You are on page 1of 2

LATIHAN RENTANG

GERAK SENDI

Apa itu Latihan Rentang Gerak Sendi?


LATIHAN RENTANG GERAK SENDI
Latihan Rentang Gerak Sendi adalah latihan yang dilakukan untuk memaksimalkan pergerakan sendi yang mungkin dilakukan oleh sendi tersebut sehingga mempertahankan fleksibelitas sendi dan mencegah terjadinya kekakuan.

DIBERIKAN PADA :
Klien mudah yang tidak mampu

menggerakkan sendi dengan

PROSEDUR PELAKSANAAN
A. BAHU Menaikan lengan keatas kepala dengan sudut 1800dengan pusat bahu & mengembalikannya keposisi semula

Oleh :

Jenis Latihan
a. Latihan rentang gerak sendi pasif. Latihan yang dilakukan klien dengan dibantu oleh perawat dan keluarga. Klien tidak mampu melakukan sendiri. b. Latihan rentang gerak sendi aktif. Latihan yang dilakukan klien sendiri.

KELOMPOK B 13
REZI MAWALDI S,Kep

PRAKTEK PROFESI KEPERAWATAN MEDIKAL BEDAH FAKULTAS KEPERAWATAN UNIVERSITAS ANDALAS 2013

Perawat

memotivasi

klien

untuk

melakukan latihan setiap hari.

Menggerakkan lengan ke arah samping menuju kepala dengan sudut 1800 dan mengembalikan pada posisi semula hingga mencapai tangan yang satu lagi B. SIKU Melipatkan siku tangan hingga posisi tangan sejajar dengan lengan dan meluruskan lagi

D. Jari Melatih dengan membuat tinju dan mengembalikan posisi semula

Merenggangkan semua jari (jari mekar), C. Pergelangan Tangan Memutar lengan kearah dalam dan luar Menggerakkan dengan posisi telapak telentang tangan dan lalu merapatkan lagi dan melatih pergerakan ibu jari.

telungkup serta memutar nya

PERTAHANKAN SENDI KLIEN TETAP FLEKSIBEL

You might also like