You are on page 1of 8

Definisi

kondisi dimana seorang wanita memiliki janin yang sedang tumbuh di dalam tubuhnya (yang pada umumnya di dalam rahim). Kehamilan pada manusia berkisar 40 minggu atau 9 bulan, dihitung dari awal periode menstruasi terakhir sampai melahirkan

Kehamilan

Kehamilan trimester III adalah priode kehamilan tiga bulan terakhir atau sepertiga masa kehamilan terakhir. Trimester III merupakan periode kehamilan dari bulan ketujuh sampai sembilan bulan (28-40 minggu)

Tanda subjektif dan objektif kehamilan trimester III


Tanda subjektif 1. 29-33 minggu Fatigue Ansietas tentang masa depan Mimpi buruk Penurunan keinginan seksual 2. 34-38 minggu Sakit punggung, perubahan gaya berjalan Ketidaksabaran untuk mengakhiri kehamilan 3. Sebelum kelahiran Lightening atau tanda dini dimulainya persalinan Sakit perut bagian bawah Tanda Objektif 1. 29-33 minggu Rasa panas dalam perut Kontaraksi braxton-hick Fundus terletak diantara umbilikus dan xipoid. 2. 34-38 minggu Heartburn (pirosis, nyeri dada) Konstipasi Vena varikosa (varicose veins) Edema kaki Haemoroid (wasir). 3. Sebelum kelahiran Fundus ada di bawah diafragma sampai kepala janin masuk kedalam rongga panggul, kemudian perut kelihatan maju ke depan

Pertumbuhan dan Perkembangan Janin Pada Trimester ke III


Minggu 28 31 o Lemak sub kutan disimpan o Jika janin lahir saat ini dengan paru-paru imatur, respiratory distress syndroma (rsd) dapat terjadi Minggu 32 36 Berat janin menetap Lanugo menghilang tetapi masih ada bekasnya di kepala Kuku jari tumbuh Janin mempunyai kemampuan yang cukup baik jika lahir dalam minggu-minggu ini

Minggu 37 40 Lemak sub kutan tetap dibentuk dan disekeliling janin menjadi menggumpal Kuku jari tangan dan kaki terbentuk sempurna dan melampaui ujung jari tangan dan kaki Testis turun ke arah scrotum Tengkorak berkembang sempurna dan lebih besar dari bagian tubuh

Usia Kehamilan
Umur Kehamilan Tinggi Fundus Uteri

12 minggu
16 minggu 20 minggu 24 minggu 28 minggu 32/40 minggu 36 minggu

Setinggi 3 jari simfisis


Setinggi simfisis pusat Setinggi 3 jari bawah pusat Setinggi pusat Setinggi 3 jari di atas pusat Setinggi pusat prosesus xifoideus Setinggi 3 jari bawah

prosesus xifoideus

Perubahan Fisiologis pada Trimester III


1. Uterus : Pembesaran uterus dikarenakan hyperplasia dan hipertrofi menjadi lebih besar, lunak dan mengikuti pertumbuhan janin

4. Traktus digestivus : traktus digestivus juga berkurang, akibatnya terjadilah konstipasi 5. Traktus urinarius : Hal ini disebabkan karena kandung kencing tertekan oleh pembesaran uterus. Bagian terbawah janin juga menekan kandung kencing sehingga timbul keluhan sering kencing 6. Kulit ( system integument ) : kulit terdapat deposit pigmen dan hiperpigmentasi yang dipengaruhi

2. Vagina dan vulva : Karena pengaruh hormon estrogen dan progesteron yang meningakat maka pembuluh darah akan mengalami peningkatan sehingga vulva tampak merah kebiru-biruan ( tanda cadwicks ) 3. System respirasi : Pada kehamilan > 32 minggu banyak wanita hamil yang mengeluh tentang rasa sesak dan pendek nafas

Perubahan Psikologis pada Trimester III

Merasa tidak sabar menunggu kelahiran bayinya Meningkatnya kewaspadaan akan timbulnya tanda dan gejala akan terjadinya persalinan Rasa tidak nyaman karena ibu merasa dirinya aneh dan jelek Mulai merasa sedih karena akan berpisah dengan bayinya dan kehilangan perhatian yang khusus diterima selama hamil Tidak nyaman dan depresi karena janin serta perut membesar dan juga melahirkan, Khawatir bayinya akan lahir sewaktu-waktu dan dalam kondisi yang tidak normal dan semakin ingin menyudahi kehamilannya tidak sabaran dan resah Bermimpi dan berkhayal tentang bayinya, aktif mempersiapkan kelahiran bayinya

Diagnosa Keperawatan
Perubahan pola eliminasi urin berhubungan dengan pembesaran uterus, peningkatan tekanan abdomen, fluktuasi aliran darah ginjal dan laju filtrasi glomerulus Ketidakefektifan pola nafas berhubungan dengan pergeseran diafragma karena pembesaran uterus Ketidaknyamanan berhubungan dengan perubahan fisik akibat pengaruh hormonal Gangguan pola tidur berhubungan dengan perubahan pada tingkat aktifitas, stres, psikologi, ketidakmampuan untuk mempertahankan kenyamanan Perubahan pola seksual berhubungan dengan perubahan hasrat seksual, ketidaknyamanan, dan adanya rasa takut Kebutuhan pembelajaran berhubungan dengan persiapan untuk persalinanserta perawatan bayi

Rencana Intervensi Keperawatan

Klik disini

You might also like