You are on page 1of 40

Pengantar Embriologi

Muh. Ihwan Narwanto


Edited by: Kartika Tya R. 102010101059

Conceptus: struktur yg berkembang dr zigot Primordial: bakal calon organ Aborsi Infant: 1 tahun pertama extra uterin Childhood Pubertas: maturasi seksual Adolescen: maturasi organ Adulthood

Conce ption Sperm

Ovum

Zigote Cle avage Morula diferensiation Blasulation Blastu la His tog enesis Em bryo Em bryo nic bilam inai r m orpho genes is organoge nesis re strict io n m it osis

Em bryo nic trilam inair

fe tus

Development 1st week


Siklus Ovarium Hny ada 1 folikel yg penuh dan 1 oosit yg dikeluarkn saat ovulasi. Ovulasi Oosit pd meiosis kedua dan dilapisi zona pelusida dan sel granulosa. Korpus Luteum Sel granulosa dan sel teka interna tetap di dinding folikel yg pecah bersama LH pigmen kekuningan sel luteum korpus luteum mengeluarkan progesteron. Perjalanan Oosit Gerakan menyapu fimbriae tuba uterina dan silia di lapisan epitel oosit yg dikelilingi sel granulosa ke rahim. Oosit yg telah dibuahi mencapai lumen uterus sekitar 3-4 hari. Korpus Albikans Tak ada pembuahan degenerasi sel luteum korpus luteum menciut masa jaringan parut fibrotik (korpus albikans)

Hari ke-1 Fertilisasi Fertilisasi: pronucleus (gamet pria dan wanita) bersatu cromosom bercampur (Zygot), di ampula (bagian terlebar tuba, dekat ovarium). Sperma menjalani: Kapasitasi: pengondisian (menghilangkan 1 tutup glikoprotein dan protein plasma dr kepala spermatozoa Reaksi akrosom: saat bahan mirip-akrosin dan -tripsin untuk menembus pelusida. Untuk masuk oosit, spermatozoa harus mlkukn: Penembusan korona radiata Penembusan zona pelusida (selubung glikoprotein di sekeliling telur yg mempermudah dan mempertahankan pengikatan seprma dan memicu reaksi akrosom) sebab: enzim akrosin. Satu spermatozoa yg dpt menembus oosit. penyatuan oosit dan membran sel sperma

Hari ke-2 Cleavage (serangkaian mitosis zigot) , sepanjang tuba Blastomer (sel2 yg makin kecil tiap pembelahan) memadat waktu pembelahan ketiga membelah morula Hari ke-3 Morula terdiri dr 16 sel. Terdiri dr embrioblas (dalam), trophoblas (luar) dan rongga blastokista Hari ke-4 Morula blastokista, di uterus Hari ke-5 Trofoblas membentuk dinding untuk blastokista dan zona pelusida menghilang Hari ke-6 sampai 7 Blastocys implantasi di dinding anterior/posterior (blastocys tertanam dlm endometrium) uterus dlm fase sekretorik Dinding rahim ada 3: endometrium (selaput lendir yg melapisi bag.dlm), miometrium (lapisan tebal otot polos), perimetrium (peritonium yg melapisi dinding sebelah luar)

Development 2nd week


Hari ke8 -Trofoblas membentuk Cytotrophoblas (dalam) dan Syncytiotrophoblas (luar). Sel di cytotrophoblas membelah diri dan bermigrasi menyatu dg syncytiotrophoblas. * sebagian implantasi blastocys di stroma endometrium * menghasilkan HCG -Embrioblas epiblas, hipoblas (bilaminer embrionic disc) Terbentuk rongga dlm epiblas amnion. Yg melapisi amnioblas. Hari ke9 Tahap lacunaris: trofoblas vakuola di sinsitium menyatu lakuna Sel gepeng hipoblas membran eksoselom(tipis)/selaput Heuser rongga eksoselom (kantung kuning primitive) implantasi blastocys Luka di dinding epitel tertutup oleh endapan embrio

Hari ke11 - 12 implantasi blastocys complete Sel Syncytiotrophoblas merusak lapisan endotel kapiler ibu kapiler tersumbat dan melebar (sinusoid) darah mengalir melalui trofoblas, disebut dg sirkulasi utero-plasenta. Muncul sel dr sel kantong kuning telor mesoderm ekstraembrional (jaringan penyambung). Di dlmnya selom ekstraembrional rongga korion Hari ke13 Luka endometrium sembuh. Aliran darah ke lakuna meningkat pendarahan Blastokista tertanam seluruhnya Sel hipoblas ke rongga eksoselom kantung kuning sekunder/definitive Sel trofoblas menembus syncytiotrophoblas villi primer (silinder sel yg dikelilingi sinsitium) Akhir minggu: cakram mudigah: 2 cakram sel yg berhadapan: Epiblas lantai rongga amnion Hipoblas atap kantung kuning telur sekunder. Di kepalanya, cakaramnya menebal (cranial region) Precordal plate. Letak?? Terbentuk dr/untuk? Precordal=tabung seluler dr notokord? Connecting stalk terbentuk kpn?

3th week
Gastrulasi : trilaminer (proses yg membentuk 3 lapisan germinativum [mesoderm, ektoderm, endoderm] * hasil dr proliferasi & migrasi epiblas ke medial (invaginasi) ke primitive streak primitive pit and primitive groove * Diawali pembentukan primitive streak (daerah primitif) * awal minggu ke 3, * mulai bagian caudal disc, bagian cranial primitive node?

Pembentukan notokord (tabung seluler) *sel prenotokord masuk ke primitive node mencapai precordal plate menempatkan diri di dlm endoderm sbg lempeng notokord mengelupas dr endoderm tali padat, notokord definitif *hasil dr invaginasi (gerakan ke arah dalam) selsel primitive node *canal notochordprimitive pit? *membentuk sumbu tengah (dasar letak vertebra) penonjolan vertebatra pronesus spinasus *Notochord nucleus pulposus

Pembentukan cakram mudigah neural tube *penebalan ectoderm : neural plate di atas medula spinalis *sebab: induksi dari notocord dan mesoderm precordal *cranial primitive node, dorsal notochord *neural fold (lipatan di tepi saraf yg meninggi), neural groove (bag.tengah yg cekung) menyatu neural tube *terpisah dari ectoderm * lengkap pd mgg IV, bakal sistem saraf pusat

neural crest *migrasi sel neuroectoderm * antara neural tube dgn ectoderm terpisah jadi 2 *neural crest:gangl. Sensoris n. spinal, n. cranialis, gangl. Sso, meninges, medula suprarenal Ganglion : tempat untuk berhenti sebentar

somit *hasil intraembrionic mesodermproliferasi (paraxial mesoderm, intermediat, lateral) *akhir mgg III paraxial differensiasi, terbagi bentuk kuboid (somit) *terletak disamping neural tube *38 ps (30hr), 44 ps (mgg V) Somit melingkupi neural tube dan notochord.

intraembrionic coelom *coelom spaces pd mesoderm lateral *bulan ke 2 pericardial, pleural, peritoneal cavity

Perkembangan sistem cardiovascular, awal terbentuknya di minggu 5 *mgg III bakal sirkulasi uteroplacenta berkembang (detak jantung dpt dideteksi) *vasculogenesis - deffeensiasi mesenchymangioblas - angioblas berkumpulblood island - muncul celah,angiblas memipihendotel *angiogenesis:tumbuh cabang, bergabung vasa.

Cor dan vasa besar berkembang dari mesenchym di area cardiogenic Cor pertama berdenyut hr ke 20-22 (mgg V) Sel darah berkembang dr endotel vasa (yg berasal dr hemangioblas) di hepar, lien, sumsum tulang, nodus limfaticus Perkembangan trofoblas lebih lanjut Villi primer sudah memiliki inti mesenkim (tempat muncul pembuluh kapiler kecil) berhubungan dh kapiler di lempeng korion dan connecting stalk sistem villi siap memasok makanan dan oksigen pd mudigah

th 4

th 8

week

Selama 5 mgg semua organ dan sistem terbentuk Ektoderm saraf pusat, tepi, epitel sensorik telinga, hidung, mata, kulit, rambut, kuku, kelenjar hipofisis, mammae, keringat, email gigi. Mesoderm somitomer jaringan otot, rawan, tulang, subkutan kulit, sistem pembuluh, sistem kemih kelamin. Endoderm lapisan epitel pencernaan, pernafasan, kandung kemih, parenkim tiroid, paratiroid, hati, kelenjar pankreas. Awal minggu 4: Folding flat trilaminer (lipatan lintang) Cshape, tubuh cylindrical (terbentuk lipatan kepala&ekor) Primordial gut (foregut, midgut, hindgut): mengecil Dari luar nampak mata, telinga, hidung, anggota gerak bakal sistem digestivus Gangguan periode ini anomali mayor kongenital

th 9

week - lahir

Fetal periode: fase perkembangan setelah 8 minggu Ciri: pertumbuhan cepat tubuh + penyempurnaan sistem organ tubuh Menyiapkan organ untuk matang bertahan extrauterin Perkembangan janin Masa janin berlangsung dari kehamilan minggu kesembilan hingga saat kelahiran dan ditandai dengan pertumbuhan tubuh yang cepat dan penyempurnaan system-sistem organ tubuh. Bulan ketiga, keempat dan kelima : Pertumbuhan panjang badan sangat mencolok (kira-kira 5 cm tiap bulan). 6-8 mgg terakhir lemak terbentuk fetus gemuk (kira-kira 700 gr tiap bulan). Secara umum, lama kehamilan untuk janin cukup bulan dianggap 280 hari atau 40 minggu setelah hari pertama haid terakhir, atau lebih tepat 266 hari atau 38 minggu setelah pembuahan. Perubahan dari bulan ke bulan Suatu perubahan yang mencolok adalah relative merambatnya pertumbuhan kepala.

Minggu 9

: kantung kuning telur dpt dilihat oleh rongga korion dan kepala relatif besar Minggu 11 : tali pusat menunjukkan benjolan di pangkalnya krn herniasi gelung2 usus Minggu 12 : Muncul lanugo, rambut kepala, vernic caseosa. Pusat-pusat osifikasi primer terdapat ditulangtulang panjang dan tulang tengkorak . alat kelamin luar berkembang sedemikian rupa Bulan 3 : kepala kira-kira dari panjang ubun-ubun bokong. Menjelang bulan 5: ukuran kepala, kira-kira 1/3 panjang ubun-ubun tumit, dan saat lahir panjang ubun-ubun tumit Bulan 4&5 : janin memanjang dg cepat dan gerakan janin dpt dirasakan oleh ibu Bulan 6 : kulit janin kemerah-merahan dan nampak berkeriput, karena tidak ada jaringan ikat dibawah kulit. Janin yang dilahirkan pada bulan keenam / paruh pertama bulan ketujuh sukar untuk hidup Minggu 26 : kelopak mata terbuka, bertahan extrauterin Akhir bulan 9 : kepala telah mendapatkan ukuran-ukuran lingkar

You might also like