You are on page 1of 16

PENGENALAN

OBJEK
CREATED BY: DEWI ARIANTI WULANDARI,SKOM.,MMSI
FORM
• SEBAGAI MEDIA INTERFACE USER. FORM
INILAH YANG DIGUNAKAN PROGRAM DAN
USER UNTUK SALING BERKOMUNIKASI.
• MEMILIKI PROPERTI YANG MENUNJUKKAN
KARAKTERISTIK DARI FORM YANG
BERSANGKUTAN
• KONTROL / OBJEK YANG ADA PADA FORM,
DIBUAT DENGAN MENGGUNAKAN
TOOLBOX.
PROPERTI PADA
FORM
STYLE FORM
• SINGLE-DOCUMENT INTERFACE (SDI)
@ HANYA SATU DOKUMEN YANG DAPAT
DIBUKA.
• MULTIPLE-DOCUMENT INTERFACE (MDI)
@ BEBERAPA DOKUMEN DAPAT
DITAMPILKAN / DIBUKA DALAM WAKTU
YANG BERSAMAAN, DI MANA SETIAP
DOKUMENNYA DITAMPILKAN DALAM
WINDOW SENDIRI.
OBJEK
• ADALAH KOMBINASI CODE DAN DATA YANG
DAPAT DIBERLAKUKAN SEPERTI UNIT.
• CONTOH TIPE OBJEK :

OBJEK KETERANGAN

COMMAND KONTROL DLM FORM : COMMAND BUTTON, FRAME, OBJEK


BUTTON
FORM SETIAP FORM DLM PROJECT VISUAL BASIC ADALAH PEMISAH ATAU
PEMBATAS OBJEK
DATABASE OBJEK DATABASE DAN BERISI OBJEK LAIN : FIELD DAN INDEKS

CHART CHART DLM MICROSOFT EXCEL ADL SEBUAH OBJEK


OBJEK NAMA
KELAS

• SETIAP OBJEK DLM VISUAL BASIC


DIDEFINISIKAN DENGAN SEBUAH
“KELAS”
• “KELAS” DIGUNAKAN UNTUK
MENCIPTAKAN OBJEK.
• KONTROL DLM TOOLBOX
MENGGAMBARKAN KELAS. KONTROL
DAPAT BERBENTUK OBJEK SETELAH
DIGAMBARKAN PADA FORM. DAN
AKAN MENJADI KELAS SETELAH
DIDEFINISIKAN.
• FORM JUGA MERUPAKAN SEBUAH
KELAS, SAAT DIJALANKAN VISUAL
BASIC MENCIPTAKAN KELAS FORM
YANG SEBENARNYA.

NAMA PROPERTI
KARAKTERISTIK OBJEK
• SETIAP OBJEK TELAH MEMILIKI PENGATUR
KARAKTERISTIK DAN KEMAMPUANNYA
(PROPERTY, METODE DAN EVENT) YANG
DIDEFINISIKAN DENGAN KELAS.
• OBJEK :
- MEMILIKI NAMA
- DAPAT DIPISAHKAN
- DITAMPILKAN & TIDAK DITAMPILKAN
- DAPAT DIMASUKKAN DALAM LOKASI YANG
BERBEDA DALAM FORM DLL
DASAR-DASAR BEKERJA
DENGAN OBJEK
• SETIAP OBJEK MEMILIKI PROPERTI,
METODE DAN EVENT

MEMPUNYAI
ATRIBUT YANG
DIHUBUNGKAN
OBJEK DENGAN
PROPERTI

MEMPUNYAI
MEMPUNYAI PROSEDUR YANG
PENGATURAN DIHUBUNGKAN
AKSI / KEJADIAN DALAM SEBUAH
=> EVENT METODE
BAGIAN-BAGIAN WINDOW
PROPERTIES
• OBJECT BOX, KOTAK YG
BERISI NAMA OBJEK YANG
DITAMPILKAN DAFTAR
OBJECT
PROPERTINYA PADA BOX
WINDOW PROPERTIES
• PROPERTY LIST, DAFTAR
PROPERTI YANG DAPAT
ANDA ATUR NILAINYA, UTK
SEBUAH OBJEK YANG
TERTERA DLM KOTAK PROPERTY
OBJEK TADI LIST
VALUE
• VALUE, MERUPAKAN NILAI
UNTUK SETIAP DAFTAR
PROPERTI
• DESCRIPTION PANE, ADL
LAYAR YG MEMBERIKAN
KETERANGAN SINGKAT DESCRIPTION
TENTANG PROPERT YANG PANE
TERPILIH PADA WINDOW
PROPERTIES
BEBERAPA PROPERTI PENTING
PROPERTI KETERANGAN

NAME PROPERTI INI SANGAT PENTING KARENA SETIAP OBJEK DIKONTROL OLEH RUTIN YANG
ANDA TULIS
CAPTION SEBAGAI JUDUL OBJEK SAAT DIGUNAKAN SEBAGAI USER INTERFACE
TEXT HANYA UNTUK MENAMPILKAN DAN MENULISKAN PESAN
FONT MENENTUKAN JENIS HURUF YANG AKAN DIGUNAKAN

BACKCOLOR UNTUK MENGATUR WARNA LATAR BELAKANG

FORECOLOR UNTUK MENGATUR WARNA TEKS DAN GRAFIK


ENABLED UNTUK MENGATUR AGAR KONTROL SUATU SAAT TIDAK DAPAT DIAKSES
VISIBLE DIGUNAKAN UNTUK MENYEMBUNYIKAN ATAU MENAMPILKAN SEBUAH KONTROL

HEIGHT MENGATUR UKURAN OBJEK YANG BERSANGKUTAN DARI ATAS KE BAWAH

WIDTH MENGATUR UKURAN OBJEK DARI KIRI KE KANAN

TOP MENGATUR JARAK OBJEK DGN BAGIAN ATAS OBJEK YANG DITEMPATINYA

LEFT MENGATUR JARAK OBJEK DENGAN BAGIAN KIRI OBJEK YANG DITEMPATINYA

TABINDEX MENGATUR URUTAN PEMFOCUSAN SEBUAH OBJEK JIKA TOMBOL TAB DITEKAN
DRAGMODE MENGATUR TINGKAH LAKU KONTROL SELAMA OPERASI DRAG AND DROP.
MOUSEPOINTER MEMBUAT POINTER MOUSE BERUBAH SAAT MELEWATI SEBUAH OBJEK
AUTOREDRAW MEMERINTAHKAN WINDOWS AGAR MEMBETULKAN KEMBALI WINDOW JIKA SEBUAH
WINDOW LAIN YG BERADA DI ATAS DIPINDAHKAN.
MENGATUR DAN MENULISKAN
METODE OBJEK
• METODE ADALAH PROSEDUR / FUNGSI
YANG TERISOLASI DENGAN SEBUAH
OBJEK DAN DIGUNAKAN UNTUK
MENGATUR OPERASI OBJEK TERSEBUT.
FORMAT :
NAMA_OBJEK.NAMA_METODE(PARAMETER)
• CTH: FORM1.SHOW
TEXT1.SETFOCUS
METODE PENTING YANG
DIGUNAKAN
METODE KETERANGAN

HIDE BERFUNGSI UTK MENYEMBUNYIKAN PENAMPILAN


SUATU OBJEK. PROPERTI VISIBLE BERNILAI FALSE
SHOW KEBALIKAN DARI HIDE. PROPERTI VISIBLE
BERNILAI TRUE
SETFOCUS BERFUNGSI AGAR SEBUAH OBJEK MENJADI
TERFOKUS, ARTINYA OBJEK TERSEBUT SIAP UTK
DIAKTIFKAN
MOVES UTK MENGGESER ATAU MEMINDAHKAN FORM /
KONTROL
REFRESH PENYELESAIAN PROSES PENGGAMBARAN ULANG
FORM ATAU KONTROL
ZORDER MENENTUKAN URUTAN PENAMPAKAN GRAFIS DARI
BELAKANG HINGGA DEPAN
EVENT
• PERISTIWA / KEJADIAN YANG
DITERIMA OLEH SUATU OBJEK.
CTH:
PRIVATE SUB COMMAND1_CLICK()
……
END SUB
CONTOH

TIMER
IMAGE

LABEL

TEXT
COMMAND
BUTTON
LISTING PROGRAM
• Private Sub CMD_EXIT_Click()
• End
• End Sub

• Private Sub CMD_HPS_Click()


• LBL_INPUT.Caption = ""
• End Sub

• Private Sub CMD_INPUT_Click()


• LBL_INPUT.Caption = TXT_INPUT.Text
• End Sub

• Private Sub Timer1_Timer()


• LBL_JAM = Time
• End Sub
1. BUATLAH PROSEDUR FORM LOAD

LATIHAN DENGAN MELAKUKAN DOBEL KLIK


PADA FORM YG KOSONG

PRIVATE SUB FORM_LOAD()


CAPTION FRAME CALL GAMBAR_SEMBUNYI

CAPTION OPTION BUTTON END SUB

CAPTION PADA FORM SUB BERSIH()


CALL GAMBAR_SEMBUNYI
OPT_LINGKARAN.VALUE=FALSE
OPT_SEGIEMPAT.VALUE=FALSE
END SUB
LABEL SUB GAMBAR_SEMBUNYI()
SHP_LINGKARAN.VISIBLE=FALSE
SHP_SEGIEMPAT.VISIBLE=FALSE
SHAPE END SUB

2. BUATLAH EVENT UTK OPTION


BUTTON
PRIVATE SUB OPT_LINGKARAN_CLICK()
FRAME
CALL GAMBAR_SEMBUNYI
SHP_LINGKARAN.VISIBLE=TRUE
LBL_BENTUK.CAPTION=“BENTUK
LINGKARAN”
END SUB

CAPTION COMMAND BUTTON 20. BUATLAH EVENT UTK COMMAND


BUTTON “ BERSIH”
PRIVATE SUB CMD_BERSIH_CLICK()
CALL BERSIH
END SUB

You might also like