You are on page 1of 15

Pengelasan SMAW

Pengertian Mesin Las


Pengelasan (welding) adalah salah salah satu teknik penyambungan logam dengan cara mencairkan sebagian logam induk dan logam pengisi dengan atau tanpa tekanan dan dengan atau tanpa logam penambah dan menghasilkan sambungan yang kontinyu.

Hasil Pengelasan

Persiapan Sebelum Melakukan Pengelasan


Faktor manusia : sehat jasmani keterampilan mngelas berpengalaman dalam pngerjaan konstruksi mengetahui sedikit ilmu bahan dalam pengelasan mengetahui K3 dalam pengelasan.

Persiapan Sebelum Melakukan Pengelasan


Faktor prosedur dan cara kerja Bahan-bahan apa saja yang akan dilas, apakah sama apakah berbeda, apakah konstruksi di maksudkan untuk menahan beban, tekanan, bocoran, getaran, gesekan/ erosi, tenaga-tenaga mekanis sperti daya,punter,tekuk,tarik dan sebgainya, berbagai pengaruh fisik, dingin, basah serangan karat dan sebagainya.

Persiapan Sebelum Melakukan Pengelasan


FAKTOR PERALATAN

A. Alat Baku Mesin las listrik atau mesin las autogen (OAW= oxycatelen welding) yang meliputi botol gas (acetylene/propan), botol zat asam. Sumber tenaga listrik AC/DC Kabel las atau selang gas dan angin untul OAW Tangkai las dan kelam las

Persiapan Sebelum Melakukan Pengelasan


B. Alat Keselamatan Tukang Las Helmet untuk las dengan kacamata hitam paling kecil No.9 hingga 11 Sarung tangan las Selongsong kaki las Aprok/jaket las Baju kerja dengan lengan panjang dan kerah leher yang dapat di tutup.

Persiapan Sebelum Melakukan Pengelasan


C. Alat Bantu Tukang Las Chipping hammer Sikat metal (carbon steal, brass, stainless steel Pahat runcing Hammer Kapur tahan panas

Las SMAW
SMAW adalah las busur listrik dengan menggunakan elektroda berselaput (fluks). Fungsi fluks pada pengelasan ini adalah membentuk slag diatas hasil lasan yang berfungsi sebagai pelindung hasil lasan dari udara(Oksigen, hidrogen,dsb) selama proses las berlangsung.

Skema Las SMAW

Proses Kerja Las SMAW


Pada proses las elektroda terbungkus,busur api listrik yang terjadi antara ujung elektro dan logam induk (base metal) akan menghasilkan panas. Panas inilah yang mencairkan ujung elektroda (kawat las) dan benda kerja secara setempat. Dengan adanya pencairan ini maka kampuh las akan terisi oleh logam cair yang berasal dari elektroda dan logam induk, terbentuklah kawah cair, lalu membeku maka terjadilah logam lasan (weldment) dan terak

Peralatan Las SMAW


1.Mesin las AC
Mesin listrik diklasifikasikan mesin las AC dan mesin las DC, mesin las AC biasanya berupa trafo las, sedangkam mesin las DC selain trafo yang dilengkapi dengan rectifier atau diode ( Perubah arus bolak balik menjadi arus searah ) biasanya menggunakan motor penggerak baik mesin disel atau motor bensin dan motor listrik.

2.Elektrode las
Sebagian besar elektrode las SMAW dilapisi oleh lapisan flux, yang berfungsi sebagai pembentuk gas yang melindungi cairan logam dari kontaminasi udara sekelilingnya. Selain itu fluk berguna juga untuk membentuk terak las yang juga berfungsi melindungi cairan las dari udara sekelilingnya. Lapisan elektrode ini merupakan campuran kimia yang komposisisnya sesuai dengan kebutuhan pengelasan.

Kelebihan Las SMAW


Proses las busur paling sederhana Serba guna dan mudah pengoperasiannya Mudah dalam melakukan posisi pengelasan Proses SMAW digunakan untuk mengelas berbagai macam logam ferrous dan non ferrous, termasuk baja carbon dan baja paduan rendah, stainless steel, paduanpaduan nikel, cast iron, dan beberapa paduan tembaga.

Kelemahan Las SMAW


Pengelasan terbatas hanya sampai sepanjang elektoda dan harus melakukan penyambungan. Setiap akan melakukan pengelasan berikutnya slag harus dibersihkan. Tidak dapat digunakan untuk pengelasan bahan baja non ferrous Mudah terjadi Oksidasi akibat pelindung logam cair hanya busur las dari fluks. Diameter elektroda tergantung dari tebal pelat dan posisi pengelasan.

You might also like