You are on page 1of 1

1).

Doa Setelah Sholat Sunnah Tahajud Sholat tahajud adalah sholat yang dikerjakan pada waktu tengah malam antara sholat isya dan sholat shubuh sesudah bangun tidur. Sholat sunnah tahajud dikerjakan sekurang-kurangnya dua rakaat dan sebanyak-banyaknya tidak terbatas (setiap dua rakaat satu salam). Adapun doa setelah sholat sunnah tahajud adalah sebagai berikut:

Artinya: Ya Allah, ya Tuhanku, hanya bagi Engkau segala puji-pujian, Engkau penegak langit dan bumi, dan alam semesta serta isinya. Dan hanya kepada Engkau segala pujipujian, hanya bagi Engkaulah kerajaan langit dan bumi, dan yang ada di dalamnya. Dan hanya bagi Engkaulah segala puji, cahaya langit dan bumi, dan hanya bagi Engkau segala puji. Engkaulah yang hak, dan janji-Mu adalah benar, dan bertemu dengan Engkau adalah benar, dan firman-Mu adalah benar, dan syurga itu adalah benar, dan neraka itu adalah benar, dan nabi-nabi-Mu itu adalah benar, dan nabi Muhammad saw. adalah benar, dan hari kiamat itu adalah benar. Ya Allah, ya Tuhanku, hanya bagi Engkau aku Islam, dan dengan Engkau aku beriman, dan hanya kepada Engkau aku berserah diri, dan kepada Engkau aku kembali, dan hanya kepada Engkau aku rindu, dan kepada Engkau aku berhukum, ampunilah aku atas kesalahan (dosa) yang lautan yang akan datang, dan dari dosa yang samar dan yang nyata. Engkau Tuhan yang terdahulu dan Tuhan yang terakhir, tidak ada yang disembah kecuali hanya Engkau. Dan tidak ada daya upaya, dan tidak ada kekuatan kecuali dengan pertolongan Engkau.
Artinya: Aku mohon perlindungan-Mu serta janji-Mu apa yang dapat aku lakukan, aku mengakui kenikmatan yang telah Engkau limpahkan kepadaku, dan aku mengakui akan dosaku, karena itu berilah ampunan kepadaku maka sesungguhnya tidak ada yang memberi pengampunan kecuali Engkau.

Artinya: Aku mohon perlindungan-Mu serta janji-Mu apa yang dapat aku lakukan, aku mengakui kenikmatan yang telah Engkau limpahkan kepadaku, dan aku mengakui akan dosaku, karena itu berilah ampunan kepadaku maka sesungguhnya tidak ada yang memberi pengampunan kecuali Engkau.

You might also like