You are on page 1of 5

UNIVERSITAS SYIAH KUALA FAKULTAS EKONOMI

GARIS-GARIS BESAR PROGRAM PENGAJARAN


A. Mata Kuliah B. Kode Mata Kuliah/SKS C. Deskripsi Singkat
Matakuliah ini merupakan matakuliah gabungan antara sejarah pemikiran tentang ilmu ekonomi dan matakuliah sistem ekonomi yang sebelumnya diajarkan secara terpisah. Matakuliah ini memberikan pemahaman kepada mahasiswa tentang sejarah lahirnya pemikiran pemikiran ekonomi yang pernah ada dan konsep-konsep penyelesaian masalah ekonomi pada jamannya masing-masing, selain itu juga memberikan penjelasan aplikasi berbagai pemikiran ekonomi terhadap sistem ekonomi yang dipakai oleh suatu perekonomian/negara. Topik-topik utama yang dipelajari dalam matakuliah ini adalah : Pemikiran ekonomi Yunani,Skolastik,Merkantilis,Physiokrat,pemikiran Klasik,pemikiran Sosialis,mazhab Historis,Mazhab Austria,Mazhab Anglo-Amerika,pemikiran tentang bentuk Pasar,teori Konjungtur,Keynesian,dan pemikiran Ekonomi Islam. Topik utama sistem ekonomi adalah : sistem ekonomi kapitalis,sosialis, sistem ekonomi Campuran, sistem Ekonomi Pancasila, dan sistem Ekonomi Islam.

: Sejarah Pemikiran Dan Sistem Ekonomi : EIP 048 / 3 SKS

D. Tujuan Instruksional Umum


Dengan mempelajari matakuliah ini diharapkan mahasiswa memiliki pengetahuan tentang para pemikir-pemikir serta teori-teori yang telah dikemukan oleh mereka untuk menjelaskan dan menyelesaikan persolan ekonomi dari masa kemasa serta sistem sistem ekonomi yang pernah dipakai , demikian pula mahasiswa akan mengetahui asal muasal teori-teori ekonomi yang mereka pelajari saat ini.

No 1

Tujuan instruksional khusus Dengan mempelajari pokok bahasan ini mahasiswa telah mengetahui asal mula munculnya ilmu ekonomi di yunani dan mengetehui bagaimana pemikiran Skolastik,serta Merkantilis.

Pokok Bahasan asal mula ilmu ekonomi pemikiran Skolastik dan Merkantilis

Sub Pokok Bahasan Kata oikos dan Nomos serta oikonomia. Pandangan Yunani dan Skolastik terhadap Hedonisme, uang, dan bunga pemikiran ekonomi Merkantilis pemisahan Ekonomi Positif oleh Merkantilis Campur tangan pemerintah dalam sistem ekonomi Merkantilis Pemikiran awal terhadap perhitungan pendapatan nasional Tableau conomique. Hukum Chuluk ,awal pemikiran terhadap laissez faire. Teori nilai (harga dasar dan harga pasar). pemikiran physiokrat tentang pajak atas tanah dan nasinalisasi tanah Campur tangan pemerintah pada sistem ekonomi masa Physiokrat Pemberian nama Klassik. Adam Smith : Teori pembahagian kerja. Teori nilai,harga alami,dan harga pasar. Teori upah kerja ,sewa tanah, dan Profit. Thomas Robert Malthus. Teori pertumbuhan penduduk. Teori pengendalian pertambahan penduduk

Estimasi Waktu 1 x 150

Dengan mempelajari pokok bahasan ini mahasiwa dapat memahami pemikiran ekonomi oleh kaum Physiokrat termasuk teori-teori yang dibahas olehnya.

Pemikiran ekonomi kaum Physiokrat

1 x 150

Dengan mempelajari pokok bahasan ini mahasiswa bisa mengetahui masa berkembang pesatnya Ilmu Ekonomi yang berawal dari pemikiran ekonomi klassik, serta bagaimana sistem ekonomi kapitalisme wujud dan di aplikasikan dalam suatu perekonomian.

Pemikiran kaum klassik.

2 x 150

Dengan mempelajari pokok bahasan ini mahasiswa dapat megetahui awal munculnya pemikiran ekonomi Sosialis ,teoriteori,dan sistem ekonomi Sosialis

Pemikiranpemikiran sosialis

Chiliasme Utopia Roman Utopia Kolonisator Pemikir Utopia.

2 x 150

Karl Marx dan Engel Das kapital Teori kelebihan Nila Historis Materialisme. Teori konsentrasi dan akumulasi kemiskinan. Teori pertentangan kelas. Teori konjungtur. Teori Imperialisme. Pemikiran setelah Marx. Leninisme. Stalinisme. Sistem Ekonomi Sosialisme Sosialisme Komunisme penuh Pertentangan model Deduktif dan Induktif. Teori Taraf Pertumbuhan. Teori Historis tentang Uang. berkembangan pemikiran Historis diluar Jerman. Pemikiran Gossen. Pemecahan Antinomi (Paradox ) Nilai . Teori pertanggungan (ongkos) dan pembentukan Harga. Teori bunga Alamiah dan Bunga Pasaran. Pemikiran tentang kurva Indefferen, Budget Line,ICC,dan PCC. Penentu permintaan dan penawaran. Pembentukan harga Fungsi biaya (teori 1 x 150

Setelah mempelajari pokok bahasan ini mahasiswa bisa mengetahui pemikiran ekonomi historis terutama pada teori tahap pertumbuhan.

Mazhab Historis.

Dengan mempelajari pokok bahasan ini mahasiswa dapat mengetahui munculnya pemikiran tentang teori tingkah laku konsumen

Mazhab Austria.

1 x 150

Dengan mempelajari pokok bahasan ini mahasiswa dapat memahami tentang pemikiran pengabungan

Mazhab Anglo Amerika (Cambridge).

1 x 150

teori tingkah laku konsumen dan produsen (teori Produksi dan ongkos)

Dengan mempelajari pokok bahasan ini mahasisawa da[pat mengetahui bagaimana perkembangan pemikiran terhadap bentuk bentuk pasar dan pengaruhnya terhadap teori ekonomi.

Pemikiran tentang pasar

Dengan mempelajari pokok bahasan ini mahasiswa dapat mengetahui pemikiran ekonomi tentang naik turunnya kegiatan perekonomian

Teori Konjungtur.

Ongkos). Koefisien Elastisitas. Teori pembahagian ( balas jasa atas faktor produksi ). Penyempurnaan teori Komperatif Advantage Ricardo. Bentuk pasar. Pasar persaingan sempurna. Monopoli Duopoli Monopolistik Competition Pengaruh bentuk pasar terhadap teori ekonomi. Balas jasa atas faktor. Biaya biaya penjualan. Analisis statis dan dinamis. Macam gelombang Konjungtur.

1 x 150

1 x 150

Teori teori Konjungtur Ekonomi Kelebihan simpanan Kekurangan simpanan Teori Noda Matahari Pemikiran keynes. Keynes meninggalkan aliran Klassik. Kritik keynes terhadap situasi full Employment The General Theory. Pemikiran - pemikiran Keynes. Permintaan Efektif Teori liquiditas Saving dan Investasi MPS dan MPC Angka Multiplier Pemikir-pemikir Ekonomi Islam dan sistem Ekonomi Islam. Pemikiran Ekonomi Abu Yusuf. Pemikiran Ekonomi AlSyaibani Pemikiran Ekonomi Abu 2 x 150 1 x 150

10

Dengan mempelajari pokok bahasan ini mahasiswa dapat memahami pemikiran keynes terhadap ilmu ekonomi yang bersifat makro.

11

Dengan mempelajari pokok bahasan ini mahasiswa dapat mengetahui

pemikiran ekonomi para pemikir-pemikir Islam dan bekerjanya sistem ekonomi Islam.

12

Dengan mempelajari pokok bahasan ini mahasiswa dapat mengetahui bagaimana agen ekonomi bekerja dalam sistem ekonomi campuran dan sistem ekonomi Pancasila

Sistem Ekonomi Campuran dan Sistem Ekonomi Pancasila

Ubaid Pemikiran Eonomi Yahya Bin Umar. Pemikiran Ekonomi AlMawardi. Pemikiran Ekonomi Al Ghazali Pemikiran Ekonomi Ibnu Taimiyah. Pemikiran Ekonomi Al Syaitibi. Pemikiran Ekonomi Ibnu Khaldun pemikiran Ekonomi Al Magrizi Sistem ekonomi pada masa Rasulullah dan khalifaurrasyidin. Kepemilikan faktor Produksi dan Campur tangan pemerintah dalam sistem ekonomi Campuran. Pandangan hidup,karakteristik, dan akar budaya bagi penggunaan sistem ekonomi pancasila. Campur tangan pemerintah dalam sistem ekonomi pancasila.

1 x 150

E. Evaluasi
Ujian Tengah Semester Ujian Akhir Semester PR, Quiz 30% 30% 40%

F. Bacaan/Referensi
1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. Zimmerman,L.J,1955. Sejarah Pendapat-Pendapat Tentang Ekonomi,Cetakan kedua,Vorkink Van Hoeve,Bandung. (ZM ) Deliarnov,2007. Perkembangan Pemikiran Ekonomi ,Edisi Revisi 5, Raja Grafindo Persada, Jakarta. ( DN ) Skausen Mark,2005.Sejarah pemikiran Ekonomi. Sang Maestro Teori-Teori Ekonomi Modern, Prenada Media Jakarta. (SM ) Djojohadikusumo Sumitro,1991. Perkembangan Pemikiran Ekonomi , Edisi Pertama,Yayasan Obor Indonesia, Jakarta. ( DS ) Azwar Karim Adiwarman,2006. Sejarah Pemikiran Ekonomi Islam, Edisi ketiga , Raja Grafindo Persada, Jakarta. (AZ ) Grossman Gregory,2004. Sistem-Sistem Ekonomi, Cetakan kelima, Bumi Aksara, Jakarta. (GG ) Ebeinstein William,2006. Isme-Isme yang Mengguncang Dunia, Cetakan Pertama, Narasi, Jogjakarta. ( EW )

You might also like