You are on page 1of 1

Keuntungan menggunakan katalis basa pada proses transesterifikasi dibandingkan menggunakan katalis asam adalah waktu reaksi yang

pendek. Penggunaan katalis basa juga akan mengurangi pemakaian jumlah alkohol (Mittelbach & Remschmidt 2006). Kemurnian biodiesel dipengaruhi oleh konsentrasi katalis, ratio molar alkohol dan minyak, serta suhu (Vicente et al. 2007). Sedangkan rendemen biodiesel sangat dipengaruhi oleh konsentrasi katalis dan suhu reaksi selama proses transesterifikasi (Vicente et al. 2007; Bouaid et al. 2007; Ayhan 2008).

You might also like