mencapai kavum uteri dan akibatnya akan tumbuh diluar rongga rahim.

Ilmu Kebidanan YBP-SP

LOKASI KEHAMILAN EKTOPIK


1. Tuba Fallopii 3. Ovarium 4. Intraligamenter 5. Abdominal
Primer Sekunder

Pars interstisialis
Isthmus Ampulla Infundibulum

2.

Fimbria
Uterus Kanalis servikalis Divertikulum Kornua Tanduk rudimenter

6. Kombinasi kehamilan dalam & luar uterus

Ilmu Kandungan YBP-SP

Ilmu Kandungan YBP-SP

Google.com

KEHAMILAN EKTOPIK
Etiologi
1.

FAKTOR TUBA Faktor dalam lumen tuba


Endosalpingitis Lumen tuba sempit & berkeluk-keluk Operasi plastik tuba & sterilisasi yg tak sempurna

2.

Faktor pada dinding tuba


Endometriosis tuba Divertikal tuba kongenital

3.

Faktor di luar dinding tuba


Perlekatan peritubal dgn distorsi atau lekukan tuba Tumor

4.

Faktor lain
Migrasi luar ovum Fertilisasi in vitro

Ilmu Kebidanan YBP-SP

FAKTOR ABNORMALITAS DARI ZIGOT Zigot yg terlalu cepat tumbuh dan terlalu besar menyebabkan zigot akan tersendat dalam perjalanan pada saat melalui tuba. FAKTOR OVARIUM bila ovarium memproduksi ovum & ditangkap oleh tuba yang kontralateral, membutuhkan proses khusus & waktu yg lebih panjang. FAKTOR HORMONAL contohnya penggunaan pil KB yang hanya mengandung progesteron dapat menyebabkan gerakan tuba melambat
Ilmu kebidanan YBP-SP

Google.com

KEHAMILAN EKTOPIK
Patologi Mukosa pada tuba bukan merupakan medium yg baik untuk pertumbuhan blastokista Vaskularisasi kurang baik, desidua tidak tumbuh dengan sempurna.

Ilmu Kandungan YBP-SP

1. Ovum mati dan di resorbsi, sering kali kehamilan tidak diketahui dan perdarahan dari uterus timbul setelah ovum mati 2. Trofoblast dan villus korialisnya menembus lapisan pseudokapsularis dan menyebabkan timbulnya perdarahan pada lumen tuba. Kemudian menyebabkan pembesaran tuba (hematosalping) dan dapat mengalir ke rongga peritoneum, berkumpul di kavum douglas dan menyebabkan hematokele retrouterina

Ilmu Kandungan YBP-SP

3. Trofoblast dan villus korialis menembus lapisan muskularis dan peritoneum pada dinding tuba dan menyebabkan perdarahan pada rongga peritoneum

Uterus dalam kehamilan ektopik juga membesar dan lembek di karenakan pengaruh hormon, terjadi juga pembentukan desidua di uterus.

Ilmu Kandungan YBP-SP

Jika mudigah mati timbul perdarahan lebih banyak dengan mengikut sertakan pengeluaran desidua utuh. Perubahan yang dapat ditemukan pada endometrium adalah reaksi arias-stella Di suatu tempat di endometrium terlihat sel-sel kelenjar membesar dan hiperkromatik, dengan mitosis Perubahan ini di sebabkan oleh stimulasi hormon yang berlebihan dan ditemukan dalam endomtrium yg brubah menjadi desidua

Ilmu Kandungan YBP-SP

KEHAMILAN EKTOPIK
Diagnosis & Pemeriksaan Px. umum :
penderita tampak sakit & pucat pd perdarahan dlm rongga perut tanda2 syok dapat ditemukan Pada jenis tdk mendadak perut bagian bawah sedikit menggembung dan ada nyeri tekan.

Ilmu Kebidanan YBP-SP

Px. ginekologi :
Tanda2 kehamilan muda ditemukan Pergerakan serviks menyebabkan rasa nyeri Perabaan uterus teraba sedikit membesar & kadang2 teraba tumor disamping uterus Hematokel retrouterina kavum doglas menonjol & ada nyeri raba Suhu kadang2 naik sehingga menyukarkan perbedaan dengan infeksi pelvik.
Ilmu Kebidanan YBP-SP

Kuldosintesis
tujuan : untuk mengetahui apakah dalam kavum douglas ada darah. Vagina dibuka dengan spekullum lalu dengan menggunakan jarum spinal no.18 ditusukkan ke dalam cavum doglas & dgn semprit 10 ml dilakukan pengisapan.

Ilmu kebidanan YBP-SP

Hasilnya : 1. Darah segar berwarna merah yg dlm beberapa menit akan membeku, darah ini berasal dr arteri atau vena yg tertusuk 2. Darah tua yang berwarna coklat sampai hitam yg tidak membeku atau yg berupa bekuan kecil-kecil, darah ini menunjukkan adanya hematokel retrouterina

Ilmu kebidanan YBP-SP

USG dari pemeriksaan USG dpt dinilai kavum uteri kosong atau berisi, tebal endometrium, adanya massa di kanan atau kiri uterus, dan apakah kavum douglas berisi cairan

Ilmu Kandungan YBP-SP

Laparoskopi melalui prosedur laparoskopi, alat kandungan bagian dalam dapat dilihat scr sistemis, dinilai keadaan uterus, tuba, kavum douglas, dan ligamentum latum.

Ilmu kebidanan YBP-SP

Px. Laboratorium - pemeriksaan Hb dan jumlah sel darah merah. - pemeriksaan Ht, leukosit.

Ilmu kebidanan YBP-SP

KEHAMILAN EKTOPIK
Faktor resiko Pemakaian antibiotika Penggunaan kontrasepsi Wanita dengan usia 20-40 thn, rata-rata 30 thn

Ilmu kebidanan YBP-SP

KEHAMILAN EKTOPIK
Jenis-jenis kehamilan ektopik lain
Kehamilan pars interstitialis tuba
Combined ectopic pregnancy

Kehamilan ovarial
Kehamilan servikal

Kehamilan ektopik lanjut


Kehamilan abdominal
Ilmu Kebidanan & Kandungan YBP-SP

Kehamilan pars interstisialis tuba


Terjadi bila ovum berimplantasi pada interstisialis tuba (hanya 1% dr kehamilan tuba) Perdarahan yg terjadi sangat banyak, dan bila tidak segera dioperasi menyebabkan kematian Tindakan yang dilakukan laparotomi, utk membersihkan isi kavum abdomen dr darah & sisa jaringan konsepsi
Ilmu kebidanan YBP-SP

Combined ectopic pregnancy


Merupakan kehamilan ektopik yg berlangsung bersamaan dgn kehamilan intrauterin (1 diantara 15.000-40.000 persalinan) Pd laparotomi ditemukan selain kehamilan ektopik, uterus yg membesar sesuai dgn tuanya kehamilan, dan 2 korpora lutea

Pengamatan lebih lanjut adanya kehamilan intr4auterin menjadi lebih jelas


Ilmu kebidanan YBP-SP

Kehamilan ovarial
Jarang terjadi Diagnosis ditegakkan atas dasar 4 kriterium dr spiegelberg, yaitu : 1. Tuba pd sisi kehamilan hrs normal 2. Kantung janin hrs berlokasi pd ovarium 3. Kantung janin dihubungkan dgn uterus oleh ligamentum ovari proprium 4. Jaringan ovarium yg nyata hrs ditemukan dlm dinding kantung janin.
Ilmu kebidanan YBP-SP

Biasanya terjadi ruptur pada kehamilan muda dgn akibat perdarahan dalam perut Hasil konsepsi dapat pula mengalami kematian sebelumnya, shg tdk terjadi ruptur, ditemukan benjolan dgn yg tdd jar.ovarium yg mengandung darah, vili korealis, selaput mudigah

Ilmu kebidanan YBP-SP

Kehamilan servikal
Jarang dijumpai Biasanya terjadi abortus spontan didahului oleh perdarahan yang makin banyak Kehamilan ini jarang berlangsung lewat 20 minggu Perdarahan yg banyak merupakan indikasi utk mengambil tindakan, tdd kerokan kavum uteri & kanalis servikalis Dgn USG diagnosis dpt ditegakkan
Ilmu kebidanan YBP-SP

Kehamilan ektopik lanjut


Merupakan kehamilan ektopik, dmn keadaan anatomi sudah kabur, shg tidak dapat ditentukan apakah kehamilan ini kehamilan abdominal, kehamilan tubo ovarial, atau kehamilan intraligamenter Janin mati, disertai adanya gumpalan darah yg berasal dari ruptur kantong gestasi, kemudian perdarahan berhenti dan menggumpal dlm bentuk kantong jendalan darah

Ilmu kebidanan YBP-SP

Penderita tdk merasakan sakit, tp pd px. Fisik dan USG didapatkan massa yg berisi jendalan2 darah.

Ilmu kebidanan YBP-SP

Kehamilan abdominal
Bisa primer atau sekunder

Kehamilan abdominal primer terjadi bila ovum & spermatozoa bertemu & bersatu di dlm satu tempat pd peritoneum, kemudian berimplantasi di tempat tsb
Kehamilan abdominal sekunder = kehamilan tuba

Ilmu Kandungan YBP-SP

KEHAMILAN EKTOPIK
Therapy : Tindakan operasi perlu dilakukan krn besarnya risiko perdarahan, terutama pd janin yg masih hidup. Pada janin yg sudah mati, tindakan utk segera melakukan operasi tidak begitu besar karena bahaya perdarahan berkurang.

Ilmu Kandungan YBP-SP

Operasi janin dikeluarkan dengan membuka kantung janin pada tempat dimana tidak terdapat pembuluh2 darah yg besar

Ilmu Kandungan YBP-SP

Terimakasih....

You might also like