You are on page 1of 6

USULAN KEGIATAN

No.

UN27.9/ KM / 2012

ANGGARAN TAHUN

: 2012

UNIT KERJA / FAKULTAS : MIPA UNS

1.TEMA PENGEMBANGAN PENDIDIKAN : 1. Pemerataan dan Perluasan Akses Pendidikan Tinggi yang bermutu ,berdaya saing, International, berkesetaraan Gender. 2. Penguatan Tata kelola sistem Pengendalian Manajemen dan sistem Pengawasan Intern. 2. PROGRAM 3.KEGIATAN : ( P1 ) Pengembangan Mutu Kelembagaan : ( K16) Pengembangan Potensi Penalaran Mahasiswa untuk Memberi Konstribusi Positif Kehidupan Berbangsa 4.SUB KEGIATAN : Orientasi Mahasiswa Baru Keluarga Mahasiswa MIPA UNS (OSMARU KM MIPA) 2012 5.PENDANAAN : 1. Jumlah Dana : 2. Sumber Dana*): Rp. 14.000.000,DIPA BLU

6.LATAR BELAKANG/PERMASALAHAN : Pengenalan dan pendampingan kepada mahasiswa baru merupakan suatu hal yang diperlukan, dikarenakan mahasiswa-mahasiswa baru tersebut terkondisikan secara optimal dalam memasuki dunia baru sebagai seorang mahasiswa. Dengan latar belakang adanya berbagai perbedaan baik dari sisi sosial, tingkat kompetensi intelektual serta kemapanan psikologis, maka perlu adanya suatu formulasi khusus dalam penanganannya. Sebuah hal yang cukup sulit dilakukan, dan karena tingkat urgensinya yang cukup besar, maka dibutuhkan kerja sama yang sinergis dari setiap elemen kampus yang ada. Terkait di fakultas MIPA, dengan harapan bisa membentuk generasi baru sebagai iron stock bagi keberlangsungan kehidupan kampus yang lebih adaptif, kritis dan memiliki sense of MIPA yang tinggi, unsur lembaga mahasiswa yang tergabung dalam Keluarga Mahasiswa Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam (KM FMIPA) yang terdiri dari BEM, HIMATIKA, HIMAFIS, HIMAMIA, HIMABIO, HIMASTER, E-MAILKOMP, SKI, PMK, KMK, SCIENTA, HIMAFARMA dan DEMA sebagai lembaga monitor, di mana keberadaan KM di MIPA sendiri adalah sebagai salah satu penggerak dinamisasi kampus yang ada, dalam hal ini menawarkan suatu alternatif bentuk dalam Orientasi Mahasiswa Baru, yakni penghandlean langsung berupa pendampingan dari elemen mahasiswa kepada maru. Tanpa mengurangi esensi dari konsep lama yang telah diterapkan pada waktu-waktu sebelumnya, di sini peran mahasiswa lama lebih ditekankan, mengingat posisinya sebagai pihak yang pernah terobyekkan dalam event yang serupa, tentu penanganan yang diberikan bisa lebih up to point serta diharapkan bisa lebih mengena dalam memberikan pembekalan dan pendampingan bagi mahasiswa baru. Melalui kegiatan osmaru ini, ke depan mahasiswa baru MIPA diharapkan bisa dikondisikan sebagai input fakultas yang lebih siap berkiprah dan berperan aktif dalam kehidupan kampus, tentunya kemudian mampu menjadi output produktif tanpa meninggalkan jati diri sebagai seorang mahasiswa MIPA yang tetap mengedepankan aspek sains dan keilmiahan dalam setiap aktivitasnya. 7.RASIONALISASI :

Orientasi Mahasiswa Baru 2012 secara keseluruhan dilaksanakan oleh fakultas dibantu Keluarga Mahasiswa (KM) untuk S1 maupun D3, baik dari setting acara sampai kerja teknis. Namun, tetap melakukan komunikasi dengan pihak Dekanat (PD-III). Sehingga kedudukan Dekanat dan jajarannya dalam hal ini sebagai pemberi materi pada materi umum (Universitas dan Fakulktas) bukan lagi sebagai pelaksana teknis. Secara konsep global, rangkaian kegiatan Osmaru KM MIPA 2012 ini terdiri dari 3 substansi,

yaitu : 1. Materi umum (Universitas dan Fakultas) 2. Materi kemahasiswaan dan pengembangan diri 3. Materi jurusan Adapun bentuk kegiatan ini meliputi : 1. Kegiatan in door 2. Kegiatan out door : materi, forum diskusi, test. : kunjungan fasilitas kampus.

Yang menjadi sasaran kegiatan ini adalah seluruh Mahasiswa baru Diploma III FMIPA UNS angkatan 2012 yang meliputi 2 jurusan, yaitu D3 Teknik Informatika dan D3 Farmasi 8.TUJUAN :

1. Mengenalkan kampus MIPA berikut elemen-elemen kemahasiswaan yang ada di dalamnya untuk memberikan pembekalan kepada mahasiswa baru mengenai Fakultas MIPA. 2. Mengkondisikan mahasiswa baru di masa-masa awal memasuki dunia perkuliahan. 3. Menanamkan pemahaman awal mengenai kehidupan kampus yang dari segi sosial

kemasyarakatannya berbeda dengan lingkungan akademik yang sebelumnya dialami sebelum menjadi seorang mahasiswa. 4. Menumbuhkan sense keMIPAan mahasiswa baru, tanpa mengesampingkan pembentukan daya kritis dan peningkatan kepekaan terhadap realitas dunia kampus sebagai bekal nantinya terjun ke tengah-tengah masyarakat 5. Meningkatkan keharmonisan kerja di kalangan lembaga-lembaga kemahasiswaan MIPA 9.MEKANISME DAN RANCANGAN :

Agar pemberian biaya pelaksanaan OSMARU KM MIPA 2012 dapat dilaksanakan sesuai dengan target dan sasaran yang telah dtetapkan, maka perlu diikuti mekanisme dan rancangannya yakni sebagai berikut: 1. Pembuatan dan penetapan proposal untuk pelaksanaan kegiatan Orientasi Mahasiswa Baru

Keluarga Mahasiswa MIPA (OSMARU KM MIPA) 2012 2. Pempersiapkan semua hal yang diperlukan dalam kegiatan baik dokumen dokumen dan peralatan,supaya mempercepat dalam melaksanakan kegiatan ini. 3. Pengecekkan kelengkapan dokumen dan peralatan. 4. Pengusulan dokumen ke bagian keuangan dan kepegawaian di universitas. PENANGGUNG JAWAB DAN PERSONIL Pelindung : Dekan FMIPA

Steering Commite

: Whawhan Sugeng Sarwoko Muiz Isjati

[TI 10] [Farmasi 10] [TI 11] [TI 11] [Farmasi 11] [TI 11] [Farmasi 11] [Farmasi 11] [TI 11] [TI 11] [TI 11] [TI 11] [TI 11] [Farmasi 11] [Farmasi 11] [Farmasi 11] [Farmasi 10] [Farmasi 11] [Farmasi 11] [Farmasi 11] [TI 11] [TI 11] [Farmasi 11] [TI 11] [TI 11] [Farmasi 11] [Farmasi 11] [TI 11] [TI 11]

Ketua Panitia Sekretaris

: Gilang Chandra P : Ririn Dwi Haryadi Awibi

Bendahara

: Kiki Riana Kusuma Meyna

Sie Acara

: Hermawan Beni Prastowo Taufan Wahyu Illahi Dwi Cahyo P Harum Kusumaningtyas Suharti Yulinda Esti Rahmawati Sodik Buyung Dina

Sie Perizinan

: Deni Wulan Salisa Kurnia Sari Ismi Alfi Sarah Ayun

Sie Perkab

: Doni Bawono Ahmad Khairul Huda Atifah Previ

Sie Pubdekdok

: Dhodhi Cahyo Saputro Siti Rhovianna Rosyaningsih

Annisa Jwasky Budy Eswa P Santi Nur Rizki Ulil Sie Konsumsi : Tina Prihatin S Desi Ernawati Indah Sie Indis : Syaiful Desy Windyana Rahmawati Inaya Vera Elysa Risty Ersalina Argarini Ifan Mulyono Mochamad Djodi Wahyu Nia Dwianto

[TI 11] [TI 11] [Farmasi 11] [Farmasi 11] [Farmasi 11] [Farmasi 11] [TI 10] [TI 11] [Farmasi 11] [Farmasi 11] [TI 11] [TI 11] [TI 11] [TI 11] [TI 11] [Farmasi 11] [Farmasi 10] [Farmasi 10] [Farmasi 11]

Medis

: Dedy Khananta Vena Kurnia Sari Trisnayanti Dwi Lestari Faradina Riantikasari Sri Utami

[TI 11] [TI 11] [TI 11] [TI 11] [Farmasi 11]

10.JADWAL PELAKSANAAN Hari/tanggal Waktu

: Senin - Rabu, 13 Agustus 2013 15 Agustus 2012 : Pukul 07.30-16.00 WIB

Tempat

: Ruang Aula Gd.B Lt.IV FMIPA UNS

You might also like