You are on page 1of 1

English Indonesia Competitions atau yang biasa disebut EIC merupakan agenda tahunan SMAN 8 yogyakarta yang merupakan

kegiatan tahunan yang berisi kompetisi yang berbasis bahasa indonesia dan bahasa inggris seperti : debat bahasa inggris, debat bahasa indonesia,speech contest,news reading, dan story telling. Pada tahun ajaran 2009/2010 EIC diikuti oleh siswa siswi SMA dan SMP baik negri maupun swasta seDIY dan JATENG, untuk lomba debat b.inggris debate b.indonesia pesertanya merupakan siswa siswi SMA, sedangkan untuk speech contest,news reading, dan story telling, diperuntukan khusus untuk siswa dan siswi SMP. Juri juri yang digunakan merupakan juri juri yang biasa menjadi juri di kompetisi seperti ini seperti JDF,Balai Bahasa,LIA,dan lembaga lainnya. Untuk lomba debate bahasa inggris jumlah pesertanya 27 tim dan dimenangkan oleh tim dari SMAN 3 Surakarta, untuk lomba debate bahasa indonesia jumlah pesertanya 17 tim dan dimenangkan oleh tim dari SMAN 1 yogyakarta, speech contest dimenangkan oleh ahmad zaki, story telling oleh Ezra Sebastian S, dan news reading dimenangkan oleh Benedictus Y. Kompetisi ini berlangsung seru selama 2 hari, dan para pemenang mendapatkan tropi,sertifikat dan uang pembinaan. Untuk tahun berikutnya semoga EIC sukses dan kalian para siswa dan siswi SMP/SMA bisa berpartisipasi dalam kompetisi ini.

You might also like