You are on page 1of 15

TEKNIK PEMBUATAN MEDIA

Kelompok 1: Wulan Nursyam (111810401024) Suci Ummi R.Q. (111810401027) Galen Rahardian (111810401030) Nur Putri R (111810401040) Anis Barokah (111810401042)

PENGERTIAN MEDIA
Media

adalah suatu tempat yang berguna untuk pertumbuhan danberkembangnya mikroba. Syarat-syarat media yang baik yaitu : 1. Media harus mengandung unsur hara yang berguna untuk pertumbuhan dan perkembangan mikrob 2. Memiliki tekananosmotik 3. Memiliki tegangan permukaan dan pH yang sesuai dengan kebutuhanmikroba, 4. Media harus dalam keadaan steril

BAHAN YANG SERING DIGUNAKAN DALAM PEMBUATAN MEDIA :


1. Agar Agar dapat diperoleh dalam bentuk batangan, granula atau bubuk dan terbuat dari beberapa jenis rumput laut. Kegunaannya adalah sebagai pemadat (gelling) 2. Peptone Peptone adalah produk hidrolisis protein hewani atau nabati seperti otot, liver, darah, susu, casein, lactalbumin, gelatin dan kedelai. 3. Yeast extract Terbuat dari ragi pengembang roti atau pembuat alcohol. Yeast extract mengandung asam amino yang lengkap & vitamin ( Bcomplex). 4. Meat Extract

Mengandung basa organik terbuat dari otak, limpa, plasenta dan daging sapi.
5. Karbohidrat Karbohidrat ditambahkan untuk memperkaya pembentukan asam amino dan gas dari karbohidrat. Jenis karbohidrat yang umumnya digunakan dalam amilum, glukosa, fruktosa, galaktosa, sukrosa, manitol, dll.

MACAM- MACAM MEDIUM


1.

Berdasarkan Wujud medianya : Media Cair Yaitu medium yang menggunakan broth dan tanpa menggunakan agar, contoh: Nutrient Broth dan Glucose Broth Medium Padat Yaitu medium yang menggunakan agar sekitar 15% sehingga medium akan menjadi padat setelah dingin, contoh: Nutrient Agar (NA), Plate Count Agar, Potato Dextrose Agar (PDA)

MACAM MACAM MEDIA


2.

Berdasarkan asal Nutrisi


Media Alami Yaitu media yang asal nutrisinya dari bahan alami (organik), contoh :Carrot, Kentang, Tauge ekstraks, dll

Media Semi Buatan Yaitu media yang tersusun dari bermacam-macam campuran bahan alami dan bahan buatan, contoh : PDA (Potato Dextrose Agar) yang mengandung agar, dekstrosa dan ekstrak kentang.

Medium Buatan Yaitu media yang dibuat dari bahan-bahan sintetik yang biasanya banyak diproduksi oleh pabrik,contoh: K2HPO4, NaCl, CaCO3 dll.

MACAM MACAM MEDIA


3. Berdasarkan Kegunaannya Media Serbaguna Paling umum digunakan pada bakteriologi, contohnya kaldu nutrien. Medium Selektif Suatu media yang ditambah zat kimia tertentu yang bersifat selektif untuk mencegah pertumbuhan mikroorganisme lain sehingga dapat mengisolasi mikroorganisme tertentu, contoh : Salmonella shigella agar (SSA). Medium Differensial Mengandung zat kimia tertentu untuk membedakan berbagai macam bakteri,contoh : Eosin Methylen Blue Agar (EMBA). Medium Isolasi Media ini mengandung semua senyawa esensial untuk pertumbuhan mikroorganisme (Nutrient Broth, Blood Agar dll) .

CARA MEMBUAT MEDIUM


1.

2.
3. 4.

5.

Mencampur bahan- bahan Menyaring medium Menentukan dan mengatur pH Memasukkan mediumdalam tempattempat tertentu. Sterilisasi medium.

MEDIA YANG UMUM DIGUNAKAN DALAM MIKROBIOLOGI


1. Nutrient Agar (NA) Media ini merupakan media sederhana yang dibuat dari ekstrak beef, pepton, dan agar. Media pertumbuhan mayoritas dari mikroorganisme yang tidak selektif (mikroorganisme heterotrof). Komposisi: - 1,5 gram daging - + 125 mL aquadest - 3 g agar - 2,5 g kentang

PEMBUATAN MEDIA NA

1,5 gram daging Dipotong kecil Dimasukkan ke dalam beaker gelas 250 mL + 125 mL aquadest Dipanaskan hingga mendidih Disiapkan erlenmeyer 250 mL berisi 3 g agar dan 2,5 g kentang ekstrak daging Disaring dengan kain kasa + 125 mL aquadest Diaduk sampai homogen dan mendidih medium panas Dituang 5 mL medium ke dalam tabung reaksi dan 10 mL ke dalam pentridish Disterilkan dengan autoclave selama 20 menit pada suhu 1200 C, termasuk medium sisa. medium steril Tabung reaksi berisi 5 mL medium (diletakkan pada posisi miring dalam entkas jika Untuk NA miring) Medium 10 mL dituang dalam pentridish Dibiarkan dingin dan padat Medium Nutrient Agar ( NA )

MEDIA YANG UMUM DIGUNAKAN DALAM MIKROBIOLOGI


2. Potatoes Dextrose Agar Media yang terbuat dari kentang, dextrose dan agar. Medium yang digunakan untuk isolasi dan kultur jamur dan bakteri Komposisi : - 30 gram kentang - 150 mL aquadest - 3 gram dextrose - 3 gram agar

PEMBUATAN MEDIUM POTATOES DEXTROSE AGAR (PDA) 30 GRAM KENTANG


Dipotong kecil Dimasukkan ke dalam beaker gelas 250 mL + 150 mL aquadest Dipanaskan hingga mendidih Disiapkan erlenmeyer 250 mL berisi 3 g agar dan 3 g dextrose

EKSTRAK KENTANG Disaring dengan kain kasa + 125 mL aquadest Diaduk sampai homogen dan mendidih MEDIUM PANAS Dituang 5 mL medium ke dalam tabung reaksi dan 10 mL ke dalam pentridish Disterilkan dengan autoclave selama 20 menit pada suhu 1200 C, termasuk medium sisa. MEDIUM STERIL Tabung reaksi berisi 5 mL medium diletakkan pada posisi miring dalam entkas Medium 10 mL dituang dalam pentridish Dibiarkan dingin dan padat MEDIUM POTATOES DEXTROSE AGAR (PDA)

MEDIA YANG UMUM DIGUNAKAN DALAM MIKROBIOLOGI


3. Nutrient Cair (NB) Komposisi sama seperti NA namun tidak ditambahkan agar. Medium yang baik digunakan untuk pertumbuhan bakteri. Komposisi dari medium ini adalah : - 1,5gram Daging - 2,5 Gram Kentang - 125ml Aquadest

PEMBUATAN MEDIUM NUTRIENT CAIR

1,5 gram daging Dipotong kecil Dimasukkan ke dalam beaker gelas 250 mL + 125 mL aquadest Dipanaskan hingga mendidih Disiapkan erlenmeyer 250 mL berisi 2,5 g kentang ekstrak daging Disaring dengan kain kasa + 125 mL aquadest Diaduk sampai homogen dan mendidih medium panas Dituang 5 mL medium ke dalam tabung reaksi dan 10 mL ke dalam pentridish Disterilkan dengan autoclave selama 20 menit pada suhu 1200 C, termasuk medium sisa. medium steril Tabung reaksi berisi 5 mL medium Medium 10 mL dituang dalam pentridish Dibiarkan dingin. Stel Ph medium dengan komparator blok. Medium Nutrient Cair ( NB )

MEDIA YANG UMUM DIGUNAKAN DALAM MIKROBIOLOGI


4. Czapeks Dox Agar (CDA) Merupakan salah satu jenismedium agar padat sintesis Komposisi : - KCl 0,5 gram - NaNO3 3 gram - K2HPO4 1 gram - MgSO4.7H2O 0,5 gram - FeSO4.7H2O 0,01 gram - Sukrosa 30 gram - Agar 15 gram - Akuades 1000ml

PEMBUATAN MEDIUM CZAPEKS DOX AGAR (CDA)


Bahan
Dilarutkan semua bahan dalam 1000 ml aquadest sampai homogen Dibagi ke dalam tabung reaksi sesuai tujuan 0 Sterilisasi pada 121 C selama 15 menit

Medium Czapeks Dox Agar (CDA)

You might also like