You are on page 1of 18

PENGANTAR ETIKA

dr.Taufik Suryadi,SpF
CURRICULUM VITAE
Dr.Taufik Suryadi,SpF
 Dokter lulusan FK USU Tahun 2000

 Dokter Spesialis Forensik, FK USU, 2005

 Program Bioetik, Hukum Kedokteran dan

HAM, FK UI 2007
 Program Sosial Budaya Kesehatan, FE UI

2007
 National Workshop on Bioethic for Medical

Education, FK UGM 2007


SISTEMATIKA MATA KULIAH
 PENGANTAR ETIKA  PENGANTAR HUKUM
 HATI NURANI SEBAGAI KESEHATAN
FENOMENA MORAL  HUKUM KESEHATAN
 KEBEBASAN DAN MASYARAKAT
TANGGUNG JAWAB  WAJIB SIMPAN RAHASIA
 NILAI DAN NORMA  PROFESIONALISME KES
 HAK DAN KEWAJIBAN MASYARAKAT
 TEORI-TEORI ETIKA  HAK ASASI KESEHATAN
 ETIKA TERAPAN  DIMENSI HUKUM DALAM
KES MASYARAKAT
 ADVOKASI DAN BANTUAN
HUKUM DALAM MASALAH
KES MASYARAKAT
ISTILAH-ISTILAH
 ETIKA  ADAB
 MORAL  AKHLAK
 ETIKET  SUSILA
 TATA KRAMA  NORMA
 BUDI PEKERTI  NILAI
 ETIS  ETHOS
ETIKA DAN MORAL
ETIKA MORAL
 BHS YUNANI:ETHOS  BHS LATIN: MORES
 MEMPUNYAI BANYAK  MEMPUNYAI ARTI
ARTI TEMPAT YANG SAMA DENGAN
TINGGAL BIASA, ETIKA
PADANG RUMPUT,  MORAL: NILAI-NILAI
KANDANG, ATAU NORMA-NORMA
KEBIASAAN, ADAT, YANG MENJADI
AKHLAK, WATAK, PEGANGAN BAGI
PERASAAN, CARA SESEORANG ATAU
BERFIKIR. SUATU KELOMPOK
 JAMAK: TA ETHA  DALAM MENGATUR
ADAT KEBIASAAN TINGKAH LAKUNYA
ETIKA DAN ETIKET
 ETIKA = MORAL  ETIKET = SOPAN
 BHS INGGRIS = SANTUN
ETHICS  BHS PERANCIS =
 MASALAH APAKAH ETIQUETTE
SUATU PERBUATAN  CARA YANG HARUS
ITU BOLEH ATAU DILAKUKAN OLEH
TIDAK MANUSIA
 BERLAKU KAPAN SAJA,  HANYA BERLAKU
DIMANA SAJA DALAM PERGAULAN
 BERSIFAT ABSOLUT  BERSIFAT RELATIF
 MEMANDANG  HANYA MEMANDANG
MANUSIA LEBIH DARI SISI LAHIRIAH
DALAM TIDAK
MUNGKIN BERSIKAP
PURA-PURA
MORALITAS : CIRI KHAS
MANUSIA
 PERBUATAN  MANUSIA
MANUSIA MEMPUNYAI RASIO,
BERKAITAN KESADARAN
DENGAN BAIK DAN MORAL
BURUK.  TIDAK SEMUA
 NETRAL  PAKAI BANGSA
SEPATU KANAN MEMPUNYAI
DULU ATAU KIRI PENGERTIAN YANG
SAMA TENTANG
BAIK BURUK
“TABU, PANTANG,
ETIKA : ILMU TENTANG
MORALITAS
 ETIKA = ILMU TENTANG
MORALITAS, YANG MENYELIDIKI
TENTANG TINGKAH LAKU MORAL
MANUSIA
 ETIKA DIBAGI 3 PENDEKATAN:
3. ETIKA DESKRIPTIF
4. ETIKA NORMATIF
5. METAETIKA
ETIKA DESKRIPTIF ETIKA NORMATIF
 MELUKISKAN TINGKAH  BAGIAN TERPENTING DARI
MORAL DALAM ARTI ETIKA  DISKUSI TENTANG
LUAS MASALAH-MASALAH
MORAL
 MEMPELAJARI  MEMBERI PENILAIAN
MORALITAS YANG TENTANG PERILAKU
TERDAPAT DALAM MANUSIA
INDIVIDU,  DISEBUT JUGA SEBAGAI
KEBUDAYAAN, ETIKA PRESKRIPTIF
SUBKULTUR (MEMERINTAHKAN)
TERTENTU, DALAM  PRINSIP ETIS YANG TAK
SUATU PERIODE DAPAT DITAWAR-TAWAR
SEJARAH DAN  RINGKASNYA: ETIKA
NORMATIF =
SEBAGAINYA. MERUMUSKAN PRINSIP
 ETIKA DESKRIPTIF ETIKA YANG DAPAT
HANYA MELUKISKAN, DIPERTANGGUNGJAWABKA
TIDAK MEMBERI N DENGAN CARA
RASIONAL DAN DAPAT
PENILAIAN NETRAL DIGUNAKAN DALAM
PRAKTIK.
METAETIKA
 BHS YUNANI  CONTOH
META = MELEBIHI METAETIKA:
 MORALITAS TIDAK MENJADI
LANGSUNG PENDONOR ORGAN
BAHASA ETIS TUBUH ADALAH
 MEMPELAJARI “BAIK”
LOGIKA KHUSUS  APAKAH MASIH
DARI UCAPAN- “BAIK”  BILA
UCAPAN ETIS ORGANNYA DIJUAL
 DISEBUT JUGA =
ETIKA ANALITIK
A. Moral - Etika – Asas – Aturan - Kode
Etik Profesi
1 Ajaran Ajaran tentang bagaimana
manusia harus hidup dan
Moral bertindak menjadi manusia yang
baik
Sistem nilai tentang perbuatan
2 Moral manusia yang dianggap baik/
buruk, benar / salah, pantas /
tidak pantas
3 Falsafah Mencari penjelasan , mengapa
Moral perbuatan tertentu dinilai baik/
buruk, benar/salah, pantas /tidak
pantas

4 Kerangka berpikir yang disusun


Teori2 oleh filsuf tertentu-untuk
etika memberi pembenaran, mengapa
suatu perbuatan dinilai baik dari
pendekatan moral
Moral - Etika – Asas – Aturan - Kode
Etik Profesi
5 Asas2 Asas-asas yang diturunkan dari
teori-teori etika sebagai kaidah-
Ajaran
etika kaidah dasar moral bagi manusia
Moral
6 Seperangkat norma atau pedoman
Aturan untuk mengukur perbuatan,
2 etika berupa aturan dan larangan yang
didasarkan pada asas –asas etika

7 Seperangkat aturan etika yang


Kode Etik khusus berlaku untuk semua
Profesi anggota asosiasi profesi tertentu,
sebagai konsensus bersama, yang
memuat aturan dan larangan yang
wajib di taati oleh semua anggota
dalam menjalankan profesi
BIOETIKA KESEHATAN
 BIOS = HIDUP, KEHIDUPAN
 ETHOS = ADA KEBIASAAN
BAIK, SEHARUSNYA,
SELAYAKNYA
 HEALTH BIOETHICS MORAL
PRINCIPLE OF HEALTH SCIENCES
 DULU: ETIKA TRADISIONAL

 ASAS: BENEFICENCE DAN


NONMALEFICENCE
BIOETIK
 ETIK UMUM: MEMBAHAS KONDISI
DASAR BAGAIMANA MANUSIA
BERTINDAK DALAM MENGAMBIL
KEPUTUSAN ETIS PRINSIP MORAL:
BAIK/BURUK.
 ETIK KHUSUS: PENERAPAN PRINSIP-
PRINSIP DASAR DALAM BIDANG
KHUSUS ETIK TERAPAN
NORMA ETIKA

 NORMA ETIK
 KAIDAH PRIBADI

 DIBUAT MASYARAKAT

 SIFAT IDEAL

 TENTANG BAIK-BURUK

 DALAM BENTUK KODE

 SANKSI MORAL
ETIK
 ETIK MENGATUR MANUSIA
DALAM MEMBUAT KEPUTUSAN
DAN DALAM BERPERILAKU
(PROFESI), DENGAN
MENGGUNAKAN “DIALOG”
ANTAR BEBERAPA KAIDAH
MORAL, DENGAN HASIL YANG
TIDAK SELALU SERAGAM.
TATANAN MORAL
 LOGIKA: DASARNYA PIKIRAN,
TUJUANNYA KEBENARAN, NILAINYA
BENAR SALAH, HASILNYA ILMU
 ETIK: KEHENDAK, KEBAIKAN, BAIK
BURUK, KESERASIAN
 ETIKET: KEHORMATAN, SOPAN
SANTUN, SOPAN TIDAK SOPAN, TATA
KRAMA
 ESTETIK: PERASAAN, KEINDAHAN,
HASIL CIPTAAN: KESENIAN, ART

You might also like