You are on page 1of 5

EVALUASI PENGELOLAAN SAMPAH DI TPA GUNUNG PANGGUNG KABUPATEN

TUBAN MENUJU SISTEM SANITARY LANDFILL


EVALUATION OF SOLID WASTE MANAGEMENT SYSTEM AT GUNUNG PANGGUNG
FINAL DISPOSSAL SITE TOWARDS SANITARY SYSTEM IN TUBAN REGENCY
Created by :
HANIK, SITI UMI ( 3308202001 )
Subject:
Alt. Subject :
Keyword:

Lingkungan
Refuse and Refuse Disposal
manajemen pengelolaan sampah
controlled landfill
evaluasi
sanitary landfill

[ Description ]
TPA Gunung Panggung di Kabupaten Tuban, merupakan TPA yang didesain dengan sistem
Controlled Landfill. Dengan sistem pengelolaan sampah di Kabupaten Tuban yang saat ini masih
bertumpu pada pola End of Pipe System maka Pengelolaan TPA Gunung Panggung tentunya
akan menjadi kunci keberhasilan pengelolaan sampah di Kota Tuban. Dengan mengacu pada
Undang Undang Nomor 18 Tahun 2008 tentang Pengelolaan Sampah dan strategi ke 5
Peraturan Menteri Pekerjaan Umum Nomor 21 Tahun 2006 tentang Kebijakan dan Strategi
Nasional Pengembangan Sistem Pengelolaan Persampahan KNSP-SPP, disebutkan perlunya
peningkatkan kualitas pengelolaan TPA ke arah Sanitary Landfill. Penelitian ini dilakukan untuk
mengkaji sejauh mana kelayakan pengelolaan TPA Gunung Panggung menuju sistem Sanitary
Landfill. Kajian kelayakan pengelolaan TPA Gunung Panggung menuju sistem Sanitary Landfill
dilaksanakan dengan melakukan evaluasi pada aspek teknis, pembiayaan dan lingkungan.
Evaluasi aspek teknis dilaksanakan dengan memperhatikan persyaratan teknis pengelolaan TPA
sistem Sanitary Landfill yang disesuaikan dengan hasil perhitungan timbulan, karakteristik dan
komposisi sampah di Kota Tuban serta peningkatan pelayanan sampah di Kota Tuban sampai
dengan akhir tahun 2019. Hasil penelitian menunjukkan bahwa dengan volume sampah sebesar
313,12 m3/hari atau 100,38 ton/hari pada tahun 2019 pengelolaan TPA Gunung Panggung sistem
Sanitary Landfill dapat diterapkan dengan pengaturan lahan seluas 4,5 Ha menjadi 3 zona yang
didukung oleh kesesuaian dan ketersediaan tanah penutup di sekitar lokasi TPA Gunung
Panggung. Analisis aspek lingkungan merekomendasikan penerapan sistem Sanitary Landfill di
TPA Gunung Panggung dengan pengolahan debit produksi lindi sebesar 1,64 liter/detik
menggunakan sistem kolam anaerobik, fakultatif dan maturasi. Hasil analisis pembiayaan
menunjukkan bahwa untuk menerapkan sistem Sanitary Landfill, maka dibutuhkan biaya
investasi sebesar Rp. 3.294.018.769,00 dengan biaya operasional dan pemeliharaan sebesar Rp.
445.665.287,00/tahun. Investasi dimulai pada tahun 2011 dan mencapai Net Present Value pada
tahun 2019 dengan nilai Rp. 44.947.565,00. Dengan nilai Discounted Factor sebesar 15% ,
dicapai nilai Internal Rate of Return (IRR) 16,34 % menunjukkan investasi layak dilaksanakan.

Alt. Description
Gunung Panggung Final Disposal Site (FDS) in Tuban Regency was designed as controlled
landfill. Referring to the end of pipe system which is still applied, the good FDS management
would be the success key of municipal solid waste (MSW) management in this regency.
According to the Solid Waste Management Act No. 18/2008 and the fifth strategy of the Minister
of Public Works No. 21/2006 on National Policy and Strategy towards MSW Development
System, the FDS in Indonesia should be improved to sanitary landfill system. This research was
aimed to evaluate the feasibility of Gunung Panggung FDS modification in Tuban Regency
towards sanitary landfill. The feasibility study on Gunung Panggung FDS towards sanitary
landfill was focused on technical, financial and environmental aspects. The technical aspect
evaluation included technical rules of sanitary landfill system of FDS management by putting
into consideration the MSW generation rate, characteristics and composition up to year 2019.
Results of this research showed that with MSW generation rate of 313,12 m3/day or 100,38
ton/day in 2019, a sanitary landfill system at Gunung Panggung FDS could be implemented in
4,5 hectares of land area. This area would be divided into 3 zones, which were supported by the
availability of soil cover from the surrounding area. The results of environmental aspect analysis
recommended that the sanitary landfill at Gunung Panggung FDS should provide anaerobic,
facultative and maturation ponds for treating 1,64 L/second of leachate. The financial analysis
resulted in the need of investment cost of Rp. 3.294.018.769,00 and operational and maintenance
costs of Rp. 445.665.287,00 per year for the provision and operation of the sanitary landfill. This
investment cost would be used in 2011. The net present value of Rp. 44.947.565,00 was
estimated to be obtained in 2019. Using a discounted factor of 15%, the internal rate of return
(IRR) would be 16,34%. This value showed that this sanitary landfill investment was feasible to
be carried out.
Contributor :
1. Prof. Dr. Yulinah Trihadiningrum, MApp.Sc
Date Create : 09/02/2010
Type
: Text
Format
: Pdf
Language
: Indonesian
Identifier
: ITS-Master-3100010039250
Collection ID : 3100010039250
Call Number : RTL 628.445 Han e
Source :
Master Thesis, Environment Engineering, RTL 628.445 Han e, 2010
Coverage :
ITS Community
Rights :
Copyright @2010 by ITS Library. This publication is protected by copyright and per obtained
from the ITS Library prior to any prohibited reproduction, storage in a re transmission in any
form or by any means, electronic, mechanical, photocopying, reco For information regarding

permission(s), write to ITS Library


Share this information to :
Google Bookmarks | Technorati | Del.icio.us | Digg
[ Free Download - Free for All ]
1.

ITS-Master-10112-evaluasi-pengelolaan-sampahdi-tpa-gunung-panggung-kabupatentubanmenuju-sistem-sanitary-landfill.pdf - 418 KB
2.
ITS-Master-10112-evaluation-of-solid-waste-management-system-at-gunungpanggung-final-dispossal-site-towards-sanitary-system-in-tuban-regency.pdf - 45 KB
3.

ITS-Master-10112-Approval_Sheet.pdf - 522 KB

4.

ITS-Master-10112-Abstract_id.pdf - 75 KB

5.

ITS-Master-10112-Abstract_en.pdf - 69 KB

6.

ITS-Master-10112-Preface.pdf - 60 KB

7.

ITS-Master-10112-Table_of_Content.pdf - 54 KB

8.

ITS-Master-10112-Tables.pdf - 46 KB

9.

ITS-Master-10112-Illustrations.pdf - 41 KB

10.

ITS-Master-10112-Bibliography.pdf - 100 KB

11.

ITS-Master-10112-Biography.pdf - 36 KB

12.

ITS-Master-10112-Chapter1.pdf - 100 KB

13.

ITS-Master-10112-Conclusion.pdf - 80 KB

14.

ITS-Master-10112-Paper.pdf - 205 KB

15.

ITS-Master-10112-Presentation.pdf - 299 KB

[ FullText Content - Please, register first ]


1. ITS-Master-10112-Chapter2.pdf - 401 KB
2. ITS-Master-10112-Chapter3.pdf - 218 KB
3. ITS-Master-10112-Chapter4.pdf - 727 KB
4. ITS-Master-10112-Enclosure.pdf - 91 KB
[ Link of Contents]

10 Similar Document...

PERAN SERTA MASYARAKAT DALAM PEMELIHARAAN JALAN


SEHUBUNGAN DENGAN PELAKSANAAN OTONOMI DAERAH STUDI KASUS
LINGKUNGAN PERUMAHAN CIMANGGU PERMAI DAN DUTA KENCANA II DI
KOTA BOGOR
PENGARUH KEGIATAN PERTAMBANGAN BAHAN GALIAN GOLONGAN C
TERHADAP LINGKUNGAN FISIK KOTA JAYAPURA

KAJIAN HUBUNGAN PENGETAHUAN,SIKAP DAN PELAKSANAAN PERAN


SERTA MASYARAKAT DALAM PEMELIHARAAN JALAN Dl PERUMAHAN
(Studi Kasus Perumahan Sederhana di Kota Bandar Lampung)

ANALISA INVESTASI PEMENUHAN KEBUTUHAN AIR KAMPUS


UNIVERSITAS UDAYANA BUKIT JIMBARAN

PENGARAHAN LOKASI PEDAGANG KAKI LIMA SEBAGAI DASAR


PERTIMBANGAN KEBIJAKAN PEMERINTAH SIDOARJO (STUDI KASUS : JL.
GAJAH MADA)

PENERAPAN METODE ENVIRONMENTALLY CONSCIOUS MANUFACTURING


PADA INDUSTRI OTOMOTIF MENGGUNAKAN PENDEKATAN OMPROMISE
PROGRAMMING (STUDI KASUS PADA DIVISI MINIBUS PT. X DI MAGELANG)

PENGEMBANGAN MODEL MULTI-OBJEKTIF PROGRAMMING UNTUK


MINIMALISASI DAMPAK LINGKUNGAN PENGEMBANGAN KAPASITAS
PEMBANGKIT TENAGA LISTRIK-SISTEM JAWA BALI

ANALISA BARRIER DALAM PENGENDALIAN KEBISINGAN AKIBAT


TRANSPORTASI JALAN RAYA DI MASJID KEMAYORAN INDRAPURA
SURABAYA

PEMETAAN PROFIL INDUSTRI DAN ALTERNATIF PENANGANANNYA DI


KOTA DENPASAR (STUDI KASUS DSDP)

IMPLEMENTASI LIFE CYCLE ASSESSMENT (LCA) DAN PENDEKATAN


ELECTRE III UNTUK PENILAIAN ASPEK LINGKUNGAN PADA PROSES
PRODUKSI KIKIR (FILES) DI PT. JAYKAY FILES INDONESIA

10 Related Document...

STUDI PRODUKSI GAS METAN (CH4) DAN KARBON DIOKSIDA (CO2) DARI
TIMBUNAN SAMPAH
PENGOLAHAN SAMPAH ORGANIK SECARA ANAEROBIK UNTUK
MEMPRODUKSI BIOGAS SEBAGAI ENERGI TERBARUKAN

HELP US !
You can help us to define the exact keyword for this document by clicking the link below :
controlled , controlled landfill , evaluasi , landfill , manajemen , manajemen pengelolaan
sampah , pengelolaan , sampah , sanitary , sanitary landfill

[ Request this Collection ]


.: Back to Master Theses List

POLLING
Bagaimana pendapat Anda tentang layanan repository kami ?
Bagus Sekali
Baik
Biasa
Jelek
Mengecewakan

You might also like