You are on page 1of 12

PENYEBARAN ISLAM DI INDONESIA 1200-1600

SEJARAH SOSIAL POLITIK


BUDHY K. ZAMAN ternatanian@yahoo.com

kapan bermula...?
fakta historis cukup banyak tersebar namun kurang informatif, sehingga masih menjadi perdebatan di kalangan pakar sejarah; baik pemerintah kolonial mau pun republik kurang mencurahkan perhatian (alokasi sumberdana dan sumber-daya) untuk melakukan ekskavasi dan preservasi; dana pribadi dan publik lebih banyak dipakai untuk membangun rumah ibadah ketimbang untuk eksplorasi sejarah islam di Indonesia.

kapan bermula...?
bukti utama yang paling sering dipakai menandai awal masuknya islam adalah artefak
(nisan - 1082)

dan berbagai catatan pelancong yang sempat berkunjung ke Indonesia


(catatan Marco Polo 1292- Sultan Malik al Saleh/ Samudera Pasai).

kapan bermula...?
banyak dugaan menyebut pada abad 11, meskipun kaum muslim telah berkunjung ke nusantara tidak lama setelah era kekhalifaan muslim (abad 4/ kalifah Usman dan 8/ Abasyah ) lihat kasus Islamisasi Ternate; akhir abad 16, Islam telah menyebar luas dan relatif mapan kesegenap Nusantara kecuali Bali (Hindu) dan beberapa kawasan timur (animisme dan Kristen);

cara penyebaran...
penyebaran Islam seiring dengan meningkatnya jalur perdagangan; pedagang dan raja/bangsawan merupakan adopter awal; watak egaliter Islam merebut perhatian warga; terbentuknya komunitas muslim pendatang dan kawin mawin dengan warga lokal; penaklukan untuk kepentingan bisnis dan politik.

cara penyebaran...
penyebaran Islam mengalami akselerasi pada era kejayaan Malaka; masuk melayoe sama dengan masuk islam; namun demikian nilai-nilai kultural yang ada sebelumnya tak mudah tertundukkan; politik adaptasi diperlukan (inskripsi berbahasa sanskrit tapi berhuruf arab);

ERA KESULTANAN DI ASIA TENGGARA


SAMUDRA PASAI MALAKA DEMAK ACEH TERNATE/TIDORE PAJANG BANTEN MATARAM MAKASSAR 1000-1400 1400-1511 1500-1546 1514-1675 1511- 1735 1546-1575 1552-1692 1575-1765 1592-1667

POROS ACEH, DEMAK & TERNATE

You might also like