You are on page 1of 4

Perbedaan Dual Core dengan Dual Core 2 duo

20 Feb

Kalau anda membeli PC atau laptop, anda pasti melihat/membandingkan dua jenis processor berikut : 1. processor intel dual Core 2. Processor intel Core 2 Duo Jadi apa sih perbedaan dari kedua processor tersebut, dari info yang saya kumpulkan dari sana sini, ada perbedaan yang cukup signifikan antara keduanya. Istilah dual core mempunyai arti bahwa dalam processor itu terdapat 2 processor(tempat kerja), dalam unjuk kerjanya, kalau satu tempat kerja kewalahan menangani satu proses akan dialihkan, anda mungkin sering mengalami suara putus2 saat mendengarkan file mp3 dan menjalankan program lain (multitasking), nah ini tanda-tandanya sang prosesor kewalahan, sehingga dengan adanya dual core proses kewalahan ini akan ditangani oleh processor

keduanya, tapi proses ini menemui masalah, karena ada dua tempat kerja dibeda lokasi, maka proses komunikasi antara keduanya ada masalah juga, maka untuk menjawab itu dibuatlah penerusnya, yaitu core 2 duo, di processor jenis ini, ada dua prosesor dalam satu tempat kerja dan terjadi peningkatan kinerja yang lebih optimal, karena satu kerjaan/lebih dikerjakan oleh dua processor sekaligusjadi lebih hemat dan efisien, makanya core 2 duo diklaim lebih hemat konsumsi dayanya. Berikut perinciannya Check it Out

Prosesor Dual Core

Pentium Dual Core adalah generasi pertama dari processor intel dengan arsitektur Core, karena intel telah meninggalkan arsitektur Pentium. Prosesor ini kinerjanya masih dibawah Core 2 Duo karena kecepatan FSB yang diturunkan dan juga L2 Cache yang dipotong. Model ini dapat memaksimalkan penggunaan core ke dua dari processor, dan sudah mempunyai pengecekan panas bagi inti processor ke-2, difabrikasi dengan ukuran chip pada die 90nm65nm.

Kelebihan Dual Core :


harga cukup murah, performa masih cukup kencan namun masih di bawah performa dual core 2 duo sangat mudah untuk di overlock

Kelemahan/Kekurangan Dual Core :

masih menggunakan arsitektur netburst yg digunain core prescott.Yang akhirnya penyakit dari netburst juga ikut seperti boros daya,panas,nggak efisien,dsb. Performa yang tidak terlalu cepat , mudah blank bila melakukan multitasking

Presesor Dual Core 2 duo

Core 2 Duo adalah Generasi kedua dari arsitektur Core, memiliki kecepatan latency yang lebih kecil (membuatnya lebih cepat dibanding pendahulunya) dan memiliki memori chace yang dipasang per core, tetapi terhubung satu sama lain (secara paralel). Diproduksi dengan fabrikasi 65 nm. Sehingga ada versi yang memiliki 4 core didalamnya (quad core). Procie ini sudah berarsitektur Core. Sama spt E2xxx. Untuk seri E4xxx cachenya sebesar 2 MB. Sedangkan E6xxx sebesar 4 MB. Core yg digunakan biasanya adalah Conroe yg seharusnya mempunyai cache 4 MB. Jd Core2Duo yg asli adalah Core2Duo E6xxx. Kinerjanya sangat baik.Clock Speed 1,8 GHz dr procie ini sanggup mengalahkan Pentium D 3 GHz dgn mudah. Procie ini juga mempunyai kelebihan yg sama dgn saudaranya yaitu gampang banget dioverclock. Jangan heran procie ini bisa ditarik sampe 3 GHz ke atas dgn gampang. Contoh: E4300,E4500,E6600,dsb Procie dgn arsitektur core mempunyai L2 yg shared,artinya setiap core mempunyai L2 cache yg sama dgn core lain. Beda kan pada Pentium D yg mempunyai cache sendiri2 tiap corenya. Dan lagi tiap core dapat berkomunikasi scr langsung.

Kelebihan Dual Core 2 duo :


Sangan mudah di overloock mempunyai chace yang cukup besar yaitu 4 Mb mempunyai Clock Speed 1,8 GHz up sampai 3 GHz ringan dan tentunya performa cepat

KelemahanDual Core 2 duo :

mwmbuutuhkan operating system (OS) yang mampu mengoptimalkan kerjanya . Setidaknya kemampuan OS untuk mengoptimalkan SMP (symmetric multi-processing). Selain itu, dibutuhkan juga aplikasi yang sudah mendukung pengoptimalan prosesor ini.

You might also like