You are on page 1of 20

Proses Pembelajaran berorientasi Pengembangan Soft Skills

PELATIHAN DAN LOKAKARYA PENGEMBANGAN SOFT SKILLS MELALUI PROSES PEMBELAJARAN DI PERGURUAN TINGGI TANGGAL 15 S.D. 17 DESEMBER 2006 DI HOTEL JAYAKARTA DENPASAR

Terdapat beragam model pembelajaran dengan pendekatan SCL, di antaranya :

Small Group Discussion Role-Play & Simulation Case Study Discovery Learning (DL) Self-Directed Learning (SDL) Cooperative Learning (CL) Collaborative Learning (CbL) Contextual Instruction (CI) Project Based Learning (PjBL) Problem Based Learning and Inquiry (PBL)

URAIAN RINGKAS CIRI BEBERAPA MODEL BELAJAR


No 1 MODEL BELAJAR Small Group Discussion YANG DILAKUKAN MAHASISWA
membentuk

YANG DILAKUKAN DOSEN


Membuat

kelompok (5-10) memilih bahan diskusi mepresentasikan paper dan mendiskusikan di kelas

rancangan bahan dikusi dan aturan diskusi. Menjadi mderator dan sekaligus mengulas pada setiap akhir sesion diskusi mahasiswa.
Merancang

Simulasi

mempelajari

dan menjalankan suatu peran yang ditugaskan kepadanya. atau mempraktekan/mencoba berbagai model (komputer) yang telah disiapkan.
mencari,

situasi/kegiatan yang mirip dengan yang sesungguhnya, bisa berupa bermain peran, model komputer, atau berbagai latihan simulasi. Membahas kinerja mahasiswa.
Menyediakan

Discovery Learning

mengupulkan, dan menyusun informasi yang ada untuk mendeskripsikan suatu pengetahuan.

data, atau petunjuk (metode) untuk menelusuri suatu pengetahuan yang harus dipelajari oleh mahasiswa. Memeriksa dan memberi ulasan terhadap hasil belajar mandiri mahasiswa.

Nopember 2005

URAIAN RINGKAS CIRI BEBERAPA MODEL BELAJAR


No
4 MODEL BELAJAR Self-Directed Learning YANG DILAKUKAN MAHASISWA merencanakan kegiatan belajar, melaksanakan, dan menilai pengalaman belajarnya sendiri. Membahas dan menyimpulkan masalah/ tugas yang diberikan dosen secara berkelompok.

YANG DILAKUKAN DOSEN


Sebagai fasilitator.

Cooperative Learning

Merancang dan dimonitor proses belajar dan hasil belajar kelompok mahasiswa. Menyiapkan suatu masalah/ kasus atau bentuk tugas untuk diselesaikan oleh mahasiswa secara berkelompok. Merancang tugas yang bersifat open ended. Sebagai fasilitator dan motivator.

Collaborative Learning

Bekerja sama dengan anggota kelompoknya dalam mengerjakan tugas Membuat rancangan proses dan bentuk penilaian berdasarkan konsensus kelompoknya sendiri.

Nopember 2005

No 7

MODEL BELAJAR Contextual Instruction

YANG DILAKUKAN MAHASISWA Membahas konsep (teori) kaitannya dengan situasi nyata Melakukan studi lapang/ terjun di dunia nyata untuk mempelajari kesesuaian teori.

BENTUK KEGIATAN BELAJAR Menjelaskan bahan kajian yang bersifat teori dan mengkaitkannya dengan situasi nyata dalam kehidupan sehari-hari, atau kerja profesional, atau manajerial, atau entrepreneurial. Menyusun tugas untuk studi mahasiswa terjun ke lapangan

Project Based Learning

Mengerjakan tugas (berupa Merancang suatu tugas (proyek) proyek) yang telah yang sistematik agar mahasiswa dirancang secara belajar pengetahuan dan ketrampilan sistematis. melalui proses pencarian/ penggalian (inquiry), yang terstruktur Menunjukan kinerja dan dan kompleks. mempertanggung jawabkan hasil kerjanya di forum. Merumuskan dan melakukan proses pembimbingan dan asesmen. Belajar dengan menggali/ mencari informasi (inquiry) serta memanfaatkan informasi tersebut untuk memecahkan masalah faktual/ yang dirancang oleh dosen . Merancang tugas untuk mencapai kompetensi tertentu Membuat petunjuk(metode) untuk mahasiswa dalam mencari pemecahan masalah yang dipilih oleh mahasiswa sendiri atau yang ditetapkan.

Problem Based Learning

Nopember 2005

KEMAMPUAN YANG DIPEROLEH MAHASISWA


No 1 MODEL BELAJAR Small Group Discussion YANG DILAKUKAN MAHASISWA membentuk kelompok (5-10) memilih bahan diskusi mepresentasikan paper dan mendiskusikan di kelas mempelajari dan menjalankan suatu peran yang ditugaskan kepadanya. atau mempraktekan/mencoba berbagai model (komputer) yang telah disiapkan. KEMAMPUAN APA YANG BISA DIPEROLEH MAHASISWA komunikasi kerjasama sintesa hasil, saling menghargai inisiatif, leadership. apresiasi anlogi/ imajinasi empati kreativitas pengalaman, trampil

Simulasi

Discovery Learning

mencari, mengumpulkan, dan menyusun informasi yang ada untuk mendeskripsikan suatu pengetahuan.

kreatif inovasi analisis inisiatif menyenangkan

KEMAMPUAN YANG DIPEROLEH MAHASISWA


No 4 MODEL BELAJAR Self-Directed Learning YANG DILAKUKAN MAHASISWA merencanakan kegiatan belajar, melaksanakan, dan menilai pengalaman belajarnya sendiri. Membahas dan menyimpulkan masalah/ tugas yang diberikan dosen secara berkelompok. Bekerja sama dengan anggota kelompoknya dalam mengerjakan tugas Membuat rancangan proses dan bentuk penilaian berdasarkan konsensus kelompoknya sendiri. KEMAMPUAN APA YANG BISA DIPEROLEH MAHASISWA kemandirian kreatif bertanggung jawab percaya diri ketekunan teamwork toleransi kepemimpinan komunikasi penghargaan apresiasi pendapat/toleansi networking share vision group decision making time management

Cooperative Learning

Collaborative Learning

KEMAMPUAN YANG DIPEROLEH MAHASISWA


No
7 MODEL BELAJAR Contextual Instruction YANG DILAKUKAN MAHASISWA Membahas konsep (teori) kaitannya dengan situasi nyata Melakukan studi lapang/ terjun di dunia nyata untuk mempelajari kesesuaian teori. KEMAMPUAN APA YANG BISA DIPEROLEH MAHASISWA sintesis analisis responsif apresiasi pengalaman ketaat asas-an tanggung jawab inovasi, kreatif komunikaso aktualisasi prioritas mengambil keputusan berfikir kritis selektif tanggung jawab

Project Based Learning

Mengerjakan tugas ( berupa proyek) yang telah dirancang secara sistematis. Menunjukan kinerja dan mempertanggung jawabkan hasil kerjanya di forum. Belajar dengan menggali/ mencari informasi (inquiry) serta memanfaatkan informasi tersebut untuk memecahkan masalah faktual/ yang dirancang oleh dosen .

Problem Based Learning

Peran dosen agar mahasiswa memperoleh kemampuan soft skill


No 1 Soft skill Teamwork Apa yang dilakukan oleh dosen

2
3

Kepemimpinan
Komunikasi

4
5 6 7

Disiplin
Self confidence (PD) Jujur dan berintegritas

Strong work ethic


Mandiri

8 Kreatif
9

Teamwork
Pembagian kelompok secara acak oleh dosen Memberikan tugas untuk dipecahkan bersama Mhs menyusun manual kerja kelompok mencapai tujuan.yang ditetapkan oleh dosen Mhs membagi tugas dlm kelompok Dosen menyiapkan tata kelola untuk presentasi kerja kelompok. Dosen memantau kerja kelompok

Jiwa Kepemimpinan
Memberikan tugas kelompok pd mhs
ada pembatasan waktu ada guide line ketua kelompok berganti-ganti

Memberikan keteladanan Menyiapkan program big brother/sister? Menyiapkan simulasi/skenario/kasus agar mhs dapat mengambil keputusan Membuat permainan/game yang mengarah munculnya seorang pemimpin

Komunikasi
Bersedia menjadi model
terbuka terhadap pendapat mhs mampu berkomunikasi verbal & non verbal

Memfasilitasi
membentuk kelompok mhs & memberi tugas
paper membuat ringkasan berbentuk slide presentasi (komunikasi lisan & tulisan) diskusi (fokus: mhs mampu menghargai pendapat org lain)

Memfasilitasi komunikasi berbasis IT


komunikasi melalui email, milis, eLearning

Forum debat Memfasilitasi berkomunikasi di lapangan (masyarakat)


wawancara, survey, dll.

Disiplin
Menentukan tujuan Menyusun aturan/kesepakatan bersama mhs Memberikan kriteria evaluasi Memberikan umpan balik, reward & punishment Menjadi teladan bagi mhs Konsisten dalam pelaksanaannya Memberikan peluang bagi mhs utk menjadi disiplin

Percaya Diri

Memberi batasan tentang percaya diri Memberi motivasi Memberi penghargaan Menjadi teladan Memberi kesempatan/kepercayaan
termasuk utk risk taking

Memberi harapan Memberi penguatan Menggunakan pendekatan personal Menghindari pelecehan psikologis Melatih presentasi Memberi pengalaman sukses pada mhs Mengajak untuk mengenal potensi diri

Jujur & Berintegritas


Memberi pemahaman tentang pentingnya kejujuran Melalui pemberian tugas dan mengikuti kesepakatan yang diambil Melalui penelaahan studi kasus/paper Tanya jawab pada akhir kuliah Mengambalikan pekerjaan mhs setelah dinilai Memberi sanksi apabila berbuat tidak jujur
memberi solusi sebelum sanksi

Etika Kerja/Profesi yang baik


Memotivasi
berbagi pengalaman, studi kasus, kisah sukses, dll

Memberi tugas yang bersifat tantangan Memberi teladan Memberi penghargaan atas prestasi mhs

Kreatif
Kreatif = menghasilkan sesuatu yang berbeda dlm artian positif Memberi tugas yang bersifat open-ended individual atau kelompok Memberi tugas yang akan dipresentasikan kriteria penilaian presentasi yang jelas Memberi kesempatan utk belajar dari pengalaman orang lain yang bersifat inspiring Mengembangkan kepekaan thd permasalahan2 di bidangnya melihat kondisi di lapangan

1. MEMFASILITASI : Buku, modul ajar, hand-out, journal, hasil penelitian, dan waktu. 2. MEMOTIVASI :
Dengan memberi perhatian pada mahasiswa. Memberi materi yang relevan dengan tingkat kemampuan mahasiswa dan dengan situasi yang kontektual. Memberi semangat dan kepercayaan pada mahasiswa bahwa ia dapat mencapai kompetensi yang diharapkan. Memberi kepuasan pada mahasiswa terhadap pembelajaran yang kita jalankan.

3. MEMBERI TUTORIAL :
Menunjukkan jalan / cara / metode yang dapat membantu mahasiswa menelusuri dan menemukan penyelesaian masalah yang berkaitan dengan materi pembelajaran.

4. MEMBERI UMPAN BALIK :


Memonitor dan mengkoreksi jalan pikiran / hasil kinerjanya agar mencapai sasaran yang optimum sesuai kemampuannya.

TAMBAHAN TUGAS DOSEN PENGEMBANG SOFT SKILLS

ROLE MODELS

PENGINDRAAN CIPTA TALEN

BERFIKIR RASIONAL

KREATIVITAS

INTUISI / IMAJINASI

PERASAAN AKTUALISASI DIRI


Clark,1983. dalam Conny R.S., 1991.

You might also like