You are on page 1of 36

MATERI KULIAH MATEMATIKA DISKRIT

DOSEN : WAHYU NUR CHOLIFAH,M.Kom.

Jakarta 2013
1-Oct-13

MATERI KULIAH I LOGIKA PROPOSISI


Logika merupakan study penalaran (reasoning). Definisi Penalaran : cara berfikir dengan mengembangkan sesuatu berdasarkan akal budi dan bukan dengan perasaan/pengalaman. Logika difokuskan pada hubungan antara pernyataan-pernyataan (statement). Contoh: Semua pengendara motor memakai helm Setiap orang yang memakai helm adalah mahasiswa Jadi, semua pengendara sepeda motor adalah mahasiswa Logika tidak membantu menentukan apakah pernyataan-pernyataan tersebut benar/salah. Kalimat yang bernilai benar/salah disebut Proposisi (Preposition) 1. ROPOSISI (PREPOSITION) Definisi Proposisi : kalimat deklaratif yang bernilai benar (true) / salah (false), tetapi tidak dapat sekaligus keduanya. Contoh : a) 6 adalah bilangan genap b) Soekarno adalah Presiden Indonesia yang pertama c) 2 + 2 = 4 d) Ibukota Provinsi Jawa Barat adalah Semarang e) kemarin hari hujan f) suhu dipermukaan laut adalah 21oC Simbolik proposisi dilambangkan dengan huruf kecil seperti : Missal : p = 6 adalah bilangan genap
p ,q ,r

Kebenaran / kesalalahan dari

sebuah kalimat disebut nilai kebenarannya (truth value).

r=2+2=4

2. INGKARAN (NEGASI) Bila p merupakan suatu pernyataan yang bernilai benar, maka ~p merupakan pernyataan yang bernilai salah, demikian sebaliknya Notasi : = tidak p

Table kebenaran

T F

F T

T = TRUE (benar) F = FALSE (salah) Contoh : = semua mahasiswa di kelas ini memakai baju hijau = tidak semua mahasiswa di kelas ini memakai baju hijau = beberapa mahasiswa di kelas ini memakai baju hijau = ada beberapa mahasiswa di kelas ini memakai baju hijau 3. KONJUNGSI (CONJUCTION/DAN) Dari dua pernyataan p dan q dapat dibentuk pernyataan majemuk dalam bentuk yang disebut konjungsi dari penyataan Notasi : Table kebenaran .

T T F F Contoh :

T F T F

T F F F

= hari ini hujan

= murid-murid diliburkan dari sekolah = hari ini hujan dan murid-murid diliburkan dari sekolah 4. DISJUNGSI (DISJUNCTION/ATAU) Bernilai salah bila kedua-duanya salah. Notasi : Table kebenaran

T T F F Contoh :

T F T F

T F F F

= hari ini hujan = murid-murid diliburkan dari sekolah = hari ini hujan atau murid-murid diliburkan dari sekolah

5. DISJUNGSI EKSKLUSIF

Definisi: misalkan p dan q adalah proposisi. Eksekutif or p dan q, dinyatakan dengan notasi adalah proposisi yang bernilai benar bila hanya salah satu dari p dan q

benar, selain itu nilainya salah. Notasi :

hanya benar jika salah satu, tapi tidak keduannya, dari proposisi atomiknya benar.

Table kebenaran: T T F F T F T F F T T F

Contoh : Sebuah perusahanan membutuhkan tenaga IT yang harus menguasai Bahasa C++ atau Java

6. KONDISIONAL (IMPLIKASI/PROPOSISI BERSYARAT) Suatu pernyataan majemuk yang berbentuk Notasi : Table kebenaran

T T F F

T F T F

T F T T

Contoh : Jika adik lulus ujian, maka ia mendapat hadiah dari ayah Jika suhu mencapai 80oC, maka alarm berbunyi

7. BIKONSISIONAL/(BIIMPLIKASI) Implikasi yang mempunyai dua arah yang berbentuk Notasi : Table kebenaran

T T F F Contoh:

T F T F

T F F T

(a) Jika udara diluar panas maka anda membeli es krim, dan jika anda membeli es krim maka udara diluar panas. (b) Anda naik jabatan jika anda punya koneksi, dan anda punya koneksi jika anda naik jabatan. Penyelesaian: (a) Anda membeli es krim jika dan hanya jika udara diluar panas. (b) Anda naik jabatan jika dan hanya jika anda punyaa koneksi.

HUKUM-HUKUM LOGIKA PROPOSISI 1. HUKUM IDENTITAS


(i) (ii)

2. HUKUM NULL/DOMINASI
(i) (ii)

3. HUKUM NEGASI
(i) (ii)

4. HUKUM IDEMPOTEN
(i) (ii)

5. HUKUM INVOLUSI (NEGASI GANDA)


(i)

6. HUKUM PENYERAPAN (ABSORPSI)


(i) (ii)

7. HUKUM KOMUTATIF
(i) (ii)

8. HUKUM ASOSIATIF
(i) (ii)

9. HUKUM DISTRIBUTIF
(i) (ii)

10. HUKUM De Morgan


(i) (ii)

8. INFERENSI Proses penarikan kesimpulan dari beberapa proposisi disebut inferensi (inference). Didalam proposisi terdapat sejumlah kaidah inferensi, antara lain: a. Modus Ponen (law detachment)

Kaidah ini didasarkan pada tautology adalah hipotesis, sedangkan ditulis dengan cara:

, yang dalam hal ini, adalah konklusi. Kaidah modus ponen

Symbol

dibaca sebagai jadi atau karena itu. dan implikasi benar, maka

Modus ponen menyatakan bahwa jika hipotesa konklusi benar.

Contoh: Misalkan implikasi jika 20 habis dibagi 2, maka 20 adalah bilangan genap dan hipotesa 20 habis dibagi 2 keduanya benar. Maka menurut modus ponen, inferensi berikut: Jika 20 habis dibagi 2, maka 20 adalah bilangan genap. 20 habis dibagi 2. Karena itu, 20 adalah bilangan genap Adalah benar. Kita juga dapat menuliskan inferensi diatas sbb:

b. Modus Tollen Kaidah ini didasarkan pada tautology ditulis dengan cara: , kaidah ini modus tollen

Contoh: Misalkan implikasi jika n adalah bilangan ganjil, maka n2 bilangan ganjil dan hipotesa n2 bernilai genap keduanya benar. tollen, inferensi berikut: Maka menurut modus

c. Silogisme Hipotesis Kaidah ini didasarkan pada tautology silogisme ditulis dengan cara: . Kaidah ini

Contoh : Misalkan implikasi jika saya belajar dengan giat, maka saya lulus ujian dan implikasi jika saya lulus ujian, maka saya cepat menikah adalah benar. Maka menurut kaidah silogisme, inferensi berikut:

d. Silogisme Disjungtif Kaidah ini didasarkan pada tautology disjungsi ditulis dengan cara: . Kaidah silogisme

Contoh: Saya belajar dengan giat atau saya menikah tahun depan. Saya tidak belajar dengan giat. Karena itu, saya menikah tahun depan. Menggunakan kaidah silogisme disjungtif, atau dapat ditulis dengan cara:

e. Simplifikasi Kaidah ini didasarkan pada tautology , yang dalam hal ini, p dan q adalah

hipotesis, sedangkan p adalah konklusi. Kaidah simplifikasi ditulis dengan cara:

Contoh: Hamit adalah mahasiswa UNINDRA dan mahasiswaUIN. Karena itu, Hamit adalah mahasiswa UNINDRA Menggunakan kaidah simplikasi, atau dapat juga ditulis dengan cara:

f. Penjumlahan Kaidah ini didasarkan pada tautology dengan cara: ** Contoh : Penarikan kesimpulan seperti berikut: Taslim mengambil kuliah Matematika Diskrit. Karena itu, Taslim mengambil kuliah Matematika Diskrit atau mengulang kuliah Algoritma Menggunakan kaidah penjumlah, atau dapat juga ditulis dengan cara: . Kaidah penjumlahan ditulis

g. Konjungsi Kaidah ini didasarkan pada tautology ditulis dengan cara: . Kaidah konjungsi

Contoh : Penarikan kesimpulan seperti berikut: Taslim mengambil kuliah Matematika Diskrit. Algoritma. mengulang kuliah Algoritma. Menggunakan kaidah konjungsi, atau dapat juga ditulis dengan cara: Taslim mengulang kuliah Karena itu, Taslim mengambil kuliah Matematika Diskrit atau

h. TAUTOLOGI & KONTRADIKSI Definisi Tautologi : sebuah proposisi benar untuk sembarang penyataan Demikian juga: Definisi Kontradiksi : sebuah proposisi salah untuk sembarang penyataan adalah sebuah kontradiksi jika dengan kata lain, adalah sebuah tautology jika

sebuah kontradiksi hanya akan mengandung F dalam kolom terakhir dari table kebenarannya.

Contoh:
1.

Proposisi p atau bukan p, yakni

, adalah sebuah tautology.

Kenyataan ini dijelaskan dengan membentuk sebuah table kebenaran: T F


2.

F T

T T , adalah sebuah kontradiksi.

Proposisi p dan bukan p, yakni Kenyataan ini dijelaskan oleh table berikut: T F F T F F

TUGAS I
1. Untuk menerangkan karateristik mata kuliah X, misalkan p : kuliahnya menarik, dan q : dosennya enak, r : soal-soal ujiannya mudah. Terjemahknan proposisi-proposisi berikut dalam notasi simbolik (menggunakan p,q,r): a. Kuliahnya tidak menarik, dosennya tidak enak, dan soal-soal ujiannya tidak mudah. b. Kuliahnya menarik atau soal-soal ujiannya tidak mudah, namun tidak keduannya. c. Salah bahwa kuliahnya menarik berarti dosennya enak dan soal-soalnya mudah. 2. Misalkan p adalah Hari ini adalah Hari Rabu, q adalah Hujan turun dan r adalah Hari ini panas. Terjemahkan notasi simbolik ini dengan kata-kata:
a. b. c.

3. Tuliskan table kebenaran untuk setiap proposisi berikut:


a.

b.

4. Periksa kesahihan argument-argumen berikut: a. Jika hari panas, Anton mimisan. Hari tidak panas. Oleh karena itu, Anton tidak mimisan, b. Jika hari panas, Anton mimisan. Anton tidak mimisan. Oleh karena itu, hari tidak panas. 5. Gunakan table kebenaran untuk menunjukkan bahwa tiap implikasi berikut adalah tautology:
a. b. c.

MATERI KULIAH II ALJABAR BOOLE


DEFINISI misalkan B adalah himpunan yang didefinisikan pada : 1. dua operator biner + dan . 2. Dan sebuah operator uner, . Misalkan 0 dan 1 adalah dua elemen yang berbeda dari B, maka:

Disebut aljabar Boolean jika untuk setiap


1. Identitas

berlaku aksioma:

2. Komutatif

3. Distributive

4. Komplemen

1. ALJABAR BOOLEAN DUA NILAI (TWO-VALUE BOOLEAN ALGEBRA) Definisi : pada himpunan B dengan dua buah elemen 0 dan 1, yaitu:

Kaidah operator biner dan uner dapat ditunjukkan pada table: a 0 1 a 1 0

Keempat asioma terpenuhi pada himpunan operator uner yang di definisikan diatas:

dengan dua operator biner dan satu

1. Identitas :

2. Komutatif : jelas berlaku dengan melihat simetri tabel operator biner. 3. Distributive : dapat ditunjukkan dengan tabel kebenaran a 0 0 0 0 1 1 1 1 b 0 0 1 1 0 0 1 1 c 0 1 0 1 0 1 0 1 b+c 0 1 1 1 0 1 1 1 a.(b+c) 0 0 0 0 0 1 1 1 a.b 0 0 0 0 0 0 1 1 a.c 0 0 0 0 0 1 0 1 (a.b)+(a.c) 0 0 0 0 0 1 1 1

4. Komplemen : jelas berlaku karena tabel memperlihatkan bahwa:

2. EKSPRESI BOOLEAN Pada aljabar Boolean dua nilai, . Kedua elemen B seringkali disebut elemen

biner, kedua elemen B disebut elemen biner atau bit. Peubah (variable) x disebut peubah boolean atau peubah biner jika nilainya hanya dari B.

Definisi: misalkan Boolean dalam

adalah sebuah aljabar Boolean.

Suatu Ekspresi

(i) (ii) (iii)

Setiap elemen didalam B Setiap perubah Jika e1dan e2 adalah ekspresi Boolean, maka e1+e2,e1.e2,e adalah Ekspresi Boolean.

Jadi Ekspresi Boolean antara lain:

Ekspresi Boolean yang mengandung n peubah dinamakan Ekspresi Boolean bagi n peubah. Mengevalusi ekspresi Boolean artinya memberikan nilai pada peubah-peubah di dalam ekspresi tersebut dengan elemen-elemen didalam B. Hasil dari evaluasi adalah sebuah nilai yang merupakan salah satu dari anggota B. Pada aljabar Boolean dua-nilai, , sehingga ekspresi Boolean dapat diberi nilai 0

dan 1. Dua ekspresi Boolean dikatakan ekivalen jika keduanya mempunyai nilai yang sama untuk setiap pemberian nilai-nilai kepada n peubah. Contoh : Perhatikan bahwa a 0 0 1 1 b 0 1 0 1 a 1 1 0 0 ab 0 1 0 0 a+ab 0 1 1 1 a+b 0 1 1 1

3. PRINSIP DUALITAS Definisi : misalkan S adalah kesamaan (identity) di dalam aljabar Boolean yang melibatkan operator + ; . ; dan komplemen, maka jika pernyataan S* diperoleh dari S dengan cara mengganti : . 0 1 dengan + dengan 1 dengan 0 + dengan .

Dan membiarkan operator komplemen tetap apa adanya, maka kesamaan S* juga benar. S* disebut dual dari S. Contoh : tentukan dual dari:

Jawab:

HUKUM-HUKUM ALJABAR BOOLEAN 1. Hukum Identitas 2. Hukum Dominasi

3. Hukum Komplemen

4. Hukum Idempoten

5. Hukum Involusi

6. Hukum Penyerapan

7. Hukum Komutatif

8. Hukum Asosiatif

9. Hukum Distributif

10. Hukum De Morgan

11. Hukum 0/1

1. Hokum komutatif :

Dualnya :
2. Hokum asosiatif :

Dualnya :
3. Hokum distributive :

Dualnya :

Contoh: Buktikan bahwa untuk sembarang elemen a dan b dari aljabar Boolean maka kesamaan berikut: adalah benar. Jawab:

4. FUNGSI BOOLEAN (FUNGSI BINER) Definisi: pemetaan dari Bn ke B melalui ekspresi Boolean, kita menulisnya sebagai:

Yang dalam hal ini Bn adalah himpunan yang beranggotakan pasangan terurut ganda- n ordered n-tuple) didalam daerah asal B. Dengan kata lain, setiap ekspresi Boolean tidak lain merupakan fungsi Boolean.

Contoh : fungsi Boolean x 0 0 0 0 1 1 1 1 y 0 0 1 1 0 0 1 1 z 0 1 0 1 0 1 0 1 f(x,y,z)=x . y . z 0 0 0 0 0 0 1 0

5. PENJUMLAHAN DAN PERKALIAN DUA FUNGSI Misalkan f dan g adalah dua fungsi Boolean dengan n peubah. maka penjumlahan f + g didefinisikan sebagai:

Sedangkan perkalian f . g didefinisikan sebagai:

Contoh carilah penjumlahan dan perkalian fungsi dari persamaan di bawah ini

u/ penjumlahan : f + g

Untuk perkalian : f . g

6. KOMPLEMEN FUNGSI BOOLEAN Bila sebuah fungsi Boolean dikomplemenkan, kita peroleh fungsi komplemen. Fungsi komplemen berguna pada saat penyederhanaan fungsi Boolean. Fungsi komplemen dari suatu fungsi f yaitu f dapat dicari dua cara:

1. Menggunakan hokum de morgan Hokum de morgan untuk dua buah peubah adalah:

Hokum de morgan untuk tiga buah peubah

adalah:

Contoh carialah komplemen fungsi boleean dari persamaan dibawah ini dengan cara de morgan : , maka fungsi komplemennya adalah:

2. Menggunakan prinsip dualitas Tentukan dual dari ekspresi Boolean yang merepresentasikan f, lalu komplemenkan setiap literal didalam dual tersebut. Bentuk akhir yang diperoleh menyatakan fungsi komplemen. Contoh cari komplemen fungsi boleean dengan menggunakan prinsip dualitas. , maka dual dari eksprresi booleannya adalah:

Komplemenkan tiap literal dari dual atas menjadi:

Contoh carilah komplemen dari fungsi Jawab :

Cara I

Cara II Dual dari ekspresi booleannya :

Komplemen tiap literal dari dual:

TUGAS 2
Buktikan bahwa untuk sembarang elemen a dan b dari aljabar Boolean maka kesamaan berikut: 1. a + a.b = a 2. (a.b) = 0 Carilah penjumlahan dan perkalian fungsi dari persamaan fungsi di bawah ini:
3.

carilah komplemen dari persamaan fungsi di bawah ini:


4.

5.

6. BENTUK KANONIK Ekspresi Boolean yang dinyatakan sebagai penjumlahan dari satu atau lebih miniterm (perkalian dari satu atau lebih maxterm disebut dalam bentuk kanonik. Ada dua macam bentuk kanonik: 1. Sebagai penjumlahan dari hasil kali / SOP (sum of product) / disjunctive norma form Notasi : 2. Perkalian dari hasil jumlah / POS (product of sum) / conjunctive normal form

Notasi :

Cara membentuk miniterm dan maxterm dapat ditunjukkan dalam bentuk tabel: x 0 0 1 1 x 0 0 0 0 1 1 1 1 y 0 0 1 1 0 0 1 1 y 0 1 0 1 z 0 1 0 1 0 1 0 1 miniterm suku lambang maxterm suku lambang miniterm suku lambang maxterm suku lambang

Contoh nyatakan fungsi Boolean f(x,y,) = x + yz dalam bentuk kanonik SOP dan POS 1. SOP

2. POS

7. KONVERSI ANTAR BENTUK KANONIK Fungsi Boolean dalam bentuk kanonik SOP dapat ditransformasikan ke bentuk kanonik POS, demikian sebaliknya. Misalkan f adalah fungsi Boolean dalam bentuk SOP dengan tiga peubah.

Dengan menggunakan hokum de morgan, didapat fungsi f dalam bentuk POS:

Kesimpulan : mj = Mj

8. APLIKASI ALJABAR BOOLEAN a. SWITCHING NETWORK Saklar adalah objek yang mempunyai dua buah status : terbuka dan tertutup. Tiga bentuk saklar paling sederhana:
a x b

1. keluaran b ada jika dan hanya jika saklar x ditutup

2. keluaran b ada jika dan hanya jika x dan y keduanya tertutup

b c

3. keluaran c ada jika dan hanya jika x atau y ditutup

b. SIRKUT ELEKTRONIK Aljabar Boolean digunakan untuk memodelkan sirkuit elektronik. Elemen dasar dari sirkuit adalah gerbang (gate). Sirkuit elektronik dimodelkan dengan sejumlah gerbang logika (logic gate). Ada 3 gerbang dasar: AND, OR dan NOT.

x Komplemen

x y GerbangOR

y = x+y

x y

y = x.y

Gerbang AND

Sedangkan gerbang logika turunan dari gerbang logika dasar, yaitu NAND, NOR, XOR(executive OR), dan XNOR.
x y (x . y) x y Gerbang XOR x y Gerbang XNOR xy

Gerbang NAND x y Gerbang NOR

(x + y)

(xy)

Contoh: Nyatakan fungsi kedalam rangkaian logika.

Cara I x y x.y (x.y) + (x+y)

x y x+y

Cara II x y x.y (x.y) + (x+y)

x+y Cara III x y x.y (x.y) + (x+y)

x+y

9. PENYEDERHANAAN FUNGSI BOOLEAN Menyederhanakan fungsi Boolean artinya mencari bentuk fungsi lain yang ekivalen tetapi dengan jumlah literal atau operasi yang lebih sedikit. Penyederhanaan fungsi Boolean disebut juga minimisasi fungsi. Ada tiga metode yang digunakan untuk menyederhanakan fungsi Boolean: 1) Secara aljabar, menggunakan hokum-hukum aljabar. Contoh:
(a)

(b)

2) Metode peta karnaugh (K-Map). Metode peta karnaugh merupakan metode grafis untuk menyederhanakan fungsi Boolean. Peta karnaugh adalah sebuah diagram/peta yang terbentuk dari kotakkotak (berbentuk bujursangkar) yang bersisian. 4 peubah (variable) PetaKarnaugh 2 variabl
0

Tiap kotak mepresentasikan

sebuah miniterm. Peta karnaugh yang akan dibahas yaitu peta karnaugh 2,3 dan

Penyajian I
y y

Penyajian II
x

Penyajian III Peta Karnaugh 3 variable


yz x yz yz yz

Peta Karnaugh 4 variable


yz yz yz yz

wx

wx wx wx

a) Teknik Minimisasi Fungsi Boolean Dengan Peta Karnaugh Penggunaan peta karnaugh dengan meyederhanakan fungsi Boolean dilakukan dengan cara menggabungkan kotak-kotakyang bernilai 1 dan saling bersisihan. Kelompok kotak yang bernilai 1 dapat membentuk pasangan (dua), kuad (empat), dan octet (delapan). Tinjaun masing-masing kelompok sebagai berikut melalui contoh:

Pasangan (Dua)
yz wx 00 01 11 10 wx yz 00

Kuad (empat)
01 11 10

00

00

01 11 10 yz wx 00 00 01

01 11 10

01

11

10

Octet(delapan)

11 10

b) Penggulungan Sederhanakan fungsi Boolean


yz

00

01

11

10

0 1
1

0 0

1 1

0 1

c) Contoh-contoh Penyederhanaan Fungsi Boolean Dibawah ini diberikan contoh-contoh penyederhanaan fungsi dengan metode peta karnaugh. Kunci penyelesaian minimisasi fungsi dengan peta karnaugh terletak pada cara kita mengelompokan kotak-kotak yang berisi 1. Contoh: Tentukan bentuk sederhana dari fungsi Boolean yang merepresentasikan tabel kebenaran dalam bentuk baku SOP dan POS.

x 0 0 0 0 1 1 1 1

y 0 0 1 1 0 0 1 1

z 0 1 0 1 0 1 0 1

f(x,y,z) 0 1 0 1 1 0 1 0

(1) Bentuk baku SOP: kelompokkan


yz x 00 01 111 10

0 1
1

1 0

1 0

0 1

Fungsi minimisasi: (2) Bentuk POS: kelompokkan 0


yz x 00 01 11 10

0 1
1

1 0

1 0

0 1

Fungsi minimisasi: Contoh Minimisasi fungsi


yz 00 01 11 10

0 0
1

1 1

1 1

1 0

Fungsi minimisasi : 10. PENYEDERHANAAN RANGKAIAN LOGIKA Teknik minimisasi fungsi Boolean dengan peta karnaugh mempunyai terapan yang sangat penting dalam menyederhanakan rangkaian logika. Penyederhanaan rangkaian dapat mengurangi jumlah gerbang logika yang digunakan. Contoh: Minimisasi fungsi Boolean
yz

x 0 1

00

01

11

10

1 1
x y z

0 1

1 0

1 0

xyz

xyz x (xyz).(xyz).(xyz).(xyz)

xyz

xyz

Minimisasi dengan peta karnaugh sbb:


yz x 00 10 11 10

1 1
1

0 1

1 0

1 0

Fungsi Boolean hasil minimisasi adalah adalah sbb:


x y xy (xy)+(xy)

dan rangkaian logikanya

xy

TUGAS III
1.

You might also like