You are on page 1of 9

Akut Abdomen

Definisi : Akut Abdomen adalah gangguan perut yang sifatnya mendadak dan memerlukan penanganan segera. Keluhan : - Nyeri / sakit - Tambahan seperti mual, muntah dan febris

Gejala pada Abdomen : - Nyeri tekan ( tenderness ) - Nyeri lepas tekan ( rebound tenderness ) - Defans muskuler ( muscular guarding ) - Perubahan peristaltik - Tanda-tanda lain yang khusus Macam nyeri pada Abdomen : - nyeri somatik : berasal dari dinding abdomen sampai peritoneum parietale - nyeri visceral : dari organ dalam termasuk peritoneum viscerale - nyeri pindah

Sifat rasa nyeri : - Kontinue / terus menerus : akibat inflamasi atau ischemia - kolik / hilang timbul : akibat peritasltik berlebihan dari organ saluran seperti usus, ureter dan saluran empedu Lokasi rasa nyeri : - nyeri somatik : sesuai dengan letak anatomis - neri visceral : sulit menentukan

Onset rasa nyeri

- Mendadak dan hebat : - perforasi gaster - kolik ureter atau biliar - Mendadak dan makin berat : - trombosis mesenterica - volvulus - strangulasi usus - torsi kista ovarium - pancreatitis akut - KET - Perlahan dan makin berat : - proses inflamasi pada umumnya

Pemeriksaan fisik * Inspeksi : - Distensi - Darm contour dan darm steifung - Hernia externa - Bekas operasi * Palpasi : - Hernia - Nyeri tekan - Nyeri lepas tekan - Defans muskuler * Perkusi : - Pekak hepar menghilang - Pekak beralih * Auskultasi : - Aperistaltik sampai hiperristaltik - Borborygmi - Metalis sound

Tanda-tanda Khusus * Appendisitis : - Rovsing Sign - Psoas Sign - Obturator Sign * Cholesistitis : - Murphys Sign - Boas Sign Colok dubur : - nyeri - ampula rekti - massa - darah atau lendir di sarungtangan

Pemeriksaan Penunjang * Laboratorium : darah : - Hb, Hmt - Al, Diff Tell - Ureum & Creatinin - LFT, GDS & Elektrolyt Urine : urinalisa

* Radiologis : - Foto polos ( 3 posisi ) - Foto kontras - Ct scan

Akut Abdomen yang sering :


* Pada semua umur : - Apendisitis - Diverticulitis - Cholesistitis - Perforasi ulkus pepticum - Ileus obstruktif - Pancreatitis - Kolik renal / ureter - Non spesifik

* Khusus Umur Tua : - Keganasan kolorektal - Gangguan vaskuler

* Khusus Anak

: - invaginasi - UTI - Hernia - Ispa

* Khusus Wanita

: - PID - UTI - KET -Torsi kista ovarium

You might also like