You are on page 1of 11
SELEKSI TIM OLIMPIADE KOMPUTER INDONESIA 2007 TINGKAT PROVINSI Bidang Informatika-Komputer Waktu : 120 Menit DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL DIREKTORAT JENDERAL MANAJEMEN PENDIDIKAN DASAR DAN MENENGAH DIREKTORAT PEMBINAAN SEKOLAH MENENGAH ATAS ‘TAHUN 2006 Aturan-aturan dan Petunjuk Pengerjaan Aturan-aturan dalam Pengerjaan |. Tuliskan NAMA peserta, NOMOR URUT peserta dari Daftar Hadir, dan KODE PROP pada LEMBAR JAWABAN KOMPUTER yang tersedia dan LEMBAR SOAL !!! 2. Nomor peserta anda adalah “KODE PROP+NOMOR URUT” dalam Daftar Hadir Peserta(lihat Petunjuk Pengisian Lembar Jawaban Komputer). 3. Total ada 50 soal pilihan berganda yang harus dikerjakan maksimum dalam 120 menit. 4, Sebelum mengerjakan, periksalah apakah keseluruhan soal tersebut ada pada berkas soal yang Anda terima, jika tidak lengkap maka mintalah berkas soal penggantinya kepada Pengawas. ‘5. Jawaban Anda yang akan dinilei adalah jawaban pada Lembar Jawaban Komputer (LIK) yang disediakan dan Anda HANYA BOLEH mengisinya dengan menggunakan pensil hitam ( 2B ), untuk membersihkan pakailah karet penghapus. 6, Karena pemeriksaan LIK akan dilakukan dengan mesin scanner, JAGALAH agar LIK - tidak kotor atau rusak/terlipatrobek/kusut. 7. Jawaban akan diperiksa dengan nilai benar 4, nilai salah -1, dan kosong 0. 8. Halaman-halaman kosong pada berkas soal BOLEH dimanfaatkan untuk coretan tetapi tidak mempengaruhi penilaian apa pun. Berkas soal harus dikumpulkan kembali kepada Pengawas, bagi yang melanggar dalam bal ini maka akan dianggap melakukan kecurangan! Petunjuk Pengeriaan 10. Jika ada perhitungan yang tidak ada pilihan jawabannya yang tepat maka pilihlah yang paling mendekat, 11, Jika soal menyebutkan bahwa algoritma dituliskan dengan Pseudo Pascal maka berarti algoritma tidak sepenuhnya mengikuti aturan sintaks Pascal, kesamaan notasi yang, terjadi bertujuan untuk memudahican pemahaman secara lojik/semantik. ‘Potongan di bawah ini boleh dibawa pulang — potonglah disini 1 12. Setiap Peserta harus mengisi Lembar Biodata pada lembar yang diberikan atau jika tidak sempat atau tidak membawa data terkait, Peserta dapat mengisinya nanti meialui internet di http://www2,toki.or.id/registrasi2006 (serta ingatlah nomor peserta anda, yaitu: “KODE PROP+NOMOR URUT” yang sesuai dengan yang anda tulis pada LIK). 13, Sebelum pengumuman hasil OSP, peserta yang diperkirakan akan maju ke tingkat nasional (OSN), akan mendapatkan Pembinaan Jarak Jauh (PJJ) mengenai Pemrograman melalui internet agar terjadi pemeratann kesempatan bagi anda yang ‘masih baru dalam pemrograman, untuk itu silakan mengikuti berita-berita mengenai olimpiade sains bidang komputer / TOKI di http://www2.toki.or.id. 14, Jika anda kesulitan mendapatkan akses intemet dari tempat anda berada maka untuk dapat kami mengirimkan materi pembinaan jarak jauh melalui pos, hubungi sckretariat kami di alamat berikut SEKRETARIAT TIM OLIMPIADE KOMPUTER INDONESIA (TOKI) P.O. BOX 121, BOGOR 16001 INDONESIA Email :tokipob!21@indo net.id — Milis: okinet@yahoogroups.com Cc Tan pe endapatin s ara OLIMPIADE SAINS PROVINSI 2006 BIDANG INFORMATIKA-KOMPUTER AGIAN A: ARITMATIKA (12 SOAL) 1. Scorang wanita menerima warisan sebesar + das hartasuaminya seorang pengusaha yang tmeninggal dun larena kecelakaan posta Dan gn oraag ptiaaya jogs menerima ‘masing-masing 4 dari sisanya, Jika wanita rertebt dan salah seosmag anakaya menecma toal sebesr Rp. 6 miyar, berspakab total arta ag dtiogallanolch pengusahatersebut? (A) Rp. 9 miyar @B Rp. 96 mlgar (© Rp. 108 maar ©) Rp 135 mijar © Ris miler 2. Jika x = 0.888, y = VO.8BB , dan x = (0.888), ‘manakah pemnyataan berikut yang paling benar ? (@) x 0}, ev = 25 (blangan besikutaya = dua kali bilingan sebehunaya). Jka jumlab cnam bilangan pertama beruruten adalah 693 maka bilangon ketiganya adalah (@) 12 @) 100 Qn ©) 4 @u ‘Soal Bidang informatika-Komputer Halaman 179 ‘OP 2006--TOKI Xii 2007

You might also like