You are on page 1of 8

Pemantauan Terapi Obat pada kasus II Ruang Selayar

Qaffah Silma Azas 109102000021 UIN Syarif Hidayatullah Jakarta

Data Pasien
Nama Umur Masuk RS Anamnesa : Tn. Deni Aprianto : 30th : jumat, 5 april 2013 jam 20.00 :mual, muntah, 4x, demam selama 4hari, pusing, demam terus terusan Pem.fisik :TD 120/ 90; S/N 38,6/ 80x Diagnosa :Typus Abdominalis Riwayat Pyk : Observasi Febris

Typus Abdominalis
adalah penyakit infeksi akut yang disebabkan oleh kuman Salmonella typhosa, bercirikan lesi definitif di plak Peyer, kelenjar mesenterika dan limpa, disertai oleh gejala demam yang berkepanjangan, sakit kepala dan nyeri abdomen. Gejala :diawali dengan rasa tidak enak badan, nyeri yang tidak jelas, sakit kepala ,bisa juga mimisan, konstipasi, lemas, alam beberapa hari sampai minggu, terjadi kenaikan suhu badan yang bisa mencapai lebih dari 40C.

Pemeriksaan Lab.
5/4/13 TD S/N HB P= 14- 18 Leuco 5000-10.000/ul Trombo (150-400) ribu 15,8 4.690 125.000 6/4/13 7/4/13 8/4/13 9/4/13 TD: 110/80 TD: 120/80 S/N: 37/88 S/N: 38,4/ 88 16,2 2300 103.000 16,0 1900 77.000 TD: 130/ 90 TD: 100/ 70 S/N: 87,2/ 92 S/N: 36,8/ 92 16,9 3000 62.000 16,3 4900 46.000

Hematokr P= 43- 51
GOT < 33 GPT <50

46,7
GOT 66 GPT 62

47
GOT 79 GTP 52 Widal: typus H: 1/320

48

49

49

Widal S.typhi H titer 1/640 <1/160 atau kenaikan titer <4x

Widal Paratyphi C:1/320 S.Typhi H 1/320

Widal: typus H: 1/320

Riwayat Penyakit Sekarang


Pasien datang dengan keluhan mual dan muntah. Muntah sudah 4x/ hari . Selain itu pasien mengeluh pusing dengan demam sudah dirasakan 4hari yang lalu. Perut terasa sakit dan BAB pasien cair, 1 hari pasien dapat BAB 4x tidak berlendir atau melebihi atau berbuih, warna BAB normal.

Obat /tanggal PCT Inj. Ceftriaxone 2x1g Inj.ranitidine 2x1amp Inj.ondacent ron 3x1amp

6/4/13 1-1-1 v v v Drip 20tmp -

7/4/13 1-1-1 v v v Drip 30tpm -

8/4/13 1-1-1 v v v Drip 30tpm 1-1-1

9/4/13 1-1-1 v v v Drip 30tpm 1-1-1 STOP STOP 40tpm -

Inj.neurobio n 2x1amp
IVFD RL Livercare

Pembahasan PTO
Polifarmasi
No tanggal Jumlah Jenis Obat

1
2 3 4

6/4/13
7/4/13 8/4/13 9/4/13

6 jenis Obat
6jenis Obat 7jenis Obat 7jenis Obat

Bahan obat yang digunakan oleh pasien tidak ada yang berinterasi satu sama lain Terjadi polifarmasi, krn jumlah obat yang digunakan lebih dari 5 jenis obat

You might also like