You are on page 1of 6

Nama NIM Jurusan Program Studi Judul Skripsi

: Syaif Andra : 1002055076 : Ilmu Administrasi : Ilmu Komunikasi : Efektifitas Media Luar Ruang Baliho SKPD Terhadap Pembentukan Citra Pemerintah di Kota Samarinda. BAB I PENDAHULUAN LATAR BELAKANG RUMUSAN MASALAH TUJUAN PENELITIAN MANFAAT PENELITIAN mendapat 1. secara praktis penelitian diharapkan membawa pemikiran penggunaan ini dapat masukan pada media

Selaku alat kelengkapan negara, pemerintah daerah di dalam 1. Apakah motivasi dalam 1. Untuk menjalankan fungsi sosialisasi kebijakan pemerintah pusat dan juga menjalankan fungsi pembangunan daerah tersebut. Dalam melakukan 2 fungsi utama tersebut pemerintah daerah atau SKPD membutuhkan media di dalam proses sosialisasi dan juga informasi kepada publik. Dengan berpedoman kepada two ways traffic communication kepada pihak penggunaan baliho oleh SKPD kota Samarinda dan juga korelasinya

gambaran/pemahaman mengenai motivasi

penggunaan baliho oleh SKPD penyampaian dalam pesan

terhadap pembentukan citra pemerintah?

eksternalnya yaitu masyarakat, maka pemerintah diharuskan menjadi 2. Seberapa efektifitasnya pihak yang lebih aktif dalam memberikan informasi mengenai program, kebijakan pemerintah kepada publik dan juga masyarakat dan pula menjaga citra pemerintah itu sendiri. Di dalam hal ini, media komunikasi visual luar ruang merupakan pilihan yang sangat baik di era komunikasi zaman sekarang. Selain lebih menjangkau masyarakat luas, dan juga simpel dalam menyampaikan pesannya. kah penggunaan baliho oleh media dalam pesan? SKPD sebagai

kepada public dan juga dalam pembentukan

luar ruang baliho guna penyampaian tertentu. manfaat penelitian ini pesan

citra pemerintah di mata masyarakat Samarinda. 2. Untuk menguji kota

Sedangkan, teoritis dapat

komunikasi penyampaian

menambahkan khazanah ilmu

efektifitas dari baliho

Mengingat banyaknya program dan kebijakan pemerintah yang harus di komunikasikan, maka penggunaan baliho dianggap paling memenuhi standar. Baliho dengan segala kelebihan dan kekurangannya dalam menyampaikan pesan. Dalam hal ini, pemerintah tak terkecuali memiliki sejumlah keinginan dan pesan yang tersirat dan tersurat di dalam media sosialisasinya, dalam hal ini adalah baliho. Dalam penelitian ini, peneliti akan mengkaji seberapa efektifitas dalma penggunaan baliho sebagai media luar oleh SKPD dan juga serta apa korelasinya terhadap pembentukan citra pemerintah di kota Samarinda itu sendiri.

SKPD pembentukan pemerintah masyarakat.

terhadap citra di

pengetahuan khususnya, bagi

peneliti yang secara khusus berkonsentrasi dalam media penggunaan komunikasi

visual dalam hal ini luar ruang. 2. Manfaat diharapkan dijadikan bacaan, kajian dan akademis mampu bahan referensi, rujukan serta wawasan

akademis menambah bagi peneliti.

BAB II KERANGKA DASAR TEORI LANDASAN TEORI DEFINISI KONSEPSIONAL

1. Kata komunikasi berasal dari bahasa latin Communicatio yang berarti 1. Semiotika adalah suatu ilmu atau metode analisis untuk mengkaji tanda. pemberitahuan atau pertukaran pikiran. Jadi, secara garis besar, dalam proses komunikasi haruslah terdapat unsur unsur kesamaan makna agar terjadi suatu pertukaran pikiran dan pengertian antara komunikator (penyebar pesan ) dan komunikan (penerima pesan). (Suprapto,2011:5) 2. Two Ways Communication adalah 3. Teori Semiotik ini dikemukakan oleh Ferdinand De Saussure (1857-1913). Dalam teori ini semiotik dibagi menjadi dua bagian (dikotomi) yaitu penanda (signifier) dan pertanda (signified). Penanda dilihat sebagai bentuk/wujud fisik dapat dikenal melalui wujud karya arsitektur, sedang pertanda dilihat sebagai makna yang terungkap melalui konsep, fungsi dan/atau nilai-nlai yang terkandung didalam karya arsitektur. Eksistensi semiotika Saussure adalah relasi antara penanda dan petanda berdasarkan konvensi, biasa disebut dengan signifikasi. Semiotika signifikasi adalah sistem tanda yang mempelajari relasi elemen tanda dalam sebuah sistem berdasarkan aturan atau konvensi tertentu. Kesepakatan sosial diperlukan untuk dapat memaknai tanda tersebut. Menurut Saussure, tanda terdiri dari: Bunyi-bunyian dan gambar, disebut signifier atau penanda, dan konsep-konsep dari bunyi-bunyian dan gambar, disebut signified. 4. Peirce mengemukakan teori segitiga makna atau triangle meaning yang terdiri dari tiga elemen utama, yakni tanda (sign), object, dan interpretant. Tanda Tanda tanda adalah seperangkat yang dipakai dalam rangka upaya berusaha mencapai jalan di dunia ini, di tengah tengah manusia dan bersama sama manusia. 2. Media Luar Ruang adalah 3. Baliho merupakan sebuah media komunikasi yang digunakan untuk menginformasikan sesuatu kepada objek,mengajak objek untuk

melakukan suatu hal,atau menginformasikan dan mengajak suatu objek untuk melakukan suatu hal. Baliho merupakan salah satu media komunikasi bermedia dengan karakteristik material yang mempunyai daya tahan kuat terhadap cuaca biasanya besi,baja atau banner,kemudian ciri utama dari baliho ialah sebuah baliho selalu berukuran besar. 4. Citra atau imej merupakan

adalah sesuatu yang berbentuk fisik yang dapat ditangkap oleh panca indera manusia dan merupakan sesuatu yang merujuk (merepresentasikan) hal lain di luar tanda itu sendiri.

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

Jenis Penelitian

Fokus Penelitian

Teknik Pengumpulan Data

Analisis Data

Jenis penelitian yang dilakukan 1. Komunikasi adalah penelitian deskriptif kualitatif, yaitu penelitian yang bersifat karakteristik dinyatakan atau bahwa memiliki datanya

non

verbal

yang Teknik

pengumpulan

data

yang

Teknik analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah teknik analisis semiotika, karena metode tersebut

digunakan dalam Makna Baliho digunakan dalam penelitian ini sebagai SKPD Terhadap Pembentukan Citra berikut : Pemerintah di Kota Samarinda yang meliputi penggunaan objek yang selanjutnya diolah dengan konsep 1. Dokumentasi Peneliti mengunduh dan

merupakan metode yang cukup tepat untuk mengetahui konstruksi makna

dalam keadaan

penggunaan simbol dalam kampanye politik. Penelitian ini menggunakan

sewajarnya atau sebagaimana adanya dengan mempergunakan cara kerja yang dan sistematik, dapat

teori segitiga makna Pierce yang diklasifikasikan menjadi 3 bagian yaitu: Tanda (sign) Acuan tanda (objek Pengguna tanda (interpretant)

mengambil beberapa foto gambar baliho SKPD yang mempunyai kesamaan dalam hal pola dan gambar, untuk kemudian diteliti. Selain memang baliho lain yang pantas untuk dikaji. 2. Studi Pustaka Peneliti membaca dan

analisis semiotika dari Chaeles Sanders Pierse. Peirce mengemukakan teori

terarah,

segitiga makna atau triangle meaning yang terdiri dari tiga elemen utama, yakni tanda (sign), object, dan interpretant. Yang dikupas dalam teori segitiga adalah persoalan bagaimana makna muncul dari sebuah tanda ketika tanda itu digunakan orang atau organisasi pada waktu

dipertanggungjawabkan sehingga tidak kehilangan sifat

ilmiahnya ( Nawawi, 1996: 175) 2. Struktur pemaknaan gambar dalam Makna Baliho SKPD dan

keterkaitannya dalam pembentukan

citra. 3. Efektifitas tersebut dari dalam Baliho SKPD

mempelajari

sejumlah

buku,

berkomunikasi. Dalam tahapan analisis data, foto gambar baliho SKPD di kota Samarinda akan diambil. Dan beberapa adegan yang mewakili tanda-tanda non verbal maupun verbal dalam hal

modul, artikel, serta skripsi serta jurnal penulis lain yang berkaitan dengan penelitian untuk

penggunaannya

sebagai alat sosialisasi dan juga sekaligus alat pencitraan.

mendukung penelitian.

sosialisasi kebijakan dan lain-lain yang mana nantinya adegan tersebut akan menjadi unit analisis yang akan diteliti. Kemudian unit analisis tersebut akan dianalisis menggunakan teori segitiga makna Charles Sanders Peirce.

You might also like