You are on page 1of 3

KEMENTERIAN AGAMA

MADRASAH IBTIDAIYAH NEGERI 2


KOTA TANJUNGBALAI
Jalan : Pendidikan Kelurahan Semulajadi Kota Tanjungbalai LAPORAN PELAKSANAAN PENERIMAAN PESERTA DIDIK BARU (PPDB) T.P. 2012 / 2013 MADARASAH IBTIDAIYAH NEGERI 2 TANJUNGBALAI

1. PENGERTIAN Pelaksanaan Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) adalah sebuah kegiatan yang dilaksanakan untuk memberikan kesempatan kepada masyarakat untuk mengikuti persyaratan masuk kedalam sebuah lembaga pendidikan.

2. TUJUAN DAN AZAS PPDB bertujuan memberikan pelayanan bagi calon siswa untuk memasuki satuan pendidikan secara tertib, terarah dan berkualitas. Pelaksanaan PPDB mengedepankan azas-azas sbb : 1. Objektif, artinya bahwa PPDB baik siswa baru maupun siswa pindahan harus memenuhi ketentuan umum yang telah ditetapkan. 2. Transparan, artinya PPDB bersifat terbuka dan dapat diketahui oleh masyarakat termasuk orangtua siswa, untuk menghindarkan penyimpangan-penyimpangan yang mungkin terjadi. 3. Akuntabel, artinya PPDB dapat dipertanggungjawabkan terhadap hasilnya kepada masyarakat. 4. Tidak diskriminatif, artinya PPDB tidak membedakan golongan. 5. Kompetitif, artinya dilakukan melalui seleksi.

3. PEDOMAN a. Undang undang nomor 20 tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional. b. Surat Edaran Kepala Kantor Wilayah Kementerian Agama Provinsi Sumatera Utara Nomor : Kw.02/5-a/PP.00.6/1071/2012 tanggal 16 April 2012. c. Surat Edaran Ka.Sub.Bag.Tata Usaha Kantor Kementerian Agama Kota Tanjungbalai Nomor : Kd.02.18/4/PP.00/396/2012

4. PERSYARATAN a. Jumlah siswa yang diterima untuk jenjang MI : Minimal 20 Orang dan Maksimal 28 Orang. b. Seleksi calon Peserta Didik Baru kelas I MI dilakukan berdasarkan usia, tidak berupa seleksi akademis serta tidak dipersyaratkan telah mengikuti TK/RA. Usia 7 12 tahun merupakan usia yang diprioritaskan. c. Melakukan tes wawancara untuk mengetahui kesiapan dalam belajar. d. Mengisi Formulir Pendaftaran. e. Mengisi dan menandatangani Surat Pernyataan Orangtua. f. Melampirkan fotocopy Akta Kelahiran dan Kartu Keluarga sebanyak 2 lembar. g. Pendaftaran tidak dipungut biaya apapun.

5. PELAKSANAAN Jadwal kegiatan Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) dilaksanakan tanggal 18 Juni 2012 29 Juni 2012. Mulai pukul 08.00 12.00 WIB. Bertempat di lingkungan Madrasah Ibtidaiyah Negeri 2 Tanjungbalai. 6. BIAYA Biaya Penerimaan Peserta Didik Baru dibebankan pada Rencana Pendapatan dan Belanja Madrasah (RAPBM) dan BOS 2012.

7. PELAPORAN Setelah menyelesaikan kegiatan Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) yang dilaksanakan dari tanggal 18 Juni 2012 sampai 29 Juni 2012, Panitia PPDB Madrasah Ibtidaiyah Negeri 2 Tanjungbalai mengadakan rapat seleksi penentuan peserta didik yang layak diterima dengan berdasarkan umur dan kesiapan peserta dari hasil wawancara. Berikut data peserta didik baru yang telah lulus seleksi masuk Madrasah Ibtidaiyah Negeri 2 Tanjungbalai : No
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14

Nama Siswa
NAILA ZAHARA RIDHO ANDHIKA SYAHPUTRA M. AZZUHRI MANGUNSONG RAHIL AZZAHRA AMELIA SAFITRI MIRA MELODI DESI RATNA SARI MISNI AHMAD FAUJANI NST REVAL ADITYA PJT M. RAMADHAN FITRI RAMADHANI ANNISA MONA FEBRI SYAHPUTRA LBS

L/P
P L L P P P P P L L L P P L

15 16 17 18 19 20 21 22 23 24 25 26 27 28 29 30 31 32 33 34 35 36 37 38 39 40 41 42 43 44 45 46 47 48 49

SAID MUHAMMAD RIVALDI AKMAL NASIBUAN NUDIA RAHMADANI HARI ANJAH MUHAMMAD NAZRI LUBIS DINO HENDRA ADEK FARIAN NAGITA SALSABILA RIZKA NAHARANI RAUDATUN NISA MUHAMMAD RIDHO ZAHRA TARMIZI DILA SABILA SHOFIANI STR SHOFIANI SITORUS MILA ROSA RINALDI M. IMAM PRAYOGA MAHRAN RAVIKI ALPAY SETIA PUTRA MRP HERDEANTO AULIA AHDA NST MAYLANI FAUZA AULIA PJT ZHAHROTUS SAKJIAH M. RASYA MATONDANG NURUL ARDIANTI NST MUHAMMAD ARI RISKI RAMADAN TIRA ZULANDA ANUGRAH ALFARISI AHMAD NAWAWI M. IKHSAN SIREGAR KHAIRUNNISA NURKHOLIJAH SUNDARI

L L P L L L L P P P L P P P P L L L L L P P P P L P L L P L L L P P P

Siswa / I yang lulus ini dibagi kedalam 2 rombel yaitu I-A dan I-B.

8. LAIN LAIN Hari pertama Kegiatan Belajar Mengajar (KBM) dimulai pada hari Senin, 9 Juli 2012.

Tanjungbalai, 12 Juli 2012 KEPALA MIN 2 T.BALAI

NURBAITI.MY, S.Ag NIP. 19691228 199703 2 002

You might also like