You are on page 1of 6

ANALISIS SWOT

Strength Tenaga kerja yang cukup tersedia Fasilitas transportasi yang memadai Wilayah pemasaran sudah mencakup seluruh daerah di Indonesia Pendidikan rata-rata karyawan yang baik dimana didominasi oleh lulusan SMA Memiliki unit PKU yang menangani pelaksanaan keselamatan dan kesejahteraan perusahaan Perusahaan telah mengikuti standar UMR (Upah Minimum Regional) Adanya program jaminan sosial bagi karyawan Kapasitas dan kondisi mesin produksi perusahaan yang terawat dengan baik Perusahaan telah mendapatkan sertifikat ISO 9002 Sumber modal perusahaan yang beraneka ragam (saham, pinjaman dari bank BNI)

Weakness Sebagian besar karyawan (352 orang) adalah karyawan non organik Minim program pengembangan karyawan Bahan baku sebagian besar masih impor yaitu sebesar 95% Proses pembuatan produk yang lama (24 jam) Target dan realisasi produksi perusahaan sering tidak sesuai atau sering belum tercapai Jenis saluran distribusi yang sedikit Minimnya kebijakan promosi yang dilakukan perusahaan (hanya membuat kalender) Belum ada keinginan untuk mengimpor produk perusahaan

Opportunity Permintaan pembungkus karung plastik yang semakin meningkat yang dikarenakan perkembangan industri dan pertanian di Indonesia Pesatnya laju pertumbuhan penduduk menjamin penyediaan SDM perusahaan Keadaan politik yang stabil mendukung perkembangan perusahaan Pesanan akan produk oleh masyarakat meningkat selaras dengan perkembangan ekonomi Indonesia yang semakin baik Perkembangan teknologi akan menunjang mutu, efisiensi dan efektivitas dalam proses produksi perusahaan

Threat Semakin banyaknya perusahaan pesaing yang memasuki industri sejenis Promosi yang dilakukan pesaing dapat mengancam popularitas perusahaan Isu-isu mengenai pelarangan pembungkus plastik dapat mengancam keberadaan produk perusahaan Kecenderungan industri-industri menggunakan bahan kardus dan kertas untuk pembungkus produknya dapat mengancam keberadaan produk perusahaan

Rasio Profitabilitas Keterangan ROI ROE GPM NPM OPM 1999 39,22% 56,01% 45,69% 35,30% 39,22% 2000 34,33% 42,88% 29,76% 23,10% 25,66% 2001 20,75% 25,36% 28,24% 20,78% 23,09%

Rasio Likuiditas Keterangan CR QIR Cash Ratio INC 1999 129,51% 0,45% 0,31% 285,76% 2000 380,62% 1,67% 0,47% 76,07% 2001 719,38% 4,06% 0,6% 50,49%

Rasio Aktivitas Keterangan ITO RTO CATO NWCTO FATO TATO Rasio Leverage Keterangan DR DER LDER CDER 1999 29,98% 42,81% 9,16% 33,65% 2000 19,92% 24,88% 8,42% 16,49% 2001 18,19% 22,23% 10,36% 11,87% 3,64 kali 15,98 kali 1,69 kali 1,11 kali 2,96 kali 4,02 kali 5,15 kali 1,49 kali 1,43 kali 1,66 kali 4,07 kali 0,99 kali 1999 5,60 kali 2000 5,28 kali 2001 3,28 kali

Rasio Pertumbuhan Keterangan Penjualan Laba Asset 1999 2000 81,16% 18,54% 35,41% 2001 23,64 % 11,23% 84,12%

Z score 1999 : 4,975 2000 : 6,522 2001 : 5,159

ANALISIS STRATEGI

Corporate Strategy

Strategi korporat yang cocok dengan perusahaan adalah Growth Strategy, hal ini dikarenakan perusahaan masih bias dapat berkembang lagi atau paling tidak dapat tetap bertahan. Macam strateginya yaitu Investment Strategy, hal ini dikarenakan modal usaha perusahaan sebagian besar merupakan saham, dengan strategi ini dapat memaksimalkan investasi dari pemegang saham apabila ada perusahaan yang dijual dalam harga yang menarik.

Business Strategy

Strategi bisnis yang cocok untuk perusahaan ini adalah Portofolio Strategies dengan strategi Growth. Seperti yang dijelaskan sebelumnya modal perusahaan sebagian berupa saham. Investasi harus dilakukan untuk mendorong perkembangan produk sesuai dengan pasar.

KEBIJAKAN DAN PROGRAM

Kebijakan yang cocok untuk meningkatkan pasar perusahaan antara lain: Meningkatkan standar karyawan perusahaan Meningkatkan kualitas pemahaman karyawan tentang pekerjaannya Peningkatan produk yang terjual di pasar Melakukan perluasan pasar ke luar negeri jika memungkinkan

Program yang dilakukan perusahaan antara lain: Melakukan pelatihan dan pengembangan terhadap karyawan Melakukan promosi yang lebih menarik lagi supaya konsumen tidak berpaling ke produk lain Melakukan perluasan saluran distribusi Melakukan riset dan penelitian ke luar negeri dengan catatan pasar di Indonesia telah dikuasai

You might also like