You are on page 1of 7

Freeware Editor Teks (Text Editor Freewares)

Anda membutuhkan sebuah program editor teks yang lebih baik dari Notepad ?

Berikut ini beberapa program editor teks yang dapat anda peroleh dan gunakan secara
gratis. Ilustrasi dan alamat website freeware-freeware tersebut adalah sebagai berikut.

PSPad ()
http://www.pspad.com
Notepad++ ()
http://notepad-plus.sourceforge.net

Programmer’s Notepad ()


http://www.pnotepad.org

2
ConTEXT ()
http://www.context.cx

jEdit ()
http://www.jedit.org

3
Scite ()
http://scintilla.sourceforge.net

Notepad2 ()
http://www.flos-freeware.ch

4
MadEdit ()
http://madedit.sourceforge.net

RJ TextEd ()
http://www.rj-texted.se, http://www.rj-texted.st

5
TotalEdit ()
http://www.codertools.com

PlainEdit ()
http://www.gaijin.at

6
TextEdit ()
http://www.textedit.org

Freeware Editor Teks Terbaik

Semua freeware editor teks yang telah disebutkan mempunyai kualitas yang lebih baik
dibandingkan dengan program editor teks Notepad. Namun jika dibandingkan antara
satu dengan lainnya, mereka mempunyai kualitas yang beragam, dari yang mempunyai
kualitas cukup baik sampai yang mempunyai kualitas yang baik sekali.

Freeware-freeware editor teks yang mempunyai kualitas yang sangat baik sekali yaitu
PSPad, Notepad++, Programmer’s Notepad dan Scite. Dua kelebihan utama dari
keempat freeware tersebut antara lain adalah sebagai berikut.
 Menyediakan penanda warna sintaks yang sangat lengkap untuk berbagai
bahasa pemrograman.
 Mempunyai fasilitas pencarian kata yang sangat hebat, dimana kita tidak
hanya dapat mencari suatu kata dalam file-file yang telah dibuka, namun kita
juga dapat melakukan pencarian kata yang terdapat dalam file-file yang
tersimpan pada suatu direktori tanpa harus membuka file-file tersebut.
Selain itu PSPad dan Notepad++ bahkan menyediakan fitur untuk membandingkan isi
yang terdapat di dalam dua file teks.

Semoga bermanfaat.

Saifuddin Arief
Saifuddin.Arief@valeinco.com

You might also like