You are on page 1of 20

Pembicara : dr.

Widya Waskito Puskesmas Tegalampel

Merupakan keadaan sehat fisik-seksual dan psikososial seseorang dalam fungsi melanjutkan keturunan Mencakup :
Alat reproduksi remaja Perkembangan fisik dan kematangan seksual

remaja Pencegahan dan penanggulangan penyakit menular seksual

Apa yang dimaksud dengan masa Pubertas ?

Sebuah masa dimana tubuh berubah dari anak-anak menjadi dewasa

Kenapa bisa terjadi ?


Hal ini akibat perubahan kerja Hormon pada Laki-laki maupun Perempuan Hormon laki-laki : Testosteron Hormon Perempuan : Estrogen dan Progesteron

LAKI-LAKI

PEREMPUAN

Terjadi perubahan suara mejadi besar dan mantap Tumbuh bulu disekitar ketiak dan alat kelamin Tumbuh kumis Mengalami mimpi basah Tumbuh jakun Pundak dan dada bertambah besar dan bidang Penis dan buah zakar membesar.

Mulai menstruasi Payudara dan pantat membesar Indung telur membesar Kulit dan rambut berminyak dan tumbuh jerawat Vagina mengeluarkan cairan Mulai tumbuh bulu di ketiak dan sekitar vagina Tubuh bertambah tinggi.

Sensitif Mudah tersinggung Mulai menyukai lawan jenis Ingin mandiri Ekspresif Selalu ingin tahu

Pengertian :
Keluarnya Cairan Sperma ketika tidur

Testis yang terletak dalam buah pelir/zakar lakilaki menghasilkan sperma. Pada masa pubertas, produksi sperma bisa sangat cepat sehingga dalam 2 hari saja sudah terkumpul air mani yang banyak. Air mani yang sudah banyak ini kadang-kadang keluar secara spontan ( tanpa disadari) pada saat tidur. Keluarnya air mani disebut Ejakulasi. Karena sering terjadi pada waktu tidur inilah, maka keluarnya air mani disebut sebagai mimpi basah.

Pengertian :
Proses keluarnya cairan bercampur darah dari

vagina perempuan. Cairan ini berasal dari dinding rahim perempuan yang luruh.
Kata menstruasi berasal dari kata mensis yang

artinya bulan. Jarak antara hari pertama menstruasi ke menstruasi berikutnya biasanya satu bulan. Karena itu menstruasi sering di sebut datang bulan

Menstruasi kadang-kadang disertai rasa sakit/ mules, bau badan, emosi, dll. Pada waktu haid, pakailah pembalut yang sering diganti ( sekitar 4 jam sekali ) & cuci vagina dengan bersih. Haid berulang menurut siklus tertentu ( antara 21-35 hari sekali biasanya sekitar 28 hari selama kurang lebih 3-7 hari)

Apa itu Seks ???


Seks adalah jenis kelamin yang membedakan laki-

laki atau perempuan Seks juga berarti rangsangan seksual untuk berdekatan dengan orang lain. Seks juga punya arti hubungan seks, dan ini hanya boleh di lakukan oleh orang yang SUDAH MENIKAH !!!

Perasaan malu, bersalah dan berdosa Kehamilan yang tidak diinginkan Infeksi Menular Seksual HIV/AIDS

Merupakan penyakit yang ditularkan melalui hubungan seksual

Apa yang dimaksud AIDS ?


Merupakan suatu kumpulan gejala penyakit yang

diakibatkan menurunnya sistem kekebalan tubuh karena infeksi HIV

Mengelola dorongan seks dg bertanggung jawab pencegahan kehamilan di luar nikah dan PMS Melakukan pergaulan sesuai norma yg berlaku Menjaga kebersihan dan kesehatan Organ reproduksi

You might also like