You are on page 1of 25

LUKA

LUKA
Luka adalah rusaknya kesatuan/komponen jaringan, dimana secara spesifikterdapat substansi jaringan yang rusak atau hilang

Derajat I : Luka Superfisial

Luka berdasarkan kedalaman dan luasnya luka

Derajat II : Luka Partial Thickness

Derajat III : Luka Full Thickness

Derajat IV : Luka Full Thickness

Jumlah luka

Lokasi luka

Bentuk Luka Deskripsi luka Ukuran Luka Garis Batas Luka Sifat-sifat Luka Daerah di dalam garis batas luka Daerah di sekitar garis batas luka

Dalam Luka

Efek akibat luka


Hilangnya seluruh atau sebagian
fungsi organ Respon stres simpatis Perdarahan & pembekuan darah Kontaminasi bakteri Kematian sel

Peristiwa Penyebab Luka


Pembunuhan
Lokasi luka sembarang tempat Pakaian yang menutupi daerah luka ikut robek oleh senjata Ditemukan luka tangkisan

Bunuh Diri
Lokasi luka pada daerah mematikan scr cepat Pakaian yang menutupi daerah luka tidak ikut robek oleh senjata Ditemukan luka-luka percobaan

Kecelakaan
Lokasi luka terpapar jumlah luka bisa banyak / tunggal Pakaian yang menutupi daerah luka ikut robek terkena senjata Luka tangkis tidak ada Luka percobaan tidak ada

Luka Akibat Benda Tajam

definisi
Disebabkan oleh objek yang tajam berupa garis

atau runcing dan biasanya seluruh luka akibat benda-benda seperti pisau, pedang, silet, kaca, kampak tajam, dan lain-lain.

Ciri-Ciri

Garis batas luka biasanya teratur, tepinya rata dan sudutnya runcing Bila ditautkan rapat & membentuk garis lurus /sedikit lengkung Tebing luka rata & tidak ada jembatan jaringan Daerah di sekitar garis batas luka tidak ada memar Dasar luka berbentuk garis atau titik & di sekitar luka tidak terdapat luka lecet. Kedua ujung luka disebut sudut luka.

MACAM MACAM LUKA AKIBAT BENDA TAJAM

Luka Iris

Luka Tusuk

Luka Bacok

Luka iris

Definisi

Luka akibat benda tajam Arah kekerasan sejajar dengan kulit Dalam luka lebih kecil daripada panjang luka

Ciri-ciri luka iris


garis batas luka teratur, tepinya rata dan sudut luka tajam Jembatan jaringan tidak ada Permukaan luka rata pada sekitar luka tidak didapatkan luka memar Luka tidak mengenai tulang

pembunuhan

Cara kematian karena luka iris

Bunuh diri

kecelakaan

Penyebab kematian karena luka iris


perdarahan
Infeksi dan

Emboli udara

sepsis

Luka tusuk
karakteristik
Bentuk luka Panjang luka Kedalaman luka Internal injury Pola luka

Ciri-ciri luka tusuk


Tepi luka tajam atau rata Sudut luka tajam namun kurang tajam pada sisi tumpul Rambut terpotong pada sisi tajam Sekitar luka kadang terdapat luka memar (contusion). Kedalaman luka melebihi panjang luka

Cara kematian karena luka tusuk

pembunuhan

Bunuh diri kecelakaan

Penyebab kematian karena luka tusuk

perdarahan
Kerusakan organ vital

Emboli udara
Infeksi dan sepsis

Luka bacok

Definisi Menggunakan benda tajam berukuran besar Menggunakan tenaga yang besar Kedalaman luka sama dengan panjang luka

Ciri-ciri luka bacok

Ukuran luka besar dan menganga. Biasanya tulang-tulang ikut menderita luka. Tepi luka bacok tergantung pada mata senjata. Sudut luka bacok tergantung pada mata senjata. Kadang-kadang memutuskan bagian tubuh yang terkena bacokan. Di sekitar luka dapat ditemukan luka memar atau luka lecet

Aspek Medikolegal
KUHP Bab XX
Pasal 351 Pasal 352

KUHP Bab IX
Pasal 90

Kasus
Seorang istri bernama Eneng (40 tahun) ditemukan tewas di rumahnya sendiri, setelah ditusuk dengan senjata tajam. Ia ditemukan tertelungkup & berlumuran darah. Menurut keterangan yang dihimpun, peristiwa itu berawal saat dua orang tak dikenal masuk ke dalam rumah sekitar pukul 03.00. Mereka menganiaya Eneng & menusuk tubuhnya beberapa kali, kemudian Eneng diseret ke ruang tamu. Lalu mereka melarikan diri. Sekitar 04.30, warga melaporkan kejadian itu ke kepolisian. Eneng tewas dengan 6 tusukan senjata tajam di bagian paha, dada, & tangan. Diduga pembunuhan itu dilatarbelakangi balas dendam karena sakit hati. Hal ini diperkuat dengan tidak adanya barang yang hilang.

Analisis Kasus
Pemeriksaan di tempat kejadian

ditemukan genangan darah dari luka tusukan di sekujur tubuh korban


Pemeriksaan Luar

Jumlah luka : 6 luka tusukan Lokasi luka : di dada, paha, dan tangan Bentuk luka :
Luka sebelum dirapatkan : bentuk celah karena retraksi jaringan Luka sesudah dirapatkan : bentuk garis lurus

Analisis Kasus
Ukuran luka - Dalam luka lebih besar daripada panjang luka Sifat-sifat luka - Garis batas luka teratur, tepinya rata dan sudutnya runcing dengan tebing luka rata dan tidak ada jembatan jaringan. Pemeriksaan Dalam - Ditemukan kekerasan benda tajam - Dinding dada berlubang pada sela iga ke lima sehingga mengakibatkan luka menembus paru dan jantung - Luka tusuk yang mengenai bilik kanan jantung yang dapat menyebabkan perdarahan hebat sehingga ditemukan hemotoraks pada rongga dada sebanyak 1000 cc - Pada paru paru terjadi pneumotoraks - Kematian dapat terjadi akibat hemotoraks

Kesimpulan
Luka akibat benda tajam :
luka iris luka tusuk luka bacok ciri umum luka : garis batas luka teratur, tepi rata, sudut runcing, membentuk garis lurus / lengkung ketika dirapatkan, tebing luka rata, tidak ada jembatan jaringan.

Kebijakan hukum pidana didalam penentuan berat ringannya luka, didasarkan atas KUHP Bab XX pasal 351 & 352, serta Bab IX, pasal 90.

Thanks for the attention

You might also like