You are on page 1of 14

Pembimbing: dr. Ali Mahmud, Sp.

OG
SMF OBSTETRI & GYNECOLOGY RSU HAJI SURABAYA UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG APRIL 2013

DEFINISI
HIPER

EMESIS

Muntah berlebihan pada kehamilan

GRAVIDARUM

Hiperemesis gravidarum adalah muntah yang terjadi sampai umur kehamilan 20 minggu, dengan insiden puncak pada usia kehamilan 8-12minggu (Sarwono,2010; Wilcox,2010)

ETIOLOGI

HORMONAL

ORGANIK

PSIKOLOGIK

FAKTOR RESIKO

Migraine Genetik Mola Hidatidosa Nullipara

Kehamilan ganda

Metabolic disorders

Kehamilan HCG Progresteron Estrogen

Tekanan Esopageal tekanan intragastrik

hipersalivasi

Pe motilitas lambung

Muntah >>

Mual
Dehidrasi Ketidak seimbangan elektrolit oksidasi lemak yang tak sempurna Na , Cl , K ber<<, ekskresi lewat ginjal ber>> Oksigenasi jaringan << dan Tertimbun zat toksik

hemokonsentrasi

Cadangan lemak dan karbohidrat habis ketosis

KLASIFIKASI HIPEREMESIS
1. RINGAN 2. SEDANG
Lemah Tidak mau makan BB Nyeri epigastrium, N 100x/m Turgor << Lidah kering Mata cekung Lemah, apatis Turgor mulai jelek

3. BERAT

Lidah kering dan kotor


Nadi kecil dan cepat Suhu badan Ikterus ringan TD Mata cekung BB Hemokonsentrasi Oliguri Konstipasi

Asetonuria, nafas bau aseton

PEMERIKSAAN DAN DIAGNOSIS

ANAMNESIS

P. FISIK

LABORATURIUM

USG

-HCG

DIET PADA HIPEREMESIS GRAVIDARUM


Diberikan pada hiperemesis tingkat III. Makanan hanya berupa roti kering dan buahbuahan. Cairan tidak diberikan bersama makanan tetapi 1 2 jam sesudahnya. Makanan ini kurang dalam semua zat - zat gizi, kecuali vitamin C, karena itu hanya diberikan selama beberapa hari.

Diet hiperemesis III

Diet hiperemesis II

Diberikan bila rasa mual dan muntah berkurang. Secara berangsur mulai diberikan makanan yang bernilai gizi linggi. Minuman tidak diberikan bersama makanan . Makanan ini rendah dalam semua zat-zal gizi kecuali vitamin A dan D.

Diet hiperemesis I

Diberikan kepada penderita dengan hiperemesis ringan. Menurut kesanggupan penderita minuman boleh diberikan bersama makanan. Makanan ini cukup dalam semua zat gizi kecuali Kalsium.

DIAGNOSIS BANDING

RESIKO MATERNAL
Diplopia Palsi nervus 6

RESIKO FETAL

Nistagmus

Ataksia

IUGR

Kejang Untuk HG tingkat 3 perlu dipertimbangkan terminasi kehamilan

PROGNOSIS
Dengan penanganan yang baik prognosis Hiperemesis gravidarum sangat memuaskan. Penyakit ini biasanya dapat sembuh sendiri, namun demikian pada tingkatan yang berat, penyakit ini dapat mengancam jiwa ibu dan bayi

TERIMA KASIH

You might also like