You are on page 1of 12

LANGKAH KERJA a. Remote Admin (Radmin) Ada 2 installer Radmin, yaitu Radmin Server dan Radmin Viewer.

. Pertama, buka installer Radmin Server terlebih dahulu

Seteah di tampilkan kotak dialog penginstalan, pilih Next

Pilih I accept the terms in the license agreement, kemudian Next

Klik Install, untuk memulai pengintalan

Tunggu beberapa saat sampai proses penginstalan selesai

Kemudian, ditampilkan kotak dialog pengaturan Radmin Server. Pilih Permissions

Pilih Radmin Security, lalu klik Permissions. Kemudian OK

Kemudian, kita akan membuat akun baru, pilih Add User

Masukkan User name yang diinginkan beserta passwordnya, lalu OK

Centang semua pilihan, lalu OK. Kemudian EXIT jika pengaturan yang dilakukan telah selesai

Selanjutnya menginstal Radmin Viewer. Buka Installernya kemudian Pilih Next untuk melanjutkan penginstalan

Pilih I accept the terms in the license agreement, kemudian Next

Pilih Anyone who users the computer (all users), lalu Next

Klik Install, untuk memulai pengintalan

Tunggu beberapa saat sampai proses penginstalan selesai

Selanjutnya, buka Radmin Viewer. Klik Start lalu pilih Radmin Viewer

Pilih simbol Petir untuk menghubungkan ke suatu alamat komputer

Kemudian, masukkan IP Address komputer yang akan di remote pada kolom IP Address or DNS name. Lalu OK

Masukkan User name serta password dari IP Addrees yang akan di remote. Lalu OK

Berikut hasil remote, dimana kita bisa menggunakan komputer tersebut menggunakan komputer kita sendiri.

b. Team Viewer Buka Installer Team Viewer

Pilih Instal, lalu Next

Pilih Personal/non-commercial use, lalu Next

Ceklis I accept dan I agree, lalu Next

Pilih Yes, lalu Next. Tungu sampai proses instalasi selesai.

Pilih Next

Isikan Nama komputer serta passwordnya, lalu Next

Dan masukkan kembali nama komputer beserta email dam password. Lalu Next. Kemudian pilih Finish jika telah selesai

Selanjutnya, dilakukan remote. Terlebih dahulu, masukkan ID PC yang akan diremote kemudian klik Connect to partner

Masukkan Password dari pemilik ID yang dimasukkan sebelumnya, kemudian klik Log On

Tunggu sampai proses Connecting berhasil. Berikut merupakan hasil remote yang dilakukan. Desktop PC yang menjadi target tadi ditampilkan pada desktop PC kita sendiri.

Software teamviewer ini juga memungkinkan kita untuk transfer file antar PC dengaan memilih menu file transfer. Prosesnya hamper sama seperti menggunakan program FTP, tinggal pilih file atau folder lalu klik tanda panah untuk upload atau download file.

c. Telnet Klik Start Control Panel Administrative Tools

Buka (klik 2x) Service Shortcut

Kemudian lakukan aktivasi Telnetnya, dengan klik kanan dan pilih Properties

Dipilihan Startup type pilih Automatic, lalu OK

Kemudian buka command prompt untuk melakukan percobaan dengan cara membuka Run, kemudian ketikkan cmd lalu OK

Ketikkan perintah telnet diikuti dengan nomor IP komputer yang akan di remote, kemudian enter

Tekan n, lalu enter

Akan ditampilkan login user. Masukkan user dan passwordnya.

Jika berhasil akan ditampilkan welcome screen seperti berikut

Kita bisa melakukan remote pada PC dengan nomor IP tersebut, misalnya men-shut down. Maka kita bisa ketikkan perintah shutdown s t 1800, maka computer target akan mati dalam waktu 1800 detik.

d. Putty Buka Software Putty

Setelah terbuka, isi field Host Name (or IP Address) dengan IP Addres dari PC yang ingin kita remote, dan pilih telnet. Lalu klik Open

Selanjutnya, masukkan user name serta password PC yang akan diremote

Jika ditampilkam welcome screen, maka kita dapat melakukan remote pada PC tersebut

You might also like