You are on page 1of 6

SILABUS

A. Identifikasi Kuliah : : : Sifat Bahan Konstruksi SI 509 2 sks S2 Teknik Sipil (Manajemen Rekayasa Infrastruktur) TATAP MUKA B. : 6 kali, masing-masing selama 4 jam

MATA KULIAH KODE JUMLAH SKS

PROGRAM STUDI :

Deskripsi Perkuliahan

Mata kuliah ini bertujuan agar mahasiswa memahami tentang bahan dan materal yang digunakan untuk konstruksi infrastruktur serta perlengkapan penunjangnya: termasuk didalamnya adalah logam (baja), campuran beton dan bahan perkerasan aspal. C. Materi Perkuliahan

Adapun Materi Perkuliahan ini adalah: 1. 2. 3. 4. Jenis, struktur serta penggunaan materail baja Elastisitas, deformasi dan kelelahan bahan baja Unsur penyusun dan komposisi beton (agregat, air dan semen), Perencanaan campuran termasuk didalamnya: spesifikasi agregat dan semen, bahan-bahan additive dan metoda pelaksanaannya. 5. 6. Jenis dan tes uji aggregat dan aspal untuk campuran perkerasan Spesifikasi campuran dan tes uji campuran (Marshall)

D.

Daftar Pustaka Collis, L & Fox, R.A, Aggregate : Sand, Gravel, and Crushed Rock, Aggregate for Construction Purposes , The Geogilical Society, London, 1985.

Shell

Bitumen,

The

Shell

Bitumen

Handbook.

National

Research Council, Washington DC, USA, 1990

SILABUS
A. Identifikasi Kuliah : : : Manajemen dan Rekayasa Infrastruktur SI 507 2 sks S2 Teknik Sipil (Manajemen Rekayasa Infrastruktur) TATAP MUKA B. : 6 kali, masing-masing selama 4 jam

MATA KULIAH KODE JUMLAH SKS

PROGRAM STUDI :

Deskripsi Perkuliahan

Mata kuliah ini bertujuan agar mahasiswa memahami tentang konsep rekayasa dan manajeman dalam bidang infrastruktur. Perkuliahan infrastruktur, ini meliputi definisi dan dan cakupan dari bidang dan perencanaan program, organisasi

manajemen kerja, pengoperasian dan pemeliharaan, manajemen proyek, pendanaan dan keuangan serta kemitraan dan privatisasi dalam infrastruktur. Selain itu juga diharapkan mahasiswa mampu melihat permasalahan yang sering terjadi dalam manajemen dan rekayasa infrastruktur. C. Materi Perkuliahan

Adapun Materi Perkuliahan ini adalah: 1. 2. 3. 4. 5. 6. Perencanaan Sistem Infrastruktur Organisasi, komunikasi dan sistem penunjang keputusan Proses pendanaan dan pengelolaan keuangan Privatisasi dan kerjasama pemerintah swasta Rekayasa dan manajemen proyek Strategi pengoperasian dan pemeliharaan

D.

Daftar Pustaka Grigg, N.S., Infrastructure Engineering and Management, John Wiley & Sons, 1988. Ramelan, Rahardi, Kemitraan Pemerintah-Swasta dalam Pembangnan Infrastruktur di Indonesia, LPPN INDES, 1997.

SILABUS
A. Identifikasi Kuliah : : : Manajemen Pelaksanaan KODE JUMLAH SKS SI -508 2 sks S2 Teknik Sipil (Manajemen Rekayasa Infrastruktur) TATAP MUKA B. : 6 kali, masing-masing selama 4 jam Proyek dan Metodologi

MATA KULIAH

PROGRAM STUDI :

Deskripsi Perkuliahan

Mata kuliah ini bertujuan agar mahasiswa memahami tentang konsep dan area ilmu Manajemen Proyek dan aplikasinya di lapangan. Manajemen Proyek tersebut diuraikan mulai dari perencanaan, pengelolaan sampai kepada pengendalian proyek. Manajemen Proyek ini dititk beratkan kepada manajemen proyek konstruksi infrastruktur. C. Materi Perkuliahan

Adapun Materi Perkuliahan ini adalah: 1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. Manajemen Proyek konstruksi Pengelolaan Biaya dan Jadwal Pengelolaan Risiko, Administrasi Kontrak dan Keuangan Proyek Perilaku dan Dinamika proyek Perencanaan Strategi dan Operasional Proyek Pengelolaan Mutu Proyek dan Seri ISO 9000 Pengelolaan SDM

8. 9. 10. D.

Perencanaan Waktu dan jaringan Kerja Metoda dan Teknik Perencanaan Waktu dan Penyusunan Jadwal Jadwal dan Sumber Daa Daftar Pustaka

Ervianto, WI, Manajemen Proyek Konstruksi, Andi, Jogjakarta, 2002.

Soehartono, I., Manajemen Proyek : Dari Konseptual sampai Operasional, Erlangga, Jakarta, 1999.

You might also like