You are on page 1of 12

http://os2kangkung.blogspot.

com RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Mata Pelajaran Kelas / Semester Pertemuan Ke Alokasi Waktu Standar Kompetensi Kompetensi Dasar I. Tujuan Pembelajaran

: Akuntansi :I/1 :1 : 4 x 45 Menit : Persamaan Dasar Akuntansi : Memahami Dasar Dasar Akuntansi : a. Pengertian akuntansi dijelaskan dengan benar. b. Sepesialisasi dalam akuntansi teridentifikasi. c. Tugas tugas dalam akuntansi terdiskripsikan. d. Pihak pihak yang membutuhkan informasi akuntansi teridentifikasi.

II. Materi Ajar

: a. Pengertian Akuntansi b. Spesialisasi dalam bidang akuntansi c. Tugas tugas dalam bidang akuntansi d. Pihak pihak yang membutuhkan informasi akuntansi.

III. Metode Pembelajaran : a. Metode pemberian tugas b. Metode diskusi c. Metode Tanya Jawab IV. Langkah langkah Pembelajaran A. Kegiatan Awal membaca dan mempelajarinya. B. Kegiatan Inti C. Kegiatan Akhir : Melakukan diskusi dan Tanya jawab. : Membuat rangkuman . :

: Mencari materi ajar dari berbagai sumber,

http://os2kangkung.blogspot.com V. Alat / Bahan / Sumber Belajar : Pengantar Akuntansi. Sistem Akuntansi. Buku buku akuntansi yang relevan. VI. Penilaian : Tes tertulis. Hasil Pengamatan. Hasil Diskusi dan Rangkuman.

http://os2kangkung.blogspot.com RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Mata Pelajaran Kelas / Semester Pertemuan Ke Alokasi Waktu Standar Kompetensi Kompetensi Dasar : Akuntansi :I/1 :2 : 8 x 45 Menit : Persamaan Dasar Akuntansi : Mencatat transaksi dalam Persamaan Dasar Akuntansi. I. Tujuan Pembelajaran : a. Transaksi keuangan dapat teridentifikasi. b. Bentuk bentuk Persamaan Dasar Akuntansi dapat diidentifikasi. c. Transaksi dibukukan dalam PDA. II. Materi Ajar PDA. c. Menjelaskan pengertian Harta ,Utang dan Modal. d. Mengidentifikasikan Bentuk bentuk PDA. e. Mencatat transaksi dalam PDA. III. Metode Pembelajaran : a. Metode pemberian tugas b. Metode diskusi c. Metode Tanya Jawab IV. Langkah langkah Pembelajaran A. Kegiatan Awal pengertian dan penggunaan PDA. Membaca pengertian Harta , Utang dan Modal. B. Kegiatan Inti PDA. : Menjelaskan cara mencatat transaksi dalam : : a. Menyebutkan unsur- unsur laporan keuangan. b. Menjelasakan pengertian dan penggunaan

: Membaca unsur unsur laporan keuangan,

http://os2kangkung.blogspot.com C. Kegiatan Akhir : Melakukan pencatatan transaksi dalam PDA..

V. Alat / Bahan / Sumber Belajar : - Pengantar Akuntansi. - Sistem Akuntansi. - Buku buku akuntansi yang relevan. - Bagan PDA - Bukti bukti transaksi. VI. Penilaian : Tes tertulis. Hasil Pengamatan. Tes Praktek.

http://os2kangkung.blogspot.com RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Mata Pelajaran Kelas / Semester Pertemuan Ke Alokasi Waktu Standar Kompetensi Kompetensi Dasar : Akuntansi :I/1 :3 : 8 x 45 Menit : Persamaan Dasar Akuntansi : Menyusun Laporan Keuangan dari Persamaan Dasar Akuntansi.. I. Tujuan Pembelajaran . II. Materi Ajar : Menyusun Laporan Keuangan. : a. Harta, Utang dan Modal telah dikelompokkan. b. Laporan Keuangan tersusun..

III. Metode Pembelajaran : a. Metode pemberian tugas b. Metode diskusi c. Metode Tanya Jawab IV. Langkah langkah Pembelajaran A. Kegiatan Awal B. Kegiatan Inti :

: Menyusun Persamaan Dasar Akuntansi. : Menjelaskan cara menyusun laporan keuangan Dari Persamanan Dasar Akuntansi yang sudah tersusun.

C. Kegiatan Akhir

: Menyusun laporan keuangan.

V. Alat / Bahan / Sumber Belajar : - Pengantar Akuntansi. - Sistem Akuntansi. - Buku buku akuntansi yang relevan. - Bagan Laporan Keuangan. - Bukti bukti transaksi. VI. Penilaian : Tes tertulis. Hasil Pengamatan.

http://os2kangkung.blogspot.com Tes Praktek.

http://os2kangkung.blogspot.com RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Mata Pelajaran Kelas / Semester Pertemuan Ke Alokasi Waktu Standar Kompetensi Kompetensi Dasar I. Tujuan Pembelajaran : Akuntansi :I/1 :4 : 3 x 45 Menit : Mengelola Bukti Transaksi. : Menyiapkan bukri transaksi keuangan. : a. Peralatan yang dibutuhkan untuk penyiapan Transaksi tersedia. b. Bukti transaksi keuangan yang diperlukan tersedia. II. Materi Ajar : a. Menyebutkan peralatan yang dibutuhkan untuk menyiapkan bukti bukti transaksi. b.Mengelompokkan bukti bukti transaksi. III. Metode Pembelajaran : a. Metode pemberian tugas b. Metode diskusi c. Metode Tanya Jawab IV. Langkah langkah Pembelajaran A. Kegiatan Awal :

: Mengidentifikasi peralatan yang dibutuhkan untuk meyiapkan bukti bukti transaksi.

B. Kegiatan Inti C. Kegiatan Akhir

: Membaca dan mendiskusikan mamfaat dan fungsi bukti bukti transaksi. : Mengelompokkan bukti bukti transaksi..

V. Alat / Bahan / Sumber Belajar : - Pengantar Akuntansi. - Sistem Akuntansi.

http://os2kangkung.blogspot.com - Buku buku akuntansi yang relevan. - Bukti bukti transaksi. - Map file. VI. Penilaian : Tes tertulis. Hasil Pengamatan. Tes Praktek.

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

http://os2kangkung.blogspot.com

Mata Pelajaran Kelas / Semester Pertemuan Ke Alokasi Waktu Standar Kompetensi Kompetensi Dasar I. Tujuan Pembelajaran

: Akuntansi :I/1 :5 : 16 x 45 Menit : Mengelola Bukti Transaksi. : Menganalisis bukti transaksi keuangan. : a. Akun akun yang akan didebet dan dikredit Teridentifaikasi. b. Jumlah rupiah akun akun yang didebet dan dikredit teridentifikasi.

II. Materi Ajar akun-

: a. Memberi kode akun.. b.Menentukan jumlah debet dan kredit untuk akun. c. Menganalisis bukti transaksi keuangan.

III. Metode Pembelajaran : a. Metode tugas lapangan. b. Metode diskusi c. Metode Tanya Jawab d. Metode Praktek. IV. Langkah langkah Pembelajaran A. Kegiatan Awal transaksi keuangan. B. Kegiatan Inti C. Kegiatan Akhir : Menganalisis bukti bukti transaksi dan Menentukan akun yang di debet dan di kredit. : Mencatat bukti transaksi kedalam formuli. :

: Mencari bukti bukti transaksi dari DUDI. dan mengelompokkan bukti bukti

V. Alat / Bahan / Sumber Belajar : - Pengantar Akuntansi.

http://os2kangkung.blogspot.com - Sistem Akuntansi. - Buku buku akuntansi yang relevan. - Bukti bukti transaksi. - Map file. VI. Penilaian : Tes tertulis. Hasil Tugas Lapangan. Tes Praktek.

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

http://os2kangkung.blogspot.com

Mata Pelajaran Kelas / Semester Pertemuan Ke Alokasi Waktu Standar Kompetensi Kompetensi Dasar I. Tujuan Pembelajaran

: Akuntansi :I/1 :6 : 11 x 45 Menit : Mengelola Bukti Transaksi. : Menyimpan bukti transaksi keuangan. : a. Peralatan yang dibutuhkan untuk menyimpan transaksi tersedia. b. Bukti transaksi keuangan tersimpan.

II. Materi Ajar

: a. Menyebutkan peralatan yang dibutuhkan untuk penyimpanan bukti taransaksi. b.Menerapkan teknik penyimpanan bukti

transaksi. III. Metode Pembelajaran : a. Metode Penugasan. b. Metode diskusi c. Metode Tanya Jawab d. Metode Praktek. IV. Langkah langkah Pembelajaran A. Kegiatan Awal B. Kegiatan Inti C. Kegiatan Akhir :

: Memberi kode transaksi dan membuat nomor formulir transaksi. : Mempelajari dokumen perusahaan. : Mengarsipkan bukti bukti transaksi ke map file dan ordner yang masing masing di beri judul.

V. Alat / Bahan / Sumber Belajar : - Pengantar Akuntansi. - Sistem Akuntansi.

http://os2kangkung.blogspot.com - Buku buku akuntansi yang relevan. - Bukti bukti transaksi. - Map file. - Ordner. VI. Penilaian : Tes tertulis. Hasil Penugasan. Tes Praktek.

You might also like