You are on page 1of 4

KARYA SENI RUPA NUSANTARA

1) Seni Kriya

Seni Anyaman Anyaman merupakan bentuk kebudayaan yang mempengaruhi pada kebudayaan masyarakat Melayu. Anyaman bukan saja menjadi sebuah bentuk kerajinan tangan semata, tapi lebih dari itu anyaman merupakan karya seni yang tidak saja cantik, tapi juga indah. Secara harfiah, anyaman berarti hasil persilangan bahan-bahan tertentu melalui sebuah pola hingga menghasilkan sebuah karya. Bahan-bahan yang banyak digunakan sebagai bahan anyaman adalah rotan, lidi, akar, pelepah, bambu, eceng gondok, dan beberapa jenis tanaman lain yang dikeringkan. Bahkan, dengan berkembangnya kreativitas dari perajin, sampah-sampah plastik rumah tangga pun bisa disulap menjadi sebuah anyaman hasil karya yang bisa dipakai kembali dalam berbagai bentuk, antara lain, tas dan taplak meja. Seni Tekstil

Seni Keramik /gerabah

Seni Keramik adalah cabang seni rupa yang mengolah material keramik untuk membuat karya seni dari yang bersifat tradisional sampai kontemporer. Selain itu dibedakan pula kegiatan kriya keramik berdasarkan prinsip fungsionalitas dan produksinya.

Seni Ukiran dan Pahatan

Seni Ukir merupakan gubahan dari bentuk-bentuk visual yang dalam pengolahannya mempunyai sifat kruwikan ( Jawa ) dengan susunan yang harmonis, sehingga memiki nilai estetis. Seni ukir diujudkan melalui bahan kayu, logam, gading , batu dan bahan-bahan lain yang memungkinkan untuk dikerjakan Keris Keris adalah senjata sekaligus karya seni yang bernilai tinggi dengan keindahan bentuk dan bahan khusus serta proses pembuatannya yang memakan waktu lama, ketekunan, serta keterampilan khusus. Keris dapat ditemukan hampir di seluruh pelosok Nusantara dengan bentuk yang beragam.

2) Seni Patung Patung diartikan sebagai benda tiruan yang berbentuk manusia/binatang yang di buat dengan cara di pahat.

2) Seni Bangunan

Seni Bangunan kebanyakan sebagai seni terapan yaitu seni yang memiliki segi kegunaan dalam kehidupan manusia.

4) Seni Dekorasi Kata Dekorasi berasal dari bahasa Belanda yaitu decoration yang artinya hiasan. Dekorasi

diciptakan dengan tujuan untuk melengkapi bangunan dan membuat suatu ruangan menjadi lebih indah dan lebih nyaman.

5) Seni Lukis Seni Lukis adalah jenis seni rupa 2 dimensi yang hanya dapat dilihat dari 1 arah yaitu dari rah depan.Dari karya seni ini dapat menimbulkan rasa marah, gembira, sedih, haru, indah, serta bersemangat.Aliran lukisaan yang berkembang imprealisme, antara lain naturalisme, kubisme, realisme, surealisme,

ekspreonisme,

futurism, dan abstrak .

6) Seni Reklame

Kata Reklame berasal dari bahasa Latin,yaitu re dan clamere,Re berarti berulang-ulang, dan Clamere berarti teriakan/ajakan.Dengan demikian reklame dapat di artikan sebagai seruan/teriakan yang berulang-ulang.

You might also like