You are on page 1of 4

PETUNJUK UMUM

1. Sebelum mengerjakan soal, periksa terlebih dahulu nomor dan jumlah soal yang terdapat dalam naskah lomba. Banyaknya soal 3 butir essay 2. Tulislah nomor peserta, nama dan asal sekolah Anda pada lembar jawaban yang telah tersedia, sesuai dengan petunjuk yang diberikan oleh panitia 3. Bacalah dengan cermat setiap petunjuk yang menjelaskan cara menjawab soal. 4. Pikirkan sebaik-baiknya sebelum menjawab setiap butir soal, tulislah jawaban Anda secara mendetail dan terperinci pada lembar jawaban yang telah tersedia sesuai petunjuk yang telah diberikan oleh panitia 5. Waktu pengerjaan soal 45 menit. 6. Peserta lomba tidak diperkenankan menggunakan alat bantu hitung. 7. Peserta tidak diperkenankan meninggalkan tempat lomba tanpa seizing pengawas ruangan. 8. Setelah waktu pengerjaan soal habis, peserta diharapkan tetap duduk di tempat untuk mengikuti babak final tahap dua. 9. Lembar jawaban peserta menjadi milik panitia. 10.Keputusan panitia adalah mutlak dan tidak dapat diganggu gugat.

* * * Selamat Bekerja * * *

SOAL FINAL TAHAP 1 URAIAN 1. Diketahui suatu segiempat sembarang ABCD. Jika AB + BD + DC = 2012, tentukan luas maksimum segiempat ABCD. D B

C A

2. Saya adalah sebuah bilangan 4 digit yang berbentuk abab. Jumlah bilanganbilangan lain yang dapat dibentuk dengan mempermutasikan digit-digit saya adalah 36562. Berapakah saya?

3. Selidiki apakah

+ 1 merupakan bilangan prima atau bukan?

SOAL FINAL TAHAP 2 SPEED TEST 1. Diketahui x1 = 2012, x2 = , x3 = , dan seterusnya sampai x8 =

Tentukan x1 . x2 . x3 . . x8 . ( skor 20 waktu 3 menit )

2. Berapakah sisa dari 32013 jika dibagi 41 ? ( skor 20 waktu 3 menit )

3.

Tentukan banyak jajargenjang dari gambar di samping. ( skor 20 waktu 3 menit )

4. Jika jumlah dari 2012 bilangan real adalah 2012 lebih besar dari rata-ratanya. Tentukan bilangan bulat terkecil yang lebih besar atau sama dengan jumlah dari 2012 bilangan tersebut. ( skor 30 waktu 5 menit )

5. Jika a dan b bilangan bulat dengan merupakan salah satu 2 solusi dari persamaan kuadrat x + ax + b = 0. Tentukan nilai a + b yang mungkin. ( skor 30 waktu 5 menit ) 6. Angka 1 10.000 ditulis dalam basis 10 pada sebuah kartu dengan ketentuan 1 kartu ditulis 1 angka. Tentukan peluang 1 kartu yang terambil dimana sekurang-kurangnya 3 digit jika ditulis dalam basis 6. ( skor 30 waktu 5 menit ) 7. Wayan dan Nyoman masing-masing diberi kotak yang penuh dengan kertas dan amplop untuk membuat surat. Wayan menghabiskan 3 lembar kertas untuk membuat surat dan menyisakan 50 lembar amplop. Sedangkan Nyoman menghabiskan 1 lembar kertas untuk membuat surat dan menyisakan 50 lembar kertas. Jika jumlah kertas dan amplop pada kedua kotak sama, Berapa banyak surat yang dapat dibuat oleh Wayan ? ( skor 40 waktu 7 menit ) 8. Tentukan banyak solusi dari persamaan berikut : a ( ac + ab ) + b ( ab + bc ) + c ( bc + ac ) 6abc ( skor 40 waktu 7 menit ) Didalam segitiga dibuat lingkaran dalam segitiga dengan jari jari r dan menyinggung sisi-sisi 9. segitiga tersebut. Kemudian dibuat lingkaran luar segitiga dimana titik titik sudut segitiga menyinggung lingkaran. Lalu dari lingkaran r tersebut dibuat lagi segitiga seperti gambar di samping. Hal ini terus dilakukan sampai tak berhingga banyaknya. Tentukan limit tak hingga dari luas maksimum yang dapat dibuat dari segitiga tersebut! ( skor 60 waktu 10 menit )

10.Jika xi dengan i = 1,2,3, , n serta xi real yang memenuhi persamaan

tentukan x1, x2, x3, , xn masing masing. ( skor 60 waktu 10 menit )

You might also like