You are on page 1of 3

4.

Mencari reliabilitas dengan rumus K-R 20 Apabila peneliti memiliki instrumen dengan jumlah butir pertanyaan ganjil,maka peeliti tersebut tidak mungkinn menggunakan teknik belah dua untuk pengujian reliabilitasnya.untuk ini maka ia boleh menggunakan rumus K-R 20. Rumus K-R20 : R11 = ( Keterangan : R11 = reliabilitas instrumen = banyaknya butir pertanyaan = variansi total =proporsi subjek yang menjawab betul pada sesuatu butir )

5. Mencari reliabilitas dengan rumus K-R 21 K-R adalah singkatan dari kuder dan richardson,dua orang ahli matematika dan statistik yang banyak menemukan rumus-rumus. Rumus K-R 21 : ( Keterangan : = reliabilitas instrumen = banyak butir soal atau pertanyaan = skor rata-rata = variansi total )

6. Mencari reliabilitas dengan rumus hoyt Untuk penskorannya 1 dan 0 masih ada lagi cara lain untuk mengetahui reliabilitasnya yaitu dengan rumus hoyt. Rumusnya ada dua macam : atau

Langkah-langkah mencari reliabilitas dengan rumus hoyt : 1. Mencari jumlah kuadrat responden dengan rumus

Keterangan : = jumlah kuadrat responden = banyak butir pertanyaan = banyaknya responden atau subjek = skor total setiap responden\

2. Mencari jumlah kuadrat butir dengan rumus

Keterangan: : Jumlah kuadrat item B2 (B2) : Jumlah kuadrat jawaban benar seluruh item : kuadrat dari jumlah skor total

3. Mencari jumlah kuadrat total dengan rumus:

Keterangan: : Jumlah kuadrat total B : Jumlah jawaban benar seluruh item S : Jumlah jawaban salah seluruh item

4. Mencari jumlah kuadrat sisa, dengan rumus:

Jk(s) = Jk(t) - Jk(r) - Jk(i) 5. Mencari varians response dan variansi sisa dengan table F. Dalam mencari Varians ini diperlukan d.b (derajat kebebasan) dari masing-masing sumber varians kemudian d.b ini digunakan sebagai penyebut terhadap setiap jumlah kuadrat untuk memperoleh variansi.

d. b = banyaknya N setiap sumber variansi dikurangi 1, jadi

variansi = (

6. Memasukan ke dalam rumus r11

You might also like