You are on page 1of 4

3.

MAKNA (HAKIKAT) TEKS PROKLAMASI 17-81945

HERMENEUTIKA ATAS NP
NASKAH Berfungsi sbg pembuktian Hk PROKLAMASI

( Rechtsvastst ellen )

Suatu tindakan politik yang menciptaka n hukum


( Rechtsschep pen )

atas terjadinya proklamasi

PIAGAM JAKARTA

TEKS

KONTEKS

H3
Hakikat Proklamasi

H1

H2

NP

PEMBUKAAN UUD 1945 KONSTEKSTUALISASI

H1 PANDANGAN THE FOUNDING FATHERS H2

MENGGALI HISTORICAL BACKGROUND VIA PENDAPAT PARA AHLI YG KOMPETEN

H3 ELABORASI MAKNA KONTEKSNYA (Tafsir Baru)

1. Makna NP adalah naskah tentang Proklamasi Kemerdekaan bangsa Indonesia 2. Hakikat bangsa yang merdeka adalah bangsa yang tidak sekedar bebas dari segala bentuk penjajahan (imperialisme), tetapi termasuk bebas dan mandiri untuk mengatur, mengurus, dan mengelola negaranya sesuai tujuan konstitusionalnya. 3. Hakikat kemerdekaan yang lebih luas adalah : a. Kemerdekaan sebagai alat/sarana pemersatu bangsa Indonesia b. Kemerdekaan sebagai alat/sarana untuk membangun etos dan identitas nasional atau jati diri bangsa c. Kemerdekaan merupakan instrument untuk mewujudkan cita-cita bersama dan menyelesaikan persoalan bersama. 4. Secara substantif hal terpenting dari hubungan segitiga emas antara NP PJ Pembukaan UUD 1945 adalah berisi : a. Kemerdekaan itu merupakan refleksi dari hak menentukan nasib sendiri (self determination) b. Berdirinya bangsa dan negara Indonesia yang merdeka c. Terkandung pula jiwa bangsa, cita negara, cita hukum, dan ideologi negara Indonesia 5. Jati diri bangsa Indonesia adalah : a. Bangsa yang berke-Tuhanan Yang Maha Esa b. Bangsa yang merdeka, dalam arti bebas mengatur, mengurus, dan mengelola bangsanya tanpa intervensi dari bangsa dan negara lain c. Bangsa dan negara yang berdaulat (baik dalam arti internal maupun eksternal) d. Bangsa yg bersatu dan menghargai pluralisme dlm arti luas

e. Bangsa yg demokratik dan menjunjung tinggi HAM f. Bangsa yg menjadikan sila-sila dalam Pancasila sebagai dasar falsafahnya g. Bangsa yg komitmen dalam penegakan hukum & keadilan h. Bangsa yg siap melakukan kerjasama dg bangsa2 lain untuk mewujudkan kesejahteraan umum dan perdamaian dunia i. Bangsa yg menghargai sejarah dan sanggup menciptakan peradaban manusia yang lebih manusiawi.

You might also like