You are on page 1of 8

Narkoba

Narkoba adalah singkatan dari narkotika dan


bahan adiktif/ obat-obatan berbahaya. Ada istilah lain
dari narkoba adala nazpa, baik narkoba ataupun
nazpa mengacu kepada sekelompok zat yang
umumnya mempunyai resio kecanduan bagi
pengguna. Menurut pakar kesehatan, narkoba
sebenarnya adalah psikotropotika yang biasanya
digunakan untuk membius pasien, disaat hendak
dioperasi atau obat-obatan untuk penyakit tertentu.
Namun kini persepsi itu disalahgunakan akibat
pemakaian yang di luar batas dosis.

Penyebaran Narkoba
Hingga kini penyebaran narkoba sudah hampir
tidak bisa dicegah. Mengingat hampir seluruh
penduduk dunia dapat dengan mudah mendapatkan
narkoba dari oknum-oknum/orang-orang yang tidak
bertanggunjawab. Misalnya saja dari Bandar narkoba
yang senang mencari mangsa di sekolah,dan
biasanaya dalam bentuk permen,serta tempat hiburan
diskotik, tempat wanita tuna susila, dan tempat-
tempat perkumpulan genk.
Tentu saja hal ini bisa membuat orang tua, ormas
dan pemerintah khawatir akan penyebaran narkoba
yang begitu merajalela. Upaya pemberantasan
narkoba pun sudah sering dilakukan namun masih
sedikit untuk menghindarkan narkoba dari kalangan
remaja maupun dewasa, bahkan anak-anak usia SD
dan SMP pun banyak yang terjerumus narkoba.
Hingga saat ini, upaya yang paling efektif untuk
mencegah penyalahgunaan narkoba pada anak-anak
yaitu melalui pendidikan keluarga. Orang tua
diharapkan dapat mengawasi dan mendidik anaknya
untuk selalu menjauhi narkoba.

Efek-efek Narkoba
1. Halusinogen, efek dari narkoba jika dikonsumsi
berlebihan dapat menyebabkan seseorang
menjadi berhalusinasi seperti melihat sesuatu
hal/benda yang sebenarnya tidak ada/tidak nyata.
Contohnya: kokain dan LTD.
2. Stimulant, efek dari narkoba yang bisa
menyebabkan organ tubuh seperti jantung dan
otak bekerja lebih cepat dari kebiasanya.
Sehingga mengakibatkan penguna dapat lebih
bertenaga untuk sementara waktu, dan cenderung
membuat seorang pengguna lebih senang dan
gembira untuk sementara waktu.
3. Adiktif, seseorang yang telah mengkonsumsi
narkoba biasanya akan ingin dan ingin lagi,
karena zat tertentu dalam narkoba
mengakibatkan seseorang cenderung bersifat
pasif, karena secara tidak langsung narkoba
memutuskan saraf-saraf dalam otak. Contohnya:
ganja, heroin dan putaw.
4. Jika terlalu lama dan sudah ketergantungan
narkoba maka lambat laun organ dalam tubuh
akan rusak, dan jika sudah melebihi takaran
maka pengguna tersebut aka overdosis dan
mengakibatkan kematian.
Jenis-jenis narkoba
1. Heroin atau diamorfin
2. Ganja
3. Kokain
4. Putau, dll.

JUDI
Perjudian adalah permainan dimana perminan
bertaruh untuk memilih satu pilihan diantara
beberapa pilihan dimana hanya satu pilihan saja yang
benar dan menjadi pemenang. Pemain yang kalah
taruhan akan memberikan taruhannya kepada
sipemenang. Peraturan dan jumlah taruhan ditentukan
sebelum pertandingan dimulai.
Contohnya adalah undin dimana peserta harus
membeli sepotong tiket yang diberi nomor. Nomor
tiket-tiket ini lantas secara acak ditarik dan nomor
yang ditarik adalah nomor pemenang. Pemegang tiket
dengan nomor pemenang ini berhak atas hadiah.
Hukum perjudian
Banyak Negara yang melarang perjudian sampai taraf
tertentu, karena perjudian mempunyai konsekuensi
social kurang baik, serta efek dari perjudian
menjadikan seseorang menjadi miskin dan mengatur
batas-batas yuridiksi paling sah tentang undang-
undang berjudi sampai taraf tertentu.
Dalam agama Islam judi di hukumi haram,
karena judi merupakan salah satu larangan yang ada
dalam al-quran.

Masalah-masalah dalam perjudian


1. Beberapa orang akan menjadi ketagiahan.
Mereka tidak dapat berheti berjudi dan
kehilangan banyak uang.
2. Kadang-kadang judi tidaklah adil. Jika anda
menang atau kalah, anda harus membayar
sejumlah uang.
Macam-macam perjudian yang
populer di Indonesia.
a. Togel
b. Sabung ayam
c. Remi (kartu) dll.

Minuman Keras/Alcohol/Bir
Minuman berakohol adalah minuman yang
mengandung etanol. Etanol adalah bahan psikoaktif
dan konsumsinya menyebabkan penurunan
kesadaran.

Efek samping
Bila dikonsumsi berlebihan, minuman
beralkohol dapat menimbulkan gangguan mental
organik (GMO). Yaitu gangguan dalam fungsi
berfikir, merasakan dan perilaku. Timbulnya GMO
itu disebabkan reaksi langsung alcohol pada sel-sel
saraf pusat. Karen sifat adiktif alcohol itu, orang yang
meminumnya lama-kelamaan tanpa sadar akan
menambah takaran/dosis sampai pada dosis
keracunan atau mabuk.

Jenis-jenis minuman beralkohol


Anggur, bir, brendi, vodka, wisky, tuak, sampanye,dll

Rokok
Rokok adalah slinder dari kertas berukuran
panjang antara 70-120 mm dengan diameter sekitar
10 mm yang berisi daun-daun tembakau yang telah
dicacah/dicincang.

Bahaya dari rokok


Sejak beberapa tahun terakhir, bungkusan-bungkusan
tersebut juga umumnya disertai pesan kesehatan yang
memperingatkan perokok akan bahaya kesehatan
yang dapat ditimbulkan dari merokok, misalnya:
1. Kecanduan
2. Kanker paru-paru/serangan jantung
3. Impotensi
4. Gigi rusak
5. Mulut bau
6. Gangguan kehamilan dan janin
7. Gangguan pernafasan
8. Penyakit pencernaan
9. Dll

wassalam

You might also like