You are on page 1of 308

DOKUMEN TEKNIS

2 0 12

PENYUSUNAN

RENCANA TATA BANGUNAN DAN LINGKUNGAN (RTBL)

KAWASAN WISATA UBUD,


KABUPATEN GIANYAR, PROVINSI BALI

PEMBERI TUGAS

KEMENTERIAN PEKERJAAN UMUM DIREKTORAT JENDERAL CIPTA KARYA DIREKTORAT PENATAAN BANGUNAN DAN LINGKUNGAN

KONSULTAN PERENCANA

KSO

DOKUMEN BIAYA

2 0 12

PENYUSUNAN

RENCANA TATA BANGUNAN DAN LINGKUNGAN (RTBL)

KAWASAN WISATA UBUD,


KABUPATEN GIANYAR, PROVINSI BALI

PEMBERI TUGAS

KEMENTERIAN PEKERJAAN UMUM DIREKTORAT JENDERAL CIPTA KARYA DIREKTORAT PENATAAN BANGUNAN DAN LINGKUNGAN

KONSULTAN PERENCANA

KSO

DOKUMEN ADMINISTRASI

2 0 12

PENYUSUNAN

RENCANA TATA BANGUNAN DAN LINGKUNGAN (RTBL)

KAWASAN WISATA UBUD,


KABUPATEN GIANYAR, PROVINSI BALI

PEMBERI TUGAS

KEMENTERIAN PEKERJAAN UMUM DIREKTORAT JENDERAL CIPTA KARYA DIREKTORAT PENATAAN BANGUNAN DAN LINGKUNGAN

KONSULTAN PERENCANA

KSO

PT.DUTADEWATAKONSULTAN KSOPT.JAKARTAKONSULTINDO Dokumen Teknis Penyusunan Rencana Tata Bangunan dan Lingkungan Kawasan Ubud, Kabupaten Gianyar, Provinsi Bali

DAFTAR ISI
Bab A A.1. ................................................................................................................................. A-1 Gambaran Umum PT Duta Dewata Konsultan ........................................................ A-1 A.1.1. Lingkup Layanan ..................................................................................... A-2 Gambaran Umum PT Jakarta Konsultindo .............................................................. A-4 A.2.1. A.2.2. A.2.3. A.3. Tingkat Propinsi DKI Jakarta ................................................................... A-5 Tingkat Pemerintah Daerah ..................................................................... A-5 Tingkat Nasional ...................................................................................... A-5

A.2.

Lingkup Usaha dan Afiliasi ...................................................................................... A-6 A.3.1. Jasa Konsultansi Konstruksi.................................................................... A-6 A.3.2. Jasa Konsultansi Non Konstruksi ............................................................ A-6 Afiliasi-Afiliasi ........................................................................................................... A-6 Organisasi Perusahaan ........................................................................................... A-7 Pengalaman Mengerjakan Kegiatan Sejenis ........................................................... A-9 A.6.1. A.6.2. A.6.3. A.6.4. A.6.5. A.6.6. A.6.7. A.6.8. A.6.9. A.6.10. A.6.11. A.6.12. A.6.13. A.6.14. A.6.15. Rencana Tata Bangunan dan Lingkungan Kabupaten Bogor ................. A-9 RTBL / Bantuan Teknis Penanganan Kawasan Kota Bandaneira Provinsi Maluku ....................................................................................... A-9 Penyusunan RTBL/ UDGL Koridor Banjir Kanal Timur ......................... A-10 Penyusunan RTBL/UDGL Sentra Primer Baru Timur ........................... A-10 Pembuatan RTBL/UDGL Kawasan Sepanjang Stasiun KA Tanjung Priok s/d Stasiun KA Ancol .................................................................... A-10 RTBL / UDGL Kawasan Kampung Bandan, Jakarta Utara ................... A-11 RTBL / UDGL Kawasan Grand Indonesia, Jakarta Pusat ..................... A-12 RTBL / UDGL Kawasan Kawasan Sentra Primer Baru Barat, Jakarta Barat) ................................................................................................... A-112 RTBL / UDGL Kawasan CBD Pluit, Jakarta Utara ............................... A-13 RTBL / UDGL Kawasan Kawasan Senen, Jakarta Pusat .................... A-13 RTBL / UDGL Kawasan Kawasan Sentra Primer Baru Timur, Jakarta Timur ..................................................................................................... A-14 RTBL / UDGL Kawasan Kawasan Jatinegara, Jakarta Timur .............. A-14 RTBL / UDGL Kawasan Kawasan Marunda, Jakarta Utara .................. A-15 RTBL / UDGL Kawasan Kawasan Pacuan Kuda Pulomas, Jakarta TimurA-15 RTBL/ Bantuan Teknis Penataan dan Revitalisasi Kawasan BukittinggiA-16

A.4. A.5. A.6.

PT.DUTADEWATAKONSULTAN KSOPT.JAKARTAKONSULTINDO Dokumen Teknis Penyusunan Rencana Tata Bangunan dan Lingkungan Kawasan Ubud, Kabupaten Gianyar, Provinsi Bali

A.6.16. A.6.17. A.6.18. A.6.19. A.6.20. A.6.21. A.6.22. A.6.23. A.6.24. A.6.25. A.6.26. A.6.27. A.6.28. A.6.29. A.6.30. RTBL/ Bantuan Teknis Perencanaan Kampung Gamelan dan Langenastran Provinsi DIY .................................................................... A-16 Desain Kawasan dan DED Kawasan Tanjung Kelayang Belitung ........ A-17 Pembuatan Masterplan Berikut DED Kawasan Kantor Pusat Kementerian Keuangan ....... A-17 Master Plan Kebun Raya Liwa Lampung Barat ..................................... A-18 Perencanaan Kawasan Obyek Wisata Mandeh, Kabupaten Painan, Provinsi Sumatera Barat........................................................................ A-18 Master Plan dan Studi Kelayakan Peningkatan Status Palabuhan Khusus Marunda Menjadi Pelabuhan Umum ........................................ A-19 Kaji Ulang Master Plan Pelabuhan Tanjung Priok ................................. A-19 Penyusunan Master Plan Tata Ruang Kawasan Marunda C1, C2, dan C3, Pengembangan Pelabuhan C1 di Unit Usaha Marunda ........................ A-20 Pembuatan Master Plan Perencanaan Penataan Ruang Kawasan Pluit dan Detail Plan Pengembangan Areal Waduk Pluit, Jakarta Utara ....... A-20 Studi Masterplan Pelabuhan Marunda .................................................. A-21 Penyusunan Masterplan Koridor BKT ................................................... A-21 Pembuatan DED Pasar Tanah Abang Blok B ...................................... A-22 Pembuatan DED Apartemen Menara Kebon Jeruk ............................... A-22 Pembuatan DED Fasilitas Rekreasi dan Olah Raga Boker, Jakarta TimurA-23 Bantuan Teknis Penyiapan Rencana Kawasan Rencana Tindak dan Penyiapan DED Bantuan Stimulan Fisik Kawasan RSH Di Palembang, Lombok Barat dan Mojokerto ........................................................................................ A-23 Disain Pembangunan Gedung Menteri Dan Gedung Parkir Departemen Pekerjaan Umum ................................................................................... A-24 Perencanaan Pembangunan Rumah Susun Pegadungan .................... A-24 Penyusunan Ranperda Bangunan Gedung Kabupaten Sumedang ...... A-25 Penyusunan Pedoman Teknis Bangunan Hijau (Green Building) ......... A-25 Penyusunan Rencana Induk Sistem Proteksi Kebakaran Kabupaten Karawang .............................................................................................. A-26 Identifikasi dan Penyusunan Database masyarakat miskin perkotaan di wilayah Indonesia Tengah ................................................................. A-26 Penyusunan Rencana Induk Sistem Proteksi Kebakaran Kabupaten Kuningan ............................................................................................... A-27 Perumusan Konsepsi dan Penyusunan Raperda Rencana Tata Ruang Wilayah (RTRW) Provinsi DKI Jakarta sesuai UU No. 26 Tahun 2007.....A-27 Penyusunan (Review) Rencana Tata Ruang Wilayah (RTRW) Kabupaten Siak- Provinsi Riau ................................................................................ A-28 Revisi RTRW Kota Bau-Bau .................................................................. A-28 Revisi RTRW Provinsi DKI Jakarta ....................................................... A-29 Kajian Upaya Perwujudan Kota Jakarta Yang Berkelanjutan, ............... A-29 Penyusunan Rencana Rinci KEKI Provinsi Jawa Barat ............. A-30 Penyusunan Rencana Induk Pengembangan Pariwisata Nias ............. A-30

A.5.31. A.6.32. A.6.33. A.6.34. A.6.35. A.6.36. A.6.37. A.6.38. A.6.39. A.6.40. A.6.41. A.6.42. A.6.43. A.6.44.

PT.DUTADEWATAKONSULTAN KSOPT.JAKARTAKONSULTINDO Dokumen Teknis Penyusunan Rencana Tata Bangunan dan Lingkungan Kawasan Ubud, Kabupaten Gianyar, Provinsi Bali

A.6.45. A.6.46. A.6.47. A.6.48. A.6.49. Bab B Bab C Bab D D.1. Evaluasi RIPPDA Provinsi Sulawesi Tenggara.. .......... A-31 PenyusunanRencana Detail Tata Ruang (RDTR) Kecamatan Pusako Kabupaten Siak Provinsi Riau ............................................................... A-31 Identifikasi dan Inventarisasi Kawasan Strategis Bidang Penataan Bangunan dan Lingkungan Wilayah Sumatera .................................... A-32 Penyusunan Pedoman Pembangunan Sisipan (infill) Development Pada Lingkungan Perkotaan Terbangun ........................................................ A-32 Penyusunan Pedoman Pembangunan Sisipan (infill) Development Pada Lingkungan Perkotaan Terbangun ........................................................ A-32

Daftar Pengalaman Kerja Sejenis 10 (Sepuluh) Tahun Terakhir ....................... B-1 Uraian Pengalaman Kerja Sejenis 10 (Sepuluh) Tahun Terakhir ...................... C-1 Tanggapan dan Saran ........................................................................................... D-1 Tanggapan dan saran terhadap Kerangka Acuan Kerja ......................................... D-1 D.1.1. D.1.2. D.1.3. D.1.4. D.1.5. D.1.6. D.1.7. Tanggapan dan saran terhadap latar belakang....................................... D-1 Tanggapan dan saran terhadap kegiatan yang dilaksanakan ................. D-1 Tanggapan dan saran terhadap maksud dan tujuan ............................... D-2 Tanggapan dan saran terhadap indikator keluaran dan keluaran ........... D-3 Tanggapan dan saran terhadap cara pelaksanaan kegiatan .................. D-3 Tanggapan dan saran terhadap tempat pelaksanaan kegiatan .............. D-4 Tanggapan dan saran terhadap pelaksanaan dan penanggungjawab kegiatan ................................................................................................... D-5 D.1.8. Tanggapan dan saran terhadap jadual kegiatan ..................................... D-6 Tanggapan dan saran terhadap personil/fasilitas pendukung dari PPK .................. D-6 URAIAN PENDEKATAN, METODOLOGI DAN PROGRAM KERJA..................... E-1 Pendekatan Teknis .................................................................................................. E-1 E.1.1 E.1.2 E.1.3 E.1.4 E.1.5 E.1.6 E.1.7 E.1.8 E.1.9 E.1.10 E.1.11 E.1.12 Pemahaman Lingkup Tugas dan Keluarah RTBL ..................................... E-1 Gambaran Umum Provinsi Bali ............................................................. E-10 Gambaran Umum Kabupaten Gianyar .................................................... E-15 Gambaran Umum Kawasan Ubud .......................................................... E-23 Isu-Isu Strategis Kawasan Ubud .............................................................. E-37 Gagasan Konsultan .................................................................................. E-47 Metodologi ............................................................................................... E-50 Kerangka Pikir Metodologi........................................................................ E-50 Metodologi Penanganan Pekerjaan ......................................................... E-52 Metodologi Identifikasi Isu Strategis ......................................................... E-52 Metodologi Analisis Kawasan ................................................................... E-56 Metodologi Perumusan rencana............................................................... E-58

D.2. BAB. E E.1

E.2

POLA KERJA......................................................................................................... E-59

PT.DUTADEWATAKONSULTAN KSOPT.JAKARTAKONSULTINDO Dokumen Teknis Penyusunan Rencana Tata Bangunan dan Lingkungan Kawasan Ubud, Kabupaten Gianyar, Provinsi Bali

E.2.1 E.2.2 E.2.3 E.2.4 E.2.5 E.2.6 E.2.7 E.2.8 E.2.9 E.2.10 E.2.11 E.3 Sistematika Penanganan Pekerjaan ........................................................ E-61 Persiapan Mobilisasi................................................................................. E-61 Persiapan Teknis ..................................................................................... E-62 Pengumpulan Data ................................................................................... E-76 Studi Literatur ........................................................................................... E-82 Analisis dan Pemecahan Masalah ........................................................... E-83 Skenario Visi............................................................................................. E-86 Perumusan Konsep Umum ...................................................................... E-87 Perumusa Rencana .................................................................................. E-88 Pembahasan Internal ............................................................................... E-89 Focussed Group Discussion..................................................................... E-89

ORGANISASI DAN PERSONIL............................................................................. E-89 E.3.1 E.3.2 Organisasi Kerabat kerja .......................................................................... E-89 Susunan dan Tanggung Jawab Personil .................................................. E-91

E.4

HASIL KERJA / DELIBERABLE DAN LAPORAN LAPORAN ............................ E-91 E.4.1 Laporan Pendahuluan (Inception Report) .............................................. E-91 E.4.2 Laporan Antara ....................................................................................... E-92 E.4.3 Laporan Akhir Sementara (Draft Final Report) ....................................... E-93 E.4.4 Laporan Akhir (Final Report) .................................................................. E-94 INOVASI KONSULTAN ......................................................................................... E-94 E.5.1 Pembuatan RMK (rencana Mutu Kontrak) .................................................... E-94 E.5.2 Pelibatan Tim Pakar PT. Jakarta Konsultindo ............................................. E-95 E.5.3 Pembuatan Format Survey .......................................................................... E-96 FASILITAS PENDUKUNG .................................................................................. E-107 JADUAL PELAKSANAAN PEKERJAAN .............................................................. F-1 KOMPOSISI TIM DAN PENUGASAN TENAGA AHLI ...........................................G-1 JADUAL PENUGASAN TENAGA AHLI ................................................................. H-1 DAFTAR RIWAYAT HIDUP YANG DI USULKAN .................................................. I-1 SURAT PERNYATAAN KESEDIAAN UNTUK DI TUGASKAN ............................. J-1

E.5

E.6 BAB. F BAB. G BAB. H BAB. I BAB. J

PT. DUTA DEWATA KONSULTAN KSO PT. JAKARTA KONSULTINDO DokumenTeknis PenyusunanRTBL Kawasan Wisata Ubud Kabupaten Gianyar, Provinsi Bali

A-1

BAB. A
DATA ORGANISASI PERUSAHAAN

A.1 Gambaran Umum PT. Duta Dewata Konsultan PT. DUTA DEWATA KONSULTAN terbentuk dengan dilandasi sikap kerjasama dan keinginan mengembangkan diri bersama serta tanggungjawab profesi, dimana didalamnya tergabung beberapa sumber daya manusia dengan berbekal ilmu pengetahuan dan profesionalisme yang tinggi. PT. DUTA DEWATA KONSULTAN adalah badan usaha Jasa Konsultansi yang didirikan pada bulan Juni tahun 1993 di Denpasar - Bali dengan lingkup layanan Bidang Sipil, Arsitektur, Tata Lingkungan, Mekanikal dan Elektrikal. Disisi lain, PT. DUTA DEWATA KONSULTAN didirikan dengan tujuan untuk memberikan jangkauan pelayanan yang lebih luas di bidang jasa konsultansi serta mengantisipasi perkembangan pembangunan yang ada. Perkembangan dunia usaha jasa konsultasi yang sejalan dengan laju pembangunan bangsa dituntut adanya sumber daya manusia yang handal dengan profesionalisme tinggi dalam usaha peningkatan kualitas pembangunan. Meningkatnya profesionalisme telah mampu mengikuti perkembangan pembangunan, hal ini menyebabkan semakin meningkatnya mutu layanan yang diberikan dibidang jasa konsultasi. Dalam meningkatkan mutu pelayanan PT. DUTA DEWATA KONSULTAN didukung oleh sumber daya manusia yang memiliki pengetahuan dan pengalaman dalam bidangnya masing-masing. Serta dalam hal penanganan berbagai masalah pekerjaan, PT. DUTA DEWATA KONSULTAN ada dalam posisi untuk mendapatkan solusi teknik terbaik dan pendekatan ekonomis untuk masing-masing penyelesaian permasalahan.

PT. DUTA DEWATA KONSULTAN KSO PT. JAKARTA KONSULTINDO DokumenTeknis PenyusunanRTBL Kawasan Wisata Ubud Kabupaten Gianyar, Provinsi Bali

A-2

A.1 .1 LINGKUP LAYANAN Bidang layanan yang mampu diberikan PT. DUTA DEWATA KONSULTAN dalam eksistensinya di bibidang jasa konsultansi meliputi :

BIDANG SIPIL
PERENCANAAN / PENGAWASAN TEKNIS BIDANG PRASARANA KEAIRAN Perencanaan Bendungan/Waduk Pengendalian Banjir dan Pengamanan Sungai Perencanaan Bendung dan Jaringan Iri gasi Perencanaan Pengamanan Pantai Perencaan Pengembangan Sumber Daya Air Lainnya.

PRASARANA TRANSPORTASI Perencanaan dan Pengawasan Jalan Perencanaan dan Pengawasan Jembatan Perencanaan Sistem Transportasi Perencanaan Dermaga

STRUKTUR BANGUNAN Perencanaan Gedung Perencanaan Struktur Bangunan Perencanaan Rangka Baja

PT. DUTA DEWATA KONSULTAN KSO PT. JAKARTA KONSULTINDO DokumenTeknis PenyusunanRTBL Kawasan Wisata Ubud Kabupaten Gianyar, Provinsi Bali

A-3

ARSITEKTUR
Arsitektur Bangunan Arsitektur Interior Arsitektur Ekterior Arsitektur Lansekap

TATA LINGKUNGAN
Penyusunan AMDAL Penyusunan UKL/UPL Perencanaan Kota dan Wilayah Penataan Kawasan Perencanaan Penyehatan Lingkungan dan Pemukiman Perencanaan Sanitasi danUtilitas

MEKANIKAL & ELEKTRIKAL


Instalasi Utilitas dan Plumbing Pekerjaan Mekanikal untuk Industri dan Ketenagalistrikan Instalasi Listrik dan Penangkal Petir Instalsai Pembangkit Jaringan Transmisi dan Distribusi Pekerjaan perencanaan dan pengawasan mekanikal & elektrikal lainnya.

PT. DUTA DEWATA KONSULTAN KSO PT. JAKARTA KONSULTINDO DokumenTeknis PenyusunanRTBL Kawasan Wisata Ubud Kabupaten Gianyar, Provinsi Bali

A-4

A.2. Gambaran Umum Perusahaan Jakarta Konsultindo PT JAKARTA KONSULTINDO adalah perusahaan konsultan milik Pemerintah Provinsi DKI Jakarta, yang bertujuan untuk memberikan pelayanan umum di bidang jasa konsultan teknik dan manajemen. Pendirian PT JAKARTA KONSULTINDO dilakukan sebagai bagian dari restrukturisasi BUMD di lingkungan Pemerintah Provinsi DKI Jakarta dengan pembentukan Holding Company, dimana tahap pertama didirikan PT JAKARTA PROPERTINDO sebagai sub holding bidang property, merupakan penggabungan :
a. b.

PT Pembangunan Pluit Jaya, dan PT Pulomas Jaya.

Salah satu kebijakan Pemerintah Provinsi DKI Jakarta dalam kaitan restrukturisasi BUMD ini, adalah mendirikan perusahaan baru di bidang konsultansi untuk menjaga kesinambungan dukungan bidang development management dan Jasa Konsultansi terhadap pem-bangunan kawasan Pantai Utara Jakarta, serta pembangunan Kota Jakarta dan nasional. PT JAKARTA KONSULTINDO didirikan dari embrio Divisi Konsultansi PT Pembangunan Pantura, yang memiliki potensi baik SDM dan jaringan kerja, maupun kelengkapan sarana kerja yang cukup memadai. PT JAKARTA KONSULTINDO bergerak dalam bidang usaha jasa konsultansi, dimuat dalam Akta Notaris Nomor 45 Tanggal 11 Desember 2000 oleh Aulia Taufani, S.H. Notaris Pengganti pada Kantor Notaris Sutjipto, S.H. dan telah mendapat pengesahan dari Menteri Kehakiman dan Hak Asasi Manusia RI melalui Surat Keputusan Nomor C-556 HT.01.01.TH.2001 tanggal 19 Januari 2001. Sebagai perusahaan yang bergerak dalam bidang konsultansi, PT JAKARTA KONSULTINDO akan memfokuskan kegiatan usahanya pada penyediaan jasa konsultansi teknik dan manajemen pemba-ngunan, baik jasa konsultan konstruksi maupun jasa konsultan non konstruksi dalam bidang studi perencanaan pengembangan kawasan pengembangan wilayah regional, pengembangan wila-yah kota, perancangan dan master plan, penataan lingkungan, prasarana, utilitas dan bangunan. Selain itu PT JAKARTA KONSULTINDO juga akan mengembangkan posisinya dalam bidang jasa teknologi informasi dan manajemen serta studi-studi sosial ekonomi, sehingga pada saatnya pekerjaan jasa konsultansi akan seimbang pada pencapaian kelayakan teknis, keuntungan ekonomis dan manfaat lingkungan. PT JAKARTA KONSULTINDO bertujuan untuk mempersembahkan jasa-jasa, baik yang bersifat rekayasa teknik, manajemen serta berbagai jasa lain yang menjamin efektivitas dan efisien pendanaan proyek. Untuk mencapai tujuan-tujuan tersebut di atas, maka PT JAKARTA KONSULTINDO telah mempersiapkan diri untuk menjadi konsultan profesional, sekaligus melakukan affiliasi/networking dengan lembaga / instansi / konsultan dan berbagai pakar serta potensi sumber daya manusia yang telah lama berkecimpung di dalam masalah pembangunan kota dan wilayah, dalam suatu wadah yang menjadi inti dari pusat keahlian di dalam problem-problem regional dan perkotaan.

PT. DUTA DEWATA KONSULTAN KSO PT. JAKARTA KONSULTINDO DokumenTeknis PenyusunanRTBL Kawasan Wisata Ubud Kabupaten Gianyar, Provinsi Bali

A-5

Untuk menjalankan kegianan profesionalnya selaku konsultan, PT JAKARTA KONSULTINDO menggalang kerjasama yang intensif dengan Stakeholders terkait, baik pemerintah, kalangan swasta mau-pun masyarakat. Hal tersebut dilakukan untuk memperoleh hasil yang optimal karena akan terjalin sinergi antar pihak. Pengalaman tersebut menjadikan PT JAKARTA KONSULTINDO memiliki kelebihan dalam hal menjalin kerjasama dengan institusi yang berada di DKI Jakarta, antara lain : A.2.1. Tingkat Propinsi DKI Jakarta
a. b. c. d. e. f. g. h. i. j. k. l. m. n. o. p. q. r.

Dinas Tata Kota Dinas Pertamanan Dinas Pariwisata Dinas Pertanahan dan Pemetaan Dinas Pemadam Kebakaran Dinas Koperasi, Usaha Kecil dan Menengah Dinas Perindustrian dan Perdagangan Dinas Pertanian dan Kehutanan Dinas Pekerjaan Umum Dinas Penerangan Jalan Umum dan Sarana Jaringan Utilitas Dinas Penataan dan Pengawasan Bangunan Dinas Perumahan Dinas Perhubungan Dinas Kebersihan Dinas Kebudayaan dan Permuseuman Badan Perencanaan Daerah Kantor Tata Bangunan dan Gedung Pemda Pemerintah Tingkat Kota Administrasi

A.2.2. Tingkat Pemerintah Daerah


a. b. c. d. e. f.

Dinas Tata Ruang Dan Permukiman Provinsi Jawa Barat Bappeda Pemerintah Kabupaten Siak SNVT Penataan Bangunan dan Lingkungan, Provinsi Kepulauan Riau Bappeda Pemerintah Kabupaten Bangli Dinas Pariwisata Provinsi Sumatera Barat Dinas Tata Kota dan Bangunan, Kota Bau-Bau, Provinsi Sulawesi Tenggara

A.2.3. Tingkat Nasional


a. b. c. d.

Departemen Pekerjaan Umum Departemen Kelautan dan Perikanan Departemen Perhubungan Sekretariat Negara

Manajemen PT JAKARTA KONSULTINDO mengharapkan dapat berpartisipasi aktif dalam menunjang pembangunan bagi kota Jakarta dan kota-kota lain di Indonesia khususnya di dalam rangka pelaksanaan otonomi daerah.

PT. DUTA DEWATA KONSULTAN KSO PT. JAKARTA KONSULTINDO DokumenTeknis PenyusunanRTBL Kawasan Wisata Ubud Kabupaten Gianyar, Provinsi Bali

A-6

A.3. Lingkup Usaha dan Afiliasi Lingkup usaha perusahaan sebagai Jasa Konsultansi Teknik dan Manajemen cukup luas, terdiri dari bidang-bidang : A.3.1. Jasa Konsultansi Konstruksi Tata Lingkungan a. Analisa Mengenai Dampak Lingkungan b. Teknik Lingkungan c. Pembangunan Kota dan Wilayah 1) Penataan Perkotaan 2) Pengembangan Wilayah d. Sub Bidang Tata Lingkungan Lainya Arsitektur a. Arsitektur Bangunan b. Arsitektur Interior c. Arsitektur Lansekap d. Sub Bidang Arsitektur Lainnya A.3.2. Jasa Konsultansi Non Konstruksi Transportasi
a. b. c. d.

Pengembangan Sarana Transportasi Legislasi/Peraturan Bidang Transportasi Usaha Jasa Angkutan Sub Bidang Transportasi Lainya

Telematika a. Aplikasi/Perangkat Lunak b. Sub Bidang Telematika Lainnya Perindustrian dan Perdagangan a. Perindustrian b. Hasil-hasil industri, Pola Perdagangan dan Pemasaran c. Agroindustri Keuangan a. Pembelanjaan Sektor Pemerintah b. Manajemen Keuangan Perusahaan c. Manajemen Industri dan Portofolio d. Sub Bidang Keuangan Lainnya A.4. Afiliasi-Afiliasi Guna memperluas kemampuan PT. JAKARTA KONSULTINDO di bidang-bidang khusus, maka telah dijalin kerjasama dengan instansi, lembaga pendidikan dan pihak swasta yang memiliki kemampuan-kemampuan khusus antara lain:

PT. DUTA DEWATA KONSULTAN KSO PT. JAKARTA KONSULTINDO DokumenTeknis PenyusunanRTBL Kawasan Wisata Ubud Kabupaten Gianyar, Provinsi Bali

A-7

a. DP Architects PTE LTD, Singapura b. Pusat Studi Urban Design (PSUD) Institut Teknologi Bandung c. Lembaga Penelitian dan Pemberdayaan Masyarakat (LPPM) Institut Teknologi

Bandung
d. Lembaga Penelitian Pranata Pembangunan (LP3) Universitas Indonesia e. Lembaga Pengabdian Kepada Masyarakat Pusat Pelayanan Komunikasi Masyarakat f. g. h. i. j. k. l.

Universitas Indonesia Lembaga Demografi Fakultas Ekonomi Universitas Indonesia Lembaga Pengabdian Masyarakat (LPM) Universitas Gadjah Mada Jurusan Arsitektur UGM Jurusan Arsitektur UI Pusat Kajian Sumberdaya Pesisir dan Lautan (PKSPL) Institut Teknologi Bandung Lembaga Penelitian (LP) Universitas Lampung Lembaga Penelitian Universitas Negeri Jakarta

A.5. Organisasi Perusahaan Struktur organisasi PT. Jakarta Konsultindo perusahaan dari level tertinggi hingga terendah dapat dilihat pada Diagram A.1.

PT. DUTA DEWATA KONSULTAN KSO PT. JAKARTA KONSULTINDO DokumenTeknis PenyusunanRTBL Kawasan Wisata Ubud Kabupaten Gianyar, Provinsi Bali

A-8

RTBL Kaw. Wisata Ubud, Kab. Gianyar Bali TL: I Nengah Tela, ST, Msi

Diagram A. 1 Struktur Organisasi PT . Jakarta Konsultindo

PT. DUTA DEWATA KONSULTAN KSO PT. JAKARTA KONSULTINDO DokumenTeknis PenyusunanRTBL Kawasan Wisata Ubud Kabupaten Gianyar, Provinsi Bali

A-9

A.6. Pengalaman Mengerjakan Kegiatan Sejenis


A.6.1. Rencana Tata Bangunan dan Lingkungan Kabupaten Bogor

Sumber: Kementerian Pekerjaan Umum, 2011

A.6.2. RTBL / Bantuan Teknis Penanganan Kawasan Kota Bandaneira Provinsi Maluku

Sumber : Kementerian PU, Dit. PBL

PT. DUTA DEWATA KONSULTAN KSO PT. JAKARTA KONSULTINDO DokumenTeknis PenyusunanRTBL Kawasan Wisata Ubud Kabupaten Gianyar, Provinsi Bali

A - 10

A.6.3. Penyusunan RTBL/ UDGL Koridor Banjir Kanal Timur

Sumber : Pemerintah Provinsi DKI Jakarta, Dinas Tata Ruang

A.6.4. Penyusunan RTBL/UDGL Sentra Primer Baru Timur

Sumber : Pemerintah Provinsi DKI Jakarta, Dinas Tata Ruang

PT. DUTA DEWATA KONSULTAN KSO PT. JAKARTA KONSULTINDO DokumenTeknis PenyusunanRTBL Kawasan Wisata Ubud Kabupaten Gianyar, Provinsi Bali

A - 11

A.6.5. Pembuatan RTBL/UDGL Kawasan Sepanjang Stasiun KA Tanjung Priok s/d Stasiun KA Ancol

Sumber : Suku Dinas Tata Ruang Kota Administrasi Kota Jakarta Utara

A.6.6. RTBL / UDGL Kawasan Kampung Bandan, Jakarta Utara

Sumber : Dinas Tata Kota Provinsi DKI Jakarta dan PT KAI

PT. DUTA DEWATA KONSULTAN KSO PT. JAKARTA KONSULTINDO DokumenTeknis PenyusunanRTBL Kawasan Wisata Ubud Kabupaten Gianyar, Provinsi Bali

A - 12

A.6.7. RTBL / UDGL Kawasan Grand Indonesia, Jakarta Pusat

Sumber : Dinas Tata Tata Ruang Provinsi DKI Jakarta

A.6.8. RTBL / UDGL Kawasan Kawasan Sentra Primer Baru Barat, Jakarta Barat

Sumber : Dinas Tata Ruang Provinsi DKI Jakarta

PT. DUTA DEWATA KONSULTAN KSO PT. JAKARTA KONSULTINDO DokumenTeknis PenyusunanRTBL Kawasan Wisata Ubud Kabupaten Gianyar, Provinsi Bali

A - 13

A.6.9. RTBL / UDGL Kawasan CBD Pluit, Jakarta Utara

Sumber : Dinas Tata Ruang Provinsi DKI Jakarta

A.6.10. RTBL / UDGL Kawasan Kawasan Senen, Jakarta Pusat

Sumber : Dinas Tata Ruang Provinsi DKI Jakarta

PT. DUTA DEWATA KONSULTAN KSO PT. JAKARTA KONSULTINDO DokumenTeknis PenyusunanRTBL Kawasan Wisata Ubud Kabupaten Gianyar, Provinsi Bali

A - 14

A.6.11. RTBL / UDGL Kawasan Kawasan Sentra Primer Baru Timur, Jakarta Timur

Sumber : Dinas Tata Ruang Provinsi DKI Jakarta

A.6.12. RTBL / UDGL Kawasan Kawasan Jatinegara, Jakarta Timur


KAWASAN JATINEGARA

Sumber : Dinas Tata Ruang Provinsi DKI Jakarta

PT. DUTA DEWATA KONSULTAN KSO PT. JAKARTA KONSULTINDO DokumenTeknis PenyusunanRTBL Kawasan Wisata Ubud Kabupaten Gianyar, Provinsi Bali

A - 15

A.6.13. RTBL / UDGL Kawasan Kawasan Marunda, Jakarta Utara

Sumber : Dinas Tata Ruang Provinsi DKI Jakarta

A.6.14. RTBL / UDGL Kawasan Kawasan Pacuan Kuda Pulomas, Jakarta Timur

Sumber : Dinas Tata Ruang Provinsi DKI Jakarta

PT. DUTA DEWATA KONSULTAN KSO PT. JAKARTA KONSULTINDO DokumenTeknis PenyusunanRTBL Kawasan Wisata Ubud Kabupaten Gianyar, Provinsi Bali

A - 16

A.6.15. RTBL/ Bantuan Teknis Penataan dan Revitalisasi Kawasan Bukittinggi

Sumber : Kementerian Pekerjaan Umum

A.6.16. RTBL/ Bantuan Teknis Perencanaan Kampung Gamelan dan Langenastran Provinsi DIY

Sumber : Kementerian Pekerjaan Umum

PT. DUTA DEWATA KONSULTAN KSO PT. JAKARTA KONSULTINDO DokumenTeknis PenyusunanRTBL Kawasan Wisata Ubud Kabupaten Gianyar, Provinsi Bali

A - 17

A.6.17. Desain Kawasan dan DED Kawasan Tanjung Kelayang Belitung

Sumber: Kementerian Pekerjaan Umum, 2011

A.6.18. Pembuatan Masterplan Berikut DED Kawasan Kantor Pusat Kementerian Keuangan

Sumber : Kementerian Keuangan

PT. DUTA DEWATA KONSULTAN KSO PT. JAKARTA KONSULTINDO DokumenTeknis PenyusunanRTBL Kawasan Wisata Ubud Kabupaten Gianyar, Provinsi Bali

A - 18

A.6.19. Master Plan Kebun Raya Liwa Lampung Barat

Sumber : Kementerian. Pekerjaan Umum

A.6.20. Perencanaan Kawasan Obyek Wisata Mandeh, Kabupaten Painan, Provinsi Sumatera Barat

Sumber :Dinas Pariwisata Kabupaten Sumatera Barat

PT. DUTA DEWATA KONSULTAN KSO PT. JAKARTA KONSULTINDO DokumenTeknis PenyusunanRTBL Kawasan Wisata Ubud Kabupaten Gianyar, Provinsi Bali

A - 19

A.6.21. Master Plan dan Studi Kelayakan Peningkatan Status Palabuhan Khusus Marunda Menjadi Pelabuhan Umum

Sumber : PT (Persero) KBN

A.6.22. Kaji Ulang Master Plan Pelabuhan Tanjung Priok


RRTRW KAWASAN KHUSUS PELABUHAN TANJUNG PRIOK

KARYA IN DUSTRI / PERG UDANG AN

INTERNASION AL CO NTAI N ER T ER MINAL

INTER-ISL AN D CONTAINER TERMINAL

3
- 14

MULTI PURPOSE / CON VENTI O NAL TERM INAL

CAR TERMINAL

5
- 14 - 14

PESSEN GER TERMINAL

6
1 4 3 9

BULK TERMINAL ( PUBL IC )

BULKTERM INAL SPESIAL

8
- 14 - 10 - 14 9

PORT L O GISTIC AREA ( YARD ETC)

DO CK AREA

10
- 14

OTHER AREA

-1 4 6

KARYA PEMER IN T AHAN


- 14 10

9 1 0 3 4

KARYA KANT O R / KARYA DAGAN G


7 7

PEN YEMPUR NAAN HI J AU BINAAN


3 3 - 75 2 7 1 10 2 7 7 7 4 7

3 7 7 7 8 6 3 6 10 6 6 6

AY A J RAY A

PEMERINTAH PROVINSI DKI JAKARTA

DIN AS TAT A KOT A

Sumber : PT (Persero) Pelindo II

PT. DUTA DEWATA KONSULTAN KSO PT. JAKARTA KONSULTINDO DokumenTeknis PenyusunanRTBL Kawasan Wisata Ubud Kabupaten Gianyar, Provinsi Bali

A - 20

A.6.23. Penyusunan Master Plan Tata Ruang Kawasan Marunda C1, C2, dan C3, Pengembangan Pelabuhan C1 di Unit Usaha Marunda

Sumber: PT Kawasan Berikat Nusantara

A.6.24. Pembuatan Master Plan Perencanaan Penataan Ruang Kawasan Pluit dan Detail Plan Pengembangan Areal Waduk Pluit, Jakarta Utara

Sumber : BPR Pantura.

PT. DUTA DEWATA KONSULTAN KSO PT. JAKARTA KONSULTINDO DokumenTeknis PenyusunanRTBL Kawasan Wisata Ubud Kabupaten Gianyar, Provinsi Bali

A - 21

A.6.25. Studi Masterplan Pelabuhan Marunda

Sumber : Pemerintah Provinsi DKI Jakarta, Dinas Perhubungan

A.6.26. Penyusunan Masterplan Koridor BKT

Sumber: Dinas Tata Ruang Provinsi DKI Jakarta , 2009

PT. DUTA DEWATA KONSULTAN KSO PT. JAKARTA KONSULTINDO DokumenTeknis PenyusunanRTBL Kawasan Wisata Ubud Kabupaten Gianyar, Provinsi Bali

A - 22

A.6.27. Pembuatan DED Pasar Tanah Abang Blok B

Sumber : PT Putra Pratama Sukses

A.6.28. Pembuatan DED Apartemen Menara Kebon Jeruk

Sumber : PT Anggana Development

PT. DUTA DEWATA KONSULTAN KSO PT. JAKARTA KONSULTINDO DokumenTeknis PenyusunanRTBL Kawasan Wisata Ubud Kabupaten Gianyar, Provinsi Bali

A - 23

A.6.29. Pembuatan DED Fasilitas Rekreasi dan Olah Raga Boker, Jakarta Timur

Sumber : Dinas Perumahan dan Gedung Pemerintahan Provinsi DKI Jakarta

A.6.30. Bantuan Teknis Penyiapan Rencana Kawasan Rencana Tindak dan Penyiapan DED Bantuan Stimulan Fisik Kawasan RSH Di Palembang, Lombok Barat dan Mojokerto

Lokasi Perencanaan: Blok V dengan luas lahan 3,75 Ha, direncanakan dibangun 202 unit rumah RS T 36/98

Sumber: Kementerian Pekerjaan Umum , 2009

PT. DUTA DEWATA KONSULTAN KSO PT. JAKARTA KONSULTINDO DokumenTeknis PenyusunanRTBL Kawasan Wisata Ubud Kabupaten Gianyar, Provinsi Bali

A - 24

A.6.31. Disain Pembangunan Gedung Menteri Dan Gedung Parkir Departemen Pekerjaan Umum

Sumber : Kementrian Pekerjaan Umum

A.6.32. Perencanaan Pembangunan Rumah Susun Pegadungan

Sumber : Dinas Perumahan dan Gedung Pemerintah Provinsi DKI Jakarta

PT. DUTA DEWATA KONSULTAN KSO PT. JAKARTA KONSULTINDO DokumenTeknis PenyusunanRTBL Kawasan Wisata Ubud Kabupaten Gianyar, Provinsi Bali

A - 25

A.6.33. Penyusunan Ranperda Bangunan Gedung Kabupaten Sumedang

Sumber: Kementerian Pekerjaan Umum, 2011

A.6.34. Penyusunan Pedoman Teknis Bangunan Hijau (Green Building)

Sumber: Kementerian Pekerjaan Umum, 2010

PT. DUTA DEWATA KONSULTAN KSO PT. JAKARTA KONSULTINDO DokumenTeknis PenyusunanRTBL Kawasan Wisata Ubud Kabupaten Gianyar, Provinsi Bali

A - 26

A.6.35. Penyusunan Rencana Induk Sistem Proteksi Kebakaran Kabupaten Karawang

Jangka Pendek
Sumber: Kementerian Pekerjaan Umum, 2011

Jangka Menengah

Jangka Panjang

A.6.36. Identifikasi dan Penyusunan Database masyarakat miskin perkotaan di wilayah Indonesia Tengah

Sumber: Kementerian Pekerjaan Umum, 2011

PT. DUTA DEWATA KONSULTAN KSO PT. JAKARTA KONSULTINDO DokumenTeknis PenyusunanRTBL Kawasan Wisata Ubud Kabupaten Gianyar, Provinsi Bali

A - 27

A.6.37. Penyusunan Rencana Induk Sistem Proteksi Kebakaran Kabupaten Kuningan

Sumber: Kementerian Pekerjaan Umum, Direktorat Jenderal Cipta Karya, SNVT Penataan Bangunan Dan Lingkungan Jawa Barat 2010

A.6.38. Perumusan Konsepsi dan Penyusunan Raperda Rencana Tata Ruang Wilayah (RTRW) Provinsi DKI Jakarta sesuai UU No. 26 Tahun 2007

Sumber: Bappeda Provinsi DKI Jakarta, 2009

PT. DUTA DEWATA KONSULTAN KSO PT. JAKARTA KONSULTINDO DokumenTeknis PenyusunanRTBL Kawasan Wisata Ubud Kabupaten Gianyar, Provinsi Bali

A - 28

A.6.39. Penyusunan (Review) Rencana Tata Ruang Wilayah (RTRW) Kabupaten Siak- Provinsi Riau

Sumber: Bappeda Kabupaten Siak, 2009

A.6.40. Revisi RTRW Kota Bau-Bau

Sumber : Dinas Tata Kota dan Bangunan Kota Bau-Bau Provinsi Sulawesi Tenggara, 2009

PT. DUTA DEWATA KONSULTAN KSO PT. JAKARTA KONSULTINDO DokumenTeknis PenyusunanRTBL Kawasan Wisata Ubud Kabupaten Gianyar, Provinsi Bali

A - 29

A.6.41. Revisi RTRW Provinsi DKI Jakarta

Sumber : Bappeda Provinsi DKI Jakarta

A.6.42. Kajian Upaya Perwujudan Kota Jakarta Yang Berkelanjutan

Sumber: Kementerian Pekerjaan Umum, 2009

PT. DUTA DEWATA KONSULTAN KSO PT. JAKARTA KONSULTINDO DokumenTeknis PenyusunanRTBL Kawasan Wisata Ubud Kabupaten Gianyar, Provinsi Bali

A - 30

A.6.43. Penyusunan Rencana Rinci KEKI Provinsi Jawa Barat

Sumber : Dinas Tata Ruang dan Permukiman, Provinsi Jawa Barat, 2008

A.6.44. Penyusunan Rencana Induk Pengembangan Pariwisata Nias

Skenario Pengembangan Pariwisata Jangka Pendek

Skenario Pengembangan Pariwisata Jangka Menengah

Skenario Pengembangan Pariwisata Jangka Panjang

Sumber : Kementerian Kebudayan dan Pariwisata

PT. DUTA DEWATA KONSULTAN KSO PT. JAKARTA KONSULTINDO DokumenTeknis PenyusunanRTBL Kawasan Wisata Ubud Kabupaten Gianyar, Provinsi Bali

A - 31

A.6.45. Evaluasi RIPPDA Provinsi Sulawesi Tenggara

Sumber : Kementerian Kebudayaan dan Pariwisata, 2007

A.6.46. PenyusunanRencana Detail Tata Ruang (RDTR) Kecamatan Pusako Kabupaten Siak Provinsi Riau

PROVINSI SUMATER A UT ARA

PROV. SUMATERA SELATAN

KAB. BENGALIS
PROV. JAMBI

LAUT NATUNA

KAB. SIAK

Ke Duma i

KEC. MANDAU

Tanjungkuras Sungaisiapit Bandar Sungai

KEC. SUNGAI APIT

Balaipungut

Benuar

S.

Man da u

SIAKSRIINDRAPURA
Sp. Buatan Mengkapan

KAB. KAMPAR
Kandis Teluk Lancang Minas Buatan Ke Pakan Baru Sp. Perawang Pangkalan

KEC. SIAK SRI INDRAPURA


S. Ra wa

S. Sia k

KAB. PELALAWAN

Mungkal

Teluk Lanus

Lubukdalam

Kerincikiri

Sumber : Kementerian Pekerjaan Umum SNVT Penataan Bangunan dan Lingkungan Prov Kepulauan Riau

PT. DUTA DEWATA KONSULTAN KSO PT. JAKARTA KONSULTINDO DokumenTeknis PenyusunanRTBL Kawasan Wisata Ubud Kabupaten Gianyar, Provinsi Bali

A - 32

A.6.47. Identifikasi dan Inventarisasi Kawasan Strategis Bidang Penataan Bangunan dan Lingkungan Wilayah Sumatera

Sumber: Kementerian Pekerjaan Umum, 2011

A.6.48. Penyusunan Pedoman Pembangunan Sisipan (infill) Development Pada Lingkungan Perkotaan Terbangun

Sumber: Kementerian Pekerjaan Umum, 2010

PT.DUTADEWATAKONSULTANKSOPT.JAKARTAKONSULTINDO Dokumen Teknis Penyusunan RTBL Kawasan Wisata Ubud, Kabupaten Gianyar, Provinsi Bali

BAB. B
Daftar Pengalaman Kerja Sejenis 10 (Sepuluh) Tahun Terakhir

DAFTAR PENGALAMAN PERUSAHAAN


KURUN WAKTU 10 (SEPULUH) TAHUN TERAKHIR
PT. JAKARTA KONSULTINDO (Tata Lingkungan ) No. 1 1 2 3 Pengguna Jasa/ Sumber Dana 2 Urian Pekerjaan 3 Lingkup Layanan Periode 5 31 Mei 2011 - 28 Oktober 2011 31 Mei 2011 - 28 Oktober 2011 26 Januari 2011 28 Juli 2011 13 Mei 2011 - 13 Desember 2011 Orang Bulan (MM) 6 22 28 30 Nilai Kontrak (Rp.) 7 Rp Rp Rp 472,895,500 473,522,500 457,780,000 Mitra Kerja 8 -

4 TAHUN 2011 SNVT Penataan Bangunan dan Lingkungan Penyusunan Rencana Induk Sistem Proteksi Tata Lingkungan/ Jasa Jawa Barat, Ditjen Cipta Karya Kemen. PU Kebakaran Kabupaten Karawang Perencanaan Urban SNVT Penataan Bangunan dan Lingkungan Rencana Tata Bangunan dan Lingkungan Tata Lingkungan/ Jasa Jawa Barat, Ditjen Cipta Karya Kemen. PU Bogor Perencanaan Urban Direktorat Pasar, Direktorat Jendral Pemasaran, Strategi Peningkatan Pergerakan Wisatawan Tata Lingkungan/ Jasa Kementerian Kebudayaan Dan Pariwisata Nusantara Perencanaan Urban Dit.Penataan Bangunan & Lingkungan Ditjen Cipta Karya, Kementerian Pekerjaan Umum Identifikasi dan Inventarisasi Kawasan Strategis Bidang Penataan Bangunan dan Lingkungan Wilayah Sumatera Tahun 2012 Finalisasi Rencana Ditail Tata Ruang Diseminasi Dan Publikasi RDTR DKI Jakarta Tata Lingkungan/ Jasa Perencanaan Urban

25

Rp 1,109,504,000

5 6

Dinas Tata Ruang DKI Jakarta Dinas Tata Ruang DKI Jakarta

Tata Lingkungan/ Jasa Perencanaan Urban Tata Lingkungan/ Jasa Perencanaan Urban Tata Lingkungan/ Jasa Perencanaan Urban Tata Lingkungan/ Jasa Perencanaan Urban Tata Lingkungan/ Jasa Perencanaan Urban Tata Lingkungan/ Jasa Perencanaan Urban

Dinas Tata Ruang DKI Jakarta

Finalisasi KEK Marunda

Dinas Perumahan dan Gedung Pemda DKI Jakarta Dinas Perumahan dan Gedung Pemda DKI Jakarta Bappeda Provinsi DKI Jakarta

Studi Penataan Kawasan Sepanjang Jalur Kereta Kota - Senen - Tanjung Priok Studi Penataan Normalisasi Kali Ciliwung

13 Juli - 13 Desember 2011 11 Agustus 2011 12 Desember 2011 11 Agustus 2011 12 Desember 2011 8 Agustus 2011 5 Desember 2011 8 Agustus 2011 5 Desember 2011 8 September 2011 - 8 Deember 2011 6 Oktober 201129 Desember 2011

33 20

Rp 1,332,485,000 Rp 1,533,372,500

19

Rp

357,280,000

24

Rp

262,515,000

16

Rp

184,009,375

10

Penjaringan Aspirasi Dan Penyempurnaan Kebijakan Ruang Bawah Tanah

17

Rp

200,575,000

11

Satke Direktorat Pengembangan Permukiman Ditjen Cipta Karya Kementrian PU

Identifikasi dan Penyusunan Database Tata Lingkungan/ Jasa masyarakat miskin perkotaan di wilayah Perencanaan Urban Indonesia Tengah TAHUN 2010 Penyusunan Pedoman Pembangunan Sisipan (Infill Development) Pada Lingkungan Permukiman Perkotaan Tata Lingkungan/ Pengembangan Kota dan Wilayah

30

Rp

653,388,000

12

Dit. PBL Ditjen. Cipta Karya Kemen. Pekerjaan Umum

April 2010 November 2010

40

Rp

519,637,000

No. 1 13

Pengguna Jasa/ Sumber Dana 2 Satker PBL Ditjen. Cipta Karya Kemen. Pekerjaan Umum

Urian Pekerjaan 3 Penyusunan Pedoman Teknis Bangunan Hijau (Green Building)

Lingkup Layanan 4 Tata Lingkungan/ Pengembangan Kota dan Wilayah Tata Lingkungan/ Pengembangan Kota dan Wilayah Tata Lingkungan/ Pengembangan Kota dan Wilayah

Periode 5 Mei 2010 November 2010

Orang Bulan (MM) 6 37

Nilai Kontrak (Rp.) 7 Rp 578,000,000

Mitra Kerja 8

14

Penyusunan Raperda Bangunan Gedung di Kota Dinas Perumahan dan Permukiman Jawa Cirebon Barat

Juni 2010 Oktober 2010

20

Rp

424,155,000

15

Penyusunan Rencana Induk Sistem Proteksi Kebakaran (RISPK) di Kab. Kuningan

Dinas Perumahan dan Permukiman Jawa Barat

Juni 2010 Oktober 2010

20

Rp

421,729,000

16

Penyusunan Raperda Bangunan Gedung di Kota Dinas Perumahan dan Permukiman Jawa Cirebon Barat

Tata Lingkungan/ Pengembangan Kota dan Wilayah Sipil/jasa nasehat/Pradisain dan Disain Engineering Pekerjaan Teknik Sipil Transporatasi Arsitektur/jasa nasehat/Pra Disain, Disain, dan Administrasi Kontrak Tata Lingkungan/ Pengembangan Kota dan Wilayah Tata Lingkungan/ Pengembangan Kota dan Wilayah Tata Lingkungan/ Pengembangan Kota dan Wilayah

Juni 2010 Oktober 2010

20

Rp

424,155,000

17

Masterplan Pelabuhan Marunda

Dinas Perhubungan DKI Jakarta

Sept. 2010 - Des. 2010

27

Rp

751,960,000

18

Pembuatan Masterplan berikut DED Kawasan Kantor Pusat Kementrian Keuangan

Biro Perlengkapan Setjen Kementrian Keuangan

Agustus 2010 Des. 2010

48

Rp

853,545,000

19

Satker Pembinaan Manajemen Penyelenggaraan Pengembangan Kapasitas Pelayanan Penataan Ruang Ditjen Penataan Ruang Kemen. Perpustakaan Ditjen Penataan Ruang Pekerjaan Umum Penyusunan UDGL Sentra Primer Baru Timur Dinas Tata Ruang DKI JakartaDinas Tata Ruang DKI Jakarta

April 2010 Desember 2010

47

Rp

738,416,250

20

Agustus 2010 November 2010

21

Rp

356,922,500 PT JATIWANGI GRHA CIPTA KARSA

21

Penyusunan UDGL Koridor BKT

Dinas Tata Ruang DKI JakartaDinas Tata Ruang DKI Jakarta

Agustus 2010Desember 2010

21

Rp

346,610,000

PT. HUDA TATA SARANA

No. 1 22

Pengguna Jasa/ Sumber Dana

Urian Pekerjaan

Lingkup Layanan 4 Tata Lingkungan/ Pengembangan Kota dan Wilayah

Periode 5 September 2010Desember 2010

2 3 Pembuatan UDGL Kawasan Sepanjang Stasiun Suku Dinas Tata Ruang Jakarta Utara KA Tanjung Priok s/d Stasiun KA Ancol

Orang Bulan (MM) 6 15

Nilai Kontrak (Rp.) 7 334,840,000

Mitra Kerja 8 PT.NABELA KARYA ABADI

Rp

TAHUN 2009 9 Dept. Pekerjaan Umum, Direktorat Jendral Pentaaan Ruang, Satker Pembinaan Penataan Ruang Nasional Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD) Dinas Tata Ruang Provinsi DKI Jakarta Kajian Teknis Upaya Perwujudan Kota Jakarta Yang Berkelanjutan Tata Lingkungan/ Pengembangan Kota dan Wilayah Tata Lingkungan/ Pengembangan Kota dan Wilayah Maret 2009 Nov.2009 88 Rp 867,999,000 -

10

Penyusunan Masterplan KEK Marunda

Juli 2009 - Nop. 2009

35

Rp

428,340,000

11

Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD) Dinas Tata Ruang Provinsi DKI Jakarta

Penyusunan Masterplan Koridor BKT

Tata Lingkungan/ Pengembangan Kota dan Wilayah

Juli 2009 - No. 2009

31

Rp

430,265,000

PT. MITRA MADANI CONSULTANT

12

Bappeda Provinsi DKI Jakarta

Perumusan Kkonsepsi dan Penyusunan RAPERDA Rencana Tata Ruang Wilayah (RTRW) Provinsi DKI Jakarta Sesuai UU No. 26 tahun 2007

Tata Lingkungan/ Pengembangan Kota dan Wilayah

Sept. 2009 Des.2009

60

Rp

993,345,000

13

Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD) Dinas Tata Ruang Provinsi DKI Jakarta

Penyusunan Naskah Akademis dan RAPERDA Peraturan Zonasi

Tata Lingkungan/ Pengembangan Kota dan Wilayah Tata Lingkungan/ Pengembangan Kota dan Wilayah

Oktober 2009 Des. 2009

52

Rp

877,085,000

PT. INDOAERO KHARISMA

14

Pejabat Pembuat Komitmen Kantor Administrator Bandar Udara Juanda

Studi Daerah Lingkungan Kerja (DLKr) Bandara Juanda 1 (satu) PAKET)

Agustus 2009 Des. 2009

29

Rp

521,350,000

15

Bappeda Kabupaten Siak

Penyusunan RTRW Kabupaten Siak

Tata Lingkungan/ Pengembangan Kota dan Wilayah

Mei 2009 Des.2009

56

Rp

872,773,000

No. 1 16

Pengguna Jasa/ Sumber Dana 2 Pejabat Pembuat Komitmen Kegiatan Pembinaan Pengembangan Baru Departemen Pekerjaan Umum

Urian Pekerjaan 3 Bantuan Teknis Penyiapan Rencana Kawasan Rencana Tindak dan Penyiapan DED Bantuan Stimulan Fisik Kawasan RSH Di Palembang, Lombok Barat dan Mojokerto Penyusunan Revisi Rencana Tata Ruang Wilayah Kota Bau - Bau

Lingkup Layanan 4 Tata Lingkungan/ Pengembangan Kota dan Wilayah

Periode 5 April 2009 Okt.2009

Orang Bulan (MM) 6 36

Nilai Kontrak (Rp.) 7 823,041,560

Mitra Kerja 8 -

Rp

17

Dinas Tata Kota dan Bangunan Kota Bau-Bau

Tata Lingkungan/ Pengembangan Kota dan Wilayah

Agustus 2009 Des. 2009

43

Rp

498,575,000

18

Perum Perumnas

TAHUN 2008 Penyusunan Master Plan Pembangunan Tata Lingkungan/ Rumah Susun Di Lokasi Perum Perumnas Pengembangan Kota dan Pulo Gebang - Jakarta Timur Wilayah Revisi RRTRW Kecamatan DKI Jakarta Tata Lingkungan/ Pengembangan Kota dan Wilayah

Januari 2008 April 2008

20

Rp

494,824,000

19

Dinas Tata Kota DKI Jakarta

Juni 2008 Desember 2008

216

Rp 2,831,571,600

PT.LENGGOGENI

20

Satker Penataan dan Revitalisasi Kaw. Ditjen Cipta Karya, Dept. PU

Perencanaan Teknis Penataan Dan Revitalisasi Kawasan Kota Dumai, Prov. Riau

Tata Lingkungan/ Pengembangan Kota dan Wilayah Tata Lingkungan/ Pengembangan Kota dan Wilayah

Juli 2008 Desember 2008

25

Rp

298,320,000

21

Satker Pengembangan Permukiman Ditjen Cipta Bantuan Teknis Penyusunan Rencana Karya Dept. PU Pengembangan Kawasan Permukiman Baru Di Surakarta

Mei 2008 November 2008

35

Rp

576,669,500

22

BAPEDA Prop.DKI Jakarta

Perencanaan Ulang Tata Ruang Kawasan Pantura

Tata Lingkungan/ Pengembangan Kota dan Wilayah

November 2008 Desember 2008

Rp

94,490,000

23

BAPPEDA Kab.Siak

Penyusunan Rencana Detail Tata Ruang (RDTR) Kecamatan Pusako

Tata Lingkungan/ Pengembangan Kota dan Wilayah Tata Lingkungan/ Pengembangan Kota dan Wilayah

Agustus 2008 Desember 2008

32

Rp

488,402,200

24

Dinas PU Prov. KEPRI

RTBL Tanjung Pinang

Mei 2008 November 2008

36

Rp

298,320,000

No. 1 25

Pengguna Jasa/ Sumber Dana 2 Distarkim Propinsi Jawa Barat

Urian Pekerjaan 3 Penyusunan Perencanaan KEKI Jawa Barat

Lingkup Layanan 4 Tata Lingkungan/ Pengembangan Kota dan Wilayah

Periode 5 Juni 2008 November 2008

Orang Bulan (MM) 6 34

Nilai Kontrak (Rp.) 7 441,300,000

Mitra Kerja 8 -

Rp

26

PT. Padimas Realty

UDGL Kawasan Pembangunan Emplasemen Stasiun Tanah Abang Bongkaran, Jakarta Pusat Dukungan Pengembangan Wisata Budaya Banten

Tata Lingkungan/ Pengembangan Kota dan Wilayah Tata Lingkungan/ Pengembangan Kota dan Wilayah Tata Lingkungan/ Pengembangan Kota dan Wilayah Tata Lingkungan/ Pengembangan Kota dan Wilayah Tata Lingkungan/ Pengembangan Kota dan Wilayah

Rp

95,700,000

27

Departemen Kebudayaan dan Pariwisata

September 2008 Desember 2008

18

Rp

242,860,000

28

BAPEDA Prop.DKI Jakarta

Analisis Penyusunan RTRW Prop.DKI Jakarta Sesuai UU No.26 Tahun 2007

November 2008 Desember 2008

Rp

88,623,700

29

PT. Mijahan Prima Elektrindo

Penyusunan UDGL/ RTBL Kawasan Pasar Minggu

November 2008 Februari 2009

16

Rp

286,000,000

30

Suku Dinas Perumahan Kota Administrasi Jakarta Selatan

Pengembangan/ Pemberdayaan Masyarakat Dalam Perbaikan Kampung Kel. Pasar Manggis

Agustus 2008 Desember 2008

29

Rp

700,810,000

TAHUN 2007

31

Sekretariat Jenderal, Departemen Pekerjaan Umum

Pembuatan Master Plan Kebun Raya Liwa, Lampung

Arsitektur/ Arsitektur Bangunan Tata Lingkngan/ Pengembangan Kota dan Wilayah

Mei 2007 Desember 2007 Agustus 2007 Desember 2007

42

Rp

724,531,500

32

Dinas Pariwisata, Seni dan Kebudayaan Provinsi Penyusunan Perencanaan Kawasan Objek Sumatera Barat Wisata Mandeh (Master Plan dan Site Plan)

51

Rp 1,344,447,000

No. 1 33

Pengguna Jasa/ Sumber Dana 2 Dinas Kebakaran DKI Jakarta

Urian Pekerjaan 3 Pembuatan Masterplan Pembangunan Kantor Dinas Pemadam Kebakaran Provinsi DKI Jakarta dan Suku Dinas Pemadam Kebakaran Kotamadya Jakarta Pusat

Lingkup Layanan 4 Arsitektur/ Arsitektur Bangunan

Periode 5 Agustus 2007 Desember 2007

Orang Bulan (MM) 6 25

Nilai Kontrak (Rp.) 7 321,343,000

Mitra Kerja 8 -

Rp

34

Satker Pembinaan Penataan Ruang Kawasan Telah Berkembang, Dept. PU

Pembinaan Penataan Ruang Terpadu Di Kota Bukittinggi

Tata Lingkungan/ Pengembangan Kota dan Wilayah Tata Lingkngan/ Pengembangan Kota dan Wilayah Tata Lingkngan/ Pengembangan Kota dan Wilayah Tata Lingkngan/ Pengembangan Kota dan Wilayah Tata Lingkngan/ Pengembangan Kota dan Wilayah Tata Lingkngan/ Pengembangan Kota dan Wilayah Tata Lingkngan/ Pengembangan Kota dan Wil h

Mei 2007 Desember 2007

82

Rp

961,200,000

35

Satker Penataan Bangunan dan Lingkungan, Dept. PU

Penyusunan Pedoman Penyusunan RTBL Kaw. Rawan Longsor

April 2007 November 2007

28.5

Rp

325,296,000

36

SNVT. Pengembangan Kawasan Permukiman Provinsi Kepulauan Riau

Bantek Perencanaan Peremajaan Kota Pada Kawasan Metropolitan Kota Batam

September 2007 Desember 2007

21

Rp

331,903,000

37

Dept. Pariwisatan dan Kebudayaan RI

Penataan Benteng Bukit Kursi Pulau Penyengat, Kota Tanjung Pinang, Kepulauan Riau

Oktober 2007 Desember 2007

13

Rp

290,920,000

38

SetDitJen Pengembangan Destinasi Pariwisata, Review RIPPDA Sulawesi Tenggara Dept. Pariwisatan dan Kebudayaan RI

Agustus 2007 Desember 2007

28

Rp

417,896,000

39

Sudin Perumahan Jakarta Selatan

Pengembangan Masyarakat Dalam Perbaikan Kampung Di Kel. Kebon Baru

Juli 2007 November 2007

38

Rp

692,175,000

40

Dinas Perumahan DKI Jakarta

Kajian Penataan Kawasan Rusun Penjaringan

Agustus 2007 Desember 2007

31

Rp

286,966,900

41

Satker Pengembangan Perumahan Formal, MENPERA

Masukan Teknis Kebijakan Penyelenggaraan Keuangan/ Keuangan Lainnya Mei 2007 Public Service Obligations (PSO) Rumah Desember 2007 Sewa TAHUN 2006

24

Rp

447,500,000

No. 1 42

Pengguna Jasa/ Sumber Dana 2 PT. (Persero) Kawasan Berikat Nusantara (KBN)/ Swasta

Urian Pekerjaan 3 Penyusunan Master Plan Tata Ruang Kawasan Marunda C-1, C.1, Pengembangan Pelabuhan C.2 & C.3 di PT. (Persero) Kawasan Berikat Nusantara

Lingkup Layanan 4 Arsitektur/ Arsitektur Bangunan

Periode 5 September 2006 s/d Januari 2006

Orang Bulan (MM) 6 55

Nilai Kontrak (Rp.) 7 823,404,200

Mitra Kerja 8 -

Rp

43

Satuan Kerja Penataan Bangunan dan Bantuan Teknis Penanganan Kawasan Kota Lingkungan, Ditjen Cipta Karya Dept. PU/ APBN Bandanaira

Tata Lingkungan/ Pengembangan Kota dan Wilayah Tata Lingkungan/ Pengembangan Kota dan Wilayah Tata Lingkungan/ Pengembangan Kota dan Wilayah Tata Lingkungan/ Pengembangan Kota dan Wilayah

Mei 2006 November 2006

34

Rp

596,794,000

43

Pembinaan Penataan dan Revitalisasi Kawasan, Bantuan Teknis Perencanaan Kawasan Dept. PU/ APBN Kampung Gamelan dan Langenastran, Prov. DIY Bapeda Provinsi DKI Jakarta/ APBD Prov. DKI Jakarta Revisi Rencana Tata Ruang Wilayah (RTRW) DKI Jakarta 2010

Agustus 2006 Desember 2006

28

Rp

257,335,000

44

September 2006 Desember 2006

57

Rp

847,906,000

45

PT. Chitatex Peni/ Swasta

Penyusunan Urban Design Guideline (UGDL) Dengan Kajian Urban Land Economic Kawasan Pembangunan Terpadu Karet Semanggi Penyusunan RIPPDA Pulau Nias

Juni 2006 - Juli 2006

18

Rp

209,000,000

46

Dept. Pariwisata & Kebudayaan/ APBN

Pariwisata/ Penyiapan dan Implementasi Proyek Wisata

Agustus 2006 Desember 2006

26

Rp

448,385,000

47

Bapeda Kab. Tangerang/ APBD Prov.Banten

Evaluasi Perkembangan Dan Pemetaan Kawasan Industri Di Kabupaten Tangerang Pengembangan Masyarakat Dalam Perbaikan Kampung

Perindustrian/ Perindustrian

Agustus 2006 Desember 2006 Juli 2006 November 2006

32

Rp

454,905,000

48

Sudin Perumahan Kotamadya Jakarta Selatan, APBD Prov. DKI Jakarta

Tata Lingkungan/ Pengembangan Kota dan Wilayah Tata Lingkungan/ Pengembangan Kota dan Wilayah Tata Lingkungan/ Pengembangan Kota dan Wilayah

130

Rp 2,001,901,000

49

Dinas Tata Kota Provinsi DKI Jakarta/ APBD Prov. DKI Jakarta

Observasi Penerapan Rencana Ruang Makro Kota

September 2006 Desember 2006

30

Rp

564,674,000

50

Dinas Tata Kota Provinsi DKI Jakarta/ APBD Prov. DKI Jakarta

Penyusunan Metodologi Evaluasi Berbagai Jenjang Rencana Kota

September 2006 Desember 2006

15.5

Rp

107,629,500

No. 1 51

Pengguna Jasa/ Sumber Dana 2 Sudin Tata Kota Kotamadya Jakarta Selatan/ APBD Prov. DKI Jakarta

Urian Pekerjaan 3 Penyusunan Ketentuan Rencana Teknik Kota Kawasan Situ Babakan dan Situ Mangga Bolong

Lingkup Layanan 4 Tata Lingkungan/ Pengembangan Kota dan Wilayah Keuangan/ Sub Bidang Keuangan Lainnya

Periode 5 September 2006 Desember 2006

Orang Bulan (MM) 6 34

Nilai Kontrak (Rp.) 7 183,062,000

Mitra Kerja 8 -

Rp

52

Dinas Perumahan DKI Jakarta/ APBD Prov. DKI Evaluasi Surat Penetapan Penunjukan Jakarta Penggunaan Penghunian Perumahan (SP5) dan Buku Tanda Pemilikan Perumahan (BTPP) Dinas Perumahan DKI Jakarta Studi Pembangunan Rusun Skala Besar

Oktober 2006 Desember 2006

13

Rp

88,902,000

53

Arsitektur/ Arsitektur Lainnya

Oktober 2006 Desember 2006 September 2006 Desember 2006

12

Rp

88,550,000

54

Dinas Perumahan DKI Jakarta

Kajian Kelembagaan Pengelolaan Rusunawa

Keuangan/ Manajemen Lembaga Keuangan

22

Rp

283,000,000

PT.PUSPARAYA KARSA PERDANA

55

Direktorat Bina Teknik Departemen Pekerjaan Umum/ APBN

TAHUN 2005 Bantuan Teknik (Bantek) Perencanaan Bukit Tata Lingkungan/ Tinggi Pengembangan Kota dan Wilayah Tata Lingkungan/ Pengembangan Kota dan Wilayah Tata Lingkungan/ Pengembangan Kota dan Wilayah Arsitektur/ Arsitektur Bangunan Tata Lingkungan/ Pengembangan Kota dan Wilayah Tata Lingkungan/ Pengembangan Kota dan Wilayah Tata Lingkungan/ Pengembangan Kota dan Wilayah

Agustus 2005 Desember 2005

25

Rp

249,045,000

56

Biro Perencanaan Dan Kerja Sama Luar Negeri, Pembuatan Master Plan Kawasan Lapangan Departemen Pekerjaan Umum/ APBN Banteng

Juli 2005 Desember 2005

24

Rp

479,622,000

57

Dinas Pemadam Kebakaran DKI Jakarta/ APBD Penyusunan Master Plan Kebakaran dan Provinsi DKI Jakarta Bencana Lain

Oktober 2005 Desember 2005

38

Rp

518,815,000

58

PT. Putra Pratama Sukses/ Swasta

Proyek Pasar Regional Pasar Tanah Abang Blok B, C, D dan Sebagian E UDGL (Urban Design Guide Line)/ Panduan Rancang Kota Kawasan Senen

November 2005 Mei 2006 Juli 2005 November 2005

32

Rp 1,540,000,000

59

Suku Dinas Tata Kota Jakarta Pusat/ APBD Prov. DKI Jakarta

23.5

Rp

218,146,500

60

Suku Dinas Perumahan Jakarta Selatan/ APBD Provinsi DKI Jakarta

Studi Kelayakan Pembangunan Rusun

Agustus 2005 November 2005

20

Rp

318,800,000

61

Badan Perencanaan Kotamadya (Bapekodya) Jakarta Utara/ APBD Provinsi DKI Jakarta

Rencana Penataan Kawasan Ungulan Kecamatan

Juni 2005 Oktober 2005

14.5

Rp

126,241,500

No. 1 62

Pengguna Jasa/ Sumber Dana 2 Badan Perencanaan Kotamadya (Bapekodya) Jakarta Pusat/ APBD Provinsi DKI Jakarta

Urian Pekerjaan 3 Pengembangan Action Plan Kawasan Senen

Lingkup Layanan 4 Tata Lingkungan/ Pengembangan Kota dan Wilayah Perindustrian dan Perdagangan

Periode 5 Juni 2005 Agustus 2005

Orang Bulan (MM) 6 8

Nilai Kontrak (Rp.) 7 97,700,000

Mitra Kerja 8 -

Rp

63

Biro Administrasi Perekonomian Propinsi DKI Jakarta/ APBD Provinsi DKI Jakarta

Evaluasi dan Mekanisme Pelaksanaan Perda 2/2002 (Pemenuhan Kewajiban Penyediaan Tempat Usaha Oleh Penyelenggara Perpasaran Swasta di Propinsi DKI Jakarta

Mei 2005 Oktober 2005

23

Rp

198,924,000

64

Suku Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kotamadya Jakarta Timur/ APBD Provinsi DKI Jakarta Badan Perencanaan Daerah (Bapeda) Kabupaten Tangerang/ APBD Provinsi Banten PT. Priamanaya/ Swasta

Pembentukan Kelembagaan Pengelolaan PPKM

Perindustrian dan Perdagangan

April 2005 - Juni 2005

Rp

70,955,500

65

Penyusunan Data Base Sistem Informasi Jaringan Jalan Tahap II Pemanfaatan Areal Sekitar Waduk Pluit

Telematika

Juli 2005 Desember 2005 Mei 2005 - Juli 2005

16

Rp

116,435,000

66

Tata Lingkungan/ Pengembangan Kota dan Wilayah Arsitektur/ Arsitektur Bangunan

4.8

Rp

99,000,000

67

PT. Media Indra Buana/ Swasta

Penataan Taman Air Mancur Menari/Menyanyi Taman Monas Sektor Barat

Maret 2005 Agustus 2005

Rp

225,000,000

68

Dinas Kebudayaan Dan Permuseuman DKI Jakarta/ APBD Provinsi DKI Jakarta

Evaluasi Pemugaran Daerah Menteng

Tata Lingkungan/ Pengembangan Kota dan Wilayah Tata Lingkungan/ Pengembangan Kota dan Wilayah Tata Lingkungan/ Pengembangan Kota dan Wilayah

Juni 2005 Oktober 2005

12

Rp

119,636,000

69

PT. Tradisi Sejahtera/ Swasta

UDGL (Urban Design Guide Line)/ Panduan Rancang Kota Semanggi 2

Mei 2005 Agustus 2005

12

Rp

192,500,000

70

PT. Bertony Yudha Kencana/ Swasta

UDGL (Urban Design Guide Line)/ Panduan Rancang Kota Kawasan Pembangunan Emplasemen Stasiun Tanah Abang Bongkaran Panduan Rancang Kota Sentra Primer Baru Barat

September 2005 Desember 2005

Rp

129,800,000

71

Dinas Tata Kota Pemprov DKI Jakarta/ APBD Provinsi DKI Jakarta

Tata Lingkungan/ Pengembangan Kota dan Wilayah

Agustus 2005 Desember 2005

21

Rp

253,204,600

No. 1 72

Pengguna Jasa/ Sumber Dana 2 PT. Priamanaya/ Swasta

Urian Pekerjaan 3 Proposal Desain Bangunan Di Sub Kawasan Stasiun Senen

Lingkup Layanan 4 Tata Lingkungan/ Pengembangan Kota dan Wilayah Tata Lingkungan/ Pengembangan Kota dan Wilayah Tata Lingkungan/ Pengembangan Kota dan Wilayah Tata Lingkungan/ Pengembangan Kota dan Wilayah Arsitektur/ Arsitekur Bangunan Arsitektur/ Arsitekur Bangunan Arsitektur/ Arsitekur Bangunan

Periode 5 Agustus 2005 Desember 2005

Orang Bulan (MM) 6

Nilai Kontrak (Rp.) 7 68,750,000

Mitra Kerja 8 -

Rp

73

Badan Perencanaan Kotamadya (Bapekodya) Jakarta Utara/ APBD Provinsi DKI Jakarta

Rencana Penataan Kawasan Pantai Publik Marunda

Juni 2005 Oktober 2005

14

Rp

126,324,000

74

PT. Jaya Real Property/ Swasta

UDGL (Urban Design Guide Line)/ Panduan Rancang Kota Kawasan Senen

Mei 2005 Agustus 2005

Rp

192,500,000

75

Suku Dinas Tata Kota Jakarta Selatan/ APBD Provinsi DKI Jakarta

UDGL (Urban Design Guide Line)/ Panduan Rancang Kota Kawasan Blok M

September 2005 Desember 2005

12

Rp

174,395,000

76

Kantor Tata Bangungan dan Gedung Propinsi DKI Jakarta/ APBD Provinsi DKI Jakarta Kantor Tata Bangungan dan Gedung Propinsi DKI Jakarta/ APBD Provinsi DKI Jakarta Kantor Tata Bangungan dan Gedung Propinsi DKI Jakarta/ APBD Provinsi DKI Jakarta

DE Gedung Fasilitas Rekreasi Boker Lanjutan Penyusunan Pola Perkantoran Pemerintah Propinsi DKI Jakarta Penyusunan Standarisasi Bangunan Gedung Pemda (Lanjutan)

Agustus 2005 November 2005 Oktober 2005 Desember 2005 Oktober 2005 Desember 2005

59.5

Rp

668,254,400

77

21.5

Rp

160,462,000

78

17

Rp

131,500,000

TAHUN 2004 79 Badan Perencanaan Kotamadya (Bapekodya) Jakarta Barat/ APBD Provinsi DKI Jakarta Penataan Jalan Kebanggaan Tata Lingkungan/ Pengembangan Kota dan Wilayah Tata Lingkungan/ Pengembangan Kota dan Wilayah Mei 2004 September 2004 13 Rp 118,500,000 -

80

Dinas Kebudayaan dan Permuseuman DKI Jakarta/ APBD Provinsi DKI Jakarta

Penataan Kawasan Masjid Assalafiah Komplek Makam Pangeran Jayakarta dan Komplek Makam Pangeran Jayakarta dan Makam Sang Hyang Rencana Penataan Jalan Cacing

Mei 2004 Agustus 2004

17.5

Rp

163,033,750

81

Bappekodya Jakarta Utara/ APBD Provinsi DKI Jakarta

Tata Lingkungan/ Pengembangan Kota dan Wilayah Tata Lingkungan/ Pengembangan Kota dan Wilayah

Juli 2004 Oktober 2004

82,401,000

82

Badan Perencanaan Kotamadya (Bapekodya) Jakarta Selatan/ APBD Provinsi DKI Jakarta

Penataan Potensi Ekonomi di Jakarta Selatan

April 2004 Agustus 2004

16

122,600,500

No. 1 83

Pengguna Jasa/ Sumber Dana 2 Badan Perencanaan Kotamadya (Bapekodya) Jakarta Utara/ APBD Provinsi DKI Jakarta

Urian Pekerjaan 3 Penataan Kawasan Kali Buntu

Lingkup Layanan 4 Tata Lingkungan/ Pengembangan Kota dan Wilayah Pariwisata

Periode 5 Juni 2004 September 2004

Orang Bulan (MM) 6 13

Nilai Kontrak (Rp.) 7 125,996,750

Mitra Kerja 8 -

84

Biro Perekonomian Propinsi DKI Jakarta/ APBD Analisa Pelaksanaan Kegiatan Atraksi Provinsi DKI Jakarta Pariwisata di DKI Jakarta Biro Perekonomian Propinsi DKI Jakarta/ APBD Analisa Pengembangan Potensi Wisata Provinsi DKI Jakarta Indonesia di DKI Jakarta Biro Perekonomian Propinsi DKI Jakarta/ APBD Analisa Kebijakan Pengaturan Operasional Provinsi DKI Jakarta Kegiatan Usaha Selama 24 Jam

Juni 2004 Oktober 2004 Juni 2004 Oktober 2004 Juli 2004 November 2004

21

94,077,500

85

Pariwisata

13.5

94,116,000

86

Perindustrian dan Perdagangan

14

119,614,000

87

Biro Perekonomian Propinsi DKI Jakarta/ APBD Analisa dan Evaluasi Kebutuhan Serta Provinsi DKI Jakarta Penyusunan Data Perpasaran Swasta di Propinsi DKI Jakarta PT. Priamanaya/ Swasta Proposal Pembangunan Pasar Tanah Abang ( Blok B, C, D, E ) Proposal Revitalisasi Gedung Ex. Imigrasi ( Bataviaasche Kunstkring ) Kajian Lokasi Pembangunan Rusun RW. 01 Kel. Gandaria Selatan, Kec. Cilandak

Perindustrian dan Perdagangan

Juli 2004 Desember 2004

25.5

207,988,000

88

Arsitektur/ Arsitektur Bangunan Arsitektur/ Arsitektur Bangunan Tata Lingkungan/ Pengembangan Kota dan Wilayah Tata Lingkungan/ Pengembangan Kota dan Wilayah Tata Lingkungan/ Pengembangan Kota dan Wilayah Tata Lingkungan/ Pengembangan Kota dan Wilayah Tata Lingkungan/ Pengembangan Kota dan Wilayah

Februari 2004 Maret 2004 Februari 2004 Maret 2004 Agustus 2004 November 2004

12

82,967,500

89

PT. Priamanaya/ Swasta

12

82,912,500

90

Sudin Perumahan Jakarta Selatan/ APBD Provinsi DKI Jakarta

84,691,750 12.5

91

Sudin Perumahan Jakarta Selatan/ APBD Provinsi DKI Jakarta

Kajian Lokasi Pembangunan Rusun RW. 01 Kel. Pejaten Barat, Kec. Pasar Minggu

Agustus 2004 November 2004

84,606,500 12.5

92

Sudin Perumahan Jakarta Selatan/ APBD Provinsi DKI Jakarta

Kajian Lokasi Pembangunan Rusun RW. 02 Kel. Kebagusan, Kec. Pasar Minggu

Agustus 2004 November 2004

84,821,000 12

93

Sudin Perumahan Jakarta Selatan/ APBD Provinsi DKI Jakarta

Kajian Lokasi Pembangunan Rusun RW. 03 Kel. Pancoran, Kec. Pancoran

Agustus 2004 November 2004

84,854,000 12

94

Sudin Perumahan Jakarta Selatan/ APBD Provinsi DKI Jakarta

Kajian Lokasi Pembangunan Rusun RW. 05 Kel. Ciganjur, Kec. Jagakarsa

Agustus 2004 November 2004

84,887,000 12

No. 1 95

Pengguna Jasa/ Sumber Dana 2 Sudin Perumahan Jakarta Selatan/ APBD Provinsi DKI Jakarta

Urian Pekerjaan 3 Kajian Lokasi Pembangunan Rusun RW. 06 Kel. Ciganjur, Kec. Jagakarsa

Lingkup Layanan 4 Tata Lingkungan/ Pengembangan Kota dan Wilayah Tata Lingkungan/ Pengembangan Kota dan Wilayah Arsitektur/ Arsitektur Bangunan

Periode 5 Agustus 2004 November 2004

Orang Bulan (MM) 6

Nilai Kontrak (Rp.) 7 84,675,250

Mitra Kerja 8 -

12

96

Sudin Perumahan Jakarta Selatan/ APBD Provinsi DKI Jakarta

Kajian Lokasi Pembangunan Rusun RW. 07 Kel. Selong, Kec. Kebayoran Baru

Agustus 2004 November 2004

84,865,000 12

97

KTBG Prop.DKI Jakarta/ APBD Provinsi DKI Jakarta

Pembuatan Detail Engineering Design Gedung Sekolah dan Asrama Anak Jalanan

Agustus 2004 Desember 2004

877,239,000 62.5

98

KTBG Prop.DKI Jakarta/ APBD Provinsi DKI Jakarta

Pembuatan Detail Engineering Design Fasilitas Rekreasi dan Olah Raga Boker, Jakarta Timur

Arsitektur/ Arsitektur Bangunan

Mei 2004 November 2004

960,426,395 74

99

Bapeda Kab. Bekasi/ APBD Provinsi Jawa Barat Rencana Detail Tata Ruang (RDTR) Kawasan Khusus Pantai Utara Kab. Bekasi Tahap III KTBG Prop.DKI Jakarta/ APBD Provinsi DKI Jakarta PT. Pentasena Bina Wisesa/ Swasta Lanjutan Penyusunan Standarisasi Bangunan Gedung Pemda Proposal Pekerjaan Bangunan Pusat Perbelanjaan Dipo Kereta Api Emplasement Kampung Bandan Perancangan Arsitektur (DED) Pusat Perbelanjaan Di Dipo Kereta Api Emplasement Kampung Bandan

Tata Lingkungan/ Pengembangan Kota dan Wilayah Arsitektur/ Arsitektur Bangunan Arsitektur/ Arsitektur Bangunan

Juni 2004 Desember 2004

336,204,000 17

100

Agustus 2004 November 2004 Mei 2004 - Juni 2004

15

168,198,250

101

55,000,000 9

102

PT. Pentasena Bina Wisesa/ Swasta

Arsitektur/ Arsitektur Bangunan

Juli 2004 - April 2005

825,000,000 55

103

PT. Pentasena Bina Wisesa/ Swasta

Penyusunan Panduan Rancang Kota/ RTBL Kawasan Pembangunan Terpadu Dipo Kereta Api Emplasement Kampung Bandan

Tata Lingkungan/ Pengembangan Kota dan Wilayah

Juni 2004 - Juli 2004

247,500,000 23

104

PT. Grand Indonesia/ Swasta

Penyusunan Panduan Rancang Kota Kawasan Pembangunan Terpadu Hotel Indonesia

Tata Lingkungan/ Pengembangan Kota dan Wilayah

Mei 2004 - Juni 2004

330,000,000 25

No. 1 105

Pengguna Jasa/ Sumber Dana

Urian Pekerjaan

Lingkup Layanan 4 Keuangan

Periode 5 September 2004 Desember 2004

2 3 Dinas Tata Kota DKI Jakarta/ APBD Provinsi DKI Penyusunan Lakip Dinas Tata Kota Tahun Jakarta 2003 dan 2004

Orang Bulan (MM) 6 12.5

Nilai Kontrak (Rp.) 7 83,122,875

Mitra Kerja 8 -

106

Disperindag/ APBD Provinsi DKI Jakarta

Kajian Pusat Informasi dan Pemasaran Batu Mulia dan Batu Permata Indonesia di Jakarta

Perindustrian dan Perdagangan

Agustus 2004 September 2004

249,876,000 24

107

Dinas Kebudayaan dan Permuseuman Propinsi DKI Jakarta/ APBD Provinsi DKI Jakarta

Pembuatan Buku Panduan Tentang Bangunan Eks. Imigrasi

September 2004 Desember 2004

73,557,000 8

108

PT. Griya Emas Sejati/ Swasta

Panduan Rancang Kota Kawasan CBD Pluit

Tata Lingkungan/ Pengembangan Kota dan Wilayah Tata Lingkungan/ Pengembangan Kota dan Wilayah Arsitektur/ Arsitektur Bangunan

November 2004 Desember 2004

330,000,000 24

109

PT. Wiranusa Grahatama/ Swasta

Penyusunan Pedoman Rancang Kota (UDGL/ RTBL) Kawasan Pembangunan Terpadu Karet Semanggi Penyusunan Proposal dan Perancangan Arsitektur, Struktur, Mekanikal dan Elektrikal (DED) Rumah Dinas Dokter di Kompleks RSAL Mintohardjo dan Wisma Pati Di Cilangkap

November 2004 Januari 2005

330,000,000 24

110

PT. Priamanaya/ Swasta

Agustus 2004 Desember 2004 34

440,000,000

111

PT. (Persero) Pelabuhan Indonesia (Pelindo) II/ Swasta PT. (persero) Kawasan Berikat Nusantara (KBN)/ Swasta

Tahun 2003 Study Tinjau Ulang Master Plan Pelabuhan Arsitektur/ Arsitektur Tanjung Priok Bangunan Master Plan dan Studi Kelayakan Peningkatan Status Palabuhan Khusus Marunda Menjadi Pelabuhan Umum dan Rencana, Lokasi Jakarta Tata Lingkungan/ Pengembangan Kota dan Wilayah

Juli 2003 - Mei 2004 Juni 2003 September 2003

550,280,000 28

112

104,000,000 15

113

Biro Keuangan DKI Jakarta/ APBD Provinsi DKI Asistensi dan Bimbingan Teknis Jakarta Pelaksanaan Memoranda Anggaran Bagi Akuntansi Dinas Tata Kota DKI Jakarta/ APBD Provinsi DKI Penyusunan Pokok Pokok Kebijakan Tata Jakarta Ruang Di DKI Jakarta

BidangKeuangan/ Pembelanjaan Sektor Pemerintah Tata Lingkungan/ Pengembangan Kota dan Wilayah

Oktober 2003 Desember 2003

250,560,750 23

114

Oktober 2003 November 2003

37,917,000 8

No. 1 115

Pengguna Jasa/ Sumber Dana 2 Badan Perencanaan Kotamadya (Bapekodya) Jakarta Timur/ APBD Provinsi DKI Jakarta

Urian Pekerjaan 3 Perencanaan Sektor-Sektor Perekonomian Jakarta Timur

Lingkup Layanan 4 Tata Lingkungan/ Pengembangan Kota dan Wilayah Arsitektur/ Arsitektur Lansekap

Periode 5 September 2003 November 2003

Orang Bulan (MM) 6

Nilai Kontrak (Rp.) 7 199,223,750

Mitra Kerja 8 -

15

116

Dinas Pertamanan DKI Jakarta/ APBD Provinsi DKI Jakarta

Observasi dan Registrasi Pohon DKI Jakarta, Lokasi Jakarta

September 2003 Desember 2003

122,078,000 12

117

Kantor Tata Bangunan Gedung Pemda DKI Jakarta/ APBD Provinsi DKI Jakarta Suku Dinas Koperasi, Usaha Kecil dan Menengah DKI Jakarta/ APBD Provinsi DKI Jakarta Dinas Pertamanan DKI Jakarta/ APBD Provinsi DKI Jakarta Dinas Perindustrian dan Perdagangan DKI Jakarta/ APBD Provinsi DKI Jakarta

Pelaksanaan Lanjutan Standarisasi Bangunan Gedung Pemda, Lokasi Jakarta Penataan Pedagang Kaki Lima di Jakarta Timur

Arsitektur/ Arsitektur Bangunan Tata Lingkungan/ Pengembangan Kota dan Wilayah Arsitektur/ Arsitektur Lansekap

Agustus 2003 November 2003 Juni 2003 Desember 2003

245,173,610 27

118

219,279,500 21

119

Penataan Lansekap Jalur Hijau Jl. RE. Martadinata, Lokasi Jakarta Kelembagaan Pusat Promosi dan Informasi Industri Meubel Kodya Jakarta Timur, Lokasi Jakarta Perencanaan dan Perancangan Pergudangan Muara Baru, Lokasi Jakarta Penataan Kali Mookervart Sisi Selatan, Lokasi Jakarta Penataan Kawasan Bagi Sektor Informal di Jakarta

Juli 2003 Agustus 2003

11

83,833,750

120

Perindustrian dan September 2003 Perdagangan/ Perindustrian Desember 2003

212,421,000 24

121

PT. Jakarta Propertindo/ Swasta

Arsitektur/ Arsitektur Bangunan Arsitektur/ Arsitektur Kansekap Tata Lingkungan/ Pengembangan Kota dan Wilayah Arsitektur/ Arsitektur Bangunan Tata Lingkungan/ Pengembangan Kota dan Wilayah Tata Lingkunga/ Sub-Bidang Tata Lingkungan Lainnya

Mei 2003 - Juli 2003 Juli 2003 November 2003 Juli 2003 Oktober 2003

22

203,175,000

122

Badan Perencanaan Kotamadya (Bapekodya) Jakarta Barat/ APBD Provinsi DKI Jakarta Biro Administrasi Perekonomian DKI Jakarta/ APBD Provinsi DKI Jakarta

13

91,690,500

123

414,788,000 37

124

Kantor Tata Bangunan dan Gedung Pemda DKI DED Sekolah dan Asrama Anak Jalanan, Jakarta/ APBD Provinsi DKI Jakarta Lokasi Jakarta Suku Dinas Tata Kota Jakarta Utara/ APBD Provinsi DKI Jakarta Panduan Rancang Kota Kawasan Marunda/ RTBL, Lokasi Jakarta

Agustus 2003 November 2003 Juli 2003 Desember 2003

28

243,168,508

125

181,214,000 17

126

Badan Perencanaan Kotamadya (Bapekodya) Jakarta Utara/ APBD Provinsi DKI Jakarta

Penataan Prasarana Kawasan Industri, Lokasi Jakarta

Agustus 2003 November 2003

16

125,224,000

No. 1 127

Pengguna Jasa/ Sumber Dana 2 Badan Perencanaan Kotamadya (Bapekodya) Jakarta Utara/ APBD Provinsi DKI Jakarta BPMPKUD DKI Jakarta/ APBD Provinsi DKI Jakarta

Urian Pekerjaan 3 Penataan Tepian Danau Sunter Selatan Jakarta Utara, Lokasi Jakarta Kajian Pemberian Insentif/Fasilitas Pada Perusahaan PMA/PMDN

Lingkup Layanan 4 Arsitektur/ Arsitektur Lansekap Perindustrian dan Perdagangan/ Perindustrian

Periode 5 Agustus 2003 November 2003 Juli 2003 November 2003

Orang Bulan (MM) 6 16

Nilai Kontrak (Rp.) 7 168,421,000

Mitra Kerja 8 -

128

100,900,000 15

129

BPMPKUD DKI Jakarta/ APBD Provinsi DKI Jakarta

Kajian Penyederhanaan Proses Perindustrian dan Penyelesaian SIPPT&SP3l pada PMA/PMDN Perdagangan/ Perindustrian

Juli 2003 November 2003

106,480,000 15

130

BPMPKUD DKI Jakarta/ APBD Provinsi DKI Jakarta

Kajian Pelayanan Tunggal Perizinan PMA/PMDN di Kawasan Industri

Perindustrian dan Perdagangan/ Perindustrian

Juli 2003 November 2003

100,916,250 14

131

PT. Pulo Mas Jaya/ Swasta

Revisi Panduan Rancang Kota/ RTBL Kawasan Pengembangan Terpadu Pacuan Kuda Pulo Mas

Arsitektur/ Sub-Bidang Arsitektur Lainnya

Agustus 2002 Juli 2003

225,000,000 18

132

PT. Jakarta Propertindo/ Swasta

Tahun 2002 Perumahan Rumah Susun Pluit Kencana Arsitektur/ Arsitektur Pluit Jakarta Utara Bangunan Penyusunan Master Plan Rencana Penataan Ruang Kaw. Pluit & Detail Plan Pengembangan Areal Waduk Pluit Jakarta Utara Bantek Perencanaan Penataan & Revitalisasi Kaw. Jakarta Utara Tata Lingkungan/ Pengembangan Kota dan Wilayah

Agustus 2002 Januari 2003 April 2002 Agustus 2002

24

330,000,000

133

PT. Jakarta Propertindo/ Swasta

574,955,000 45

134

Departemen Permukiman dan Prasarana Wilayah/ APBN

Tata Lingkungan/ Pengembangan Kota dan Wilayah Sipil/ Sipil Lainnya

Juni 2002 Desember 2002

260,950,000 19

135

Dinas Pemadam Kebakaran DKI Jakarta/ APBD Master Plan Penanggulangan Kebakarandan Provinsi DKI Jakarta Bencana Lain Tahap - II Badan Perencanaan Daerah (Bapeda) Kabupaten Bekasi/ APBD Provinsi Jawa Barat Perencanaan Kawasan Pantai Utara Bekasi Tahap II

Juni 2002 Desember 2002 Mei 2002 November 2002

34

425,554,000

136

Tata Lingkungan/ Pengembangan Kota dan Wilayah Tata Lingkungan/ Pengembangan Kota dan Wilayah

259,700,000 23

137

Badan Perencanaan Kotamadya (Bapekodya) Jakarta Utara/ APBD Provinsi DKI Jakarta

Perencanaan Penataan Kawasan Kumuh Daratan dan Bantaran Kali

Juli 2002 November 2002

257,241,600 21

No. 1 138

Pengguna Jasa/ Sumber Dana 2 Badan Perencanaan Kotamadya (Bapekodya) Jakarta Utara/ APBN Provinsi DKI Jakarta

Urian Pekerjaan 3 Penyusunan Perencanaan Pengelolaan RTH Wilkodya Jakarta Utara

Lingkup Layanan 4 Tata Lingkungan/ Pengembangan Kota dan Wilayah Tata Lingkungan/ Pengembangan Kota dan Wilayah Keuangan/ Manajemen Keuangan Non Bank Keuangan/ Manajemen Investasi dan Portofolio Keuangan/ Manajemen Keuangan Perusahaan Keuangan/ Manajemen Keuangan Non Bank Keuangan/ Manajemen Keuangan Non Bank Arsitektur/ Arsitektur Lansekap Sipil / Struktur Bangunan Gedung Tata Lingkungan/ Pengembangan Kota dan Wilayah Arsitektur/ Sub-Bidang Arsitektur Lainnya

Periode 5 Juli 2002 November 2002

Orang Bulan (MM) 6

Nilai Kontrak (Rp.) 7 126,885,000

Mitra Kerja 8 -

14

139

Badan Perencanaan Kotamadya (Bapekodya) Jakarta Utara/ APBN Provinsi DKI Jakarta

Kajian Kawasan Sentra Primer Baru Timur

Juni 2002 Oktober 2002

169,750,000 16

140

BPMP & PKUD DKI Jakarta/ APBD Provinsi DKI Penyusunan Action Plan BPMPKUD DKI Jakarta/ APBD Provinsi DKI Jakarta Jakarta BPMP & PKUD DKI Jakarta/ APBD Provinsi DKI Penyusunan Sub Holding Company Wisata & Jakarta/ APBD Provinsi DKI Jakarta Perhotelan Prov DKI Jakarta BPMP & PKUD DKI Jakarta/ APBD Provinsi DKI Penyusunan Parameter Penilaian Kinerja Jakarta/ APBD Provinsi DKI Jakarta PD&BUMD Prov DKI Jakarta BPMP & PKUD DKI Jakarta/ APBD Provinsi DKI Penyusunan Renstra BPMPKUD Prop DKI Jakarta/ APBD Provinsi DKI Jakarta Jakarta BPMP & PKUD DKI Jakarta/ APBD Provinsi DKI Penyusunan Lakip BPMPKUD Prop DKI Jakarta/ APBD Provinsi DKI Jakarta Jakarta Dinas Penataan dan Pengawasan Bangunan/ APBD Provinsi DKI Jakarta Biro Umum DKI Jakarta/ APBD Provinsi DKI Jakarta Identifikasi Bangunan Pekojan Jakarta Barat

Mei 2002 November 2002 Mei 2002 November 2002 Mei 2002 November 2002 Mei 2002 Agustus 2002 Mei 2002 Agustus 2002 Juli 2002 November 2002 Agustus 2002 Desember 2002 September 2002 Desember 2002

14

125,815,000

141

16

169,336,250

142

18

158,301,000

143

28,000,000

144

28,000,000

145

14

117,095,000

146

Pengembangan Kajian Sistem Informasi & ME Sipil Ged. Mitra Praja

20

204,110,500

147

Dinas Tata Kota DKI Jakarta/ APBD Provinsi DKI Evaluasi RTRW Kecamatan Kotamadya Jakarta Jakut

142,626,000 17

148

Kantor Tata Bangunan DKI Jakarta/ APBD Provinsi DKI Jakarta

Studi Master Plan Sekolah & Asrama Anak Jalanan

September 2002 Desember 2002

250,682,850 26

149

Kantor Tata Bangunan DKI Jakarta/ APBD Provinsi DKI Jakarta

Pedoman Standarisasi Bangunan Gedung Pemda Propinsi DKI Jakarta

Arsitektur/ Sub-Bidang Arsitektur Lainnya

September 2002 Desember 2002

253,139,260 27

150

Bapeda Propinsi DKI Jakarta/ APBD Provinsi DKI Perbaikan kampung dengan Pendekatan Jakarta Partisipatif

Tata Lingkungan/ Teknik Lingkungan

Oktober 2002 Desember 2002

29,150,000

No. 1 151

Pengguna Jasa/ Sumber Dana 2 PT. Pulo Mas Jaya/ Swasta

Urian Pekerjaan 3 Evaluasi UDGL Pulomas

Lingkup Layanan 4 Tata Lingkungan / Pengembangan Kota dan Wilayah

Periode 5 Agustus 2002 Oktober 2002

Orang Bulan (MM) 6

Nilai Kontrak (Rp.) 7 112,500,000

Mitra Kerja 8 -

14

152

BPR. Pantura Jakarta/ APBD Provinsi DKI Jakarta

FS Trace Jl. Tol Marunda Cilincing-Tj. Priok - Transportasi/ Pengembangan April 2002 - Juni Ancol Timur Sarana Transportasi 2002

90,500,000 12

153

BPR. Pantura Jakarta/ APBD Provinsi DKI Jakarta

FS Maritime Expo Ancol Timur Kawasan Reklamasi Pantura

Kepariwisataan/ Penyiapan dan Implementasi Proyek Wisata Arsitektur/ Arsitektur Bangunan

April 2002 - Juni 2002

90,500,000 12

154

PT. (Persero) Pelabuhan Indonesia (Pelindo) II / Pengembangan Pelabuhan Penumpang Swasta Terpadu Ancol Timur Pantura Jakarta

November 2002 April 2003

48,692,000

155

PT. Pulo Mas Jaya/ swasta

Tahun 2001 Sipil/ Prasarana Keairan Rencana Detail Teknis Reklamasi Waduk Ria-Rio Arsitektur/ Arsitektur Bangunan Sipil/ Sarana Transportasi

November 2001 Januari 2002 Juni 2001 Desember 2001 Desember 2001 Maret 2002 Mei 2001 Oktober 2001

12

99,709,000

156

Dinas Pemadam Kebakaran/ APBD Provinsi DKI Master Plan Penanggulangan Kebakaran dan Jakarta Bencana Lain Tahap - I PT. Pulo Mas Jaya/ Swasta DED Perencanaan Pelebaran Jalan Pulomas Timur Jakarta Perencanaan Kaw Pantura Bekasi Tahap - I

36

416,839,000

157

12

99,709,000

158

Badan Perencanaan Daerah (Bapeda) Kabupaten Bekasi/ APBD Provinsi Jawa Barat

Tata Lingkungan/ Pengembangan Kota dan Wilayah Tata Lingkungan/ Pengambangan Kota dan Wilayah

267,700,000 26

159

Badan Perencanaan Kotamadya (Bapekodya) Jakarta Utara/ APBD Provinsi DKI Jakarta

Perencanaan Pengembangan Kawasan Jakarta Utara

Juni 2001 Desember 2001

60,280,000 10

160

Biro Keuangan DKI Jakarta/ APBD Provinsi DKI Implementasi Sistem Keuangan dan Jakarta Pengendalian Anggaran (SAPA Lanjutan)

Keuangan/ Pengawasan dan Agustus 2001 Regulasi Sektor Keuangan September 2001

378,026,000 35

161

BPM&PKUD DKI Jakarta/ APBD Provinsi DKI Jakarta Badan Pengelola Reklamasi (BPR) Pantura/ APBD Provinsi DKI Jakarta

Penyusunan Program Jangka Menengah dan Program Jangka Panjang Konsultan manajemen BPR Pantura di dalam penyusunan Program Pembangunan Terpadu Kawasan Pantura

Keuangan/ Management Investasi & Portofolio

Mei 2001 September 2001

12

69,000,000

162

Keuangan/ Keuangan Lainnya Agustus 2001 September 2001

156,764,300 17

No. 1 163

Pengguna Jasa/ Sumber Dana 2 Badan Pengelola Reklamasi (BPR) Pantura/ APBD Provinsi DKI Jakarta

Urian Pekerjaan 3 Kajian Peraturan Perundang-undangan Pembangunan Kawasan/ Daerah Jakarta dan Penyusunan Rancangan Petunjuk Pelaksanaan Reklamasi Kawasan Pantura Jakarta

Lingkup Layanan 4 Tata Lingkungan/ Pengembangan Kota dan Wilayah

Periode 5 Juni 2001 September 2001

Orang Bulan (MM) 6

Nilai Kontrak (Rp.) 7 125,675,000

Mitra Kerja 8 -

15

164

Tahun 2000 Biro Keuangan DKI Jakarta/ APBD Provinsi DKI Implementasi Sistem Akutansi dan Keuangan/ Pengawasan dan Jakarta Pengendalian Anggaran (SAPA DIPDAL) Regulasi Sektor Keuangan

Agustus 2000 Januari 2001

410,231,250 42

165

Biro Keuangan DKI Jakarta/ APBD Provinsi DKI Implementasi Sistem Akutansi dan Jakarta Pengendalian Anggaran (SAPA MURNI)

Keuangan/ Pengawasan dan Regulasi Sektor Keuangan

Oktober 2000 Maret 2001

230,217,250 25

166

BPR. Pantura Jakarta/ APBD Provinsi DKI Jakarta

Penyiapan Bahan dan Peta-Peta Perencanaan sebagai Bahan Perencanaan Kembali (Evaluasi) Tata Ruang Kawasan Pantura.

Tata Lingkungan/ Pengembangan Kota dan Wilayah

Mei 20010September 2000

123,950,000 23

PT.DUTADEWATAKONSULTANKSOPT.JAKARTAKONSULTINDO Dokumen Teknis Penyusunan RTBL Kawasan Wisata Ubud, Kabupaten Gianyar, Provinsi Bali

BAB. C
Uraian Pengalaman Kerja Sejenis 10 (Sepuluh) Tahun Terakhir

PENGALAMAN PERUSAHAAN MELAKSANAKAN PEKERJAAN SEJENIS KURUN WAKTU 10 (SEPULUH ) TAHUN TERAKHIR 1. 2. 3. 4. Pengguna Jasa Lokasi Proyek Nilai Kontrak No. Kontrak : : : : Kementerian Perencanaan Pembangunan Nasional/ Bappenas DKI Jakarta Rp. 441.250.000,010/SP/01.02.01/01/2011 tanggal 20 Januari 2011 5. 6. Periode Nama Perusahaan Utama (Lead Firm) Alamat Negara 7. Jumlah tenaga ahli : : : : : Januari 2011 April 2011 PT. JAKARTA KONSULTINDO Perkant. Pulomas Satu Gedung I, Gd.II, Lt.3 Jl. Jend. Achmad Yani No.2 Jak-Tim Indonesia 8. Perusahaan Mitra Kerja Asing a. (nama perusahaan) b. (nama perusahaan) c. dst. Tenaga ahli tetap yang terlibat : Posisi 1. Team Leader 2. Ahli Arsitektur 3. Ahli Sipil 4. Ahli Hukum Keahlian Ahli Urban Design Ahli Arsitektur Ahli Sipil Ahli Hukum Jumlah Orang 1 orang 2 orang 1 orang 1 orang (nama perusahaan) d. (nama perusahaan) .. OB .. OB .. OB .. OB Tenaga Ahli Asing :OB

Tenaga Ahli Indonesia : 18 OB Jumlah tenaga ahli (salah satu) Indonesia OB OB OB OB

5. Ahli Manajemen 6. Ahli Cost Estimator

Ahli Manajemen Ahli Cost Estimator

1 orang 1 orang

Uraian Pekerjaan : Tersedianya pra studi kelayakan pengembangan bangunan Bappenas di Jalan Taman Suropati No.2, Jakarta Pusat terutama dari presfektif regulasi dan ketentuan terkait lahan dan bangunan. Memberi masukan asas, kriteria, keluaran dan proses yang diharus dipenuhi dan diperhatikan serta diinterprestasikan kedalam tugas penyusun, dengan tujuan agar pekerjaan ini dilaksanakan sesuai dengan peraturan perundang-undangan yang berlaku, efektif, efisien serta tepat sasaran baik fisik, keuangan dan manfaat

PENGALAMAN PERUSAHAAN MELAKSANAKAN PEKERJAAN SEJENIS KURUN WAKTU 10 (SEPULUH ) TAHUN TERAKHIR 1. 2. 3. 4. Pengguna Jasa Lokasi Proyek Nilai Kontrak No. Kontrak : : : : Kementerian Perencanaan Pembangunan Nasional/ Bappenas DKI Jakarta Rp. 892.815.000,068/SPK/02.01.01/09/2011 tanggal 22 September 2011 5. 6. Periode Nama Perusahaan Utama (Lead Firm) Alamat Negara 7. Jumlah tenaga ahli : : : : : September 2011 Desember 2011 PT. JAKARTA KONSULTINDO Perkant. Pulomas Satu Gedung I, Gd.II, Lt.3 Jl. Jend. Achmad Yani No.2 Jak-Tim Indonesia 8. Perusahaan Mitra Kerja Asing a. (nama perusahaan) b. (nama perusahaan) c. dst. Tenaga ahli tetap yang terlibat : Posisi 1. Team Leader 2. Ahli Sipil 3. Ahli M/E 4. Ahli Hukum Keahlian Ahli Arsitektur Ahli Sipil Ahli M/E Ahli Hukum Jumlah Orang 1 orang 1 orang 1 orang 1 orang (nama perusahaan) d. (nama perusahaan) .. OB .. OB .. OB .. OB Tenaga Ahli Asing :OB

Tenaga Ahli Indonesia : 11.5 OB Jumlah tenaga ahli (salah satu) Indonesia OB OB OB OB

Uraian Pekerjaan : Membuat dokumen kelayakan pembangunan ditinjau dari sisi kelayakan aspek legal bangunan, kelayakan struktur dan kelayakan utilitas bangunan Kantor Kementerian PPN/ Bappenas di Jl.Taman Suropati No.2, Menteng Jakarta Pusat yang akan dipakai sebagai acuan dalam kegiatan pembangunan (pengeluaran modal) Kantor Kementerian PPN/ Bappenas di Jl.Taman Suropati No.2, Menteng Jakarta Pusat.

PENGALAMAN PERUSAHAAN MELAKSANAKAN PEKERJAAN SEJENIS KURUN WAKTU 10 (SEPULUH ) TAHUN TERAKHIR 1. 2. 3. 4. Pengguna Jasa Lokasi Proyek Nilai Kontrak No. Kontrak : : : : Direktorat Pasar, Ditjend. Pemasaran, Kementerian Kebudayaan dan Pariwisata Jakarta, Yogyakarta, Semarang, Surabaya dan Bandung. Rp. 457.780.000,02/SPP/PPK/DPP/I/2011 tanggal 26 Januari 2011 5. 6. Periode Nama Perusahaan Utama (Lead Firm) Alamat Negara 7. Jumlah tenaga ahli : : : : : Januari 2011 Juli 2011 PT. JAKARTA KONSULTINDO Perkant. Pulomas Satu Gedung I, Gd.II, Lt.3 Jl. Jend. Achmad Yani No.2 Jak-Tim Indonesia 8. Perusahaan Mitra Kerja Asing a. (nama perusahaan) b. (nama perusahaan) c. dst. Tenaga ahli tetap yang terlibat : Posisi 1. 2. 3. Team Leader Ahli Komunikasi Ahli Statistik Keahlian Ahli Strategi Pemasaran Ahli Komunikasi Ahli Statistik Jumlah Orang 1 orang 1 orang 1 orang (nama perusahaan) d. (nama perusahaan) .. OB .. OB .. OB .. OB Tenaga Ahli Asing :OB

Tenaga Ahli Indonesia : 30 OB Jumlah tenaga ahli (salah satu) Indonesia OB OB OB OB

4. 5. 6. 7.

Ahli Pariwisata Ahli Ekonomi Ahli Manajemen Ahli Sosial Budaya

Ahli Pariwisata Ahli Ekonomi Ahli Manajemen Ahli Sosial Budaya

1 orang 1 orang 1 orang 1 orang

Uraian Pekerjaan : Meningkatkan frekuensi pergerakan wisatawan nusantara sehingga total pengeluaran wisatawan nusantara meningkat; Meningkatkan jumlah data perilaku pasar wisnus di 5 kota besara yaitu : Jakarta, Surabaya, Semarang, Yogyakarta dan Bandung; Meningkatkan psychographic kecenderungan pergerakan wisnus; Menyediakan strategi dalam meningkatkan pergerakan wisnus.

PENGALAMAN PERUSAHAAN MELAKSANAKAN PEKERJAAN SEJENIS KURUN WAKTU 10 (SEPULUH ) TAHUN TERAKHIR 1. Pengguna Jasa : Satker Penataan Bangunan dan Lingkungan Strategis, Dirjen Cipta Karya, Kementerian Pekerjaan Umum Tanjung Kelayang, Belitung Rp. 510.548.500,KU.08.08/PPBL-S/VI/2011/060 Tanggal 1 Juni 2011 5. 6. Periode Nama Perusahaan Utama (Lead Firm) Alamat Negara 7. Jumlah tenaga ahli : : : : : Juni 2011 September 2011 PT. JAKARTA KONSULTINDO Perkant. Pulomas Satu Gedung I, Gd.II, Lt.3 Jl. Jend. Achmad Yani No.2 Jak-Tim Indonesia 8. Perusahaan Mitra Kerja Asing a. (nama perusahaan) b. (nama perusahaan) c. dst. Tenaga ahli tetap yang terlibat : Posisi 1. Team Leader 2. Ahli Arsitektur 3. Ahli Planologi Keahlian Ahli Urban Design Ahli Arsitektur Ahli Planologi Jumlah Orang 1 orang 1 orang 1 orang 7 (nama perusahaan) d. (nama perusahaan) .. OB .. OB .. OB .. OB Tenaga Ahli Asing :OB

2. 3. 4.

Lokasi Proyek Nilai Kontrak No. Kontrak

: : :

Tenaga Ahli Indonesia : 23 OB Jumlah tenaga ahli (salah satu) Indonesia OB OB OB OB

4. Ahli Sipil Struktur 5. Ahli Lansekap 6. Ahli Lingkungan 7. Ahli M/E

Ahli Sipil Struktur Ahli Lansekap Ahli Lingkungan Ahli M/E

1 orang 1 orang 1 orang 1 orang

Uraian Pekerjaan : Menemukan konsep rancangan fisik yang dapat membantu mengembangkan potensi-potensi yang dimiliki kawasan perencanaan untuk lebih berkembang baik dari segi sosio-kultur, sosio-ekonomi, segi fisik dan lingkungan untuk melindungi dan melestarikan kawasan tersebut.

PENGALAMAN PERUSAHAAN MELAKSANAKAN PEKERJAAN SEJENIS KURUN WAKTU 10 (SEPULUH ) TAHUN TERAKHIR 1. Pengguna Jasa : Satker Penataan Bangunan dan Lingkungan Strategis, Dirjen Cipta Karya, Kementerian Pekerjaan Umum Bandaniera, Maluku Rp. 540.925.000,KU.08.08/PBL-S/VIII/2011/213 Tanggal 26 Agustus 2011 5. 6. Periode Nama Perusahaan Utama (Lead Firm) Alamat Negara 7. Jumlah tenaga ahli : : : : : Agustus 2011 Desember 2011 PT. JAKARTA KONSULTINDO Perkant. Pulomas Satu Gedung I, Gd.II, Lt.3 Jl. Jend. Achmad Yani No.2 Jak-Tim Indonesia 8. Perusahaan Mitra Kerja Asing a. (nama perusahaan) b. (nama perusahaan) c. dst. Tenaga ahli tetap yang terlibat : Posisi 1. Team Leader 2. Ahli Arsitektur 3. Ahli Sipil Keahlian Ahli Urban Design Ahli Arsitektur Ahli Sipil Jumlah Orang 1 orang 2orang 1 orang (nama perusahaan) d. (nama perusahaan) .. OB .. OB .. OB .. OB Tenaga Ahli Asing :OB

2. 3. 4.

Lokasi Proyek Nilai Kontrak No. Kontrak

: : :

Tenaga Ahli Indonesia : 22 OB Jumlah tenaga ahli (salah satu) Indonesia OB OB OB OB

4. Ahli Hukum 5. Ahli Manajemen 6. Ahli Cost Estimator 7. Ass. Ahli Arsitektur 8. Ass. Ahli Sipil 9. Ass. Ahli Hukum

Ahli Hukum Ahli Manajemen Ahli Cost Estimator Ass. Ahli Arsitektur Ass. Ahli Sipil Ass. Ahli Hukum

1 orang 1 orang 1 orang 1 orang 1 orang 1 orang

Uraian Pekerjaan : Memberi masukan asas, kriteria, keluaran dan proses yang diharus dipenuhi dan diperhatikan serta diinterprestasikan kedalam tugas penyusun, dengan tujuan agar pekerjaan ini dilaksanakan sesuai dengan peraturan perundang-undangan yang berlaku, efektif, efisien serta tepat sasaran baik fisik, keuangan dan manfaat

10

PENGALAMAN PERUSAHAAN MELAKSANAKAN PEKERJAAN SEJENIS KURUN WAKTU 10 (SEPULUH ) TAHUN TERAKHIR 1. Pengguna Jasa : SNVT Penataan Bangunan dan Lingkungan Jawa Barat, Ditjen Cipta Karya, Kementerian Pekerjaan Umum Kab. Kerawang, Jawa Barat Rp. 472.895.500,KU.03.01/PBL-JB/Pem/23.7/V/2011 tanggal 31 Mei 2011 5. 6. Periode Nama Perusahaan Utama (Lead Firm) Alamat Negara 7. Jumlah tenaga ahli : : : : : Mei 2011 Oktober 2011 PT. JAKARTA KONSULTINDO Perkant. Pulomas Satu Gedung I, Gd.II, Lt.3 Jl. Jend. Achmad Yani No.2 Jak-Tim Indonesia 8. Perusahaan Mitra Kerja Asing a. (nama perusahaan) b. (nama perusahaan) c. dst. Tenaga ahli tetap yang terlibat : Posisi 1. Team Leader 2. Ahli Planologi 3. Ahli Arsitektur Keahlian Ahli Arsitektur Ahli Planologi Ahli Arsitektur Jumlah Orang 1 orang 1 orang 1 orang 11 (nama perusahaan) d. (nama perusahaan) .. OB .. OB .. OB .. OB Tenaga Ahli Asing :OB

2. 3. 4.

Lokasi Proyek Nilai Kontrak No. Kontrak

: : :

Tenaga Ahli Indonesia : 22 OB Jumlah tenaga ahli (salah satu) Indonesia OB OB OB OB

4. Ahli Tek.Lingkungan 5. Ahli Teknik Sipil 6. Ahli Hukum 7. Ahli M/E 8. Ahli Geodesi

Ahli Tek.Lingk. Ahli Tek. Sipil Ahli Hukum Ahli M/E Ahli Geodesi

1 orang 1 orang 1 orang 1 orang 1 orang

Uraian Pekerjaan : Menyusun pedoman dalam rangka mewujudkan keselamatan dan keamanan terhadap bahaya kebakaran melalui analisis resiko kebakaran Terwujudnya implementasi dari dokumen RISPK sehingga mampu meningkatkan kesiapan, kesiagaan dan keberdayaan masyarakat, pengelola bangunan serta dinas terkait dalam mencegah dan menanggulangi bahaya kebakaran serta bencana lainnya.

12

PENGALAMAN PERUSAHAAN MELAKSANAKAN PEKERJAAN SEJENIS KURUN WAKTU 10 (SEPULUH ) TAHUN TERAKHIR 1. Pengguna Jasa : SNVT Penataan Bangunan dan Lingkungan Jawa Barat, Ditjen Cipta Karya, Kementerian Pekerjaan Umum Kab. Sumedang, Jawa Barat Rp. 330.935.000,KU.03.01/PBL-JB/Pem/23.4/V/2011 tanggal 31 Mei 2011 5. 6. Periode Nama Perusahaan Utama (Lead Firm) Alamat Negara 7. Jumlah tenaga ahli : : : : : Mei 2011 September 2011 PT. JAKARTA KONSULTINDO Perkant. Pulomas Satu Gedung I, Gd.II, Lt.3 Jl. Jend. Achmad Yani No.2 Jak-Tim Indonesia 8. Perusahaan Mitra Kerja Asing a. (nama perusahaan) b. (nama perusahaan) c. dst. Tenaga ahli tetap yang terlibat : Posisi 1. Team Leader 2. Ahli Teknik Sipil 3. Ahli Planologi Keahlian Ahli Urban Design Ahli Teknik Sipil Ahli Planologi Jumlah Orang 1 orang 1 orang 1 orang 13 (nama perusahaan) d. (nama perusahaan) .. OB .. OB .. OB .. OB Tenaga Ahli Asing :OB

2. 3. 4.

Lokasi Proyek Nilai Kontrak No. Kontrak

: : :

Tenaga Ahli Indonesia : 20 OB Jumlah tenaga ahli (salah satu) Indonesia OB OB OB OB

4. Ahli Hukum 5. Ahli Bahasa

Ahli Hukum AhliBahasa

1 orang 1 orang

Uraian Pekerjaan : Tersusunnya Rancangan Peraturan Daerah tentang Bangunan Gedung yang bersubstansi materinya sesuai dengan UU No.28/ 2002 tentang Bangunan beserta PP No. 36/ 2005 tentang Peraturan Pelaksanaan UUBG. Meningkatnya kapasitas pemerintah daerah dalam melaksanakan tugas pengaturan, pemberdayaan, dan pengawasan terhadap penyelengaraan bangunan gedung Terselenggaranya tertib penyelenggaraan bangunan gedung didaerah serta memenuhi persyaratan keandalan bangunan gedung.

14

PENGALAMAN PERUSAHAAN MELAKSANAKAN PEKERJAAN SEJENIS KURUN WAKTU 10 (SEPULUH ) TAHUN TERAKHIR 1. Pengguna Jasa : SNVT Penataan Bangunan dan Lingkungan Jawa Barat, Ditjen Cipta Karya, Kementerian Pekerjaan Umum Kab. Bogor, Jawa Barat Rp. 473.522.500,KU.03.01/PBL-JB/Pem/23.5/V/2011 tanggal 31 Mei 2011 5. 6. Periode Nama Perusahaan Utama (Lead Firm) Alamat Negara 7. Jumlah tenaga ahli : : : : : Mei 2011 September 2011 PT. JAKARTA KONSULTINDO Perkant. Pulomas Satu Gedung I, Gd.II, Lt.3 Jl. Jend. Achmad Yani No.2 Jak-Tim Indonesia 8. Perusahaan Mitra Kerja Asing a. (nama perusahaan) b. (nama perusahaan) c. dst. Tenaga ahli tetap yang terlibat : Posisi 1. Team Leader 2. Ahli Arsitektur Keahlian Ahli Urban Design Ahli Arsitektur Jumlah Orang 1 orang 1 orang (nama perusahaan) d. (nama perusahaan) .. OB .. OB .. OB .. OB Tenaga Ahli Asing :OB

2. 3. 4.

Lokasi Proyek Nilai Kontrak No. Kontrak

: : :

Tenaga Ahli Indonesia : 28 OB Jumlah tenaga ahli (salah satu) Indonesia OB OB OB OB

15

3. Ahli Tek. Sipil 4. Ahli Tek.Lingkungan 5. Ahli Ekonomi 6. Ahli Lansekap 7. Ahli Sosial Budaya

Ahli Tek. Sipil Ahli Tek.Lingk. Ahli Ekonomi Ahli Lansekap Ahli Sosial Budaya

1 orang 1 orang 1 orang 1 orang 1 orang

Uraian Pekerjaan : Pendataan Analisis Kawasan dan Wilayah Perencanaan Penyusunan Konsep Program Bangunan dan Lingkungan Penyusunan Rencana Umum dan Panduan Rancangan Penyusunan Rencana Investasi Penyusunan Ketentuan Pengendalian Rencana Penyusunan Pedoman Pengendalian Pelaksanaan

16

PENGALAMAN PERUSAHAAN MELAKSANAKAN PEKERJAAN SEJENIS KURUN WAKTU 10 (SEPULUH ) TAHUN TERAKHIR 1. Pengguna Jasa : Direktorat Penataan Bangunan dan Lingkungan, Ditjen. Cipta Karya, Kementerian Pekerjaan Umum Kab./ Kota se-Sumatera Rp. 1.109.504.000,KU.03.08-PK.2/PBL II-I/05 tanggal 13 Mei 2011 5. 6. Periode Nama Perusahaan Utama (Lead Firm) Alamat Negara 7. Jumlah tenaga ahli : : : : : Mei 2011 Desember 2011 PT. JAKARTA KONSULTINDO Perkant. Pulomas Satu Gedung I, Gd.II, Lt.3 Jl. Jend. Achmad Yani No.2 Jak-Tim Indonesia 8. Perusahaan Mitra Kerja Asing a. (nama perusahaan) b. (nama perusahaan) c. dst. Tenaga ahli tetap yang terlibat : Posisi 1. Team Leader 2. Ahli Arsitektur Keahlian Ahli Urban Design Ahli Arsitektur Jumlah Orang 1 orang 1 orang (nama perusahaan) d. (nama perusahaan) .. OB .. OB .. OB .. OB Tenaga Ahli Asing :OB

2. 3. 4.

Lokasi Proyek Nilai Kontrak No. Kontrak

: : :

Tenaga Ahli Indonesia : 25 OB Jumlah tenaga ahli (salah satu) Indonesia OB OB OB OB

17

3. Ahli Sipil 4. Ahli Perencana Kota Uraian Pekerjaan :

Ahli Sipil Ahli Perencana Kota

2 orang 2 orang

Sebagai acuan bagi para pihak/ pelaksana dalam melaksanakan kegiatan bidang penataan bangunan dan lingkungan (RTBL, RISPK, RTH, Revitalisasi, Tradisional dan Bersejarah) di kota-kota yang merupakan kawasan strategis di wilayah sumatera. Meningkatkan pemahaman dan kaspistas aparat pemerintah daerah dan pemangku kepentingan lainnya terhadap kawasan strategis bidang penataan bangunan dan lingkungan (RTBL, RISPK, RTH, Revitalisasi, Tradisional dan Bersejarah) beserta seluruh aspek terkait; yang pada akhirnya ditujukan untuk terwujudnya visi penataan bangunan dan lingkungan ditingkat lokal.

18

PENGALAMAN PERUSAHAAN MELAKSANAKAN PEKERJAAN SEJENIS KURUN WAKTU 10 (SEPULUH ) TAHUN TERAKHIR 1. 2. 3. 4. Pengguna Jasa Lokasi Proyek Nilai Kontrak No. Kontrak : : : : Dinas Tata Ruang Provinsi DKI Jakarta DKI Jakarta Rp. 1.332.485.000,809/-077.922 Tanggal 13 Juli 2011 5. 6. Periode Nama Perusahaan Utama (Lead Firm) Alamat Negara 7. Jumlah tenaga ahli : : : : : Juli 2011 Desember 2011 PT. JAKARTA KONSULTINDO Perkant. Pulomas Satu Gedung I, Gd.II, Lt.3 Jl. Jend. Achmad Yani No.2 Jak-Tim Indonesia 8. Perusahaan Mitra Kerja Asing a. (nama perusahaan) b. (nama perusahaan) c. dst. Tenaga ahli tetap yang terlibat : Posisi 1. Team Leader 2. Ahli Hukum 3. Ahli GIS 4. Ahli Transportasi 5. Ahli Sipil/ Prasarana Keahlian Ahli Planologi Ahli Hukum Ahli GIS Ahli Transportasi Ahli Sipil/ Prasarana Jumlah Orang 1 orang 1 orang 1 orang 1 orang 1 orang (nama perusahaan) d. (nama perusahaan) .. OB .. OB .. OB .. OB Tenaga Ahli Asing :OB

Tenaga Ahli Indonesia : 33 OB Jumlah tenaga ahli (salah satu) Indonesia OB OB OB OB

19

6. Ahli Statistik 7. Ahli Lingkungan

Ahli Statistik Ahli Lingkungan

1 orang 1 orang

Uraian Pekerjaan : Melakukan penyempurnaan terhadap produk Rencana Detail Tata Ruang (RDTR) sejalan dengan disempurnakannya Raperda RTRW 2030 dan masukan/ perbaikan yang akan diperoleh pada saat pelaksanaan Diseminasi dan Publikasi RDTR. Hasil akhir RDTR Kecamatan yang sudah disahkan nantinya akan menjadi acuan dalam menyusun Peraturan Zonasi (Zoning Text dan Zoning Map)

20

PENGALAMAN PERUSAHAAN MELAKSANAKAN PEKERJAAN SEJENIS KURUN WAKTU 10 (SEPULUH ) TAHUN TERAKHIR 1. 2. 3. 4. Pengguna Jasa Lokasi Proyek Nilai Kontrak No. Kontrak : : : : Dinas Tata Ruang Provinsi DKI Jakarta DKI Jakarta Rp. 1.533.372.500,945/-077.922 Tanggal 11 Agustus 2011 5. 6. Periode Nama Perusahaan Utama (Lead Firm) Alamat Negara 7. Jumlah tenaga ahli : : : : : Agustus 2011 Desember 2011 PT. Innerindo Dinamika Perkant. Pulomas Satu Gedung I, Gd.II, Lt.3 Jl. Jend. Achmad Yani No.2 Jak-Tim Indonesia 8. Perusahaan Mitra Kerja Asing a. (nama perusahaan) b. (nama perusahaan) c. dst. Tenaga ahli tetap yang terlibat : Posisi 1. 2. 3. 4. 5. Team Leader Ahli Arsitektur Ahli Sipil Ahli Hukum Ahli Manajemen Keahlian Ahli Urban Design Ahli Arsitektur Ahli Sipil Ahli Hukum Ahli Manajemen Jumlah Orang 1 orang 2orang 1 orang 1 orang 1 orang (nama perusahaan) d. (nama perusahaan) .. OB .. OB .. OB .. OB Tenaga Ahli Asing :OB

Tenaga Ahli Indonesia : 20 OB Jumlah tenaga ahli (salah satu) Indonesia OB OB OB OB

21

6. 7. 8. 9.

Ahli Cost Estimator Ass. Ahli Arsitektur Ass. Ahli Sipil Ass. Ahli Hukum

Ahli Cost Estimator Ass. Ahli Arsitektur Ass. Ahli Sipil Ass. Ahli Hukum

1 orang 1 orang 1 orang 1 orang

Uraian Pekerjaan : Memberi masukan asas, kriteria, keluaran dan proses yang diharus dipenuhi dan diperhatikan serta diinterprestasikan kedalam tugas penyusun, dengan tujuan agar pekerjaan ini dilaksanakan sesuai dengan peraturan perundang-undangan yang berlaku, efektif, efisien serta tepat sasaran baik fisik, keuangan dan manfaat

22

PENGALAMAN PERUSAHAAN MELAKSANAKAN PEKERJAAN SEJENIS KURUN WAKTU 10 (SEPULUH ) TAHUN TERAKHIR 1. 2. 3. 4. Pengguna Jasa Lokasi Proyek Nilai Kontrak No. Kontrak : : : : Dinas Tata Ruang Provinsi DKI Jakarta DKI Jakarta Rp. 357.280.000,946/-077.922 tanggal 31 Mei 2011 5. 6. Periode Nama Perusahaan Utama (Lead Firm) Alamat Negara 7. Jumlah tenaga ahli : : : : : Mei 2011 September 2011 PT. Jatiwangi Grha Ciptakarsa Perkant. Pulomas Satu Gedung I, Gd.II, Lt.3 Jl. Jend. Achmad Yani No.2 Jak-Tim Indonesia 8. Perusahaan Mitra Kerja Asing a. (nama perusahaan) b. (nama perusahaan) c. dst. Tenaga ahli tetap yang terlibat : Posisi 1. Team Leader 2. Ahli Arsitektur 3. Ahli Sipil 4. Ahli Hukum 5. Ahli Manajemen Keahlian Ahli Urban Design Ahli Arsitektur Ahli Sipil Ahli Hukum Ahli Manajemen Jumlah Orang 1 orang 2orang 1 orang 1 orang 1 orang (nama perusahaan) d. (nama perusahaan) .. OB .. OB .. OB .. OB Tenaga Ahli Asing :OB

Tenaga Ahli Indonesia : 19 OB Jumlah tenaga ahli (salah satu) Indonesia OB OB OB OB

23

6. Ahli Cost Estimator 7. Ass. Ahli Arsitektur 8. Ass. Ahli Sipil 9. Ass. Ahli Hukum

Ahli Cost Estimator Ass. Ahli Arsitektur Ass. Ahli Sipil Ass. Ahli Hukum

1 orang 1 orang 1 orang 1 orang

Uraian Pekerjaan : Memberi masukan asas, kriteria, keluaran dan proses yang diharus dipenuhi dan diperhatikan serta diinterprestasikan kedalam tugas penyusun, dengan tujuan agar pekerjaan ini dilaksanakan sesuai dengan peraturan perundang-undangan yang berlaku, efektif, efisien serta tepat sasaran baik fisik, keuangan dan manfaat

24

PENGALAMAN PERUSAHAAN MELAKSANAKAN PEKERJAAN SEJENIS KURUN WAKTU 10 (SEPULUH ) TAHUN TERAKHIR 1. 2. 3. 4. Pengguna Jasa Lokasi Proyek Nilai Kontrak No. Kontrak : : : : Dinas Perumahan dan Provinsi DKI Jakarta DKI Jakarta Rp. 262.515.000,247/-1.711.532 tanggal 8 Agustus 2011 5. 6. Periode Nama Perusahaan Utama (Lead Firm) Alamat Negara 7. Jumlah tenaga ahli : : : : : Agustus 2011 Desember 2011 PT. Jatiwangi Grha Ciptakarsa Fatmawati Raya No.5, Gandaria Selatan, Cilandak, Jakarta Selatan Indonesia 8. Perusahaan Mitra Kerja Asing a. (nama perusahaan) b. (nama perusahaan) c. (nama perusahaan) d. (nama perusahaan) dst. Tenaga ahli tetap yang terlibat : Posisi 1. Team Leader 2. Ahli Lingkungan 3. Ahli Pengemb.Masy. 4. Ahli Arsitektur Keahlian Ahli Planologi Ahli Lingkungan Ahli Pengemb.Masy. Ahli Arsitektur Jumlah Orang 1 orang 1 orang 1 orang 1 orang .. OB .. OB .. OB .. OB Tenaga Ahli Asing :OB Gedung Pemda

Tenaga Ahli Indonesia : 24 OB Jumlah tenaga ahli (salah satu) Indonesia OB OB OB OB

25

5. Ahli Sosiologi 6. Ahli Ekonomi 7. Ahli Transportasi

Ahli Sosiologi Ahli Ekonomi Ahli Transportasi

1 orang 1 orang 1 orang

Uraian Pekerjaan : Tersusunnya konsep dan arahan penataan kawasan serta revitalisasi permukiman kumuh disepanjang jalur Kereta Api Tanjung Priok-KotaSenen agar terwujudnya kawasan permukiman yang terintegritas dengan sistem pengembangan transportasi massal.

26

PENGALAMAN PERUSAHAAN MELAKSANAKAN PEKERJAAN SEJENIS KURUN WAKTU 10 (SEPULUH ) TAHUN TERAKHIR 1. 2. 3. 4. Pengguna Jasa Lokasi Proyek Nilai Kontrak No. Kontrak : : : : Dinas Perumahan dan Provinsi DKI Jakarta DKI Jakarta Rp. 184.009.375,246/-1.711.532 tanggal 8 Agustus 2011 5. 6. Periode Nama Perusahaan Utama (Lead Firm) Alamat Negara 7. Jumlah tenaga ahli : : : : : Agustus 2011 Desember 2011 PT. Komsha Akur Consult. Jl. Raya Pasar Jumat No.41-D, Pondok Pinang, Jakarta Selatan Indonesia 8. Perusahaan Mitra Kerja Asing a. (nama perusahaan) b. (nama perusahaan) c. dst. Tenaga ahli tetap yang terlibat : Posisi 1. Team Leader 2. Ahli Pengemb.Masy. 3. Ahli Arsitektur 4. Ahli Lingkungan Keahlian Ahli Planologi Ahli Pengemb.Masy. Ahli Arsitektur Ahli Lingkungan Jumlah Orang 1 orang 1 orang 1 orang 1 orang (nama perusahaan) d. (nama perusahaan) .. OB .. OB .. OB .. OB Tenaga Ahli Asing :OB Gedung Pemda

Tenaga Ahli Indonesia : 16 OB Jumlah tenaga ahli (salah satu) Indonesia OB OB OB OB

27

5. Ahli Sosial 6. Ahli Ekonomi

Ahli Sosial Ahli Ekonomi

1 orang 1 orang

Uraian Pekerjaan : Meningkatkan kualitas lingkungan perumahan dan permukiman sepanjang Sungai Ciliwung Jakarta serta konsep Penataan Sungai Ciliwung.

28

PENGALAMAN PERUSAHAAN MELAKSANAKAN PEKERJAAN SEJENIS KURUN WAKTU 10 (SEPULUH ) TAHUN TERAKHIR 1. 2. 3. 4. Pengguna Jasa Lokasi Proyek Nilai Kontrak No. Kontrak : : : : Bappeda Provinsi DKI Jakarta DKI Jakarta Rp. 200.575.000,702/-077.922 tanggal 8 September 2011 5. 6. Periode Nama Perusahaan Utama (Lead Firm) Alamat Negara 7. Jumlah tenaga ahli : : : : : September 2011 Desember 2011 PT. Jatiwangi Grha Ciptakarsa. Jl. RS Fatmawati No.5, Gandaria Selatan, Jakarta Selatan Indonesia 8. Perusahaan Mitra Kerja Asing a. (nama perusahaan) b. (nama perusahaan) c. dst. Tenaga ahli tetap yang terlibat : Posisi 1. Team Leader 2. Ahli Geologi Lingk. 3. Ahli Transportasi 4. Ahli Hukum 5. Ahli Sipil Konstuksi Keahlian Ahli Planologi Ahli Geologi Ahli Transportasi Ahli Hukum Ahli Sipil Konstruksi Jumlah Orang 1 orang 1 orang 1 orang 1 orang 1 orang (nama perusahaan) d. (nama perusahaan) .. OB .. OB .. OB .. OB Tenaga Ahli Asing :OB

Tenaga Ahli Indonesia : 17 OB Jumlah tenaga ahli (salah satu) Indonesia OB OB OB OB

29

6. Ahli Utilitas 7. Ahli Lingk. Hidup 8. Ahli Komunikasi

Ahli Utilitas Ahli Lingk. Hidup Ahli Komunikasi

1 orang 1 orang 1 orang

Uraian Pekerjaan : Menyusun suatu konsepsi kebijakan penataan ruang bawah tanah sebagaimana diamanatkan oleh Raperda RTRW Jakarta 2011-2030 yang dalam waktu dekat akan disahkan menjadi Perda RTRW Jakarta 20112030 dengan berlandaskan pada masukan dan aspirasi masyarakat umum di wilayah Provinsi DKI Jakarta

30

PENGALAMAN PERUSAHAAN MELAKSANAKAN PEKERJAAN SEJENIS KURUN WAKTU 10 (SEPULUH ) TAHUN TERAKHIR 1. Pengguna Jasa : Satker. Direktorat Pengembangan Permukiman, Ditjen. Ciptakarya, Kementerian Pekerjaan Umum 33 Kota Kabupaten se Jawa, Bali dan Kalimantan Rp. 653.388.000,KU.08.08/P2B/2011/04 tanggal 6 Oktober 2011 5. 6. Periode Nama Perusahaan Utama (Lead Firm) Alamat Negara 7. Jumlah tenaga ahli : : : : : Oktober 2011 Desember 2011 PT. Jakarta Konsultindo Perkant. Pulomas Satu Gedung I, Gd.II, Lt.3 Jl. Jend. Achmad Yani No.2 Jak-Tim Indonesia 8. Perusahaan Mitra Kerja Asing a. (nama perusahaan) b. (nama perusahaan) c. dst. Tenaga ahli tetap yang terlibat : Posisi 1. Team Leader 2. Ahli Arsitektur 3. Ahli Sipil Keahlian Ahli Urban Design Ahli Arsitektur Ahli Sipil Jumlah Orang 1 orang 2orang 1 orang 31 (nama perusahaan) d. (nama perusahaan) .. OB .. OB .. OB .. OB Tenaga Ahli Asing :OB

2. 3. 4.

Lokasi Proyek Nilai Kontrak No. Kontrak

: : :

Tenaga Ahli Indonesia : 30 OB Jumlah tenaga ahli (salah satu) Indonesia OB OB OB OB

4. Ahli Hukum 5. Ahli Manajemen 6. Ahli Cost Estimator 7. Ass. Ahli Arsitektur 8. Ass. Ahli Sipil 9. Ass. Ahli Hukum

Ahli Hukum Ahli Manajemen Ahli Cost Estimator Ass. Ahli Arsitektur Ass. Ahli Sipil Ass. Ahli Hukum

1 orang 1 orang 1 orang 1 orang 1 orang 1 orang

Uraian Pekerjaan : Memberi masukan asas, kriteria, keluaran dan proses yang diharus dipenuhi dan diperhatikan serta diinterprestasikan kedalam tugas penyusun, dengan tujuan agar pekerjaan ini dilaksanakan sesuai dengan peraturan perundang-undangan yang berlaku, efektif, efisien serta tepat sasaran baik fisik, keuangan dan manfaat

32

PENGALAMAN PERUSAHAAN MELAKSANAKAN PEKERJAAN SEJENIS KURUN WAKTU 10 (SEPULUH ) TAHUN TERAKHIR 1. Pengguna Jasa : Kementerian. Pekerjaan Umum, Direktorat Jenderal Cipta Karya, Satker Direktorat Penataan Bangunan dan Lingkungan Ibukota Provinsi di Pulau Sumatera dan Jawa (16 Kota) Rp. 519.637000,KU.03.08-PK.2/PBL.IV-4/26 tanggal 16 April 2010 5. 6. Periode Nama Perusahaan Utama (Lead Firm) Alamat Negara 7. Jumlah tenaga ahli : : : : : April 2010 - Nopember 2010 PT. JAKARTA KONSULTINDO Perkant. Pulomas Satu Gedung I, Gd.II, Lt.3 Jl. Jend. Achmad Yani No.2 Jak-Tim Indonesia 8. Perusahaan Mitra Kerja Asing e. (nama perusahaan) f. (nama perusahaan) g. (nama perusahaan) h. (nama perusahaan) dst. Tenaga ahli tetap yang terlibat : Posisi 7. Ahli Urban Designer 8. Ahli Arsitektur Keahlian Ahli Urban Design Ahli Arsitektur Jumlah Orang 1 orang 1 orang .. OB .. OB .. OB .. OB Tenaga Ahli Asing :OB

2. 3. 4.

Lokasi Proyek Nilai Kontrak No. Kontrak

: : :

Tenaga Ahli Indonesia : 40 OB Jumlah tenaga ahli (salah satu) Indonesia OB OB OB OB

33

9. Ahli Sipil 10. Ahli Lingkungan 11. Ahli Lansekap 12. Ahli Studi Pemb. 13. Ahli Perenc. Kota

Ahli Sipil Ahli Lingkungan Ahli Lansekap Ahli Studi Pemb. Ahli Perenc. Kota

1 orang 1 orang 1 orang 1 orang 1 orang

Uraian Pekerjaan : Menyusun Pedoman Pembangunan Sisipan (Infill Development) Pada Lingkungan Permukiman Perkotaan sebagai panduan pelengkap Rencana Tata Bangunan dan Lingkungan yang merujuk pada Undang-Undang No.28 Tahun 2002 tentang Bangunan Gedung serta dapat digunakan sebagai salah satu panduan untuk mewujudkan visi penataan bangunan dan lingkungan yaitu bangunan gedung dan lingkungan yang layak huni dan berjadi diri.

34

PENGALAMAN PERUSAHAAN MELAKSANAKAN PEKERJAAN SEJENIS KURUN WAKTU 10 (SEPULUH ) TAHUN TERAKHIR 1. Pengguna Jasa : Kementerian. Pekerjaan Umum, Direktorat Jenderal Cipta Karya, Satker Direktorat Penataan Bangunan dan Lingkungan Jakarta, Yogyakarta, Bandung, Surabaya dan Bali Rp. 578.000.000,KU.03.08-PK.4/PBL.III-3/29 tanggal 10 Mei 2010 5. 6. Periode Nama Perusahaan Utama (Lead Firm) Alamat Negara 7. Jumlah tenaga ahli : : : : : Mei 2010 - Nopember 2010 PT. JAKARTA KONSULTINDO Perkant. Pulomas Satu Gedung I, Gd.II, Lt.3 Jl. Jend. Achmad Yani No.2 Jak-Tim Indonesia 8. Perusahaan Mitra Kerja Asing a. (nama perusahaan) b. (nama perusahaan) c. dst. Tenaga ahli tetap yang terlibat : Posisi 1. Ahli Arsitek/ TL 2. Ahli Arsitektur 3. Ahli M/ E Keahlian Ahli Arsitektur/ TL Ahli Arsitektur Ahli M/ E Jumlah Orang 1 orang 1 orang 1 orang 35 (nama perusahaan) d. (nama perusahaan) .. OB .. OB .. OB .. OB Tenaga Ahli Asing :OB

2. 3. 4.

Lokasi Proyek Nilai Kontrak No. Kontrak

: : :

Tenaga Ahli Indonesia : 37 OB Jumlah tenaga ahli (salah satu) Indonesia OB OB OB OB

4. Ahli Fisika Bang. 5. Ahli Lansekap 6. Ahli Sipil 7. Ahli Hukum

Ahli Fisika Bang. Ahli Lansekap Ahli Sipil Ahli Hukum

1 orang 1 orang 1 orang 1 orang

Uraian Pekerjaan : Menyusun Pedoman Teknis Bangunan Hijau (Green Building) dimaksudkan sebagai pedoman bagi Pemerintah/ Pemerintah Daerah, masyarakat, dan pelaku penyelenggara bangunan gedung lainnya dalam mewujudkan bangunan hijau (green building). Mendapatkan suatu draft Rancangan Peraturan Menteri tentang Pedoman Teknis Hijau (Green Building).

36

PENGALAMAN PERUSAHAAN MELAKSANAKAN PEKERJAAN SEJENIS KURUN WAKTU 10 (SEPULUH ) TAHUN TERAKHIR 1. Pengguna Jasa : Kementerian. Pekerjaan Umum, Direktorat Jenderal Cipta Karya, SNVT Penataan Bangunan dan Lingkungan Jawa Barat Kabupaten dan Kota Cirebon Rp. 424.155.000,KU.03.01/PBL-JB/PTBG/173/VI/2010 tanggal 14 Juni 2010 5. 6. Periode Nama Perusahaan Utama (Lead Firm) Alamat Negara 7. Jumlah tenaga ahli : : : : : Juni 2010 - Oktober 2010 PT. JAKARTA KONSULTINDO Perkant. Pulomas Satu Gedung I, Gd.II, Lt.3 Jl. Jend. Achmad Yani No.2 Jak-Tim Indonesia 8. Perusahaan Mitra Kerja Asing a. (nama perusahaan) b. (nama perusahaan) c. dst. Tenaga ahli tetap yang terlibat : Posisi 1. Ahli Arsitek/ TL 2. Ahli Sipil 3. Ahli Planologi Keahlian Ahli Arsitektur/ TL Ahli Sipil Ahli Planologi Jumlah Orang 1 orang 1 orang 1 orang (nama perusahaan) d. (nama perusahaan) .. OB .. OB .. OB .. OB Tenaga Ahli Asing :OB

2. 3. 4.

Lokasi Proyek Nilai Kontrak No. Kontrak

: : :

Tenaga Ahli Indonesia : 20 OB Jumlah tenaga ahli (salah satu) Indonesia OB OB OB OB

37

4. Ahli Hukum 5. Ahli Bahasa Uraian Pekerjaan :

Ahli Hukum Ahli Bahasa

1 orang 1 orang

Tersusunnya Rancangan Peraturan Daerah tentang Bangunan Gedung yang substansi materinya sesuai UU No. 28/2002 tentang Bangunan beserta PP No.36/ 2005 tentang Peraturan UUBG; Terwujudnya tertib penyelenggaraan bangunan gedung baik secara administratif maupun teknis sesuai dengan peraturan perundangan untuk mewujudkan bangunan gedung yang andal, serasi dan selaras dengan lingkungannya.

38

PENGALAMAN PERUSAHAAN MELAKSANAKAN PEKERJAAN SEJENIS KURUN WAKTU 10 (SEPULUH ) TAHUN TERAKHIR 1. Pengguna Jasa : Kementerian. Pekerjaan Umum, Direktorat Jenderal Cipta Karya, SNVT Penataan Bangunan dan Lingkungan Jawa Barat Kabupaten Kuningan Rp. 421.729.000,KU.03.01/PBL-JB/PTBG/177/VI/2010 tanggal 14 Juni 2010 5. 6. Periode Nama Perusahaan Utama (Lead Firm) Alamat Negara 7. Jumlah tenaga ahli : : : : : Juni 2010 - Oktober 2010 PT. JAKARTA KONSULTINDO Perkant. Pulomas Satu Gedung I, Gd.II, Lt.3 Jl. Jend. Achmad Yani No.2 Jak-Tim Indonesia 8. Perusahaan Mitra Kerja Asing a. (nama perusahaan) b. (nama perusahaan) c. dst. Tenaga ahli tetap yang terlibat : Posisi 1. Ahli Arsitek/ TL 2. Ahli Arsitektur 3. Ahli Fisika Bang. Keahlian Ahli Arsitektur/ TL Ahli Arsitektur Ahli Fisika Bang. Jumlah Orang 1 orang 1 orang 1 orang (nama perusahaan) d. (nama perusahaan) .. OB .. OB .. OB .. OB Tenaga Ahli Asing :OB

2. 3. 4.

Lokasi Proyek Nilai Kontrak No. Kontrak

: : :

Tenaga Ahli Indonesia : 20 OB Jumlah tenaga ahli (salah satu) Indonesia OB OB OB OB

39

4. Ahli Sipil 5. Ahli Planologi Uraian Pekerjaan :

Ahli Sipil Ahli Planologi

1 orang 1 orang

Terwujudnya implementasi dari Dokumen RISPK sehingga mampu meningkatkan kesiapan, kesiagaan dan keberadaan masyarakat, pengelola bangunan serta dinas terkait dalam mencegah dan menanggulangi bahaya kebakaran serta bencana lainnya.

40

PENGALAMAN PERUSAHAAN MELAKSANAKAN PEKERJAAN SEJENIS KURUN WAKTU 10 (SEPULUH ) TAHUN TERAKHIR 1. 2. 3. 4. Pengguna Jasa Lokasi Proyek Nilai Kontrak No. Kontrak : : : : Pemda DKI Jakarta, Dinas Perhubungan DKI Jakarta Rp. 751.960.000,569/ -1.813 tanggal 17 September 2010 5. 6. Periode Nama Perusahaan Utama (Lead Firm) Alamat Negara 7. Jumlah tenaga ahli : : : : : September 2010 Desember 2010 PT. JAKARTA KONSULTINDO Perkant. Pulomas Satu Gedung I, Gd.II, Lt.3 Jl. Jend. Achmad Yani No.2 Jak-Tim Indonesia 8. Perusahaan Mitra Kerja Asing a. (nama perusahaan) b. (nama perusahaan) c. dst. Tenaga ahli tetap yang terlibat : Posisi 1. Ahli Perenc.Pelab. 2. Ahli Pelabuhan 3. Ahli Hidrooceano. 4. Ahli Geoteknik 5. Ahli Lingk. Keahlian Ahli Perenc.Pelabuhan Ahli Pelabuhan Ahli Hidrooceanografi Ahli Geoteknik Ahli Lingkungan Jumlah Orang 1 orang 1 orang 1 orang 1 orang 1 orang (nama perusahaan) d. (nama perusahaan) .. OB .. OB .. OB .. OB Tenaga Ahli Asing :OB

Tenaga Ahli Indonesia : 27 OB Jumlah tenaga ahli (salah satu) Indonesia OB OB OB OB

41

6. Ahli Planologi 7. Ahli Ekonomi 8. Ahli Sipil 9. Ahli Geodesi Uraian Pekerjaan :

Ahli Planologi Ahli Ekonomi Ahli Sipil Ahli Geodesi

1 orang 1 orang 1 orang 1 orang

Menetapkan rencana kegiatan pokok dan penunjang pelabuhan jangka pendek, menengah dan panjang; Menyusun rencana pembangunan dan pengembangan fasilitas dan utilitas pelabuhan; Menyusun rencana pengelolaan lingkungan geofisika dan arahan jenisjenis penanganan lingkungan; Menyusun rencana pelaksanaan tahapan pembangunan pengembangan jangka pendek, menengah dan jangka panjang; dan

Menyusun rencana kebutuhan ruang daratan, perairan serta pemanfaatan ruang daratan (land use) maupun ruang perairan (water use)

42

PENGALAMAN PERUSAHAAN MELAKSANAKAN PEKERJAAN SEJENIS KURUN WAKTU 10 (SEPULUH ) TAHUN TERAKHIR 1. 2. 3. 4. Pengguna Jasa Lokasi Proyek Nilai Kontrak No. Kontrak : : : : Kementerian Keuangan, Jenderal, Biro Perlengkapan DKI Jakarta Rp. 853.545.000,PRJ-03/SJ.7/2010 tanggal 13 Agustus 2010 5. 6. Periode Nama Perusahaan Utama (Lead Firm) Alamat Negara 7. Jumlah tenaga ahli : : : : : Agustus 2010 - Desember 2010 PT. JAKARTA KONSULTINDO Perkant. Pulomas Satu Gedung I, Gd.II, Lt.3 Jl. Jend. Achmad Yani No.2 Jak-Tim Indonesia 8. Perusahaan Mitra Kerja Asing a. (nama perusahaan) b. (nama perusahaan) c. dst. Tenaga ahli tetap yang terlibat : Posisi 1. Ahli Arsitek/ TL 2. Ahli Sipil Transport 3. Ahli Planologi 4. Ahli Sipil Struktur Keahlian Ahli Arsitektur/ TL Ahli Sipil/ Transport Ahli Planologi Ahli Sipil Struktur Jumlah Orang 1 orang 1 orang 1 orang 1 orang (nama perusahaan) d. (nama perusahaan) .. OB .. OB .. OB .. OB Tenaga Ahli Asing :OB Sekretariat

Tenaga Ahli Indonesia : 48 OB Jumlah tenaga ahli (salah satu) Indonesia OB OB OB OB

43

5. Ahli Mekanikal 6. Ahli Elektrikal 7. Ahli Geologi 8. Ahli Geodesi 9. Ahli Tek. Lingk. 10. Ahli Lansekap 11. Ahli QS 12. Ahli Heritage Uraian Pekerjaan :

Ahli Mekanikal Ahli Elektrikal Ahli Geologi Ahli Geodesi Ahli Tek. Lingkungan Ahli Lansekap Ahli QS Ahli Heritage

1 orang 1 orang 1 orang 1 orang 1 orang 1 orang 1 orang 1 orang

Tersediannya masterplan berikut DED yang memuat rencana pengembangan kawasan Kantor Pusat Kementerian Keuangan untuk jangka waktu 10-15 tahun yang akan datang sehingga tercipta tata letak bangunan yang serasi dan harmonis dengan sirkulasi aksesibilitas yang nyaman.

44

PENGALAMAN PERUSAHAAN MELAKSANAKAN PEKERJAAN SEJENIS KURUN WAKTU 10 (SEPULUH ) TAHUN TERAKHIR 1. Pengguna Jasa : Kementerian. Pekerjaan Umum, Direktorat Jenderal Penataan Ruang, Sakter Pembinaan Manajemen Penyelenggaran Penataan Ruang DKI Jakarta Rp. 738.416.250,01/KONTRAK-PJK/PPU/IV/2010 tanggal 14 April 2010 5. 6. Periode Nama Perusahaan Utama (Lead Firm) Alamat Negara 7. Jumlah tenaga ahli : : : : : April 2010 - Oktober 2010 PT. JAKARTA KONSULTINDO Perkant. Pulomas Satu Gedung I, Gd.II, Lt.3 Jl. Jend. Achmad Yani No.2 Jak-Tim Indonesia 8. Perusahaan Mitra Kerja Asing a. (nama perusahaan) b. (nama perusahaan) c. dst. Tenaga ahli tetap yang terlibat : Posisi 1. Ahli Kepustakaan 2. Ahli Arsitektur 3. Ahli Desain Interior Keahlian Ahli Kepustakaan/TL Ahli Arsitektur Ahli Desain Interior Jumlah Orang 1 orang 1 orang 1 orang 45 (nama perusahaan) d. (nama perusahaan) .. OB .. OB .. OB .. OB Tenaga Ahli Asing :OB

2. 3. 4.

Lokasi Proyek Nilai Kontrak No. Kontrak

: : :

Tenaga Ahli Indonesia : 47 OB Jumlah tenaga ahli (salah satu) Indonesia OB OB OB OB

4. Ahli Database 5. Ahli Sistem Analis 6. Ass. Programer 7. Ass. Kepustakaan 8. Editor Uraian Pekerjaan :

Ahli Database Ahli Sisten Analis Ass. Programer Ass. Kepustakaan Editor

1 orang 1 orang 1 orang 1 orang 1 orang

Meningkatkan kuantitas koleksi kepustakaan; Meningkatkan kualitas perpusatakaan dengan peningkatan sarana dan prasarana perpusatakaan; Membina dan mengembangkan komptensi, profesionalitas pustakawan dan tenaga teknis perpustakaan; Tersedianya katalog dan SOP dalam pelayanan perpustakaan;

46

PENGALAMAN PERUSAHAAN MELAKSANAKAN PEKERJAAN SEJENIS KURUN WAKTU 10 (SEPULUH ) TAHUN TERAKHIR 1. Pengguna Jasa : Dept. Pekerjaan Umum, Direktorat Jenderal Penataaan Ruang, Satker Pembinaan Penataan Ruang Nasional Provinsi DKI Jakarta Rp. 867.999.000,25/PKK/PPK-PRN/2009 tanggal 30 Maret 2009 5. 6. Periode Nama Perusahaan Utama (Lead Firm) Alamat Negara 7. Jumlah tenaga ahli : : : : : Maret 2009 - Nopember 2009 PT. JAKARTA KONSULTINDO Perkant. Pulomas Satu Gedung I, Gd.II, Lt.3 Jl. Jend. Achmad Yani No.2 Jak-Tim Indonesia 8. Perusahaan Mitra Kerja Asing e. (nama perusahaan) f. (nama perusahaan) g. (nama perusahaan) h. (nama perusahaan) dst. Keahlian Tenaga ahli tetap yang terlibat : Posisi 10. Ahli 47 Ahli Perec.Kota Ahli Tek. Lingkungan Ahli Planologi Jumlah Orang 1 orang 1 orang 1 orang .. OB .. OB .. OB .. OB Tenaga Ahli Asing :OB

2. 3. 4.

Lokasi Proyek Nilai Kontrak No. Kontrak

: : :

Tenaga Ahli Indonesia : 88 OB Jumlah tenaga ahli (salah satu) Indonesia OB OB OB OB

Pengemb.Kota 11. Ahli Tek.Lingkungan 12. Ahli Ekonomi Wil. 13. Ahli Wil. Prasarana

Ahli Tek. Sipil Ahli Sipil Tata Air Ahli Tek. Sipil Ahli Adm. Negara Ahli Tek. Industri Ahli Hukum Ahli Sosiologi

1 orang 1 orang 1 orang 1 orang 1 orang 1 orang 1 orang

14. Ahli Sumber Daya Air

15. Ahli Transportasi


16. Ahli Kebijakan Publik

17. Ahli Industri 18. Ahli Kelembagaan 19. Ahli Budaya Uraian Pekerjaan : Menyiapkan materi teknis bagi konsep Kota Jakarta yang berkelanjutan untuk menjamin adanya keberlanjutan dalam pemanfaatan sumber daya alam yang tersedia. Sosial

48

PENGALAMAN PERUSAHAAN MELAKSANAKAN PEKERJAAN SEJENIS KURUN WAKTU 10 (SEPULUH ) TAHUN TERAKHIR 1. 2. 3. 4. 5. 6. Pengguna Jasa Lokasi Proyek Nilai Kontrak No. Kontrak Periode Nama Perusahaan Utama (Lead Firm) Alamat Negara 7. Jumlah tenaga ahli : : : : : : : : : Bappeda Provinsi DKI Jakarta Provinsi DKI Jakarta Rp. 993.345.000,2226/-1.711.5 tanggal 8 September 2009 September 2009 - Desember 2009 PT. JAKARTA KONSULTINDO Perkant. Pulomas Satu Gedung I, Gd.II, Lt.3 Jl. Jend. Achmad Yani No.2 Jak-Tim Indonesia 8. Perusahaan Mitra Kerja Asing a. (nama perusahaan) b. (nama perusahaan) c. dst. Tenaga ahli tetap yang terlibat : Posisi a. Ahli Perenc.Kota/TL b. Ahli Perenc. Kota c. Ahli Desain Kota d. Ahli Kelembagaan e. Ahli Transportasi f. Ahli Hidrologi Keahlian Ahli Perenc.Kota Ahli Perenc.Kota Ahli Arsitektur Ahli Hukum Ahli Sipil Transport Ahli Tek. Sipil Jumlah Orang 1 orang 1 orang 1 orang 1 orang 1 orang 1 orang (nama perusahaan) d. (nama perusahaan) .. OB .. OB .. OB .. OB Tenaga Ahli Asing :OB

Tenaga Ahli Indonesia : 60 OB Jumlah tenaga ahli (salah satu) Indonesia OB OB OB OB

49

g. Ahli Drainase Kota h. Ahli Lingk. Hidup i. j. k. l. Ahli Pertanahan Ahli Ek. Wilayah Ahli Geologi Lingk. Ahli Tek.Kelautan

Ahli Tek. Sipil Air Ahli Tek. Lingkungan Ahli Hukum Pertanahan Ahli Planologi Ahli Geologi Ahli Tek. Sipil Ahli Arsitektur Ahli Sosiologi Ahli Studi Pemb. Ahli Tek. Elektro Ahli Tek. Elektro Ahli Geologi Ahli Desain/ Arsitektur Ahli Hukum

1 orang 1 orang 1 orang 1 orang 1 orang 1 orang 1 orang 1 orang 1 orang 1 orang 1 orang 1 orang 1 orang 1 orang

m. Ahli Perumahan n. Ahli Sosiologi o. Ahli Demografi p. Ahli Energi q. Ahli Telekomunikasi r. s. t. Ahli Mitigasi Ahli Desain Grafis Ahli Hukum

Uraian Pekerjaan : Terumuskannya konsepsi rencana penataan ruang Provinsi DKI Jakarta yang visioner dapat diterima oleh pemangku kepentingan (stakeholders) serta implementatif. Tersusunnya Raperda Rencana Tata Ruang Wilayah (RTRW) Provinsi DKI Jakarta yang didasarkan pada kaidah-kaidah Penataan Ruang menurut UU Nomor 26 Tahun 2007 serta dapat digunakan untuk menjadi acuan dalam pembangunan Jakarta.

50

PENGALAMAN PERUSAHAAN MELAKSANAKAN PEKERJAAN SEJENIS KURUN WAKTU 10 (SEPULUH ) TAHUN TERAKHIR 1. 2. 3. 4. 5. 6. Pengguna Jasa Lokasi Proyek Nilai Kontrak No. Kontrak Periode Nama Perusahaan Utama (Lead Firm) Alamat Negara 7. Jumlah tenaga ahli : : : : : : : : : Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD) Dinas Tata Ruang Provinsi DKI Jakarta Provinsi DKI Jakarta Rp. 428.340.000,443/-077.922 tanggal 23 Juli 2009 Juli 2009 - Nopember. 2009 PT. JAKARTA KONSULTINDO Perkant. Pulomas Satu Gedung I, Gd.II, Lt.3 Jl. Jend. Achmad Yani No.2 Jak-Tim Indonesia 8. Perusahaan Mitra Kerja Asing a. (nama perusahaan) b. (nama perusahaan) c. dst. Tenaga ahli tetap yang terlibat : Posisi a. Ahli Urban Design b. Ahli GIS c. Ahli Planologi d. Ahli Transportasi e. Ahli Lansekap Keahlian Ahli Arsitektur Ahli Geodesi/ Geografi Ahli Planologi Ahli Tek. Sipil Transport Ahli Lansekap Jumlah Orang 1 orang 1 orang 1 orang 1 orang 1 orang (nama perusahaan) d. (nama perusahaan) .. OB .. OB .. OB .. OB Tenaga Ahli Asing :OB

Tenaga Ahli Indonesia : 35 OB Jumlah tenaga ahli (salah satu) Indonesia OB OB OB OB

51

f.

Ahli Tek. Lingk.

Ahli Tek. Lingk. Ahli Tek. Industri Ahli Studi Pemb. Ahli Arsitektur Ahli Planologi

1 orang 1 orang 1 orang 1 orang 1 orang

g. Ahli Teknik Industri h. Ahli Ekonomi Wil. i. j. Ass. Ahli Arsitektur Ass. Planologi

Uraian Pekerjaan : Menciptakan suatu kawasan sebagai pusat kegiatan ekonomi yang pengembangannya disesuaikan dengan visi, yaitu untuk menciptakan KEK Marunda sebagai perwakilan Kawasan Ekonomi Khusus Jakarta (Indonesia) yang berpotensi baik yang dapat mendorong pertumbuhan industri, pariwisata dan jasa pendukung lainnya. Mewujudkan pengembangan Kawasan Pantai Utara sebagai kawasan andalan pada masa depan sekaligus merupakan generator bagi perkembangan kawasan bagian daratan. Mewujudkan kawasan Sub Kawasan Timur Jakarta dalam skala perkotaan serta menjadi bagian rencana strategis dari pengembangan Kawasan Pantura.

52

PENGALAMAN PERUSAHAAN MELAKSANAKAN PEKERJAAN SEJENIS KURUN WAKTU 10 (SEPULUH ) TAHUN TERAKHIR 1. 2. 3. 4. Pengguna Jasa Lokasi Proyek Nilai Kontrak No. Kontrak : : : : Bappeda Kabupaten Siak Kabupaten Siak, Riau Rp. 872.773.000,02/KONT/SU-RTRW/BAPPEDA/09 tanggal 23 Mei 2009 5. 6. Periode Nama Perusahaan Utama (Lead Firm) Alamat Negara 7. Jumlah tenaga ahli : : : : : Mei 2009 - Desember 2009 PT. JAKARTA KONSULTINDO Perkant. Pulomas Satu Gedung I, Gd.II, Lt.3 Jl. Jend. Achmad Yani No.2 Jak-Tim Indonesia 8. Perusahaan Mitra Kerja Asing a. (nama perusahaan) b. (nama perusahaan) c. dst. Tenaga ahli tetap yang terlibat : Posisi a. Ahli Planologi/ TL b. Ahli Planologi c. Ahli Sipil & Transp. d. Ahli Arsitektur e. Ahli Lansekap Keahlian Ahli Planologi Ahli Planologi Ahli Tek. Sipil Ahli Tek. Arsitektur Ahli Lansekap Jumlah Orang 1 orang 1 orang 1 orang 1 orang 1 orang (nama perusahaan) d. (nama perusahaan) .. OB .. OB .. OB .. OB Tenaga Ahli Asing :OB

Tenaga Ahli Indonesia : 56 OB Jumlah tenaga ahli (salah satu) Indonesia OB OB OB OB

53

f.

Ahli Pertanian

Ahli Pertanian Ahli Sosiologi Ahli Studi Pemb. Ahli Tek. Lingk .

1 orang 1 orang 1 orang 1 orang

g. Ahli Sosial Budaya h. Ahli Ek. Pembangunan i. Ahli Tek. Lingk.

Uraian Pekerjaan : Terkendalinya pembangunan di wilayah Kabupaten Siak, baik yang dilakukan oleh pemerintah maupun masyarakat. Terciptanya keserasian antara kawasan lindung dan kawasan budidaya Tersusunnya rencana dan keterpaduan program-program pembangunan di wilayah Kabupaten Siak Terdorongnya minat investasi masayarakat dan dunia usaha di wilayah Kabupaten Siak Terkoordinasinya pembangunan pembangunan atar wilayah dan antar sektor

54

PENGALAMAN PERUSAHAAN MELAKSANAKAN PEKERJAAN SEJENIS KURUN WAKTU 10 (SEPULUH ) TAHUN TERAKHIR 1. 2. 3. 4. 5. 6. Pengguna Jasa Lokasi Proyek Nilai Kontrak No. Kontrak Periode Nama Perusahaan Utama (Lead Firm) Alamat Negara 7. Jumlah tenaga ahli : : : : : : : : : Dinas Tata Kota dan Bangunan Kota BauBau Kota Bau-bau, Tenggara Rp. 498.575.000,831 tahun 2009, 08 Agst. 2009 Agustus 2009 - Desember 2009 PT. JAKARTA KONSULTINDO Perkant. Pulomas Satu Gedung I, Gd.II, Lt.3 Jl. Jend. Achmad Yani No.2 Jak-Tim Indonesia 8. Perusahaan Mitra Kerja Asing a. (nama perusahaan) b. (nama perusahaan) c. dst. Tenaga ahli tetap yang terlibat : Posisi a. Ahli Planologi/ TL b. Ahli Ek. Wilayah c. Ahli Prasarana Wil. d. Ahli Tek. Lingk. Keahlian Ahli Planologi Ahli Studi Pemb. Ahli Tek. Sipil Ahli Tek. Lingk. Jumlah Orang 1 orang 1 orang 1 orang 1 orang (nama perusahaan) d. (nama perusahaan) .. OB .. OB .. OB .. OB Tenaga Ahli Asing :OB Kab. Buton, Sulawesi

Tenaga Ahli Indonesia : 43 OB Jumlah tenaga ahli (salah satu) Indonesia OB OB OB OB

55

e. Ahli GIS f.
Ahli Sumber Daya Air

Ahli GIS Ahli Tek. Sipil Ahli Pertanian Ahli Geologi Ahli Arsitektur/ Planologi Ahli Hukum

1 orang 1 orang 1 orang 1 orang 1 orang 1 orang

g. Ahli Pertanian h. Ahli Pertambangan i. j. Ahli Pariwisata Ahli Kelembagaan

Uraian Pekerjaan : Evaluasi data dan informasi dan hasil kegiatan pemanfaatan ruang dan pengendalian ruang. Penentuan perlu tidaknya urgensi peninjauan kembali serta penentuan tipologi peninjauan kembali. Kegiatan peninjauan yang berupa analisis kajian dan evaluasi penilaian. Kegiatan penyempurnaan RTRW. Pemantapan pemanfaatan dan pengendalian pemanfaatan rencana tata ruang. Menyiapkan hal hal yang berkaitan dengan legitimasi hukum pada materi rencana tata ruang hasil peninjauan kembali

56

PENGALAMAN PERUSAHAAN MELAKSANAKAN PEKERJAAN SEJENIS KURUN WAKTU 10 (SEPULUH ) TAHUN TERAKHIR 1. 2. 3. 4. Pengguna Jasa Lokasi Proyek Nilai Kontrak No. Kontrak : : : : DINAS TATA JAKARTA KOTA PROVINSI DKI

Provinsi DKI Jakarta Rp. 2.831.571.600,812/-077.922 Tanggal 23 Juni 2008

5. 6.

Periode Nama Perusahaan Utama (Lead Firm) Alamat Negara

: : : : :

Juni 2008 - Desember 2008 PT. JAKARTA KONSULTINDO Perkant. Pulomas Satu Gedung I, Gd.II, Lt.3 Jl. Jend. Achmad Yani No.2 Jak-Tim Indonesia Tenaga Ahli Asing :OB

7.

Jumlah tenaga ahli

Tenaga Ahli Indonesia : 216 OB Jumlah tenaga ahli (salah satu)

8.

Perusahaan Mitra Kerja Asing a. (nama perusahaan) b. (nama perusahaan) c. dst. Tenaga ahli tetap yang terlibat : Posisi a. Ahli Ketua Tim b. Ahli Arsitek Perkota c. Ahli Teknik Sipil d. Ahli Geodesi (GIS) (nama perusahaan) d. (nama perusahaan)

Indonesia OB OB OB OB

.. OB .. OB .. OB .. OB

Keahlian Ahli Perec.Kota

Jumlah Orang 1 orang 1 orang 1 orang 1 orang

Ahli Aristektur Perkotaan Ahli Teknik Sipil Ahli GIS

57

e. Ahli Sipil Tata Air f. Ahli Transportasi g. Ahli Ek.Perkotaan h. Ahli Geologi i. j. k. l. Ahli Antropologi Ahli Sosiologi Ahli Kependudukan Ahli Kelembagaan

Ahli Sipil Tata Air Ahli Transportasi Ahli Ek. Perkotaan Ahli Geologi Ahli Antropologi Ahli Sosiologi Ahli Kependudukan Ahli Kelembagaan Ahli Teknik Lingk. Ahli Property Ahli Lingk. Hidup Ahli Perencanaan Kota Ahli Arsitektur Perkotaan Ahli GIS

1 orang 1 orang 1 orang 1 orang 1 orang 1 orang 1 orang `1 orang 1 orang 1 orang 1 orang 5 orang 5 orang 21 orang

m. Ahli Tek.Lingk. n. Ahli Property o. Ahli Lingk.Hidup p. Ahli Perencana Kota q. Ahli Arsitek Perkota r. Ahli Geodesi GIS

Uraian Pekerjaan : Tersedianya dokumen draft Peraturan Gubernur tentang Rencana Detail Tata Ruang Kota di Wilayah Provinsi DKI Jakarta yang disertai dengan peraturan penzoningan berupa zoning map untuk seluruh blok/zona peruntukan di wilayah Provinsi DKI Jakarta dengan skala peta 1:5000.

58

PENGALAMAN PERUSAHAAN MELAKSANAKAN PEKERJAAN SEJENIS KURUN WAKTU 10 (SEPULUH ) TAHUN TERAKHIR 1. Pengguna Jasa : DIREKTORAT JENDERAL CIPTA KARYA, SATKER PENGEMBANGAN PERMUKIMAN, DEPARTEMEN PEKERJAAN UMUM Kota Surakarta, Prov. Jawa Tengah Rp. 576.669.500,KU.08.08/P3B/DJCK/98/V/2008 Tanggal 22 Mei 2008 5. 6. Periode Nama Perusahaan Utama (Lead Firm) Alamat Negara 7. Jumlah tenaga ahli : : : : : Mei 2008 - November 2008 PT. JAKARTA KONSULTINDO Perkant. Pulomas Satu Gedung I, Gd.II, Lt.3 Jl. Jend. Achmad Yani No.2 Jak-Tim Indonesia 8. Perusahaan Mitra Kerja Asing a. (nama perusahaan) b. (nama perusahaan) c. dst. Tenaga ahli tetap yang terlibat : Posisi a. Ahli Ketua Tim b. Ahli Perumahan c. Ahli Tek. Lingk. Keahlian Ahli Perec.Kota Ahli Perumahan Ahli Teknik Lingk. Jumlah Orang 1 orang 1 orang 1 orang (nama perusahaan) d. (nama perusahaan) .. OB .. OB .. OB .. OB Tenaga Ahli Asing : - OB

2. 3. 4.

Lokasi Proyek Nilai Kontrak No. Kontrak

: : :

Tenaga Ahli Indonesia : 35 OB Jumlah tenaga ahli (salah satu) Indonesia OB OB OB OB

59

d. Ahli Teknik Sipil e. Ahli Ekonomi f. Ahli Kelembagaan

Ahli Teknik Sipil Ahli Ekonomi Ahli Kelembagaan

1 orang 1 orang 1 orang

Uraian Pekerjaan : Tersusunnya konsepsi Permukiman Kembali penduduk akibat bencana banjir dibantaran sungai Bengawan Solo dengan mempertimbangkan aspek lingkungan, sosial, ekonomi penduduk setempat. Tersedianya permukiman baru melalui penataan kawasan yang terencana tidak hanya secara fisik namun juga memperhatikan potensi ekonomi dan kemasyarakatan Merencanakan pembangunan bagi lingkungan permukiman masyarakat sendiri (community based development)

60

PENGALAMAN PERUSAHAAN MELAKSANAKAN PEKERJAAN SEJENIS KURUN WAKTU 10 (SEPULUH ) TAHUN TERAKHIR 1. 2. 3. 4. Pengguna Jasa Lokasi Proyek Nilai Kontrak No. Kontrak : : : : BAPPEDA KAB. SIAK, PROVINSI RIAU Kec. Pusako, Kab. Siak Rp. 488.402.200,050/BAPPEDA-S/RDTR/08/02 Tanggal 13 Agustus 2008 5. 6. Periode Nama Perusahaan Utama (Lead Firm) Alamat Negara 7. Jumlah tenaga ahli : : : : : Agustus 2008 - Desember 2008 PT. JAKARTA KONSULTINDO Perkant. Pulomas Satu Gedung I, Gd.II, Lt.3 Jl. Jend. Achmad Yani No.2 Jak-Tim Indonesia 8. Perusahaan Mitra Kerja Asing (nama perusahaan) (nama perusahaan) (nama perusahaan) (nama perusahaan) dst. Tenaga ahli tetap yang terlibat : Posisi a. Ahli Ketua Tim b. Ahli Geologi c. Ahli Hidrologi d. Ahli Planologi e. Ahli Arsitektur Keahlian Ahli Planologi Ahli Geologi Ahli Hidrologi Ahli Planologi Ahli Arsitektur Jumlah Orang 1 orang 1 orang 1 orang 1 orang 1 orang .. OB .. OB .. OB .. OB Tenaga Ahli Asing : - OB

Tenaga Ahli Indonesia : 32 OB Jumlah tenaga ahli (salah satu) Indonesia OB OB OB OB

61

f. Ahli Ekonomi Wil. g. Ahli Pariwisata h. Ahli Sosial i. Ahli Tek. Lingk. Uraian Pekerjaan :

Ahli Ekonomi Wilayah Ahli Planologi/ Arsitektur Ahli Sosial Ahli Tek. Lingkungan

1 orang 1 orang 1 orang 1 orang

Tersusunnya pengembangan kawasan fungsional perkotaan di Kecamatan Pusako Tersusunnya rencana struktur dan pola pemanfaatan ruang kawasan perkotaan Tersusunnya perkotaan pedoman pelaksanaan pembangunan kawasan fungsional

Tersusunnya pedoman pengendalian pemanfaatan ruang kawasan fungsional perkotaan.

62

PENGALAMAN PERUSAHAAN MELAKSANAKAN PEKERJAAN SEJENIS KURUN WAKTU 10 (SEPULUH ) TAHUN TERAKHIR 1. Pengguna Jasa : DIREKTORAT JENDERAL CIPTA KARYA, SATUAN KERJA PENATAAN DAN REVITALISASI KAWASAN, DEPT. PU Kota Dumai, Provinsi Riau Rp. 285.989.000,KU.08.08/PRK/CK/VII/2008/108 Tanggal 03 Juli 2008 5. 6. Periode Nama Perusahaan Utama (Lead Firm) Alamat Negara 7. Jumlah tenaga ahli : : : : : Juli 2008 - Desember 2008 PT. JAKARTA KONSULTINDO Perkant. Pulomas Satu Gedung I, Gd.II, Lt.3 Jl. Jend. Achmad Yani No.2 Jak-Tim Indonesia 8. Perusahaan Mitra Kerja Asing (nama perusahaan) (nama perusahaan) (nama perusahaan) (nama perusahaan) dst. Tenaga ahli tetap yang terlibat : Posisi a. Ahli Ketua Tim b. Ahli Arsitektur c. Ahli Perenc. Kota Keahlian Ahli Urban Design Ahli Arsitektur Ahli Perencana Kota Jumlah Orang 1 orang 1 orang 1 orang .. OB .. OB .. OB .. OB Tenaga Ahli Asing : - OB

2. 3. 4.

Lokasi Proyek Nilai Kontrak No. Kontrak

: : :

Tenaga Ahli Indonesia : 25 OB Jumlah tenaga ahli (salah satu) Indonesia OB OB OB OB

63

d. Ahli Teknik Sipil e. Ahli Tek. Lingk. f. Ahli Lansekap g. Ahli Ekonomi Pemb. h. Ahli Sosial-Budaya Uraian Pekerjaan :

Ahli Teknik Sipil Ahli Teknik Lingk. Ahli Lansekap Ahli Ekonomi Pemb. Ahli Sosial Budaya

1 orang 1 orang 1 orang 1 orang 1 orang

Tersusunnya skenario penataan dan revitalisasi kawasan Kota Dumai Tersusunnya perancangan masterplan penataan dan revitalisasi kawasan.

64

PENGALAMAN PERUSAHAAN MELAKSANAKAN PEKERJAAN SEJENIS KURUN WAKTU 10 (SEPULUH ) TAHUN TERAKHIR 1. Pengguna Jasa : DIREKTORAT JENDERAL CIPTA KARYA, SNVT. PENATAAN DAN BANGUNAN PROV.KEPULAUAN RIAU Tanjung Pinang, Prov.Kepulauan Riau Rp. 298.320.000,03/KONTRAK/PTBG/PBL-KEPRI/APBN/2008 Tanggal 31 Mei 2008 5. 6. Periode Nama Perusahaan Utama (Lead Firm) Alamat Negara 7. Jumlah tenaga ahli : : : : : Mei 2008 - Nopember 2008 PT. JAKARTA KONSULTINDO Perkant. Pulomas Satu Gedung I, Gd.II, Lt.3 Jl. Jend. Achmad Yani No.2 Jak-Tim Indonesia 8. Perusahaan Mitra Kerja Asing (nama perusahaan) (nama perusahaan) (nama perusahaan) (nama perusahaan) dst. Tenaga ahli tetap yang terlibat : Posisi Ahli Ketua Tim Ahli Arsitektur Ahli Teknik Sipil Keahlian Ahli Urban Design Ahli Arsitektur Ahli Teknik Sipil Jumlah Orang 1 orang 1 orang 1 orang .. OB .. OB .. OB .. OB Tenaga Ahli Asing : - OB

2. 3. 4.

Lokasi Proyek Nilai Kontrak No. Kontrak

: : :

Tenaga Ahli Indonesia : 36 OB Jumlah tenaga ahli (salah satu) Indonesia OB OB OB OB

65

Ahli Tek.Lingk. Ahli Lansekap Ahli Ekonomi Uraian Pekerjaan :

Ahli Teknik Lingk. Ahli Lansekap Ahli Ekonomi

1 orang 1 orang 1 orang

Tersusunnya Rencana Tata Bangunan dan Lingkungan untuk kawasan RTBL sebagai bagian dari upaya penataan fungsi dan fisik kawasan bersama masyarakat dan semua stakeholders sesuai dengan kebutuhan dan kondisi lokal dengan memperhatikan keserasian dengan alam sekitar. Tersusunnya program investasi pembangunan di Kawasan RTBL sebagai bagian upaya peningkatan kualitas permukiman dengan menyertakan masyarakat sebagai bagian integral dari upaya pembangunan di lingkungan/ kawasan.

66

PENGALAMAN PERUSAHAAN MELAKSANAKAN PEKERJAAN SEJENIS KURUN WAKTU 10 (SEPULUH ) TAHUN TERAKHIR 1. 2. 3. 4. Pengguna Jasa Lokasi Proyek Nilai Kontrak No. Kontrak : : : : DINAS TATA RUANG DAN PERMUKIMAN PROVINSI JAWA BARAT Kabupaten Bekasi Rp. 441.300.000,602/26/SPPP/KEKI/TRK/2008 Tanggal 17 Juni 2008 5. 6. Periode Nama Perusahaan Utama (Lead Firm) Alamat Negara 7. Jumlah tenaga ahli : : : : : Juni 2008 - Nopember 2008 PT. JAKARTA KONSULTINDO Perkant. Pulomas Satu Gedung I, Gd.II, Lt.3 Jl. Jend. Achmad Yani No.2 Jak-Tim Indonesia 8. Perusahaan Mitra Kerja Asing (nama perusahaan) (nama perusahaan) (nama perusahaan) (nama perusahaan) dst. Tenaga ahli tetap yang terlibat : Posisi Ahli Ketua Tim Ahli Arsitektur Ahli Teknik Lingk. Ahli Geodesi Keahlian Ahli Planologi Ahli Arsitektur Ahli Teknik Lingk. Ahli Geodesi Jumlah Orang 1 orang 1 orang 1 orang 1 orang .. OB .. OB .. OB .. OB Tenaga Ahli Asing : - OB

Tenaga Ahli Indonesia : 34 OB Jumlah tenaga ahli (salah satu) Indonesia OB OB OB OB

67

Ahli Lansekap Ahli Transportasi Ahli Hidrologi Ahli Geologi Ahli Ekonomi Ahli Sosial Budaya Uraian Pekerjaan :

Ahli Lansekap Ahli Transportasi Ahli Hidrologi Ahli Geologi Ahli Ekonomi Ahli Sosial Budaya

1 orang 1 orang 1 orang 1 orang 1 orang 1 orang

Menyusun Rencana Detail Tata Ruang Kawasan Ekonomi Khusus Indonesia. Merumuskan tujuan kegiatan yang akan dikembangkan di kawasan Mengidentifikasikan jenis kegiatan yang akan dikembangkan di kawasan Memperkirakan kebutuhan untuk pengembangan kawasan Merumuskan rencana struktur dan pola ruang kawasan Merumuskan rencana pelaksanaan pengembangan kawasan Merumuskan pedoman pengendalian pemanfaatan ruang kawasan

68

PENGALAMAN PERUSAHAAN MELAKSANAKAN PEKERJAAN SEJENIS KURUN WAKTU 10 (SEPULUH ) TAHUN TERAKHIR 1. 2. 3. 4. Pengguna Jasa Lokasi Proyek Nilai Kontrak No. Kontrak : : : : PT. MIJAHAN PRIMA ELEKTRINDO Pasar Minggu, Jakarta Selatan Rp. 286.000.000,001/SPK-UDGL/MPE/XI/08 Tanggal 11 November 2008 5. 6. Periode Nama Perusahaan Utama (Lead Firm) Alamat Negara 7. Jumlah tenaga ahli : : : : : November 2008 Februari 2009 PT. JAKARTA KONSULTINDO Perkant. Pulomas Satu Gedung I, Gd.II, Lt.3 Jl. Jend. Achmad Yani No.2 Jak-Tim Indonesia 8. Perusahaan Mitra Kerja Asing (nama perusahaan) (nama perusahaan) (nama perusahaan) (nama perusahaan) dst. Tenaga ahli tetap yang terlibat : Posisi Ahli Ketua Tim Ahli Arsitektur Ahli Teknik Lingk. Ahli Lansekap Ahli Transportasi Keahlian Ahli Planologi Ahli Arsitektur Ahli Teknik Lingk. Ahli Lansekap Ahli Transportasi Jumlah Orang 1 orang 1 orang 1 orang 1 orang 1 orang .. OB .. OB .. OB .. OB Tenaga Ahli Asing : - OB

Tenaga Ahli Indonesia : 16 OB Jumlah tenaga ahli (salah satu) Indonesia OB OB OB OB

69

Ahli Hidrologi Ahli Property Ahli Sosial Budaya Uraian Pekerjaan :

Ahli Hidrologi Ahli Property Ahli Sosial Budaya

1 orang 1 orang 1 orang

Merumuskan konsepsi perancangan Membuat desain terhadap materi penyusunan perencanaan UDGL/ RTBL berdasarkan arahan/ masukan dari instansi terkait. Menyusun konsep kawasan pembangunan pengembangan sektor dan pengembangan blok Membuat panduan pembangunan kawasan Menyusun intensitas pemanfaatan lahan yang meliputi : KLB, KDB, KDH dan intensif pembangunan Membuat arahan sirkulasi kendaraan, parkir dan pejalan kaki. terpadu yang meliputi

70

PENGALAMAN PERUSAHAAN MELAKSANAKAN PEKERJAAN SEJENIS KURUN WAKTU 10 (SEPULUH ) TAHUN TERAKHIR 1. Pengguna Jasa : PERUM PERUMNAS REGIONAL KHUSUS USAHA RUMAH SEWA 2. 3. 4. Lokasi Proyek Nilai Kontrak No. Kontrak : : : Pulo Gebang, Jakarta Timur Rp. 494.824.000,Reg. Usewa/ 72/ I/ 2008 Tanggal 24 januari 2008 5. 6. Periode Nama Perusahaan Utama (Lead Firm) Alamat Negara 7. Jumlah tenaga ahli : : : : : Januari 2008 April 2008 PT. JAKARTA KONSULTINDO Perkant. Pulomas Satu Gedung I, Gd.II, Lt.3 Jl. Jend. Achmad Yani No.2 Jak-Tim Indonesia 8. Perusahaan Mitra Kerja Asing (nama perusahaan) (nama perusahaan) (nama perusahaan) (nama perusahaan) dst. Tenaga ahli tetap yang terlibat : Posisi Ahli Ketua Tim Ahli Arsitektur Ahli Arsitektur Ahli Planologi Keahlian Ahli Planologi Ahli Arsitektur Ahli Arsitektur Ahli Planologi Jumlah Orang 1 orang 1 orang 1 orang 1 orang .. OB .. OB .. OB .. OB Tenaga Ahli Asing : - OB

Tenaga Ahli Indonesia : 20 OB Jumlah tenaga ahli (salah satu) Indonesia OB OB OB OB

71

Ahli Transportasi Ahli Mekanikal Ahli Elektrikal Ahli Tek. Sipil Ahli Tek. Lingk. Ahli Lansekap Uraian Pekerjaan :

Ahli Transportasi Ahli Mekanikal Ahli Elektrikal Ahli Tek. Sipil Ahli Tek. Lingk. Ahli Lansekap

1 orang 1 orang 1 orang 1 orang 1 orang 1 orang

Melakukan kajian teknis pengembangan lahan terhadap RTRW Kotamadya Jakarta Timur dan Rencana Pengembangan Kotamadya Jakarta Timur Mengidentifikasikan daya dukung dan potensi lahan terhadap kawasan sekitar areal Pulogebang baik terhadap keberadaan Kawasan Industri Sentra Primer Baru Timur (SPBT) maupun terhadap pengembangan perumahan diwilayah kotamadya Jakarta Timur Mengidentifikasikan jumlah volume dan luasan Rusuna yang dikembangkan dilokasi Pulogebang sesuai dengan daya dukung lahan dapat

Mengidentifikasikan kebutuhan-kebutuhan sarana, prasarana dan utilitas yang diperlukan untuk mendukung pembangunan Rusuna di lokasi Perum Perumnas Pulogebang.

72

PENGALAMAN PERUSAHAAN MELAKSANAKAN PEKERJAAN SEJENIS KURUN WAKTU 10 (SEPULUH ) TAHUN TERAKHIR 1. Pengguna Jasa : SATUAN KERJA PEMBINAAN PENATAAN RUANG KAWASAN TELAH BERKEMBANG Kota Bukit Tinggi, Sumatera Barat Rp. 961.200.000,KU.08.08/P2TR-P2RKTB/2 Tanggal 10 Mei 2007 5. 6. Periode Nama Perusahaan Utama (Lead Firm) Alamat Negara 7. 8. Jumlah tenaga ahli Perusahaan Mitra Kerja Asing a. (nama perusahaan) b. (nama perusahaan) c. dst. Tenaga ahli tetap yang terlibat : Posisi 1. Ahli Perenc.Wilayah 2. Ahli Perenc. Kota 3. Ahli Ek. Wilayah 4. Ahli Prasarana Keahlian Ahli Perec.Wilayah Ahli Perec. Kota Ahli Ek. Wilayah Ahli Prasarana Jumlah Orang 1 orang 1 orang 1 orang 1 orang (nama perusahaan) d. (nama perusahaan) .. OB .. OB .. OB .. OB : : : : : Mei 2007 - Desember 2007 PT. JAKARTA KONSULTINDO Perkant. Pulomas Satu Gedung I, Gd.II Jl. Jend. Achmad Yani No.2 Jak-Tim Indonesia 12 (dua belas) Orang Jumlah tenaga ahli (salah satu) Indonesia OB OB OB OB

2. 3. 4.

Lokasi Proyek Nilai Kontrak No. Kontrak

: : :

73

5. Ahli Transportasi 6. Ahli Kelembagaan 7. Ahli Arsitektur 8. Ahli Geologi 9. Ahli Geografi/ GIS 10. Ahli Tek.Lingkungan 11. Ahli Pariwisata 12. Ahli Sosiologi

Ahli Transportasi Ahli Kelembagaan Ahli Arsitektur Ahli Geologi Ahli Geografi Ahli Tek.Lingkungan Ahli Pariwisata Ahli Sosiologi

1 orang 1 orang 1 orang 1 orang 1 orang 1 orang 1 orang `1 orang

Uraian Pekerjaan : 1. Terwujudnya peningkatan kemampuan aparat Pemerintah Daerah dalam operasinalisasi penataan ruang 2. Terlaksananya proses transfer pengetahuan pada aparat Pemerintah Daerah dalam hal penyusunan rencana tata ruang 3. Tersusunnya Program Pembangunan yang terpadu.

74

PENGALAMAN PERUSAHAAN MELAKSANAKAN PEKERJAAN SEJENIS KURUN WAKTU 10 (SEPULUH ) TAHUN TERAKHIR 1. Pengguna Jasa : DIREKTORAT JENDERAL PENATAAN BANGUNAN DAN LINGKUNGAN, DIREKTORAT JENDERAL CIPTA KARYA, DEPT. PEKERJAAN UMUM Padang, Bandung, Semarang, Manado, Ambon, Kupang, Yogyakarta dan Jayapura Rp. 325.296.000,KU.03.08-PK.3/PBL.VI/218 Tanggal 30 April 2007 5. 6. Periode Nama Perusahaan Utama (Lead Firm) Alamat Negara 7. 8. Jumlah tenaga ahli Perusahaan Mitra Kerja Asing a. (nama perusahaan) b. (nama perusahaan) c. dst. Tenaga ahli tetap yang terlibat : Posisi a. Ahli Urban Design b. Ahli Arsitektur Keahlian Ahli Urban Design Ahli Arsitektur Jumlah Orang 1 orang 1 orang (nama perusahaan) d. (nama perusahaan) .. OB .. OB .. OB .. OB : : : : : April 2007 - November 2007 PT. JAKARTA KONSULTINDO Perkant. Pulomas Satu Gedung I, Gd.II Jl. Jend. Achmad Yani No.2 Jak-Tim Indonesia 10 (SEPULUH ) Orang Jumlah tenaga ahli (salah satu) Indonesia OB OB OB OB

2.

Lokasi Proyek

3. 4.

Nilai Kontrak No. Kontrak

: :

75

c. Ahli Tek. Sipil d. Ahli Planologi e. Ahli Tek.Lingkungan f. Ahli Geologi g. Ahli Ekonomi

Ahli Tek. Sipil Ahli Planlogi Ahli Tek.Lingkungan Ahli Geologi Ahli Ekonomi

1 orang 1 orang 1 orang 1 orang 1 orang

Uraian Pekerjaan : Menyusun Pedoman Penyusunan RTBL Kawasan Rawan Longsor dalam bentuk Petunjuk Teknis yang dapat dijadikan sebagai pedoman praktis bagi semua pihak dalam menyusun RTBL kawasan longsor, agar RTBL yang disusun dapat diimplementasikan sebagai alat pengendalian pelaksanaan pemanfaatan ruang kawasan secara efektif, efisien dan berkelanjutan.

76

PENGALAMAN PERUSAHAAN MELAKSANAKAN PEKERJAAN SEJENIS KURUN WAKTU 10 (SEPULUH ) TAHUN TERAKHIR 1. 2. 3. 4. Pengguna Jasa Lokasi Proyek Nilai Kontrak No. Kontrak : : : : PT. PRISMA INTI SENTOSA DKI Jakarta Rp. 925.000.000,KNI 07 01 001 A0-1 Tanggal 11 januari 2007 5. 6. Periode Nama Perusahaan Utama (Lead Firm) Alamat Negara 7. 8. Jumlah tenaga ahli Perusahaan Mitra Kerja Asing a. (nama perusahaan) b. (nama perusahaan) c. (nama perusahaan) d. (nama perusahaan) dst. Tenaga ahli tetap yang terlibat : Posisi a. Ahli Urban Design b. Ahli Arsitektur c. Ahli Tek. Sipil d. Ahli Planologi e. Ahli Tek.Lingkungan f. Ahli Geologi Keahlian Ahli Urban Design Ahli Arsitektur Ahli Tek. Sipil Ahli Planlogi Ahli Tek.Lingkungan Ahli Geologi Jumlah Orang 1 orang 1 orang 1 orang 1 orang 1 orang 1 orang .. OB .. OB .. OB .. OB : : : : : Januari 2007 - Mei 2007 PT. JAKARTA KONSULTINDO Perkant. Pulomas Satu Gedung I, Gd.II Jl. Jend. Achmad Yani No.2 Jak-Tim Indonesia 10 (SEPULUH ) Orang Jumlah tenaga ahli (salah satu) Indonesia OB OB OB OB

77

g. Ahli Ekonomi

Ahli Ekonomi

1 orang

Uraian Pekerjaan : a. Konsep Perancangan Kota Kawasan Reklamasi Pantai Kapuk Naga Indah b. Menyusun RTBL Kawasan Reklamsi Pantai Kapuk Naga Indah

78

PENGALAMAN PERUSAHAAN MELAKSANAKAN PEKERJAAN SEJENIS KURUN WAKTU 10 (SEPULUH ) TAHUN TERAKHIR 1. 2. 3. 4. Pengguna Jasa Lokasi Proyek Nilai Kontrak No. Kontrak : : : : SEKRETARIAT JENDERAL, DEPT. PU Kab. Liwa, Propinsi Lampung Rp. 724.531.500,KU.08.08/017/PPK-P2RKPS/V/2007 Tanggal 21 Mei 2007 5. 6. Periode Nama Perusahaan Utama (Lead Firm) Alamat Negara 7. 8. Jumlah tenaga ahli Perusahaan Mitra Kerja Asing a. (nama perusahaan) b. (nama perusahaan) c. (nama perusahaan) d. (nama perusahaan) dst. Tenaga ahli tetap yang terlibat : Posisi Ahli Perencana Ahli Arsitektur Ahli Lansekap Ahli Geodesi Ahli Geologi Ahli Struktur Keahlian Ahli Arsitektur Ahli Arsitektur Ahli Arsitek Lansekap Ahli Geodesi Ahli Geologi Ahli Struktur Jumlah Orang 1 orang 1 orang 1 orang 1 orang 1 orang 1 orang .. OB .. OB .. OB .. OB : : : : : Mei 2007 - Desember 2007 PT. JAKARTA KONSULTINDO Perkant. Pulomas Satu Gedung I, Gd.II Jl. Jend. Achmad Yani No.2 Jak-Tim Indonesia 10 (sepuluh) Orang Jumlah tenaga ahli (salah satu) Indonesia OB OB OB OB

79

Ahli Tek.Lingkungan Ahli Utilitas Ahli Kehutanan Ahli Kelembagaan

Ahli Tek.Lingkungan Ahli Tek.Sipil Ahli Kehutanan Ahli Kelembagaan

1 orang 1 orang 1 orang 1 orang

Uraian Pekerjaan : Tersusunnya Master Plan Kebun Raya Liwa, Lampung yang dapat memberikan informasi sebagai acuan dalam rangka pengembangan Kebun Raya dimasa yang sekarang dan yang akan dating.

80

PENGALAMAN PERUSAHAAN MELAKSANAKAN PEKERJAAN SEJENIS KURUN WAKTU 10 (SEPULUH ) TAHUN TERAKHIR 1. Pengguna Jasa : SNVT PENGEMBANGAN KAWASAN PERMUKIMAN PROPINSI KEPULAUAN RIAU, DIREKTORAT JENDERAL CIPTA KARYA, DEPT. PU Kota Batam, Kepulauan Riau Rp. 331.903.000,01/KONTRAK/BANGKIM/PKPPKKEPRI/2007, Tanggal 21 Sept. 2007 September 2007 - Desember 2007 PT. JAKARTA KONSULTINDO Perkant. Pulomas Satu Gedung I, Gd.II Jl. Jend. Achmad Yani No.2 Jak-Tim Negara 7. 8. Jumlah tenaga ahli Perusahaan Mitra Kerja Asing a. (nama perusahaan) b. (nama perusahaan) c. dst. Tenaga ahli tetap yang terlibat : Posisi a. Ahli Perenc.Kota b. Ahli Peranc. Kota c. Ahli Infrastruktur d. Ahli Animasi Peranc. Keahlian Ahli Planologi Ahli Arsitektur Ahli Tek. Sipil Ahli Arsitektur Jumlah Orang 1 orang 1 orang 1 orang 1 orang (nama perusahaan) d. (nama perusahaan) .. OB .. OB .. OB .. OB : : Indonesia 10 (SEPULUH ) Orang Jumlah tenaga ahli (salah satu) Indonesia OB OB OB OB

2. 3. 4. 5. 6.

Lokasi Proyek Nilai Kontrak No. Kontrak Periode Nama Perusahaan Utama (Lead Firm) Alamat

: : : : : :

81

e. Ahli Kelembagaan f. Ahli Pemberdayaan g. Ahli Ekonomi Kota Uraian Pekerjaan :

Ahli Hukum Ahli Antropologi Ahli Studi Pembangunan

1 orang 1 orang 1 orang

a. Tersusunnya konsep peremajaan kawasan perkotaan (Urban Renewal) yang meliputi kebijakan dan strategi pengembangan kawasan. b. Tersusunnya detail desain tahun pertama bagian kawasan diprioritaskan untuk ditindaklanjuti dengan kegiatan penanganan fisik c. yang

Tersusunnya program investasi penanganan kawasan selama 5 (lima) tahun kedepan yang dituangkan kedalam matrik program sebagai program jangka menengah. Matrik program ini mengidikasikan kebutuhan dana dan sumber pendanaan serta instansi penanggung jawab kegiatan

d. Tersusunnya MOU penanganan kawasan antar stakeholders terkait sebagai wujud komitmen bersama dalam penanganan kawasan kumuh perkotaan.

82

PENGALAMAN PERUSAHAAN MELAKSANAKAN PEKERJAAN SEJENIS KURUN WAKTU 10 (SEPULUH ) TAHUN TERAKHIR 1. Pengguna Jasa : SETDITJEN PENGEMBANGAN DESTINASI PARIWISATA, DIRJEN. PENGEMBANGAN DESTINASI PARIWISATA, DEPT. KEBUDAYAAN DAN PARIWISATA Propinsi Sulawesi Tenggara Rp. 417.896.000,04-Sultra/SPP/DPP/VIII/2007 Tanggal 24 Agustus 2007 5. 6. Periode Nama Perusahaan Utama (Lead Firm) Alamat Negara 7. 8. Jumlah tenaga ahli Perusahaan Mitra Kerja Asing a. (nama perusahaan) b. (nama perusahaan) c. dst. Tenaga ahli tetap yang terlibat : Posisi a. Ahli Pariwisata b. Ahli Pengemb.Wil. c. Ahli Sosial Budaya Keahlian Ahli Pariwisata Ahli Planologi Ahli Sosial Jumlah Orang 1 orang 1 orang 1 orang (nama perusahaan) d. (nama perusahaan) .. OB .. OB .. OB .. OB : : : : : Agustus 2007 - Desember 2007 PT. JAKARTA KONSULTINDO Perkant. Pulomas Satu Gedung I, Gd.II Jl. Jend. Achmad Yani No.2 Jak-Tim Indonesia 10 (SEPULUH ) Orang Jumlah tenaga ahli (salah satu) Indonesia OB OB OB OB

2. 3. 4.

Lokasi Proyek Nilai Kontrak No. Kontrak

: : :

83

d. Ahli Ekonomi dan Pmasar. Pariwisata. e. Ahli Kelembagaan f. Ahli Tek.Lingkungan g. Ahli Kelautan Uraian Pekerjaan :

Ahli Ekonomi Ahli Hukum Ahli Tek.Lingkungan Ahli Kelautan

1 orang 1 orang 1 orang 1 orang

Tersusunnya Rencana Induk Pengembangan Pariwisata di Propinsi Sulawesi Tenggara yang dapat memberikan arahan pengembangan pariwisata sehingga tercipta kesamaan presepsi dan cara pandang pihak-pihak terkait sehingga tercipta kondisi saling mendukung (sinergis) dalam program dan kegiatan untuk mendukung pengembangan pariwisata di Propinsi Sulawesi Tenggara

84

PENGALAMAN PERUSAHAAN MELAKSANAKAN PEKERJAAN SEJENIS KURUN WAKTU 10 (SEPULUH ) TAHUN TERAKHIR 1. 2. 3. 4. Pengguna Jasa Lokasi Proyek Nilai Kontrak No. Kontrak : : : : DINAS PARIWISATA SENI DAN BUDAYA PROPINSI SUMATERA BARAT Pesisir Selatan, Mandeh, Sumatera Barat Rp. 1.344.447.000,981/ Parsenibud-TU/VIII-2007 Tanggal 24 Agustus 2007 5. 6. Periode Nama Perusahaan Utama (Lead Firm) Alamat Negara 7. 8. Jumlah tenaga ahli Perusahaan Mitra Kerja Asing (nama perusahaan) (nama perusahaan) (nama perusahaan) (nama perusahaan) dst. Tenaga ahli tetap yang terlibat : Posisi a. Ahli Planologi b. Ahli Perc.Pariwisata c. Ahli Manag. Parwist. d. Ahli GIS e. Ahli Informatika Keahlian Ahli Planologi Ahli Planologi Ahli Pariwisata Ahli Geografi/ Geodesi Ahli Informatika Jumlah Orang 1 orang 1 orang 1 orang 1 orang 1 orang .. OB .. OB .. OB .. OB : : : : : Agustus 2007 - Desember 2007 PT. JAKARTA KONSULTINDO Perkant. Pulomas Satu Gedung I, Gd.II Jl. Jend. Achmad Yani No.2 Jak-Tim Indonesia 18 (delapan Belas) Orang Jumlah tenaga ahli (salah satu) Indonesia OB OB OB OB

85

f. Ahli Ekonomi Pemb. g. Ahli Sosiologi h. Ahli Antropologi i. Ahli Kelautan j. Ahli Coastal k. Ahli Arsitektur l. Ahli Lansekap m. Ahli Teknik Sipil n. Ahli Transportasi o. Ahli Lingkungan p. Ahli Sipil Hidrologi q. Ahli Geodesi r. Ahli Hukum Uraian Pekerjaan :

Ahli Ekonomi Pemb. Ahli Sosiologi Ahli Antropologi Ahli Kelautan Ahli Coastal Ahli Arsitektur Ahli Lansekap Ahli Teknik Sipil Ahli Teknik Transportasi Ahli Teknik Lingkungan Ahli Teknik Sipil Ahli Geodesi Ahli Hukum

1 orang 1 orang 1 orang 1 orang 1 orang 1 orang 1 orang 1 orang 1 orang 1 orang 1 orang 1 orang 1 orang

1. Terarah dan terkendalinya pembangunan Kawasan Wisata Mandeh 2. Tersedianya sarana dan prasarana kepariwisataan yang dapat mendukung pengembangan atraksi objek wisata 3. Meningkatnya kesejahteraan masyarakat Kawasan Wisata Mandeh 4. Terjaganya kelestarian lingkungan di Kawasan Wisata Mandeh 5. Tersedianya rencana promosi pemasaran pariwisata Sumatera Barat 6. Tersedianya rencana investasi di Kawasan Wiasata Mandeh 7. Tersedianya draft peraturan kepala daerah tentang masterplan dan siteplan Kawasan Wisata Mandeh.

86

PENGALAMAN PERUSAHAAN MELAKSANAKAN PEKERJAAN SEJENIS KURUN WAKTU 10 (SEPULUH ) TAHUN TERAKHIR 1. 2. 3. 4. Pengguna Jasa Lokasi Proyek Nilai Kontrak No. Kontrak : : : : DINAS KEBAKARAN JAKARTA DKI Jakarta Rp. 321.343.000,8.16/-076.93 Tanggal 20Agustus 2007 5. 6. Periode Nama Perusahaan Utama (Lead Firm) Alamat Negara 7. 8. Jumlah tenaga ahli Perusahaan Mitra Kerja Asing (nama perusahaan) (nama perusahaan) (nama perusahaan) (nama perusahaan) dst. Tenaga ahli tetap yang terlibat : Posisi a. Ahli Planologi b. Ahli Arsitektur c. Ahli Struktur d. Ahli ME e. AhliPeranc. Kota Keahlian Ahli Planologi Ahli Arsitektur Ahli Struktu Ahli ME Ahli Urban Design Jumlah Orang 1 orang 1 orang 1 orang 1 orang 1 orang .. OB .. OB .. OB .. OB : : : : : Agustus 2007 - Desember 2007 PT. JAKARTA KONSULTINDO Perkant. Pulomas Satu Gedung I, Gd.II Jl. Jend. Achmad Yani No.2 Jak-Tim Indonesia 10 (SEPULUH ) Orang Jumlah tenaga ahli (salah satu) Indonesia OB OB OB OB PROVINSI DKI

87

f. Ahli Tek. Lingkungan g. Ahli Lansekap

Ahli Tek. Lingkungan Ahli Lansekap

1 orang 1 orang

Uraian Pekerjaan : 1. Melakukan kajian terhadap lokasi eksisting dikaitkan dengan rencana Tata Ruang dilokasi tersebut; 2. Melakukan analisa terhadap kegiatan yang akan ditampung serta pengelompokannya; 3. Melakukan analisa terhadap berbagai aspek dalam penyusunan masterplan antara lain analisa pendekatan aspek arsitektural, struktural maupun jaringan utilitas; 4. Membuat laporan dan gambar-gambar arsitektural, struktural dan utilitas sebagai satu kesatuan sistem dalam master plan.

88

PENGALAMAN PERUSAHAAN MELAKSANAKAN PEKERJAAN SEJENIS KURUN WAKTU 10 (SEPULUH ) TAHUN TERAKHIR 1. Pengguna Jasa : SATUAN KERJA PENATAAN BANGUNAN DAN LINGKUNGAN, DITJEN.CIPTA KARYA. DEPT. PU Kota Bandanaira, Prop. Maluku Rp. 596.794.000 KU.08.09/PK.3/97c tanggal 11/05/2006 Mei 2006 - Desember 2005 PT. JAKARTA KONSULTINDO Perkant. Pulomas Satu Gedung I, Gd.II Jl. Jend. Achmad Yani No.2 Jak-Tim Negara 7. 8. Jumlah tenaga ahli Perusahaan Mitra Kerja Asing (nama perusahaan) (nama perusahaan) (nama perusahaan) (nama perusahaan) dst. Tenaga ahli tetap yang terlibat : Posisi a. Ahli Urban Design b. Ahli Arsitektur c. Ahli Perenc. Kota d. Ahli Teknik Sipil e. Ahli Tek.Lingkungan Keahlian Urban Design Ahli Arsitektur Ahli Perenc. Kota Ahli Tek. Sipil Ahli Tek.Lingkungan Jumlah Orang 1 orang 1 orang 1 orang 1 orang 1 orang .. OB .. OB .. OB .. OB : : Indonesia 10 (SEPULUH ) Orang Jumlah tenaga ahli (salah satu) Indonesia OB OB OB OB

2. 3. 4. 5. 6.

Lokasi Proyek Nilai Kontrak No. Kontrak Periode Nama Perusahaan Utama (Lead Firm) Alamat

: : : : : :

89

f. Ahli Lansekap g. Ahli Sosial Budaya

Ahli Lansekap Ahli Sosial Budaya

1 orang 1 orang

Uraian Pekerjaan : a. Tersusunnya Rencana Tata Bangunan dan Lingkungan untuk Kawasan Kota Bandaneira sebagai bagian upaya penataan fungsi dan fisik kawasan, bersama masyarakat dan semua stakeholders sesuai dengan kebutuhan dan kondisi lokal dengan memperhatikan keserasian dengan alam sekitarnya. b. Tersusunya Program Investasi Pembangunan kawasan Kota Bandaneira sebagai bagian upaya peningkatan kualitas permukiman dengan menyertakan masyarakat sebagai bagian integral dari upaya pembangunan di lingkungan / kawasan

90

PENGALAMAN PERUSAHAAN MELAKSANAKAN PEKERJAAN SEJENIS KURUN WAKTU 10 (SEPULUH ) TAHUN TERAKHIR 1. 2. 3. 4. 5. 6. Pengguna Jasa Lokasi Proyek Nilai Kontrak No. Kontrak Periode Nama Perusahaan Utama (Lead Firm) Alamat Negara 7. 8. Jumlah tenaga ahli Perusahaan Mitra Kerja Asing a. (nama perusahaan) b. (nama perusahaan) c. dst. Tenaga ahli tetap yang terlibat : Posisi a. Ahli Urban Design b. Ahli Arsitektur c. Ahli Perenc. Kota d. Ahli Ek.Pemb. e. Ahli Tek.Lingkungan Keahlian Urban Design Ahli Arsitektur Ahli Perenc. Kota Ahli Ek. Pemb. Ahli Tek.Lingkungan Jumlah Orang 1 orang 1 orang 1 orang 1 orang 1 orang (nama perusahaan) d. (nama perusahaan) .. OB .. OB .. OB .. OB : : : : : : : : : PEMBINAAN PENATAAN DAN REVITALISASI KAWASAN, DEPT.PU Prov. D I Y Rp. 257.335.000,214/PKK/PRK/CK/VIII/2006 tanggal 29/08/2006 Agustus 2006 - Desember 2006 PT. JAKARTA KONSULTINDO Perkant. Pulomas Satu Gedung I, Gd.II Jl. Jend. Achmad Yani No.2 Jak-Tim Indonesia 10 (SEPULUH ) Orang Jumlah tenaga ahli (salah satu) Indonesia OB OB OB OB

91

f.

Ahli Lansekap

Ahli Lansekap Ahli Sosial Budaya

1 orang 1 orang

g. Ahli Sosial Budaya

Uraian Pekerjaan : a. Skenario Penataan dan Revitalisasi Kawasan Kampung Gamelan dan Langenastran. b. Perancangan Masterplan Penataan dan Revitalisasi Kawasan pada kawasan revitalisasi yang meliputi : Master Plan Kawasan Program Prasarana dan Sarana Kawasan (Facilitity Program) Program Investasi Arahan Pengendalian Pelaksanaan

92

PENGALAMAN PERUSAHAAN MELAKSANAKAN PEKERJAAN SEJENIS KURUN WAKTU 10 (SEPULUH ) TAHUN TERAKHIR 1. 2. 3. 4. 5. 6. Pengguna Jasa Lokasi Proyek Nilai Kontrak No. Kontrak Periode Nama Perusahaan Utama (Lead Firm) Alamat Negara 7. 8. Jumlah tenaga ahli Perusahaan Mitra Kerja Asing a. (nama perusahaan) b. (nama perusahaan) c. dst. Tenaga ahli tetap yang terlibat : Posisi a. Ketua Tim b. Perencana Kota c. Transportasi d. Property e. Sosial Budaya Keahlian Urban Design Ahli Planologi Ahli Transportasi Ahli Property Ahli Sosial Budaya Jumlah Orang 1 orang 1 orang 1 orang 1 orang 1 orang (nama perusahaan) d. (nama perusahaan) .. OB .. OB .. OB .. OB : : : : : : : : : PT. CHITATEX PENI KARET SEMANGGI, DKI JAKARTA Rp 209,000,000

990/BM-EXT/TNT/VI/06 Juni 2006 Juli 2006 PT. JAKARTA KONSULTINDO Gedung Pulomas Jaya Jl. Pulomas Raya No.1 Jakarta Timur Indonesia 5 (lima) Orang Jumlah tenaga ahli (salah satu) Indonesia OB OB OB OB

93

Uraian Pekerjaan : a. Melakukan survai fisik lapangan b. Menggali potensi dan permasalahan kondisi lapangan c. Merumuskan konsepsi perancangan dan gagasan desain d. Membuat desain terhadap materi perencanaan Urban Design Guide Line/ Panduan Rancang Kota berdasarkan arahan masukan dari tim teknis e. Membuat perencanaan media untuk keperluan penawaran (mis.: leaflet, brosur, maket)

94

PENGALAMAN PERUSAHAAN MELAKSANAKAN PEKERJAAN SEJENIS KURUN WAKTU 10 (SEPULUH ) TAHUN TERAKHIR 1. 2. 3. 4. 5. 6. Pengguna Jasa Lokasi Proyek Nilai Kontrak No. Kontrak Periode Nama Perusahaan Utama (Lead Firm) Alamat Negara 7. 8. Jumlah tenaga ahli Perusahaan Mitra Kerja Asing a. (nama perusahaan) b. (nama perusahaan) c. dst. Tenaga ahli tetap yang terlibat : Posisi a. Ketua Tim b. Tek.Pantai c. Bangunan Pantai d. Hidrologi e. Geoteknik f. Kepelabuhan Keahlian Ahli Urban Design Ahli Tek. Pantai Ahli Bang.Pantai Ahli Hidrologi Ahli Geoteknik Ahli Kepelabuhan Jumlah Orang 1 orang 1 orang 1 orang 1 orang 1 orang 1 orang (nama perusahaan) d. (nama perusahaan) .. OB .. OB .. OB .. OB : : : : : : : : : PT. KAWASAN BERIKAT NUSANTARA (KBN) DKI JAKARTA Rp 823,404,200

08/SPB/DRT.1./09/20006 tanggal 11 Sept-2006 September 2006 Maret 2007 PT. JAKARTA KONSULTINDO Gedung Pulomas Jaya Jl. Pulomas Raya No.1 Jakarta Timur Indonesia 20 (dua puluh) Orang Jumlah tenaga ahli (salah satu) Indonesia OB OB OB OB

95

g. Arsitektur h. Ekonomi i. j. k. l. Geodesi Lingkungan Mekanikal & Elekt. Lingkungan

Ahli Arsitektur Ahli Ekonomi Ahli Geodesii Ahli Lingkungan Ahli M & E Ahli Lingkungan Ahli Lansekap Ahli Hukum Ass.Ahli Transportasi Ass.Ahli Urban Design Ass.Ahli Tek.Pantai Ass.Ahli Arsitektur Ass.Ahli Lingk. Ass.Ahli Transportasi

1 orang 1 orang 1 orang 1 orang 1 orang 1 orang 1 orang 1 orang 1 orang 1 orang 1 orang 1 orang 1 orang 1 orang

m. Lansekap n. Hukum o. Transportasi p. Ass.Urban Design q. Ass.Tek.Pantai r. s. t. Ass. Arsitektur Ass.Lingkungan Ass. Transportasi

Uraian Pekerjaan : 1. Melakukan survai fisik lapangan 2. Menggali potensi dan permasalahan kondisi lapangan 3. Merumuskan konsepsi peruntukan lahan di kawasan 4. Membuat master plan kawasan yang dapat menunjang Kawasan Ekonomi Khusus Indoenesia 5. Membuat perencanaan media untuk keperluan penawaran (mis.: leaflet, brosur, maket)

96

PENGALAMAN PERUSAHAAN MELAKSANAKAN PEKERJAAN SEJENIS KURUN WAKTU 10 (SEPULUH ) TAHUN TERAKHIR 1. 2. 3. 4. 5. 6. Pengguna Jasa Lokasi Proyek Nilai Kontrak No. Kontrak Periode Nama Perusahaan Utama (Lead Firm) Alamat Negara 7. 8. Jumlah tenaga ahli Perusahaan Mitra Kerja Asing a. (nama perusahaan) b. (nama perusahaan) c. dst. Tenaga ahli tetap yang terlibat : Posisi a. Urban Planner/ TL b. Ahli Planologi c. Ahli Tek. Lingk. d. Ahli Tek. Sipil e. Ahli Arsitektur f. Ahli Hukum Keahlian Ahli Urban Planner Ahli Planologi Ahli Tek. Lingk. Ahli Tek. Sipil Ahli Tek. Arsitektur Ahli Hukum Jumlah Orang 1 orang 1 orang 1 orang 1 orang 1 orang 1 orang (nama perusahaan) d. (nama perusahaan) .. OB .. OB .. OB .. OB : : : : : : : : : DINAS KEBAKARAN JAKARTA DKI Jakarta Rp 518.815.000,PROVINSI DKI

1145/-1.784.1 Tanggal 17 Oktober 2005 Oktober 2005 - Desember 2005 PT. JAKARTA KONSULTINDO Gedung Pulomas Jaya Jl. Pulomas Raya No.1 Jakarta Timur Indonesia 8 (delapan) Orang Jumlah tenaga ahli (salah satu) Indonesia OB OB OB OB

97

g. Ahli Kelembagaan h. Ahli Sosial Uraian Pekerjaan :

Ahli Kelembagaan Ahli Sosial

1 orang 1 orang

1. Tersusunnya rencana induk (master plan) penanggulangan kebakaran dan bencana lainnya di wilayah Provinsi DKI Jakarta; 2. Tersusunnya detail plan sarana-prasarana penanggulangan kebakaran dan bencana lainnya; 3. Tersusunnya detail plan sistem layanan pemadam kebakaran dan penanggulangan bencana lainnya; 4. Tersusunnya detail plan sistem pelatihan SDM penanggulangan kebakaran dan bencana lainnya; 5. Tersusunnya detail plan sistem komunikasi penangugulangan kebakaran dan bencana lainnya; dan informasi

6. Tersusunnya detail plan perawatan kendaraan operasional pemadam kebakaran; 7. Tersusunnya detail plan sistem pemberdayaan masyarakat dalam penanggulangan kebakaran dan bencana lainnya.

98

PENGALAMAN PERUSAHAAN MELAKSANAKAN PEKERJAAN SEJENIS KURUN WAKTU 10 (SEPULUH ) TAHUN TERAKHIR 1. 2. 3. 4. 5. 6. Pengguna Jasa Lokasi Proyek Nilai Kontrak No. Kontrak Periode Nama Perusahaan Utama (Lead Firm) Alamat Negara 7. 8. Jumlah tenaga ahli Perusahaan Mitra Kerja Asing e. (nama perusahaan) f. (nama perusahaan) g. (nama perusahaan) h. (nama perusahaan) dst. Tenaga ahli tetap yang terlibat : Posisi i. j. k. l. Ketua Tim Arsitektur Perenc. Kota Tek.Sipil Keahlian Ahli Urban Design Ahli Arsitektu Ahli Perenc. Kota Ahli Tek. Sipil Ahli Tek. Lingk. Ahli Lansekap Ahli Ekonomi Jumlah Orang 1 orang 1 orang 1 orang 1 orang 1 orang 1 orang 1 orang .. OB .. OB .. OB .. OB : : : : : : : : : DIREKTORAT BINA TEKNIK, DEP. PU Kota Bukit Tinggi, Prov. Sumatra Barat Rp 249,045,000

60/PKK/P2RK/CK/VIII/2005 tanggal 25/08/2005 Agustus 2005 - Desember 2005 PT. JAKARTA KONSULTINDO Gedung Pulomas Jaya Jl. Pulomas Raya No.1 Jakarta Timur Indonesia 9 (sembilan) Orang Jumlah tenaga ahli (salah satu) Indonesia OB OB OB OB

m. Tek. Lingk. n. Lansekap o. Ekonomi

99

p. Sosial q. Komunikasi

Ahli Sosial Ahli Komunikasi

1 orang 1 orang

Uraian Pekerjaan : 8. Terselenggaranya pelaksanaan Program Penataan Revitalisasi Kawasan sesuai dengan arahan kebijakan dan strategi pembangunan kawasan 9. Tersusunnya Bantek Perencanaan Penataan dan Revitalisasi Kawasan Bukittinggi, Prov.Sumatera Barat yang komprehensif yang telah tersosialisasi dan terkoordinasikan berbagai stakeholders. 10. Tercapainya rencana pengembangan kawasan dalam program perencanaan, perancangan, pelaksanaan fisik dan investasi di Kawasan Bukittinggi, Prov.Sumatera Barat yang menitikberatkan pada konservasi kawasan, pemenuhan fasilitas publik dan ruang kawasan dalam meningkatkan kualitas visual, ekologis dan ekonomi kawasan

100

PENGALAMAN PERUSAHAAN MELAKSANAKAN PEKERJAAN SEJENIS KURUN WAKTU 10 (SEPULUH ) TAHUN TERAKHIR 1. 2. 3. 4. 5. 6. Pengguna Jasa Lokasi Proyek Nilai Kontrak No. Kontrak Periode Nama Perusahaan Utama (Lead Firm) Alamat Negara 7. 8. Jumlah tenaga ahli Perusahaan Mitra Kerja Asing a. (nama perusahaan) b. (nama perusahaan) c. dst. Tenaga ahli tetap yang terlibat : Posisi a. Ketua Tim b. Tek.Arsitektur c. Tek.Planologi d. Tek.Geodesi e. Tek.Geologi f. Lansekap Keahlian Ahli Arsitektur Ahli Arsitektur Ahli Urban Planner Ahli Pengukuran Ahli Geologi Ahli Lansekap Jumlah Orang 1 orang 1 orang 1 orang 1 orang 1 orang 1 orang (nama perusahaan) d. (nama perusahaan) .. OB .. OB .. OB .. OB : : : : : : : : : BIRO PERENCANAAN DAN SAMA LUAR NEGERI, DEP. PU DKI JAKARTA Rp 479,622,000 KERJA

KU.08.08/020/PPK-PKLN/IX/2005 tanggal 07/09/2005 September 2005 Desember 2005 PT. JAKARTA KONSULTINDO Gedung Pulomas Jaya Jl. Pulomas Raya No.1 Jakarta Timur Indonesia 10 (sepuluh) orang Jumlah tenaga ahli (salah satu) Indonesia OB OB OB OB

101

g. Tek.Sipil h. Tek.Lingkungan i. j. Tek.Menikal & Elek. Kelembagaan

Ahli Lansekap Ahli Lansekap Ahli Lansekap Ahli Lansekap

1 orang 1 orang 1 orang 1 orang

Uraian Pekerjaan : tersusunnya Master Plan Kawasan Lapangan Banteng yang dapat memberikan informasi sebagai acuan dalam rangka pengembangan Monas di masa yang sekarang dan yang akan datang, serta pembuatan maket dalam bentuk 3 dimensi dengan dilengkapi detail informasi Monas.

102

PENGALAMAN PERUSAHAAN MELAKSANAKAN PEKERJAAN SEJENIS KURUN WAKTU 10 (SEPULUH ) TAHUN TERAKHIR 1. 2. 3. 4. 5. 6. Pengguna Jasa Lokasi Proyek Nilai Kontrak No. Kontrak Periode Nama Perusahaan Utama (Lead Firm) Alamat Negara 7. 8. Jumlah tenaga ahli Perusahaan Mitra Kerja Asing a. (nama perusahaan) b. (nama perusahaan) c. dst. Tenaga ahli tetap yang terlibat : Posisi a. Ketua Tim b. Tek.Planologi c. Tek. Arsitektur d. Tek. Sipil e. Tek.Lingkungan f. Ass.Urban Design Keahlian Ahli Arsitektur Ahli Planologi Ahli Arsitektur Ahli Tek. Sipil Ahli Tek. Lingk. Ahli Arsitektur Jumlah Orang 1 orang 1 orang 1 orang 1 orang 1 orang 1 orang (nama perusahaan) d. (nama perusahaan) .. OB .. OB .. OB .. OB : : : : : : : : : SUKU DINAS TATA KOTA JAKARTA PUSAT DKI JAKARTA Rp 218,146,500

23/1.712.35 tanggal 22/07/2005 Juli 2005 November 2005 PT. JAKARTA KONSULTINDO Gedung Pulomas Jaya Jl. Pulomas Raya No.1 Jakarta Timur Indonesia 10 (SEPULUH ) orang Jumlah tenaga ahli (salah satu) Indonesia OB OB OB OB

103

g. Ass. Arsitektur

Ahli Arsitektur

1 orang

Uraian Pekerjaan : a. Melakukan survai fisik lapangan b. Menggali potensi dan permasalahan kondisi lapangan c. Merumuskan konsepsi perancangan dan gagasan desain d. Membuat desain terhadap materi perencanaan Urban Design Guide Line/ Panduan Rancang Kota berdasarkan arahan masukan dari tim teknis e. Membuat perencanaan media untuk keperluan penawaran (mis.: leaflet, brosur, maket)

104

PENGALAMAN PERUSAHAAN MELAKSANAKAN PEKERJAAN SEJENIS KURUN WAKTU 10 (SEPULUH ) TAHUN TERAKHIR 1. 2. 3. 4. 5. 6. Pengguna Jasa Lokasi Proyek Nilai Kontrak No. Kontrak Periode Nama Perusahaan Utama (Lead Firm) Alamat Negara 7. 8. Jumlah tenaga ahli Perusahaan Mitra Kerja Asing a. (nama perusahaan) b. (nama perusahaan) c. dst. Tenaga ahli tetap yang terlibat : Posisi a. Ketua Tim b. Perencana Kota c. Transportasi d. Property e. Sosial Budaya Keahlian Urban Design Ahli Planologi Ahli Transportasi Ahli Property Ahli Sosial Budaya Jumlah Orang 1 orang 1 orang 1 orang 1 orang 1 orang (nama perusahaan) d. (nama perusahaan) .. OB .. OB .. OB .. OB : : : : : : : : : PT. TRADISI SEJAHTERA DKI JAKARTA Rp 192,500,000

tanggal 5/30/2005 Mei 2005 - Agustus 2005 PT. JAKARTA KONSULTINDO Gedung Pulomas Jaya Jl. Pulomas Raya No.1 Jakarta Timur Indonesia 5 (lima) orang Jumlah tenaga ahli (salah satu) Indonesia OB OB OB OB

105

Uraian Pekerjaan : a. Melakukan survai fisik lapangan b. Menggali potensi dan permasalahan kondisi lapangan c. Merumuskan konsepsi perancangan dan gagasan desain d. Membuat desain terhadap materi perencanaan Urban Design Guide Line/ Panduan Rancang Kota berdasarkan arahan masukan dari tim teknis e. Membuat perencanaan media untuk keperluan penawaran (mis.: leaflet, brosur, maket)

106

PENGALAMAN PERUSAHAAN MELAKSANAKAN PEKERJAAN SEJENIS KURUN WAKTU 10 (SEPULUH ) TAHUN TERAKHIR 1. 2. 3. 4. 5. 6. Pengguna Jasa Lokasi Proyek Nilai Kontrak No. Kontrak Periode Nama Perusahaan Utama (Lead Firm) Alamat Negara 7. 8. Jumlah tenaga ahli Perusahaan Mitra Kerja Asing (nama perusahaan) (nama perusahaan) (nama perusahaan) (nama perusahaan) dst. Tenaga ahli tetap yang terlibat : Posisi Ketua Tim Perencana Kota Transportasi Property Sosial Budaya Keahlian Urban Design Ahli Planologi Ahli Transportasi Ahli Property Ahli Sosial Budaya Jumlah Orang 1 orang 1 orang 1 orang 1 orang 1 orang .. OB .. OB .. OB .. OB : : : : : : : : : PT. BERTONY YUDHA KENCANA DKI JAKARTA Rp 129,800,000

040/BYK/IX/05 tanggal 9/22/2005 September 2005 Desember 2005 PT. JAKARTA KONSULTINDO Gedung Pulomas Jaya Jl. Pulomas Raya No.1 Jakarta Timur Indonesia 5 (lima) orang Jumlah tenaga ahli (salah satu) Indonesia OB OB OB OB

107

Uraian Pekerjaan : a. Melakukan survai fisik lapangan b. Menggali potensi dan permasalahan kondisi lapangan c. Merumuskan konsepsi perancangan dan gagasan desain d. Membuat desain terhadap materi perencanaan Urban Design Guide Line/ Panduan Rancang Kota berdasarkan arahan masukan dari tim teknis e. Membuat perencanaan media untuk keperluan penawaran (mis.: leaflet, brosur, maket)

108

PENGALAMAN PERUSAHAAN MELAKSANAKAN PEKERJAAN SEJENIS KURUN WAKTU 10 (SEPULUH ) TAHUN TERAKHIR 1. 2. 3. 4. 5. 6. Pengguna Jasa Lokasi Proyek Nilai Kontrak No. Kontrak Periode Nama Perusahaan Utama (Lead Firm) Alamat Negara 7. 8. Jumlah tenaga ahli Perusahaan Mitra Kerja Asing a. (nama perusahaan) b. (nama perusahaan) c. dst. Tenaga ahli tetap yang terlibat : Posisi a. Team Leader b. Tek.Arsitektur c. Perancangan Bang. d. Lansekap e. Transportasi f. Tek.Lingkungan Keahlian Planologi Urban Design Peranc.Bang Lansekap Transportasi Lingkungan Jumlah Orang 1 orang 2 orang 1 orang 1 orang 1 orang 1 orang (nama perusahaan) d. (nama perusahaan) .. OB .. OB .. OB .. OB : : : : : : : : : DINAS TATA JAKARTA DKI JAKARTA Rp 253,204,600 KOTA PROVINSI DKI

652/-077.922 tanggal 8/12/2005 Agustus 2005 Desember 2005 PT. JAKARTA KONSULTINDO Gedung Pulomas Jaya Jl. Pulomas Raya No.1 Jakarta Timur Indonesia 10 (SEPULUH ) orang Jumlah tenaga ahli (salah satu) Indonesia OB OB OB OB

109

Uraian Pekerjaan : a. Melakukan survai fisik lapangan b. Menggali potensi dan permasalahan kondisi lapangan c. Merumuskan konsepsi perancangan dan gagasan desain d. Membuat desain terhadap materi perencanaan Urban Design Guide Line/ Panduan Rancang Kota berdasarkan arahan masukan dari tim teknis e. Membuat perencanaan media untuk keperluan penawaran (mis.: leaflet, brosur, maket)

110

PENGALAMAN PERUSAHAAN MELAKSANAKAN PEKERJAAN SEJENIS KURUN WAKTU 10 (SEPULUH ) TAHUN TERAKHIR 1. 2. 3. 4. 5. 6. Pengguna Jasa Lokasi Proyek Nilai Kontrak No. Kontrak Periode Nama Perusahaan Utama (Lead Firm) Alamat Negara 7. 8. Jumlah tenaga ahli Perusahaan Mitra Kerja Asing a. (nama perusahaan) b. (nama perusahaan) c. (nama perusahaan) d. (nama perusahaan) dst. Tenaga ahli tetap yang terlibat : Posisi a. b. c. d. e. f. g. Team Leader Tek.Lingkungan Perikanan&Kelautan Ahli Pariwisata Tek.Geodesi Tek.Arsitektur Ek.Pembangunan Keahlian Ahli Palnologi Ahli Tek.Lingkungan Ahli Kelautan Ahli Planologi/ Arsitekur Ahli Pengukuran Ahli Arsitektur Ahli Ek.Pembangunan Jumlah Orang 1 orang 1 orang 1 orang 1 orang 1 orang 1 orang 1 orang .. OB .. OB .. OB .. OB : : : : : : : : : BAPEDA KABUPATEN BEKASI Bekasi, Provinsi Jawa Barat Rp 336,204,000 18/06/2004

027/1210/Bappeda

Juni 2004 Desember 2004 PT. JAKARTA KONSULTINDO Gedung Pulomas Jaya Jl. Pulomas Raya No.1 Jakarta Timur Indonesia 6 (enam orang) Jumlah tenaga ahli (salah satu) Indonesia OB OB OB OB

111

Uraian Pekerjaan : a. Mengkaji/ mengapresiasikan peraturan peraturan perundang-undangan terkait, termasuk draft peraturan perundang-undangan yang diperkirakan akan mempengaruhi RDTR b. Mengkaji dan merumuskan format RDTRyang baru c. Merumuskan akhir tahun rencana d. Merumuskan/ menyempurnakan visi dan misi RDTR Kawasan Pesisir e. Membuat estimasi jumlah penduduk hingga akhir tahun rencana f. Mengkaji faktor-faktor regional yang mempengaruhi wilayah DKI Jakarta wilayah g. Mengkaji rencana tata ruang makro yang mempengaruhi Kab.Bekasi dan Kota Bekasi

112

PENGALAMAN PERUSAHAAN MELAKSANAKAN PEKERJAAN SEJENIS KURUN WAKTU 10 (SEPULUH ) TAHUN TERAKHIR 1. 2. 3. 4. 5. 6. Pengguna Jasa Lokasi Proyek Nilai Kontrak No. Kontrak Periode : DEPARTEMEN PERMUKIMAN PRASARANA WILAYAH : DKI JAKARTA : Rp : 260,950,000 DAN

04/KONTRAK/PRK-MTR/VI/2002 6 Juni 2002

: Juni 2002 Desember 2002

Nama Perusahaan Utama : PT. JAKARTA KONSULTINDO (Lead Firm) Alamat Negara : Gedung Pulomas Jaya Jl. Pulomas Raya No.1 Jakarta Timur : Indonesia : 7 (tujuh) Jumlah tenaga ahli (salah satu) Asing a. (nama perusahaan) b. (nama perusahaan) c. dst. Tenaga ahli tetap yang terlibat : Posisi a. Ahli Urban Design b. Ahli Arsitektur c. Ahli Perenc. Kota d. Ahli Ek.Pemb. e. Ahli Tek.Lingkungan f. Ahli Lansekap Keahlian Urban Design Ahli Arsitektur Ahli Perenc. Kota Ahli Ek. Pemb. Ahli Tek.Lingkungan Ahli Lansekap Jumlah Orang 1 orang 1 orang 1 orang 1 orang 1 orang 1 orang (nama perusahaan) d. (nama perusahaan) .. OB .. OB .. OB .. OB Indonesia OB OB OB OB

7. 8.

Jumlah tenaga ahli Perusahaan Mitra Kerja

113

g. Ahli Sosial Budaya

Ahli Sosial Budaya

1 orang

Uraian Pekerjaan : a. Skenario Penataan dan Revitalisasi Kawasan stasiun Tanjung Priok b. Perancangan Masterplan Penataan dan Revitalisasi Kawasan pada kawasan revitalisasi yang meliputi : Master Plan Kawasan Program Prasarana dan Sarana Kawasan (Facilitity Program) Program Investasi Arahan Pengendalian Pelaksanaan

114

PENGALAMAN PERUSAHAAN MELAKSANAKAN PEKERJAAN SEJENIS KURUN WAKTU 10 (SEPULUH ) TAHUN TERAKHIR 1. 2. 3. 4. 5. 6. Pengguna Jasa Lokasi Proyek Nilai Kontrak No. Kontrak Periode Nama Perusahaan Utama (Lead Firm) Alamat Negara 7. 8. Jumlah tenaga ahli Perusahaan Mitra Kerja Asing a. (nama perusahaan) b. (nama perusahaan) c. dst. Tenaga ahli tetap yang terlibat : Posisi a. b. c. d. e. f. Team Leader Tek.Lingkungan Perikanan&Kelautan Tek.Geodesi Tek.Arsitektur Ahli Pariwisata Keahlian Ahli Palnologi Ahli Tek.Lingkungan Ahli Kelautan Ahli Pengukuran Ahli Arsitektur Ahli Planologi/ Arsitektur Jumlah Orang 1 orang 1 orang 1 orang 1 orang 1 orang 1 orang (nama perusahaan) d. (nama perusahaan) .. OB .. OB .. OB .. OB : : : : : : : : : BADAN PERENCANAAN DAERAH (BAPEDA) KABUPATEN BEKASI Bekasi, Provinsi Jawa Barat Rp 259,700,000

050/422/Bappeda tanggal 24 Mei 2002 Mei 2002 November 2002 PT. JAKARTA KONSULTINDO Gedung Pulomas Jaya Jl. Pulomas Raya No.1 Jakarta Timur Indonesia 6 (enam) orang Jumlah tenaga ahli (salah satu) Indonesia OB OB OB OB

115

g.

Ek.Pembangunan

Ahli Ek.Pembangunan

1 orang

Uraian Pekerjaan : a. Mendapatkan rencana detail Tata Ruang Kawasan Khusus Kabupaten Bekasi, yang sesuai dengan paradigma pembangunan baru, sehingga apa yang telah ditelurkan dari pekerjaan tersebut semakin mudah untuk diterapkan b. Terwujudnya wadah yang terencana, terstruktur dan tertata berupa ruang kawasan yang sanggup menampung perkembangan dan pemanfaatan ruang yang terbentuk dari kegiatan perekonomian c. Timbulnya kegiatan perekonomian pada bagian-bagian wilayah yang selama ini kurang berkembang , sehingga pembangunan di Kabupaten Bekasi menjadi merata

d. Tersedianya dasar atau acuan bagi pemberian ijin lokasi e. Tersedianya acuan/ rujukan bagi upaya penyusunan bentuk-bentuk rencana lainnya yang lebih terinci dan lebih bersifat fisik.

116

PENGALAMAN PERUSAHAAN MELAKSANAKAN PEKERJAAN SEJENIS KURUN WAKTU 10 (SEPULUH ) TAHUN TERAKHIR 1. 2. 3. 4. 5. 6. Pengguna Jasa Lokasi Proyek Nilai Kontrak No. Kontrak Periode Nama Perusahaan Utama (Lead Firm) Alamat Negara 7. 8. Jumlah tenaga ahli Perusahaan Mitra Kerja Asing a. (nama perusahaan) b. (nama perusahaan) c. dst. Tenaga ahli tetap yang terlibat : Posisi a. Ahli Planologi b. Ahli Tek.Lingkungan c. Ahli Tek. Mesin d. Ahli Tek. Sipil e. Ahli Teknik Geodesi Keahlian Ahli Palnologi Ahli Tek.Lingkungan Ahli Tek. Mesin Ahli Prasarana Ahli Geodesi Jumlah Orang 1 orang 1 orang 1 orang 1 orang 1 orang (nama perusahaan) d. (nama perusahaan) .. OB .. OB .. OB .. OB : : : : : : : : : DINAS KEBAKARAN JAKARTA DKI Jakarta Rp 426.325.900,PROVINSI DKI

45/-1.712.35 Tanggal 5 Juli 2002 Juli 2002 Desember 2002 PT. JAKARTA KONSULTINDO Gedung Pulomas Jaya Jl. Pulomas Raya No.1 Jakarta Timur Indonesia 5 (lima) orang Jumlah tenaga ahli (salah satu) Indonesia OB OB OB OB

117

Uraian Pekerjaan : Tersusunnya Rencana Induk (Master Plan) penanggulangan kebakaran dan bencana lainnya di wilayah Provinsi DKI Jakarta. didalamnya memuat penetapan rencana induk sistem sumber air/ hidrant pemadam kebakaran untuk setiap hirarki wilayah manajemen kebakaran dan penyusunan rencana induk dimaksud dengan SK Gubernur Provinsi DKI Jakarta

118

PENGALAMAN PERUSAHAAN MELAKSANAKAN PEKERJAAN SEJENIS KURUN WAKTU 10 (SEPULUH ) TAHUN TERAKHIR 1. 2. 3. 4. 5. 6. Pengguna Jasa Lokasi Proyek Nilai Kontrak No. Kontrak Periode Nama Perusahaan Utama (Lead Firm) Alamat Negara 7. 8. Jumlah tenaga ahli Perusahaan Mitra Kerja Asing a. (nama perusahaan) b. (nama perusahaan) c. dst. Tenaga ahli tetap yang terlibat : Posisi a. Ahli Planologi b. Ahli Urban Design c. Ahli Tek. Sipil Manajemen d. Ahli Tek. Mesin e. Ahli kota Keahlian Ahli Planologi Ahli Arsitektur Ahli Tek. Sipil Ahli Tek. Mesin Ahli Planologi Jumlah Orang 1 orang 1 orang 1 orang 1 orang 1 orang (nama perusahaan) d. (nama perusahaan) .. OB .. OB .. OB .. OB : : : : : : : : : DINAS KEBAKARAN JAKARTA DKI Jakarta Rp 416.839.000,PROVINSI DKI

65/-1.712.35 Tanggal 1 Juni 2001 Juni 2001 November 2001 PT. JAKARTA KONSULTINDO Jl. Lodan Timur No. 7A Taman Impian Jaya Jakarta Utara Indonesia 5 (lima) orang Jumlah tenaga ahli (salah satu) Indonesia OB OB OB OB

119

Uraian Pekerjaan : Tersusunnya Rencana Induk (Master Plan) penataan ruang sektor/ fasilitas penanggulangan kebakaran dan bencana lain di wilayah Provinsi DKI Jakarta yang didalamnya memuat penetapan Wilayah Manajemen Kebakaran (KMK), penetapan kebutuhan dan lokasi pos/ sub station penanggulangan kebakaran secara berjenjang serta penetapan rencana induk sistem sumber air./ hidran kebakaran Provinsi DKI Jakarta.

120

PT.DUTADEWATAKONSULTAN KSOPT.JAKARTAKONSULTINDO Dokumen Teknis Penyusunan Rencana Tata Bangunan dan Lingkungan Kawasan Ubud, Kabupaten Gianyar, Provinsi Bali

D1

BAB. D
Tanggapan dan Saran
D.1 D.1.1

Tanggapan dan saran terhadap Kerangka Acuan Kerja Tanggapan dan saran terhadap latar belakang

Latar belakang yang dipaparkan dalam KAK ini dirasa telah menguraikan dengan cukup jelas dasar hukum, gambaran umum dan alasan dilaksanakannya kegiatan ini sebagai perangkat pengendali pembangunan fisik bangunan gedung dan lingkungan yang mampu mengakomodasi kegiatan sosial, ekonomi, budaya, citra fisik dan non fisik serta keindahan visual di kawasan yang perlu untuk dilestarikan ini. Penjelasan di KAK dirasa sudah jelas, selain undang-undang dan PP yang diwajibkan perlu juga digunakan peraturan berikut ini: a. Permen PU No 18/PRT/M/2010 tentang Pedoman Revitalisasi Kawasan b. Permen PU No 24/PRT/M/2007 tentang Pedoman Teknis IMB c. Permen PU No 25/PRT/M/2007 tentang Pedoman Sertifikat Laik Fungsi (SLF) d. Permen PU No 26/PRT/M/2007 tentang Pedoman Tim Ahli Bangunan Gedung e. Kepmen PU No 10/KPTS/2000 tentang Ketentuan teknis pengamanan terhadap bahaya kebakaran pada bangunan dan lingkungan f. Kepmen PU No 11/KPTS/2000 tentang Ketentuan Teknis Manajemen Penanggulangan Kebakaran di Perkotaan. Konsultan memahami tentang permasalahan area perencanaan, yaitu perkembangan kawasan yang cepat sehingga sangatlah tepat jika kawasan ini disusunkan RTBL sebagai perangkat pengendali pertumbuhan serta memberi panduan terhadap wujud bangunan dan lingkungan, Rencana Tindak Penataan RTH Kawasan dan DED Penataan RTH kawasan untuk melindungi ruang-ruang terbuka hijau seperti sempadan pantai agar tidak diokupasi oleh bangunan-bangunan hotel/resort dan resKAKan/warung.

PT.DUTADEWATAKONSULTAN KSOPT.JAKARTAKONSULTINDO Dokumen Teknis Penyusunan Rencana Tata Bangunan dan Lingkungan Kawasan Ubud, Kabupaten Gianyar, Provinsi Bali

D2

D.1.2

Tanggapan dan saran terhadap kegiatan yang dilaksanakan

Uraian dan batasan kegiatan yang di KAK sudah jelas, konsultan secara khusus menanggapi pengumpulan data peta kawasan perencanaan dengan skala 1:1.000 yang memperlihatkan kondisi topografis/garis kontur dan citra satelit kawasan. Di dalam KAK tidak disebutkan bahwa peta dasar disediakan oleh pemberi kerja tapi konsultan harus mencari data, padahal berdasarkan data-data tata ruang yang sudah diperoleh sampai saat ini terlihat bahwa peta skala 1:1.000 belum tersedia. Oleh karena itu perlu ditambahkan kegiatan pembuatan peta dasar melalui digitasi citra satelit. Citra satelit inipun harus yang edisi terkini supaya dalam waktu survey yang singkat dapat mengidentifikasi problematik kawasan secara akurat. Bahwa output kegiatan RTBL ini merupakan proses dialogis antara Pemerintah Pusat, Pemerintah Provinsi Bangka Gianyar, Pemerintah Kabupaten Gianyar serta stakeholder lainnya. Oleh karena itu konsultan mengusulkan agar pembahasan kegiatan menjadi 3 forum, yaitu: a. Forum asistensi; merupakan forum pekerjaan pada pertengahan pelaporan asistensi kemajuan

b. Forum stakeholders; merupakan forum untuk menampung aspirasi sehingga dapat diperoleh kesepakatan tentang delineasi, isu permasalahan kawasan, konsep pengembangan RTBL, Rencana Tindak dan DED serta lain-lain hal yang dianggap perlu. c. Forum eksternal; merupakan forum pelaporan dengan stakeholders di daerah pembahasan setiap

Forum-forum diatas juga menjadi forum untuk menentukan jenis fisik yang akan dibangun dan delineasi dari: a. area perencanaan RTBL Kawasan Ubud dengan luasan 15-60 ha b. area perencanaan kegiatan Rencana Tindak Penataan RTH Kawasan Ubud dengan luasan <20 ha c. area perencanaan/lokasi DED di Kawasan Ubud dengan luasan < 5 ha
D.1.3

Tanggapan dan saran terhadap maksud dan tujuan

Dari maksud dan tujuan yang disampaikan di KAK sudah cukup jelas, namun perlu difokuskan arah kegiatan ini untuk: a. menjadi masukan teknis bagi Pemerintah Kabupaten Gianyar dan arahan teknis bagi pembangunan agar terwujud dengan baik.

PT.DUTADEWATAKONSULTAN KSOPT.JAKARTAKONSULTINDO Dokumen Teknis Penyusunan Rencana Tata Bangunan dan Lingkungan Kawasan Ubud, Kabupaten Gianyar, Provinsi Bali

D3

b.

menjadi panduan untuk mengundang para invesKAK agar berinvestasi di kawasan perencanaan sehingga diperoleh pembangunan yang komprehensif dan terintegrasi serta dapat menjawab isu-isu aktual di kawasan.

D.1.4

Tanggapan dan saran terhadap indikator keluaran dan keluaran

Bahwa keluaran dari kegiatan ini nantinya adalah untuk mendukung peran dokumen RTBL yang aplikatif, maka: 1. Di dalam panduan tekstual dan gambar simulasi rancangan perlu juga ditampilkan animasi kawasan dan bangunan. 2. Selain laporan tekstual maka perlu juga dilengkapi dengan matriks program penataan bangunan dan lingkungan yang menjadi lampiran di dalam konsep Peraturan Bupati tentang RTBL yang akan ditanda-tangani oleh Bupati Gianyar, Bali.

D.1.5

Tanggapan dan saran terhadap cara pelaksanaan kegiatan

Metode Pelaksanaan dan Tahapan Kegiatan yang dijelaskan di dalam KAK sudah jelas, konsultan menambahkan tahapan di dalam pelaporan bahwa selain menyiapkan 4 (empat) macam laporan yang dipersyaratkan di dalam KAK, maka konsultan juga akan menyiapkan laporan khusus, yaitu Laporan Rencana Survey Kawasan Ubud ini yang menjelaskan tentang kegiatan survey yang akan dilakukan di dalam menghimpun data primer dan sekunder, yang berisi : a. Design Survey, menjelaskan tentang cara memperoleh data sekunder dan primer b. Daftar Kebutuhan Data, menjelaskan macam-macam data sekunder dan primer yang dibutuhkan, c. Jadwal Survey, menjelaskan waktu pelaksanaan survey, d. Skenario Survey, menjelaskan secara rinci pelaksanaan survey berdasarkan tugas masing masing tim survey, b. Matriks Laporan, menjelaskan kedudukan macam-macam data yang dihimpun ke dalam setiap pelaporan Di dalam kegiatan focussed group discussion (FGD), konsultan mengusulkan pelaksanaannya pada saat survey lapangan setelah mendapatkan data sekunder dan data primer, sehingga dalam proses ini sudah didapatkan delineasi area perencanaan RTBL, Master Plan dan lokasi DED.

PT.DUTADEWATAKONSULTAN KSOPT.JAKARTAKONSULTINDO Dokumen Teknis Penyusunan Rencana Tata Bangunan dan Lingkungan Kawasan Ubud, Kabupaten Gianyar, Provinsi Bali

D4

Hal ini akan mempermudah proses pembahasan laporan antara yang pelaksanaannya di daerah, karena dalam tahap ini sudah dapat dikonfirmasikan hasil analisis dan rumusan konsep penataan kawasannya. Oleh karena itu, waktunya sangat tepat jika pembahasannya dapat dihadirkan stakeholders di Kawasan Ubud ini sehingga dapat memberikan masukan terhadap proses penyempurnaan dokumen RTBL dan Master Plan ini.
D.1.6

Tanggapan dan saran terhadap tempat pelaksanaan kegiatan

Penentuan lokasi merupakan hal yang sangat penting bagi konsultan perencana, karena berguna untuk mengoptimalkan pemahaman studi terhadap karakteristik kawasan dalam rangka perumusan masalah harus tertuju langsung pada lokasi studi. Di dalam KAK sudah ditentukan lokasi makro kawasannya, namun di dalam proses focussed group discussion (FGD) nanti, konsultan juga akan melakukan konfirmasi batasan lokasi mikronya apakah lokasi yang sudah ditentukan sebelumnya sudah sesuai dengan harapan masyarakat dan pemerintah kota, sekaligus juga untuk menentukan lokasi DED Adapun prosesnya secara jelas dapat dilihat pada diagram berikut ini:

PT.DUTADEWATAKONSULTAN KSOPT.JAKARTAKONSULTINDO Dokumen Teknis Penyusunan RTBL Kawasan Wisata Ubud, Kabupaten Gianyar, Provinsi Bali

D5

Sumber : Analisis Konsultan Diagram 1.1. Tahapan Konfirmasi Deliniasi Area Perencanaan

PT.DUTADEWATAKONSULTAN KSOPT.JAKARTAKONSULTINDO Dokumen Teknis Penyusunan RTBL Kawasan Wisata Ubud, Kabupaten Gianyar, Provinsi Bali

D6

D.1.7

Tanggapan dan saran penanggungjawab kegiatan

terhadap

pelaksanaan

dan

Penanggung jawab dan penerima manfaat kegiatan yang dijelaskan di KAK sudah jelas. Konsultan menanggapi di dalam pelaksana kegiatan bahwa di dalam penyediaan tenaga ahli konsultan memiliki kriteria bahwa yang bersangkutan selain memenuhi kualifikasi sesuai KAK, juga harus berpengalaman dalam proyek-proyek penyusunan rencana tata bangunan dan lingkungan khususnya pembangunan kawasan perkotaan.a Untuk mendukung penyusunan RTBL ini, konsultan akan menyediakan tenaga ahli Urban Design dengan pengalaman menangani proyek-proyek pembangunan kawasan perkotaan. Tenaga ahli ini akan didukung oleh tenaga ahli perencana kota yang berpengalaman dengan perencanaan makro kota dan didampingi tenaga-tenaga ahli lain yang berkompeten untuk menunjang proses pencarian data, analisis hingga merumuskan hasil kajian sesuai dengan yang tercantum di dalam KAK. Di dalam KAK tidak disebutkan keberadaan TA Lansekap, TA Geodesi dan TA Quantity Surveyor, padahal ketiga TA ini sangat penting keberadaannya. TA Lansekap sangat dibutuhkan untuk mengkaji kondisi dan merumuskan sistem ruang terbuka hijau dan tata vegetasi. TA Geodesi diperlukan untuk mengarahkan kegiatan pengukuran lokasi untuk DED. TA Quantity Surveyor dibutuhkan untuk menyusun RAB gambar DED dengan melakukan analisis bahan terlebih dahulu. Di dalam kegiatan ini, ketiga TA ini sangat mutlak diperlukan, dari pada TA Kebijakan Publik yang sebenarnya keahliannya dapat dirangkap oleh TA Perencanaan Wilayah dan Kota dan TA Visualisasi yang sebenarnya cukup level operator komputer pembuatan imej 3D.

D.1.8

Tanggapan dan saran terhadap jadwal kegiatan

Secara khusus konsultan menanggapi proses pengesahan dokumen RTBL ini dengan Peraturan Bupati Gianyar, dimana umumnya prosesnya sangat lama dan berbelit-belit yang disebabkan kurang dilibatkannya Bupati di dalam proses ini. Oleh karena itu, untuk mendapatkan Peraturan Bupati tersebut sesuai dengan waktu pekerjaan, maka konsultan akan mencoba membalik proses linier penyusunan kegiatan ini dimana sejak awal sudah melibatkan Gianyar di dalam kegiatan ini melalui; menginformasikan kegiatan ini dengan menginformasikan kegiatan yang akan dilaksanakan agar sejalan dengan program Pemko Gianyar, serta secara reguler memaparkan

PT.DUTADEWATAKONSULTAN KSOPT.JAKARTAKONSULTINDO Dokumen Teknis Penyusunan RTBL Kawasan Wisata Ubud, Kabupaten Gianyar, Provinsi Bali

D7

kemajuan pekerjaan di hadapan Pemkab Gianyar melalui paparan dan kegiatan FGD yang dilakukan di Gianyar. Konsultan juga menanggapi pelaksanaan pemaparan di daerah yang hanya 1 (satu) kali, dimana harusnya minimal 2 (dua kali), yaitu di tahap pelaporan antara dan draft final untuk menginformasikan bentuk gagasan yang sudah disepakati sebelumnya di tahap antara. Seharusnya tahap pemaparan akhir di pusat dibuat dalam bentuk kolokium, yaitu pemparan secara akademis oleh para pakar yang terkait mengingat materi keluarnya adalah panduan pembangunan suatu kawasan. Oleh karena itu, konsultan akan tetap melibatkan pakar terkait yang merupakan kekuatan jaringan profesional PT. JAKARTA KONSULTINDO. Konsultan akan menerapkan sistim berpikir dan pengerjaan yang sinkronik dan diakronik untuk mencukupkan penyelesaian pekerjaan dalam waktu 7 (tujuh) bulan. Berpikir sinkronik yaitu berpikir dan mengerjakan sesuai tata urutan metodologi, namun untuk mempertajam hasil kajian diperlukan berpikir diakronik, yaitu membedah setiap proses dalam struktur metodologi. Kegiatan ini akan dilakukan secara simultan oleh semua tenaga ahli dan tenaga pendukung yang dikoordinir oleh ketua tim. Untuk mengantisipasi keterlambatan yang diakibatkan oleh prosesproses diluar konsultan yang membutuhkan keterlibatan pihak lain, maka beberapa forum pembahasan yang melibatkan stakeholders akan dilakukan secara paralel.

D.2

Tanggapan dan saran terhadap personil/fasilitas pendukung dari PPK

Penyediaan peralatan/material/personil/fasilitas pendukung oleh Pejabat Pembuat Komitmen sudah jelas, konsultan secara khusus menanggapi penyediaan lcd proyekKAK untuk keperluan pembahasan laporan pekerjaan dan workshop consensus hendaknya dapat berfungsi dengan baik, yaitu sorot lampunya masih bagus dan tidak ada penyimpangan warna, karena hal ini akan sangat berpengaruh pada kejelasan materimateri yang akan ditayangkan nantinya.

PT.DUTADEWATAKONSULTAN KSOPT.JAKARTAKONSULTINDO Dokumen Teknis Penyusunan RTBL Kawasan Wisata Ubud, Kabupaten Gianyar, Provinsi Bali

E1

BAB. E
Uraian Pendekatan, Metodologi dan Program Kerja

E.1 Pendekatan Teknis Merupakan proses pemahaman kawasan secara berjenjang dari konstelasi makro kawasan yaitu kedudukan Kawasan Ubud di dalam RTRW Provinsi Bali, konstelasi mezzo kawasan yaitu kedudukan kawasan ini di dalam RTRW Kota Ubud dan konstelasi mikro kawasan yaitu elemen-elemen urban design yang berpengaruh ke kawasan Ubud ini. Adapun keluaran dari proses pendekatan ini adalah perumusan isu-isu strategis kawasan yang nantinya akan diusulkan penanganannya melalui gagasan konsultan. E.1.1 Pemahaman Lingkup Tugas dan Keluaran RTBL Pemahaman konsultan dalam lingkup tugas pekerjaan ini adalah: a) Untuk mengarahkan penyelenggaraan penataan bangunan dan lingkungan di suatu kawasan sesuai dengan Peraturan Menteri Pekerjaan Umum No.06/PRT/M/2007 tentang Pedoman Umum Rencana Tata Bangunan dan Lingkungan (RTBL) sebagaimana diamanatkan oleh UURI No. 28/2002 tentang Bangunan, maka perlu disusun Rencana Tata Bangunan dan Lingkungan. b) Tugas Bidang Penataan Bangunan dan Lingkungan adalah : Penyusunan Rencana Tata Bangunan dan Lingkungan (RTBL), Penataan Ruang Terbuka Hijau (penyusunan Rencana Tindak RTH dan Sarana dan Prasarana RTH), Revitalisasi Kawasan (penyusunan Rencana Tindak PRK dan Sarana dan Prasarana PRK) Penataan Permukiman Tradisional dan Bersejarah (penyusunan Rencana Tindak Penataan Permukiman Tradisional & Bersejarah dan Sarana dan Prasarana Penataan Permukiman Tradisional & Bersejarah),

PT.DUTADEWATAKONSULTAN KSOPT.JAKARTAKONSULTINDO Dokumen Teknis Penyusunan RTBL Kawasan Wisata Ubud, Kabupaten Gianyar, Provinsi Bali

E2

Penyusunan Rencana Induk Sistem Proteksi Kebakaran (RISPK) serta Sarana dan Prasarana Sistem Proteksi Kebakaran . c) Tidak adanya kesinambungan antara RTBL dan Rencana Tindak yang dilaksanakan pada tahun anggaran yang berbeda walaupun berkelanjutan. Hal ini akibat perbedaan persepsi konsultan di dalam mengerjakannya, sehingga kegiatan yang sudah dilakukan tidak terpakai lagi. d) Oleh karena itu, lingkup tugas dan keluaran pekerjaan saat ini adalah menyusun dokumen RTBL dan Rencana Tindak, yang terdiri dari Master Plan Kawasan dan DED (Detailed Engineering Design). Adapun pemahaman keluaran pekerjaan sebagai berikut: 1. Kedudukan RTBL Rencana Tindak ( MP dan DED) RTBL merupakan panduan rancang bangun suatu lingkungan/kawasan yang dimaksudkan untuk mengendalikan pemanfaatan ruang, penataan bangunan dan lingkungan. Sedangkan rencana tindak merupakan bentuk rencana implementasi fisik dari sub kawasan RTBL. Di dalam rencana tindak dibedakan menjadi beberapa program, yaitu: Penataan Kawasan Ruang Terbuka Hijau Revitalisasi Kawasan Penataan Permukiman Tradisional dan Bersejarah Penyusunan Rencana Induk Sistem Proteksi Kebakaran (RISPK)

Oleh karena itu, agar implementatif di lapangan, maka panduan di dalam RTBL perlu dijabarkan ke dalam bentuk master plan dan DED, seperti diagram dibawah ini;

PT.DUTADEWATAKONSULTAN KSOPT.JAKARTAK KONSULTINDO Dok kumen Teknis Penyusunan P RTBL Kawasan W Wisata Ubud, Kabup paten Gianyar, Provinsi Bali

E3

Sedangkan area perencanaa p annya, lok kasi DED m merupakan bagian dari d area perencanaa p an Master Plan. Area a perencan naan Master Plan P merupakan bag gian dari ar rea perenc canaan RT TBL, seperti diagram d be erikut ini;

PT.DUTADEWATAKONSULTAN KSOPT.JAKARTAKONSULTINDO Dokumen Teknis Penyusunan RTBL Kawasan Wisata Ubud, Kabupaten Gianyar, Provinsi Bali

E4

2. Luasan Area Perencanaan


RTBL (PermenPU6/2007) Kawasanperencanaan mencakupsuatulingkungan /kawasandenganluas5 60hektar(Ha),dengan ketentuansebagaiberikut: kotametropolitan denganluasanminimal5 Ha. kotabesar/sedang denganluasan1560Ha. kotakecil/desadengan luasan3060Ha RencanaTindak (PermenPU18/2011) MasterPlanKawasan DED Luaskawasan<20Ha Kawasandengan kompleksitas permasalahansedang, denganluasan<20Ha Kawasandengn kompleksitas permasalahanrendah, denganluasan2050 Ha

PT.DUTADEWATAKONSULTAN KSOPT.JAKARTAKONSULTINDO Dokumen Teknis Penyusunan RTBL Kawasan Wisata Ubud, Kabupaten Gianyar, Provinsi Bali

E5

3. Tipe Lokasi

PT.DUTADEWATAKONSULTAN KSOPT.JAKARTAKONSULTINDO Dokumen Teknis Penyusunan RTBL Kawasan Wisata Ubud, Kabupaten Gianyar, Provinsi Bali

E6

4. Materi Pokok Pengaturan

PT.DUTADEWATAKONSULTAN KSOPT.JAKARTAKONSULTINDO Dokumen Teknis Penyusunan RTBL Kawasan Wisata Ubud, Kabupaten Gianyar, Provinsi Bali

E7

5. Model Penanganan Kawasan

PT.DUTADEWATAKONSULTAN KSOPT.JAKARTAKONSULTINDO Dokumen Teknis Penyusunan RTBL Kawasan Wisata Ubud, Kabupaten Gianyar, Provinsi Bali

E8

6. Pemilihan kawasan RTBL1 adalah sebagai berikut: a. Sumber dan Acuan yang digunakan 1) Sumber langsung adalah individu yang mewakili pemerintah pusat maupun daerah yang memiliki otoritas untuk menentukan pembangunan suatu wilayah, terutama jika kwasan tersebut membutuhkan penanganan dalam jangka waktu yang mendesak. 2) Acuan merupakan sumber tidak langsung dan merupakan rencana pembangunan provinsi, kabupaten/kota, antara lain: RTRW Nasional, RTRW Pulau RTRW Provinsi, RTR Kawasan Strategis Provinsi RTRW Kabupaten/Kota, RDTR (Rencana Detail Tata Ruang) Rencana Pembangunan Tahunan di Daerah (RPJM, RPIJM, dokumen Musrembang, dll) b. Skala Prioritas Untuk kejelasan dan dasar pemilihan, setiap kawasan yang diusulkan sebaiknya memnuhi beberapa kriteria yang dianalisis dengan memperhatikan kriteria berikut ini;
1

1) 2) 3) 4) 5) 6) 7) 8)

Ekonomi (masyarakat maupun vitalitas kawasan) Keamanan Kemasyarakatan Densitas penduduk dan bangunan Peruntukan lahan Kondisi bangunan eksisting Sistem sirkulasi dan aksesibilitas Kualitas dan kuantitas ruang publik dan ruang terbuka hijau 9) Kualitas Lingkungan 10) Komponen sektor ke-PU-an c. Sumber Pendanaan 1) Sumber pendanaan untuk pelaksanaan penyusunan RTBL secara ideal difasilitasi oleh Pemerintah Kabupaten/Kota. Keterbatasan dana pelaksanaan akan didukung oleh sumber penerimaan lain seperti: 2) Anggaran Pendapatan Belanja Negara (APBN) 3) Investasi swasta/masyarakat

7. Usulan lokasi Kawasan RTBL dibawa ke forum focussed group discussion (FGD) untuk menentukan lokasi kawasan terpilih dan disepakati delineasi area perencanaan RTBL, Master Plan dan lokasi DED.

Modul Sosialisasi RTBL, Dit PBL, Ditjen Cipta Karya, Departemen PU, 2009

PT.DUTADEWATAKONSULTAN KSOPT.JAKARTAKONSULTINDO Dokumen Teknis Penyusunan RTBL Kawasan Wisata Ubud, Kabupaten Gianyar, Provinsi Bali

E9

8. KeluaranPekerjaan
RTBL (Permen PU 6/2007) 1. Rencana Umum 1) Struktur Peruntukan Lahan 2) Intensitas Pemanfaatan Lahan 3) Tata Bangunan 4) Sistem Sirkulasi dan Jalur Penghubung 5) Sistem Ruang Terbuka dan Tata Hijau 6) Tata Kualitas Lingkungan 7) Sistem Prasarana dan Utilitas Lingkungan Panduan Rancangan a. Panduan Rancangan Tiap Blok Pengembangan b. Simulasi Rancangan Tiga Dimensional Rencana Investasi Ketentuan Pengendalian Rencana Pedoman Pengendalian Pelaksanaan Pembinaan Pelaksanaan Ketentuan Penutup 1. Rencana Tindak (Permen PU 18/2011) Master Plan Kawasan DED Rencana Umum 1. Konsep Rancangan a. Rencana batasan/deliniasi kawasan; 2. Pra Rancangan b. Rencana desain tapak (kawasan) Rencana akses, 3. Pengembangan Desain sirkulasi dan jalur penghubung; 4. Rancangan Gambar Detail c. Rencana struktur kawasan; Prasarana dan sarana yang dapat diwujudkan melalui DED: d. Rencana tata bangunan (figure ground plan, a. Pembangunan/peningkatan jalan lingkungan, dengan lebar jalan maksimal 3 meter. rencana bentuk ruang kawasan, rencana tipologi b. Pembangunan/peningkatan saluran lingkungan, dengan dimensi penampang bangunan); saluran drainase 40x60 cm disesuaikan dengan intensitas curah hujan. e. Rencana ruang terbuka dan tata hijau; c. Pembangunan/peningkatan ruang terbuka publik (plaza) beserta sarana/prasarana f. Rencana tata kualitas lingkungan yang meliputi pendukungnya (gazebo, lampu taman/pedestrian, tugu/monumen, dll) identitas lingkungan, orientasi lingkungan, wajah d. Pembangunan/peningkatan jalan pedestrian jalan; e. Pembangunan kios pedagang semi permanen g. Rencana prasarana dan utilitas lingkungan; f. Pembangunan/peningkatan gerbang kawasan h. Rencana tata letak sarana kawasan g. Rehabilitasi (konservasi) bangunan adat/tradisional milik umum (Pemerintah Panduan desain (design guidelines), merupakan Daerah) dan/atau masuk ke dalam Daftar Bangunan Cagar Budaya, sesuai dengan penjelasan lebih rinci atas rencana umum, berupa persyaratan pelestarian bangunan. arahan bentuk, dimensi, gubahan massa, perletakan h. Taman Kota atau Taman Bermain beserta kelengkapan sarana dan prasarananya, dari komponen perlengkapan kawasan yang seperti lapangan olah raga, badan air, ram aksesibilitas, trek jogging, pedestrian dibutuhkan. ways, sitting group, gazebo, wc umum, lampu taman, rumah pompa

2.

3. 4. 5. 6. 7.

2.

9. SkalaPeta
RTBL(PermenPU6/2007) 1:1.000 RencanaTindak(PermenPU18/2011) MasterPlanKawasan DED 1:500 1:100, 1:50, 1:10

PT.DUTADEWATAKONSULTAN KSOPT.JAKARTAKONSULTINDO Dokumen Teknis Penyusunan RTBL Kawasan Wisata Ubud, Kabupaten Gianyar, Provinsi Bali

E10

E.1.2

Gambaran Umum Provinsi Bali a. Wilayah Administrasi Provinsi Bali Provinsi Bali secara geografis terletak pada 83'40" - 850'48" Lintang Selatan dan 11425'53" - 11542'40" Bujur Timur dengan batas-batas wilayah : - Sebelah Utara : Laut Bali - Sebelah Timur : Selat Lombok (Provinsi Nusa Tenggara Barat) - Sebelah Selatan : Samudera Indonesia - Sebelah Barat : Selat Bali (Propinsi Jawa Timur) Secara administrasi, Provinsi Bali terbagi menjadi delapan kabupaten dan satu kota, yaitu Kabupaten Jembrana, Tabanan, Badung, Gianyar, Karangasem, Klungkung, Bangli, Buleleng, dan Kota Denpasar yang juga merupakan ibukota provinsi. Selain Pulau Bali Provinsi Bali juga terdiri dari pulau-pulau kecil lainnya, yaitu Pulau Nusa Penida, Nusa Lembongan, dan Nusa Ceningan di wilayah Kabupaten Klungkung, Pulau Serangan di wilayah Kota Denpasar, dan Pulau Menjangan di Kabupaten Buleleng. Luas total wilayah Provinsi Bali adalah 5.634,40 ha dengan panjang pantai mencapai 529 km.

PT.DUTADEWATAKONSULTAN KSOPT.JAKARTAKONSULTINDO Dokumen Teknis Penyusunan RTBL Kawasan Wisata Ubud, Kabupaten Gianyar, Provinsi Bali

E11

KawasanUbud

GambarPetaWilayahProvinsibali

PT.DUTADEWATAKONSULTAN KSOPT.JAKARTAKONSULTINDO Dokumen Teknis Penyusunan RTBL Kawasan Wisata Ubud, Kabupaten Gianyar, Provinsi Bali

E12

b.

Kebijakan Tata Ruang Provinsi Bali 1. Visi Dan Misi Pembangunan Provinsi Bali Visi Pemerintah Propinsi Bali antara lain adalah mewujudkan masyarakat Bali yang Berbudaya, Metaksu, Dinamis, Maju dan Modern dalam wadah Negara Kesatuan Republik Indonesia. Berlandaskan pada Visi Propinsi Bali tersebut maka Visi Pengembangan Wilayah Propinsi Bali adalah menyeimbangkan pertumbuhan wilayah dengan upaya menumbuhkan perekonomian secara merata diseluruh wilayah propinsi Bali serta meningkatkan kemampuan sumber daya yang ada dalam wadah Negara Kesatuan Republik Indonesia. Untuk mewujudkan visi pengembangan wilayah maka perlu ditetapkan misi pengembangan wilayah, yang sesuai dengan penyusunan RTBL Kawasan Ubud sebagai berikut : Penataan kembali kawasan lindung dari kerusakan hutan akibat faktor alam maupun akibat penjarahan dengan tetap berlandaskan pada fungsi-fungsi lindungnya. Meningkatkan peran serta masyarakat dalam pembangunan wilayah Propinsi Bali, untuk meningkatkan pula kesejahteraan melalui potensi dasar pada tiap wilayah kabupaten/kota. Membangun kebersamaan antara wilayah kabupaten/kota di Propinsi Bali dalam mewujudkan pembangunan yang merata. 2. Rencana Tata Ruang Wilayah Provinsi Bali Berdasarkan Rencana Tata Ruang Wilayah (RTRW) Provinsi Bali, hierarki perkotaan di Bali menganut asas keterpaduan; keserasian, keselarasan dan keseimbangan; keberlanjutan; keberdayagunaan dan keberhasilgunaan; keterbukaan; kebersamaan dan kemitraan; perlindungan kepentingan umum; kepastian hokum dan keadilan; dan akuntabilitas. Rencana ruang wilayah provinsi bertujuan untuk mewujudkan ruang wilayah provinsi yang berkualitas, aman, nyaman, produktif, berjati diri, berbudaya Bali, dan berwawasan lingkungan berlandaskan Tri Hita Karana. Rencana Struktur ruang provinsi bali terkait dengan pengelolaan system perkotaan yang di maksudkan untuk : a. Pengembangan kawasan perkotaan berdasarkan falsafah Tri Hita Karana, disesuaikan dengan karakter sosial budaya masyarakat setempat, dengan orientasi ruang mengacu pada konsep catus patha dan tri mandala serta penerapan gaya arsitektur tradisional Bali; b. Integrasi penataan ruang kawasan perkotaan dengan sukerta tata palemahan desa pakraman setempat.

PT.DUTADEWATAKONSULTAN KSOPT.JAKARTAKONSULTINDO Dokumen Teknis Penyusunan RTBL Kawasan Wisata Ubud, Kabupaten Gianyar, Provinsi Bali

E13

Pengembangan sistem pedesaan dimaksudkan untuk: a. Pengembangan PPL sebagai pusat permukiman dan kegiatan sosial ekonomi yang melayani kegiatan skala antar desa; b. Pengembangan kawasan agropolitan yang mendorong tumbuhnya kota pertanian. Pengembangan sistem jaringan transportasi diarahkan pada optimalisasi dan pengembangan struktur jaringan tranportasi: a. Pengembangan jalan bebas hambaran antar kota dan jalan bebas hambatan dalam kota, b. Pengembangan jalan strategis provinsi mencakup ruas jalan menuju Pura Sad Kahyangan dan Pura Dang Kahyangan, c. Pengembangan jaringan perkeretaapian di Kawasan Metropolitan Sarbagita.

PT.DUTADEWATAKONSULTAN KSOPT.JAKARTAKONSULTINDO Dokumen Teknis Penyusunan RTBL Kawasan Wisata Ubud, Kabupaten Gianyar, Provinsi Bali

E14

KawasanUbud

GambarPetaRencanaPolaRuangBali

PT.DUTADEWATAKONSULTAN KSOPT.JAKARTAKONSULTINDO Dokumen Teknis Penyusunan RTBL Kawasan Wisata Ubud, Kabupaten Gianyar, Provinsi Bali Bali

E15

E.1.3 Gambaran Umum Kabupaten Gianyar Kabupaten Gianyar adalah sebuah kabupaten di provinsi Bali, Indonesia. Daerah ini merupakan pusat budaya ukiran di Bali. Gianyar berbatasan dengan Kota Denpasar di barat daya, Kabupaten Badung di barat, Kabupaten Bangli di timur dan Kabupaten Klungkung di tenggara. a. Kondisi Fisik Kabupatten Gianyar Kabupaten Gianyar merupakan salah satu dari 9 Kabupaten/Kota yang ada di Propinsi Bali. Secara astronomis terletak diantara 81848 dan 83858 Lintang Selatan (LS) dan 1152223 Bujur Timur (BT) Wilayah bagian utara dibatasi Kabjupaten Bangli, sebelah Timur Kabupaten Klungkung. Sedangkan bagian selatan dibatasi Kota Denpasar dan bagian baratnya berbatasan dengan Kabupaten Badung. Kawasan Pertanian di Wilayah Kabupaten GianyarLuas wilayah Kabupaten Gianyar 368 Km atau 36.800 ha tersebar pada 7 (tujuh) Kecamatan. Batas administrasi Kab Gianyar, antara lain Sebelah Utara : Kabupaten Bangli Sebelah Barat : Kabupaten Badung dan Kota Denpasar Sebelah Timur : Kabupaten Bangli dan Klungkung Sebelah Selatan : Badung dan Samudra Indonesia

PT.DUTADEWATAKONSULTAN KSOPT.JAKARTAKONSULTINDO Dokumen Teknis Penyusunan RTBL Kawasan Wisata Ubud, Kabupaten Gianyar, Provinsi Bali Bali

E16

KawasanUbud

Gambar Peta Administrasi kabupaten Gianyar

PT.DUTADEWATAKONSULTAN KSOPT.JAKARTAKONSULTINDO Dokumen Teknis Penyusunan RTBL Kawasan Wisata Ubud, Kabupaten Gianyar, Provinsi Bali Bali

E17

b.

Kependudukan
Persebaran penduduk Kabupaten Gianyar tersebar pada kecamatan-kecamatan yang ada pada Kabupaten Gianyar. Dari tujuh kecamatan yang berada pada wilayah Kabupaten Gianyar, wilayah yang mempunyai kepadatan tinggi yaitu kecamatan Ubud sebanyak 1.457 jiwa per KmII. Kepadatan penduduk terendah terdapat pada kecamatan Payangan sebanyak 471 jiwa per KmII. Jumlah penduduk tertinggi terdapat pada kecamatan Sukawati sebanyak 79.475 jiwa.

c.

Kecamatan Sukawati Kecamatan Blahbatuh Kecamatan Gianyar Kecamatan Tampaksiring Kecamatan Ubud Kecamatan Tegallalang Kecamatan Payangan

: 94.011 Jiwa : 60.873 Jiwa : 81.124 Jiwa : 45.074 Jiwa : 67.064 Jiwa : 49.117 Jiwa : 41.711 Jiwa

Prasarana dan Sarana 1. Jalan Secara umum struktur makro jaringan jalan di Kabupaten Gianyar mendekati sistem radial.Kota Gianyar merupakan pusat aktivitas yang memiliki tarikan perjalanan terbesar yang dihubungkan oleh jaringan jalan secara menjari ke arah Sukawati, Blahbatuh, Tampaksiring, Ubud, Tegalalang dan Payangan. Sedangkan pergerakan menerus yang bersifat eksternal-eksternal (pergerakan yang hanya melintasi jaringan jalan di dalam wilayah Kabupaten Gianyar) telah dialihkan pembebanannya ke jalan Bypass Tohpati Kusamba yang membentang sejajar pantai dari barat ke timur. Struktur jaringan jalan mikronya mendekati sistem grid (petak) dimana polanya berbentuk petak-petak. 2. Jaringan Persampahan Sampah di Kabupaten Gianyar dihasilkan dari aktivitasrumah tangga, fasilitas umum, dan komersil.Timbulan sampah swadaya 270 m3/hari, sedangkan sampah non swadaya sebesar 180 m3/hari. Sedangkan timbuian sampah yang dike!ola oleh Dinas Lingkungan Hidup Kabupaten Gianyar (DLH) adalah sampah non swadaya sebanyak 180 m3per hari, yang terdiri dari sampah permukiman, sampah pasar, sampah jalan, sampah perkantoran dan sampah komersil.

PT.DUTADEWATAKONSULTAN KSOPT.JAKARTAKONSULTINDO Dokumen Teknis Penyusunan RTBL Kawasan Wisata Ubud, Kabupaten Gianyar, Provinsi Bali Bali

E18

d.

Kebijakan Tata Ruang Kabupaten Gianyar 1. Visi Dan Misi Pembangunan Kabupaten Gianyar
Visi Pembangunan Kabupaten Gianyar adalah terwujudnya masyarakat gianyar yang berkualitas dan berbudaya berlandaskan tri hita karana. Dengan misi pembangunan Kabupaten Gianyar :

Mewujudkan pembangunan hukum yang bersumber pada Pancasila, UUD 1945 serta menjunjung tinggi Hak Asasi Manusia ( HAM ) Memelihara dan mempertahankan serta meningkatkan kehidupan beragama dan kerukunan hidup antar umat beragama dan juga nilai-nilai social masyarakat; Mewujudkan pemberdayaan masyarakat, kebudayaan daerah, lembaga-lembaga tradisional dan lembaga adat serta lembagalembaga social lainnya yang telah tumbuh dan berkembang di dalam kehidupan masyarakat. Mewujudkan peningkatan kualitas dan kuantitas sumber daya manusia ( SDM ), pendidikan dan kesehatan, serta kesejahteraan masyarakat yang adil dan merata baik lahir maupun batin. Mewujudkan pemberdayaan ekonomi rakyat khususnya usaha kecil, menengah dan koperasi serta pertanian dalam arti luas dengan melibatkan partisipasi masyarakat untuk dapat bersaing di era globalisasi. Mewujudkan stabilitas daerah yang dinamis, kondusif dan sehat Mewujudkan pembangunan yang berkelanjutan di segala bidang dengan tetap mempertahankan kelestarian lingkungan hidup dan mengacu pada falsafah Tri Hita Karana. Membuka peluang kerja yang seluas-luasnya kepada masyarakat demi terwujudnya kesejahteraan social bagi masyarakat dan memperkecil angka pengangguran Meningkatkan kemampuan dan profesionalisme aparatur pemerintahan dalam rangka mewujudkan good governance dan memantapkan pelaksanaan otonomi daerah dalam kerangka Negara Kesatuan Republik Indonesia Mengembangkan system administrasi pemerintahan dan pembangunan yang efektif, efesien, adil, transparan dan bertanggung jawab.. 2. Rencana Tata Ruang Wilayah Kab. Gianyar
Kebijakan penataan ruang wilayah merupakan arah tindakan yang harus ditetapkan untuk mencapai tujuan penataan ruang wilayah Kabupaten Gianyar. Sedangkan strategi pengembangan struktur ruang wilayah, merupakan penjabaran kebijakan penataan ruang wilayah ke dalam

PT.DUTADEWA ATAKONSULTAN KSOPT.JAKART TAKONSULTINDO O D Dokumen Teknis Penyusunan RTBL Kawasan Wisata Ubud d, Kabupa aten Gianyar, P Provinsi Bali Ba ali

E19

langkah-lang gkah penca apaian tinda akan yang lebih nyata (operasiona al) yang m menjadi dasa ar dalam pe enyusunan rencana r struktur dan pola ruang wilayah ka abupaten.

Kawa asanUb bud

Ga ambarPet taRencan na Struktur r Pengguna aan Lahan Kabupate en Gianyar

PT.DUTADEWATAKONSULTAN KSOPT.JAKARTAKONSULTINDO Dokumen Teknis Penyusunan RTBL Kawasan Wisata Ubud, Kabupaten Gianyar, Provinsi Bali Bali

E20

Kebijakan dan strategi tata ruang wilayah Kabupaten Gianyar berfungsi:

a. sebagai dasar untuk merumuskan struktur dan pola ruang wilayah kabupaten; b. memberikan arah bagi penyusunan indikasi program utama dalam RTRW kabupaten; dan c. sebagai dasar dalam penetapan ketentuan pengendalian pemanfaatan ruang wilayah kabupaten.
Kebijakan dan strategi penataan ruang wilayah kabupaten dirumuskan berdasarkan:

a. tujuan penataan ruang wilayah kabupaten; b. karakteristik wilayah kabupaten; c. kapasitas sumber daya wilayah kabupaten dalam mewujudkan tujuan penataan ruangnya; dan d. ketentuan peraturan perundang-undangan terkait.
Kebijakan penataan ruang wilayah kabupaten dirumuskan dengan kriteria:

a. mengakomodasi kebijakan penataan ruang wilayah nasional dan kebijakan penataan ruang wilayah provinsi yang berlaku pada wilayah kabupaten bersangkutan; b. jelas, realistis, dan dapat diimplementasikan dalam jangka waktu perencanaan pada wilayah kabupaten bersangkutan; c. mampu menjawab isu-isu strategis baik yang ada sekarang maupun yang diperkirakan akan timbul di masa yang akan datang; dan d. tidak bertentangan dengan peraturan perundang-undangan.
Kebijakan penataan ruang wilayah Kabupaten Gianyar, mencakup: a. pengembangan wilayah-wilayah berdasarkan potensi b. c. d. e.

dan

f.

g. h.

karakter wilayah; penataan pusat-pusat pelayanan kawasan perkotaan yang merata, berhirarki dan terintegrasi dengan kawasan perdesaan; peningkatan pertumbuhan dan pengembangan wilayah dengan konsep agroindustri, agrobisnis dan agrowisata; pengendalian pemanfaatan lahan pertanian; pengelolaan pemanfaatan lahan wilayah kabupaten dengan memperhatikan peruntukan lahan, daya dukung, mitigasi bencana dan aspek konservasi; pengembangan sistem prasarana utama wilayah yang mendukung pemasaran hasil pertanian, industri kerajinan, perikanan dan pariwisata; pengembangan industri kerajinan yang ramah lingkungan;dan pengembangan kawasan pariwisata yang berbasis potensi alam dan budaya.

PT.DUTADEWATAKONSULTAN KSOPT.JAKARTAKONSULTINDO Dokumen Teknis Penyusunan RTBL Kawasan Wisata Ubud, Kabupaten Gianyar, Provinsi Bali Bali

E21

Pada Rencana Strategi Penataan Ruang wilayah, ditetapkan sbb : Strategi penataan ruang wilayah kabupaten merupakan penjabaran kebijakan penataan ruang wilayah kabupaten ke dalam langkah-langkah operasional untuk mencapai tujuan yang telah ditetapkan. Strategi penataan ruang wilayah kabupaten berfungsi :

a. sebagai dasar untuk penyusunan rencana struktur ruang, rencana pola ruang, dan penetapan kawasan strategis kabupaten; b. memberikan arah bagi penyusunan indikasi program utama dalam RTRW kabupaten; dan c. sebagai dasar dalam penetapan ketentuan pengendalian pemanfaatan ruang wilayah kabupaten.
Strategi penataan ruang wilayah kabupaten dirumuskan berdasarkan :

a. kebijakan penataan ruang wilayah kabupaten; b. kapasitas sumber daya wilayah kabupaten dalam melaksanakan kebijakan penataan ruangnya; dan c. ketentuan peraturan perundang-undangan.
Strategi penataan ruang wilayah kabupaten dirumuskan dengan kriteria:

a. memiliki kaitan logis dengan kebijakan penataan ruang; b. tidak bertentangan dengan tujuan, kebijakan, dan strategi penataan ruang wilayah nasional dan provinsi; c. jelas, realistis, dan dapat diimplementasikan dalam jangka waktu perencanaan pada wilayah kabupaten bersangkutan secara efisien dan efektif; d. harus dapat dijabarkan secara spasial dalam rencana struktur ruang dan rencana pola ruang wilayah kabupaten; dan e. tidak bertentangan dengan peraturan perundang-undangan.
Guna melaksanakan kebijakan penataan ruang wilayah Kabupaten Gianyar, maka ditetapkan strategi penataan ruang wilayah kabupaten yang terdiri dari : a. Strategi pengembangan wilayah-wilayah berdasarkan potensi b.

c. d. e.

f.

dan karakter wilayah. Strategi penataan pusat-pusat pelayanan kawasan perkotaan yang merata, berhirarki dan terintegrasi dengan kawasan perdesaan. Strategi peningkatan pertumbuhan dan pengembangan wilayah dengan konsep agroindustri, agrobisnis dan agrowisata. Strategi pengendalian pemanfaatan lahan pertanian. Strategi pengembangan sistem prasarana utama wilayah yang mendukung pemasaran hasil pertanian, industri kerajinan, perikanan dan pariwisata. Strategi pengembangan industri kerajinan yang ramah lingkungan.

PT.DUTADEWATAKONSULTAN KSOPT.JAKARTAKONSULTINDO Dokumen Teknis Penyusunan RTBL Kawasan Wisata Ubud, Kabupaten Gianyar, Provinsi Bali Bali

E22

g. Strategi pengembangan kawasan pariwisata yang berbasis

potensi alam dan budaya.

GambarPetaDelinasi Kawasn Ubud

PT.DUTADEWATAKONSULTAN KSOPT.JAKARTAKONSULTINDO Dokumen Teknis Penyusunan RTBL Kawasan Wisata Ubud, Kabupaten Gianyar, Provinsi Bali Bali

E23

E.1.4 Gambaran Umum Kawasan Ubud Ubud merupakan sebuah desa Kelurahan dengan membawahi sekitar 13 banjar serta 6 desa adapt termasuk kecamatan Ubud sekitar 20 Kilometer dari kota Denpasar, dengan ketinggian 300meter diatas permukaan laut, dengan udara yang agak lebih sejuk dibandingkan dengan beberapa tempat didaerah dataran yang lebih rendah di Kabupaten Gianyar merupakan daerah sumber inspirasi beberapa seniman serta seniman eropa. Jika di libat dari aspek keagaman dan adat di kelurahan ubud terdiri dari 6 desa pakraman yaitu : Desa pakraman ubud Desa pakraman bentuyung Desa pakraman junjungan Desa pakraman tegal antang Desa pakraman Taman kaja a. Letak Geografis Kecamatan Ubud Secara geografis Kelurahan Ubud terletak pada 8o 2519 S dan 115o1442E, dan berada pada ketinggian 325 m dari permukaan laut. Adapun curah hujan rata rata per tahun di Keluraha Ubud, berdasarkan data tahun 2008 yang diperoleh dari Balai Besar Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika Wilayah III Bali, adalah sebesar 2.379 mm , dengan keadaan suhu rata rata antara 24,1o C 25,7oC. Batas administrasi Kab Gianyar, antara lain : Sebelah Utara : Kecamatan Tegalalang Sebelah Barat : Desa Sayan Sebelah Timur : Desa Peliatan Sebelah Selatan : Desa Mas b. Topografi Kecamatan Ubud Bentuk permukaan tanah ( bentang lahan ) diwilyah Kelurahan Ubud adalah datar, dengan luas wilayah 779,92 Ha atau 7,8 Km2. Dari luas wilayah tersebut dan ditunjang kondisi tofografi seperti di atas. Pemanfaatan lahan di wilayah Kelurahan Ubud telah mengalami perkembangan seiring berkembangnya kepariwisataan Ubud yang memerlukan fasilitas pariwisata seperti hotel, restoran, tempat hiburan serta daya tarik dan tempat aktivitas pariwisata yang dibutuhkan oleh wisatawan yang mengunjungi Kelurahan Ubud. Adapaun peruntukan lahan di Kelurahan Ubud adalah sebagai berikut:

PT.DUTADEWATAKONSULTAN KSOPT.JAKARTAKONSULTINDO Dokumen Teknis Penyusunan RTBL Kawasan Wisata Ubud, Kabupaten Gianyar, Provinsi Bali Bali

E24

Areal Persawahan Areal Pekaranagan Tanah Tegalan Fasilitas Paiwisata dan Fasilitas Umum Jumlah

: 360 : 213,27 : 140,34 : 66,31 : 779,92

Ha Ha Ha Ha Ha

c. Kependudukan Kecamatan Ubud Penduduk atau warga masyarakat Ubud merupakan salah satu sumber daya atau modal untuk menggerakan pembangunan di Kelurahan Ubud. Namun jika kuantitas dan kualitas sumber daya manusia ini tidak di kelola dan diarahkan dengan baik akan menjadi beban sekaligus penghambat pembangunan. Pengendalian kuantitas dan peningkatan kualitas sumber daya manusia di kelurahan ubud telah dilaksanakan secara mandiri maupun melalui pembinaan untuk menciptakan kondisi masyarakat yang mandiri dan sejahtera. Untuk mengetahui perkembangan penduduk di kelurahan Ubud, telah dilakukan pelaporan secara periodic setiap bulan dari setiap lingkungan yang ada. Dan berdasarkan data yang diperoleh dalam dua tahun terakhir , yaitu tahun 2007 sebesar 11.110, tahun 2008 sebesar 11.183 jiwa. Dengan demikian terjadi penambahan penduduk sebanyak 73 jiwa. Dari jumlah penduduk tersebut pada thun 2007 kelurahan Ubud memiliki 2,263 kepala kelurga , dan pada tahun 2008 meningkat menjdi 2.280 kepala keluarga . Selanjutnya dari total jumlah penduduk Kelurahan Ubud tersebut bila dibandingkan dengan luas wilayah yang dimiliki yaitu 7,8 km2 , diperoleh tingkat kepadatan penduduk rata rata pada tahun 2008 sebesar 1.433 jiwa /km2. meningkat menjdi 2.280 kepala keluarga . Selanjutnya dari total jumlah penduduk Kelurahan Ubud tersebut bila dibandingkan dengan luas wilayah yang dimiliki yaitu 7,8 km2 , diperoleh tingkat kepadatan penduduk rata rata pada tahun 2008 sebesar 1.433 jiwa /km2. Apabila dibandingkan dengan kepadatan pendudk menrut standar FAO, yaitu sebesar 240 jiwa/ km2, maka tingkat kepadatan penduduk di Kelurahan Ubud masuk kategori sangat padat. Sehingga ke depan hal ini memerlukn pemikiran semua pihak terkait dalam menyikapi kondisi ini secara serius, guna mengantisipasi segala kemungkinan permasalahan yang mungkin timbul di hari hari mendatang yang berkaitan dengan jumlah penduduk yang sangat padat.

PT.DUTADEWATAKONSULTAN KSOPT.JAKARTAKONSULTINDO Dokumen Teknis Penyusunan RTBL Kawasan Wisata Ubud, Kabupaten Gianyar, Provinsi Bali Bali

E25

d. Kondisi Pemanfaatan Lahan Kecamatan Ubud Kawasan ubud terkenal dengan kawasan pedesaan dan bentang alam yang indah dengan tebing-tebing jurang yang indah serta kekuatan budaya yang dipergunakan sebagai magnet penarik wisatawan. Seiring tumbuh kembangnya kepariwisataan di kawasan ubud maka pemanfaatan lahan di daerah ubud tidak lagi di dominasi oleh bentangan hijau dan area persawahan lagi, terlihat banyak art-shop dipinggir jalan, toko modern dengan status 24 jam hotel berbintang dan restaurant juga sudah mulai berkembang di kawasan pariwisata ubud. Sebagai salah satu kawawsan wisata yang makin popular tentunya berdampak pada pemanfaatan lahan yang semakin besar juga. Jika tanpa perencanaan yang tepat dikhawatirkan dapat menghasilkan dampak yang negatif terhadap keberlangsungan lahan di kawasan ubud .Seringnya terjadinya pelanggaran terhadap pemanfaatan ruang merupakan suatu permasalahan yang harus segera ditangai untuk menjaga keberlangsungan lingkungan. Fungsi kawasan yang sebagian besar merupakan perdagangan dan jasa (penunjang pariwisata) yang terus berkembang dan setiap tahun pengunjungnya meningkat. Kondisi ini diperkirakan akan memicu pertumbuhan fungsi-fungsi baru di sekitar kawasan yang akan memberikan dampak terhadap daya tampung kawasan.

Gambar Art-shop di kawasan ubud


PT.DUTADEWATAKONSULTAN KSOPT.JAKARTAKONSULTINDO Dokumen Teknis Penyusunan RTBL Kawasan Wisata Ubud, Kabupaten Gianyar, Provinsi Bali Bali

E26

Gambar Restaurant di Ubud

Gambar Toko 24 jam di Ubud

PT.DUTADEWATAKONSULTAN KSOPT.JAKARTAKONSULTINDO Dokumen Teknis Penyusunan RTBL Kawasan Wisata Ubud, Kabupaten Gianyar, Provinsi Bali Bali

E27

Gambar Hotel dan villa di kawasan Ubud


e. Intensitas Bangunan Gambaran Eksisting Kawasan Delineasi area perencanaan yang diusulkan adalah kawasan di daerah ubud yang berbatasan dengan kec. Tegalalang, kec. Tapaksiring, Desa mas, dan kab. badung. Kondisi Intensitas bangunan di kawasan ubud masih beintensitas dengan ketingian antra 1 sampai 2 lantai, dan dengan intensitas kepadatan yang cukup padat. Kemunculan bangunan perdagangan dan jasa seringkali tidak selaras dengan bangunan yang sudah ada sebelumnya yang sebagian besar merupakan bangunan berarsitektur khas Bali, hal ini mengurangi kontinuitas dan identitas kawasan sebagai daerah wisata budaya Bali.

PT.DUTADEWATAKONSULTAN KSOPT.JAKARTAKONSULTINDO Dokumen Teknis Penyusunan RTBL Kawasan Wisata Ubud, Kabupaten Gianyar, Provinsi Bali Bali

E28

GambarPermukiman Di Daerah Ubud Masih Berintensitas Rendah


f. Kondisi Tata Bangunan Kondisi tata bangunan di Kawasan wisata Ubud secara umum cenderung tidak teratur. Bangunan-bangunan berdiri secara individual tanpa memperhatikan lingkungan sekitarnya sehingga wajah kawasan tampak buruk dan kurang tertata. Karakter arsitektur Bali yang di kombinasikan dengan arsitekur modern membuat wajahkawasan ubud tidak

PT.DUTADEWATAKONSULTAN KSOPT.JAKARTAKONSULTINDO Dokumen Teknis Penyusunan RTBL Kawasan Wisata Ubud, Kabupaten Gianyar, Provinsi Bali Bali

E29

mempunyai karakter. Bangunan di sisi jalan utama sebagian besar difungsikan sebagai art-shop dan toko modern.

Gambar Bangunan Arsitektur Modern

Gambar Ciri Khas Bangunan Peribadatan Di Ubud

namun selain keberadaan art-shop dan toko modern yang tidak tertata, kawasan wisata ubud masih mempunyai beberapa bangunan berarsitektur kan bali yang masih di jaga dan dipakai sebagai tempat peribadatan maupun sekolahan.

PT.DUTADEWATAKONSULTAN KSOPT.JAKARTAKONSULTINDO Dokumen Teknis Penyusunan RTBL Kawasan Wisata Ubud, Kabupaten Gianyar, Provinsi Bali Bali

E30

g. Kondisi Sistem Sirkulasi, Pedestrian & Parkir Ubud Merupakan kawasan yang relatif kecil dan berbukit bukit, tidak banyak atau jarang di lalui oleh transportasi umum seperti Bus antar kota, taxi , maupun Ankutan umum. Beberapa jalan di tutup dengan paving blok dan sudah tersedia area pedestrian di setiap jalan, namun area pedestrian masih sering di pake untuk area jualan terutama pada pedestrian yang berbatasan langsung dengan art-shop. Parkir on the street juga merupakan salah satu kendala di kawasan ubud. Rata rata setiap toko yang berada di pinggir jalan memanfaat kan lebar jalan umum sebagai area parkir . akibat nya terjadi penyempitan jalan dan arus sirkulasi kendaraan menjadi sedikit terhambat. Lokasi kawasan yang berada di sekitar ruas jalan utama pertigaan Ubud-Peliatan-Kedewatan (jalan raya Ubud) merupakan daerah wisata belanja yang mengalami perkembangan pesat. Pada waktu tertentu (liburan), seringkali terjadi kepadatan kendaraan dan kemacetan sehingga mengurangi kenyamanan dalam berwisata.

Gambar Kondisi Jalan di Daerah Ubud

PT.DUTADEWATAKONSULTAN KSOPT.JAKARTAKONSULTINDO Dokumen Teknis Penyusunan RTBL Kawasan Wisata Ubud, Kabupaten Gianyar, Provinsi Bali Bali

E31

Gambar Kondisi Jalan di Daerah Wisata Belanja Ubud

Gambar Kondisi Parkir On The Street

PT.DUTADEWATAKONSULTAN KSOPT.JAKARTAKONSULTINDO Dokumen Teknis Penyusunan RTBL Kawasan Wisata Ubud, Kabupaten Gianyar, Provinsi Bali Bali

E32

Gambar Kondisi Parkir On The Street h. Kondisi Ruang Terbuka Hijau Dan Tata Vegetasi Kawasan Ubud didominasi oleh kawasan terbuka hijau alami dan persawahan yang dipercaya menjadi salah satu daya tarik wisata kawasan ini. Ubud sarat akan nuansa hijau nan rindang. Pengolahan tapak persawahan yang di tata dengan baik dan berpola menjadikan ubud sebagai salah satu kecamatan paling hijau di Indonesia. Selain itu ubud juga terkenal akan wisata belanja dan pusat kesinian. Namun seiring popular nya ubud sebagai kawasan wisata ubud tidak memiliki ruang publik khusus yang dapat dimanfaatkan untuk kegiatan/event pariwisata, ruang publik yang terdapat di kawasan umumnya merupakan area adat yang disucikan oleh masyarakat lokal sehingga tidak dapat dimanfaatkan untuk kegiatan kepariwisataan.

PT.DUTADEWATAKONSULTAN KSOPT.JAKARTAKONSULTINDO Dokumen Teknis Penyusunan RTBL Kawasan Wisata Ubud, Kabupaten Gianyar, Provinsi Bali Bali

E33

Gambar Area Hijau Yang Menbentang Luas di Tanah Ubud, Bali

i. Kondisi Kepariwisataan Kecamatan Ubud Ubud dengan perkembangan kemajuan pariwisatanya adalah sesuatu yang patut disyukuri seluruh lapisan masyarakat. Keindahan panorama alamnya, seni budaya, adat istiadat dan kereligiusan masyarakat Ubud menjadikan Ubud memiliki daya tarik dan banyak dikunjungi wisatawan dari berbagi Negara di dunia. Suasana Ubud dengan seluruh isinya adalah potensi besar yang sempurna dengan menyatunya tradisi dan budaya yang merupakan karakter kuat dari msyarakat Ubud. Agar Ubud tetap menjadi pusat pariwisata budaya, maka seluruh lapisan masyarkat harus berpatisipasi mendukung pariwisata Ubud . Dukungan partisipasi aktif masyarakat Ubud antara lain dengan selalu menerapkan Sapta Pesona dan pemahaman apa sebenarnya pariwisata itu, apa manfaat yang diperoleh dari pembangunan yang menunjang pariwisata itu. Pembangunan pariwisata di Ubud dilakukan dengan cara melestarikan kebudayaan sebagai dasar menunjang pariwisata serta didasarkan pada norma norma yang berlaku di masyarakat yang bernafaskan seni dan budaya yang di jiwai oleh Agama Hindu. Dengan adanya peningkatan kuantitas dan kualitas kepariwisataan diharapkan terjadi peningkatan jumlah kunjungan wisatawan ke Ubud dari sebelumnya.

PT.DUTADEWATAKONSULTAN KSOPT.JAKARTAKONSULTINDO Dokumen Teknis Penyusunan RTBL Kawasan Wisata Ubud, Kabupaten Gianyar, Provinsi Bali Bali

E34

Gambar Pasar Seni Ubud

Gambar Museum Seni Antonio Blanco

Gambar Monkey Forest Ubud

Gambar Taman Wanara Wana

Gambar Area Perbukitan ubud

Gambar Pura Monkey Forest

PT.DUTADEWATAKONSULTAN KSOPT.JAKARTAKONSULTINDO Dokumen Teknis Penyusunan RTBL Kawasan Wisata Ubud, Kabupaten Gianyar, Provinsi Bali Bali

E35

Wisatawan yang datang ke ubud adalah wisatawan yang memang untuk menikmati seni dan budaya Ubud. Keunikan produk produk kesenian yang ditawarkan merupakan daya tarik tersendiri yang perlu diinformasikan melalui promosi dan pemasaran secara terpadu. Pariwisata yang dilaksanakan di Ubud sendiri adalah pariwisata budaya, dimana penyelenggaraan pariwisata budaya dilaksanakan berdasarkn atas azas manfaat , usaha bersama dan kekeluargaan , adil dan merata , percaya pada diri sendiri dan peri kehidupan , keseimbangna , keserasian dan keselarasan yang berdasar pada Agama Hindu. Penyelnggaraan pariwisata Budaya tidak terlepas dari partisipsi masyarkatnya, karena masyarakat merupaka motor penggerak dari kebudayaan itu. sendiri. Lembaga Pemberdayaan Masyarakat ( LPM ) Kelurahan Ubud melalui salah satu seksinya , yaitu : seksi Pariwisata , Seni dan Budaya, telah membentuk sebuah yayasan yang dinamakan Yayasan Bina Wisata , yang selanjutnya dirubah menjadi Ubud Tourist Information ( UTI ) yang salah satu usahanya adalah memberikan pelayanan informasi bagi wisatawan yang datang berkunjung ke Ubud. Dalam sebuah brosurnya , Ubud Tourism Information 2008 menjelaskan bahwa pariwisata budaya yang dikembangkan di Ubud bertujuan untuk : 1. Memperkenalkan, mendayagunakan , melestarikan dan meningkatkan mutu objek dan daya tarik wisatawan. 2. Memupuk rasa cinta tanah air dan meningkatkan persahabatan antar bangsa 3. Memperluas dan meratakan kesempatan berusaha dan lapangan kerja 4. Meningkatkan pendapatan daerah dalam rangka peningkatan kesejahteraan dan kemakmuran masyarakat. 5. Mendorong pendayagunaan produksi daerah dalam rangka peningkatan produksi daerah dan nasional. 6. Mempertahankan norma norma dan nilai nilai kebudayaan, agama dan keindahan alam Bali yang berwawasan lngkungan hidup. 7. Mencegah dan meniadakan pengaruh pengaruh negative yang dapat ditimbulkan oleh kegiatan kegiatan kepariwisataan. Pariwisata Budaya sebagai jenis kepariwisataan yang dalam pengembangan dan pelestariannya menggunakan kebudayan daerah Bali yang dijiwai oleh Agama Hindu yang merupakan bagian dari kebudayan nasional. Pariwisata Budaya sebagai potensi dasar yang paling dominan, yang di dalamnya tersirat cita cita akan adanya hubungan timbal balik antara pariwisata dan kebudayaan, sehingga keduanya meningkat secara serasi , selaras dan seimbang . alam pengembangannya , kemajuan sektor pariwisata budaya di Kelurahan

PT.DUTADEWATAKONSULTAN KSOPT.JAKARTAKONSULTINDO Dokumen Teknis Penyusunan RTBL Kawasan Wisata Ubud, Kabupaten Gianyar, Provinsi Bali Bali

E36

Ubud, tidak terlepas dari adanya kerjasama yang baik antara Pemerintahan Kelurahan Ubud dengan LPMnya dan Lembaga adat yang ada, yaitu Desa Pekraman , serta para pengusaha yang ada di Kelurahan Ubud. Kondisi tersebut ditambah dengan potensi alam dan tradisi adat istiadatnya, merupakan modal utama bagi masyarakat Kelurahan Ubud sehingga mampu melaksanakan upaya upaya yang secara tidak langsung telah memberikan dampak posotif bagi perkembangan kepariwisataan di Kabupaten Gianyar dan Bali pada umunya.

Gambar Peta Wisata Kawasan ubud


PT.DUTADEWATAKONSULTAN KSOPT.JAKARTAKONSULTINDO Dokumen Teknis Penyusunan RTBL Kawasan Wisata Ubud, Kabupaten Gianyar, Provinsi Bali Bali

E37

j. Potensi Utama Kawasan Kawasan yang merupakan lokasi wisata belanja yang sudah terkenal di Bali berpotensi untuk dikembangkan menjadi suatu kota wisata budaya yang dapat meningkatkan kenyamanan dalam berwisata dan meningkatkan perekonomian lokal. Fungsi dan fasilitas kawasan yang beragam menyediakan berbagai pilihan dan pelayanan bagi penghuni kawasan untuk menetap sebagai warga kota. Kawasan yang merupakan pusat kebudayaan dan pusat berkumpulnya para seniman Bali akan menjadi daya tarik wisata seni dan budaya bagi para wisatawan.

E.1.5

Isu-Isu Strategis Kawasan Ubud

a. Isu Degradasi Kawasan (Kemacetan) Lokasi kawasan yang berada di sekitar ruas jalan utama pertigaan Ubud-PeliatanKedewatan (jalan raya Ubud) merupakan daerah wisata belanja yang mengalami perkembangan pesat. Keberadaan fungsi-fungsi komersial (perdagangan dan jasa) memberikan dampak kepada daya tampung kawasan terkait dengan meningkatnya kebutuhan area parkir. Hal ini mengakibatkan pertumbuhan ruang parkir pada badan jalan yang menyempitkan jalur kendaraan dan mengganggu kenyamanan pengguna jalan yang melintas. Pada waktu tertentu (liburan), kondisi ini mengakibatkan kepadatan kendaraan dan kemacetan.Sebagai suatu kawasan wisata belanja, maka perlu disediakan area parkir khusus bagi para pengunjung supaya tidak mengganggu pengguna jalan dan melintas. b. Isu Penetapan Fungsi Utama Kawasan Fungsi utama kawasan di sekitar didominasi oleh perdagangan dan jasa yang sebagian besar berhubungan dengan sektor pariwisata. Hal ini sesuai dengan arahan pemerintah daerah yang menetapkan kawasan ini sebagai kawasan strategis pariwisata budaya. Oleh karena itu, keberadaan fungsi yang bertentangan dengan fungsi utama tidak diperkenankan pada kawasan. c. Isu Penataan Fungsi Mikro Kawasan Fungsi mikro pada kawasan di sekitar jalur utama didominasi oleh bangunan perdagangan tradisonal berupa warung-warung dan pasar, dan pusat perdagangan kerajinan, barang seni/art work dan outlet furniture. Sedangkan fasilitas jasa terdiri dari bangunan jasa pariwisata (spa, travel biro, penyewaan mobil, hotel, hiburan, dll), serta jasa penunjang aktivitas harian masyarakat seperti bengkel, salon, wartel, dan lainnya. Sektor pariwisata Bali yang terus berkembang diperkirakan akan terus menambah keragaman fungsi mikro pada kawasan. Hal ini perlu diarahkan dan dikendalikan

PT.DUTADEWATAKONSULTAN KSOPT.JAKARTAKONSULTINDO Dokumen Teknis Penyusunan RTBL Kawasan Wisata Ubud, Kabupaten Gianyar, Provinsi Bali Bali

E38

supaya munculnya fungsi baru dapat saling melengkapi dan terintegrasi sebagai suatu kawasan. d. Isu Ruang Publik Kota Ruang publik kota pada kawasan umumnya merupakan daerah yang disucikan oleh masyarakat setempat (Pura atau patung). Namun ruang terbuka ini tidak dapat dimanfaatkan secara umum oleh wisatawan, karena terdapat batasan mengikuti adat istiadat yang berlaku. Sehingga kawasan ini kurang memiliki ruang yang dapat dimanfaatkan untuk kegiatan/event pariwisata. Oleh karena itu perlu direncanakan suatu ruang publik yang dapat mengakomodasi kegiatan/event pariwisata. e. Isu Visual Kawasan Fungsi kawasan yang beragam memberikan dampak visual yang menunjukan image sebagai kawasan perdagangan dan jasa dengan tema asritektur tradisional Bali. Namun pemasangan papan penanda dan reklame yang tidak teratur menurunkan kualitas visual kawasan. Diperlukan suatu penataan kawasan yang mampu mengakomodasi kebutuhan komersial kawasan namun dapat menjaga kualitas visual sehingga selaras dengan lingkungannya. f. Isu Konservasi dan Preservasi Keberadaan area-area suci dan bangunan bersejarah di sekitar jalur utama perlu dijaga sebagai suatu peninggalan kota yang sekaligus daya tarik wisata. Aspek sejarah dan budaya di Bali merupakan daya tarik utama bagi wisatawan selain keindahan alam. Oleh karena itu diperlukan regulasi yang tegas untuk memepertahankan bangunan/area bersejarah supaya keberlanjutan kawasan dapat dijaga. E.1.5.1 Tinjauan Teori a. Elemen-Elemen Urban Design sebagai Pengendali Penataan Kawasan Dalam melakukan analisis arsitektur lingkungan atas lokasi-lokasi tertentu, masingmasing elemen ditinjau kondisi keberadaannya sekarang, kemudian dikaji arah dan kemungkinan pengembangannya.

Gambar.Elemenelemenurbandesign

PT.DUTADEWATAKONSULTAN KSOPT.JAKARTAKONSULTINDO Dokumen Teknis Penyusunan RTBL Kawasan Wisata Ubud, Kabupaten Gianyar, Provinsi Bali Bali

E39

Masing-masing lokasi akan memiliki ciri-atau kekhasan tersendiri, dengan adanya salah satu elemen yang menonjol atau lebih dominan dibandingkan dengan elemen lainnya. Ada lokasi-lokasi tertentu yang disebut unik karena memiliki ciri yang tidak dimiliki oleh lokasi lain. Keunikan inilah yang membuat konsep tempat (place) menjadi lebih penting dari sekedar ruang (space), karena tempat memiliki jiwa (konsep spirit of place serta sense of place). Bahkan dalam taraf yang lebih ektrem terdapat tempat-tempat yang dianggap jenius, sehingga muncul konsep genius loci2. Oleh karenanya, tempat-tempat yang khas atau memiliki ciri tertentu tidak dapat dipindahkan atau dipertukarkan. Dalam merancang kawasan ini diarahkan agar terdapat elemen-elemen yang menonjol, sehingga kawasan tersebut akan memiliki daya tarik tertentu yang membuat orang memiliki kesan (impresi) khusus atas tempat tersebut. Apabila upaya ini berhasil, maka kawasan tersebut akan memiliki makna sebuah tempat yang tidak dapat digantikan oleh tempat lainnya. Dalam konteks pembahasan tentang arsitektur lingkungan, maka elemen yang paling menonjol adalah ruang terbuka atau ruang publik. Berdasarkan perkembangan bentuk-bentuk ruang publik kota, dikenal beberapa variasi jenis ruang publik, yaitu square / plaza, taman, jalan, serta ruang-ruang di antara bangunan termasuk lantai dasar bangunan itu sendiri. Beberapa arsitek tertentu memberi penekanan pada dua jenis utama, yaitu plaza (square) dan jalan3. 1) Square / Plaza Merupakan ruang terbuka perkerasan yang bisa memiliki berbagai tingkatan, yaitu skala kota, skala lingkungan dan skala bangunan. Masing-masing memiliki implikasi besaran yang sesuai dengan luas wilayah cakupannya4. Fungsi yang tepat bagi sebuah square antara lain, sebagai tempat aktivitas komersial seperti pasar. Square memerlukan flesibilitas dalam kemungkinan penggunaan, sehingga mampu menghadirkan berbagai variasi kegiatan yang dapat membuat square tersebut hidup. Sebagai square utama, square harus berfungsi sebagai generator kegiatan kawasan selama 24 jam. Meski sangat dipengaruhi oleh konsep ruang terbuka Eropa (Yunani/ Romawi), penerapan square di kawasan ini juga harus memperhatikan faktor budaya serta iklim setempat. Bila square Eropa bersih tanpa pepohonan, maka square di kawasan ini sebaiknya memiliki pohon peneduh di beberapa tempat yang terdistribusi secara merata, sehingga square mampu memberikan kenyamanan bagi pengunjungnya.

2 3

Christian Norberg-Schulz, Genius Loci, Rizzoli, New York, 1979 Rob Krier, Urban Space, Academy Editions, London, 1979 4 Michael Webb, The City Square, Thames and Hudson, London, 1990

PT.DUTADEWATAKONSULTAN KSOPT.JAKARTAKONSULTINDO Dokumen Teknis Penyusunan RTBL Kawasan Wisata Ubud, Kabupaten Gianyar, Provinsi Bali Bali

E40

Gambar.Plazadenganvariasikegiatan

2)

GambarPlazasebagairuangpulik Taman

Gambar.TamanmempunyaifungsiEkologis

Gambar.TamanmempunyaifungsiSosial

Termasuk dalam kategori ruang terbuka hijau (RTH), Berfungsi sebagai paruparu kota, dan karenanya harus tersedia dalam jumlah yang mencukupi dan terdistribusi secara merata. Selain penghasil oksigen dan penyerap CO2, kerindangan daun pepohonan besar mampu menyerap debu serta meredam kebisingan. Taman kota atau taman lingkungan di kawasan ini sebaiknya mampu menampung kegiatan aktif, seperti olah raga atau tempat bermain anakanak. Dengan demikian, selain memiliki fungsi ekologis, taman juga memiliki fungsi sosial. Selain unsur tanaman, unsur air juga merupakan pembentuk yang dapat mendukung kegiatan aktif taman yang bersangkutan.

PT.DUTADEWATAKONSULTAN KSOPT.JAKARTAKONSULTINDO Dokumen Teknis Penyusunan RTBL Kawasan Wisata Ubud, Kabupaten Gianyar, Provinsi Bali Bali

E41

3)

Jalan

Gambar.Jalan Gambar.SemiPedestrianMall

Gambar5.19.FullPedestrianMallGambar5.20.Trotoarlebaryangdiapitoleh jalankendaraa

Elemen jalan sebagai ruang publik kota di kawasan ini dapat berbentuk fullpedestrian mall, yaitu seluruh badan jalan digunakan khusus bagi pejalan kaki dan ditutup bagi kendaraan, atau semi-pedestrian mall, yaitu masih membuka sebagian kecil dari badan jalan untuk kendaraan sisanya berupa trotoar lebar dan kadangkadang ditambah dengan arkade, digunakan sepenuhnya bagi pejalan kaki5. Di kawasan ini dapat diterapkan komposisi antara jalan kendaraan diapit oleh trotoar lebar (seperti Orchard Road, Singapura), atau trotoar lebar diapit oleh jalan kendaraan (seperti Rambla, Barcelona). Untuk kota-kota di negara tropis, pohon peneduh pada jalur pedestrian adalah mutlak. Bila hal ini tidak dipenuhi, pejalan kaki akan enggan melalui jalur tersebut meskipun tidak terdapat masalah dengan kendaraan. Sebagai suplemen, dapat pula ditambahkan elemen peneduh berupa teritisan atau kanopi.

Harvey M. Rubenstein, Pedestrian Malls, Streetscapes, & Urban Spaces, John Willey & Sons, Inc., New York, 1992

PT.DUTADEWATAKONSULTAN KSOPT.JAKARTAKONSULTINDO Dokumen Teknis Penyusunan RTBL Kawasan Wisata Ubud, Kabupaten Gianyar, Provinsi Bali Bali

E42

Dalam kasus terdapat titik-titik tertentu yang dikhawatirkan akan terjadi konflik yang membahayakan antara pejalan kaki dan kendaraan, dapat dilakukan upaya teknis yang disebut sebagai cara menjinakkan lalu lintas (traffis calming), yaitu membuat penyempitan atau belokan pada jalan kendaraan sehingga lalu lintas akan berjalan lambat6. b. Ruang Jalan (Street Space) Ruang jalan (STREET SPACE), berdasarkan fungsi dan aktivitas yang diwadahinya dapat dibagi menjadi : 1) 2) Badan jalan (street), yaitu ruang tempat terjadinya sirkulasi kendaraan bermotor. Jalur pejalan kaki (sidewalks), yaitu ruang tempat para pejalan kaki (pedestrian) melakukan berbagai aktivitasnya. Termasuk di dalamnya adalah jalur untuk bersepeda. Pembatas/pemisah jalan (devider), yaitu ruang yang berfungsi sebagai pembatas/pemisah antara jalur kendaraan yang satu dengan yang lainnya. Umumnya berupa jalur hijau dan berfungsi juga sebagai tempat/ruang untuk meletakkan tiang lampu jalan sebagai penerangan pada malam hari.

3)

Gambar Pembagian ruang jalan

Dalam mendesain sebuah ruang jalan, terdapat 5 (lima) hal penting yang harus diperhatikan, yaitu :

Colin J. Davis, Improving Design in the High Street, Architectural Press, Oxford, 1997

PT.DUTADEWATAKONSULTAN KSOPT.JAKARTAKONSULTINDO Dokumen Teknis Penyusunan RTBL Kawasan Wisata Ubud, Kabupaten Gianyar, Provinsi Bali Bali

E43

a.

b.

c.

d.

e.

Sidewalks, yaitu bagian dari ruang jalan yang digunakan oleh para pejalan kaki. Sering juga disebut sebagai jalur pedestrian, di mana para pejalan kaki melakukan aktivitasnya (berjalan kaki). Di ruang inilah diletakkan elemenelemen ruang jalan lainnya seperti street furniture, signage (petunjuk/informasi) dan rambu-rambu lalu lintas. Street lighting, yaitu pencahayaan ruang jalan pada malam hari. Merupakan salah satu komponen desain yang sangat penting dalam ruang pedestrian. Pencahayaan yang baik akan mengurangi kecelakaan dan menciptakan ruang pedestrian yang aman. Teknik pencahayaan yang dilakukan juga akan berpengaruh terhadap image dan karakter ruang jalan pada malam hari. Pavement pattern. Penggunaan pavement pattern akan sangat membantu dalam membentuk karakter sebuah ruang jalan, yang akan memberikan karakteristik atau nilai yang unik/khas pada suatu lingkungan atau kawasan tertentu. Greenery atau penghijauan. Pohon-pohon yang bertajuk lebar dapat berfungsi sebagai peneduh bagi para pejalan kaki, mereduksi radiasi sinar matahari, juga sebagai filter polusi udara akibat emisi kendaraan bermotor. Vegetasi berupa pepohonan, semak dan perdu yang diatur dengan baik akan menambah nilai estetika sebuah ruang jalan, di samping nilai-nilai fungsional yang dimilikinya. Street furniture, yaitu elemen-elemen yang terdapat di ruang jalan yang juga berfungsi sebagai amenitas serta pembentuk karakter sebuah ruang jalan, seperti tiang lampu jalan, tiang bendera, tiang listrik/telepon, box telepon, bangku taman (bench), tempat sampah, pot bunga, clock tower, signage dan sculpture atau monumen.

Street furniture merupakan bagian dari elemen-elemen ruang jalan yang memiliki peran penting didalam menciptakan suasana atau karakter dari sebuah ruang jalan. Street furniture merupakan produk yang didesain dan diproduksi oleh bidang industri, graphis, arsitektur dan lansekap arsitektur yang secara keseluruhan berfungsi untuk menginterpretasikan harmoni dengan lingkungan alam sekitarnya (natural scenery). Lebih jauh lagi, street furniture yang didesain secara unik/khas dengan memperhatikan nilai lokalitas yang ada, akan membentuk citra suatu tempat/kawasan tertentu (sense of place). Dalam hal ini, desain street furniture hendaknya memiliki nilai-nilai lokal dan harus dapat menyatu dengan lingkungan sekitarnya, yaitu sesuai dengan lokasi atau seting alam di mana street furniture tersebut akan diletakkan/ditempatkan.

PT.DUTADEWATAKONSULTAN KSOPT.JAKARTAKONSULTINDO Dokumen Teknis Penyusunan RTBL Kawasan Wisata Ubud, Kabupaten Gianyar, Provinsi Bali Bali

E44

Keberadaan dan fungsi street furniture dalam suatu ruang jalan adalah untuk mengakomodasi berbagai macam bentuk aktivitas publik, baik berupa aktivitas aktif (berjalan kaki) maupun aktivitas pasif (berdiri, duduk-duduk, menunggu, berbincangbincang, menelepon, makan-minum, dan sebagainya) yang terjadi di dalam ruang jalan, terkait dengan fungsi jalan sebagai ruang terbuka publik. Jenis street furniture dan fungsinya, dapat dilihat pada tabel berikut
Tabel2.8.JenisStreetFurniture,FungsidanAktivitasyangDiwadahi JenisStreetFurniture Lampujalan Tianglistrik Tiangtelepon Boxtelepon Bangkutaman Tempatsampah Potbunga Haltebus Rambulalulintas Sclupture/monument Clocktower Papan petunjuk/informasi (Signage) Drinkingfountain Hydrant Pergola/shelter FungsidanAktivitasyangDiwadahi Peneranganruangjalan(infrastruktur) Infrastruktur Infrastruktur Infrastruktur Aktivitas:tempatdudukduduk Tempatuntukmembuangsampah Nilaiestetika,penghijauan Aktivitas:menunggubus Memberikaninformasilalulintas Nilaiestetika,landmark Nilaiestetika,landmark,informasiwaktu Nilai estetika, memberikan petunjuk dan informasi Infrastruktur Infrastruktur Aktivitas:duduk,berdiri,menunggu,dsb.

c. Tinjauan Teori Pariwisata Macam-macam wisata yang dapat dikembangkan menurut Puspar UGM (2000)7 adalah : 1. WISATA ALAM adalah perjalanan dari suatu tempat menuju tempat lain dengan tujuan untuk meyaksikan & menikmati obyek-obyek alam: pantai, gunung, flora & fauna, lingkungan yg khas, kawasan konservasi. 2. WISATA BUDAYA adalah perjalanan dari suatu tempat menuju tempat lain dengan tujuan untuk meyaksikan & menikmati obyek-obyek dan aktivitas budaya : tapak arkeologis, kesejarahan & kebudayaan, pola kebudayaan khas, kesenian & kerajinan.

Puspar UGM. Bimbingan Teknis Perencanaan Program Kepariwisataan. Yogyakarta : 2000.

PT.DUTADEWATAKONSULTAN KSOPT.JAKARTAKONSULTINDO Dokumen Teknis Penyusunan RTBL Kawasan Wisata Ubud, Kabupaten Gianyar, Provinsi Bali Bali

E45

3. WISATA BUATAN adalah perjalanan dari suatu tempat menuju tempat lain dengan tujuan untuk meyaksikan & menikmati obyek-obyek wisata buatan : theme parks, amusement parks, sirkus, wisata belanja, mice (meeting, incentive convention & exhibition), perjudian, hiburan, serta rekreasi olah raga.

Prinsip pengembangan pariwisata adalah hubungan timbal balik antara demands (permintaan) dan supply (pemenuhan). Untuk lebih jelasnya dapat dilihat dalam tabel berikut ini :
Demands(permintaan) Macamwisatawan: Supply(pemenuhan) Keragaman Diversity) 1.Wisatawanmancanegara 2.WisatawanDomestik FasilitasdanLayanan(Amenity) Pencapaian(Accesibility&Linkage) Daya Tarik (Attractions

Adapun aktivitas supply dipengaruhi oleh faktor-faktor :

PT.DUTADEWATAKONSULTAN KSOPT.JAKARTAKONSULTINDO Dokumen Teknis Penyusunan RTBL Kawasan Wisata Ubud, Kabupaten Gianyar, Provinsi Bali Bali

E46

SERVICES

PUBLIC DOMAIN PERCEPTION OF SAFETY

ATTRAC-TIONS RESIDENTIAL DIVERSITY


IDENTITY & SECURITY AMENITY TOWNSCAPE AND STREETSCAPE

ARTS, CULTURE, ENTERTAINM ENT

RETAILING

PRIVATE SPACE PERSONALISA TION

DELIVERIES

PRIVATE CARS

ACCESSIBILITY & LINKAGE

PUBLIC TRANSPORT

PROVISION FOR PEOPLE WITH SPECIAL NEED

WALKING & CYCLING

d. Prinsip-Prinsip Penataan Kawasan Wisata Mengingat Kawasan sebagai salah satu obyek wisata yang banyak dikunjungi, maka dalam penataannya perlu juga dikaji terhadap prinsip-prinsip yang berlaku di kawasan wisata, yaitu : 1) Atraksi / objek dan daya tarik adalah objek yang memiliki daya tarik untuk dilihat, ditonton, dinikmati yang layak dijual ke pasar wisata. Seringkali atraksi ditafsirkan dalan 2 (dua) komponen, yakni sebagai objek wisata (tourist object) dan sebagai atraksi wisata (tourist attraction). Atraksi wisata adalah sesuatu yang dapat dilihat lewat pertunjukan (shows) dan seringkali membutuhkan persiapan bahkan mengeluarkan pengorbanan untuk menikmatinya (membayar). Hal ini berbeda dengan object wisata (tourist object) yang dapat disaksikan tanpa perlu persiapan. Dalam UU No. 9 Tahun 1990 mengenai kepariwisataan disinggung bahwa atraksi atau ODTW dapat dibagi dalam 3 (tiga) kategori, yakni objek wisata alam (nature), objek wisata budaya dan objek wisata buatan (man-made). Batas antara ketiga jenis kategori ini seringkali tidak

PT.DUTADEWATAKONSULTAN KSOPT.JAKARTAKONSULTINDO Dokumen Teknis Penyusunan RTBL Kawasan Wisata Ubud, Kabupaten Gianyar, Provinsi Bali Bali

E47

jelas dan bahkan seringkali tumpang tindih. Meskipun demikian yang terpenting dalam pariwisata adalah kualitas ODTW-nya, bukan kategorisasinya. 2) Amenitas, yaitu segala macam fasilitas yang menunjang kegiatan pariwisata. Hotel dan restoran merupakan fasilitas pokok dalam pariwisata, disamping fasilitas komunikasi seperti telepon, pos, faksimili, jaringan komputer, fasilitas keamanan seperti polisi dan penjaga keamanan serta pemandu; fasilitas keuangan seperti bank dan penukaran uang. Termasuk dalam jenis fasilitas yang lain adalah pramuwisata, operator perjalanan wisata, biro perjalanan wisata, toko cindera mata dan kerajinan. Hal yang sering dilupakan adalah fasilitas asuransi, khususnya bagi wisata petualangan atau wisata yang memiliki resiko kecelakaan seperti berperahu atau perjalanan melalui tebing yang terjal. Khusus untuk obyek wisata seperti museum ataupun taman rekreasi, toilet / lavatori / restroom merupakan syarat pokok baik ketersediaan, kebersihan maupun kesehatannya. 3) Aksesibilitas, yaitu sarana prasarana yang menyebabkan wisatawan dapat berkunjung di sebuah destinasi (objek). Dalam konteks ini, sarana dan prasarana dibangun agar wisatawan dapat mencapai objek dengan aman, nyaman dan layak. Jalan, rel kereta api, pelabuhan laut, pelabuhan udara, terminal bis, stasiun kereta api merupakan prasarana transportasi pariwisata. Sementara itu, kereta api, bus, taksi, jenis kendaraan angkutan umum darat dan terutama angkutan wisata, kapal laut, feri dan kapal terbang merupakan sarana transportasi pariwisata. Ketersediaan sarana dan prasarana transportasi untuk pariwisata tidak hanya diukur dari sisi kuantitatif saja, melainkan juga dari sisi kualitatif. Tiga prinsip tersebut diatas; atraksi, amenitas dan aksesibilitas, akan digunakan untuk mengindentifikasi kelayakan suatu kawasan wisata seperti di Kawasan Pulau Penyengat,sehingga nantinya akan diketahui kualitas suatu kawasan dengan meninjau dari masing-masing komponen tersebut. E.1.6 Gagasan Konsultan a. Restrukturisasi Kawasan Jalur utama direncanakan mengelilingi kawasan perencanaan untuk menjaga kesinambungan sirkulasi dan menguraikan kepadatan di jalan raya Ubud. Direncanakan penambahan jalur-jalur sekunder dengan pola grid sebagai jalur alternatif untuk memecah kepadatan kendaraan pada jalur utama. Penambahan jalur ini akan mengurangi beban jalur utama sekaligus menghidupkan jalur-jalur baru.

PT.DUTADEWATAKONSULTAN KSOPT.JAKARTAKONSULTINDO Dokumen Teknis Penyusunan RTBL Kawasan Wisata Ubud, Kabupaten Gianyar, Provinsi Bali Bali

E48

GambarGagasanStrukturKawasanUbud

b. Tema Pengembangan (Kawasan Wisata Belanja) Perimeter jalur utama akan direncanakan sebagai jalur komersial (perdagangan dan jasa) dengan memberikan penataan terkait dengan tata massa bangunan, penanda (signage), parkir dan jalur pedestrian. Sedangkan permukiman direncanakan di dalam kawasan dan tidak berbatasan langsung dengan jalur utama (diakses melalui jalur sekunder). Kurangnya ruang terbuka publik direspon dengan perencanan ruang terbuka utama di Utara kawasan dengan memanfaatkan lahan kosong yang dilewati oleh jalur utama. Sedangkan upaya penyediaan lahan parkir umum (bersama) direncanakan di sekitar area komersial pada lahan yang intensitasnya rendah, ruang parkir bersama ini diharapkan dapat mengurangi aktifitas parkir badan jalan.

PT.DUTADEWATAKONSULTAN KSOPT.JAKARTAKONSULTINDO Dokumen Teknis Penyusunan RTBL Kawasan Wisata Ubud, Kabupaten Gianyar, Provinsi Bali Bali

E49

GambarGagasanPemanfaatanLahanKawasanUbud

c. Penyediaan Ruang Terbuka Hijau (RTH) Ruang Terbuka Hijau (RTH) akan direncanakan dengan mepertahankan RTH yang ada dan penyediaan RTH baru. Penyediaan RTH akan dilakukan melalui: 1) Mempreservasi peruntukan RTH yang sudah ada seperti lahan kosong sekitar kawasan dan sempadan sungai. 2) Menambah jumlah RTH di sepanjang jalur komersial (green strip) yang sekaligus memberikan kenyamanan bagi wisatawan. 3) Menyediakan RTH baru sebagai ruang untuk penyelenggaraan (event) pariwisata yang direncanakan di Utara kawasan.

PT.DUTADEWATAKONSULTAN KSOPT.JAKARTAKONSULTINDO Dokumen Teknis Penyusunan RTBL Kawasan Wisata Ubud, Kabupaten Gianyar, Provinsi Bali Bali

E50

GambarGagasanRTHKawasanUbud

d. Konservasi dan Preservasi Area konservasi seperti area Pura dan Patung akan ditata untuk memfasilitasi kebutuhan warga lokal dan sekaligus menambahkan alternatif wisata budaya pada kawasan. Upaya konservasi dilakukan dengan memberikan regulasi untuk mencegah peralihan fungsi yang dapat merusak/menghilangkan nilai budaya setempat.

PT.DUTADEWATAKONSULTAN KSOPT.JAKARTAKONSULTINDO Dokumen Teknis Penyusunan RTBL Kawasan Wisata Ubud, Kabupaten Gianyar, Provinsi Bali Bali

E51

E.1.7

METODOLOGI

E.1.8 Kerangka Pikir Metodologi Untuk memandu konsistensi di dalam penanganan pekerjaan maka konsultan membuat kerangka pikir metodologi yang memuat urutan kegiatan dan alokasi tenaga ahli secara umum disetiap tahap pelaporan sesuai waktu pekerjaan. Untuk lebih jelasnya dapat dilihat diagram berikut ini:

PT.DUTADEWATAKONSULTAN KSOPT.JAKARTAKONSULTINDO Dokumen Teknis Penyusunan RTBL Kawasan Wisata Ubud, Kabupaten Gianyar, Provinsi Bali Bali

E52

Gambar Diagram Kerangka Pikir Metodologi Penyusunan RTBL Kaw. Ubud, Gianyar Provinsi bali

PT.DUTADEWATAKONSULTAN KSOPT.JAKARTAKONSULTINDO Dokumen Teknis Penyusunan RTBL Kawasan Wisata Ubud, Kabupaten Gianyar, Provinsi Bali Bali

E53

E.1.9 Metodologi Penanganan Pekerjaan Untuk menangani pekerjaan penyusunan RTBL Kawasan Ubud, Provinsi Bali, metodologi yang digunakan konsultan terdapat dalam kegiatan: 1. Identifikasi Isu Strategis 2. Identifikasi Profil Kawasan 3. Analisis Kawasan 4. Perumusan Skenario dan Konsep Umum 5. Perumusan Rencana Secara rinci, dapat diuraikan sebagai berikut : E.1.10 Metode Identifikasi Isu Strategis Untuk mengidentifikasi awal isu-isu strategis kawasan, maka konsultan akan menggunakan metode: a. Pemahaman latar belakang, maksud, tujuan dan sasaran studi. Hal ini untuk mendapatkan pemahaman persepsi tentang pekerjaan dari pemberi kerja yaitu Kementerian PU Dit PBL . b. Pemahaman konstelasi lokasi studi dalam skala makro dan mezzo, yaitu Provinsi Bali, Kab Gianyar dan Kecamatan Ubud. Hal ini untuk mendapatkan pemahaman umum tentang lokasi studi yang akan di superimposisikan dengan pemahaman tentang pekerjaan sehingga akan menghasilkan isu-isu strategis. c. Melakukan kajian teori untuk mendapatkan hipotesa mengenai isu-isu strategis dan cara penanganannya. E.1.10.1 Metode Identifikasi Profil Kawasan Untuk mengidentifikasi profil kawasan, konsultan akan menggunakan metode : E.1.10.2 Pengadaan Citra Satelit Pengadaan citra satelit berguna untuk: a. Membuat peta dasar kawasan yang akan dijadikan peta dasar dalam pembuatan tematik kawasan b. Membuat figure ground kawasan yang akan berguna di dalam proses analisis. E.1.10.3 Penyiapan Peta Dasar Perencanaan. Untuk itu konsultan akan mengunjungi instansi-instansi sumber data sekunder. Instansi-instansi yang konsultan akan datangi adalah yang diperkirakan menyediakan data berupa peta Kawasan Ubud Kab Gianyar, antara lain : a. b. c.

Bakosurtanal, Dinas PU/ Tata Ruang dan Permukiman Prov. Bali, Dinas PU/ Tata Ruang dan Permukiman Kab Gianyar,

PT.DUTADEWATAKONSULTAN KSOPT.JAKARTAKONSULTINDO Dokumen Teknis Penyusunan RTBL Kawasan Wisata Ubud, Kabupaten Gianyar, Provinsi Bali Bali

E54

d. e.

Badan Pertanahan Nasional (BPN) Kab Gianyar, Penyedia jasa pengadaan citra satelit ikonos.

E.1.10.4 Peta Tematik Kawasan Peta tematik kawasan dibuat berdasarkan identifikasi kondisi pemanfaatan lahan, intensitas bangunan, tata bangunan, aktivitas kawasan, sirkulasi -transportasi dan parkir, system ruang terbuka dan tata vegetasi, utilitas dan infrastruktur kawasan yang dilakukan melalui survey data primer ke lapangan. Peta tematik ini menceritakan kondisi eksisting elemen-elemen urban desain tersebut. Oleh karena itu, peta tematik ini berguna di dalam proses analisis. E.1.10.5 Perekaman Kondisi Kawasan Dengan Kamera Digital Dan Video Untuk melengkapi peta tematik kawasan konsultan juga melakukan perekaman kondisi kawasan menggunakan kamera digital dan kamera video. Hasil foto kamera digital selain berguna untuk proses analisis juga untuk menampilkan visualisasi kondisi sebelum dan sesudah. Hasil perekaman dengan kamera video selain sebagai bahan analisis juga untuk membuat animasi simulasi kawasan. E.1.10.6 Wawancara Di Lapangan Metode ini digunakan untuk menggali hal-hal yang secara nyata tidak didapat di lapangan, sehingga perlu adanya nara sumber sebagai sumber data di lapangan. Pada metode ini sebelumnya dibuat suatu daftar sejenis kuestioner sebagai acuan surveyor dalam mencari data yang diinginkan.

PT.DUTADEWATAKONSULTAN KSOPT.JAKARTAKONSULTINDO Dokumen Teknis Penyusunan RTBL Kawasan Wisata Ubud, Kabupaten Gianyar, Provinsi Bali Bali

E55

PT.DUTADEWATAKONSULTAN KSOPT.JAKARTAKONSULTINDO Dokumen Teknis Penyusunan RTBL Kawasan Wisata Ubud, Kabupaten Gianyar, Provinsi Bali Bali

E56

PT.DUTADEWATAKONSULTAN KSOPT.JAKARTAKONSULTINDO Dokumen Teknis Penyusunan RTBL Kawasan Wisata Ubud, Kabupaten Gianyar, Provinsi Bali Bali

E57

E.1.10.7 Mengunjungi Instansi Sumber Data Sekunder Untuk mendapatkan data-data perencanaan di Kawasan Kab Gianyar maka konsultan mendatangi instansi, antara lain adalah : a. b. c. d. e. f. g. h. i. E.1.11 Metode Analisis Kawasan Untuk menganalisis profil kawasan, konsultan menggunakan metode : E.1.11.1 Metode Perumusan Potensi Dan Masalah Di dalam identifikasi profil kawasan di lapangan konsultan merumuskan potensi dan masalah baik fisik maupun non fisik. Potensi adalah semua hal yang dapat meningkatkan pengembangan kawasan. Masalah adalah semua hal yang dapat melemahkan pengembangan kawasan. E.1.11.2 Metode Swot Analisis SWOT dilakukan terhadap elemen-elemen perancangan kota. Dengan metode SWOT dapat diketahui: a. Strength b. Weakness d. Threat : untuk mengetahui kekuatan pengembangan kawasan, : untuk mengetahui kelemahan pengembangan kawasan, : untuk mengetahui hambatan pengembangan kawasan. Kementerian Pekerjaan Umum Dinas PU Prov. Bali / Kab Gianyar Bappeda Prov. Bali / Kab Gianyar Dinas Pariwisata Prov. Bali / Kab Gianyar Dinas Pertambangan Prov. Bali / Kab Gianyar Dinas Perumahan Prov. Bali / Kab Gianyar Biro Pusat Statistik Prov. Bali / Kab Gianyar Instansi terkait (Pusat Kebudayaan, Universitas, Lembaga Penelitian).

c. Opportunity : untuk mengetahui peluang pengembangan kawasan, Di dalam metode ini digunakan data-data visual hasil survey lapangan yang sudah disusun ke dalam peta-peta tematik. Proses maupun kesimpulan analisis ini akan digambarkan dalam peta. Gambaran dari peta ini menghasilkan : 1. Peluang-peluang dari areal yang dapat dikembangkan baik kegiatan yang merupakan fungsi utama / dominan atau sebagai kegiatan yang berfungsi penunjang.

PT.DUTADEWATAKONSULTAN KSOPT.JAKARTAKONSULTINDO Dokumen Teknis Penyusunan RTBL Kawasan Wisata Ubud, Kabupaten Gianyar, Provinsi Bali Bali

E58

2. Kendala-kendala yang merupakan hal-hal yang perlu diantisipasi dan dicarikan jalan keluarnya di dalam pengembangan Kawasan Ubud Kab Gianyar. 3. E.1.11.3 Metode Perhitungan Kebutuhan Master Plan Metode ini digunakan untuk menghitung kebutuhan dasar dan pengembangan (basic needs and developments needs) serta komunitas (community needs) di dalam menyusun program bangunan dan lingkungan. Di dalam metode ini digunakan datadata statistik sebagai dasar perhitungan dalam memproyeksikan jumlah penduduk dalam jangka waktu 5-10 tahun mendatang. Dengan mengetahui jumlah penduduk pada masa akhir tahun pengembangan akan menjadi dasar perhitungan kebutuhan program bangunan dan lingkungan. E.1.11.4 Studi Banding Studi banding perlu dilakukan untuk memberikan gambaran penanganan proyek sejenis. Hal ini merupakan salah satu usaha untuk meyakinkan stakeholders kawasan bahwa konsep penanganan yang seperti dicontohkan bisa diimplementasikan. Hal ini juga berguna untuk mengurangi kekhawatiran stakeholder terhadap kegagalan penanganan kawasan. E.1.11.5 Studi Literatur Studi literatur berguna untuk memperkaya pemahaman, pengetahuan dan alternatif pemecahan untuk proyek-proyek peremajaan kota. Metode ini juga dapat dilakukan jika di dalam studi banding proyek sejenis tidak didapatkan di lokasi yang terjangkau. E.1.11.6 Peraturan Bangunan dan Ketatakotaan Peraturan bangunan dan ketatakotaan merupakan perangkat hukum pengendali pembangunan. Ruang-ruang yang yang didesain harus mengikuti standar yang ada untuk kenyamanan dan keselamatan para pemakai bangunan. Oleh karena itu harus ditaati untuk menghindari kecelakaan yang diakibatkan oleh desain ruang yang tidak terstandarisasi. E.1.11.8 Metode Perumusan Skenario Dan Konsep Umum Di dalam merumuskan skenario dan konsep umum kawasan untuk menyusun RTBL kawasan ini, maka konsultan menggunakan metode: 1. Kawasan, yaitu skenario dan konsep untuk penataan pada tingkat kawasan yang merupakan gabungan dari beberapa blok. 2. Kapling, yaitu skenario dan konsep untuk penataan kapling. 3. Bangunan, yaitu skenario dan konsep untuk penataan bangunan.

PT.DUTADEWATAKONSULTAN KSOPT.JAKARTAKONSULTINDO Dokumen Teknis Penyusunan RTBL Kawasan Wisata Ubud, Kabupaten Gianyar, Provinsi Bali Bali

E59

E.1.12 Metode Perumusan Rencana Di dalam perumusan RTBL Kawasan Ubud ini konsultan menggunakan metode: E.1.12.1 Panduan Tekstual Panduan tekstual ini merupakan ketentuan dasar implementasi perancangan dan prinsip-prinsip pengembangan rancangan kawasan yang diberikan secara tertulis untuk memberikan informasi tersebut dengan jelas. Oleh karena itu penjelasannya disajikan menurut elemen-elemen pengaturan. E.1.12.2 Gambar Simulasi Rancangan Gambar Simulasi Rancangan ini merupakan simulasi ketentuan dasar implementasi perancangan dan prinsip-prinsip pengembangan rancangan kawasan yang disajikan melalui gambar untuk menerangkan secara jelas panduan tekstual. Oleh karena itu didalam penyajiannya juga dilengkapi dengan ukuran dan keterangan gambar. E.1.12.3 Animasi Kawasan Dan Bangunan Animasi kawasan dan bangunan ini merupakan simulasi ketentuan dasar implementasi perancangan dan prinsip-prinsip pengembangan rancangan kawasan yang disajikan melalui gambar bergerak yang menginformasikan visi kawasan.. Oleh karena itu penyajiannya menggunakan proses sebelum dan sesudah perencanaan, agar terlihat kegiatan penanganannya. E.1.12.4 Konsep Peraturan Bupati Di dalam perumusan konsep peraturan bupati, konsultan menggunakan metode tekstual karena menjelaskan hal-hal yang berkaitan dengan hal menimbang, mengingat, memperhatikan dan menetapkan. Penjelasan secara tekstual ini juga dilengkapi oleh gambar tata guna lahan, distribusi intensitas dan table distribusi intensitas. E.2 PROGRAM KERJA Di dalam pekerjaan Penyusunan RTBL Kawasan Ubud, Kab Gianyar Provinsi Bali, konsultan mengusulkan pola kerja dan sistematika seperti pada diagram dibawah ini:

PT.DUTADEWATAKONSULTAN KSOPT.JAKARTAKONSULTINDO Dokumen Teknis Penyusunan RTBL Kawasan Wisata Ubud, Kabupaten Gianyar, Provinsi Bali Bali

E60

Gambar Diagram Pola Kerja Penyusunan RTBL Kawasan Ubud Kabupaten Gianyar Provinsi Bali

PT.DUTADEWATAKONSULTAN KSOPT.JAKARTAKONSULTINDO Dokumen Teknis Penyusunan RTBL Kawasan Wisata Ubud, Kabupaten Gianyar, Provinsi Bali Bali

E61

E.2.1 Sistematika Penanganan Pekerjaan Untuk menghasilkan RTBL Kawasan Ubud Kab Gianyar Provinsi Bali komprehensif diperlukan langkah-langkah sebagai berikut: E.2.1.1 Persiapan Hal-hal yang akan Konsultan lakukan pada tahap persiapan ini adalah : E.2.2 Persiapan Mobilisasi Di dalam persiapan mobilasi ini konsultan akan melakukan: E.2.2.1 PEMBUATAN RMK (RENCANA MUTU KONTRAK) Sehubungan dengan konsultan sudah mempunyai ISO 9001:2000, maka untuk mengendalikan jalannya pekerjaan konsultan akan membuat RMK (Rencana Mutu Kontrak). Dokumen RMK ini nantinya akan memuat semua rencana kerja, jadual kerja dan penugasan kerabat kerja. Dokumen pengendali kegiatan ini menjadi pegangan bagi ketua tim teknis dan manajer proyek untuk memantau kesesuaian jalannya pekerjaan. Lebih jelasnya dokumen ini memuat tentang: Kebijakan mutu dan sasaran mutu Informasi proyek; memuat nama proyek, pemilik, penyedia jasa, pengawas, lokasi proyek, sumber dana dan masa pelaksanaan Penjelasan lingkup proyek: memuat persiapan survey lapangan, pengumpulan data, melakukan tinjauan pustaka, deskripsi dan gambaran umum wilayah studi Struktur organisasi proyek Tugas dan tanggung jawab kerabat kerja Metoda kerja Jadual pelaksanaan, tenaga kerja dan pelaporan Pada saat dinyatakan sah sebagai pemenang tender dan awal mendapat penugasan, maka konsultan akan mengundang semua kerabat kerja yang terlibat (tenaga ahli dan tenaga pendukung) untuk mendiskusikan penanganan pekerjaan secara jelas di rapat awal kerja. Hal-hal yang aan didiskusikan adalah: a. Membuat program kerja (pola pikir) kegiatan secara keseluruhan, b. Memantapkan program kerja (pola pikir), selaras dengan tujuan dan sasaran studi, c. Menetapkan metode survey, d. Menggali sumber-sumber data yang berpeluang didatangi, yang

E.2.2.2 RAPAT AWAL KERJA

PT.DUTADEWATAKONSULTAN KSOPT.JAKARTAKONSULTINDO Dokumen Teknis Penyusunan RTBL Kawasan Wisata Ubud, Kabupaten Gianyar, Provinsi Bali Bali

E62

e. Menyusun daftar sumber data, serta jenis data yang diharapkan tersedia (survey checklist), f. Menyusun format pendataan untuk pelaksanaan survey data primer dan sekunder.

g. Menyusun kuesioner/wawancara terstruktur untuk pelaksanaan survey data primer. h. Menyusun jadwal kerja.

E.2.3 Persiapan Teknis Di dalam persiapan teknis ini konsultan akan melakukan: E.2.3.1 PEMBUATAN CITRA SATELIT IKONOS Sebelum turun survey ke lapangan, maka perlu disiapkan terlebih dahulu peta dasar wilayah perencanaan. Adapun langkah-langkahnya : a. PENGADAAN CITRA SATELIT IKONOS KAWASAN Metode ini dilakukan untuk memperjelas akurasi wilayah perencanaan. Foto udara yang digunakan adalah foto udara terbaru jenis IKONOS GEO EYE dengan resolusi 1m. Keunggulan citra satelit jenis ini sangat sesuai untuk pemetaan kawasan dengan dengan skala 1 : 1.000 sehingga lebih akurat untuk perencanaan. b. GROUND CHECKING Proses ini harus dilakukan untuk mendapatkan koordinat bumi yang nanti akan digunakan untuk mereposisi citra satelit. Proses ini dilakukan dengan menandai titik-titik luar dari area perencanaan menggunakan alat GPS dan titik-titik ini kemudian dipindahkan ke komputer dengan pogram GIS. Lebih jelasnya dapat disimak dalam gambar berikut ini :

PT.DUTADEWATAKONSULTAN KSOPT.JAKARTAKONSULTINDO Dokumen Teknis Penyusunan RTBL Kawasan Wisata Ubud, Kabupaten Gianyar, Provinsi Bali Bali

E63

Keterangan : Lahan area studi Titik-titik ground-checking

Gambar Pembagian ruang jalan

E.2.3.2 PENGOLAHAN CITRA SATELIT File foto asli ini belum bisa langsung digunakan, namun harus dilakukan pengolahan melalui : a. Pemberian geocoding image, yaitu memberikan titik-titik koordinat terhadap foto ini. b. Pansharp, yaitu menggabungkan beragam resolusi gambar (0,6 dan 2,4) yang ada di foto menjadi satu resolusi gambar, biasanya 0,6. c. Ortho, yaitu perbaikan terhadap geometri gambar dan kesalahan satelit. Pada proses ini sangat dibutuhkan titik orientasi bumi yang didapatkan dari pengukuran lapangan. Titik orientasi ini didapatkan melalui penandaan oleh GPS (Global Positioning System) atau koordinat hasil pengukuran manual di lapangan menggunakan meteran. d. Setelah semua proses perbaikan foto dilakukan, maka hasilnya disimpan dalam bentuk file terkompresi yang berekstensi ECW.

PT.DUTADEWATAKONSULTAN KSOPT.JAKARTAKONSULTINDO Dokumen Teknis Penyusunan RTBL Kawasan Wisata Ubud, Kabupaten Gianyar, Provinsi Bali Bali

E64

E.2.3.3 DIGITASI CITRA SATELIT Setelah mendapatkan citra satelit yang sudah terskala 1 : 1.000, selanjutnya dilakukan proses digitasi, yaitu penggambaran ulang menjadi single line drawing menggunakan program Auto CAD. Penggambaran ulang dilakukan pada : a. Jalan b. Sungai c. Jembatan d. Peruntukan Guna Lahan

E.2.3.4 METODE PEMBUATAN PETA TOPOGRAFI AREA STUDI Pengukuran topografi lapangan dapat dilakukan dengan metoda pengukuran Teristris. Metoda pengukuran menggunakan sistem pengukuran manual dengan menggunakan alat ukur Theodolit (Automatic Level Wild Na), dan atau dapat juga dibantu dengan menggunakan alat GPS (Garmin) untuk mencatat koordinat melalui jasa satelit. Hasil pengukuran ini akan digambar dalam bentuk peta topografi area perencanaan. Peta ini yang akan menjadi peta dasar bagi kegiatan pemetaan, analisis sampai rencana. Adapun metode pelaksanaan pekerjaannya adalah sebagai berikut : a. Sistem Pengikatan Koordinat UTM Referensi grid UTM dilakukan dengan metoda pengikatan koordinat UTM kepada titik Trianggulasi resmi terdekat dengan lokasi studi, yang tercatat dalam sistem peta secara nasional (biasanya menggunakan peta dan sistem koordinat peta Bakosurtanal dan atau Jawatan Topografi Angkatan Darat (Jantop AD). Pengikatan koordinat UTM ini dimaksudkan untuk menyatukan konversi perhitungan koordinat terhadap koordinat resmi yang berlaku pada peta-peta resmi yang sudah di publikasi, sehingga lokasi pengukuran dapat digambarkan secara tepat dalam sistem koordinat resmi/Grid UTM. Jarak pengikatan ini diupayakan tidak melebihi 3 Km agar penyimpangan tidak terlalu besar dan masih berada dalam range kontrol koordinat yang ditetapkan. b. Metoda Pengukuran Lapangan Langkah awal dalam pelaksanaan pengukuran topografi area perencanaan studi adalah dengan merancang jalur-jalur pengukuran yang digunakan sebagai patokan dalam melaksanakan pengamatan topografi lapangan. Secara garis besar pengukuran tersebut dibagi kedalam 3 (tiga) pola pengukuran, yaitu : Pengukuran Polygon

PT.DUTADEWATAKONSULTAN KSOPT.JAKARTAKONSULTINDO Dokumen Teknis Penyusunan RTBL Kawasan Wisata Ubud, Kabupaten Gianyar, Provinsi Bali Bali

E65

Pengukuran Baseline Pengukuran Rei/Rintisan Pengukuran jalur Polygon tertutup adalah pengambilan data topografi pada sekeliling area perencanaan, selain data ketinggian didapat juga data luas area perencanaan yang sebenarnya. Pengukuran jalur Baseline adalah penelitian topografi pada sumbu pengukuran (biasanya dibuat membelah area perencanaan menjadi dua bagian yang relatif sama). Pengukuran jalur Rintisan merupakan pengukuran topografi pada jalur-jalur tegak lurus Baseline dengan jarak antar rintisan adalah 500 meter. Panjang jalur rintisan pada satu sisi maksimal 3 km, apabila jalur rintisan pada satu sisi terdapat lebih dari 3 km, maka harus dibuat jalur Baseline tambahan yang sejajar dengan Baseline utama. Secara skematis jalur pengukuran topografi tersebut dapat digambarkan sebagai berikut :

Gambar . Metode penelitian Topografi

c. Pemasangan Bench Mark

PT.DUTADEWATAKONSULTAN KSOPT.JAKARTAKONSULTINDO Dokumen Teknis Penyusunan RTBL Kawasan Wisata Ubud, Kabupaten Gianyar, Provinsi Bali Bali

E66

Pekerjaan ini dimaksudkan untuk membuat monumen titik kontrol elevasi dan koordinat dalam hubungannya dengan pelaksanaan pemetaan. Jumlah Bench Mark yang telah dipasang tergantung dari luas area perencanaan. Secara prinsip Bench Mark ini dipasang pada titik awal pengukuran sekaligus sebagai titik referensi pengikatan, kemudian Bench Mark berikutnya dibuat pada jarak tiap 3 km, baik pada Baseline maupun pada perpotongan Polygon dengan Rei, yang selanjutnya digunakan untuk mendapatkan nilai titik pada Bench Mark, serta untuk memudahkan pekerjaan selanjutnya. Pemasangan bench mark ini telah memenuhi ketentuan-ketentuan yang antara lain : Jumlah dan distribusi penempatan bench mark telah disesuaikan, Dipasang ditempat yang aman tidak mengganggu kepentingan umum, serta mudah di identifikasi, Ukuran bench mark adalah 20 cm x 20 cm, dengan kedalaman 80 cm, serta diatas tanah terlihat 20 cm ( panjang 1 m ).

Gambar . Ilustrasi penempatan bench mark

PT.DUTADEWATAKONSULTAN KSOPT.JAKARTAKONSULTINDO Dokumen Teknis Penyusunan RTBL Kawasan Wisata Ubud, Kabupaten Gianyar, Provinsi Bali Bali

E67

d. Pengukuran Leveling ( Titik Kontrol Vertikal ) Pengukuran leveling ini dimaksudkan untuk mendapatkan posisi titik-titik dalam arah vertikal. Metode pengukuran dilaksanakan dengan metode teristris waterpass, dengan ketentuan sebagai berikut : Pengukuran dilakukan melalui route yang menghubungkan pada lokasi bench mark, Ketelitian pengamatan dalam pengukuran tinggi adalah mempunyai salah penutup pada jalur ganda (pulang-pergi) atau loop (tertutup) 10S, dimana S adalah panjang jalur pengukuran tinggi dalam km, Posisi alat diusahakan pada jarak yang sama antara dua bak ukur (rambu) pada satu seksi ukuran, Rambu ukur dilengkapi dengan NIVO (level) dan penyimpangan rambu terhadap kedudukan lurusnya tidak lebih dari 6 mm, Alat yang digunakan adalah Automatic Level Wild Na2. e. Pengukuran Situasi Pemetaan situasi detail mencakup luas daerah 100 Ha pada areal Area perencanaan Liwa. Peta topografi yang akan diproduksi dari hasil pengukuran topografi detail ini adalah peta topografi skala 1 : 1.000 dengan interval kontur 1 meter ( telah disesuaikan dengan kaidah kartografi ). Survei topografi detail ini merupakan peta topografi detail yang memberikan informasi kedudukan mendatar dan tinggi titik-titik detail. Metode pengamatan titik-titik detail menggunakan system pengukuran tachimetry dengan ketentuan sebagai berikut : Penyebaran titik detail bersumber pada titik poligon yang telah diukur sebelumnya yang merupakan jalur utama. Semua areal yang merupakan daerah yang akan dipetakan harus diambil situasi detailnya, baik existing bangunan, jalan maupun topografi tanah. f. Perhitungan dan Penggambaran Setelah semua tahap pekerjaan dilapangan selesai dikerjakan tahap selanjutnya adalah prosessing data dan penggambaran, setelah data selesai diproses, selanjutnya data tersebut yang telah merupakan bentuk daftar koordinat dan tinggi, selanjutnya akan diexport kedalam program Autocad dengan menggunakan Land Development Desktop sebagai program aplikasinya. Adapun penggambaran peta ini akan menghasilkan suatu peta yang menampilkan segala hasil informasi yang antara lain : Wajah peta Informasi tepi yang memuat antara lain : skala peta, keterangan peta yang merupakan kunci simbol-simbol yang digunakan. Simbol

PT.DUTADEWATAKONSULTAN KSOPT.JAKARTAKONSULTINDO Dokumen Teknis Penyusunan RTBL Kawasan Wisata Ubud, Kabupaten Gianyar, Provinsi Bali Bali

E68

simbol ini hanya mewakili kenampakan yang ada pada daerah pemetaan dan telah disesuaikan dengan skala peta yang dihasilkan. Lembar Peta

Ukuran lembar peta adalah format A1, lembaran peta tersebut menampilkan : 1. Garis tepi wajah peta, 2. Garis-garis silang grid yang berjarak 10 cm, baik pada sumbu vertical maupun sumbu horizontal yang digambarkan arah utara sejajar sumbu vertical, 3. Petunjuk pembagian lembar peta situasi dibuat setelah membuat layout dari seluruh daerah yang dipetakan dan membaginya atas ukuran wajah peta yang telah ditentukan tersebut diatas, sehingga merupakan suatu seri peta. Jumlah lembar peta situasi skala 1 : 1.000 adalah beberapa lembar tergantung dari luas yang tercover dalam 1 blad peta. Semua proses penggambaran tersebut dilaksanakan menggunakan komputer secara digital serta dicetak menggunakan plotter. g. Proses Pemetaan Digital Proses pengadaan peta digital untuk area perencanaan studi ditempuh dengan metode digitasi peta hasil pengukuran dan peta-peta tematik hasil perencanaan/desain peng-up to date-an data terakhir. Pengertian peta digital secara umum yaitu gambaran informasi yang disajikan dalam suatu bidang peta (bidang 2 - dimensi) dengan menggunakan skala dan sistem proyeksi tertentu dalam format yang dapat dimengerti oleh komputer dan memenuhi aspek seni pembuatan peta. Bentuk peta yang dulu biasa dikenal yaitu peta konvensional (peta kertas) yang didapat dari hasil proses kartografi, saat ini seiring dengan perkembangan jaman di mana komputer menjadi suatu trend teknologi, maka bentuk peta pun telah beralih menjadi peta yang berbasis komputer atau juga disebut dengan peta digital. Peta digital mempunyai pengertian peta yang dibuat secara digital (diolah datam suatu sistem yang berbasis komputer), dalam hal ini prosesnya disebut pemetaan digital. Secara garis besar, proses pemetaan digital terdiri dan 3 tahapan, yaitu proses : akuisisi data, pengolahan, dan penyimpanan data.

PT.DUTADEWATAKONSULTAN KSOPT.JAKARTAKONSULTINDO Dokumen Teknis Penyusunan RTBL Kawasan Wisata Ubud, Kabupaten Gianyar, Provinsi Bali Bali

E69

Kondisi dan data Tentang keadaan saat ini

Penetapan rincian rencana kerja

Interpretasi dan plotting fotogrametri digital Peta manuskrip digital Plotting peta manuskrip hardcopy Field completion dan toponimi Proses kartografi digital Peta digital Survey teristris relative positioning

Plotting peta (hardcopy) Diagram: Proses Pemetaan Digital

Penyimpanan (softcopy)

Akuisisi data adalah proses pengambilan data. Proses ini dapat berupa pengukuran langsung ke lapangan, hasil pemotretan udara (teknik fotogrametris), hasil penginderaan jauh (citra satelit), atau konversi dari existing map. Dalam pengolahan dan penyimpanan/ penyajian melibatkan tahapan-tahapan editing, kartografi digital, dan juga konversi struktur data. h. Metodologi Pemetaan Digital Dalam melaksanakan pekerjaan pembuatan peta garis, dilakukan dengan menggunakan cara atau Metoda Softcopy, fotogrametri dan konsep pemetaan secara digital. Untuk lebih jelasnya dapat dilihat diagram berikut :

PT.DUTADEWATAKONSULTAN KSOPT.JAKARTAKONSULTINDO Dokumen Teknis Penyusunan RTBL Kawasan Wisata Ubud, Kabupaten Gianyar, Provinsi Bali Bali

E70

Pengumpulan/akuisisi data, Dijitasi, Plotting fotogrametris, Digital image processing. Data editing/processing Kartografi digital

Teristris fotogrametris, Remote sensing dari existing map.

Generalisasi dan simbolisasi

Hard copy digital, Map (2 D3 D).

Softcopy digital map.

Aplikasi lainnya.

Engineering application. Diagram. Metoda Pemetaan Digital

GIS

Tahapan terakhir dan diagram pemetaan digital di atas adalah pe-nyajian peta. Penyajian peta dapat berupa hardcopy (berupa lembaran peta kertas), maupun softcopy (dalam bentuk digital). E.2.3.5 PEMBUATAN DAFTAR KEBUTUHAN DATA Untuk mengendalikan kegiatan survey, maka perlu dibuatkan juga daftar kebutuhan data survey. Di dalam daftar ini disusun data-data yang dibutuhkan dan disebelah kanannya disediakan kolom keterangan yang menjelaskan bahwa data sudah didapatkan atau belum. Melalui daftar ini data-data yang dibutuhkan tidak akan ketingalan untuk didapatkan.

PT.DUTADEWATAKONSULTAN KSOPT.JAKARTAKONSULTINDO Dokumen Teknis Penyusunan RTBL Kawasan Wisata Ubud, Kabupaten Gianyar, Provinsi Bali Bali

E71

Format I - DAFTAR KEBUTUHAN DATA PEKERJAAN PENYUSUNAN RTBL KAWASAN UBUD, KAB GIANYAR No 1 Nama Instansi Bappeda Provinsi Bali Bappeda Kabupaten Gianyar Kebutuhan Data Dokumen RTRW Provinsi RKPD Provinsi Dokumen RTRW Kabupaten Dokumen RDTR Kecamatan Ubud RPJMD Master Plan Kawasan Ubud Rencana-rencana pengembangan Kawasan Ubud Dokumen RPIJM Dokumen Master Plan/ Rencana Tindak/ DED yang berkaitan dengan kawasan Peta Ricikan Lahan dan kepemilikan lahan Rippda Kabupaten Gianyar Master Plan Pariwisata Kabupaten Gianyar Gianyar dalam Angka Kecamatan Ubud dalam Angka Laporan Bulanan Kelurahan bulan terakhir Harga lahan (Nilai NJOP)

Dinas Tata Ruang Prov. Bali Badan Pertanahan Negara (BPN) Kabupaten Gianyar Dinas Pariwisata Kabupaten Gianyar Biro Pusat Statistik Provinsi Bali Kelurahan

6 7

PT.DUTADEWATAKONSULTAN KSOPT.JAKARTAKONSULTINDO Dokumen Teknis Penyusunan RTBL Kawasan Wisata Ubud, Kabupaten Gianyar, Provinsi Bali Bali

E72

No
1

Peta Tematik
Tata Guna Lahan

Format II CHECKLIST SURVEY LAPANGAN PEKERJAAN PENYUSUNAN RTBL KAWASAN UBUD, KAB GIANYAR Yang Didata Dan Dipetakan
Makro Messo

Keterangan

Membandingkanperuntukan Peruntukan Lahan Masing-Masing Lahan Terhadap Rtrw, Blok Dan Penggunaan Lahan Rdtrk & Lrk/Krk

Jenis- jenis penggunaan lahan : komersial (perkantoran dan perdagangan), rumah kantor/ toko, hunian, sarana pendidikan, sarana ibadah, RTH, trminal,pusat pemerintah, dll

Tata Bangunan

Foto Fasad Bangunan Tiap Blok Ketinggian Bangunan Fungsi Bangunan Nama Bangunan Kondisi Bangunan Orientasi Bangunan Elemen-Elemen Budaya/Arsitektural: Di Bangunan, Pakaian, Adat Istiadat Taman Kota/ Taman Lingkungan (Public Domain) Taman (Private Domain) Hutan Kota Jalur Hijau Median Jalan Jalur Hijau Jalan (Jalur Hijau Pedestrian)

Detail Masing-Masing Fungsi Satu Bangunan Permanen, Semi Permanen, Temporal

Arsitektur Lokal

Tata Hijau Dan Ruang Terbuka

Foto Masing-Masing Jenis Rth

PT.DUTADEWATAKONSULTAN KSOPT.JAKARTAKONSULTINDO Dokumen Teknis Penyusunan RTBL Kawasan Wisata Ubud, Kabupaten Gianyar, Provinsi Bali Bali

E73

No

Peta Tematik

Yang Didata Dan Dipetakan


Makro Messo

Keterangan

Tata Sirkulasi Dan Transportasi

Kajian Transportasi Makro

Jalur Hiijau Sungai Sungai/ Kali/ Waduk/ Saluran Air Area Tepi Laut Daerah Bantaran Sungai Tempat Pemakaman Umum Lahan Kosong Lapangan Olahraga Sarana Rekreasi Bantaran Pantai/ Sepadan Pantai Bantaran Kereta Api Vegetasi : Menurut Fungsi (Peneduh, Pengarah, Penghias) Sirkulasi Kendaraan : Jalur Dan Arah Sirkulasi Kendaraan Sirkulasi Pejalan : Jalur Dan Arah Sirkulasi Pejalan Kaki Parkir : Parkir On Street Parkir Gedung/ Kantong Parkir Transportasi : Transportasi Massal Yang Melewati Kawasan Perencanaan Digambarkan Sirkulasi Masuk Dan Keluar Kawasan

PT.DUTADEWATAKONSULTAN KSOPT.JAKARTAKONSULTINDO Dokumen Teknis Penyusunan RTBL Kawasan Wisata Ubud, Kabupaten Gianyar, Provinsi Bali Bali

E74

No

Peta Tematik

Yang Didata Dan Dipetakan


Makro Messo

Keterangan

Tata Aktivitas

Sarana Transportasi : Jembatan Penyeberangan, Halte Bus, Terminal Penumpang/ Barang, Dll Semua Aktivitas Di Kawasan

Uraikan Secara Detail Dengan Narasi Dan Dokumentasi Jika Kawasan Merupakan Kawasan Rekreasi/ Wisata (alam / belanja), data yang dicari adalah : Intensitas kegiatan (lamanya kegiatan, Jumlah Pengunjung Ragam aktivitas

Preservasi/ Konservasi

Kondisi Situs Dan Benda Cagar Budaya Letak/ Posisi

PT.DUTADEWATAKONSULTAN KSOPT.JAKARTAKONSULTINDO Dokumen Teknis Penyusunan RTBL Kawasan Wisata Ubud, Kabupaten Gianyar, Provinsi Bali Bali

E75

a. Persiapan Administrasi Di dalam persiapan administrasi konsultan akan melakukan: 1. Persiapan Administrasi Kantor 2. Persiapan Surat Menyurat 3. Persiapan Perijinan Survey b. Persiapan Biaya Di dalam persiapan biaya konsultan akan melakukan: 1. Perencanaan biaya kantor 2. Perencanaan biaya perjalanan dinas 3. Perencanaan biaya untuk mengumpulkan data dan informasi yang akan dibutuhkan.

E.2.4 Pengumpulan Data E.2.4.1 Data Primer Data Primer adalah data-data dan fakta eksisting yang berkaitan dengan lokasi terpilih untuk penyusunan RTBL Kawasan Ubud yang didapatkan melalui survey langsung ke lapangan. Sistematika untuk pengumpulan data dan fakta eksisting kawasan perencanaan adalah :

1. Identifikasi Kawasan Perencanaan Kegiatan ini dilakukan untuk melihat langsung kondisi eksisting lokasi terpilih yang dilakukan melalui proses identifikasi untuk mengapresiasi konteks lingkungan. Kegiatan ini meliputi : a. b. c. d. Pemetaan Pemanfaatan Lahan, identifikasi pemanfaatan lahan di area perencanaan. Pemetaan Intensitas, identifikasi kepadatan bangunan yang berada di area perencanaan. Pemetaan Tata Bangunan, identifikasi dan inventarisasi bangunanbangunan yang berada di area perencanaan. Pemetaan Tata Sirkulasi, inventarisasi sistem transportasi dari / ke kawasan, Inventarisasi sistem perparkiran dan sistem pergerakan di dalam kawasan dan jalur pedestrian. Pemetaan Ruang Terbuka dan Vegetasi, inventarisasi ruang-ruang terbuka dan karakteristik vegetasi yang ada di dalam area perencanaan.

e.

PT.DUTADEWATAKONSULTAN KSOPT.JAKARTAKONSULTINDO Dokumen Teknis Penyusunan RTBL Kawasan Wisata Ubud, Kabupaten Gianyar, Provinsi Bali Bali

E76

f. g.

Pemetaan Aktivitas Pendukung, identifikasi dan aktivitas pendukung kawasan di area perencanaan.

inventarisasi

Pemetaan Tata Informasi dan Street Furniture, identifikasi dan inventarisasi papan nama toko, reklame dan elemen street furniture yang ada di area perencanaan. Pemetaan Preservasi Konservasi Bangunan dan Lingkungan, identifikasi dan inventarisasi bangunan-bangunan/lingkungan bersejarah/dilindungi yang ada di area perencanaan. Pemetaan Jaringan Utilitas, inventarisasi sistem dan kondisi jaringan utilitas yang ada di area perencanaan.

h.

i.

PT.DUTADEWATAKONSULTAN KSOPT.JAKARTAKONSULTINDO Dokumen Teknis Penyusunan RTBL Kawasan Wisata Ubud, Kabupaten Gianyar, Provinsi Bali Bali

E77

Format I TABEL IDENTIFIKASI KAWASAN PERENCANAAN

PT.DUTADEWATAKONSULTAN KSOPT.JAKARTAKONSULTINDO Dokumen Teknis Penyusunan RTBL Kawasan Wisata Ubud, Kabupaten Gianyar, Provinsi Bali Bali

E78

Format II - SURVEY KONDISI OBYEK DAERAH TUJUAN WISATA DI KAWASAN UBUD KAB. GIANYAR Nama Surveyor : _ _ _ _ _ _ _ _ _ _ _ _ Hari/Tanggal :____________ A. Identitas ODTW
Nama Objek Lokasi Jenis Objek

B. Daya Tarik
Daya tarik utama Keunikan/kelangkaan Keragaman daya tarik Atraksi Budaya Kondisi lingkungan dan

penataan ruang
Kemungkinan

pengembangan C. Aksesibilitas
Kondisi jalan menuju

objek
Ketersediaan moda

transportasi
Kemudahan pencapaian (waktu tempuh,jarak dan petunjuk jalan)

D. Sarana dan Prasarana


Jalan Warung makan/caf Kamar mandi

PT.DUTADEWATAKONSULTAN KSOPT.JAKARTAKONSULTINDO Dokumen Teknis Penyusunan RTBL Kawasan Wisata Ubud, Kabupaten Gianyar, Provinsi Bali Bali

E79

Toko Cinderamata Listrik Air bersih Telepon Penginapan Tempat hiburan Kebersihan Kemungkinan

pengembangan sarana dan prasarana

E. Aspek pasar
Waktu ramai kunjungan

wisatawan
Jumlah dan asal

wisatawan
Skala jangkauan

pemasaran
Hal yang telah dilakukan

dalam pengembangan ODTW

F. Investasi
Investasi yang telah ada Stakeholder yang

berperan dalam G. Kelembagaan


Pengelolaan objek saat

ini

PT.DUTADEWATAKONSULTAN KSOPT.JAKARTAKONSULTINDO Dokumen Teknis Penyusunan RTBL Kawasan Wisata Ubud, Kabupaten Gianyar, Provinsi Bali Bali

E80

Ketersediaan struktur

lembaga pengelola H. Permasalahan


Permasalahan mendasar

yang perlu diperhatikan dan segera ditangani


Permasalahan jangka panjang yang mungkin muncul Kendala dalam

pengembangan Hasil pemetaannya akan digunakan dalam proses analisis penyusunan RTBL Kawasan Ubud. 2. Meninjau Proyek Sejenis Yang Sudah Terbangun Kegiatan ini dilakukan untuk mengurangi kekhawatiran pengimplementasian visi pembangunan yang ditawarkan oleh konsultan kepada stakeholders dengan meninjau langsung proses perencanaan, perancangan, pembangunan dan pengoperasian suatu kawasan. Oleh karena itu, kegiatan studi banding ini perlu dilakukan oleh konsultan bersama-sama dengan stakeholders kawasan. E.2.4.2 Data Sekunder Data Sekunder adalah data-data tentang lokasi penataan yang didapatkan dari buku kumpulan kebijakan dan literatur. Kegiatan pengumpulan data sekunder tentang kondisi kawasan perencanaan melalui survei instansional sebagai berikut : 3. Pengumpulan Data Kebijakan Pembangunan Pengumpulan data kebijakan pembangunan untuk penyusunan RTBL kawasan ini meliputi a. Kebijakan Pembangunan Nasional Kebijakan pembangunan nasional menyangkut kebijakan yang dikembangkan oleh Pemerintah NKRI dengan dikeluarkannya Rencana Tata Ruang Nasional. b. Kebijakan Pembangunan Daerah Kebijakan pembangunan daerah menyangkut, kebijakan yang dikembangkan Pemerintah Provinsi Bali dan Pemerintah Kab Gianyar. Di

PT.DUTADEWATAKONSULTAN KSOPT.JAKARTAKONSULTINDO Dokumen Teknis Penyusunan RTBL Kawasan Wisata Ubud, Kabupaten Gianyar, Provinsi Bali Bali

E81

samping itu, perlu pula ditelaah rencana-rencana pengembangan untuk wilayah yang menyangkut/berbatasan langsung dengan area perencanaan dan rencana-rencana pengembangan yang sudah ada. c. Ketentuan Tata Ruang Kota Ketentuan tata ruang kota mencakup peraturan-peraturan yang telah dikeluarkan oleh Pemerintah Provinsi Bali/ Pemerintah Kab Gianyar dan Dinas PU Cipta Karya, yang terdiri dari : 1. RTRW Provinsi Bali 2. RTRW Kab Gianyar 3. RDTR Kab Gianyar 4. RPJP/RPJM/Renstra Kab Gianyar 4. Menghimpun Data Non Fisik Kawasan Pengumpulan data-data non fisik kawasan bertujuan untuk melihat aspek non-fisik yang secara tidak langsung akan mempengaruhi aspek-aspek fisik kawasan diatas. Oleh Karen aitu perlu juga dihimpun aspek ini meliputi : a. Kondisi ekonomi b. Kondisi sosial-budaya c. Kondisi pariwisata Data-data non-fisik kawasan dihimpun melalui data-data statistik yang dikeluarkan oleh Kelurahan, Kecamatan dan Biro Pusat Statistik. Data-data ini akan berguna di dalam proses memproyeksikan daya tamping pengembangan kawasan dalam jangka waktu 5-10 tahun mendatang E.2.5 Studi Literatur Pengumpulan data-data mengenai Kawasan Ubud ini dilakukan juga dengan studi literatur melalui : 1. 2. Studi-studi terdahulu yang pernah dilakukan di dalam pengembangan Kawasan Kab Gianyar, Browsing data di internet mengenai Kawasan Ubud dan studi banding penataan kawasan waterfront.

E.2.6 ANALISIS dan PEMECAHAN MASALAH Analisis kawasan merupakan telaah secara lebih mendalam dari apa yang telah dilakukan dalam menyimak isu-isu kawasan yang secara diagramatis prosesnya dapat digambarkan sebagai berikut :

PT.DUTADEWATAKONSULTAN KSOPT.JAKARTAKONSULTINDO Dokumen Teknis Penyusunan RTBL Kawasan Wisata Ubud, Kabupaten Gianyar, Provinsi Bali Bali

E82

Gambar Diagram Proses Analisis Penyusunan RTBL Kaw. Ubud E.2.6.1 Mengkaji Kebijakan Yang Berlaku Sudah dibuat dan ditetapkan kebijakan-kebijakan yang menyangkut pengembangan lokasi perencanaan, mulai dari RTRW Provinsi Bali, RTRW Kab Gianyar, Rensta Kab Gianyar dan RDTR Kab Gianyar. Kebijakan-kebijakan ini yang perlu dipahami apakah kebijakan tersebut masih relevan dengan isu-isu pengembangan kawasan saat ini dan masa mendatang. Selain itu juga perlu mengkaji UU, PP, Permen dan SNI yang berkaitan dengan perancangan kawasan ini E.2.6.2 Konfirmasi Terhadap Perkembangan Fakta Aktual Kawasan Morokrembangan Permasalahan perencanaan terkait dengan penataan kawasan yang membutuhkan tanggapan dan antisipasi yang cepat dan tepat. Dalam bahasa perencanaan dan perancangan disebut dengan strategi pengembangan. Penentuan strategi pengembangan yang baik, salah satunya didasarkan pada identifikasi masalah melalui survei lapangan yang memberikan informasi akurat dan aktual. Beberapa hal penting dalam mengidentifikasi masalah melalui survai kondisi aktual adalah : 1. 2. Menemukenali kecenderungan tentang perkembangan fungsi kawasan Ubud yang terkait dengan isu stratejik Mengkaji sejauh mana prestasi penerapan kebijakan yang ada di dalam menghadapi masalah-masalah, terutama yang berhubungan dengan isu-isu mendasar diatas. Mengidentifikasi hal-hal diluar isu stratejik diatas yang penting untuk dipertimbangkan dalam penataan kawasan Ubud.

3.

PT.DUTADEWATAKONSULTAN KSOPT.JAKARTAKONSULTINDO Dokumen Teknis Penyusunan RTBL Kawasan Wisata Ubud, Kabupaten Gianyar, Provinsi Bali Bali

E83

E.2.6.3 Koordinasi Dan Konfirmasi Kepada Dinas / Instansi Pemerintah Yang Terkait Dan Tim Teknis Kepentingan melakukan diskusi, koordinasi dan konfirmasi kepada pihak-pihak yang terkait dengan lokasi perencanaan di Kawasan Ubud yang cukup relevan dengan tujuan sebagai berikut : Untuk mengantisipasi menghadapi isu-isu stratejik dan tuntutan pengembangan kawasan di masa depan, perlu diidentifikasikan suatu Formulasi Stakeholders Kawasan yang terarah kepada manajemen yang solid, koordinatif, otonom, efisien, akuntabel dan sustainabel. Stakeholders ini meliputi dinas dan instansi yang terkait serta Kementerian PU SNVT PBL Bali. E.2.6.4 Masukan Tim Pakar PT. Jakarta Konsultindo Di dalam mekanisme kerja profesional PT. JAKARTA KONSULTINDO selalu dikembangkan 2 (dua) kelompok kerja, yakni : (1) Task Force PT. JAKARTA KONSULTINDO, dan (2) Experts group for PT. JAKARTA KONSULTINDO, yang beranggotakan tenaga-tenaga ahli yang berpengalaman dan bekerja secara full time dan bertanggung jawab atas terselesaikannya penyusunan RTBL Kawasan Ubud ini. Tim ini tersusun atas tenaga ahli yang dipersyaratkan oleh Kerangka Acuan Kerja. Sementara Tim Pakar PT. JAKARTA KONSULTINDO merupakan kelompok dinamis yang merupakan kekuatan jaringan profesional PT. JAKARTA KONSULTINDO dalam bekerja sama dengan pakar-pakar desain kawasan.

PT.DUTADEWATAKONSULTAN KSOPT.JAKARTAKONSULTINDO Dokumen Teknis Penyusunan RTBL Kawasan Wisata Ubud, Kabupaten Gianyar, Provinsi Bali Bali

E84

Gambar Diagram Skema mekanisme kerja profesional PT. Jakarta Konsultindo

Tim pakar ini merupakan kelompok konsultatif PT. JAKARTA KONSULTINDO yang memiliki kapasitas dalam menganalisis secara kritis antara fenomena lapangan (kasus praktis) dan prinsip ideal pengembangan kawasan (pendekatan teoritik) khususnya peremajaan kota sehingga di dapat rekomendasi atau gagasan-gagasan relevan bagi penyusunan RTBL Kawasan Ubud ke depan. Hasil rekomendasi Tim Pakar PT. JAKARTA KONSULTINDO akan menjadi acuan bagi tim task force PT. JAKARTA KONSULTINDO menyusun RTBL Kawasan Ubud. Tim Pakar PT. JAKARTA KONSULTINDO ini beranggotakan akademisi maupun praktisi senior yang berpengalaman dalam bidang urban design, yang akan memberikan masukan sesuai dengan tahapan-tahapan penting analisa dalam wadah forum konsultatif PT JAKARTA KONSULTINDO. Kelompok ini akan dilibatkan secara periodik dalam jadwal kerja penyusunan RTBL Kawasan Ubud. E.2.6.5 Analisis Di dalam proses analisis, selain tim task force PT JAKARTA KONSULTINDO melakukan konfirmasi-konfirmasi sebagaimana sudah dijelaskan diatas, juga melakukan analisis, yaitu:

PT.DUTADEWATAKONSULTAN KSOPT.JAKARTAKONSULTINDO Dokumen Teknis Penyusunan RTBL Kawasan Wisata Ubud, Kabupaten Gianyar, Provinsi Bali Bali

E85

a.

Analisis SWOT Analisis keunggulan dan kelemahan kawasan di dalam perencanaan pengembangannya menggunakan metode S W O T (Strength, Weakness, Oportunity and Threats); 1. Analisis Kekuatan Kawasan bertujuan untuk menemukenali potensipotensi positif yang dapat menjadi kekuatan bagi pengembangan Kawasan Ubud, 2. Analisis Kelemahan Kawasan bertujuan untuk menemukan faktor-faktor yang akan menjadi kelemahan di dalam pengembangan Kawasan Ubud, 3. Analisis Peluang Kawasan bertujuan untuk menemukan peluangpeluang dampak positif dari pengembangan potensi-potensi positif penataan Kawasan Ubud, 4. Analisis Ancaman Kawasan bertujuan untuk kemungkinan munculnya hambatan-hambatan dari penataan Kawasan Ubud. mengantisipasi pengembangan

b.

Analisis Smart Growth Analisa SMART GROTH Digunakan Untuk Mengetahui Keefektifan Desain Kawasan Yang Dikaji Berdasarkan Elemen-Elemen Berikut Ini: a. Mix Land Uses b. Take Advantage Of Compact Building Design c. Create A Range Of Housing Opportunities And Choise d. Create Walkable Neighborhoods e. Foster Distinctive,Attractive Communities With A Strong Sense Of Place f. Preserve Open Space, Farmland Natural Beauty, And Critical Environment Areas g. Strenghten And Direct Development Toward Existing Communities h. Provide A Variety Of Transportation Choise i. Make Development Decisions Predictable Fair And Cost Effective j. Encourage Community And Stakeholder k. Collaboration In Development Decisions

E.2.7 Skenario Visi Kawasan Skenario visi kawasan menjelaskan tentang urutan-urutan rencana pengembangan kedepan Kawasan Ubud, Kab. Bali Provinsi, Bali. E.2.7.1 Skenario Fisik Skenario fisik menjelaskan tentang urutan-urutan penanganan:

Bangunan dan tapak

PT.DUTADEWATAKONSULTAN KSOPT.JAKARTAKONSULTINDO Dokumen Teknis Penyusunan RTBL Kawasan Wisata Ubud, Kabupaten Gianyar, Provinsi Bali Bali

E86

Ruang Kawasan Lingkungan Prasarana, sarana dan utilitas

E.2.7.2 Skenario Non Fisik Skenario non- fisik menjelaskan tentang urutan-urutan penanganan: Ekonomi kawasan dan masyarakat. Sosial Budaya masyarakat.

E.2.7.3 Skenario Konservasi Dan Preservasi Skenario konservasi dan preservasi lingkungan menjelaskan tentang urutan-urutan penanganan: Signifikansi sempadan pantai sebagai area pantai public untuk warga kota yang dapat diakses secara gratis

E.2.7.4 Skenario Manajemen Kelembagaan Dan Peran Serta Masyarakat Skenario ini menjelaskan tentang urutan-urutan penanganan: Pengelolaan Kawasan oleh Stakeholders Pengelolaan koridor, Stakeholders magnet kawasan dan area perbatasan oleh

E.2.8 Perumusan Konsep Umum Di dalam perumusan konsep umum ini konsultan akan menjelaskan tentang: E.2.8.1 Konsep Perancangan Visi Pembangunan Bagian ini menjelaskan tentang konsep-konsep umum perancangan kawasan yang merupakan gambaran spesifik karakter lingkungan Kawasan Ubud di masa mendatang yang akan dicapai sebagai hasil akhir penataan suatu kawasan yang direncanakan. E.2.8.2 Konsep Perancangan Struktur Tata Bangunan Dan Lingkungan Bagian ini menjelaskan tentang konsep struktur penataan bangunan dan lingkungan yang mengintegrasikan elemen-elemen perancangan Kawasan Ubud E.2.9 Perumusan Rencana Di dalam perumusan rencana, konsultan akan menjelaskan tentang perencanaan RTBL kawasan, sebagai berikut: E.2.9.1 Program Bangunan Dan Lingkungan Pada bagian ini konsultan akan menjelaskan tentang perencanaan dan peruntukan lahan yang telah ditetapkan untuk kurun waktu tertentu, yang memuat:

PT.DUTADEWATAKONSULTAN KSOPT.JAKARTAKONSULTINDO Dokumen Teknis Penyusunan RTBL Kawasan Wisata Ubud, Kabupaten Gianyar, Provinsi Bali Bali

E87

Jenis, jumlah, besaran dan luasan bangunan gedung, Kebutuhan ruang terbuka hijau, Fasilitas umum, Fasilitas sosial, Prasarana aksesibilitas, Sarana pencahayaan, Sarana penyehatan lingkungan baik berupa penataan prasarana dan sarana yang sudah ada maupun baru.

E.2.9.2 Rencana Umum Dan Panduan Rancangan Pada bagian ini konsultan akan menjelaskan tentang ketentuan-ketentuan tata bangunan dan lingkungan yang memuat: Rencana tata guna lahan Rencana intensitas lahan Rencana tata bangunan Rencana tata sirkulasi Rencana ruang terbuka dan vegetasi Rencana aktivitas pendukung Rencana tata informasi dan street furniture Rencana preservasi konservasi bangunan dan lingkungan Rencana jaringan utilitas Rencana infrastruktur kawasan

Sedangkan panduan rancangan bersifat melengkapi dan menjelaskan secara lebih rinci rencana umum yang telah ditetapkan sebelumnya, meliputi: Ketentuan dasar implementasi rancangan Prinsip-prinsip pengembangan rancangan kawasan

E.2.9.3 Administrasi Pengendalian Program dan Rencana (Administration Guidelines) Pada bagian ini konsultan merumuskan arahan substansi teknis yang mencerminkan sistem dan metoda penanganan mulai dari sosialisasi desain, pelaksanaan sampai operasionalnya. Rumusan ini juga disertai oleh penjelasan tentang pengendalian rencana sebagai bagian dari proses penyusunan yang melibatkan masyarakat baik secara langsung (individu) maupun secara tidak langsung melalui pihak yang dianggap bisa mewakili (misalnya Forum Rembug Warga).

PT.DUTADEWATAKONSULTAN KSOPT.JAKARTAKONSULTINDO Dokumen Teknis Penyusunan RTBL Kawasan Wisata Ubud, Kabupaten Gianyar, Provinsi Bali Bali

E88

E.2.9.4 Ketentuan dan Pedoman Pengendalian Rencana (Development Guidelines) Pada bagian ini konsultan menjelaskan tentang arahan perwujudan pelaksanaan penataan bangunan dan lingkungan agar dapat berkualitas meningkat berkelanjutan. E.2.9.5 Dokumen Program Investasi Jangka Menengah (5 Tahun) Pada bagian ini konsultan akan menjelaskan tentang perhitungan kebutuhan nyata para pemangku kepentingan dalam proses pengendalian investasi dan pembiayaan dalam pembangunan/penataan lingkungan. Rencana investasi ini disusun sesuai dengan RPIJM bidang ke-PU-an, sehingga semua komponen pembangunan terutama pembangunan infrastruktur dapat dianggarkan melalui Kementerian PU dan ada jaminan kepastian pembangunannya sehingga lebih banyak menarik investasi untuk masuk ke kawasan ini. E.2.10 Pembahasan Internal Di dalam setiap tahapan pelaporan konsultan akan meminta pembahasan laporan secara internal di lingkungan Kementerian PU Direktorat PBL. Tujuan dari pembahasan internal ini untuk meminta masukan dan kesepatakan bagi rencana kerja berikutnya. E.2.11 Focussed Group Discussion (FGD) Forum ini diselenggarakan untuk meminta kesepakatan terhadap suatu hasil kajian dari stakeholders kawasan. Hasil kesepakatan ini yang akan menjadi dasar untuk kemajuan pekerjaan berikutnya dan menentukan hasil pekerjaan ini. Forum ini diselenggarakan untuk menentukan lokasi yang akan dilakukan penataan serta menyepakati konsep, skenario dan rencana RTBL Kawasan Ubud ini. E.3 ORGANISASI DAN PERSONIL E.3.1 Organisasi Kerabat kerja Segenap kerabat kerja, studio dan tenaga pendukung di atas, secara organisatoris terstrukturkan sebagaimana dapat dilihat pada gambar berikut ini : sebanyak 10 eksemplar, cd pekerjaan sebanyak 5 keping.

PT.DUTADEWATAKONSULTAN KSOPT.JAKARTAKONSULTINDO Dokumen Teknis Penyusunan RTBL Kawasan Wisata Ubud, Kabupaten Gianyar, Provinsi Bali Bali

E89

Gambar Sturktur Organisasi Kerabat Kerja,

PT.DUTADEWATAKONSULTAN KSOPT.JAKARTAKONSULTINDO Dokumen Teknis Penyusunan RTBL Kawasan Wisata Ubud, Kabupaten Gianyar, Provinsi Bali Bali

E90

E.3.2 Susunan dan Tanggung Jawab Personil Usulan nama tenaga ahli, jabatan dan lama waktu penugasan di dalam Penyusunan RTBL Kawasan Ubud, Kab Gianyar, Provinsi Bali, sebagai berikut:

Tabel. Nama, posisi dan lama penugasan tenaga ahli dan tenaga pendukung Nama Tenaga Ahli
I Nengah Tela, ST, Msi Ir. I Komang Gede Ardana I Putu Suyana, SE Ir. Ketut Sarjana, IAI Ida Ayu Tantri, ST Drs. I Wayan Astawa, Map Muhammad Anis Latifi, ST. Ketut Gede Suadnyana, ST. I Ketut Kasta Arya Wijaya, SH.,M.Hum. I Nyoman Sunarta, ST. Nama Tenaga Pendukung Yudo Puspito Ruth Sutarsih, SE.

Posisi Jabatan
Team Leader / Ahli Urban Desain Ahli Teknik Sipil Ahli Ekonomi Pembangunan Ahli Arsitektur Ahli Planologi Ahli Kebijakan Publik Ahli Teknik Lingkungan Ahli Pemberdayaan Masyarakat Ahli Hukum dan Peraturan Ahli Visualisasi Desain Kawasan Posisi Jabatan Operator Komputer Tenaga Administrasi

Lama Penugasan (bulan)


7 5 5 7 5 5 5 5 3 2 Lama Penugasan (bulan) 7 7

E.4 Hasil Kerja / Deliverable dan Laporan-Laporan Pelaksanaan kegiatan Penyusunan RTBL Kawasan Ubud Kab Gianyar akan disusun dan dilaporkan dalam bentuk laporan secara tertulis tekstual, grafis, peta dan foto dengan rincian sebagai berikut : E.4.1 Laporan Pendahuluan (Inception Report)

Laporan pendahuluan merupakan laporan yang memuat tentang pemahaman materi pekerjaan, kerangka acuan serta metodologi yang berisikan alur fikir serta

PT.DUTADEWATAKONSULTAN KSOPT.JAKARTAKONSULTINDO Dokumen Teknis Penyusunan RTBL Kawasan Wisata Ubud, Kabupaten Gianyar, Provinsi Bali Bali

E91

rencana kegiatan-kegiatan / program kerja yang akan dilaksanakan. Materi laporan tersebut mencakup : 1. Pemahaman dan tanggapan terhadap KAK 2. Rencana pencapaian sasaran, 3. Metodologi dan pendekatan pelaksanaan, termasuk pembuatan kuesioner, metode pengumpulan, pengolahan dan analisis data, termasuk kajian kepustakaan dan kajian teoritis serta studi kasus sejenis, analisis pemecahan masalah, penyiapan konsep pengembangan. 4. Gambaran umum daerah perencanaan. Laporan ini akan diserahkan maksimum 1 (satu) bulan kalender setelah diterbitkannya Surat Perintah Mulai Kerja (SPMK) kepada Pengguna Jasa sebanyak 10 eksemplar A4 yang dilengkapi dengan Berita Acara Kemajuan Pekerjaan dan Berita Acara Serah Terima Pekerjaan. Diserahkan maksimal 30 (tigapuluh) hari kalender sejak SPMK dikeluarkan. E.4.2 Laporan Antara Laporan fakta dan analisis merupakan laporan hasil survey dan analisis data primer dan sekunder. Hasil kajian berisikan : 1. Tinjauan kebijakan program pembangunan yang terdapat pada kawasan perencanaan, seperti Rencana Tata Ruang Wilayah (RTRW), Poldas, Renstrada, dsb. 2. Hasil kesepakatan penentuan delineasi area perencanaan 3. Hasil pengumpulan data dan informasi, meliputi : a. Data Fisik, berupa data-data awal tentang Kawasan Ubud Peta Konstelasi Lokasi : Indonesia, Propinsi Bali, Kab Gianyar Kawasan Ubud . Peta Kondisi Eksisting Kawasan Ubud Citra Satelit Kawasan Ubud b. Non Fisik, berupa kebijakan / peraturan dan statistik yang terkait dengan pengembangan Kawasan Ubud, c. Gambaran umum kondisi eksisting area perencanaan 4. Analisis kebijakan, fakta aktual dan SWOT elemen urban desain a. Analisis potensi dan permasalahan b. Analisis SWOT kawasan Lampiran Peta :

Peta Dasar Eksisting Kawasan(1 : 1.000), Peta citra satelit Peta Eksisting dan Analisis yang terdiri dari :

PT.DUTADEWATAKONSULTAN KSOPT.JAKARTAKONSULTINDO Dokumen Teknis Penyusunan RTBL Kawasan Wisata Ubud, Kabupaten Gianyar, Provinsi Bali Bali

E92

1) Eksisting dan Analisis Tata Guna Lahan, 2) Eksisting dan Analisis Intensitas, 3) Eksisting dan Analisis Tata Bangunan, 4) Eksisting dan Analisis Tata Sirkulasi, 5) Eksisting dan Analisis Ruang Terbuka dan Vegetasi, 6) Eksisting dan Analisis Aktivitas Pendukung, 7) Eksisting dan Analisis Tata Informasi dan Street Furniture, 8) Eksisting dan Lingkungan, Analisis Preservasi Konservasi Bangunan dan

9) Eksisting dan Analisis Jaringan Utilitas, 10) Eksisting dan Analisis Infrastruktur Kawasan, d. Peta Potensi dan Permasalahan e. Alternatif Penanganan kawasan Laporan ini diserahkan 4 (empat) bulan setelah diterbitkannya Surat Perintah Mulai Kerja (SPMK) kepada Pengguna Jasa sebanyak 10 eksemplar A3 dengan dilengkapi Berita Acara Kemajuan Pekerjaan dan Berita Acara Serah Terima Pekerjaan. Diserahkan maksimal 60 (enam puluh hari) kalender sejak Laporan Pendahuluan diserahterimakan dan disetujui oleh Tim Teknis/Penilai. E.4.3 Laporan Akhir Sementara (Draft Final Report)

Laporan akhir sementara merupakan pengembangan lebih lanjut dari laporan antara dan pendahuluan. Laporan draft final ini berisikan : Konsep Rencana Tata Bangunan dan Lingkungan (RTBL) Konsep Program Bangunan dan Lingkungan. Rencana Umum dan Panduan Rancangan Draft Usulan Lokasi Prioritas untuk DED Perhitungan Benefit Cost Rasio Analysis terhadap program pembangunan fisik yang diusulkan Laporan ini harus diserahkan oleh Konsultan 6 (enam) bulan setelah diterbitkannya Surat Perintah Mulai Kerja (SPMK) kepada Pengguna Jasa sebanyak 10 eksemplar A3 dengan dilengkapi Berita Acara Kemajuan Pekerjaan dan Berita Acara Serah Terima Pekerjaan. Diserahkan maksimal 60 (enam puluh hari) kalender sejak Laporan Antara diserahterimakan dan disetujui oleh Tim Teknis/Penilai. a. b. c. d. e.

PT.DUTADEWATAKONSULTAN KSOPT.JAKARTAKONSULTINDO Dokumen Teknis Penyusunan RTBL Kawasan Wisata Ubud, Kabupaten Gianyar, Provinsi Bali Bali

E93

E.4.4

Laporan Akhir (Final Report)

Laporan akhir merupakan penyempurnan dari laporan akhir sementara yang berisikan : a. b. c. d. e. f. g. h. i. Analisis terhadap seluruh kajian yang dilakukan; Program Bangunan dan Lingkungan. Rencana Umum dan Panduan Rancangan Rencana Umum (design plan) Rencana Detail (design-guidelines) Administrasi Pengendalian Program dan Rencana (administration guidelines) Ketentuan dan Pedoman Pengendalian Rencana (development guidelines) Dokumen Program Investasi Jangka Menengah (5 Tahun); DED yang utuh (komprehensif, menyeluruh secara konsep perencanaan dalam kawasan prioritas tersebut). Diserahkan bersamaan dengan laporan akhir Gambar Perspektif/ Ilustrasi (3D) dari bird eye view kawasan prioritas dan detail desain perencanaannya. DRAFT PERATURAN BUPATI/WALIKOTA tentang Rencana Tata Bangunan dan Lingkungan. Eksekutif Summary yaitu berupa ringkasan eksekutif hasil kegiatan Rencana Tata Bangunan dan Lingkungan Diserahkan maksimal 60 (tiga puluh hari) kalender sejak Laporan Draft Akhir diserahterimakan dan disetujui oleh Tim Teknis/Penilai.

j. k. l.

E.5 INOVASI KONSULTAN E.5.1. PEMBUATAN RMK (RENCANA MUTU KONTRAK) Sehubungan dengan konsultan sudah mempunyai ISO 9001:2000, maka untuk mengendalikan jalannya pekerjaan konsultan akan membuat RMK (Rencana Mutu Kontrak). Dokumen RMK ini nantinya akan memuat semua rencana kerja, jadual kerja dan penugasan kerabat kerja. Dokumen pengendali kegiatan ini menjadi pegangan bagi ketua tim teknis dan manajer proyek untuk memantau kesesuaian jalannya pekerjaan. Lebih jelasnya dokumen ini memuat tentang: a. Kebijakan mutu dan sasaran mutu b. Informasi proyek; memuat nama proyek, pemilik, penyedia jasa, pengawas, lokasi proyek, sumber dana dan masa pelaksanaan c. Penjelasan lingkup proyek: memuat persiapan survey lapangan, pengumpulan data, melakukan tinjauan pustaka, deskripsi dan gambaran umum wilayah studi

PT.DUTADEWATAKONSULTAN KSOPT.JAKARTAKONSULTINDO Dokumen Teknis Penyusunan RTBL Kawasan Wisata Ubud, Kabupaten Gianyar, Provinsi Bali Bali

E94

d. Struktur organisasi proyek e. Tugas dan tanggung jawab kerabat kerja f. Metoda kerja g. Jadual pelaksanaan, tenaga kerja dan pelaporan E.5.2. Pelibatan Tim Pakar PT. Jakarta Konsultindo

Gambar Diagram Skema mekanisme kerja profesional PT. Jakarta Konsultindo

Di dalam mekanisme kerja profesional PT. JAKARTA KONSULTINDO selalu dikembangkan 2 (dua) kelompok kerja, yakni : (1) Task Force PT. JAKARTA KONSULTINDO, dan (2) Experts group for PT. JAKARTA KONSULTINDO, yang beranggotakan tenaga-tenaga ahli yang berpengalaman dan bekerja secara full time dan bertanggung jawab atas terselesaikannya penyusunan RTBL Kawasan Ubud ini. Tim ini tersusun atas tenaga ahli yang dipersyaratkan oleh Kerangka Acuan Kerja. Sementara Tim Pakar PT. JAKARTA KONSULTINDO merupakan kelompok dinamis yang merupakan kekuatan jaringan profesional PT.

PT.DUTADEWATAKONSULTAN KSOPT.JAKARTAKONSULTINDO Dokumen Teknis Penyusunan RTBL Kawasan Wisata Ubud, Kabupaten Gianyar, Provinsi Bali Bali

E95

JAKARTA KONSULTINDO dalam bekerja sama dengan pakar-pakar desain kawasan. Tim pakar ini merupakan kelompok konsultatif PT. JAKARTA KONSULTINDO yang memiliki kapasitas dalam menganalisis secara kritis antara fenomena lapangan (kasus praktis) dan prinsip ideal pengembangan kawasan (pendekatan teoritik) khususnya peremajaan kota sehingga di dapat rekomendasi atau gagasan-gagasan relevan bagi penyusunan RTBL Kawasan Ubud ke depan. Hasil rekomendasi Tim Pakar PT. JAKARTA KONSULTINDO akan menjadi acuan bagi tim task force PT. JAKARTA KONSULTINDO menyusun RTBL Kawasan Ubud. Tim Pakar PT. JAKARTA KONSULTINDO ini beranggotakan akademisi maupun praktisi senior yang berpengalaman dalam bidang urban design, yang akan memberikan masukan sesuai dengan tahapan-tahapan penting analisa dalam wadah forum konsultatif PT JAKARTA KONSULTINDO. Kelompok ini akan dilibatkan secara periodik dalam jadwal kerja penyusunan RTBL Kawasan Ubud. E.5.3. Pembuatan format survey Untuk memudahkan pencarian data oleh surveyor, maka disusun format survey agar kedalaman data yang didapatkan oleh masing-masing surveyor sesuai dengan yang diharapkan. Aadapun formatnya sebagai berikut:

PT.DUTADEWATAKONSULTAN KSOPT.JAKARTAKONSULTINDO Dokumen Teknis Penyusunan RTBL Kawasan Wisata Ubud, Kabupaten Gianyar, Provinsi Bali Bali

E96

PT.DUTADEWATAKONSULTAN KSOPT.JAKARTAKONSULTINDO Dokumen Teknis Penyusunan RTBL Kawasan Wisata Ubud, Kabupaten Gianyar, Provinsi Bali Bali

E97

PT.DUTADEWATAKONSULTAN KSOPT.JAKARTAKONSULTINDO Dokumen Teknis Penyusunan RTBL Kawasan Wisata Ubud, Kabupaten Gianyar, Provinsi Bali Bali

E98

Format I - DAFTAR KEBUTUHAN DATA PEKERJAAN PENYUSUNAN RTBL KAWASAN UBUD, KAB GIANYAR No Nama Instansi 1 Bappeda Bali Bappeda Gianyar Provinsi Kebutuhan Data Dokumen RTRW Provinsi RKPD Provinsi Dokumen RTRW Kabupaten Dokumen RDTR Kecamatan Ubud RPJMD Master Plan Kawasan Ubud Rencana-rencana pengembangan Kawasan Ubud Dokumen RPIJM Dokumen Master Plan/ Rencana Tindak/ DED yang berkaitan dengan kawasan Peta Ricikan Lahan dan kepemilikan lahan Rippda Kab. Gianyar Master Plan Pariwisata Kota Bukittinggi Bukittinggi dalam Angka Kecamatan Ubud dalam Angka Laporan Bulanan Kelurahan bulan terakhir Harga lahan (Nilai NJOP)

Kab.

Dinas Tata Ruang Prov. Bali Badan Pertanahan Negara (BPN) Kab. Gianyar Dinas Pariwisata Kab. Gianyar Biro Pusat Statistik Provinsi Bali Kelurahan

5 6 7

PT.DUTADEWATAKONSULTAN KSOPT.JAKARTAKONSULTINDO Dokumen Teknis Penyusunan RTBL Kawasan Wisata Ubud, Kabupaten Gianyar, Provinsi Bali Bali

E.599

No
1

Peta Tematik
Tata Guna Lahan

Format II CHECKLIST SURVEY LAPANGAN PEKERJAAN PENYUSUNAN RTBL KAWASAN UBUD, KAB GIANYAR Yang Didata Dan Dipetakan
Makro Messo

Keterangan

Membandingkanperuntukan Peruntukan Lahan Masing-Masing Lahan Terhadap Rtrw, Blok Dan Penggunaan Lahan Rdtrk & Lrk/Krk

Jenis- jenis penggunaan lahan : komersial (perkantoran dan perdagangan), rumah kantor/ toko, hunian, sarana pendidikan, sarana ibadah, RTH, trminal,pusat pemerintah, dll

Tata Bangunan

Foto Fasad Bangunan Tiap Blok Ketinggian Bangunan Fungsi Bangunan Nama Bangunan Kondisi Bangunan Orientasi Bangunan Elemen-Elemen Budaya/Arsitektural: Di Bangunan, Pakaian, Adat Istiadat Taman Kota/ Taman Lingkungan (Public Domain) Taman (Private Domain) Hutan Kota Jalur Hijau Median Jalan Jalur Hijau Jalan (Jalur Hijau Pedestrian)

Detail Masing-Masing Fungsi Satu Bangunan Permanen, Semi Permanen, Temporal

Arsitektur Lokal

Tata Hijau Dan Ruang Terbuka

Foto Masing-Masing Jenis Rth

PT.DUTADEWATAKONSULTAN KSOPT.JAKARTAKONSULTINDO Dokumen Teknis Penyusunan RTBL Kawasan Wisata Ubud, Kabupaten Gianyar, Provinsi Bali Bali

E.5 100

No

Peta Tematik

Yang Didata Dan Dipetakan


Makro Messo

Keterangan

Tata Sirkulasi Dan Transportasi

Kajian Transportasi Makro

Jalur Hiijau Sungai Sungai/ Kali/ Waduk/ Saluran Air Area Tepi Laut Daerah Bantaran Sungai Tempat Pemakaman Umum Lahan Kosong Lapangan Olahraga Sarana Rekreasi Bantaran Pantai/ Sepadan Pantai Bantaran Kereta Api Vegetasi : Menurut Fungsi (Peneduh, Pengarah, Penghias) Sirkulasi Kendaraan : Jalur Dan Arah Sirkulasi Kendaraan Sirkulasi Pejalan : Jalur Dan Arah Sirkulasi Pejalan Kaki Parkir : Parkir On Street Parkir Gedung/ Kantong Parkir Transportasi : Transportasi Massal Yang Melewati Kawasan Perencanaan Digambarkan Sirkulasi Masuk Dan Keluar Kawasan

PT.DUTADEWATAKONSULTAN KSOPT.JAKARTAKONSULTINDO Dokumen Teknis Penyusunan RTBL Kawasan Wisata Ubud, Kabupaten Gianyar, Provinsi Bali Bali

E.5 101

No

Peta Tematik

Yang Didata Dan Dipetakan


Makro Messo

Keterangan

Tata Aktivitas

Sarana Transportasi : Jembatan Penyeberangan, Halte Bus, Terminal Penumpang/ Barang, Dll Semua Aktivitas Di Kawasan

Uraikan Secara Detail Dengan Narasi Dan Dokumentasi Jika Kawasan Merupakan Kawasan Rekreasi/ Wisata (alam / belanja), data yang dicari adalah : Intensitas kegiatan (lamanya kegiatan, Jumlah Pengunjung Ragam aktivitas

Preservasi/ Konservasi

Kondisi Situs Dan Benda Cagar Budaya Letak/ Posisi

PT.DUTADEWATAKONSULTAN KSOPT.JAKARTAKONSULTINDO Dokumen Teknis Penyusunan RTBL Kawasan Wisata Ubud, Kabupaten Gianyar, Provinsi Bali Bali

E.5 102

PT.DUTADEWATAKONSULTAN KSOPT.JAKARTAKONSULTINDO Dokumen Teknis Penyusunan RTBL Kawasan Wisata Ubud, Kabupaten Gianyar, Provinsi Bali Bali

E.5 103

Format I TABEL IDENTIFIKASI KAWASAN PERENCANAAN Format II - SURVEY KONDISI OBYEK DAERAH TUJUAN WISATA DI KAWASAN UBUD KAB. GIANYAR Nama Surveyor : _ _ _ _ _ _ _ _ _ _ _ _ Hari/Tanggal :____________ A. Identitas ODTW
Nama Objek Lokasi Jenis Objek

B. Daya Tarik
Daya tarik utama Keunikan/kelangkaan Keragaman daya tarik Atraksi Budaya Kondisi lingkungan dan

penataan ruang
Kemungkinan

pengembangan C. Aksesibilitas
Kondisi jalan menuju

objek
Ketersediaan moda

transportasi
Kemudahan pencapaian (waktu tempuh,jarak dan petunjuk jalan)

D. Sarana dan Prasarana


Jalan Warung makan/caf

PT.DUTADEWATAKONSULTAN KSOPT.JAKARTAKONSULTINDO Dokumen Teknis Penyusunan RTBL Kawasan Wisata Ubud, Kabupaten Gianyar, Provinsi Bali Bali

E.5 104

Kamar mandi Toko Cinderamata Listrik Air bersih Telepon Penginapan Tempat hiburan Kebersihan Kemungkinan

pengembangan sarana dan prasarana

E. Aspek pasar
Waktu ramai kunjungan

wisatawan
Jumlah dan asal

wisatawan
Skala jangkauan

pemasaran
Hal yang telah dilakukan

dalam pengembangan ODTW

F. Investasi
Investasi yang telah ada Stakeholder yang

berperan dalam G. Kelembagaan


Pengelolaan objek saat

ini

PT.DUTADEWATAKONSULTAN KSOPT.JAKARTAKONSULTINDO Dokumen Teknis Penyusunan RTBL Kawasan Wisata Ubud, Kabupaten Gianyar, Provinsi Bali Bali

E.5 105

Ketersediaan struktur

lembaga pengelola H. Permasalahan


Permasalahan mendasar

yang perlu diperhatikan dan segera ditangani


Permasalahan jangka

panjang yang mungkin muncul Kendala dalam pengembangan

PT.DUTADEWATAKONSULTAN KSOPT.JAKARTAKONSULTINDO Dokumen Teknis Penyusunan RTBL Kawasan Wisata Ubud, Kabupaten Gianyar, Provinsi Bali Bali

E.6 106

E.6

Fasilitas Pendukung
Jenis Peralatan/ Perlengkapan 2 Alat Ukur Total Station Set 3C Wild NAZ Water Pass GPS GPS Cemera Digital Cemera Digital Camera Digital Camera Digital DVD - RW CD Writer CD Writer Handycam Instalasi Telepon Key Telepon Komputer Server Kapasitas / output pada saat ini 4 Tahun Pembuatan 6 2006 2006 2005 2011 2007 2011 2011 2006 2008 2011 2008 2007 2007 2000 2005 Kondisi Baik/ Rusak 7 Baik Baik Baik Baik Baik Baik Baik Baik Baik Baik Baik Baik Baik Baik Baik Baik Lokasi Sekarang 8 Jakarta Jakarta Jakarta Jakarta Jakarta Jakarta Jakarta Jakarta Jakarta Jakarta Jakarta Jakarta Jakarta Jakarta Jakarta Jakarta Bukti Kepemilikan 9 Milik Sendiri Milik Sendiri Milik Sendiri Milik Sendiri Milik Sendiri Milik Sendiri Milik Sendiri Milik Sendiri Milik Sendiri Milik Sendiri Milik Sendiri Milik Sendiri Milik Sendiri Milik Sendiri Milik Sendiri Milik Sendiri

No. 1 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16

Jumlah 3 2 1 1 1 1 1 3 1 1 1 1 1 1 3 15 1

Merk dan Tipe 5 Top Cpn/ Sukisha Top Cpn/ Sukisha Top Cpn/ Sukisha Garmin eTrex H Garmin 12 Nikon SLR D5100 Nikon Coolpix L23 Canon G9 Canon S-50 Samsung HP7510 Eksternal Ben Q Sony DCRTelkom Nitsuko NX E12TD TX Enligth Pentium 3.00GHz

16 MP 10 MP 10 MP 6 MP CD

PT.DUTADEWATAKONSULTAN KSOPT.JAKARTAKONSULTINDO Dokumen Teknis Penyusunan Rencana Tata Bangunan dan Lingkungan Kawasan UBud, Kabupaten Gianyar, Provinsi bali

E107

PT.DUTADEWATAKONSULTAN KSOPT.JAKARTAKONSULTINDO Dokumen Teknis Penyusunan Rencana Tata Bangunan dan Lingkungan Kawasan UBud, Kabupaten Gianyar, Provinsi bali

E108

PT.DUTADEWATAKONSULTAN KSOPT.JAKARTAKONSULTINDO Dokumen Teknis PENYUSUNANRBTLKAWASANWISATAUBUD KABUPATENGIANYAR,PROVINSIBALI

F1

BAB. F
JADUAL PELAKSANAAN PEKERJAAN
Adapun jadual pelaksanaan pekerjaan Penyusunan Rencana Tata Bangunan dan Lingkungan Kawasan Ubud, Kabupaten Gianyar, Provinsi Bali sebagai berikut :

PT.DUTADEWATAKONSULTAN KSOPT.JAKARTAKONSULTINDO Dokumen Teknis PENYUSUNANRBTLKAWASANWISATAUBUD KABUPATENGIANYAR,PROVINSIBALI

F2

Jadual pelaksanaan pekerjaan seperti dibawah ini:

PT.DUTADEWATAKONSULTAN KSOPT.JAKARTAKONSULTINDO Dokumen Teknis PENYUSUNANRBTLKAWASANWISATAUBUD KABUPATENGIANYAR,PROVINSIBALI

F3

PT.DUTADEWATAKONSULTAN KSOPT.JAKARTAKONSULTINDO Dokumen Teknis PENYUSUNANRBTLKAWASANWISATAUBUD KABUPATENGIANYAR,PROVINSIBALI

F4

PT.DUTADEWATAKONSULTAN KSOPT.JAKARTAKONSULTINDO Dokumen Teknis PENYUSUNANRBTLKAWASANWISATAUBUD KABUPATENGIANYAR,PROVINSIBALI

F5

PT.DUTADEWATAKONSULTAN KSOPT.JAKARTAKONSULTINDO Dokumen Teknis PENYUSUNANRBTLKAWASANWISATAUBUD KABUPATENGIANYAR,PROVINSIBALI

F6

PT.JAKARTAKONSULTINDO KSOPT.DUTADEWATAKONSULTAN Dokumen Teknis PENYUSUNANRTBLKAWASANWISATAUBUD KABUPATENGIANYAR,PROVINSIBALI

G1

BAB. G
KOMPOSISI TIM DAN PENUGASAN TENAGA AHLI
G.1. Susunan Tenaga Ahli dan Tenaga Pendukung Usulan nama tenaga ahli dan tenaga pendukung, lingkup keahlian, jabatan, uraian pekerjaan dana lama waktu penugasan didalam penyusunan Rencana Tata Bangunan dan Lingkungan Kawasan Ubud, Kabupaten Gianyar, Provinsi Bali sebagai berikut :

PT.JAKARTAKONSULTINDO KSOPT.DUTADEWATAKONSULTAN Dokumen Teknis PENYUSUNANRTBLKAWASANWISATAUBUD KABUPATENGIANYAR,PROVINSIBALI

G2

Komposisi Tim dan Penugasan Tenaga Ahli Seperti Dibawah ini:

PT.JAKARTAKONSULTINDO KSOPT.DUTADEWATAKONSULTAN Dokumen Teknis PENYUSUNANRTBLKAWASANWISATAUBUD KABUPATENGIANYAR,PROVINSIBALI

G3

PT.JAKARTAKONSULTINDO KSOPT.DUTADEWATAKONSULTAN Dokumen Teknis PENYUSUNANRTBLKAWASANWISATAUBUD KABUPATENGIANYAR,PROVINSIBALI

G4

PT.DUTADEWATAKONSULTANKSOPT.JAKARTAKONSULTINDO Dokumen Teknis PENYUSUNANRTBLKAWASANWISATAUBUD KABUPATENGIANYAR,PROVINSIBALI

H1

BAB. H
JADUAL PENUGASAN TENAGA AHLI

Adapun penugasan tenaga ahli Penyusunan Rencana Tata Bangunan dan Lingkungan Kawasan Ubud, Kabupaten Gianyar, Provinsi Bali mengikuti jadual sebagai berikut :

PT.DUTADEWATAKONSULTANKSOPT.JAKARTAKONSULTINDO Dokumen Teknis PENYUSUNANRTBLKAWASANWISATAUBUD KABUPATENGIANYAR,PROVINSIBALI

H2

Jadual Penugasan Tenaga Ahli Seperti Dibawah ini:

PT.DUTADEWATAKONSULTANKSOPT.JAKARTAKONSULTINDO Dokumen Teknis PENYUSUNANRTBLKAWASANWISATAUBUD KABUPATENGIANYAR,PROVINSIBALI

I1

BAB. I
DAFTAR RIWAYAT HIDUP YANG DI USULKAN

PT.DUTADEWATAKONSULTANKSOPT.JAKARTAKONSULTINDO Dokumen Teknis PENYUSUNANRTBLKAWASANWISATAUBUD KABUPATENGIANYAR,PROVINSIBALI

J1

BAB. J
SURAT PERNYATAAN KESEDIAAN UNTUK DI TUGASKAN

You might also like